ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA. KAKI BOGOR H. EFFENDI Fahri Asyari

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA RUMAH MAKAN SOTO WONOGIRI. : Izmi istiana NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Dr. Lies Handrijaningsih

: Budi Utami, SE., MM

ANALISA STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA DEPOT AIR ISI ULANG BIRU

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATANALISISKAN PENJUALAN KAMERA DSLR MERK CANON DI TOKO DIKS PHOTOGRAPHY

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN TERHADAP PENINGKATAN PENJUALAN PADA TOKO PONSEL RIN PULSA.

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA TOKO MITRA BIKE

Strategi Pemasaran Pada Usaha Kuliner Warung Pasta Margonda Raya Depok Dengan Analisis SWOT NPM :

Analisis Strategi Pemasaran Dalam Meningkatkan Penjualan Pada Toko Fake Jumper

Strategi Pemasaran Dalam Usaha Meningkatkan Jumlah Pelanggan Pada Derkei Futsal. Muhammad Hapriansyah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

STRATEGI PEMASARAN PADA USAHA TOKO ALAT-ALAT KEGIATAN ALAM BEBAS SHERPA OUTDOOR DALAM UPAYA PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN

Analisis Strategi Pemasaran Pada CV Maju Lancar Unggas Jaya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 3 SWOT DAN STRATEGI BERSAING

STRATEGI PEMASARAN PADA PANGKAS RAMBUT SUNDA MENGGUNAKAN ANALISA SWOT FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA DEPOK 2015

Gambar 2.5 Diagram Analisis SWOT

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN TERHADAP PENINGKATAN PENJUALAN TIKET BUS DI PT. PAHALA KENCANA DALAM MEMASUKI PASAR PERSAINGAN

ANALISIS PEMILIHAN LOKASI USAHA PADA USAHA FRANCHISE AYAM SABANA JAKARTA TIMUR

BAB II LANDASAN TEORI

METODE Lokasi dan Waktu Teknik Sampling

PENGARUH STRATEGI PEMASARAN TERHADAP PENINGKATAN PENYEWAAN MOBIL PADA PT.MULIA SASMITA BHAKTI

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Penerapan analisis swot (strengths,weakness,opportuni ties,threats) sebagai strategi. pemasaran pada mierip kafe di. bekasi

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di lokasi perusahaan Bintang Gorontalo dan waktu

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN CAFÉ LAMPIRI DALAM MEMASUKI PASAR PERSAINGAN

BAB I PENDAHULUAN. semakin berat, tidak hanya bertujuan untuk dapat survive melainkan harus mampu

BAB III METODE PENELITIAN. diteliti oleh penulis. Lokasi penelitian dilakukan di Swalayan surya pusat

STRATEGI PEMASARAN PADA USAHA PERCETAKAN DI CV. TRIJAYA OFFSET PRINTING NORMA DWI ANDRAWINA MANAJEMEN 2010

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. A. Telaah Pustaka 1. Konsep Klinik a. Pengertian Klinik adalah Fasilitas pelayanan kesehatan yang

BAB I PENDAHULUAN. Perubahan adalah suatu keadaan yang sangat sulit untuk diramalkan,

DAFTAR ISI Daftar Isi...i Daftar Tabel...iv Daftar Gambar...vi Bab I : Pendahuluan... 1 Bab II : Kajian Pustaka dan Kerangka Pemikiran...

BAB VII FORMULASI STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA. 7.1 Perumusan Strategi Pengembangan Usaha Produk Sayuran Organik

Judul Penelitian Ilmiah :

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II URAIAN TEORITIS. adalah penelitian yang dilakukan oleh Alamia (2006), yang meneliti Analisis

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. secara mayoritas merupakan kegiatan usaha kecil dan perlu dilindungi untuk. mencegah dari persaingan usaha yang tidak sehat.

