SKRIPSI ANALISIS PEKERJAAN MANUAL MATERIAL HANDLING UNTUK MENCEGAH CIDERA PADA OPERATOR DI BAGIAN PENGGOSOKAN (BEVELING) PT. TAMINDO PERMAI GLASS

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

SKRIPSI USULAN PERBAIKAN TATA LETAK FASILITAS LANTAI PRODUKSI GUNA MEMINIMUMKAN JARAK DAN ONGKOS MATERIAL HANDLING DI UD. SRI JAYA

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI. PERBAIKAN LINI PROSES PEMOTONGAN NATA DE COCO UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS DENGAN KONSEP PENYEIMBANGAN LINI (Studi kasus : PT XYZ)

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK MEREDUKSI ISSUE ERGONOMICS BACKBONE PAIN PADA PROSES WELDING NUT

USULAN PERANCANGAN ALAT BANTU YANG ERGONOMIS UNTUK MENGEFISIENSIKAN PENGGANTIAN BATERAI FORKLIFT DI PT LINFOX LOGISTICS INDONESIA BEKASI

SKRIPSI ANALISIS PERBAIKAN POSTUR KERJA UNTUK MENGURANGI RESIKO MUSCULOSKELETAL DISORDERS (STUDI KASUS DI PT. MARTINA BERTO. TBK)

Oleh: DWI APRILIYANI ( )

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

D E P A R T E M E N T E K N I K I N D U S T R I F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N 2015

ANALISA BEBAN KERJA PADA OPERATOR VISUAL DENGAN PENDEKATAN RECOMMENDED WEIGHT LIMIT (RWL) DI PT. JAPPRO BATAM

BAB I PENDAHULUAN. Manusia sebagai salah satu bagian dari elemen sistem kerja yang dominan

SKRIPSI PERBANDINGAN POSTUR KERJA POSISI BERDIRI OPERATOR MESIN STAMPING

SKRIPSI OPTIMALISASI LAYOUT PADA PROSES PRODUKSI DI CV. JAYA TEKNIK

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan manual material handling. Manual material handling didefinisikan

SKRIPSI PENERAPAN AKTIVITAS KAIZEN VALUE STREAM MAPPING UNTUK MENGURANGI PEMBOROSAN DI BAGIAN FALLBOARD ASSY GRAND PIANO DI PT.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERBAIKAN WORKSTATION DI PT. YUSHIRO INDONESIA UNTUK MENGURANGI RESIKO KELUHAN MUSKULOSKELETAL

SKRIPSI ANALISIS STRATEGI PEMASARAN JASA PEMBIAYAAN KREDIT SEPEDA MOTOR DENGAN METODE SWOT UNTUK MENINGKATKAN PENJUALAN PADA PT

BAB II LANDASAN TEORI

PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK MEMPERBAIKI POSTUR KERJA PADA AKTIVITAS PEMELITURAN DALAM PROSES FINISHING (Studi Kasus: Home Industry Waluyo Jati)

HALAMAN KEASLIAN PENELITIAN

Sem inar N asional W aluyo Jatm iko II F TI U P N V eteran Jaw a Tim ur ANALISIS PEMINDAHAN MATERIAL DENGAN PENDEKATAN RECOMMENDED WEIGHT LIMIT

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembangnya teknologi yang ada. Sampai saat ini tenaga kerja manusia

PENINGKATAN PEMASARAN USAHA AYAM BAKAR DENGAN METODE SWOT

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

SKRIPSI OPTIMASI PRODUKSI DENGAN METODE LINIER PROGRAMMING SIMPLEX UNTUK MENINGKATKAN KEUNTUNGAN

BAB I PENDAHULUAN. produksi, terutama perusahaan yang bersifat padat karya. Produktivitas tenaga kerja

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN I-1

SKRIPSI PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

LAPORAN TUGAS AKHIR APLIKASI KONSEP ERGONOMI PADA FASILITAS KERJA BAKSO DI CAKRA GAJAH MUNGKUR CABANG 1 CIPUNAGARA

LAPORAN TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Menempuh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ANALISIS K3 (KESEHATAN KESELAMATAN KERJA ) DI BAGIAN PROSES PRODUKSI KERTAS INDUSTRI DI PT. DASECTA. Oleh :

