KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PUSAT DATA DAN INFORMASI PERTANAHAN & LP2B

dokumen-dokumen yang mirip
WEB. Ada tiga pilihan utama pada tampilan home, yaitu : a. Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) b. Surveyor Berlisensi c.

PANDUAN APLIKASI MITRA KERJA PENILAI TANAH

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian. Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian

Panduan Pengguna Individu APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN INDONESIA

Panduan Mendaftar Beasiswa Online Melalui ditmawa.simaster

Manual Book For Customer

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

1. Home (Daftar Rekrutmen)

Petunjuk penggunaan Resertifikasi Online Untuk Admin Verifikator dan Cabang

Panduan Penggunaan Akun Guru SIAJAR LMS

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

Panduan Mendaftar Beasiswa Online Melalui ditmawa.simaster

SISTEM PERIZINAN ONLINE BAGI PENGGUNA

PANDUAN APLIKASI MTQ MN XV 2017

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Beasiswa (SIBEA)

Petunjuk Penggunaan Pendaftaran Mahasiswa Baru STPP Bogor Sistem Online

Petunjuk Penggunaan Sistem Aplikasi Persuratan SAP.V.1 (e-office)

PANDUAN JFT PENYULUH HUKUM PENGAJUAN INPASSING

Buku Petunjuk Teknis Pendaftaran Online Mahasiswa Baru PENS

PETUNJUK PENGGUNAAN BERMOTOR PANITIA

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e-purchasing ALAT MESIN PERTANIAN (ALSINTAN) PANITIA

KKN TEMATIK. Manual Book Website

Perubahan mekanisme pengajuan dan aplikasi NILEM PKBM

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING PRODUK BARANG/JASA PEMERINTAH PPK

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DOSEN

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING PRODUK BARANG/JASA PEMERINTAH PEJABAT PENGADAAN

PETUNJUK PENGGUNAAN BARANG/JASA PEMERINTAH PEJABAT PENGADAAN

manual aplikasi e-planning pendis

PANDUAN PENGGUNAAN FORUM KONSULTASI DAN PERMINTAAN DATA

APLIKASI SID BANKUM ONLINE

PETUNJUK PENDAFTARAN. Registrasi/Pendaftaran Vendor Aktivasi akun vendor Melengkapi Data data vendor

=== DOKUMENTASI WEBSITE SIDIKLAT ===

Lembaga Penjaminan Mutu dan Audit Internal Universitas Kristen Satya Wacana 1

PANDUAN PENDAFTARAN SPAN-PTKIN 2015

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

PANDUAN APLIKASI E-SURAT UNTUK AGENDARIS. 1. Surat Masuk Manual adalah surat fisik yang dikonversikan menjadi elektronik.

POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA III

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Beasiswa (SIBEA)

LAYANAN LEGALISASI ONLINE

Daftar Isi PETUNJUK PEMAKAIAN APLIKASI NOMOR POKOK PERPUSTAKAAN

Daftar Isi. Login Sekolah... 2 Informasi Sekolah... 6 Data Siswa... 9 Data Prestasi Siswa Informasi Hasil Seleksi

PETUNJUK PENGGUNAAN BARANG/JASA PEMERINTAH. PPK "Buat Paket"

KOPERASI PANDUAN UNTUK. Dokumen

CENTRALIZED INTEGRATED VENDOR DATABASE DOKUMEN PANDUAN VENDOR

PETUNJUK OPERASIONAL BALIS ONLINE 2.0 PEKERJA

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN AKREDITASI (SIMAK) UNTUK OPERATOR PROGRAM STUDI

Gambar 4.40 Layar Pelanggan

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

PBSB Kementerian Agama RI Government Office Jalan Lapangan Banteng Barat No. 3 4 (021)

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Pengguna II. Alur Kerja III. Petunjuk Pemakaian...

