RENCANA PERKULIAHAN. Menjelaskan metoda analisis instrumen dan keunggulannya

dokumen-dokumen yang mirip
Laporan Kimia Analitik KI-3121

Spektrofotometri Serapan Atom

ACARA IV PERCOBAAN DASAR ALAT SPEKTROFOTOMETER SERAPAN ATOM

1. Identitas Mata Kuliah Nama mata kuliah : Kimia Analitik III: Kimia Analitik Instrumen Nomor Kode : KI512

Laporan Praktikum KI-3121 Percobaan 06 Spektrofotometri Emisi Atom (Spektrofotometri Nyala)

LAPORAN KIMIA ANALITIK KI-2221

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SILABUS. : Metode Pemisahan dan Analisis Kimia

ANALISIS INSTRUMEN SPEKTROSKOPI UV-VIS

PENENTUAN RUMUS ION KOMPLEKS BESI DENGAN ASAM SALISILAT

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Landasan Teori

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ANORGANIK II PERCOBAAN IV PENENTUAN KOMPOSISI ION KOMPLEKS

TUGAS II REGULER C AKADEMI ANALIS KESEHATAN NASIONAL SURAKARTA TAHUN AKADEMIK 2011/2012

I. PENDAHULUAN. badan perairan secara alamiah dan sebagai dampak aktivitas manusia. Logam Pb

Prof.Dr.Ir.Krishna Purnawan Candra, M.S. Jurusan Teknologi Hasil Pertanian FAPERTA UNMUL

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) ANALISA FISIKOKIMIA [ 2,1 ]

SPEKTROFOTOMETRI Kim 334 3(3-0) Divisi Kimia Analitik

ATOMIC ABSORPTION SPECTROPHOTOMETRY (AAS) SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM (SSA)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

TUGAS ANALISIS FARMASI ANALISIS OBAT DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI UV-VIS

Fotometri Nyala (Flame Photometry) dan Spektrofotometri Serapan Atom (Atomic Absorption Spectrophotometry)

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA F A K U L T A S M I P A

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

ANALISIS KADAR LOGAM KADMIUM

AAS ( Atomic Absorption Spektrophotometry) Gambar 1. Alat AAS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Natrium adalah kation utama dalam cairan ekstraselular dan hanya sejumlah

SPEKTROFOTOMETER SERAPAN ATOM (AAS)

LAPORAN KIMIA ANALITIK KI Percobaan modul 3 TITRASI SPEKTROFOTOMETRI

Berdasarkan interaksi yang terjadi, dikembangkan teknik-teknik analisis kimia yang memanfaatkan sifat dari interaksi.

Beberapa definisi berkaitan dengan spektrofotometri. Spektroskopi (spectroscopy) : ilmu yang mempelajari interaksi antara bahan dengan

ANALISIS DUA KOMPONEN TANPA PEMISAHAN

RPKPS (RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER) KIMIA ANALISIS (TKK- 2248) 3 sks

Spektrofotometer UV /VIS

PERCOBAAN 1 PENENTUAN PANJANG GELOMBANG MAKSIMUM SENYAWA BAHAN PEWARNA

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini, ilmu pengetahuan dan teknologi telah berkembang sangat pesat.

SPEKTROMETRI SERAPAN ATOM

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA FAKULTAS MIPA RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SILABUS. Mata Kuliah & Kode : Kimia Analisis Bahan Pangan Kode : SKM 224 Jumlah sks : Teori 2 sks Praktik 0 sks

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

CATATAN KULIAH PENGANTAR SPEKSTOSKOPI. Diah Ayu Suci Kinasih Departemen Fisika Universitas Diponegoro Semarang 2016

SPEKTROMETRI SERAPAN ATOM (SSA)

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Dalam buku British pharmacopoeia (The Departemen of Health, 2006) dan

DAFTAR ISI. HALAMAN PENGESAHAN... i. LEMBAR PERSEMBAHAN... ii. KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR GAMBAR... viii. DAFTAR TABEL... ix. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB IV ANALISIS DENGAN SPEKTROFOTOMETER

Hand out ini merupakan kelengkapan perkuliahan Karakterisasi Material dan merangkum prinsip dasar teknik karakterisasi material padat serta

Analysis of environmental and biological samples by atomic spectroscopic methods. Loading...

