BUKU PANDUAN (MANUAL BOOK) APLIKASI SKP ONLINE

dokumen-dokumen yang mirip
PANDUAN MELAKUKAN PENGINPUTAN DATA USULAN ANGGOTA DPRD (RESES) APLIKASI SIMRENBANGDA KABUPATEN BANJARNEGARA

DAFTAR ISI. 1. ekinerja Login/Masuk akun ekinerja Halaman Beranda 6. Papan Pengumuman Proses Ubah/Ganti Password 10

UNIVERSITAS DHARMA ANDALAS

BUKU PANDUAN SISTEM INFORMASI PENGUJI MUTU BARANG UNTUK PMB/CALON PMB

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI SASARAN KERJA PEGAWAI

USER MANUAL SISTEM INFORMASI MONITORING DAN EVALUASI ELEKTRONIK KABUPATEN BLORA. Panduan bagi Pengguna Aplikasi E-MONEV Kab. Blora

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah dibuat pada tahap tiga. Adapun kebutuhan software (perangkat lunak) dan

BUKU MANUAL TSP/CSR KAB. MOJOKERTO

Penilaian Prestasi Kerja PNS(PPKP)

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User Kecamatan)

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses D. Pengguna II. Alur Kerja III. Masuk Sistem...

PETUNJUK PENGGUNAAN PENGISIAN SASARAN KERJA PEGAWAI DAN REALISASI SECARA ONLINE

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses II. Alur Kerja III. Masuk Sistem A. Login...

A. ADMIN. Form Login Admin

Petunjuk Penggunaan P3SWOT Online

Ujian Masuk Panduan Bagi Administrator

MANUAL BOOK PENATAAN DAN PENGEMBANGAN APLIKASI KEPEGAWAIAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

BUKU PANDUAN UNTUK PENGGUNA

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

Aplikasi Mahasiswa dan KRS Online

MANUAL BOOK MUSRENBANG KECAMATAN

USER GUIDE APLIKASI E-LOGBOOK oleh Badan Kepegawaian Daerah Kota Samarinda

BUKU PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI KINERJA BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA

S I M P E. Manual Book

Aplikasi Tata Persuratan Berbasis Web Perum Jasa Tirta II. bertujuan untuk memenuhi kebutuhan di setiap Unit Kerja, sebuah

BAB IV IMPLEMENTASI PERANCANGAN

PETUNJUK OPERASIONAL PENGISIAN FORMULIR SASARAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG

PELATIHAN PORTAL PENGAJUAN ARTIKEL JURNAL

Tampilan Perangkat PC, Laptop, Netbook, Tablet

BUKU PANDUAN PENDAMPINGAN, PENYUSUNAN DAN PELAKSANAAN E-SUMUT BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

Aplikasi KRS Online. User Manual Level Dosen. Versi Desember 2011

PETUNJUK PENGGUNAAN SIAKAD MAHASISWA INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

User Kecamatan. BUKU PANDUAN APLIKASI EPLANNING Usulan kegiatan Musrembang dan Renja Kerja tahun 2019

DAFTAR ISI. Panduan Penggunaan Pengadaan Software Dan Aplikasi E-Planning (User SKPD)

Sistem Informasi Manajemen Beasiswa Daring (SIMBaDa)Portal

- Setelah aplikasi terbuka, klik kanan kemudian pilih run

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses D. Pengguna II. Alur Kerja III. Masuk Sistem...

PANDUAN PENGELOLAAN GBPP-SAP

Software User Manual. Sistem Informasi Penelitian dan. Publikasi Ilmiah. Panduan Bagi Pengguna Portal POLTEKKES SURAKARTA

Petunjuk Pemakaian. Sistem Informasi dan Manajemen Kepegawaian. Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Kampar, Provinsi Riau 2016

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses D. Pengguna II. Alur Kerja III. Masuk Sistem...

Prosedur merupakan suatu tata cara kerja atau kegiatan untuk menyelesaikan pekerjaan

SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DOSEN

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Pengguna II. Alur Kerja III. Petunjuk Pemakaian...

