BAB 3 ANALISA PERMASALAHAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 3 TATA LAKSANA SISTEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISA SISTEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN

DEWAN KOMISARIS DIREKTUR UTAMA MANAJER UMUM MANAJER PERSONALIA MANAJER KEUANGAN MANAJER MANAJER MANAJER PENJUALAN MANAJER PEMASARAN PEMBELIAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. mekanikal, peralatan elektrikal, peralatan keselamatan kerja.

LAMPIRAN 1 DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA. direktur PT. Surya Terang Pratama dan Bapak Ali selaku manajer keuangan.

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. yang berlokasi di Jakarta, Indonesia. PT. SURYAPRABHA JATISATYA

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebuah website yang menampilkan produk-produk

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

LAMPIRAN 1 Wawancara dengan Direktur Utama/Owner PT. Rajasri Sejahtera : Bapak Titus Wahyudi

BAB 1 PENDAHULUAN. TB. Dua Dua berdiri pada tahun 1995, TB. Dua Dua merupakan toko. buku yang menjual buku pelajaran untuk SD, SMP dan SMA Negeri dan

Bagaimana perusahaan bapak mengatasi masalah keterlambatan produk yang dipesan? dan bagaimana menjelaskan keterlambatan tersebut ke customer?

BAB IV PEMBAHASAN. Pemeriksaan Operasional merupakan suatu pemeriksaan atas kegiatan

BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB 3 SISTEM YANG BERJALAN

BAB III OBJEK PENELITIAN. Pada tanggal 6 Januari 2002 PT Prima Auto Mandiri didirikan di Tebet dengan

BAB I PENDAHULUAN. (Hardware) dan juga berupa perangkat lunak (Software), tetapi mempunyai nilai

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN, PIUTANG, DAN PENERIMAAN KAS PT. AROMATECH INTERNATIONAL

BAB 3 GAMBARAN SISTEM YANG BERJALAN. bermotor. Produk-produk yang dihasilkan dipasarkan

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan semakin majunya perkembangan teknologi informasi dan

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. Jakarta oleh Bapak Eddy. CV. Mutiara Electronic terletak di Ruko Taman Permata Buana

BAB 3 ANALISIS SISTEM. perusahaan serta akibat yang ditimbulkan masalah tersebut. dimana masih berstatus sewaan dari orang lain.

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN 3.2 SEJARAH RUMAH HIJAU PT. PRIMA ANDRIYANI LESTARI

BAB 3 SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 3 OBJEK DAN METODE PENELITIAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI BERJALAN

BAB 3 ANALIS IS S IS TEM YANG BERJALAN. Timbangan baik mekanik maupun elektronik.

Pembagian Tugas dan Tanggung Jawab Masing-Masing Jabatan di. PT. Intan Suar Kartika. 1. Menentukan visi dan misi perusahaan

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN, PERSEDIAAN DAN PEMBELIAN PADA PT. XYZ

BAB 3 ANALIS IS S IS TEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN KREDIT, PIUTANG DAN PENERIMAAN KAS YANG SEDANG BERJALAN PADA PT PANCA KEMAS KRIDA MANUNGGAL

BAB 3. perusahaan manufaktur sekaligus eksportir yang bergerak di bidang furniture. rotan, enceng gondok, pelepah pisang dan sebagainya.

akan muncul pesan seperti contoh berikut. diterima Berikut adalah tampilan awal dari form Retur Pembelian:

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALIS IS S IS TEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN CV. SUMBER HASIL. Daerah Istimewa Jogjakarta. CV. Sumber Hasil bergerak dalam bidang hasil bumi.

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA PT. ATRI DISTRIBUSINDO. Template. Oleh : Annisa Nurfradini

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SIKLUS PENDAPATAN PT. TIRTAKENCAN A TATAWARN A YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB 3 Analisis dan perancangan

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

BAB 3 ANALISIS KEBUTUHAN DATA WAREHOUSE. Untuk melakukan analisis dan perancangan pada data warehouse terdapat dua

A. Prosedur Pemesanan dan

guna memenuhi kebutuhan furniture di Indonesia.

