BAB V PENUTUP. Berdasarkan hasil penelitian tentang analisis pengaruh kepercayaan dan. menggunakan media sosial instagram, artinya trust membantu niat

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V PENUTUP. 1.1 Kesimpulan. Didasarkan pada hasil penelitian dan pembahasan yang telah diuraikan. pada bab IV maka dapat disimpulkan bahwa :

BAB V PENUTUP. 1. Penelitian ini bersifat explanatory dengan teknik survey dengan. Google Form kemudian link-nya dibagikan kepada teman-teman melalui

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. perubahan dalam berbagai aspek kehidupan, salah satunya gaya hiudp masyarakat yang

BAB V PENUTUP. maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: kegunaan persepsian (perceived usefulness), sedangkan variabel kepercayaan

Nama : Faisal Chanif Aziz NPM : Fakultas : Ekonomi Jurusan : Manajemen Pembimbing : Lisna Kustamtinah, SE., MM

PENGARUH KEPERCAYAAN, HARGA DAN KETERSEDIAAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK VIA LAZADA (Studi Kasus Konsumen Lazada di Tangerang)

BAB V PENUTUP. 5.1 Kesimpulan. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan pada bab sebelumnya maka. dapat diambil beberapa kesimpulan yaitu:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. pada bab sebelumnya, tentang pengaruh sales promotion, hedonic shopping value

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI SOCIAL MEDIA WEBSITES AULIA RAMADHANI

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian, dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. tersebut adalah adanya internet. Perkembangan teknologi memberikan juga

BAB I PENDAHULUAN. berkembang pesat dibandingkan dengan waktu waktu sebelumnya, misalnya

Nama : Ayu Agustina NPM : Jurusan : Manajemen (S1) Pembimbing : Dr. Herry Sussanto, SE., MM.

BAB V PENUTUP. Keputusan Konsumen Berpindah ke Smartphone Merek Samsung, dapat. cukup memikat konsumennya untuk berpindah merek.

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KENYAMANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE (STUDI KASUS PADA PELANGGAN WEBSITE LAZADA.CO.ID)

2 Gambar 1.1 TOP 5 Teratas (Pembelian Produk/Jasa secara Online) Sumber : Nielsen Global Survey of E-Commerce, Q Konsumen digital Indonesia meni

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V PENUTUP. Berdasarkan hasil penelitian mengenai analisis pengaruh fashion involvement,

PENGARUH ELECTRONIC COMMERCE TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MEMBELI PRODUK PAKAIAN DI BUNDA CINTA SHOP SANGATTA

BAB I PENDAHULUAN. beberapa kebutuhan lain yang lebih penting. Mereka yang mampu menguasai

Bab I PENDAHULUAN. salah satunya dengan melakukan belanja secara online. Belanja online atau e-

BAB V PENUTUP. dengan ekuitas merek smartphone sebagai variable mediasi pada Mahasiswa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. decision making style konsumen online terhadap comparison shopping proneness

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS DENGAN KEPUASAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA KONSUMEN COFFEE NO.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. strategi atas metode untuk mengenalkan konsumen/publik dengan brand,

BAB III METODE PENELITIAN. digunakan data primer. Data primer merupakan data yang diperoleh secara langsung dari

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V PENUTUP. 1. Berdasarkan hasil uji t yang telah dilakukan diketahui bahwa :

BAB I PENDAHULUAN. dan pembelian produk melalui media elektronik. Hal ini disebabkan karena

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI SOCIAL NETWORKING WEBSITES. Abdurrahman Adi Sukma EA01

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN BELANJA MELALUI SITUS BELANJA ONLINE LAZADA (STUDI KASUS MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. konsumen untuk bertransaksi secara online dan kemudian dievaluasi, serta apa

BAB V PENUTUP. 1. Penelitian ini dilakukan dengan studi kelapangan, yakni dengan. melihat ada atau tidaknya pengaruh hubungan antara variabel Produk,

BAB I PENDAHULUAN. orang mempunyai kesempatan yang sama untuk dapat mengakses dan

