TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan

dokumen-dokumen yang mirip
TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan

PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PERBEDAAN PENGARUH MODEL JIGSAW

TESIS Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : Endang Lestari S

TESIS. Disusununtuk Memenuhi Sebagian Persyar atan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh KAMSUN S

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh: Fatmawati Nur Hasanah S

Oleh: IMAM SANTOSA S

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

TESIS Disusun untuk memenuhi persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : SRI REJEKI NIM.

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh SUSMONO S

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh: IKA NOVIANTARI NIM S

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA LINGKUNGAN DAN MEDIA GAMBAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPA DITINJAU DARI KREATIVITAS SISWA

TESIS. O l e h : NUR ROCHMAH S

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh: Zainal Arifin S

Oleh: Dwi Setyowati NIM S

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program studi Teknologi Pendidikan. Oleh. Istanto S

PROGRAM STUDI ILMU KEOLAHRAGAAN PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MELALUI

PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING, TERSTRUKTUR, DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA. (Studi Eksperimen di SMP Negeri 2 Kebakkramat) Tesis

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN SEJARAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015

PERBEDAAN PENGARUH METODE PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAPPENGETAHUAN PEMASANGAN KONTRASEPSI IUD

TESIS. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Pendidikan Ekonomi. Oleh

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh : AZHARUL HIKMAH S

TESIS Untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh: ANA EQI ASTUTI S

EKSPERIMEN MODEL BLENDED LEARNING DAN JOYFULL LEARNING SUB TEMA EKOSISTEM AIR TAWAR DITINJAU DARI AKTIVITAS SISWA KELAS VII SMPN 9 SURAKARTA

HUBUNGAN EFIKASI DIRI, KEMANDIRIAN BELAJAR DAN MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

EKSPERIMEN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ACCELERATED INSTRUCTION

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING DAN RASA PERCAYA DIRI TERHADAP KETERAMPILAN BERBICARA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI DI KABUPATEN PACITAN

PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN PLIOMETRIK DAN KELINCAHAN TERHADAP KECEPATAN TENDANGAN MAEGERI CUDAN

Skripsi. Oleh: Gilang Ramadhan K

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PENGAJUAN DAN PEMECAHAN MASALAH (JUCAMA) DAN PROBLEM BASED LEARNING

PENGARUH METODE INKUIRI DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS DESKRIPSI SISWA. (Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Negeri

Skripsi diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh: ASIH APRILIA A

SKRIPSI. Oleh: ADNAN HUSADA PUTRA NIM K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA.

TESIS. Diajukan sebagai Salah Satu Syarat untuk Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Sains Minat Utama: Pendidikan Kimia

PERBEDAAN PENGARUH PEMBELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PERAGA ENGINE CUTTING

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL COOPERATIVE LEARNING

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE

TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan. Oleh: Kurnia Nawangsari NIM S

STUDI KOMPARASI METODE PEMBELAJARAN STAD

PENGARUH METODE INQUIRY TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA PESERTA DIDIK MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) SUNAN PANDANARAN

PENGARUH PENGGUNAAN METODE KOOPERATIF JIGSAW TERHADAP SIKAP TANGGUNG JAWAB DAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI

TESIS. Oleh: HERIYATI NIM

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG SADARI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM MELAKUKAN SADARI PADA IBU

PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2013

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Sejarah. Oleh: Arif Wahyu Hidayat S

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ENQUIRING MINDS TERHADAP HASIL BELAJAR MOTOR OTOMOTIF SISWA KELAS XI TKR SMK NEGERI 5 SURAKARTA

Oleh: NURUL NA MATUL MUFIDA A

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI DISCOVERY LEARNING

KOMPARASI METODE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT)

Skripsi Oleh: Muhammad Taufik Akbar K

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN METODE CERAMAH DAN DISKUSI TERHADAP SIKAP TENTANG KEJADIAN MENARCHE

PERBEDAAN PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Mencapai Derajat Magister. Program Studi Pendidikan Sejarah. Oleh: SIGIT PRIHADI S.

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DILENGKAPI MEDIA VIRTUAL TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR FISIKA SMA/MA

PENGARUH PERBEDAAN ANTARA MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TTW DAN KONVENSIONAL TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP DAN MINAT BELAJAR MAHASISWA TESIS.