KIMIA ANALITIK TITRASI ASAM-BASA

VALIDASI METODE ANALISIS UNSUR TANAH JARANG (Ce, Eu, Tb) DENGAN ALAT ICP-AES PLASMA 40

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM KIMIA ANALITIK III LABORATORIUM KIMIA ANALITIK

MAKALAH Spektrofotometer

Penentuan Kadar Teofilin dalam Sediaan Tablet Bronsolvan dengan Metode Standar Adisi menggunakan Spektrofotometer UV-Visible

ALAT ANALISA. Pendahuluan. Alat Analisa di Bidang Kimia

PENENTUAN KADAR BESI DALAM TABLET MULTIVITAMIN MENGGUNAKAN METODE SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM DAN UV-VIS

ANALISIS SPEKTROSKOPI UV-VIS. PENENTUAN KONSENTRASI PERMANGANAT (KMnO 4 )

A. JUDUL PERCOBAAN : Penentuan Kadar Fe pada Air Sumur dengan Instrumen AAS B. TANGGAL PERCOBAAN : Selasa, 5 Mei 2015 pukul 10.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. semua bagian telur dari luka atau kerusakan (Anonim, 2003).

DAFTAR ISI.. ABSTRAK.. KATA PENGANTAR UCAPAN TERIMA KASIH. DAFTAR TABEL.. DAFTAR GAMBAR. DAFTAR LAMPIRAN..

METODE PENELITIAN. Penelitian ini telah di laksanakan pada bulan Desember 2014 sampai April 2015

LAPORAN KIMIA ANALITIK KI 3121 Percobaan modul 2 PENETAPAN ANION FOSFAT DALAM AIR

I. PENDAHULUAN. sedikit, biasanya dinyatakan dalam satuan nanogram/liter atau mikrogram/liter

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB III METODE PENELITIAN

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL i HALAMAN PENGESAHAN KATA PENGANTAR INTISARI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR BAB 1 PENDAHULUAN 1. 1.

ANALISIS KADAR LOGAM KOBALT(Co) DAN NIKEL (Ni) DALAM ABU TERBANG HASIL PEMBAKARAN BATUBARA DARI DUA LOKASI DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

LAPORAN PRAKTIKUM INSTRUMENT INDUSTRI PERALATAN ANALISIS (SPEKTROFOTOMETER)

ANALISIS KANDUNGAN TIMBAL (Pb) PADA PERMEN DAN BUNGKUS PERMEN YANG SERING DIKONSUMSI OLEH ANAK-ANAK KECIL SECARA SPEKTROSKOPI SERAPAN ATOM (SSA)

Atom menyusun elemen dengan bilangan sederhana. Setiap atom dari elemen yang berbeda memiliki massa yang berbeda.

Satuan Acara Perkuliahan

SILABUS MATA KULIAH Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-112 Nama Mata Kuliah : Fisika Industri Jumlah SKS : 3 Semester :

PENGENALAN SPEKTROFOTOMETRI PADA MAHASISWA YANG MELAKUKAN PENELITIAN DI LABORATORIUM TERPADU FAKULTAS KEDOKTERAN USU KARYA TULIS ILMIAH.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

TUGAS AKHIR ANALISA PERBEDAAN KANDUNGAN KLOROFIL PADA DAUN MANGGA ARUMANIS, MANGGA MANALAGI, DAN MANGGA GOLEK(

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Spektrofotometri UV-Vis

PENENTUAN KESTABILAN SPARKING SPEKTROMETER EMISI MENGGUNAKAN BAHAN PADUAN ALUMINIUM

JURNAL PRAKTIKUM ANALITIK III SPEKTROSKOPI UV-VIS

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

I. PENDAHULUAN. Keberadaan logam berat di sistem perairan dan distribusinya, diatur oleh

Spektrofotometer UV-Vis

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS LOGAM TIMBAL (Pb) DAN TIMAH (Sn) PADA MINUMAN BERALKOHOL DENGAN MENGGUNAKAN SPEKTROFOTOMETER SERAPAN ATOM TUGAS AKHIR

