I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses II. Alur Kerja III. Masuk Sistem A. Login...

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Alamat Akses II. Alur Kerja III. Masuk Sistem A. Login..."

Transkripsi

1

2 DAFTAR ISI I. Pendahuluan... 1 A. Maksud dan Tujuan... 1 B. Fungsi... 1 C. Alamat Akses... 1 II. Alur Kerja... 2 III. Masuk Sistem... 3 A. Login Persiapan Petunjuk Pemakaian Cara Mengganti Password... 3 B. Daftar Kegiatan Kebutuhan Data Proses Pendaftaran... 6 C. Daftar Publikasi Kebutuhan Data Proses Pendaftaran D. Riwayat Pendidikan Kebutuhan Data Proses Pendaftaran E. Riwayat Jabatan Fungsional Kebutuhan Data Proses Pendaftaran F. Riwayat Pangkat Kebutuhan Data Proses Pendaftaran G. Riwayat SKP i

3 1. Kebutuhan Data Proses Pendaftaran H. Riwayat Kepakaran Kebutuhan Data Proses Pendaftaran I. Riwayat SK aktif kembali Kebutuhan Data Proses Pendaftaran J. Riwayat SK Pembebasan Sementara Kebutuhan data Proses Pendaftaran K. Riwayat Bekerja di Unit Litbang Keperluan Data Proses Pendaftaran L. Administrasi Lainnya Cara Mengakses Menu Administrasi Lainnya Pendaftaran Kartu Pegawai SK CPNS SK PNS Sertifikat Diklat Prajabatan Sertifikat Peneliti Tingkat Pertama Sertifikat Peneliti Tingkat Lanjut M. Riwayat PAK N. Usulan Membuat Usulan Mengisi Butiran Mengirim Usulan ii

4 4. Tambahan Angka Kredit iii

5 I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia sebagai instansi pembina peneliti seluruh Indonesia, memiliki tugas salah satunya adalah melaksanakan penilaian angka kredit dan penetapan angka kredit peneliti baik itu peneliti pusat maupun daerah. Untuk mendukung penyelenggaraan penilaian dan penetapan angka kredit peneliti,sistem informasi E-Peneliti, ditujukan membantu proses penginputan data peneliti, proses penyiapan bahan penilaian hingga penetapan angka kredit. Sistem Informasi ini dibangun berbasis web, sehingga proses pengajuan dapat dilakukan secara online dan terintergrasi. B. Fungsi Sistem Informasi E-Peneliti berfungsi sebagai sebuah perangkat yang membantu proses penilaian angka kredit, penilaian dan penetapan angka kredit peneliti. C. Alamat Akses Pengguna dapat mengakses situs ini menggunakan web browser melalui alamat D. Pengguna Pengguna yang dapat menggunakan sistem ini adalah user Peneliti. 1

6 II. Alur Kerja Panduan ini berisi cara penggunaan aplikasi E-Peneliti. Pengguna aplikasi disyaratkan memahami dasar-dasar pengunaan komputer dan web browser. Panduan ini memiliki beberapa bagian yang menjelaskan tahapan-tahapan penggunaan aplikasi. Untuk user peneliti, penggunaan aplikasi terbagi atas menu-menu sebagai berikut. 1. Publikasi Berupa buku, jurnal, prosiding yang ditulis oleh peneliti. 2. Kegiatan Berupa kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan kegiatan penelitian baik itu seminar, workshop, dll yang bisa dijadikan sebagai butir kegiatan dalma pengajuan jabatan fungsional peneliti. (Lihat Juknis) 3. Usulan Usulan baru, maintenance, kenaikan pangkat, usulan 20%. 4. Riwayat PAK 5. Data Administrasi Data yang diinputkan diantaranya adalah riwayat pendidikan, riwayat jabatan, riwayat pangkat, riwayat SKP, riwayat kepakaran, riwayat SK aktif kembali, riwayat SK pembebasan Sementara. 6. Data administrasi lain Data yang diinputkan meliputi, kartu pegawai, SK CPNS, SK PNS, SK Diklat Prajabatan, Sertifikat Peneliti Tingkat Pertama, Sertifikat Peneliti Tingkat Lanjut. 2