BAB V PENUTUP. A. Kesimpulan Berdasarkan uraian dan hasil penelitian yang telah dikemukakan, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. tetapi merambah pada interaksi yang lebih komplek. Internet membantu

BAB I PENDAHULUAN. melalui situs web yang dipromosikan oleh penjual. Kegiatan belanja online ini

BAB I PENDAHULUAN. teknologi yang canggih untuk mengakses internet, begitu pula dengan

BAB V PEMBAHASAN. Online pada Mahasiswa FEBI IAIN Tulungagung. sebagainya. Kepercayaan dalam jual beli secara online bertujuan untuk

BAB III METODE PENELITIAN. gambaran penjelasan mengenai hasil penelitian serta penelitian ini. dari responden dengan menggunakan kuesioner.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Online shop atau Toko online adalah sebuah toko yang menjual barang-barang

BAB I PENDAHULUAN. yang membayar harga barang yang dijual. Faktor offline store atau toko

BAB II KAJIAN PUSTAKA, RERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS. Menurut Kotler & Keller (2012) : Marketing is about identifying and meeting

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN PADA PELAYANAN KLINIK DL SLIM & SKIN CARE CABANG HARAPAN BARU TIMUR, BEKASI. : Ana Listiya Wardani NPM :

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN DALAM BERBELANJA ANTARA PASAR MODERN DAN PASAR TRADISIONAL

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. akan dijelaskan hasil dan pembahasan data yang telah diperoleh.

1. BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi, penggunaan internet di

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V PENUTUP. pada bab sebelumnya, tentang pengaruh social media marketing, gaya hidup,

BAB V PENUTUP. hubungan antara variable Lokasi Toko dan Keragaman Produk terhadap Keputusan. Pembelian Konsumen pada Minimarket Basko-T Bukittinggi.

BAB V PENUTUP. Berdasarkan hasil penelitian tentang pengaruh bauran eceran (retail mix)

BAB V SIMPULAN DAN IMPLIKASI

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

1 BAB IV HASIL PENELITIAN & PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Teknologi komunikasi yang semakin maju dan berkembang pesat

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan internet tersebut. Alat telekomunikasi seperti handphone pada era

Lampiran 1 Kuisioner Responden Online Shop Almondberlys. Kriteria Responden : Pernah bertransaksi pembelian hijab di online shop almondberlys

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. bab ini, penulis akan menyimpulkan hasil penelitian yang telah dibahas di

BAB V PENUTUP. berarti harga mempunyai pengaruh signifikan terhadap

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pengguna teknologi internet terus meningkat dari tahun ke tahun.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Februari 2004 dan didirikan oleh Mark Zuckerberg, awalnya hanya untuk

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN. jual. Menurut Schiffman dan Kanuk (dalam Nofita, 2013) persepsi adalah suatu

PENGARUH KENAIKAN HARGA BAHAN BAKAR MINYAK (BBM) TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI SPBU BINTARA

BAB V PENUTUP. Dalam e-commerce kepercayaan merupakan faktor yang utama bagi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Era teknologi pada saat ini telah berkembang pesat. Hal ini dapat

Pengguna Internet di Indonesia (juta jiwa)

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN JASA LAYANAN PENGIRIMAN BARANG (STUDI KASUS JNE CABANG MARGONDA KOTA DEPOK).

Pengaruh Kualitas Produk Dan Tingkat Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pada Produk Garam Halus Di UD. Garam Samudra, Jakarta Nama : Nugroho Eko

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA STUDIO MUSIK LJ S GALAXY

BAB 1 PENDAHULUAN. mewajibkan muridnya untuk mengenal internet dan juga banyak situs jejaring

BAB I PENDAHULUAN. Kegiatan berbelanja merupakan salah satu kegiatan aktivitas masyarakat

PENGARUH PERSEPSI SEKURITI, PERSEPSI PRIVASI, PERSEPSI INTEGRITAS, PERSEPSI KOMPETENSI TERHADAP KEPERCAYAAN PELANGGAN DALAM BELANJA ONLINE

PENGARUH RESPON KONSUMEN TERHADAP E-COMMERCE

ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KESENANGAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (STUDI KASUS TAKSI BLUE BIRD)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. penyebab menariknya pengembangan dalam e-commerce (Fang et al. 2011).