BUKU PANDUAN APLIKASI PENILAIAN PRESTASI KERJA PEGAWAI. Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral. User : Pegawai

PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL SISTEM INFORMASI TATA PERSURATAN SITP

PETUNJUK PENGGUNAAN SITUS

BUKU PANDUAN E-JOURNAL UNIS TANGERANG

BUKU PANDUAN SISTEM INFORMASI ANGGARAN UNISBA

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

UNIVERSITAS DHARMA ANDALAS

User Manual PENELITIAN. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) Universitas Katolik Parahyangan

Software User Manual. Sistem Informasi Penelitian dan. Pengabdian Masyarakat. Panduan Bagi Pengguna Portal UNIVERSITAS RIAU

PANDUAN MUSRENBANG DESA / KELURAHAN

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.0

DAFTAR ISI I. Pendahuluan... 1 A. Maksud dan Tujuan... 1 B. Fungsi... 1 C. Pengguna... 1 II. Alur Kerja... 1 III. Masuk Sistem (Login)

Web Karir Panduan Bagi Administrator

SIPK SISTEM INFORMASI PENILAIAN KINERJA

2.0. Laporan Realisasi Ekspor INATRADE

SIMPEKERJA. Panduan Pengguana Sistem Informasi Penilaian Kinerja UPT-TIK

Created By : Kawah Grafis Indonesia (

Software User Manual. Web Karir. Panduan Bagi Administrator. Universitas IBA Palembang

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Pengguna II. Alur Kerja Melengkapi Data administrasi...

MANUAL BOOK MUSRENBANG DESA/KELURAHAN

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI E-ABSENSI UNTUK SKPD (CLIENT)

PANDUAN PENGGUNAAAN e-memo PEMERINTAH KOTA BATAM

E-LAPKIN BUKU PANDUAN PENGGUNA

MANUAL APLIKASI ANALISIS JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA

Alamat : Jl. Klamono Aimas II Km 24 Banten Telp. (0951). Fax

Web Karir Panduan Bagi Perusahaan

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.1

Surat Persetujuan Ekspor Kopi (SPEK) - INATRADE

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

PANDUAN E-JOURNAL STIE SUTAATMADJA

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Pengelolaan Akademik (SIPA)

BIMTEK SIPPD USER SKPD dan UPTD. Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Provinsi Kalimantan Timur

Manual Pengunaan Perijinan Online (Calon Pemohon Ijin)

PENGEMBANGAN SISTEM PENERBITAN API (ANGKA PENGENAL IMPORTIR) SECARA ELEKTRONIK KEMENTERIAN PERDAGANGAN Versi 1.0

Petunjuk Pemakaian Sistem

MANUAL BOOK PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI PENYEDIA JASA LAINNYA PERORANGAN PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA

USER MANUAL UKM PANGAN AWARD Kementerian Perdagangan TIM PENYUSUN SUBDIT PENGEMBANGAN PRODUK LOKAL DIREKTORAT PERDAGANGAN DALAM NEGERI

SISTEM REGISTRASI OT DAN SM VERSI 1.1

BUKU PANDUAN PENYUSUNAN PENILAIAN PRESTASI KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL

APLIKASI PENILAIAN PRESTASI KERJA PEGAWAI. Kementerian Energi dan Sumberdaya Mineral. User : Administrator

Gambar 1. Tampilan Awal Sistem

MANUAL BOOK SISTEM INFORMASI PEGAWAI DAERAH PEMERINTAH KOTA PALEMBANG BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SDM

BUKU PANDUAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPEGAWAIAN (SIMKA)

USER MANUAL Aplikasi Procurement Online PT. PP (Persero) Tbk. Dibuat untuk: PT. PP (Persero) Tbk. DIVISI TEKNOLOGI INFORMASI. Dipersiapkan Oleh:

Panduan Penggunaan SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS TADULAKO DOSEN

Handout. si MANJA. Sistem Informasi Manajemen Kinerja. Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Pemalang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Setelah melalui proses perancangan dan pengkodean program, maka

2.2. Laporan Realisasi Ekspor INATRADE

BUKU PANDUAN APLIKASI PELAPORAN DATA

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENGIRIM) VERSI 1.1

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

Aplikasi SI Kemiskinan Daerah V.1. USER MANUAL APLIKASI SI Kemiskinan Daerah V.1 BAPPEDA JAKARTA

Software User Manual. Portal Sistem Informasi Kepegawaian. Panduan Bagi Pegawai Pengguna Portal UNIVERSITAS SAM RATULANGI

Daftar Isi. Daftar Gambar

Dokumen ini menerangkan cara penggunaan dan fitur-fitur yang terdapat pada system registrasi koperasi online ini.

