BAB IV TAMPILAN HASIL DAN PEMBAHASAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III ANALISA DAN DESAIN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISA PERANCANGAN DAN PEMODELAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PENGUJIAN

ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN. Deskripsi konsep aplikasi game adalah sebagai berikut:

BAB III ANALISA MASALAH DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Gambar Error! No text of specified style in document.4.1 Tampilan Icon Banana Catch

Prosedur Pengunaan Aplikasi Game Jajangkungan

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN. Rancung bangun sistem permainan game puzzle pada handphone berbasis java

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. pada saat ini, maka dari itu banyak fitur-fitur dalam. handphone yang mengandung hiburan. Seperti halnya

BAB IV HASIL DAN ANALISIS


BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Gambar 3.1 Menentukan Jumlah Koin yang diacak

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI GAME

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN ANALISISA

BAB III ANALISA MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

game yang ada dapat diinstal pada smartphonesecara offline. 1) Masuk pada layar menu utama dan klik icon menu setting pada layar.

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

Gambar 4.1 File Explorer Pada Smartphone. 2. Cari file WarElement.apk kemudian pilih file WarElement.apk.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III PERANCANGAN SISTEM

PEMBUATAN APLIKASI PERMAINAN BACK TO THE EARTH MENGGUNAKAN C# DAN Js

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III KONSEP DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. Analisa masalah dilakukan untuk membuat langkah langkah yang

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Untuk dapat memainkan game Ultang Dynasty, pemain harus menginstall flash player terlebih dahulu.

Gambar 4.1. Script Menu Utama

RANCANG BANGUN GAME EDUKASI ASAH OTAK ANAK BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN APLIKASI CONSTRUCT 2

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM. user harus melakukan proses instalasi aplikasi terlebih dahulu. Adapun langkahlangkah

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III METODOLOGI 3.1 Desain Game Konsep Game Pengumpulan Data

yang mendukung untuk mengakses website perangkat ajar Algorithfun. menggunakan perangkat ajar Algorthfun Cara Menggunakan Algorithfun

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

3.1.3 Target Pemain Target pemain pada game Cari Kata Indonesia ini adalah semua umur, sehingga segala usia dapat memainkan game ini.

BAB IV HASIL DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Game Edukasi Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini

1. Prosedur penggunaan aplikasi Gambar 1.1 Gambar Tampilan Layar Login

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Bab 4 Hasil dan Pembahasan

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

BAB III PERANCANGAN DAN DESAIN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perangkat keras yang disarankan sebagai berikut: Tabel 4.1 Spesifikasi Game

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN. Perancangan game mencocokkan gambar ini dibuat agar dapat berjalan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. diperlukan agar dapat mengimplementasikan game Job Seeker ini. a. Intel Pentium 4 2,34 Ghz. b. Memory (RAM) 512MB RAM

1. Prosedur Instalasi Aplikasi Berikut langkah-langkah instalasi yang harus dilakukan user : 1. Klik dua kali pada icon Skripsi_AlanSetup.

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Persamaan Garis Lurus

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menggunakan algoritma Bipartite Matching yang telah dirancang, maka perlu dilakukan

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI KARYA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

1. Masuk ke dalam file explorer atau file commander pada smartphone. 2. Cari file Mojo.apk kemudian pilih file Mojo.apk.

menyeluruh untuk mengetahui kinerja sistem, serta kelemahan ataupun kesalahan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Aplikasi Surat Keluar Masuk Versi 1.0

BAB III ANALISA MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

Aplikasi Memory Game Untuk Tabel Periodik Unsur Berbasis Android

Dwiny Meidelfi, M.Cs

Komponen Antarmuka Grafis

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Pembahasan cara pengoperasian aplikasi game Let s Help the Piglets dibagi menjadi dua bagian yaitu client dan Admin.