Sistem Kendali Akta PPAT Panduan Pengguna

PANDUAN PERUBAHAN ATAU PENAMBAHAN NOMOR REKENING DAN DATA CONTACT PERSON (PIC) Tsel User Manual Perubahan Data Bank dan PIC.doc

2.2. Laporan Realisasi Ekspor INATRADE

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

Sistem Aplikasi Persetujuan Iklan

RISTEKDIKTI PANDUAN PENGISISAN FORM

: Call Center :

Panduan Penggunaan Aplikasi Sentuh Tanahku

APRIL 26, 2016 USER GUIDE E-SURAT V2 ELEKTRONIK SURAT VERSI 2 APLIKASI & TELEMATIKA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA PEMERINTAH KOTA SURABAYA

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING OBAT PANITIA

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING PRODUK BARANG/JASA PEMERINTAH ULP/PEJABAT PENGADAAN

User Guide. System Sertifikasi LSP TIK Indonesia LSP TIK INDONESIA

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING ALAT KESEHATAN PPK

USER MANUAL UKM PANGAN AWARD Kementerian Perdagangan TIM PENYUSUN SUBDIT PENGEMBANGAN PRODUK LOKAL DIREKTORAT PERDAGANGAN DALAM NEGERI

Sistem Informasi Bimbingan Mahasiswa

USER MANUAL PERISET RISPRO

Petunjuk Penggunaan P3SWOT Online

PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI DATABASE ONLINE BaLIS INSPEKSI ONLINE 2.0 (PENGGUNA)

Halaman Login Halaman Staff

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING PRODUK BARANG/JASA PEMERINTAH PPK

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING PRODUK BARANG/JASA PEMERINTAH PPK

Panduan Pengguna UPG APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI ELECTRONIC THESES AND DISSERTATIONS (ETD) UNIVERSITAS SYIAH KUALA

Manual Daftar NIU dan Pembelian Formulir UPCM. Manual Pendaftaran NIU

BUKU PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI KINERJA BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA

TRAINING SULAP POKJA ULP

SITUS PEMBELAJARAN ELEKTRONIK MIKROSKIL

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

DAFTAR ISI. I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Pengguna II. Alur Kerja III. Petunjuk Pemakaian...

Daftar Isi. 1. Aplikasi Apekesah Cara Download Akses Penggunaan Aplikasi Apekesah Registrasi...

Setelah selesai klik tombol Register. Akan muncul seperti gambar berikut jika berhasil

PETUNJUK PENGGUNAAN BARANG/JASA PEMERINTAH PPK

Pendaftaran Online Beasiswa LPDP. Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) User Manual

Panduan Pengguna Mobile App APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

LANGKAH LANGKAH PENGGUNAAN WEBSITE SISTEM PENYAMPAIAN DATA LELANG

User Guide Membership.

TUTORIAL APLIKASI ONLINE AGENDA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses D. Pengguna II. Alur Kerja III. Masuk Sistem...

SIPP Online. User Manual SIPP Online

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN (PEMOHON)

E-LEARNING. Panduan Cara Penggunaan Sistem Informasi E-learning. / Informasi / Contact Person

Buku Panduan Website instansi Pemerintah Kabupaten Banyumas

PENDAFTARAN ONLINE VERIFIKASI/AKREDITASI OBH

Cara Baru Bayar Pajak Lebih Mudah, Lebih Cepat

Cara menggunakan aplikasi Logbook TAS

User Manual Situs Jasa Layanan Pelanggan Lab Pengujian [Admin]

Transkripsi:

Aplikasi mitra kerja (Pejabat pembuat Akta Tanah) merupakan aplikasi yang digunakan oleh Surveyor dan Asisten Surveyor Kadaster sebagai mitra kerja dari Kementerian Agraria Dan Tata Ruang/ BPN untuk mendapatkan ID pengguna dan kata sandi yang digunakan sebagai akses aplikasi pelayanan Pejabat pembuat Akta Tanah. Aplikasi mitra kerja ini juga digunakan untuk pemutakhiran data dan verifikasi data Pejabat pembuat Akta Tanah. Aplikasi ini diakses melalui https://mitra.atrbpn.go.id, maka akan muncul tampilan seperti berikut : Ada tiga pilihan utama pada tampilan home, yaitu : a. Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT) b. Surveyor Berlisensi c. Penilai Tanah Untuk Pejabat Pembuat Akta Tanah pilih menu Pejabat pembuat Akta Tanah seperti gambar dibawah, kemudian akan tampil halaman login.