7 III. Masuk Sistem A. Login 1. Persiapan Pastikan anda terdaftar sebagai user peneliti dengan menghubungi sekretariat TP3. Username yang anda dapatkan adalah Nomor Induk Pegawai (NIP) anda, dan Password adalah NIP anda. Misalkan : username adalah maka password anda Petunjuk Pemakaian Pada halaman login, isi NIP anda pada kolom username dan password yang telah didaftarkan sebelumnya. Untuk password awal, anda akan diberikan password yang sama dengan NIP anda. Setelah selesai mengisi username dan password, pengguna menekan tombol 3. Cara Mengganti Password Untuk menjaga kerahasiaan password anda, mohon untuk segera mengganti password awal anda. 3

8 Berikut ini cara untuk mengganti password. 1) Tekan tombol menu pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. 2) Klik nama anda. 3) Klik Ganti Password. 4) Ubah password anda dengan mencantumkan password lama anda di kolom password lama. Dan Password baru, di 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data password baru. 4

9 6) Notifikasi akan muncul. Proses penyimpanan data password telah selesai. B. Daftar Kegiatan 1. Kebutuhan Data Spesifikasi kebutuhan data yang akan dimasukkan ke dalam E-Peneliti No Kolom Deskripsi Wajib 1 Nama Judul kegiatan, berupa nama Ya kegiatan seminar/wokshop, pendidikan dll. 2 Nomor SK Nomor Surat Keputusan menerangkan dapat mengikuti kegiatan tersebut atau nomor ijazah untuk pendidikan. Tidak wajib diisi untuk kegiatan yang tidak memiliki SK 3 Anggota Anggota yang ikut dalam kegiatan tersebut. Tidak wajib diisi, kolom anggota diisi apabila kegiatan melibatkan pihak lain 4 Keterangan Deskripsi umum kegiatan Ya 5 Tanggal Tanggal pelaksanaan kegiatan Ya Pelaksanaan 6 Bukti Fisik Maksimal ukuran file adalah 500 MB(megabyte), ekstensi file adalah.pdf Ya 5

10 2. Proses Pendaftaran 1) Tekan tombol menu pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Tekan submenu Kegiatan pada menu. 3) Setelah itu, tekan tombol di pojok kanan table untuk menambah kegiatan. 6

11 4) Isi kolom Nama Kegiatan, Nomor SK, Anggota, Keterangan, Tanggal Pelaksanaan, Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog untuk memilih akan terbuka, pilihlah file dengan ekstensi.pdf. 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data kegiatan. 6) Notifikasi akan muncul. Proses penyimpanan data kegiatan telah selesai. 7) Untuk melihat detil data kegiatan yang telah tersimpan, klik pada baris. 8) Untuk melihat bukti fisik kegiatan yang telah tersimpan, klik pada baris. 9) Untuk mengubah data kegiatan yang telah tersimpan, klik pada baris. Kemudian form yang sama dengan poin (3) akan muncul. Ubah data yang tertera pada kolom tersebut sesuai dengan perubahan data yang diinginkan, kemudian tekan untuk menyimpan perubahan data. 7

12 10) Untuk menghapus data kegiatan yang telah tersimpan, klik pada baris. C. Daftar Publikasi 1. Kebutuhan Data a. Buku Untuk buku, data yang diperlukan antara lain : No Kolom Isian Wajib Diisi 1 Judul Judul buku Ya 2 Keterangan Nama penerbit(publisher) Ya 3 Tanggal Tanggal buku diterbitkan Ya Publikasi 4 Penulis Ke Menerangkan bahwa anda adalah penulis kesekian. Ya Misal anda penulis ke 1, maka isilah dengan angka 1. 5 Dari Menerangkan jumlah maksimal pengarang Ya dalam buku ini. Misal, jumlah pengarang adalah 3. Makan isilah dari, dengan angka 3. 6 DOI Tidak diisi Tidak 7 URL Tidak diisi Tidak Publikasi 8 Bukti Fisik File Digital buku berekstensi PDF dengan ukuran maksimal 500MB Ya b. Jurnal No Kolom Isian Wajib Diisi 1 Judul Judul Jurnal Ya 2 Keterangan Volume dan nomor jurnal Ya 8

