MODEL SEDERHANA DISTRIBUSI TEMPERATUR MENGGUNAKAN INJEKSI UAP PADA RESERVOIR DENGAN BOTTOM WATER

dokumen-dokumen yang mirip
STUDI KETIDAKPASTIAN (UNCERTAINTY) PADA PROSES STOKASTIK MELALUI ENTROPI

KAJIAN PENYUMBATAN (BOTTLENECK) ALIRAN MULTIFASA PADA JARINGAN PIPA

Metode Chebyshev-τ untuk Menghitung Nilai Eigen pada Masalah Kestabilan Hidrodinamika

BAB III PERSAMAAN DIFUSI, PERSAMAAN KONVEKSI DIFUSI, DAN METODE PEMISAHAN VARIABEL

PENENTUAN NILAI BARRIER OPTION TIPE EROPA DAN AMERIKA

Optimasi Diameter Pipa Transmisi Minyak dengan Menggunakan Algoritma Genetika

SOLUSI NUMERIK PADA PERSAMAAN FORCED KORTEWEG DE VRIES

PERSAMAAN INTEGRAL FREDHOLM BENTUK KEDUA UNTUK ALIRAN FLUIDA PADA CELAH PINTU AIR TUGAS AKHIR PANDU AGUNG LAKSONO NIM

ENSEMBLE KALMAN FILTER PERMEABILITAS MENGGUNAKAN GAVER-STEHFEST PADA KASUS RESERVOIR CONSTANT RATE PRODUCTION : BOUNDED (NO FLOW )

Judul PENGERINGAN BAHAN PANGAN. Kelompok B Pembimbing Dr. Danu Ariono

MODEL PENGARUH INHIBITOR TERHADAP LAJU KOROSI

BAB II INJEKSI UAP PADA EOR

APLIKASI TEORI KONTROL OPTIMAL STOKASTIK PADA PENENTUAN PORTFOLIO OPTIMAL

Model Transien Aliran Gas pada Pipa

PENENTUAN HARGA LOOKBACK OPTIONS SECARA ANALITIK DAN NUMERIK

Pengguna. Tugas Akhir. Diajukan untuk. Oleh : Utaminingsih PROGRAM STUDI MATEMATIKAA

PENGONTROLAN ROBOT BERJALAN BERODA DUA UNTUK MENELUSURI LINTASAN MENGGUNAKAN JARINGAN SARAF TIRUAN

MODEL DIFUSI OKSIGEN DI JARINGAN TUBUH TESIS. KARTIKA YULIANTI NIM : Program Studi Matematika

MODEL DISTRIBUSI PERTUMBUHAN EKONOMI ANTARKELOMPOK PADA DUA DAERAH ADE LINA HERLIANI

MODEL MATEMATIKA UNTUK PERUBAHAN SUHU DAN KONSENTRASI DOPANT PADA PEMBENTUKAN SERAT OPTIK MIFTAHUL JANNAH

MODEL MATEMATIKA PENGARUH TERAPI OBAT TERHADAP DINAMIKA VIRUS HIV DALAM TUBUH

PERMODELAN PERPINDAHAN MASSA PADA PROSES PENGERINGAN LIMBAH PADAT INDUSTRI TAPIOKA DI DALAM TRAY DRYER

PENGGUNAAN METODE NUMERIK DAN METODE MATRIKS DALAM PERHITUNGAN PARAMETER PADA REGRESI LINIER BERGANDA SKRIPSI ZULIVA EVASARI SILALAHI

ANALISIS IMPLEMENTASI PELATIHAN KERJA DALAM RANGKA PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT.SOLO MURNI

SISTEM HUKUM KEKEKALAN LINEAR DAN KUASI-LINEAR HIPERBOLIK

PENENTUAN HARGA OPSI ASIA

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagian dari syarat syarat guna memperoleh gelar Sarjana Teknologi Pertanian. Oleh : ERIK JUNAIDI