Latar belakang proyek ini adalah adanya kebutuhan perusahaan X yang bergerak sebagai distributor dalam bidang penyediaan kebutuhan bahan pokok untuk

BAB III ANALISIS SISTEM

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Flowchart Sistem Penjualan Kredit PT Geotechnical Systemindo. Purchase Order. Copy PO. Kalkulasi harga. Memeriksa status customer

BAB I PENDAHULUAN. sangat bergantung pada kemampuan perusahaan untuk mengembangkan dan

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. UD. PRIBUMI yang terletak di Jl. Pahlawan No 53, Wonotengah, Purwoasri

BAB V PENUTUP. Setelah membahas dan menganalisis pelaksanaan kebijaksanaan saluran

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kegiatan sehari - hari terdapat bagian-bagian penting dalam melakukan proses

BAB 3 ANALISIS KEBUTUHAN INFORMASI. PT. Puncak Menara Hijau Mas didirikan oleh empat orang, yaitu:

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. PT. Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero) merupakan hasil merger dari

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada era globalisasi sekarang di dunia industri persaingan antar perusahaan

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA. Pada bab empat ini akan dijelaskan mengenai sejarah

PROSES PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG DI PT. MULTI GARMENTAMA

BAB III ANALISIS SISTEM

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. PT PMJ (dahulu PD DH) berdiri pada bulan Oktober 2001 dibuat dihadapan

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. jasa angkutan darat, dimana perusahaan ini menyediakan jasa berupa pengiriman barang

Hasil Wawancara. Berikut ini adalah Hasil wawancara dengan Manager Perusahaan PT.Youngindo Utama.

Abstrak. Keyword : Penjualan, Pembelian, Stok, SMS, Bonus, laporan, C# Microsoft Visual Studio. NET 2003, Mobile FBUS 1.5, format.

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini kebutuhan akan sebuah komputerisasi. sangatlah penting bagi tiap - tiap perusahaan agar mereka dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. segala sesuatu menjadi lebih mudah dan praktis. Teknologi informasi saat ini merupakan

Bab 3. Sistem yang Berjalan

. BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Prosedur dalam Sistem Penjualan Kredit. 1. Prosedur Penjualan Kredit dan Piutang Dagang

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. penjualan alat-alat rumah tangga dari Korea dan Cina. Alat-alat yang dijual berupa

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA. pembahasan mengenai perbandingan dan perhitungan PPh pasal 21 Metode

BAB 3 SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

Lampiran 1 FLOWCHART PROSEDUR PENJUALAN

BAB III PROSES PENGUMPULAN DATA. III. 1. Sejarah Singkat Perkembangan Perusahaan. PI adalah perusahaan yang berbadan hukum CV (Commanditaire

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN

BAB 3 ANALISIS KEBUTUHAN SISTEM BASISDATA

BAB IV PEMBAHASAN AUDIT OPERASIONAL ATAS FUNGSI PENJUALAN KREDIT DAN PIUTANG USAHA PADA PT. GROOVY MUSTIKA SEJAHTERA

BAB III GAMBARAN UMUM PT MULTIFARMA SATWA MAJU. III.1. Sejarah dan Perkembangan PT.Multifarma Satwa Maju

BAB 3. Analisa Kebutuhan Basisdata

Dibawah ini ialah wawancara yang penulis lakukan pada salah satu staff PT. Panca Prima

BAB 3 ANALISA SISTEM YANG BERJALAN. Perusahaan ini berdiri sejak tahun 1998 di Jakarta dengan nama PT. Tricilla

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SIKLUS PENJUALAN, PENAGIHAN PIUTANG, DAN PENERIMAAN KAS YANG SEDANG BERJALAN PT RACKINDO SETARA PERKASA

BAB 3 GAMBARAN PROSES BISNIS BIDANG USAHA

Nama : Totok Suprawoto NIM : Program : Sistem Informasi

LAMPIRAN. Kuisioner Analisis Perancangan Sistem Penjualan Berbasis Web untuk Pelanggan. Pada Bengkel I-Mechanic

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN TUNAI DAN PENERIMAAN KAS PADA PD. SUN BERI

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB 3 ANALISIS SISTEM INFORMASI BERJALAN