13 3 Tanggal Dipublikasikan Tanggal jurnal dipublikasikan 4 Penulis Ke Menerangkan bahwa anda adalah penulis ke-sekian. Misal anda penulis ke 1, maka isilah dengan angka 1. 5 Dari Menerangkan jumlah maksimal pengarang dalam buku ini. Misal, jumlah pengarang adalah 3. Makan isilah dari, dengan angka 3. 6 Digital Object Pengenal objek digital dari jurnal tersebut Identifier(DOI) 7 URL Publikasi Alamat online publikasi yang telah diunggah di situs publikasi lain. 8 Bukti Fisik File Digital jurnal berekstensi PDF dengan ukuran maksimal 500MB Ya Ya Ya Jika jurnal memiliki DOI, maka kolom ini wajib diisi. Jika jurnal sudah memiliki URL, maka kolom ini wajib diisi. Jika DOI ada dan jurnal tidak berbayar atau tidak memiliki 9

14 URL Publikasi( poin 7), maka file fisik tidak perlu diunggah. c. Prosiding No Kolom Isian Wajib 1 Judul Nama prosiding Ya 2 Keterangan Keterangan prosiding Ya 3 Tanggal Tanggal prosiding dipublikasikan Ya Dipublikasikan 4 Penulis Ke - Wajib 5 Dari - Wajib 6 Digital Object Tidak diisi - Identifier(DOI) 7 URL Publikasi Alamat online prosiding yang telah diunggah di situs publikasi lain. Jika memiliki URL, maka kolom ini wajib diisi. 8 Bukti Fisik File Digital prosiding berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 10

15 2. Proses Pendaftaran 1) Tekan tombol menu pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik submenu Publikasi. Halaman Data Publikasi dibawah ini akan muncul. Contohnya adalah seperti gambar di bawah ini. 3) Setelah itu, klik tombol pada bagian kanan atas tabel. 11

16 4) Isi kolom Judul, Abstrak, Tanggal dipublikasikan, DOI, URL publikasi dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog untuk memilih akan terbuka, pilihlah file dengan ekstensi.pdf. 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data publikasi. 6) Untuk melihat detil data publikasi yang telah tersimpan, klik pada baris. 7) Untuk melihat bukti fisik publikasi yang telah tersimpan, klik pada baris. 8) Untuk mengubah data publikasi yang telah tersimpan, klik pada baris. Kemudian form yang sama dengan poin (3) akan muncul. Ubah data yang tertera pada kolom tersebut sesuai dengan perubahan data yang diinginkan, kemudian tekan untuk menyimpan perubahan data. 9) Untuk menghapus data publikasi yang telah tersimpan, klik pada baris. 12

17 D. Riwayat Pendidikan Menu riwayat pendidikan merupakan modul aplikasi yang menyimpan data riwayat pendidikan formal dari D1 hingga S3. 1. Kebutuhan Data No Kolom Isian Wajib Diisi 1 Jenjang Jenjang Pendidikan dari D1 sampai S3 Ya 2 Program Nama Program Studi Ya Studi 3 Universitas Nama Universitas Ya 4 Tahun Tahun terakhir kelulusan Ya 5 Ijazah File Digital Ijazah berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 2. Proses Pendaftaran Untuk menambah riwayat pendidikan, langkah-langkahnya sebagai berikut. 1) Tekan tombol menu pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 13

18 2) Klik menu Riwayat Pendidikan. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Isi kolom Jenjang, Program Studi, Universitas, Tahun, dan Ijazah. Untuk mengunggah bukti fisik Ijazah, tekan tombol memilih file akan terbuka, pilihlah file dengan ekstensi.pdf.. Dialog 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat pendidikan. Halaman web akan diarahkan seperti pada poin(1) 14