OPTIMASI KONSENTRASI KITOSAN MOLEKUL TINGGI DALAM SABUN TRANSPARAN ANTIBAKTERI SKRIPSI NURUL IMAYUNI

MODEL DISTRIBUSI PERTUMBUHAN EKONOMI ANTARKELOMPOK PADA DUA DAERAH ADE LINA HERLIANI

MEREDUKSI VIBRASI PADA SISTEM MANIPULATOR FLEKSIBEL MENGGUNAKAN KONTROL H

DEKONVOLUSI MENGGUNAKAN METODA NEURAL NETWORK SEBAGAI PRE-PROCESSING UNTUK INVERSI DATA SEISMIK TUGAS AKHIR

DINAMIKA POPULASI BURUNG KOWAK DI JALAN GANESHA DAN KAMPUS ITB

PENENTUAN HARGA OPSI KEUANGAN DENGAN SIMULASI MONTE CARLO

PEMODELAN ALIRAN FLUIDA PADA RESERVOIR PANAS BUMI

METODE MENENTUKAN PRIORITAS DALAM ANALYTIC HIERARCHY PROCESS MENGGUNAKAN DEKOMPOSISI NILAI SINGULAR PROYEK

OPTIMASI INJEKSI SURFACTANT-POLYMER 1-D PADA PROSES ENHANCED OIL RECOVERY MENGGUNAKAN TEORI KONTROL OPTIMAL

UNIVERSITAS INDONESIA GERAKAN 3R DALAM PENGELOLAAN SAMPAH DI JEPANG SEBAGAI PRAKTIK SOSIAL: ANALISIS DARI TEORI STRUKTURASI GIDDENS SKRIPSI

THERMAL FLOODING. DOSEN Ir. Putu Suarsana MT. Ph.D

KARAKTERISTIK FISIK, KIMIA, DAN SENSORI KERUPUK BAWANG: PENGARUH FREKUENSI PENGGORENGAN DAN LAMA PENYIMPANAN

METODE BEDA HINGGA DALAM PENENTUAN DISTRIBUSI TEKANAN, ENTALPI DAN TEMPERATUR RESERVOIR PANAS BUMI FASA TUNGGAL

SOLUSI PERSAMAAN BOLTZMANN DENGAN NILAI AWAL BOBYLEV MENGGUNAKAN PENDEKATAN ANALITIK DAN NUMERIK YOANITA HISTORIANI

MODEL OPTIMASI JADWAL UJIAN DAN IMPLEMENTASINYA PADA UNIVERSITAS TERBUKA ASMARA IRIANI TARIGAN

Model Matematika Dinamika Penyebaran Aedes aegypti Berdasarkan Angin dan Sayap

PROTOTYPE PENGOLAHAN AIR LAUT MENJADI AIR MINUM (STUDI PERPINDAHAN MASSA DIFUSI PADA PACKING FILTER)

NANOPROPOLIS SEBAGAI PENGHAMBAT PROLIFERASI SEL KANKER PAYUDARA MCF-7 MILANNISA DWITAHARYANI

ANALISIS DAN SIMULASI DISTRIBUSI TEMPERATUR RUANGAN BERDASARKAN BENTUK ATAP MENGGUNAKAN FINITE DIFFERENCE METHOD BERBASIS PYTHON

OPTIMASI ALOKASI GAS INJEKSI SUMUR DUAL GAS LIFT

LEMBAR PERSEMBAHAN. Kebahagiaan adalah milik semua orang, termasuk aku yang ingin. membahagiakan kedua orang tuaku

STRUKTUR RING INVARIAN YANG MEMUAT PENCACAH BOBOT HAMMING DARI KODE SWA-DUAL ATAS

FUZZY LINEAR PROGRAMMING (FLP) DENGAN KONSTANTA SEBELAH KANAN BERBENTUK BILANGAN FUZZY DAN BERBENTUK TRAPEZOIDAL SKRIPSI DEWI YANNI FRANSISKA SAMOSIR

SKRIPSI PERANCANGAN BURNER KETEL UAP PIPA API BERBAHAN BAKAR OLI BEKAS. Oleh : Maramad Saputra Nara

SIMULASI DISTRIBUSI TEMPERATUR PADA SUATU RUANGAN BERATAP GENTENG BERBAHAN KOMPOSIT PLASTIK-KARET MENGGUNAKAN ANSYS FLUENT

SKRIPSI SOLUSI INTEGER UNTUK MASALAH PEMROGRAMAN LINEAR BILEVEL. Jessica Christella NPM:

ANALISIS HIDROGRAF ALIRAN DAERAH ALIRAN SUNGAI TIRTOMOYO DENGAN BEBERAPA METODE HIDROGRAF SATUAN SINTESIS

PENGEMBANGAN FUZZY INFERENSI SISTEM UNTUK SELEKSI METODE PENINGKATAN PEROLEHAN MINYAK TINGKAT LANJUT INDAH MUSI INDRIA DEWI G

Manajemen Risiko Proyek Perangkat Lunak Menggunakan Pendekatan Just In Time Pada Perusahaan IT (Studi Kasus PT.Cerise Yogyakarta)

Pelabelan Pseudo Edge-Magic dan Pseudo Vertex-Magic pada Graf Sebarang

ESTIMASI LAJU PENURUNAN TEKANAN PADA MULTIWELL RESERVOIR SYSTEM

PEMBUATAN JADWAL PELAJARAN DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA FORD-FULKERSON

PERBANDINGAN PENYELESAIAN SISTEM OREGONATOR DENGAN METODE ITERASI VARIASIONAL DAN METODE ITERASI VARIASIONAL TERMODIFIKASI

VARIASI KONSENTRASI GLISERIN DARI MINYAK JELANTAH DALAM PEMBUATAN PLASTIK BIODEGRADABLE BERBAHAN BAKU KULIT SINGKONG

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN AKHIR RANCANG BANGUN ALAT DESTILASI OLI BEKAS

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN AKHIR RANCANG BANGUN ALAT DESTILASI OLI BEKAS

Pemodelan dan Simulasi Perilaku Sistem Agen Banyak melalui Model Pemburu-Mangsa

PENGARUH KITOSAN SEBAGAI BAHAN PENYALUT PADA PUPUK NPK UNTUK MEMPERLAMBAT LARUT DALAM AIR SKRIPSI AULIA RAHMAN SINAGA

PERBANDINGAN HASIL PENGGEROMBOLAN METODE K-MEANS, FUZZY K-MEANS, DAN TWO STEP CLUSTER

ANALISA ALIRAN FLUIDA DAN DISTRIBUSI TEMPERATUR DI SEKITAR SUMBER PANAS DI DALAM SEBUAH CAVITY DENGAN METODE BEDA HINGGA

LAPORAN PENELITIAN HIBAH BERSAING

RANCANG BANGUN MESIN PENGGORENG OTOMATIS KAPASITAS 20 LITER

SKIM PERSAMAAN GARIS LURUS SISWA KELAS VIII SMP KRISTEN 2 SALATIGA

HALAMAN PENGESAHAN. : Wiendi Antania F NIM : Cengkeh Kering Menggunakan Proses. Distilasi Vakum

LAPORAN AKHIR. Oleh: SITI REVI MARISA

EVALUASI PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI WALKER DENGAN JOB ORDER COST METHOD PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI. PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA TUGAS AKHIR

PREDIKSI JANGKA PANJANG DARI PROSES POISSON SIKLIK DENGAN FUNGSI INTENSITAS GLOBAL DIKETAHUI AGUSTINA MARGARETHA

PENGARUH SUHU PEREBUSAN TERHADAP KANDUNGAN VITAMIN C, AKTIVITAS ANTIOKSIDAN, TEKSTUR, DAN WARNA PADA SAWI HIJAU

TINJAUAN PUSTAKA. diketahui) dengan dua atau lebih peubah bebas dinamakan persamaan. Persamaan diferensial parsial memegang peranan penting di dalam

APLIKASI TEKNIK PRINCIPAL COMPONENT ANALYSIS UNTUK PEMODELAN NILAI TANAH

RANCANG BANGUN ALAT PENYULING MINYAK SERAI DENGAN SISTEM STEAM DISTILATION KAPASITAS 20 ML/JAM

APLIKASI MODEL PERSEDIAAN EOQ MULTI ITEM DALAM MENENTUKAN KUANTITAS PEMESANAN OBAT GENERIK (Studi Kasus : PT. Indofarma Global Medika Medan) SKRIPSI

PERHITUNGAN CADANGAN BATUBARA MENGGUNAKAN METODE ELEMEN HINGGA

Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi Program Studi Akuntansi OLEH