PENDAFTARAN PENGGUNA APLIKASI MITRA KERJA (PPAT DIBAWAH 2016) Pengguna yang merupakan PPAT di bawah 2016 silahkan melakukan melakukan pendaftaran dengan klik tombol Berikut ini adalah tampilan form pendaftaranyang harus diisi oleh PPAT dibawah 2016.

Inputkan data sesuai dengan kolom yang telah disediakan, kemudian tekan tombol Daftar. Jika sudah berhasil akan muncul informasi

Kode aktivasi akan dikirim melalui email anda, buka email anda dan masukkan kode Aktivasi kemudian klik tombol alamat email klik tombol Bila kode aktivasi belum terkirim ke alamat untuk mengulangi pengiriman masukkan kode Aktivasi. Bila berhasil melakukan aktivasi akan tampil informasi sebagai berikut

Silahkan login aplikasi dengan menggunakan ID Pengguna dan Kata Sandi anda

2. PENDAFTARAN PENGGUNA APLIKASI MITRA KERJA (PPAT LULUS 2016) Pengguna yang merupakan PPAT yang lulus pada 2016 silahkan melakukan melakukan pendaftaran dengan klik tombol Berikut ini adalah tampilan form pendaftaran yang harus diisi oleh PPAT yang lulus pada 2016.

Inputkan data sesuai dengan kolom yang telah disediakan, kemudian tekan tombol Daftar. Jika sudah berhasil akan muncul informasi

Kode aktivasi akan dikirim melalui email anda, buka email anda dan masukkan kode Aktivasi kemudian klik tombol alamat email klik Bila kode aktivasi belum terkirim ke alamat tombol untuk mengulangi pengiriman masukkan kode Aktivasi Bila berhasil melakukan aktivasi akan tampil informasi sebagai berikut

Silahkan login aplikasi dengan menggunakan ID Pengguna dan Kata Sandi anda

3. INTEGRASI ID PENGGUNA APLIKASI MITRAKERJA (PPAT) PPAT yang sudah mempunyai ID pengguna aplikasi PPAT Online atau Loket Pelayanan Mandiri, silahkan melakukan Integrasi ID Pengguna. Dengan Integrasi ID pengguna anda tidak perlu melakukan pendaftaran cukup masukkan ID pengguna dan kata sandi pada aplikasi Loket Pelayanan Mandiri klik tombol ini untuk memulai proses integrasi berikut ini tampilan Integrasi.

Masukan ID Pengguna dan Kata Sandi serta alamat email anda, klik tombol untuk mendapatkan kode Aktivasi melalui alamat email anda Kode aktivasi akan dikirim melalui email anda, buka email anda dan masukkan kode Aktivasi kemudian klik tombol email klik tombol Bila kode aktivasi belum terkirim ke alamat untuk mengulangi pengiriman masukkan kode Aktivasi.

Apabila Integrasi ID pengguna telah berhasil seperti gambar di bawah ini

4. LOGIN APLIKASI (PPAT) Silahkan Anda login dengan memasukkan ID Pengguna dan Kata Sandi dengan kata sandi anda dengan klik tombol seperti gambar dibawah ini.

5. BERANDA APLIKASI (PPAT) Setelah berhasil login maka akan muncul tampilan beranda aplikasi seperti tampilan berikut : Untuk kolom berwarna kuning merupakan tampilan menu yang akan digunakan oleh PPAT, sedangkan kolom yang berwarna merah merupakan biodata dari PPAT tersebut.

6. PENGISIAN DATA PENGGUNA PADA APLIKASI (PPAT) Data PPAT, pada menu dropdown Data PPAT terdapat pilihan seperti berikut a. Akun Saya Berikut ini merupakan tampilan ketika Menu Akun Saya diklik.

Berisikan biodata terkait dengan ID Pengguna PPAT yang login. Apabila ada data yang belum sesuai, Anda bisa menyesuaikan data pribadinya serta bisa melengkapi data Pribadi yang dirasa kurang. Setelah selesai menginput, kemudian Anda bisa enekan tombol sedangkan untuk tombol digunakan ID Pengguna untuk ngupload/mengganti foto profile. Untuk kembali ke menu awal anda bias klik tombol b. Pendidikan Berikut ini merupakan tampilan untuk submenu Pendidikan. Berisi riwayat pendidikan ID APengguna PPAT, serta Anda bisa menambahkan riwayat

pendidikannya dengan cara klik tombol Selanjutnya klik tmbol maka akan muncul gambar seperti berikut. Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut.