19 6) Untuk melihat bukti fisik ijazah yang telah tersimpan, klik pada baris. 7) Untuk mengubah data riwayat pendidikan yang telah tersimpan, klik pada baris. Kemudian form yang sama dengan poin (2) akan muncul. Ubah data yang tertera pada kolom tersebut sesuai dengan perubahan data yang diinginkan, kemudian tekan untuk menyimpan perubahan data. 8) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. E. Riwayat Jabatan Fungsional Menu ini digunakan untuk menyimpan data jabatan peneliti dari peneliti pertama hingga utama. 1. Kebutuhan Data No Kolom Isian Wajib 1 Jabatan Jenis Jabatan Fungsional Ya 2 TMT Terhitung Mulai Tanggal pangkat tersebut Ya diberlakukan 3 Bukti Fisik File Digital SK Jabatan Fungsional berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 2. Proses Pendaftaran 15

20 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik tab Riwayat Jabatan Fungsional. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Isi kolom Jabatan, TMT, dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol file dengan ekstensi.pdf.. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat jabatan. Halaman web akan diarahkan ke table (poin 2) 6) Untuk melihat bukti fisik yang telah tersimpan, klik pada baris. 16

21 7) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. F. Riwayat Pangkat Menu ini digunakan untuk menyimpan data pangkat peneliti mulai dari III/a hingga IV/e. 1. Kebutuhan Data No Kolom Isian Wajib 1 Pangkat Jenis Pangkat yang dipilih Ya 2 TMT Terhitung Mulai Tanggal pangkat tersebut Ya diberlakukan 3 Bukti Fisik File Digital SK Pangkat berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 2. Proses Pendaftaran 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 17

22 2) Klik tab Riwayat Pangkat. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Isi kolom Pangkat, TMT, Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol dengan ekstensi.pdf.. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat pangkat. Halaman web akan diarahkan ke tabel (poin 2) 6) Untuk melihat bukti fisik yang telah tersimpan, klik pada baris. 7) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. G. Riwayat SKP Menu ini digunakan untuk menyimpan data Sasaran Kinerja Pegawai(SKP) milik peneliti. 1. Kebutuhan Data No Kolom Isian Wajib 1 Tahun Tahun SKP Ya 18

23 2 Bukti Fisik File Digital SKP berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 2. Proses Pendaftaran 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik tab menu Riwayat SKP. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 19

24 4) Isi kolom Tahun dan Bukti Fisik SKP. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol dengan ekstensi.pdf.. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat SKP. Halaman web akan diarahkan ke tabel (poin 2) 6) Untuk melihat bukti fisik yang telah tersimpan, klik pada baris. 7) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. H. Riwayat Kepakaran Riwayat Kepakaran merupakan modul aplikasi yang menyimpan data riwayat kepakaran peneliti. 1. Kebutuhan Data No Kolom Isian Wajib 1 Input Manual Klik Input Manual jika kepakaran yang anda Ya miliki tidak terdaftar di dalam database E- Peneliti. 2 Kode Kode kepakaran milik anda Ya Kepakaran 3 Bidang Bidang Kepakaran milik anda Ya Kepakaran 4 TMT TMT kepakaran anda Ya 5 Bukti Fisik File Digital SK Kepakaran berekstensi PDF dengan ukuran maksimal 500MB Ya 20

25 2. Proses Pendaftaran 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik tab menu Riwayat Kepakaran. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 21