Transkripsi:

BUKU PANDUAN (MANUAL BOOK) APLIKASI SKP ONLINE Aplikasi SKP Online merupakan aplikasi yang dikembangkan untuk mempermudah PNS dalam penyusunan dan penilaian Sasaran Kerja Pegawai (SKP) berdasarkan aturan-aturan yang ada yaitu Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2011 tentang Penilaian Prestasi Kerja PNS dan Peraturan Kepala BKN Nomor 1 Tahun 2013 tentang Ketentuan Pelaksanaan PP Nomor 46 Tahun 2011. Aplikasi SKP Online ini merupakan aplikasi berbasis web, sehingga untuk menjalankannya diperlukan sebuah browser (direkomendasikan menggunakan browser Chrome) dan koneksi jaringan internet. Berikut ini kami jelaskan langkah-langkah penggunaan aplikasi SKP Online. I. LOGIN SKP ONLINE 1. Buka browser yang ada dalam komputer Anda (direkomendasikan menggunakan browser Chrome), kemudian pada isian alamat (address) browser Anda isikan URL skp.jeparakab.go.id sehingga akan tampil halaman seperti berikut. 1. Isikan Username Anda. 2. Isikan Password Anda. 3. Klik tombol LOGIN Isikan username dan password Anda kemudian klik tombol untuk masuk ke dalam aplikasi SKP Online.

2. Setelah Anda berhasil login, maka akan tampil halaman utama dari aplikasi SKP Online sebagai berikut. II. UBAH PASSWORD USER 1. Pada halaman utama aplikasi SKP Online, klik tombol sehingga akan muncul tampilan sebagai berikut. 1. Isikan password lama Anda 2. Isikan password baru Anda 3. Ulangi isikan password baru Anda 2. Isikan password lama, password baru dan konfirmasi password baru Anda, kemudian klik tombol Untuk menyimpan password baru Anda. 3. Jika perubahan password berhasil, maka akan muncul tampilan sebagai berikut.

III. PENYUSUNAN SKP BARU 1. Pada menu utama aplikasi SKP Online, pilih menu Buat SKP sebagaimana tampilan sebagai berikut. 2. Kemudian akan muncul tampilan halaman penyusunan SKP baru sebagaimana tampilan berikut. 4. Klik tombol untuk mencari Pejabat Penilai Anda sehingga akan muncul tampilan sebagai berikut. Untuk menutup halaman cari penilai Untuk mencari data penilai 5. Pilih Pejabat Penilai Anda dengan menekan klik kiri mouse Anda sebanyak 2 kali. 6. Kemudian klik tombol untuk mencari Atasan Pejabat Penilai Anda sehingga akan muncul tampilan sebagai berikut.

Untuk menutup halaman cari atasan penilai Untuk mencari data atasan penilai 7. Pilih Atasan Pejabat Penilai Anda dengan menekan klik kiri mouse Anda sebanyak 2 kali. 8. Klik tombol untuk menambah kegiatan baru. Kemudian akan muncul tampilan form Tambah Kegiatan sebagai berikut. 6. Isikan kuantitas/output kegiatan. 8. Isikan nama kegiatan. 7. Isikan angka kredit (jika jabatannya fungsional). 5. Isikan satuan kuantitas/output. 4. Isikan kualitas. 2. Isikan satuan waktu kegiatan. 1. Isikan biaya kegiatan. (jika sebagai pengguna anggaran) 3. Isikan waktu kegiatan. 9. Jika semua isian sudah diisi lengkap, klik tombol untuk menyimpan kegiatan baru Anda. Sehingga akan ditambahkan dalam tabel daftar kegiatan di form penyusunan SKP. Klik disini untuk menghapus kegiatan Klik disini untuk mengubah kegiatan 10. Untuk melakukan perubahan salah satu kegiatan, klik tombol pada kegiatan yang akan diubah. 11. Untuk menghapus kegiatan tertentu, klik tombol pada kegiatan yang akan dihapus tersebut. 12. Tambahkan semua kegiatan yang akan Anda masukkan dalam SKP. Jika semua kegiatan sudah ditambahkan, klik tombol untuk menyimpan SKP Anda.

13. Kemudian akan tampil konfirmasi pencetakan SKP yang Anda simpan sebagai berikut. 14. Klik tombol untuk mencetak SKP yang telah Anda susun. Tunggu beberapa saat sampai tampil halaman baru yang menampilkan SKP Anda dalam format PDF. Dokumen SKP Anda dapat didownload atau langsung dicetak. Tombol untuk cetak SKP Tombol untuk download hasil cetak SKP IV. PENILAIAN SKP 1. Pada menu utama aplikasi SKP Online, pilih menu Penilaian kemudian pilih sub menu Input Penilaian Prestasi Kerja sebagaimana tampilan sebagai berikut. 2. Kemudian akan muncul tampilan halaman Penilaian Sasaran Kerja Pegawai yang memuat daftar PNS yang harus dinilai oleh Pejabat Penilai sebagaimana tampilan berikut.