Apabila anda menghapus silakan klik hapus makan akan muncul gambar sebagai berikut.

c. Pengalaman Magang Berikut ini tampilan pada Pengalaman Magang ID APengguna bisa menambahkan tempat magang, dengan cara : Tekan menu Tambah Magang, maka akan muncul tampilan seperti berikut :

Inputkan data sesuai dengan tempat magang yang pernah ditempati. Setelah itu pilih tombol Simpan, maka akan muncul notifikasi sperti berikut Kemudian tampilan depan akan terupdate seperti berikut.

Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut. d. Mutasi Tampilan pada submenu Mutasi seperti gambar dibawah ini

Untuk menambahkan tekan tombol Tambah Mutasi, maka akan muncul tampilan seperti berikut : Inputkan data mutasi sesuai dengan mutasi yang ada Inputkan data sesuai dengan mutasi yang pernah ditempati. setelah itu klik tombol simpan maka akan muncul notifikasi sebagai berikut.

diinputkan. Untuk tampilan grid pada tampilan utama akan terupdate sesuai dengan data yang telah Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut.

e. Protokol Halaman utama ketika memilih submenu Protokol Tekan tombol seperti berikut : untuk menambahkan protokol maka akan muncul tampilan Inputkan data protokol sesuai dengan data yang ada.

setelah itu klik tombol simpan maka akan muncul notifikasi sebagai berikut. diinputkan. Untuk tampilan grid pada tampilan utama akan terupdate sesuai dengan data yang telah Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut.

f. Kantor Berikut ini tampilan utama pada submenu Kantor seperti gambar dibawah ini. Tekan tombol Tambah Kantor untuk menambahkan riwayat kantor tempat PPAT pernah bekerja. Berikut ini tampilan yang akan muncul ketika tombol tersebut dipilih

ID APengguna bisa menambahkan foto serta menginputkan data terkait dengan kantor yang pernah ditempati silakan klik tombol. Setelah selesai klik tombol Simpan, maka list di tampilan utama submenu Kantor akan terupdate. setelah itu klik tombol simpan maka akan muncul notifikasi sebagai berikut

diinputkan. Untuk tampilan grid pada tampilan utama akan terupdate sesuai dengan data yang telah Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut.

g. Notaris Tampilan beranda pada submenu Notaris sebagai berikut. Anda bisa menambahkan riwayat notaris dengan klik tombol, maka akan muncul tampilan seperti berikut :

Inputkan data sesuai filed yang tersedia, kemudian upload file berdasakan SK notaris setelah itu tekan tombol Simpan. Tampilan beranda submenu notaris akan terupdate. Notifikasi yang muncil setelah klik tombol simpan sebagai berikut. Untuk tampilan akan ter-update seperti gambar dibawah ini.

Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut. h. Cuti Berikut ini tampilan beranda submenu cuti sebagai berikut

Klik tombol untuk menginputkan data perihal cuti yang diajukan. Berikut ini tampilan pada form Tambah Cuti Simpan, Inputkan data sesuai dengan field, serta isi alasan pengajuan cuti setelah itu klik tombol

Apabila anda menginputkan tanggal mulai dan selesai cuti yang sama maka akan muncul notifikasi sebagai berikut. berikut. Selanjutnya apabila anda berhasil menyimpan data akan muncul notifikasi sebagai maka untuk submenu cuti tampilan akan terupdate sesuai dengan inputan data yang telah dimasukkan seperti gambar berikut.

Untuk mengedit atau menghapus inputannya silakan lakukan klik pada hasil inputannya, sehingga akan muncul gambar seperti berikut. i. Verifikasi Berikut ini tampilan beranda submenu verifikasi sebagai berikut. Pastikan untuk data sudah lengkap supaya dapat dilakukan verifikasi data.

Apabila data sudah sesuai klik tombol maka akan muncul notifikasi sebagai berikut.