26 4) Klik Input Manual apabila kode kepakaran anda telah terdaftar dalam system kemudian isi kolom Kode Kepakaran dengan format angka dan bidang kepakarannya. 5) Jika Input Manual tidak dilakukan, klik kolom Kode Kepakaran dan pilih kode kepakaran yang anda butuhkan. 6) Isi TMT kepakaran anda. 7) Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog memilih fileakan terbuka, pilihlah file dengan ekstensi.pdf. 8) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat kepakaran. Halaman web akan diarahkan ke tabel (poin 2) 9) Untuk melihat bukti fisik yang telah tersimpan, klik pada baris. 10) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. I. Riwayat SK aktif kembali Menu riwayat SK aktif kembali merupakan modul aplikasi yang menyimpan data Surat Keputusan Aktif Kembali peneliti. 1. Kebutuhan Data No Kolom Isian Wajib 1 Jabatan Jabatan Fungsional Ya 2 TMT TMT SK Aktif Kembali abatan fungsional Ya 22

27 3 Bukti Fisik File Digital SK Aktif Kembali Jabatan Fungsional Anda berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 2. Proses Pendaftaran 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik tab Riwayat SK Aktif Kembali. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 23

28 4) Isi kolom Jabatan, TMT dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol file dengan ekstensi.pdf.. Dialog memilih fileakan terbuka, pilihlah 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat SK Aktif Kembali. J. Riwayat SK Pembebasan Sementara Menu riwayat SK pembebasan sementara merupakan modul aplikasi yang menyimpan data Surat Keputusan Pembebasan Sementara yang dimiliki oleh peneliti. 1. Kebutuhan data No Kolom Isian Wajib 1 Jabatan Jabatan Fungsional Ya 2 TMT TMT SK Bebasan Sementara jabatan fungsional Ya anda 3 Bukti Fisik File Digital SK Bebas Sementara Anda berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 24

29 2. Proses Pendaftaran 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik tab Riwayat SK Pembebasan Sementara. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 25

30 4) Isi kolom Jabatan, TMT dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol file dengan ekstensi.pdf.. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat SK Pembebasan Sementara. Halaman web akan diarahkan ke tabel (poin 2) 6) Untuk melihat bukti fisik yang telah tersimpan, klik pada baris. 7) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. K. Riwayat Bekerja di Unit Litbang Menu ini digunakan untuk menyimpan riwayat unit litbang, tempat peneliti pernah bekerja. 1. Keperluan Data No Kolom Isian Wajib 1 Nama Unit Nama Litbang tempat anda pernah bekerja Ya Litbang 2 Bukti Fisik File Digital Surat Keterangan Kerja berekstensi.pdf dengan ukuran maksimal 500MB Ya 26

31 2. Proses Pendaftaran 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini.klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik tab Riwayat Bekerja di Unit Litbang. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 27

32 4) Isi kolom Nama Unit Litbang dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol dengan ekstensi.pdf.. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat Riwayat Bekerja di Unit Litbang. Halaman web akan diarahkan ke tabel (poin 2) 6) Untuk melihat bukti fisik yang telah tersimpan, klik pada baris. 7) Untuk menghapus data riwayat, klik pada baris. L. Administrasi Lainnya Menu ini disiapkan untuk menampung data-data kepegawaian terkait administrasi penilaian angka kredit diantaranya, kartu pegawai, SK CPNS, SK PNS, Sertifikat Diklat Prajabatan, Sertifikat Peneliti Tingkat Pertama, dan Sertifikat Peneliti Tingkat Lanjut. 1. Cara Mengakses Menu Administrasi Lainnya Untuk mengakses menu ini klik tombol menu pada pojok kiri atas layar. Kemudian pilih submenu Administrasi Lainnya. Tampilan akan muncul seperti ini. 28

33 2. Pendaftaran Kartu Pegawai Menu ini digunakan untuk menyimpan data digital kartu Pegawai. Data digital tersebut disimpan alam bentuk file.pdf dengan ukuran maksimal 2 MB. Proses pendaftaran kartu pegawai dilakukan dengan cara seperti berikut. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 29

34 2) Klik menu Administrasi Lainnya. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas panel Kartu Pegawai. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Klik Edit, untuk menampilkan form upload seperti di bawah ini. 5) Isi kolom No Karpeg dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file kartu pegawai dengan ekstensi.pdf. 30