SKRIPSI MENURUNKAN BIAYA DETENTION DENGAN ANALISIS KELAYAKAN PEMBELIAN PETI KEMAS PADA PT. XYZ HERDIONO

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

Tekinfo --- Jurnal Ilmiah Teknik Industri dan Informasi Kata Pengantar

USULAN PERBAIKAN FASILITAS KERJA PADA ALAT PANEN KELAPA SAWIT PADA PEKERJA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III KEBUN RAMBUTAN SAID ALFANDRI

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu tipe masalah ergonomi yang sering dijumpai ditempat kerja

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT ANGKUT LPG 3 KG. Disusun Oleh: Pangestuning Gusti ( )

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS POSTUR KERJA PENGRAJIN BATIK MENGGUNAKAN METODE JOB STRAIN INDEX (JSI) DAN LOADING ON THE UPPER BODY ASSESSMENT (LUBA)

Usulan Desain Proses Pengangkatan Sari Kedelai ke Penyaringan (Studi Kasus Pabrik Tahu di Batam)

USULAN PERBAIKAN TATA LETAK PABRIK di PT KRIPTON GAMA JAYA, BANTUL

Rancangan Fasilitas Kerja Yang Ergonomis Di Stasiun Penguapan Untuk Meningkatkan Produktivitas (Studi Kasus Pada CV. Arba Jaya) Chandra S.

TUGAS AKHIR PERANCANGAN TATA LETAK FASILITAS PRODUKSI PRODUK TEFFLON DAN GRINDING DENGAN METODE SYSTEMATIC LAYOUT PLANNING & SIMULASI PROMODEL

LAPORAN TUGAS AKHIR PENENTUAN LAMANYA WAKTU ISTIRAHAT BERDASARKAN BEBAN KERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PENDEKATAN FISIOLOGIS DAN PSIKOLOGIS

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU ANGKAT CABAI PADA INDUSTRI SAMBAL

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM ANALISIS PERANCANGAN KERJA DAN ERGONOMI 2

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH JUMLAH PRODUK CACAT TERHADAP BEBAN CARDIOVASCULAIR PEKERJA BAGIAN FINISHING UNIT PENGOLAHAN MIE INSTANT

TUGAS AKHIR. ANALISIS RESIKO BEBAN KERJA BERDASARKAN BIOMEKANIKA DAN FISIOLOGI (Studi kasus Angkat Beban Karung Beras di Gudang BulogKartasura)

MUSCULOSKELETAL DISORDERS. dr.fauziah Elytha,MSc

BAB I PENDAHULUAN. Peranan manusia sebagai sumber tenaga kerja masih dominan dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang Tabel 1.1 Gambar 1.1.

ANALISIS PENILAIAN TINGKAT RISIKO ERGONOMI PADA PEKERJA KONSTRUKSI DENGAN PENDEKATAN METODE REBA, OWAS DAN QEC

PERANCANGAN FASILITAS KERJA DALAM PEMBUATAN DANDANG DI UD. KARYA DARMA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

D E P A R T E M E N T E K N I K I N D U S T R I UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

DAFTAR ISI. vii. Unisba.Repository.ac.id

T U G A S A K H I R. Diajukan guna melengkapi sebagai syarat. Dalam mencapai gelar Sarjana Strata Satu (S1) DISUSUN OLEH : : Puguh Mursito adi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Peranan manusia sebagai sumber tenaga kerja pada industri

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Industri Skripsi Sarjana Semester Genap tahun 2005/2006

SKRIPSI ANALISIS DOWNTIME MESIN AIDA-150T DENGAN PENDEKATAN SIX BIG LOSSES MENGGUNAKAN METODE SEVEN TOOLS DI PT. RIZKI ASA BUANA

Analisa Beban Kerja Pekerja Tahapan Pengemasan Unit Padatan PT Petrosida Gresik dengan Metode Recommeded Weight Limit (RWL)