Transkripsi:

BAB IV TAMPILAN HASIL DAN PEMBAHASAN IV.1 Tampilan Hasil Tampilan utama program merupakan tampilan yang pertama kali muncul pada saat program dijalankan. Program dijalankan dengan menggunakan J2ME (microedition) Wireless Toolkit sebelum di-deploy ke dalam Ponsel. Gambar IV.1 Tampilan Utama Program Aplikasi Wormgame IV.1.1. Tampilan Permainan Dari menu utama dapat dilihat proses selanjutnya yang ingin dilakukan sesuai dengan alur program yang dirancang. Tampilan berikutnya adalah tampilan permainan dengan memilih tombol Launch (pilih) pada tampilan utama maka akan tampil Form permainan yang dapat dilihat pada Gambar IV.2 36

37 Gambar IV.2 Tampilan Permainan Wormgame IV.1.2. Tampilan Menu Tampilan menu merupakan data tentang pengontrolan permainan wormgame pada Ponsel. Tampilan Menu yang terdapat pada permainan dapat dilihat pada Gambar IV.3 : Gambar IV.3 Tampilan Menu pada Permainan

38 IV.1.3. Tampilan Pembuat Program Tampilan pembuat progam merupakan form yang menampilkan data tentang pembuat program. Tampilan pembuat aplikasi wormgame dapat dilihat pada Gambar IV.4 : Gambar IV.4 Tampilan Pembuat Program IV.1.4. Tampilan Level Tampilan level berfungsi untuk melakukan perubahan level yang diinginkan pemain dalam hal tingkat kesulitan. Tampilan level dapat dilihat pada Gambar IV.5 :

39 Gambar IV.5 Tampilan Level Permainan IV.1.5. Tampilan Petunjuk Tampilan petunjuk berfungsi untuk menampilkan data tentang permainan, cara memainkannya, penggunaan tombol pada Ponsel dan Perolehan Nilai. Tampilan petunjuk dapat dilihat pada Gambar IV.6 :

40 Gambar IV.6 Tampilan Petunjuk Permainan IV.1.6.Tampilan Nilai Tampilan Nilai merupakan informasi tentang perolehan nilai tertinggi yang didapat oleh pemain. Form nilai dapat dilihat pada Gambar IV.7 :

41 Gambar IV.7 Tampilan Perolehan Nilai Tertinggi IV.1.7. Tampilan Game Over Tampilan game over merupakan tampilan sewaktu pemain menabrak dinding pembatas atau menabrak dirinya sendiri dapat dilihat pada Gambar IV.8 : Gambar IV.8 Tampilan Game Over pada permainan

42 IV.2 Uji Coba Strategy Pada bagian ini, penulis melakukan uji coba strategy permainan worm game sangatlah harus diperhatikan untuk dapat memenangkan permainan. Adapun langkah yang harus dilakukan pada creative strategy dalam memainkan permainan wormgame untuk dapat memenangkan permainan adalah sebagai berikut : 1. Mencari alternatif jalan terpendek agar dapat mengenai sasaran makanan dengan cepat agar memiliki nilai/score 2. Hindari tembok pembatas dengan cara mengarahkan tubuh cacing bergerak pada posisi kosong dari bagian kepala menuju sasaran makanan 3. Jika pergerakan tubuh cacing semangkin cepat dan panjang maka arahkan tubuh cacing secara zig-zaq lalu memanjang secara horizontal dan vertikal Permainan Wormgame yang dimainkan memiliki level dari terendah sampai tersulit, adapun kriteria yang dikatakan sulit adalah ketika ketika dijalankan untuk dimainkan grafik cacing pada level tertinggi akan bergerak sangat cepat untuk mencari makanan. Untuk dapat memainkan permainan dengan baik maka pemain harus mengerti bagaimana cara memainkan permainan. Pengontrolan permainan menggunakan tombol panah pada Ponsel. Tombol panah pada Ponsel digunakan untuk pergerakan cacing menuju makanan.tombol panah atas digunakan untuk mengarahkan cacing nilai tertinggi dapat dilihat pada tampilan permainan menuju ke atas, tombol panah bawah digunakan untuk mengarahkan cacing menuju ke bawah, tombol panah kiri mengarahkan cacing kearah kiri, dan tombol panah kanan mengarahkan cacing kearah kanan untuk mendapatkan makanan.