BUKTI PENERIMAAN KAS BUKTI SETORAN KAS

BAB 3 ANALIS IS S IS TEM YANG BERJALAN. dengan misi menyediakan software yang bermutu tapi terjangkau oleh

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 3 GAMBARAN PROSES BISNIS BIDANG USAHA

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

PT. WIYO. Komp. Pergudangan Tiara Jabon E1/27 Sidoarjo STANDARD OPERATING PROCEDURE. PROSEDUR PENERIMAAN dan PENGIRIMAN PESANAN

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Indonesia yang didirikan pada tanggal 10 Mei Perusahaan didirikan oleh Endang

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN. PT. Sinar Jaya Sukses Mandiri merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. CV Delta Computindo merupakan perusahaan yang bergerak di bidang

LAMPIRAN HASIL WAWANCARA DENGAN PERUSAHAAN. Tanya(T) : Seperti apa aplikasi yang dibutuhkan oleh PT. ENERGITAMA MULTIGUNA SOLUSI?

BAB 1 PENDAHULUAN. kegiatan operasionalnya. Kegiatan operasional dalam perusahaan leasing ILUFA

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

Transkripsi:

BAB 3 ANALISA PERMASALAHAN 3.1 Gambaran Umum Sistem Berjalan 3.1.1 Sejarah Perusahaan PT Essensilindo Perdana merupakan perusahaan yang menjadi distributor dari biskuit khong guan ( PT Khong Guan Biscuit Factory Indonesia LTD) dan biskuit monde (PT Monde Mahkota Biskuit Indonesia). PT Essensilindo Perdana dibangun pada tahun 1970 yang berbentuk PD (Perusahaan Dagang), yang dikenal dengan nama PD Essensil Niaga. Tetapi pada tahun 1985, Pemerintah membuat peraturan yang menyatakan apabila suatu perusahaan mempunyai omset lebih dari Rp 500.000.000,- setahun maka perusahaan tersebut tidak dapat berbentuk PD (Perusahaan Dagang), melainkan harus berbentuk PT (Perseroan Terbatas). Sehingga PD Essensil Niaga diubah namanya menjadi PT Essensilindo Perdana.

36 3.1.2 Struktur Perusahaan Komisaris Direktur Utama Direktur Kepala Bagian Pemasaran Kepala Bagian Penjualan Kepala Personalia Kepala Keuangan Kasir Pembukuan Kolektor Kepala Seksi Gudang Gambar 3.1 Struktur Perusahaan 3.1.3 Wewenang dan Tanggung jawab Komisaris : 1. Melakukan pengawasan dan memberikan nasihat atas kebijaksanaan Direksi. 2. Berhak memeriksa semua pembukuan, surat dan alat bukti lainnya untuk mengetahui segala tindakan yang telah dijalankan oleh Direksi. 3. Berhak mendapat penjelasan tentang segala hal yang berhubungan dengan kegiatan operasional. 4. Berhak memberhentikan Direksi sementara apabila bertindak bertentangan dengan Anggaran Dasar dan atau Peraturan perundang-undangan yang berlaku.

37 Direktur Utama : 1. Bertanggung jawab penuh dalam melaksanakan tugasnya untuk kepentingan Perseroan dalam mencapai maksud dan tujuannya. 2. Berhak mewakili Perseroan di dalam dan di luar Pengadilan tentang segala hal dan dalam segala kejadian. Direktur : 1. Memimpin perusahaan, mengkoordinir, mengarahkan dan mengawasi Departemen keuangan, pemasaran, personalia dan penjualan agar dapat mencapai tujuan. 2. Mengembangkan, menyusun, dan merumuskan tujuan, rencana jangka pendek dan panjang serta kebijaksanaan-kebijaksanaan umum perusahaan. 3. Menilai, menganalisa dan mengevaluasi perkembangan perusahaan serta mengadakan perbaikan-perbaikan sesuai dengan perkembangannya. 4. Bertanggung jawab pada Direktur utama. Kepala Bagian Pemasaran : 1. Melaksanakan kebijaksanaan pemasaran dan mengadakan pengawasan serta evaluasi atas pelaksanaannya. 2. Merencanakan dan menyelenggarakan semua kegiatan pemasaran dari semua produk yang ada di perusahaan. 3. Mengadakan hubungan baik dengan pelanggan. 4. Bertanggung jawab pada Direktur.