Tombol untuk input Keputusan Keberatan PNS Tombol untuk penilaian Perilaku Tombol untuk penilaian SKP Tombol untuk ACC penilaian Tombol untuk menanggapi keberatan PNS Tombol untuk cetak hasil Penilaian SKP 3. Untuk melakukan penilaian SKP, klik tombol di kolom Action pada baris PNS yang akan dinilai. 4. Kemudian akan muncul halaman untuk mengisikan periode penilaian dan atasan pejabatan penilai. Isikan tanggal akhir periode penilaian SKP Klik tombol ini jika akan mengubah atasan pejabat penilai 5. Silakan isikan tanggal akhir periode penilaian di kolom yang sudah disediakan. 6. Klik tombol jika akan mengubah atasan pejabat penilai. 7. Jika data tanggal akhir periode penilaian dan data atasan pejabat penilai sudah benar, klik tombol untuk menuju ke halaman penilaian SKP sebagaimana tampilan berikut.

Tombol untuk melakukan penilaian SKP Tombol untuk melakukan edit target SKP Tombol untuk menghapus kegiatan SKP 8. Klik tombol untuk melakukan penilaian SKP masing-masing kegiatan. 1. Isikan kuantitas capaian kegiatan 2. Isikan kualitas capaian kegiatan 3. Isikan waktu capaian kegiatan 5. Klik untuk menyimpan penilaian kegiatan 4. Isikan biaya realisasi capaian kegiatan 9. Klik tombol jika akan melakukan edit target kegiatan. 1. Isikan kuantitas target baru 2. Isikan kualitas target baru 3. Isikan waktu target baru 4. Isikan biaya target baru 5. Klik untuk menyimpan target kegiatan baru

10. Klik tombol jika akan membatalkan kegiatan. Kemudian akan tampil konfirmasi pembatalan kegiatan. 11. Jika dipilih Ya, maka akan tampil form isian alasan pembatalan kegiatan. 2. Tombol untuk menyimpan alasan pembatalan kegiatan 1. Isikan alasan pembatalan kegiatan 12. Setelah kegiatan dibatalkan maka tampilan dalam daftar kegiatan akan berubah menjadi sebagaimana tampilan di bawah ini. Tombol untuk mengaktifkan kembali kegiatan yang sudah dihapus Tombol untuk melihat alasan pembatalan kegiatan V. ENTRI TUGAS TAMBAHAN 1. Input tugas tambahan dapat dilakukan pada bagian tabel daftar Tugas Tambahan di halaman penilaian SKP sebagaimana tampilan di bawah ini.

2. Untuk menambahkan tugas tambahan, klik tombol pada tabel daftar tugas tambahan sebagaimana tampilan di bawah. Tombol untuk menambahkan Tugas Tambahan 3. Selanjutnya akan ditampilkan form isian Tugas Tambahan. Tombol untuk menambah Tugas Tambahan baru Tombol untuk mengubah Tugas Tambahan Tombol untuk menghapus Tugas Tambahan 4. Klik tombol untuk menambahkan Tugas Tambahan baru. Setelah diisikan tugas tambahan baru, kemudian klik tombol untuk menyimpan tugas tambahan baru. Tombol untuk menyimpan Tugas Tambahan 5. Klik tombol untuk mengubah Tugas Tambahan, isikan tugas tambahan yang sesuai kemudian klik untuk menyimpan tugas tambahan yang benar. 6. Klik tombol untuk menghapus Tugas Tambahan. VI. ENTRI KREATIVITAS 1. Input kreativitas dapat dilakukan pada bagian tabel daftar Kreativitas di halaman penilaian SKP sebagaimana tampilan di bawah ini.