Kromatografi gas-spektrometer Massa (GC-MS)

: Dr. Budi Mulyanti, MSi. Pertemuan ke-15 CAKUPAN MATERI

laporan praktikum penentuan kadar protein metode biuret

Dasar Analisis Kualitas Lingkungan (Kualitatif dan Kuantitatif) organik dan anorganik

SPEKTROFOTOMETRI. Adelya Desi Kurniawati, STP., MP., M.Sc.

ISOLASI DAN KARAKTERISASI LOGAM BERAT TEMBAGA DARI TANAMAN ECENG GONDOK (EICHHORNIA CRASSIPES) MENGGUNAKAN ELEKTROLISIS SKRIPSI

A. Judul B. Tujuan C. Dasar Teori

PENENTUAN TETAPAN SELEKTIVITAS ELEKTRODA SELEKTIF ION SISTEM POTENSIOMETRI DENGAN METODE MPM**) Suyanta a, *

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Silabus dan Rencana Perkuliahan

Hukum Dasar dalam Spektrofotometri UV-Vis Instrumen Spektrofotometri Uv Vis

Analisa AAS Pada Bayam. Oleh : IGNATIUS IVAN HARTONO MADHYRA TRI H ANGGA MUHAMMAD K RAHMAT

No. Dokumen : FTK-FR-AKD-001 FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN Tgl. Terbit : 02 September2013. SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG Hal : 1/2 SILABUS

INDUCTIVELY COUPLED PLASMA (ICP)

SPEKTROSKOPI INFRA RED & SERAPAN ATOM

AIR MUARA SUNGAI ASAHAN TANJUNG BALAI DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM (SSA)

Transkripsi:

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 1 A. Kompetensi Dasar : Menjelaskan metoda analisis instrumen dan keunggulannya B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan beberapa metode analisis instrumen yang biasa digunakan dalam kimia 2. Mahasiswa dapat menjelaskan keunggulan metode analisis instrumen dibandingkan dengan metode analisis klasik C. Materi Perkuliahan: Pendahuluan Analisis Instrumen D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Komponen Langkah Uraian Kegiatan Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review mata kuliah Kimia Analisis II 10 Tanya Penyajian - Pengertian metode 75 Ceramah & (Inti) analisis modern Tanya (instrumen) - Metode analisis instrumen yang biasa dilakukan pada spesi kimia - Keunggulan metode analisis modern dibandingkan metode analisis klasik Penutup - Rangkuman - Berdoa 10 Tanya Tindak Lanjut - Tugas 5 1

E. Evaluasi : 1. Jelaskan tentang pengertian energi dan gelombang dan hubungannya secara matematik dalam teori Planck. 2. Jelaskan sifat-sifat gelombang! F. Tugas : Buatlah rumusan persamaan lambert beer berdasarkan hasil penurunannya. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 2

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 2 A. Kompetensi Dasar : Menjelaskan metoda analisis secara spektrofotometri serapan atom B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan tentang konsep dasar analisis sisitem atomic dibandingkan system molekuler. 2. Mahasiswa dapat menjelaskan tentang analisis secara spektrofotometri serapan atom C. Materi Perkuliahan: Pendahuluan Analisis Instrumen D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Komponen Uraian Kegiatan Langkah Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review tentang pengertian atom dan transisi elektronik Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 10 Tanya Penyajian (Inti) Penutup - Pengertian spektrofotometri serapan atom. - Proses pengatoman dan hubungannnya dengan system spektrofotometri jenis atomic. - Menjelaskan keunggulan metode analisis spektrofotmetri serapan atom - Rangkuman - Berdoa 75 Ceramah & Tanya 10 Tanya 3

Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Apa yang dimaksud dengan burner dalam AAS! 2. Jelaskan hubungannya jumlah atom dengan konsentrasi analit yang diukur! F. Tugas : Carilah semua jenis unsur yang dapat diitentukan analisis secara spektrofotomteri serapan atom. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 4

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 3 A. Kompetensi Dasar : Menjelaskan metoda analisis secara spektrofotometri serapan atom B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan beberapa komponen instrument AAS dan fungsinya 2. Mahasiswa dapat menerapkan metode analisis spektroskopi serapan atom untuk analisis ion logam. C. Materi Perkuliahan: Pendahuluan Analisis Instrumen D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Komponen Uraian Kegiatan Langkah Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Bertanya tentang konsep system analisis atomic Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 10 Tanya Penyajian (Inti) - Macam-macam kompoten instrument AAS - Metode analisis instrument dengan AAS yang biasa dilakukan pada spesi kimia 75 Ceramah & Tanya Penutup - Rangkuman 10 Tanya 5

- Berdoa Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Jelaskan tentang beberpa hal berikut ini : a. Burner b. Hollow chatode lamp c. monokromator d. fungsi prisma F. Tugas : Buatlah rangkaian system analisis dengan AAS. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 6

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 4 A. Kompetensi Dasar : Menjelaskan berbagai cara pada metoda analisis instrumen dengan system AAS untuk analisis sampel B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan beberapa parameter yang menentukan dalam analisis secara spektrofotometeri serapan atom 2. Mahasiswa dapat menggunakan beberapa teknik analisis secara spektroskopi serapan atom. C. Materi Perkuliahan: Cara-cara analisis secara spektroskopi serapan atom D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Komponen Langkah Uraian Kegiatan Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review materi sebelumnya Penyajian (Inti) a. Pengertian metode analisis untuk system spektroskopi serapan atom b. Penerapan analisis spektroskopi untuk analisis ion-ion logam. c. Memberikan ontohcontoh analisis sistem Estimasi Waktu 10 Tanya 75 Ceramah & Tanya Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 7

AAS dalam sample dari berbagai jurnal. Penutup d. Rangkuman e. Berdoa 10 Tanya Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Jelaskan tentang beberapa metode analisis ion logam secara spektroskopi serapan atom. 2. Jelaskan apa yang dimaksud kurva standard an standar adisi! F. Tugas : Carilah berbagai contoh analisis ion logam dalam berbagai sample dari jurnaljurnal nasional/internasional. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 8

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 5 A. Kompetensi Dasar : Mahasiswa dapat Menjelaskan metoda analisis sistem emisi atom B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar metode analisis system emisi atom. 2. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep system emisi atom cara plasma argon melalui metode inductively coupled plasma atomic emission spectroscopy (ICP- AES). C. Materi Perkuliahan: Pendahuluan sistem emisi atom dan sistem ICP-AES D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Komponen Uraian Kegiatan Langkah Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review materi system atomic dalam analisis Penyajian (Inti) a. Pengertian metode analisis system emisi atom b. Menerangkan tentang Metode analisis system emisi atom dengan cara plasma argon. c. Tanya jawab tentang Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 10 Tanya 75 Ceramah & Tanya 9

kelebihan dan kekurangan metode ini dengan metode system serapan atom Penutup d. Rangkuman e. Berdoa 10 Tanya Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Bagaimana cara mengusahakan agar atom-atom sample berada dalam kondisi tereksitasi. 2. Jelaskan beberpa hal berikut : a. torch b. plasma argon F. Tugas : Jelaskan bagaimana proses yang terjadi selama pembakaran dengan plasma argon. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 10