Pengaruh Media Iklan, Kepercayaan, Kesesuaian Harga dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Pembelian Toko Online Zalora

PENGARUH KEPERCAYAAN, RISIKO PERSEPSIAN DAN KEMUDAHAN PENGGUNAAN TERHADAP MINAT BELANJA ONLINE

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA BELANJA ONLINE ELEVENIA STUDI KASUS MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS PENELITIAN. diperkenalkan oleh Fred D. Davis. Davis et al. (1989) menyebutkan bahwa TAM

BAB III METODE PENELITIAN. Adapun yang menjadi obyek dalam penelitian ini adalah di Zalora.co.id,

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DIBUTIK VIOALE

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi informasi, telekomunikasi, dan internet

Gloria Natalia S Manajemen Ekonomi 2014

BAB III METODE PENELITIAN

permasalahan dan perumusan masalah yang telah dikemukakan, sertakepentingan

BAB V PENUTUP. pada bab sebelumnya, Pengaruh Promosi, Customer Service, Lokasi, Dan Store

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Pada bab ini peneliti menguraikan kesimpulan berdasarkan hasil analisis

KATA PENGANTAR. Pada kesempatan ini saya mengucapkan terimakasih kepada Tuhan Yang. Maha Esa, serta kepada orang-orang yang telah membantu saya dalam

Perilaku Konsumen Pada Pembelian Produk via Lazada di Jakarta Selatan

Transkripsi:

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian tentang analisis pengaruh kepercayaan dan perceived of risk terhadap niat untuk bertransaksi menggunakan media sosial instagram dapat disimpulkan bahwa : 1) Variabel kepercayaan berpengaruh signifikan terhadap niat untuk betransaksi menggunakan media sosial instagram, artinya trust membantu niat betransaksi dalam melakukan belanja online, karena konsumen akan memilih pembelian secara online sesuai dengan Vendor online shopping menyediakan barang/ produk yang berkualitas bagi konsumennya, memberikan keuntungan, dan Vendor online shopping memenuhi apa yang diharapkan bagi konsumennya. Hal ini berarti niat untuk betransaksi menggunakan media sosial instagram dipengaruhi oleh kepercayaan. 2) Variabel Perceived of risk berpengaruh signifikan terhadap niat untuk betransaksi menggunakan media sosial instagram, artinya perceived of risk membantu niat untuk bertransaksi dalam melakukan belanja online, karena konsumen akan memilih pembelian secara online sesuai dengan tampilan produk yang dibeli pada online shop sesuai harapan, bertransaksi dengan online shopping dapat mengalami kerugian, transaksi pada online shop akan sia-sia jika produk tidak sesuai dengan harapan, respon negatif orang lain terhadap produk yang dibeli konsumen pada online shop, produk yang 1

dikirim oleh online shop memiliki resiko rusak akibat human error. Hal ini berarti niat untuk bertransaksi dalam berbelanja online dipengaruhi oleh perceived of risk. Niat bertransaksi menggunakan media sosial instagram dalam berbelanja online cenderung lebih besar dipengaruhi oleh variabel kepercayaan. Hal ini dibuktikan dari hasil analisis regresi dimana nilai koefisien variabel kepercayaan adalah regresi tertinggi dibandingkan variabel perceived of risk. 5.2 Implikasi Penelitian Hasil penelitian ini bermanfaat dan sebagai bahan pertimbangan dalam praktek manajemen khususnya yang berkaitan dengan pengaruh kepercayaan dan perceived of risk terhadap niat untuk bertransaksi menggunakan media sosial instagram (studi pada mahasiswa Intake DIII Ekonomi Universitas Andalas). Variabel yang paling banyak mempengaruhi niat untuk bertransaksi menggunakan media sosial instagram dalam berbelanja online yaitu kepercayaan yakni dengan indikator vendor online shopping memenuhi apa yang diharapkan bagi konsumennya, serta perceived of risk pada indikator tampilan produk yang dibeli pada online shop sesuai harapan. Adapun implikasi yang dapat dikembangkan oleh produsen online. Hasil uji t variabel pengaruh kepercayaan terhadap niat untuk bertransaksi menunjukkan bahwa t hitung > t tabel (3.354>1.657) dengan tingkat signifikan (0.000 < 0.05), artinya secara parsial ada pengaruh yang signifikan antara pengaruh kepercayaan dengan niat untuk bertransaksi. Dengan demikian Ho ditolak dan Ha 2