2. Untuk menambahkan kreativitas, klik tombol pada tabel daftar kreativitas sebagaimana tampilan di bawah. Tombol untuk menambahkan Kreativitas 3. Selanjutnya akan ditampilkan form isian Kreativitas. Tombol untuk menambah Kreativitas baru Tombol untuk mengubah Kreativitas Tombol untuk menghapus Kreativitas 4. Klik tombol untuk menambahkan Kreativitas baru. Setelah diisikan tugas tambahan baru, kemudian klik tombol untuk menyimpan Kreativitas baru. 1. Isikan nama kreativitas Tombol untuk menyimpan Tugas Tambahan 2. Pilih jenis kreativitas 5. Klik tombol untuk mengubah Kreativitas, isikan kreativitas yang sesuai kemudian klik untuk menyimpan kreativitas yang benar. 6. Klik tombol untuk menghapus Kreativitas. VII. PENILAIAN PERILAKU 1. Pada menu utama aplikasi SKP Online, pilih menu Penilaian kemudian pilih sub menu Input Penilaian Prestasi Kerja. 2. Klik tombol untuk melakukan penilaian perilaku PNS. Tombol untuk penilaian Perilaku

3. Kemudian akan muncul form penilaian perilaku seperti gambar di bawah ini. 4. Isikan nilai di masing-masing aspek perilaku, kemudian klik tombol untuk menyimpan penilaian perilaku PNS. VIII. ACC PENILAIAN Setelah semua proses penilaian SKP dan perilaku PNS selesai, silakan klik tombol memberikan persetujuan terhadap proses penilaian SKP dan perilaku PNS tersebut. untuk IX. ENTRI KEBERATAN ATAS PENILAIAN SKP 1. Setelah proses penilaian SKP dan perilaku di-acc, maka hasil penilaian SKP dan perilaku PNS akan muncul dalam menu SKP-ku dan sub menu Hasil Penilaian. Tombol untuk mencetak hasil penilaian SKP Tombol untuk input keberatan atas penilaian SKP 2. Klik tombol untuk melakukan input keberatan atas penilaian SKP, kemudian akan muncul form keberatan atas penilaian SKP sebagaimana tampilan di bawah ini. Isikan keberatan atas penilaian Anda. 3. Klik tombol untuk menyimpan keberatan atas penilaian SKP Anda.

X. ENTRI TANGGAPAN KEBERATAN ATAS PENILAIAN SKP 1. Jika ada keberatan atas penilaian SKP dari PNS yang dinilai maka tombol tanggapan keberatan atas penilaian SKP akan aktif sebagaimana tampilan di bawah ini. Tombol untuk input tanggapan keberatan atas penilaian SKP 2. Klik tombol untuk melakukan input tanggapan keberatan atas penilaian SKP PNS, kemudian akan tampil form untuk input tanggapan keberatan. Isikan tanggapan atas keberatan PNS di sini 3. Klik tombol untuk menyimpan tanggapan keberatan atas penilaian SKP PNS. XI. ENTRI KEPUTUSAN DAN REKOMENDASI KEBERATAN ATAS PENILAIAN SKP 1. Jika Pejabat Penilai telah melakukan input tanggapan keberatan atas penilaian SKP yang disampaikan PNS, maka tombol dalam daftar penilaian PNS untuk atasan pejabat penilai akan aktif. Tombol untuk input keputusan dan rekomendasi keberatan atas penilaian SKP PNS 2. Klik tombol untuk melakukan input keputusan dan rekomendasi keberatan atas penilaian SKP PNS, sehingga akan tampil form keputusan dan rekomendasi sebagai berikut. 1. Isikan keputusan atas keberatan penilaian SKP PNS. 2. Isikan rekomendasi atas keberatan penilaian SKP PNS.

3. Klik tombol untuk menyimpan keputusan dan rekomendasi keberatan atas penilaian SKP PNS. XII. CETAK BUKU CATATAN PERILAKU 1. Untuk mencetak buku catatan perilaku PNS dapat dilakukan dengan klik menu Penilaian dan sub menu Cetak Penilaian Prestasi Kerja, sehingga akan ditampilkan daftar PNS yang sudah pernah dinilai. Tombol untuk mencetak buku catatan perilaku PNS 2. Klik tombol untuk mencetak Buku Catatan Perilaku, sehingga akan tampil seperti gambar di bawah ini.

XIII. CETAK PENILAIAN PRESTASI KERJA 1. Untuk mencetak Penilaian Prestasi Kerja dapat dilakukan dengan klik menu Penilaian dan sub menu Cetak Penilaian Prestasi Kerja, sehingga akan ditampilkan daftar PNS yang sudah pernah dinilai. Tombol untuk mencetak Penilaian Prestasi Kerja 2. Klik tombol untuk mencetak Penilaian Prestasi Kerja, sehingga akan tampil seperti gambar di bawah ini.