43 IV.2.1 Rincian Game Pergerakan cacing akan diarahkan oleh pemain supaya makanan yang muncul tersebut dapat ditemukan (dimakan). Permainan ini mempunyai 9 level yang harus dilewati untuk mendapatkan nilai tertinggi. Adapun yang menjadi kriteria level dalam permainan ini adalah : 1. Kenaikan Level Setiap level pada permainan akan bertambah sesuai dengan keinginan dari pemain. Kenaikan level terjadi sebelum pemain menjalankan permainan dengan memilih tingkatan level yang akan dimainkan. 2. Kenaikan Level Mempengaruhi Kecepatan Setiap level yang ada mempunyai kecepatan tidak sama semakin tinggi level yang diperoleh semakin cepat pergerakan tubuh cacing. Hal ini dilakukan untuk menguji konsentrasi dari sipemain dalam mengerakkan tubuh cacing menuju makanan. Penentuan nilai yang akan diperoleh pemain tergantung berapa banyak makanan yang didapat dan tingkatan level selama dalam permainan. Perolehan Nilai : Score = Score + Level Grafik cacing akan menggambarkan tubuh seekor cacing yang ingin mencari makanan yang akan diarahkan oleh pemain. Grafik cacing akan muncul setelah program di ekseskusi pada posisi yang telah ditentukan. Tahap-tahap dalam proses menggambarkan grafik cacing :

44 1. Menggambarkan Posisi Kepala cacing Kepala (head) cacing merupakan acuan pergerakan tubuh cacing. 2. Menggambarkan Tubuh Cacing Setelah menggambarkan letak posisi kepala cacing dengan pemberian warna pixel pada Layar Ponsel maka akan digambarkan juga tubuh cacing sesuai posisi kepala cacing tersebut. Penambahan tubuh cacing ketika berhasil memakan makanan 2 1 Gambar IV.9 Tubuh Cacing dan Posisi Makanan Keterangan : 1. Posisi makanan grafik cacing 2. Tubuh grafik cacing yang diarahkan pemain

45 IV.2.2. Grafik Makanan Cacing Grafik makanan cacing merupakan gambaran makanan cacing yang muncul pada daerah tertentu (acak) bersamaan dengan pemunculan Grafik cacing. Makanan cacing muncul dengan pemberian warna pixel pada Layar Ponsel. IV.2.3 Perubahan pada Grafik Cacing Setelah grafik cacing mendapatkan makanan maka akan terjadi perubahan pada tubuh grafik cacing yang semakin memanjang. Untuk melakukan perubahan pada grafik cacing digunakan fungsi regenerate (). IV.2.4 Storyboard Permainan Wormgame adalah permainan cacing yang menggunakan keterampilan untuk mengarahkan tubuh cacing mengenai sasaran makanan, dan berusaha untuk menghindar dari pembatas sudut dan tubuh atau ekor yang mengenai bagian kepala. Grafik pada tubuh cacing tersusun oleh 4 persegi panjang yang tersusun dari kepala sampai ke bagian ekor. Panjang kolom pada bagian tubuh cacing berukuran 1 baris dan 1 kolom. Jika tubuh cacing bagian kepala mengenai sasaran, maka semangkin tubuh cacing akan semangkin panjang dan pergerakannya pun semangkin cepat dari semula. Berikut ini adalah gambar tubuh cacing yang berwarna hitam pada aplikasi permainan wormgame :

46 sebelum mendapatkan makanan Mulai sesudah mendapatkan makanan Menu Gambar IV.10 Tubuh Cacing Sedangkan makanan atau sasaran haruslah diarahkan oleh pemain agar mendapatkan point/nilai dengan score tertinggi. Posisi setelah tubuh cacing mengenai sasaran makanan pada permainan untuk selanjutnya diacak keberadaannya. Berikut ini adalah gambar makanan yang berukuran 1x1 berwarna putih yang ditujukan pada sasaran tubuh cacing pada permainan : Mulai Menu Gambar IV.11 Makanan atau Sasaran Cacing

47 VI.3. Kelebihan dan Kekurangan Adapun kelebihan da kekurangan dari rancang bangun WormGame Interactive Java adalah sebagai berikut : VI.3.1. Kelebihan Adapun rancang bangun WormGame ini dapat digunakan oleh siapa saja, selain menghibur game ini juga bisa menguji kecepatan dan konsentrasi user ketika memainkan game ini. VI.3.2. Kekurangan Adapun kekurangan dari game ini adalah game ini tidak dilengkapi dengan sound atau musik sehingga sering membuat user menjadi jenuh ketika menggunakannya. Selain itu rancangan ataupun tampilan dari game ini sederhana sehingga terkesan kurang menarik.