diterima. Dengan demikian dapat diartikan bahwa kepercayaan memiliki tingkat signifikan terhadap niat untuk bertransaksi. kepercayaan dapat mempengaruhi niat untuk bertransaksi. Hasil uji t variabel pengaruh perceived of risk terhadap niat untuk bertransaksi dengan media sosial instagram menunjukkan bahwa t hitung > t tabel (4.837>1.657) dengan tingkat signifikan (0.000 < 0.05), artinya secara parsial ada pengaruh yang signifikan antara pengaruh perceived of risk dengan niat untuk bertransaksi. Dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Oleh sebab itu perceived of risk dapat mempengaruhi niat untuk bertransaksi dengan pernyataan yang paling memiliki hasil persentase tertinggi yakni tampilan produk yang dibeli pada online shop sesuai harapan. 5.3 Keterbatasan Penulis Pada penulisan penelitian ini, penulis menyadari masih sangat jauh dalam kata sempurna dan memiliki banyak keterbatasan yang mungkin akan mempengaruhi hasil yang diinginkan, oleh sebab itu keterbatasan ini diharapkan lebih diperhatikan untuk peneliti-peneliti selanjutnya, dimana kelemahankelemahan yang ditemui peneliti yaitu : 1. Penyebaran dan pengambilan data melalui kuisioner mempunyai kelemahan yang menimbulkan pembiasan perceptual, yaitu perbedaan seseorang dalam memandang sesuatu, sehingga peneliti tidak dapat mengendalikan jawaban dari para responden. 3

2. Informasi yang diberikan responden melalui kuisioner terkadang tidak menunjukan pendapat responden yang sebenarnya, hal ini terjadi karena tidak semua responden mengerti maksud dari pertanyaan pada kuisioner. 3. Peneliti hanya menyajikan indikator dilihat dari dimensi variabel. Untuk peneliti selanjutnya ditambahkan indikator variabel kepercayaan dan perceived of risk. 4. Peneliti selanjutnya harus menambahkan teori E-commerce. 5. Peneliti selanjutnya harus menggunakan pengolahan data dengan Partial Least Square (PLS). 5.4 Saran Berdasarkan hasil dan kesimpulan penelitian maka dapat diajukan saransaran sebagai berikut : 1. Untuk perusahaan atau produsen online a. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa responden yang menilai vendor online shopping menyediakan barang/produk yang berkualitas bagi pelanggan mendapat penilaian katagori rendah, oleh karena itu vendor online shopping disarankan agar memberikan produk yang berkualitas bagi pelanggan sehingga konsumen merasa puas belanja pada online shop tersebut dan melakukan pembelian ulang kembali serta menjadikan image yang bagus dimata konsumen. b. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa responden yang menilai barang yang telat waktu datang pengirimannya membuat ketakutan terhadap konsumen akan terjadinya penipuan mendapat penilaian katagori 4

rendah, sebaiknya vendor online shopping menciptakan hubungan kepercayaan antara konsumen sehingga konsumen merasa tidak dirugikan dalam berbelanja online 2. Untuk penelitian selanjutnya a.diharapkan peneliti selanjutnya dapat mencoba mengkaji variabel independent lain yang dapat mempengaruhi niat untuk bertransaksi khususnya secara online, mengembangkan ruang lingkup dan memperbanyak jumlah responden. b. Adanya keterbatasan waktu dan ruang lingkup penelitian. Diharapkan pada penelitian selanjutnya peneliti dapat lebih fokus sehingga tidak memiliki keterbatasan waktu dalam pengambilan data. 5