BAB I PENDAHULUAN. jumlah penduduk. Seiring dengan pesatnya daya beli masyarakat dalam bidang

BAB II KERANGKA TEORI. penjualan atau promosi. Padahal keduanya hanya merupakan bagian dari kegiatan

STRATEGI PEMASARAN TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MAKANAN RINGAN PADA UD. HARUM SARI

BAB III METODE PENELITIAN

Analisis Swot Digital Library STIKOM Bali

BAB I PENDAHULUAN. kepuasaan pelanggan untuk memaksimalkan laba dan menjaga. keberlangsungan perusahaanya. Hal ini juga untuk memberikan kepuasan

STRATEGI PEMASARAN PADA TOKO JAYA SUSU BUNGUR DALAM PENINGKATAN PENJUALAN PRODUK SUSU

BAB II LANDASAN TEORI

III. METODE PENELITIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. memasarkan barang atau jasa yang dihasilkan, baik yang datang dari dalam

BAB III METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan adalah metode analisis deskriptif yaitu metode

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin menonjol akan kompleksitas, persaingan, perubahan, dan

BAB II KAJIAN TEORI. bagi suatu perusahaan untuk tetap survive di dalam pasar persaingan untuk jangka panjang. Daya

Nofianty ABSTRAK

STRATEGI PEMASARAN DEALER YAMAHA AMIE JAYA UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN MENGGUNAKAN MATRIKS BCG DAN ANALISIS SWOT

BAB I PENDAHULUAN. semakin meningkatnya jumlah penjualan mobil dari tahun ke tahun. Dengan jumlah penduduk yang lebih dari 200 juta jiwa, para pelaku

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu dan teknologi yang semakin pesat dapat membawa perubahan

BAB I PENDAHULUAN. kepariwisataan saat ini mengalami kenaikan yang cukup pesat. Banyak

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Seminar Nasional : Menggagas Kebangkitan Komoditas Unggulan Lokal Pertanian dan Kelautan Fakultas Pertanian Universitas Trunojoyo Madura

PENGARUH UNSUR MARKETING MIX TERHADAP PENENTUAN STRATEGI BISNIS DAN KEUNGGULAN BERSAING SUATU PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. Beberapa tahun ini bisnis di bidang usaha makanan mengalami perkembangan

III. METODE PENELITIAN

STRATEGI PEMASARAN KERIPIK SINGKONG

VI. ANALISIS LINGKUNGAN DAN PERUMUSAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA SATE SOP KAMBING

: ANALISIS SWOT. Waktu : 2 (dua) kali tatap muka pelatihan (selama 200. : Membangun pemahaman dan skill praja mengenai. Teknik Analisis SWOT

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode penelitian adalah cara yang digunakan oleh peneliti dalam

BAB I PENDAHULUAN. I.I Latar Belakang

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam penelitian ini, analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif,

ANALISIS LINGKUNGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL BISNIS STMIK SUMEDANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE SWOT ANALYSIS

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Usaha Agroindustri Mie Musbar Jalan

III. METODE KAJIAN. B. Pengolahan dan Analisis Data

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB IV ANALISIS SWOT PADA STRATEGI PEMASARAN SIMPANAN QURBAN DI BMT HARAPAN UMAT PATI CABANG PURI KABUPATEN PATI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. konsep mengenai strategi terus berkembang. Hal ini dapat ditujukkan oleh adanya

STRATEGI PEMASARAN BENANG KARET (RUBBER THREAD) PT. INDUSTRI KARET NUSANTARA

BAB II MANAJEMEN PEMASARAN

BAB V PEMBAHASAN. BMT Berkah dan mampu bersaing dalam dunia bisnis. ini adalah mendukung kebijakan pertumbuhan yang agresif (growth oriented

ISSN : e-proceeding of Management : Vol.4, No.2 Agustus 2017 Page 1789

BAB II LANDASAN TEORI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. tepatnya di Jalan Raya Soekarno-Hatta Km 30, PO BOX 119 Ungaran, 50501

BAB II LANDASAN TEORI. mengenai strategi terus berkembang. Hal ini dapat ditujukkan oleh adanya

BAB II URAIAN TEORITIS. Setiap perusahaan mempunyai tujuan untuk dapat tetap hidup dan

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV PEMBAHASAN ANALISIS SWOT MENARA SUCI TOUR AND TRAVEL DAN SHAFIRA TOUR AND TRAVEL. Pendapatan Jumlah jamaah Pendapatan Jumlah

ANALISA SWOT DALAM MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN PADA PERUSAHAAN

Seminar Nasional IENACO 2016 ISSN: STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI ROTI (STUDI KASUS DI CV MANDIRI)

STRATEGI BAURAN PEMASARAN (4P) TERHADAP TANDAN BUAH SEGAR (TBS) KELAPA SAWIT PADA PT. MARIHAT TAMBUSAI

BAB III METODE PENELITIAN. menjelaskan sesuatu melalui sebuah penelitian (Ulum dan Juanda, 2016).