TUGAS AKHIR PROTOTYPE OXYHYDROGEN FUEL GENERATOR

Pemodelan Keterkaitan Suku Bunga dan Kurs dengan Sistem Kontrol

MIX DESIGN BETON NORMAL DAN ANIMASI 3D UJI TEKAN BETON SKRIPSI THOMAS H. SIHOMBING

ANALISIS PROFITABILITAS PELANGGAN KELOMPOK INDUSTRI PT. PLN AREA PELAYANAN DAN JARINGAN YOGYAKARTA

KARYA ILMIAH DARWIS SYARIFUDDIN HUTAPEA

ANALISIS BOTTLENECK PADA SISTEM PRODUKSI DI SUATU LAPANGAN MINYAK YANG TERDIRI TIGA RESERVOIR BERBEDA TESIS

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI WATERMARKING UNTUK KEAMANAN DOKUMEN MENGGUNAKAN FINGERPRINT KOMPETENSI JARINGAN SKRIPSI

ESTIMASI FAKTOR KUALITAS SEISMIK SEBAGAI INDIKATOR ZONA GAS

PENGARUH LAMA WAKTU DAN TEMPERATUR TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS BATUBARA MUDA (LIGNIT) DENGAN MENGGUNAKAN OLI BEKAS DAN SOLAR SEBAGAI STABILISATOR

LAPORAN TUGAS AKHIR GALUH CHYNINTYA R.P. NIM

SIMULASI NUMERIK ALIRAN 3D UNTUK KONDISI QUASI STEADY DAN UNSTEADY PADA TURBIN UAP AKSIAL

LEMBAR PERSETUJUAN PENGESAHAN LAPORAN AKHIR

PROTOTYPE STEAM POWER PLANT (Analisis heat Loss pada Unit Boiler Furnace dan Super Heater)

LAPORAN TUGAS AKHIR PEMBUATAN SISTEM SIRKULASI AIR PENDINGIN KONDENSOR PERALATAN PIROLISIS SAMPAH PLASTIK

STUDI KELAYAKAN PENERAPAN INJEKSI SURFAKTAN DAN POLIMER DI LAPANGAN X MENGGUNAKAN SIMULATOR NUMERIK TESIS EMA FITRIANI NIM :

TEORI COMONOTONIC dan APLIKASINYA pada MATEMATIKA KEUANGAN

Aplikasi Teori Pengambilan Keputusan Markov pada Pengelolaan Mata Kuliah MA1122 Kalkulus I : Pendekatan Program Linier

PENGUNGKAPAN AKUNTANSI PERTANGGUNGJAWABAN SOSIAL DENGAN PENDEKATAN BIAYA YANG DIKELUARKAN PADA PT. PHAPROS Tbk. OLEH: KEZIA MAYANG SARI


Transkripsi:

MODEL SEDERHANA DISTRIBUSI TEMPERATUR MENGGUNAKAN INJEKSI UAP PADA RESERVOIR DENGAN BOTTOM WATER TUGAS AKHIR Disusun untuk memenuhi Persyaratan Sidang Sarjana Matematika ITB Oleh: RIANCE LONA SARAGIH 10103063 PROGRAM STUDI MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG BANDUNG 2007

MODEL SEDERHANA DISTRIBUSI TEMPERATUR MENGGUNAKAN INJEKSI UAP PADA RESERVOIR DENGAN BOTTOM WATER Tugas Akhir Diajukan untuk memenuhi persyaratan sidang sarjana Matematika ITB Oleh: RIANCE LONA SARAGIH 10103063 Telah diperiksa dan disetujui oleh: Pembimbing, Pembimbing, Dr. Agus Yodi Gunawan Dr. Ir. Doddy Abdassah NIP. 132 129 139 NIP 130 682 812

Percayalah kepada TUHAN dengan segenap hatimu, Dan janganlah besandar pada pengertianmu sendiri. Akuilah Dia dalam segala lakumu, Maka Ia akan meluruskan jalanmu. Amsal 3 : 5 6 No Temptation has overtaken you except such as is common to man; but God is faithful, who will not allow you to be tempted beyond what you are able, but with the temptation will also make the way of escape, that you may able to bear it. I Corinthians 10:13 Kupersembahkan untuk keluarga tercinta: Papa, Mama, Richard, Aridho dan orang-orang yang kukasihi.