(Studi Pembelajaran pada Materi Ekosistem Kelas X Semester II MA Negeri 1 Praya Kabupaten Lombok Tengah Tahun Pelajaran 2012/2013)

PEMBELAJARAN KIMIA MENGGUNAKAN METODE INKUIRI TERBIMBING DAN SIKLUS BELAJAR 5E DITINJAU DARI KEMAMPUAN ANALISIS DAN KEMAMPUAN MATEMATIS

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika

Diajukan Oleh : DWI ROSITA AGUSYATI A

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR ANTARA MAHASISWA KOST DAN

Eksperimentasi Pembelajaran. Matematika dengan Model Kooperatif Tipe Numbered Heads Together

PERBEDAAN SELF ASSESSMENT DAN PEER ASSESSMENT TERHADAP KOMPETENSI PEMASANGAN INFUS DITINJAU DARI MOTIVASI TESIS

MOHAN TAUFIQ MASHURI NIM

TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika

pada Program Studi Pendidikan Matematika Oleh : Muhammad Irham A PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

SRI PUJI HIDAYATI NIM

TESIS Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Ekonomi. Oleh DAVID FIRNA SETIAWAN S

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN JIGSAW DAN STAD TERHADAP TINGKAT AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PREZI TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI SMK NEGERI 1 SUKOHARJO

LEMBAR PERSETUJUAN DISETUJUI UNTUK MELAKSANAKAN UJIAN TAHAP II. Prof.Dr. Utari Sumarmo Promotor. Prof. Jozua Sabandar, M.A., Ph.

KEEFEKTIFAN TEKNIK QUANTUM WRITING DAN CONCEPT MAPPING DALAM PENINGKATAN KOMPETENSI MENULIS KARANGAN EKSPOSISI PESERTA DIDIK SMA

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF DAN MOTIVASITERHADAP KETERAMPILAN MENULIS ARGUMENTASI (Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Se-Kabupaten Ponorogo)

Diajukan Oleh: ANTA VINI MARADANI A

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS INKUIRI DALAM KEGIATAN LABORATORIUM TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DAN KETERAMPILAN BERPIKIR PESERTA DIDIK SMP

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

PEMBELAJARAN FISIKA DENG

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN ARCS PADA MATERI HUKUM NEWTON DAN PENERAPANNYA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR

PERBEDAAN PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN BOLAVOLI DAN KOORDINASI MATA TANGAN TERHADAP PENINGKATAN KETEPATAN SERVIS ATAS

TESIS. Oleh Umi Supraptinah S

: ZELVIA CHYNTYA DEVI

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ISI TESIS Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa : 1. Tesis yang berjudul: EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING MENGGUNAKAN CD MULTIMEDIA DAN MODUL DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN SARANA

SKRIPSI. Oleh: July Trianita Widya Rahayu K

PERBEDAAN PENGARUH PEMANFAATAN MEDIA E-LEARNING BERBASIS SCHOOLOGY DAN EDMODO TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KETRAMPILAN MENGAJAR GURU DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA

PENGARUH STRATEGI THINK PAIR SHARE

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh: INTAN NOVIA SARI S

PENGARUH METODE LATIHAN DRILL

PENGARUH STRATEGI MIND MAP

EFEKTIVITAS PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURED NUMBERED HEADS

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN TWO STAY TWO STRAY

Oleh: Katherine Her Pratiwi S

TESIS. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan IKA RIZKA ANNISA S

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIOVISUAL INTRANATAL DAN

Transkripsi:

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN JIGSAW DAN KONVENSIONAL TERHADAP HASIL BELAJAR TEKNOLOGI PENGOLAHAN HASIL PERTANIAN (TPHP) DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA SMK DI KABUPATEN KUDUS TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Teknologi Pendidikan Oleh : EVI KUSUMANINGJATI S811208035 PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS NEGERI SEBELAS MARET SURAKARTA 2013 i

ii

iii

Yang bertanda tangan di bawah ini: PERNYATAAN Nama NIM : Evi Kusumaningjati : S811208035 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis yang berjudul: Pengaruh Metode Pembelajaran Jigsaw Dan Konvensional Terhadap Hasil Belajar Teknologi Pengolahan Hasil pertanian (TPHP) Ditinjau Dari Motivasi Belajar Siswa Di Kabupaten Kudus adalah betul karya saya sendiri. Hal-hal yang bukan karya saya dala tesis tersebut diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti peryataan saya tidak benar, maka saya bersedia menerima sangsi akademik yang berupa pencabutan tesis dan gelar yang saya peroleh dari tesis tersebut. Surakarta, Desember 2013 Yang Membuat Pernyataan Evi Kusumaningajati iv