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

II TINJAUAN PUSTAKA Konsep Restoran

BAB 1 PENDAHULUAN. Tentunya kita tahu bahwa persaingan di dunia hiburan sangatlah ketat. Dunia

BAB V ANALISA DAN PEMBAHASAN

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN LISTRIK PRABAYAR PADA PT. PLN (Persero) RAYON TAMBUN - BEKASI

ANALISA SWOT DALAM MENENTUKAN STRATEGI PEMASARAN PADA PERUSAHAAN

PENDAHULUAN. Sebagaimana kita ketahui, dewasa ini persaingan antara perusahaan semakin

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V PENUTUP. seperti Indonesia. Penyerapan tenaga kerja dan perputaran perekonomian sangat

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA RESTAURANT SOTO KAKI BOGOR H. EFFENDI Fahri Asyari 12210514

LATAR BELAKANG MASALAH Seiring berkembangnya jaman saat ini ditandai oleh banyaknya usaha yang bermunculan dan keberhsilan suatu usaha umumnya ditentukan oleh kemempuan manajemen pemasaranya. Oleh sebab itu, agar tidak terjadi kegagalan pada suatu usaha, maka perlu dibutuhkan STRATEGI PEMASARAN Pada restaurant soto kaki H. EFFENDI melakukan pemasaran dan penjualan makanan berupa soto kaki, soto daging, sate ayam, sate kambing, sop kambing. Restaurant H. EFFENDI sebenarnya memiliki potensi yang cukup besar untuk meningkatkan penjualannya agar usahanya bisa berkembang. Tetapi potensi tersebut belum dimaksimalkan oleh restaurant H.EFFENDI karena belum memiliki strategi pemasaran yang terstruktur dan teratur. Berdasarkan hal tersebut penulis sangat tertarik untuk membantu restaurant soto kaki H.EFFENDI agar bisa meningkatkan penjualannya dengan cara membahas lebih lanjut dalam bentuk penelitian ilmiah dengan judul ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA RESTAURANT SOTO KAKI BOGOR H.EFFENDI

RUMUSAN MASALAH 1. Dari sisi internal, kekuatan dan kelemahan apa yang dimiliki oleh restaurant soto kaki bogor H. Effendi? 2. Dari sisi eksternal, peluang apa yang bisa diraih dan ancaman apa yang di hadapi oleh restaurant soto kaki bogor H.Effendi? 3. Strategi apakah yang akan diterapkan oleh restaurant soto kaki bogor H. Effendi? BATASAN MASALAH dalam hal ini penulis membatasi masalah dengan menggunakan bauran pemasaran yang di lakukan pada bulan April-Juli 2013. analisis internal dan eksternal menggunakan analisis SWOT untuk menentukan posisi restaurant dilingkungan sekitarnya. TUJUAN PENELITIAN 1. Untuk mengetahui kekuatan dan kelemahan restaurant soto kaki bogor H.Effendi 2. Untuk mengetahui peluang yang akan diraih dan ancaman yang akan dihadapi oleh restaurant soto kaki bogor H. Effendi 3. Untuk mengetahui strategi yang akan diterapkan di restaurant soto kaki bogor H.Effendi

METODE PENELITIAN DATA / VARIABEL YANG DIGUNAKAN Data yang digunakan penulis didalam penulisan ilmiah ini yaitu berupa data sekunder yaitu data yang diperoleh dari wawancara dan observasi atau pengamatan. Selain itu juga dari buku-buku referensi dan buku-buku laporan keuangan usaha. METODE PENGUMPULAN DATA metode pengumpulan data dilakukan dengan OBSERVASI lingkungan internal dan eksternal perusahaan dan WAWANCARA dengan pemilik toko. ALAT ANALISIS YANG DIGUNAKAN Untuk mengolah data-data yang diperoleh, maka penulis menggunakan alat analisis yang berupa Analisis SWOT yang merupakan suatu alat analisis yang digunakan untuk melihat kondisi lingkungan internal dan eksternal suatu usaha.

DIAGRAM ANALISIS SWOT

KETERANGAN DIAGRAM : Kuadran 1 : Perusahaan tersebut memiliki peluang dan kekuatan sehingga dapat memanfaatkan peluang yang ada. Strategi yang ada harus diterapkan dalam kondisi ini adalah mendukung kebijakan pertumbuhan yang agresif (Growth oriented strategy). Kuadran 2 : Meskipun menghadapi berbagai ancaman, perusahaan ini masih memiliki kekuatan dari segi internal. Strategi yang harus ditetapkan adalah menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluang jangka panjang dengan cara strategi diversifikasi (produk/pasar). Kuadran 3 : Fokus strategi perusahaan ini adalah meminimalkan masalah-masalah internal perusahaan sehingga dapat merebut peluang pasar yang lebih baik. Kuadran 4 : Ini merupakan situasi yang sangat tidak menguntungkan, perusahaan tersebut menghadapi berbagai ancaman dan kelemahan internal.