38 Kepala Bagian Penjualan : 1. Melaksanakan penjualan bagi perusahaan, yaitu mencari langganan untuk memasarkan produk perusahaan. 2. Menentukan strategi penjualan yang paling efektif dan efisien. 3. Menagih hutang-hutang dari pelanggan yang sudah habis waktunya. 4. Bertanggung jawab kepada bagian pemasaran. Kepala Personalia : 1. Memotivasikan karyawan serta menempatkan tenaga kerja sesuai dengan keahliannya. 2. Mengadakan analisa dan evaluasi mengenai kerajinan dan prestasi karyawan. 3. Mengelola sistem dan mengatur penyelenggaraan gaji, bonus, dan komisi karyawan. Kepala Keuangan : 1. Menyiapkan rencana anggaran, pendapatan dan belanja perusahaan. 2. Melakukan analisa dan mengevaluasi atas kondisi perusahaan secara periodik. 3. Mengusahakan sumber penggunaan data, bekerja sama dengan lembaga keuangan atau bank. 4. Bertanggung jawab pada Direktur.

Pabrik Telepon Kirim Ke Luar Kota Gudang Dicatat & dicek Bag. Penjualan Pelanggan Pembayaran Datang Langsung Tunai Piutang Komputer Ekspedisi Kirim Dalam Kota Buku Laporan Pembayaran Piutang Bg. Keuangan Kolektor

40 Keterangan Rich Picture : Sistem yang berjalan pada PT Essensilindo Perdana masih manual dan sederhana. Setiap transaksi yang terjadi, dapat dilaksanakan melalui datang langsung ke perusahaan maupun telepon. Setiap transaksi dicatat di atas kertas dan dibuat secara tertulis. Komputer hanya dipakai sebagai alat bantu untuk pengetikan dan pencetakan laporan-laporan. Pelanggan yang memesan melalui telepon maupun yang datang langsung ke perusahaan, dicatat diatas kertas oleh bagian penjualan. Kemudian bagian penjualan akan mengecek laporan pembayaran piutang yang belum dibayar dan stok barang dikomputer. Apabila pelanggan masih memiliki piutang yang sudah melewati batas waktu pembayaran, maka pesanan akan ditolak. Jika stok barang yang diinginkan oleh pelanggan tidak ada atau tidak mencukupi pesanan, maka barang dipesan ke supplier sedangkan pesanan barang yang lain tetap dikirim. Produk yang dipesan ke supplier dibayar secara kredit dengan membuka cek tidak lebih dari 1 bulan setelah pemesanan. Jika tidak ada masalah setelah pengecekan, maka bagian penjualan menelepon ke bagian gudang untuk melakukan pengiriman ke tempat tujuan. Pengiriman pesanan dalam kota dikirim langsung ketempat tujuan. Sedangkan pengiriman pesanan luar kota dikirim ke ekspedisi yang ditentukan oleh pihak pelanggan sebelumnya. Pembayaran dapat dilakukan secara tunai dan kredit. Pembayaran yang dilakukan secara tunai dapat dibayar langsung pada saat barang dikirim maupun melalui transfer antar bank (pembayaran dalam waktu 1 sampai 2 minggu masih terhitung tunai). Pembayaran yang dilakukan secara kredit dicatat oleh bagian

41 keuangan sebagai laporan pembayaran piutang yang belum dibayar. Piutang dibayar paling lambat 1 bulan setelah pemesanan. Apabila lebih dari 1 bulan pelanggan belum membayar hutangnya, maka kolektor akan menagih hutang tersebut kepada pelanggan yang bersangkutan. Jika ada kerusakan produk maka produk dapat dikembalikan kepada supplier dan dicatat sebagai retur. Produk yang sudah kadaluarsa dapat dikembalikan kepada supplier dan juga dicatat sebagai retur (dengan syarat produk yang kadaluarsa tidak boleh lebih dari 3 bulan). 3.3 Analisis SWOT ( Strength, Weakness, Opportunities and Threats) Analisis SWOT ( Strength, Weakness, Opportunities, and Threats ) pada PT Essensilindo Perdana adalah sebagai berikut : 1. Kekuatan ( Strength ) a. PT Essensilindo Perdana memiliki pengalaman sejak tahun 1970. b. PT Essensilindo Perdana menjual biskuit khong guan dan monde yang lengkap. c. PT Essensilindo Perdana tetap dapat bertahan pada waktu krisis moneter. 2. Kelemahan ( Weakness) a. Informasi tentang adanya produk baru yang terbatas pada jarak dan waktu karena pelanggan hanya dapat melihat produk baru dengan datang langsung ke perusahaan. 3. Kesempatan ( Opportunities ) a. Pangsa pasar yang masih luas diluar Jakarta.