HALAMAN PERSEMBAHAN Tesis ini dipersembahkan untuk orang-orang dekat yang saya sayangi: Suami tercinta, Abdul Wakhid yang senantiasa ada menemani, mendukung, memotivasi, dan memberi semangat berjuang bersama Anak-anakku tersayang, Nisa, nia, adca, arin, rahma semoga Alloh memberikan bakat yang luar biasa pada masing-masing kalian sehingga bisa mengangkat derajat dan memuliakan kalian dunia akhirat Bapak ibuku tercinta. Semoga Alloh memberikan kelapangan dan tempat terbaik untuk ibuku kusdilahari, dan waktu-waktu yang terbaik dihadapmu untuk bapakku Samsudi Saudara-saudaraku Anif, anna, Ajun dan Nia. Dalam jauh, semoga kita selalu dekat. v

KATA PENGANTAR Puji syukur alhamdulillah senaniasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan, rahmat, nikmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis ini dengan judul Pengaruh Metode Pembelajaran Jigsaw dan Konvensional Terhadap Hasil Belajar Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian (TPHP) Ditinjau dari Motivasi Belajar Siswa SMK di Kabupaten Kudus. Sudah barang tentu dalam penyusunan Tesis ini terdapat kekurangan dan ketidak sempurnaan, hal ini disebabkan kurangnya kemampuan dan keterbatasan penulis. Selama proses penyelesaian Tesis ini, penulis menyadari betapa banyak bantuan, dorongan, sumbangan yang diberikan oleh beberapa pihak, baik bersifat moril maupun materiil. Maka dalam kesempatan ini, penulis mengucapkan terimakasih khususnya kepada; 1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, MS., Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta; 2. Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS. Direktur Program Pasca Sarjana UNS; 3. Dr. Nunuk Suryani, MPd. Ketua Program Studi Teknologi Pendidikan Pascasarjana UNS; 4. Dr. Suharno, MPd. Sekretaris Program Studi Teknologi Pendidikan Pascasarjana UNS; 5. Prof. Dr. Sunardi, MSc. Pembimbing I yang telah meluangkan waktu memberikan bimbingan, saran, kritik dan koreksinya dalam penulisan tesis ini; 6. Prof. Dr. Joko Nurkamto, MPd. Pembimbing II yang telah meluangkan waktu memberikan bimbingan, saran, kritik dan koreksinya dalam penulisan tesis ini ; 7. H. Moch. Soleh, MM. Kepala SMK Negeri 3 Kudus yang memberikan kesempatan kepada penulis untuk menyelesaikan studi S2 ini; 8. Mohamad Fahris, ST. Kepala SMK NU Ma ari 3 Kudus; 9. Teman seperjalanan Kudus-Solo Suhendri, Titik, Nurkhaeni, Yunita, EmiZ dan Arini. 10. Teman-teman pengajar di SMKN 3 Kudus yang banyak memberikan inspirasi hidup. Dan semoga semua bantuan dan perhatiannya menjadi amal ibadah yang diridloi oleh Allah SWT. Akhirnya penulis berharap adanya kritik dan saran yang membangun dari semua pihak demi kesempurnaan tesis ini. Surakarta, Desember 2013 Evi Kusumaningjati vi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING. i ii HALAMAN PENGESAHAN TESIS iii PERNYATAAN iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v KATA PENGANTAR vi DAFTAR ISI.. vii DAFTAR TABEL.. x DAFTAR GRAFIK DAFTAR GAMBAR.. xi xii DAFTAR LAMPIRAN xiii ABSTRAK xiv ABTRACT xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah.. 1 B. Identifikasi Masalah. 8 C. Pembatasan Masalah.. 9 D. Rumusan Masalah.. 9 E. Tujuan Penelitian... 10 F. Manfaat Penelitian 11 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kajian Teori.. 13 1. Metode Pembelajaran Jigsaw 14 vii

a. Pengertian Metode Jigsaw 14 b. Langkah-langkah Metode Jigsaw. 15 2. Strategi Pemberian Skor Metode Jigsaw 19 3. Metode Pembelajaran Konvensional.. 21 a. Pengertian Pembelajaran Konvensional.. 21 b. Proses Pembelajaran Konvensional. 21 c. Strategi pembelajaran Konvensional 23 4. Motivasi Belajar. 25 a. Pengertian Motivasi Belajar. 25 b. Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Belajar.. 27 c. Indikator dan fungsi Belajar. 28 5. Hasil Belajar. 34 a. Pengertian Hasil Belajar.. 34 b. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar 36 c. Evaluasi dalam kaitannya dengan Hasil Belajar.. 38 d. Tujuan dan Strategi Penilaian Hasil Belajar Produktif TPHP. 40 B. Penelitian Yang Relevan 43 C. Kerangka Pemikiran 46 D. Pengajuan Hipotesa. 51 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian. 53 1. Tempat Penelitian 53 2. Waktu Penelitian. 53 B. Metode Penelitian. 55 C. Definisi Operasional. 57 viii

D. Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel. 59 E. Teknik Pengumpulan Data 60 1. Instrumen Penelitian. 60 2. Uji ji Coba Instrumen.... 62 F. Teknik Analisa Data. 67 G. Hipotesa Statistik BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 69 72 A. Deskripsi Data 72 B. Pengujian Persyartan Analisis 86 C. Pengujian Hipotesis 89 D. Pembahasan Hasil Penelitian 93 BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN 100 A. Kesimpulan. 100 B. Implikasi. 101 C. Saran 102 D. Penutup. 102 DAFTAR PUSTAKA 104 9 LAMPIRAN. 107 ix

DAFTAR TABEL Tabel : 1. Agenda kegiatan Penelitian 2. Rancangan analisis data model faktori 2 x 2.. 3. Kisi-kisi angket motivasi belajar siswa... 54 56 62 4. Nilai Motivasi belajar siswa kelas eksperimen... 73 5. Nilai motivasi belajar siswa kelas control.. 6. Rangkuman deskripsi data hasil penelitian 74 76 7. Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa kelas eksperimen dengan metode Jigsaw.. 77 8. Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa kelas kontrol dengan metode Konvensional.. 79 9. Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi tinggi di kelas eksperimen dengan metode Jigsaw. 82 10. Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi rendah di kelas eksperimen dengan metode Jigsaw. 83 11. Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi tinggi di kelas kontrol dengan metode konvensional. 85 12. Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi rendah di kelas kontrol dengan metode konvensional. 80 13. Rangkuman Hasil Uji Normalitas Data 88 14. Varians populasi Hasil belajar siswa 15. Ringkasan Analisis Variansi Data.. 89 90 16. Rerata nilai Hasil Belajar 90 17. Rangkuman Uji Lanjut Komparasi commit Ganda to user... 92 x

DAFTAR GRAFIK Grafik : 1. Sebaran Nilai Motivasi belajar siswa kelas eksperimen 2. Sebaran Nilai motivasi belajar siswa kelas control... 74 75 3. Sebaran Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa kelas eksperimen dengan metode Jigsaw. 78 4. Sebaran Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa kelas kontrol dengan metode Konvensional. 79 5. Sebaran Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi tinggi di kelas eksperimen dengan metode Jigsaw 81 6. Sebaran Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi rendah di kelas eksperimen dengan metode Jigsaw 82 7. Sebaran Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi tinggi di kelas kontrol dengan metode konvensional 84 8. Sebaran Data hasil belajar mata pelajaran TPHP pada siswa motivasi rendah di kelas eksperimen dengan metode Jigsaw 85 xi

DAFTAR GAMBAR Gambar : 1. Faktor-faktor yang mempengaruhi proses dan hasil belajar... 36 xii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran : 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) 2. Instrumen Sebelum Uji Coba a. Instrumen Hasil Belajar b. Instrumen Motivasi Belajar siswa 108 131 132 151 3. Uji Validitas dan Uji Reliabiliatas Instrumen. 162 a. Uji Validitas dan uji reliabiltas Instrumen Hasil Belajar TPHP b. Uji Validitas dan uji reliabiltas Instrumen Motivasi Belajar Siswa. 4. Instrumen Setelah Uji Coba.. a. Instrumen Hasil Belajar TPHP b. Instrumen Motivasi Belajar Siswa 5. Nilai Hasil Belajar TPHP dan Nilai Motivasi Belajar.... 163 181 188 189 198 203 6. Pengolahan Data.. 215 a. Uji Prasyarat 1) Uji Normalitas 2) Uji Homogenitas b. Uji Hipoesa c. Uji lanjut Komparasi Ganda 216 216 221 223 226 xiii