35 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data riwayat Riwayat Bekerja di Unit Litbang. 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, tekan tombol, kemudian klik Lihat File pada bagian kanan atas panel Kartu Pegawai. 3. SK CPNS Menu ini digunakan untuk menyimpan data digital SK CPNS anda. Data digital tersebut disimpan alam bentuk file.pdf dengan ukuran maksimal 2 MB. Proses pendaftaran SK CPNS dilakukan dengan cara seperti berikut. 31

36 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik menu Administrasi Lainnya. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas panel Kartu Pegawai. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Klik Edit, untuk menampilkan form upload seperti di bawah ini. 32

37 5) Isi kolom TMT dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file SK CPNS dengan ekstensi.pdf. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data SK CPNS anda. 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, tekan tombol, kemudian klik Lihat File pada bagian kanan atas panel SK CPNS. 33

38 4. SK PNS Menu ini digunakan untuk menyimpan data SK PNS. Proses pendaftaran kartu pegawai dilakukan dengan cara seperti berikut. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini.klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik menu Administrasi Lainnya. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas panel Kartu Pegawai. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 34

39 4) Klik Edit, untuk menampilkan form upload seperti di bawah ini. 5) Isi kolom TMT dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file SK PNS dengan ekstensi.pdf. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data SK PNS anda. 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, tekan tombol, kemudian klik Lihat File pada bagian kanan atas panel SK CPNS. 35

40 5. Sertifikat Diklat Prajabatan Menu ini digunakan untuk menyimpan data Sertifikat Diklat Prajabatan milik peneliti. Proses pendaftaran sertifikat diklat prajabatan dilakukan dengan cara seperti berikut. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik menu Administrasi Lainnya. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 36

41 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas panel Sertifikat. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Klik Edit, untuk menampilkan form seperti di bawah ini. 5) Isi kolom Golongan dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file Sertifikat Diklat Prajabatan anda dengan ekstensi.pdf. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data sertifikat. 37

42 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, tekan tombol, kemudian klik Lihat File pada bagian kanan atas panel Sertifikat Diklat Prajabatan. 6. Sertifikat Peneliti Tingkat Pertama Menu ini digunakan untuk menyimpan data Sertifikat Peneliti Tingkat Pertama. Proses pendaftaran sertifikat dapat dilakukan dengan cara berikut. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 2) Klik menu Administrasi Lainnya. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 38

43 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas panel Sertifikat. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Klik Edit, untuk menampilkan form seperti di bawah ini. 5) Isi kolom Tahun Diklat dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file Sertifikat Diklat Prajabatan anda dengan ekstensi.pdf. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data sertifikat. 39

44 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, tekan tombol, kemudian klik Lihat File pada bagian kanan atas panel Sertifikat Tingkat Pertama. 7. Sertifikat Peneliti Tingkat Lanjut Proses pendaftaran sertifikat peneliti tingkat lanjut dilakukan dengan cara berikut ini. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. Klik Peneliti untuk memunculkan menu. 40

45 2) Klik menu Administrasi Lainnya. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas panel Sertifikat Tingkat Lanjut. Maka tampilan yang muncul akan seperti ini. 4) Klik Edit, untuk menampilkan form seperti di bawah ini. 41

46 5) Isi kolom Tahun Diklat dan Bukti Fisik. Untuk mengunggah bukti fisik sertifikat, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file Sertifikat Peneliti Tingkat Lanjut dengan ekstensi.pdf. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data sertifikat. 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, tekan tombol, kemudian klik Lihat File pada bagian kanan atas panel Sertifikat Peneliti Tingkat Lanjut. M. Riwayat PAK Menu ini digunakan untuk menyimpan data PAK yang sudah dibuat. Proses pendaftaran riwayat PAK dilakukan dengan cara berikut ini. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. 42

47 2) Klik menu Riwayat PAK. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Maka tampilan yang muncul akan seperti dibawah ini. 4) Isi semua kolom unsur PAK sesuai dengan yang tertera di Bukti Fisik PAK. 5) Untuk mengunggah bukti fisik PAK Lama, tekan tombol. Dialog memilih file akan terbuka, pilihlah file dengan ekstensi.pdf. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data PAK 7) Untuk melihat file berkas yang telah diupload, klik File pada kolom action. 43