42 b. Penggunaan internet yang memudahkan pelanggan memperoleh informasi tentang apa saja, terutama tentang produk baru. c. Penggunaan internet merupakan nilai tambah bagi perusahaan, sehingga lebih maju dalam bidangnya dibandingkan perusahaan lain. 4. Ancaman ( Threats ) a. Munculnya perusahaan pesaing dalam lokasi yang berdekatan. 3.4 Analisis CSF (Critical Success Factors) Dalam menganalisa apa yang telah dicapai oleh perusahaan selama ini, di dalamnya terdapat faktor-faktor yang sangat mempengaruhi kemajuan suatu perusahaan, faktor-faktor inilah yang kita kenal dengan sebutan Critical Success Factors (CSF). Suatu faktor yang memerlukan perhatian yang lebih demi perkembangan perusahaan (sesuatu yang dapat diukur). Pada PT Essensilindo Perdana faktor-faktor tersebut adalah : 1. Perhatian atas sejumlah klaim yang dilakukan oleh konsumen atas suatu pelayanan, sebagai masukkan di dalam memperbaiki pelayanan kepada konsumen secara lebih baik lagi, dimana akan menimbulkan rasa kepercayaan dan kepuasan konsumen atas pelayanan perusahaan. 2. Pemantauan atas jumlah suatu produk yang masuk dan keluar pada suatu gudang yang dapat menginformasikan trend produk yang diminati oleh konsumen pada waktu tertentu dan wilayah tertentu. 3. Peningkatan posisi antara pesaing-pesaing yang sejenis untuk menggapai market leader, dengan membandingkan informasi total penjualan produk perusahaan dengan pesaing lainnya.

43 3.5 Analisa terhadap Website Pembanding. Sebelum merancang website, kami telah melakukan survei pada satu website lain pada perusahaan distributor produk tropicana slim sebagai bahan perbandingan. Website yang kami survey adalah situs dari PT Nutrexindo Prima, http://www.nutrexindo.co.id. PT Nutrexindo Prima adalah merupakan perusahaan distributor dari produk-produk Tropicana Slim, Nutrisari, dan lain-lain. Situs Nutrexindo ini kami ambil sebagai pembanding dari situs ecrm yang kami usulkan untuk PT Essensilindo Perdana. Berikut ini adalah halaman-halaman dari website pembanding kami, www.nutrexindo.co.id :

Gambar 3.3 Halaman Home 44

45 Gambar 3.4 Halaman Profil Perusahaan Gambar 3.5 Halaman Jaringan Distribusi

46 Gambar 3.6 Halaman Login Internal Gambar 3.7 Halaman Detil Produk

47 Berikut ini adalah perbandingan situs yang kami usulkan terhadap situs nutrexindo.co.id : Tabel 3.1 Perbandingan Sistem yang diusulkan dengan Situs Nutrexindo Website EssenOnline Nutrexindo Menu Bahasa Inggris - - Indonesia V V Belanja Online V - Pengkategorian Produk V - Menu Jenis Pembayarann Informasi V V Perusahaan Faq V - Hubungi Kami V - Komentar, Saran & Kritik (Buku Tamu) V - Pencarian V V Produk Informasi Cara V - Belanja dan Pembayaran ATM BCA V - Transfer Bank V - Rekomendasi V - Produk Tanya Jawab V - Dari hasil analisa penulis, situs Nutrexindo.co.id ini masih tergolong sangat sederhana, dan masih banyak kelemahannya. Kelemahannya antara lain :