PEMBAHASAN STRATEGI BAURAN PEMASARAN 1. Produk (Product) Restaurant H.Effendi selalu mengutamakan kualitas makananya. 2. Harga(Price) Harga yang dijual Restaurant H.Effendi sesuai dengan rasa dan kebersihan makanan. 3. Tempat(Place) lokasi restaurant H.Effendi sangat strategis. 4. Promosi (Promotion) Restaurant H.Effendi melakukan kegiatan promosi melalui media massa dan televisi 5. Faktor orang (people) Restaurant H.Effendi memiliki banyak pegawai yang dapat bekerja efektif dan efisien. 6. Sarana Fisik Restaurant H.Effendi memiliki bangunan sendiri yang sudah bebas sewa. 7. Faktor Proses proses yang dilakukan restaurant H.Effendi terbilang efektif dan tidak memakan waktu yang banyak.

ANALISIS SWOT

KETERANGAN DIAGRAM MATIKS SWOT Dari hasil perhitungan nilai tertimbang terhadap faktor-fakor yang di analisis di atas diketahui bahwa hasil dari kekuatan internal sebesar 1.80, lebih besar 1.00 poin daripada kelemahan internalnya yang mempunyai 0.80 poin. Sedangkan dalam analisis peluang dan ancaman, hasil dari peluang eksternal dan ancaman eksternal sebesar 1.65 dan 0.75 sehingga menghasilkan selisih sebesar 0.90. Dari hasil diagram analisis SWOT diatas posisi perusahaan berada di kuadran 1 (satu) mendukung strategi agresif. Kuadran 1 (satu) ini merupakan situasi yang sangat menguntungkan. Karena perusahaan tersebut memiliki peluang dan kekuatan sehingga dapat memanfaatkan peluang yang ada. Strategi yang ada harus diterapkan dalam kondisi ini adalah mendukung kebijakan pertumbuhan yang agresif (Growth oriented strategy).

KESIMPULAN DAN SARAN KESIMPULAN 1. Dari segi kekuatan (strength), restoran soto kaki H. Effendi sangat mengutamakan kepuasan pelanggan, rasa yang sangat menggugah selera, lokasi toko yang mudah dijangkau dengan kendaraan umum, serta restoran yang sudah diliput oleh berbagai media massa dan televisi. Dari segi kelemahan (weaknesses), restoran soto kaki H. Effendi kurang dalam hal kenyamanan tempat karena suara kendaraan yang lalu lalang dan toko yang dekat dengan terminal, dan harga kebutuhan pasar tidak stabil menjadi kelemahannya. 2. Kemudian peluang (opportunities) yang dimiliki restoran soto kaki H. Effendi antara lain, lokasi yang strategis dekat dengan pusat keramaian (terminal dan mall), diharapkan dapat membuka cabang baru dengan cita rasa yang sudah dikenal oleh masyarakat. Ancaman (threats) yang dihadapi adalah, adanya ancaman pendatang baru dan adanya persaingan diantara pesaing yang ada. 3. Strategi pemasaran yang dilakukan oleh restoran soto kaki H. Effendi mencakup strategi pengelolaan sumber daya manusia, startegi segmentasi pasar dan strategi bauran pemasaran (marketing mix). Dari hasil analisis SWOT, diketahui bahwa restoran soto kaki H. Effendi berada pada posisi sel satu kuadran pertama yaitu, merupakan situasi yang sangat menguntungkan bagi perusahaan. Perusahaan memiliki peluang dan kekuatan yang dapat digunakan untuk meraih konsumen sebanyak-banyaknya sehingga pendapatan perusahaan dapat terus menerus menunjukan peningkatan.

SARAN Dari hasil analisis SWOT, saran yang data penulis sampaikan pada restoran soto kaki H. Effendi adalah : Tetap menjaga kualitas dan cita rasa masakan serta pelayanan restoran ini dimata masyarakat atau konsumen sudah baik. Menambah cabang usaha restoran di daerah yang ramai dan dekat dengan target pasar. Menambah promosi melalui spanduk dan menyebarkan pamflet-pamflet. Menambah fasilitas yang ada.