RANCANGAN ERGONOMIS FASILITAS KERJA DI STASIUN PENGEMASAN PADA PT. FLORINDO MAKMUR UNTUK MEREDUKSI MUSCULOSKELTAL DISORDERS (MSDs)

PERANCANGAN ULANG FASILITAS KERJA PADA PROSES MEMAHAT UNTUK MEMPERBAIKI POSTUR KERJA DI JAVA ART STONE

USULAN PERBAIKAN LAYOUT WORKSHOP UNTUK MEMPERBAIKI KINERJA WAREHOUSE DI DIVISI PRODUCT PT. ABC

PENGARUH FASILITAS KERJA ERGONOMIS PADA STASIUN PENCETAKAN CAKAR AYAM TERHADAP PRODUKTIVITAS DIAN LUPITA SARI

oleh : Eli Mas idah, Wiwiek Fatmawati, Lazib Ajibta Fakultas Teknologi Industri UNISSULA

SKRIPSI. Implementasi Layanan Berbasis Lokasi. Pada Sistem Informasi Geografis. Pencarian Lokasi Perumahan dan Cluster.

SKRIPSI USULAN PERENCANAAN PERAWATAN PADA MESIN CURING MENGGUNAKAN METODE RCM II (RELIABILITY CENTERED MAINTENANCE II)

LAPORAN KERJA PRAKTEK DI PT SANTOS JAYA ABADI. Oleh: Verawati Hartanto NRP : Bintang Mahardika NRP :

BAB I PENDAHULUAN. manual (Manual Material Handling/MMH). Kelebihan MMH bila

SKRIPSI IMPLEMENTASI GLOBAL EXTREME PROGRAMMING DALAM MENGEMBANGKAN SISTEM INFORMASI TATA NASKAH DINAS PADA SEKRETARIAT DPRD KOTA BEKASI

DEPARTEMEN TEKNIK INDUSTRI F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

TUGAS AKHIR EVALUASI BEBAN KERJA MENTAL DAN FISIK DALAM SHIFT YANG BERBEDA DI DIVISI FINISHING PRINTING PT. DANLIRIS

TUGAS AKHIR. Strategi Pemasaran Untuk Meningkatkan Pedaftaran Siswa Pada Lembaga Pendidikan Education For Future Cabang SBS Bekasi

PROGRAM STUDI TEKNIK MANAJEMEN PABRIK P R O G R A M D I P L O M A IV F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

LAPORAN TUGAS AKHIR. Diajukan Guna Memenuhi Sebagian Syarat Mendapatkan Gelar Sarjana. Pada Program Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh:

SKRIPSI ANALISIS PENERAPAN METODE 5S TERHADAP EFISIENSI WAKTU KERJA PADA PROSES TUNE-UP MOBIL DI BENGKEL AUTO TECHNO

Universitas Bina Nusantara ANALISIS KEGIATAN PENGEPAKAN PT. FEDERAL KARYATAMA DITINJAU DARI SEGI ERGONOMI DAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA

Vol. 2, No. 1, Mei 2014 ISSN: JURNAL REKAVASI. Jurnal Rekayasa & Inovasi Teknik Industri. Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta


TUGAS AKHIR. Diajukan guna melengkapi sebagian syarat dalam mencapai gelar sarjana Strata Satu (S1) Disusun oleh: : Agung Fajar Vigiyanto

BAB V ANALISIS DAN INTERPRETASI HASIL

BAB I PENDAHULUAN. PT. Sinar Sosro merupakan salah satu perusahaan industri yang

BAB I PENDAHULUAN. manusia. Demikian juga dalam dunia industri, penggunaan teknologi atau

SKRIPSI USULAN PERBAIKAN DEFECT SPATER PADA PROSES WELDING MENGGUNAKAN METODE SIX SIGMA. (Studi kasus: PT. Kramayudha Ratu Motor)

SKRIPSI. PERANCANGAN ALAT BANTU UNTUK PENGISIAN LARUTAN (Studi kasus : PT.X) Disusun Oleh: Andreas Jonathan ( )

SKRIPSI ANALISA PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PRODUKSI PRODUK CJM TIPE PICK UP STANDARD DENGAN METODE AGGREGATE PLANNING