ABSTRAK Injeksi Uap adalah salah satu metode dalam Enhanced Oil Recovery (EOR) yang dikembangkan untuk meningkatan perolehan minyak. Dalam metode ini, uap diinjeksikan ke dalam reservoir untuk menurunkan viskositas sehingga minyak lebih mudah terangkat. Tujuan dari tugas akhir ini adalah mencari model matematika yang dapat merepresentasikan distribusi temperatur pada reservoir bottom water. Dalam tugas akhir ini, temperatur di sekitar daerah panas ditentukan dengan memandang panas yang hilang sebagai persamaan konveksi difusi. Selanjutnya dilakukan beberapa asumsi sehingga diperoleh persamaan difusi yang merupakan model sederhana yang dilakukan sebagai langkah awal untuk mencari solusi persamaan konveksi difusi pada reservoir dengan bottom water. Distribusi temperatur yang merupakan solusi dari persamaan difusi tersebut akan diilustrasikan dalam grafik yang dipaparkan dalam tugas akhir ini. iv

ABSTRACT Steam Injection is one of the methods in Enhanced Oil Recovery (EOR) which is developed to increase the oil production. In this method, steam is injected into a reservoir to reduce the oil viscosity. This process can remove the oil easily. The aim of this final project is to derive a mathematical model regarding steam injection method in reservoir with bottom water. In this final project, convection diffusion equation will be considered as the governing equations. Using these equations, heated area and the surrounding temperature can be calculated. Furthermore, some assumption has been built in order to obtain diffusion equation as a simple model that used to solve the convection diffusion equation in reservoir with bottom water. Temperature distribution which is a solution of diffusion equation will be shown in this final project. v

PRAKATA Puji syukur dan terima kasih penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa karena atas berkat, rahmat, dan perlindungannya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Pandangan yang sempit terhadap matematika menyebabkan tidak berkembangnya matematika di Indonesia. Banyak orang yang beranggapan bahwa matematika tidak aplikatif. Oleh karena itu, pada tugas akhir ini penulis menjabarkan aplikasi matematika dalam industri perminyakan. Tugas akhir yang berjudul Model sederhana distribusi temperatur dengan injeksi uap pada reservoir dengan bottom water ini adalah salah satu persyaratan untuk mengikuti sidang sarjana Program Studi Matematika Institut Teknologi Bandung. Dengan adanya tugas akhir ini diharapkan, bisa dibangun sebuah model yang dapat merepresentasikan distribusi temperatur sebenarnya dari reservoir dengan metode injeksi uap. Semoga tugas akhir ini memberikan kontribusi positif bagi pengembangan matematika, khususnya di bidang matematika terapan. Pada kesempatan kali ini, penulis mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya pada pihak yang telah membantu menyelesaikan tugas akhir ini, diantaranya: 1. Papa, Mama, Adik-adikku serta keluarga besar yang selalu memberikan dukungan, semangat, motivasi, dan doa kepada penulis dalam penyelesaian tugas akhir ini. 2. Dr. Agus Yodi Gunawan atas bimbingan, bantuan, dan pengetahuan yang diberikan pada penulis selama menyelesaikan tugas akhir ini. 3. Dr. Doddy Abdassah atas pengetahuan tentang ilmu perminyakan yang sangat membantu dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 4. Dr. Janson Naiborhu yang bersedia menjadi dosen penguji penulis dalam seminar tugas akhir ini. vi

5. Jalina Widjaja M.Sc. sebagai dosen penguji penulis dalam seminar tugas akhir ini. 6. Dr. Johan Matheus Tuwankotta sebagai dosen wali dari penulis selama penulis berkuliah di ITB. 7. Prof. Dr. Edy Soewono atas bimbingan, kesabaran, dan pengetahuan yang diberikan pada penulis. 8. Prof. Dr. Septoratno Siregar atas bimbingan, kesabaran, dan pengetahuan yang diberikan pada penulis. 9. Dosen-dosen mata kuliah di Program Studi Matematika dan program studi lainnya yang sudah meluluskan penulis dalam setiap mata kuliahnya. 10. Teman-teman seperjuangan selama penulis belajar di Institut Teknologi Bandung Vania, Sarah, Ayu, dan Rieska yang saling memberikan semangat dan dukungan. 11. Rio dan Dana yang bersedia mendengarkan keluh kesah dan membantu penulis selama mengerjakan tugas akhir ini. 12. Kak Eki, Ludia, Vany, dan Laura yang memberikan tempat untuk bersekutu dan bertumbuh di dalam Tuhan. 13. Teman-teman Matematika 2003 yang mengalami suka duka selama berkuliah di ITB khususnya para peneliti dari Tanoto Foundation, Hendrik, Gita, Bowo, Agus, Erdi, Uma, dan Lina yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 14. Teman-teman 2003 PSM ITB, Lido, Jan, Andre, Novri, Rael, Uli, Siska, Petra, Dono, Nael, Dame, dan Cimol yang memberi arti penting kebersamaan selama ini. 15. Teman-teman PSM lainnya yang telah memberikan pengalamn yang berharga dalam hidup. 16. Teman-teman dari Ciwulan 36, Om Anton, Mezo, K mia, K Katrin, K Beben, Ditha, Lina yang membantu selama penulis berada di Bandung. vii