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 6 A. Kompetensi Dasar : Mahasiswa dapat Menjelaskan metoda analisis sistem emisi atom B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan komponen-komponen dalam anaisis dengan system ICP-AES. 2. Mahasiswa dapat menjelaskan keunggulan metode analisis instrumen ICP-AES dibandingkan dengan metode system atomic yang lain dan menerapkannya dalam analisis kandungan logam. C. Materi Perkuliahan: Bagian-bagian instrument ICP-AES dan fungsi masing-masing. Penggunaan instrument ICP-AES dalam analisis logam D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Penyajian (Inti) Komponen Uraian Kegiatan Langkah Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review materi pendahuluan ICP- AES a. Menjelaskan komponenkomponen dan fungsi dari instrument ICP-AES. b. Mengaplikasikan cara pengukuran Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 10 Tanya 75 Ceramah & Tanya 11

ion-ion logam dengan system ICP- AES c. Tanyajawab tentang keunggulan dan kekurangan system ICP-AES Penutup d. Rangkuman e. Berdoa 10 Tanya Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Jelaskan tentang system polikromator dan system deret dasar dalam ICP-AES. 2. Jelaskan tentang detector system couple muatan! 3. Apa yang dimaksud dengan candela pembaca! F. Tugas : Carilah contoh jurnal hasil analisis ion logam menggunakan system ICP-AES. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 12

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 7 A. Kompetensi Dasar : Menjelaskan metode analisis secara spektroskopi massa atom B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar spektrokopi massa 2. Mahasiswa dapat menjelaskan perbedaan spektroskopi massa molekuler dan spektroskopi massa atom C. Materi Perkuliahan: Spektroskopi massa D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Komponen Uraian Kegiatan Langkah Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review materi analisis system atomic Penyajian (Inti) a. Menjelaskan pengertian massa atom dan hubungannya dengan cara analisisnya b. Pengertian metode analisis system spektroskopi massa molekul dan atom Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 10 Tanya 75 Ceramah & Tanya Penutup a. Rangkuman 10 Tanya 13

b. Berdoa Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Jelaskan tentang pengertian atom dan massa atom!. 2. Jelaskan teknis mengukur jumlah atom sebagai manisfestasi dari kadar zat dalam sample! F. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 14

RENCANA PERKULIAHAN Mata Kuliah : Kimia Analisis Instrumen (2 sks) Kode Mata Kuliah : KIM 215 Waktu Pertemuan : 2 50 menit Pertemuan ke : 8 A. Kompetensi Dasar : Menjelaskan metode analisis secara spektroskopi massa atom B. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Mahasiswa dapat menjelaskan komponen-komponen dalam anaisis dengan system ICP-MS. 2. Mahasiswa dapat menjelaskan keunggulan metode analisis instrumen ICP-MS dibandingkan dengan metode system atomic yang lain dan menerapkannya dalam analisis kandungan logam. C. Materi Perkuliahan: Bagian-bagian instrument ICP-MS dan fungsi masing-masing. Penggunaan instrument ICP-MS dalam analisis logam D. Skenario Kegiatan Perkuliahan Penyajian (Inti) Komponen Uraian Kegiatan Langkah Pendahuluan - Berdoa - Presensi - Review materi pendahuluan ICP- MS a. Menjelaskan komponenkomponen dan fungsi dari instrument ICP-MS. b. Mengaplikasikan cara pengukuran ion-ion logam Estimasi Waktu Metode Media Referensi/ Sumber Bahan 10 Tanya 75 Ceramah & Tanya 15

dengan system ICP- MS c. Tanyajawab tentang keunggulan dan kekurangan system ICP-MS Penutup d. Rangkuman e. Berdoa 10 Tanya Tindak Lanjut - Tugas 5 E. Evaluasi : 1. Jelaskan bagaimana cara dasar analisis ion logam dengan system ICP-MS. 2. Jelaskan tentang detector dalam ICP-MS! F. Tugas : Carilah contoh jurnal hasil analisis ion logam menggunakan system ICP-MS. G. Referensi/Bahan Ajar : 1. Skoog, Holler & Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis 5 ed. Philadelphia: Saunders College Pub. 2. Khopkar, S.M. 1990. Konsep Dasar Kimia Analitik. Jakarta: UI Press 3. Pecksock, R.I. & Shield. 1976. Modern Methods of Chemical Analysis. New York: John Wiley & Sons Yogyakarta, 1 September 2008 Dosen, Dr. Suyanta NIP. 132010438 16

17