SKRIPSI PERANCANGAN ALAT BANTU PROSES PENGGANTIAN RODA TRUK

USULAN RANCANGAN PERBAIKAN METODE KERJA DAN ALAT BANTU PADA BAGIAN PENGISIAN BANTAL DI CV. WOLKEN

ANALISIS PENGARUH PENAMBAHAN PECAHAN BATA RINGAN SEBAGAI PENGGANTI SEBAGIAN AGREGAT HALUS TERHADAP KUAT TEKAN BETON

TUGAS AKHIR PENERAPAN PLANT LAYOUT DI PT. FYROM INTERNATIONAL

TUGAS AKHIR ANALISIS POSTUR TUBUH DITINJAU DARI SEGI ERGONOMI DIBAGIAN MESIN CNC PADA CV. PRIMA LESTARI

SKRIPSI ANALISIS PENINGKATAN EFEKTIFITAS MESIN SEWING MENGGUNAKAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS (OEE) DI PT.

Transkripsi:

SKRIPSI ANALISIS PEKERJAAN MANUAL MATERIAL HANDLING UNTUK MENCEGAH CIDERA PADA OPERATOR DI BAGIAN PENGGOSOKAN (BEVELING) PT. TAMINDO PERMAI GLASS ERWIN WARDIANSYAH 2011.1021.5080 PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA 2016 i

SKRIPSI ANALISIS PEKERJAAN MANUAL MATERIAL HANDLING UNTUK MENCEGAH CIDERA PADA OPERATOR DI BAGIAN PENGGOSOKAN (BEVELING) PT. TAMINDO PERMAI GLASS Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Sarjana (S1) pada Fakultas Teknik Universitas Bhayangkara Jakarta Raya ERWIN WARDIANSYAH 2011.1021.5080 PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA 2016 i

ABSTRAK Kegiatan manusia sebagai sumber tenaga kerja masih dominan dalam menjalankan proses produksi terutama kegiatan yang bersifat manual material handling. Salah satu bentuk peranan manusia dalam kegiatan manual material handling yaitu mendukung transportasi barang. PT.Tamindo Permai Glass merupakan perusahaan yang bergerak di bidang industri kaca yang mencangkup pembuatan dinding, pintu-pintu bebas rangka (frameless tempered glass doors), jendela pada gedung-gedung perkantoran, kaca depan, kaca jendela kendaraan dan lain-lain. Kegiatan proses produksi di bagian gosok fushan dan double edger PT. Tamindo Permai Glass masih mengandalkan kekuatan fisik manusia dengan penanganan material secara manual. Pada kondisi yang demikian resiko cidera tulang belakang pada operator masih sangat besar. Tujuan penelitian ini adalah memberikan usulan cara mengurangi atau menghindari resiko cidera tulang belakang (Musculoskeletal Disorders). Hasil temuan pengolahan dan analisis data adalah bahwa cara mengurangi atau menghindari cidera tulang belakang (Muscoluskeletal Disorders) menambahkan alat bantu mekanis di kegiatan manual material handling pada proses penggosokan (beveling). Hal ini mengatasi LI (Lifting Index) yang teridentifikasi sebesar 3.77 kg beresiko menyebabkan cidera tulang belakang. RWL (Recomended Weight Limit) sebesar 11.45 kg. Kata kunci : MMH (Manual Material Handling), Cidera Tulang Belakang (Musculoskeletal Disorders), RWL (Recommended Weight Limit), LI (Lifting Index). vi

ABSTRACT Human activities as a source of labor is still dominant in the running production process, especially the activities of a manual material handling. One form of the human role in manual material handling activities that support the transport of goods. PT. Tamindo Permai Glass is a company engaged in the manufacture of the glass industry that covers the walls, the doors free frame (frameless tempered glass doors), windows in office buildings, windshields, glass windows and other vehicles. Production activities in parts rub fushan and a double edger PT. Tamindo Permai Glass still rely on human physical strength with manual materials handling. In such conditions the risk of spinal cord injury on the carrier is still very large. The purpose of this study is to give proposals how to reduce or avoid the risk of spinal cord injury (Musculoskeletal Disorders). The findings of the processing and analysis of data is that the way to reduce or avoid spinal cord injury (Muscoluskeletal Disorders) added mechanical aids in manual material handling activities in the polishing process (beveling). This is overcome LI (Lifting Index) of 3.77 kg identifiable risk causing spinal cord injury. RWL (Recomended Weight Limit) of 11:45 kg. Keywords : MMH (Manual Material Handling), Spine Injury (Musculoskeletal Disorders), RWL (Recommended Weight Limit), LI (Lifting Index). vii