48 1. Layanan yang diberikan kepada pelanggan hampir tidak ada. Semua fitur yang ada hanya mengenai perusahaan itu sendiri. Yang berhubungan dengan pelanggan hanya list-menu produk dan menu keluhan pelanggan saja. 2. Sistem CRM dalam situs ini tidak ada. 3. Dalam segi pewarnaan, warna yang ditampilkan senada, dan terkesan membosankan dan monoton. 4. Ada layanan yang belum diaktifkan, tetapi sudah ditampilkan di situs. Yaitu layanan Order Online. Meskipun kelemahannya cukup banyak, situs tersebut juga memiliki kelebihan tersendiri. Yaitu : 1. Adanya Flash text untuk masuk kehalaman awal. Dengan adanya flash text tersebut, dapat mengundang user untuk melihat situs tersebut. 2. Karena tidak adanya animasi atau flash yang begitu besar, waktu pengaksesan perhalaman tidak memakan banyak waktu. 3. User dapat dengan mudah untuk mencari produk yang diinginkan, karena pada setiap halaman terdapat list-menu produk. 3.6 Gambaran Umum Permasalahan Perusahaan-perusahaan sekarang ini menghadapi dunia bisnis dengan persaingan yang ketat. Dimana perusahaan-perusahaan harus mengubah cara mereka berbisnis agar dapat tetap bertahan dalam persaingan. Dalam dunia persaingan bisnis yang kian ketat, pelanggan memiliki banyak pilihan untuk menentukan produk dan jasa yang diperlukan. Hal ini menyebabkan makin sulitnya mendapatkan pelanggan yang baru. Dimana

49 dengan adanya produk dan jasa sejenis dari perusahaan lain, pelanggan bisa memilih dan membandingkan suatu produk dan jasa dari suatu perusahaan dengan perusahaan lainnya. Salah satu faktor penentu dalam memenangkan persaingan bisnis adalah bagaimana kita mempertahankan pelanggan kita. Dimana kita seharusnya mempunyai data tentang pelanggan yang tersentralisasi. Sehingga setiap karyawan dari perusahaan dapat memberikan tingkat pelayanan yang sama bagi pelanggan perusahaan, karena mereka memiliki akses terhadap data pelanggan yang ada. Secara garis besar, masalah yang dihadapi oleh PT Essensilindo Perdana saat ini adalah : 1. Pelanggan kurang mendapatkan informasi mengenai PT Essensilindo Perdana, dan produk-produk yang dijual. 2. Sistem pembayaran yang dilakukan adalah setelah barang diterima oleh pelanggan. Sehingga perusahaan harus terus menghubungi pelanggan untuk melakukan pembayaran atas pembelian. 3. Kurangnya layanan kepada pelanggan terutama untuk melakukan transaksi pembelian, karena saat ini perusahaan hanya dapat melayani pelanggan pada jam kerja saja. 3.7 Alternatif Pemecahan Masalah Pemecahan masalah yang dapat diusulkan adalah melalui perancangan dan penerapan suatu aplikasi ecrm dari PT Essensilindo Perdana. Di mana sistem yang dimaksud adalah berupa aplikasi ecrm berbasiskan web (internet),

50 yang nantinya dapat digunakan sebagai media komunikasi, yaitu untuk penyebaran informasi produk ke pelanggan dan berinteraksi dengan pelanggan secara langsung, serta menyediakan suatu sarana bagi pelanggan untuk melakukan transaksi pembelian produk-produk PT Essensilindo Perdana secara online tanpa terbatas waktu dan jarak. 1. Dengan modul belanja online beserta fasilitas yang interaktif sehingga pelanggan dapat memesan produk secara mudah dan cepat. 2. Menyediakan data lengkap tentang perusahaan dan produknya dalam modul katalog produk sehingga pelanggan dapat mendapatkan informasi mengenai produk terbaru PT Essensilindo Perdana secara cepat dan mudah. 3. Menyediakan sarana feedback yang dapat menampung kritik dan saran pelanggan agar keinginan dapat diketahui sehingga dapat dibuar solusi bagaimana pemenuhan keinginan pelanggan tersebut.