ABSTRAK Evi Kusumaningjati, NIM: S811208035, 2013. Pengaruh Metode Pembelajaran Jigsaw dan Konvensional Terhadap Hasil Belajar Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian (TPHP) Ditinjau dari Motivasi Belajar Siswa SMK di Kabupaten Kudus. TESIS. Pembimbing I : Prof. Dr. Sunardi, M.Sc, II : Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. Program Studi Teknologi Pendidikan, Program Pascanarjana, Universitas Negeri Sebelas Maret, Surakarta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah: (1) metode jigsaw lebih efektif daripada metode konvensional dalam meningkatkan hasil belajar TPHP siswa kelas XI jurusan TPHP SMK di Kabupaten Kudus, (2) siswa yang memiliki motivasi belajar tinggi memiliki hasil belajar TPHP yang lebih tinggi daripada siswa dengan motivasi rendah, dan (3) ada interaksi antara metode pembelajaran dan motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar TPHP untuk siswa SMK jurusan TPHP kelas XI di Kabupaten Kudus. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI SMK jurusan TPHP di Kabupaten Kudus. Pengambilan sampel menggunakan teknik cluster random sampling. Penelitian ini dilakukan di SMKN 3 Kudus pada tahun akademik 2013/2014 dari Juli sampai Oktober 2013. Mereka dikelompokkan menjadi 2 kelas, yaitu: kelas eksperimen dan kelas kontrol. Setiap kelas dibagi menjadi dua kelompok (para siswa yang memiliki motivasi belajar tinggi dan rendah). Sehingga terdapat 4 kelompok yaitu: kelompok siswa motivasi tinggi yang diajarkan dengan metode jigsaw (A1B1), kelompok siswa motivasi rendah yang diajar dengan metode jigsaw (A1B2), kelompok siswa motivasi tinggi-metode konvensional (A2B1), dan kelompok siswa motivasi rendah-metode konvensional (A2B2). Berdasarkan hasil uji ANAVA disimpulkan sebagai berikut: (1) metode pembelajaran jigsaw lebih baik daripada metode pembelajaran konvensional dilihat dari hasil belajar mata pelajaran TPHP untuk siswa kelas XI TPHP di Kabupaten Kudus (Fobs 24.98 > Ft 4.016); (2) Siswa yang memiliki motivasi belajar tinggi mempunyai hasil belajar mata pelajaran TPHP lebih baik daripada siswa yang memiliki motivasi belajar rendah (Fobs 32.67 > Ft 4.016); dan (3) terdapat interaksi antara metode pembelajaran dan tingkat motivasi belajar siswa terhadap hasil belajar mata pelajaran TPHP siswa kelas XI TPHP SMK di kabupaten Kudus (Fobs 7.33 > Ft 4.016). Keywords: metode jigsaw, metode konvensional, motivasi belajar, hasil belajar TPHP xiv

ABSTRACT Evi Kusumaningjati. NIM ; S811208035. 2013. Pengaruh Metode Pembelajaran Jigsaw dan Konvensional Terhadap Hasil Belajar Teknologi Pengolahan Hasil Pertanian (TPHP) Ditinjau dari Motivasi Belajar Siswa SMK di Kabupaten Kudus. THESIS. Supervisor I : Prof. Dr. Sunardi, M.Sc, II : Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. Program Study of Educaional Technology, Post Graduate Program of Sebelas Maret University, Surakarta. This research is intended to find out whether : (1) jigsaw method in cooperative learning is more effective than konvensional method in improving learning outcomes of TPHP for the eleventh grade students SMK in Kudus regency; (2) the students having high motivation have higher learning outcomes of TPHP than the students having low motivation for the eleventh grade students of SMK Kudus regency; and (3) there is an interaction between learning method and study motivation to teach TPHP for the eleventh grade students of SMK in Kudus regency. The population of the research is the first semester students of the eleventh grade SMK in Kudus. In taking the sample, cluster random sampling technique was used.the research study was carried out at SMKN 3 Kudus in the academic year of 2013/2014 from July to Oktober 2013. They are grouped into 2 classes, namely: experimental class and control class. The samples were two classes (experimental class taught by the jigsaw method and control classes are taught using the conventional method). Each class is divided into two groups (the students who have the motivation high and low). So there are 4 groups: group of highly motivated students who are taught by the jigsaw method ( A1B1 ), a group of students who are taught by low motivation jigsaw method ( A1B2 ), a group of highly motivated students - conventional methods ( A2B1 ), and low - motivation students group method conventional ( A2B2 ). The test results of the four groups were analyzed using ANOVA 2x2. Based on the result analyzing the data, it can be concluded that : (1) jigsaw method in cooperative learning is more effective than konvensional method with learning outcomes of TPHP for the eleventh grade students SMK in Kudus regency (Fobs 24.98 > Ft 4.016); (2) the students having high motivation have higher learning outcomes of TPHP than the students having low motivation for the eleventh grade students of SMK Kudus regency(fobs 24.98 > Ft 4.016); and (3) there is an interaction between learning method and study motivation to teach TPHP for the eleventh grade students of SMK in Kudus regency (Fobs 24.98 > Ft 4.016). Keywords: jigsaw learning method, konvensional learning method, study motivation, learning outcomes TPHP xv

xvi

LAMPIRAN xvii

INSTRUMEN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PRODUKTIF TPHP DAN ANGKET MOTIVASI SISWA xviii

NILAI MOTIVASI SISWA, HASIL BELAJAR SISWA, DAN PENGOLAHAN DATA xix