17. Teman-teman HIMATIKA ITB yang memberi arti penting dalam berorganisasi dan memberi warna dalam kehidupan penulis. 18. Research Consortium OGRINDO dan OPPINET sebagai wadah yang membantu penulis memperoleh data lapangan untuk diolah dalam proses penyelesaian tugas akhir ini dan memberikan pengalaman dalam bekerja bagi penulis. 19. Pihak-pihak lain yang turut membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini tetapi tidak dapat disebutkan satu-persatu. Penulis berharap tugas akhir ini bermanfaat bagi pihak yang tertarik dengan kegiatan penelitian di matematika terapan, khususnya yang berhubungan dengan industri perminyakan tentang injeksi uap. Akhir kata, tak ada gading yang tak retak. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan untuk menyempurnakan tugas akhir ini. Bandung, Juni 2007 Penulis viii

DAFTAR ISI Lembar Persembahan...iii Abstrak.....iv Abstract......v Prakata...vi Daftar isi...ix Daftar Gambar...xi Bab I Pendahuluan...1 1.1 Latar Belakang...1 1.2 Rumusan Masalah...2 1.3 Tujuan...3 1.4 Manfaat...3 1.5 Sumber Data...3 1.6 Sistem Pembahasan...4 Bab II Landasan Teori...5 2.1 Proses Panas...6 2.2 Injeksi Uap (Steamflood)...8 2.3 Perpindahan Panas...11 Bab III Persamaan Difusi, Persamaan Konveksi Difusi, dan Metode Pemisahan Variabel...13 3.1 Persamaan Difusi...13 3.2 Persamaan Konveksi Difusi...15 3.3 Metode Pemisahan Variabel...17 ix

Bab IV Model Matematika untuk Injeksi Uap Pada Reservoir dengan Bottom Water...19 Bab V Model Sederhana dan Simulasi Distribusi Temperatur...24 Bab VI Kesimpulan...37 Daftar Simbol...38 Daftar Pustaka...39 Lampiran...40 x

DAFTAR GAMBAR Gambar Hal 1 Perbedaan Proses Injeksi Air dengan Proses Injeksi Uap...7 2 Ilustrasi Proses Injeksi Uap di Reservoir...9 3 Ilustrasi Perubahan Larutan Pada Injeksi Uap...10 4 Transfer Panas dan Panas yang Hilang pada Injeksi Uap...11 5 Difusi substansi kimia dalam pipa...13 6 Daerah dalam reservoir...14 7 Ilustrasi Distribusi Temperatur pada Reservoir Setelah Injeksi Uap...16 8 Ilustrasi Distribusi Temperatur pada Reservoir Bottom Water Setelah Injeksi Uap...19 9 Grafik untuk mencari nilai λ yang memenuhi...31 10 Ilustrasi perubahan temperatur pada air terhadap ketebalan reservoir setiap waktu....33 11 Ilustrasi perubahan temperatur pada minyak terhadap ketebalan reservoir setiap waktu...33 12 Grafik Distribusi Temperatur di Air terhadap ketebalan Reservoir...34 13 Grafik Distribusi Temperatur di Minyak terhadap ketebalan Reservoir...34 14 Grafik distribusi temperatur di daerah minyak pada ketebalan reservoir sama dengan 0 (kiri) dan ketebalannya sama dengan ½ (kanan)...35 15 Grafik distribusi temperatur di daerah minyak pada ketebalan reservoir sama dengan 1 (kiri) dan ketebalannya sama dengan 5 (kanan)...35 xi