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum wa rahmatullahi wa barakatuh. Bismillahirrahmanirrahim, Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat sehat serta ilmu yang bermanfaat, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Analisis Pekerjaan Manual Material Handling Untuk Mencegah Cidera Pada Operator di Bagian Penggosokan (Beveling) PT. Tamindo Permai Glass. Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan dalam menempuh Studi Strata 1 (S-1) Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. Dalam penyusunan skripsi ini penulis memahami serta menerapkan ilmu yang telah didapatkan dari proses perkuliahan yaitu berupa teori, kemudian penulis menerapkanya pada penelitian di PT. Tamindo Permai Glass. Semoga hal tersebut dapat berguna khusus bagi penulis jika terjun ke dalam dunia kerja. Penulis menyadari bahwa skripsi ini dapat selesai karena adanya bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Ahmad Diponegoro, MSIE., Ph.D. Selaku Dekan Fakultas Teknik, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. 2. Ibu Denny Siregar, ST., M.Sc. Selaku Kepala Program Studi Teknik Industri dan Penguji I. 3. Bapak Ir. J. Robert Siagian. Selaku Penguji II. 4. Bapak Sonny Nugroho Aji, STP., MT. Selaku Pembimbing I. 5. Ibu Helena Sitorus, ST., MT. Selaku Pembimbing II. 6. Bapak Ariffudin. Selaku Leader dan Pembimbing Lapangan di PT. Tamindo Permai Glass. 7. Seluruh karyawan PT. Tamindo Permai Glass. 8. Orang tua yang telah mendukung dan menyemangati penulis. 9. Semua teman dan pihak lain yang telah membantu dalam penulisan. ix

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dari skripsi ini baik dari materi maupun teknik penyajiannya, mengingat kurangnya pengetahuan dan pengalaman penulis. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan. Akhir kata penulis berharap semoga laporan ini dapat di terima dan bermanfaat bagi pembaca. Wa alaikumus salam wa rahmatullahi wabarakatuh. Bekasi, 15 Agustus 2016 ( Erwin Wardiansyah ) 2011.1021.5080 x

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI... iii LEMBAR PENGESAHAN PERUSAHAAN... iv LEMBAR PERNYATAAN... v ABSTRAK... vi LEMBAR PERNYATAAN PUBLIKASI... viii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah... 1 1.2. Identifikasi Masalah... 4 1.3. Rumusan Masalah... 4 1.4. Batasan Masalah... 4 1.5. Tujuan Penelitian... 5 1.6. Manfaat Penelitian... 5 1.7. Tempat dan Waktu Penelitian... 5 1.8. Teknik Pengumpulan Data... 5 1.9. Sistematika Penulisan... 6 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Pengertian Ergonomi... 7 2.1.1. Ruang Lingkup Garapan Ergonomi... 8 2.1.2. Resiko Ergonomi... 9 2.1.3. Kelelahan ditempat Kerja... 11 2.2. MMH (Manual Material Handling)... 14 2.2.1. Batasan Angkat Secara Legal (Legal Limitation)... 15 2.3. MSDs (Musculoskeletal Disorders)... 17 xi