48 8) Untuk melihat detil PAK lama, klik Detil pada kolom action. 9) Untuk mengaktifkan PAK, klik Aktifkan. PAK yang telah aktif memiliki status seperti ini. Cetak nota pak 44

49 Detil pak Aktifkan PAK PAK sudah aktif 45

50 N. Usulan Menu usulan merupakan menu yang digunakan untuk mengusulkan penilaian angka kredit. 1. Membuat Usulan 1) Tekan menu pada pojok kiri atas layar. 2) Pilih menu Usulan. 46

51 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas layar. 4) Pada kolom, pilihlah jenis Usulan, kemudian unggah bukti fisik Klirens Etik, tekan tombol. Dialog untuk memilih file akan terbuka, pilihlah file dengan ekstensi.pdf. 5) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data usulan. 6) Notifikasi akan muncul. Proses penyimpanan data usulan telah selesai. 2. Mengisi Butiran Ketika selesai dilakukan proses selanjutnya adalah mengisi butir usulan. 1) Klik tombol menu pada pojok kiri atas layar. 2) Pilih menu Usulan Tampilan menu ini akan muncul akan muncul pada layar. 47

52 3) Setelah itu, tekan tombol pada usulan. Tampilan akan muncul seperti gambar di bawah ini. 4) Proses selanjutnya adalah menambah butir kegiatan dan butir publikasi. Tekan tombol pada bagian kanan atas layar. Maka tampilan form unutk menambah butir akan muncul. 48

53 5) Setelah memilih Nama Butir dan Jenis Butir, klik pada kolom Item Butir. Tampilan yang muncul akan seperti ini. 6) Setelah pengisian selesai, tekan tombol untuk menyimpan data usulan. 7) Notifikasi akan muncul. Proses penyimpanan data telah selesai. Berikut ini contoh Usulan yang telah diisi butir kegiatan dan unsur 49

54 3. Mengirim Usulan Langkah-langkah untuk mengirim usulan adalah sebagai berikut. 1) Klik tombol menu pada pojok kiri atas layar. 2) Pilih menu Usulan Tampilan menu ini akan muncul akan muncul pada layar. 3) Setelah itu, tekan tombol Kirim pada kolom Action. Konfirmasi akan muncul seperti gambar di bawah ini. 4) Setelah itu status terkirim ke TP2U akan terlihat pada baris usulan. Usulan sudah terkirim ke secretariat TP2U. 50

55 4. Tambahan Angka Kredit Tambahan angka kredit(tak) merupakan usulan tambahan apabila usulan sebelumnya Tidak Memenuhi Syarat(TMS). Berikut ini contoh usulan yang TMS, sehingga TAK dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut. 1) Klik tombol pada pojok kiri atas layar. Klik Sekretariat TP2U. Menu akan muncul seperti gambar di bawah ini. 2) Klik menu Riwayat PAK. Tampilan menu yang muncul seperti ini. 3) Setelah itu, tekan tombol pada bagian kanan atas tabel. Kemudian pilihlah Buat Tambahan Angka Kredit. Maka tampilan table akan muncul seperti table poin(2). Usulan baru TAK akan muncul dengan nomor baru. Langkah 4) Langkah selanjutnya, adalah mengisi butir-butir kegiatan dan publikasi. Seperti pada poin N.2 51

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Pengguna II. Alur Kerja Melengkapi Data administrasi...

I. Pendahuluan A. Maksud dan Tujuan B. Fungsi C. Pengguna II. Alur Kerja Melengkapi Data administrasi... DAFTAR ISI I. Pendahuluan... 1 A. Maksud dan Tujuan... 1 B. Fungsi... 1 C. Pengguna... 1 II. Alur Kerja... 2 1. Melengkapi Data administrasi... 2 2. Membuat Usulan dan Melengkapi Butir Usulan... 2 3. Mengirim