2.4. NBM (Nordic Body Map)... 18 2.5. RWL (Recommended Weight Limit)... 19 2.6. LI (Lifting Index)... 26 2.7. Pengukuran Denyut Jantung... 27 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Flow Chart Penelitian... 30 3.2. Pengumpulan Data... 31 3.2.1. Observasi... 31 3.2.2. Kuesioner... 31 3.2.3. Wawancara... 31 3.2.4. Pengukuran... 31 3.2.5. Perhitungan Jumlah DNI dan DNK... 31 3.3. Pengolahan Data... 32 3.3.1. Menghitung Nilai RWL... 32 3.3.2. Menghitung Nilai LI... 32 3.3.3. Menghitung Nilai %CVL... 32 3.4. Analisis Data... 32 3.5. Hubungan Nilai LI dan %CVL... 32 3.6. Analisis Usulan... 32 3.7. Kesimpulan... 33 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN 4.1. Data Hasil Observasi... 34 4.1.1. Proses Produksi... 34 4.1.2. Teknik Pengangkatan... 38 4.1.3. Jarak dan Waktu Pengangkatan... 39 4.2. Data Hasil Kuesioner... 41 4.3. Data Hasil Wawancara... 42 4.4. Data Hasil Pengukuran... 44 4.4.1. Pengukuran untuk Menghitung Nilai RWL... 44 4.4.2. Data pengukuran Denyut Nadi... 46 4.5. Pengolahan Data... 47 4.5.1. Perhitungan Nilai RWL... 47 xii

4.5.2. Perhitungan Nilai LI... 49 4.5.3. Perhitungan Denyut Nadi %CVL... 49 4.6. Analisis Data... 51 4.6.1. Analisis Nilai LI (Lifting Index)... 51 4.6.2. Analisis Denyut Nadi... 51 4.7. Hubungan Antara Nilai LI dan Denyut Nadi %CVL... 53 4.8. Analisis Usulan... 53 4.8.1. Usulan Metode Pengangkatan... 53 4.8.2. Usulan Alat Bantu Mekanis... 54 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan... 57 5.2. Saran... 57 DAFTAR PUSTAKA... 58 xiii

DAFTAR TABEL 1.1. Ukuran, Tebal dan Berat Kaca... 1 1.2. Batasan Pemindahan Material... 2 1.3. Keluhan Fisik yang Dialami Operator... 2 2.1. Contoh Pekerjaan yang Memiliki Resiko Ergonomi... 9 2.2. Batasan Angkat dan Tindakan Selanjutnya... 16 2.3. Batasan Angkat dan Tindakan Selanjutnya... 17 2.4. Pengali Horizontal... 20 2.5. Pengali Vertikal... 21 2.6. Pengali Jarak... 23 2.7. Pengali Asimetri... 23 2.8. Pengali Frekuensi... 25 2.9. Pengali Coupling... 26 2.10. Klasifikasi %CVL... 29 4.1. Peta Aliran Proses... 34 4.2. Peta Proses Operasi... 37 4.3. Ukuran, Tebal dan Berat Kaca... 38 4.4. Data Hasil Kuesioner Nordic Body Map... 41 4.5. Data Hasil Wawancara... 42 4.6. Data Pengukuran untuk Menghitung Nilai RWL... 45 4.7. Data Denyut Nadi Setiap Operator (08.00-12.00)... 46 4.8. Data Denyut Nadi Setiap Operator (13.00-17.00)... 46 4.9. Nilai Nilai Variabel... 48 4.10. Hasil Perhitungan %CVL (08.00-12.00)... 50 4.11. Hasil Perhitungan %CVL (13.00-17.00)... 50 4.12. Hasil Perhitungan %CVL... 51 4.13. Klasifikasi %CVL... 52 xiv

DAFTAR GAMBAR 2.1. NBM (Nordic Body Map)... 18 2.2. Posisi Vertikal dan Horizontal... 22 2.3. Posisi Asimetri... 24 4.1. Teknik Pengangkatan Material... 38 4.2. Layout Mesin Fushan... 39 4.3. Layout Mesin Double Edger... 38 4.4. Teknik Pengukuran... 44 4.5. Grafik DNI dan DNK Operator... 52 4.6. Manual Glazing Trolley... 55 4.7. Usulan Pengangkatan dengan Manual Glazing Trolley... 56 xv

DAFTAR LAMPIRAN Cara Mencari Nilai Variabel untuk Menghitung Nilai RWL... 59 Kuesioner Penelitian... 62 Wawancara Penelitian... 70 Instruksi Kerja dan Glass Products... 78 xvi