BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. perdagangan. Seiring dengan perjalanan waktu, PT. Astra Internasional, Tbk

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II PROFIL PERUSAHAAN. yaitu: otomotif, jasa, keuangan, agribisnis, teknologi informasi, infrastruktur, dan

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. pemasaran, penjualan, promosi, dan lain sebagainya. Lembaga Pengembangan Bisnis Yayasan Dharma Bhakti Astra (LPB-

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. berdirinya perusahaan jasa cetak plat dan potong tiang. Dengan berjalannya waktu

BAB II GAMBARAN UMUM INSTANSI. berdirinya perusahaan jasa cetak plat dan potong tiang. Dengan berjalannya waktu

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. berkembang dengan membuat perusahaan baru yang bergerak di bidang travel dan

Rencana Umum Penanaman Modal Aceh

PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI TEMANGGUNG NOMOR 5 TAHUN 2017 RENCANA UMUM PENANAMAN MODAL KABUPATEN TEMANGGUNG TAHUN

WALIKOTA KENDARI PERATURAN DAERAH KOTA KENDARI

2. penelitian dan perencanaan usaha secara partisipatoris

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 41 TAHUN 2011 TENTANG PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAAN DAN KEPELOPORAN PEMUDA,

BAB V IMPLEMENTASI CSR PT. ASTRA INTERNASIONAL

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Merangin. Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

NCA N LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 12 TAHUN 2009 PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUMEDANG NOMOR 11 TAHUN 2009 TENTANG

WALIKOTA BLITAR PROVINSI JAWA TIMUR

BAB IV VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB I PENDAHULUAN. pada tanggal 4 September 2003 yang beralamat di JL. Raya R.C Veteran no

15 FAKTOR KEBERHASILAN REGIONAL MANAGEMENT

BAB I RINGKASAN EKSEKUTIF

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Proposal. Program diversifikasi Tataboga hasil olahan Kacang Mede & Rumput Laut

BAB I PENDAHULUAN. dari peran para pengusaha (entrepreneur) baik besar, menengah maupun kecil.

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 58 TAHUN 2014 TENTANG RENCANA UMUM PENANAMAN MODAL TAHUN GUBERNUR JAWA TIMUR,

STRUKTUR ORGANISASI SEDERHANA DAN DESKRIPSI TUGASNYA

BAB II BPJS KETENAGAKERJAAN KANTOR WILAYAH SUMBAGUT. jawab dan kewajiban Negara - untuk memberikan perlindungan sosial ekonomi

BAB V GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. oleh Raden Aria Wirjaatmadja dengan nama De Poerwokertosche Hulp

BAB I PENDAHULUAN. (lack of fund) menjadi pilar penting untuk meningkatkan partisipasi masyarakat

WALIKOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 40 TAHUN 2008 TENTANG

BAB II PROFIL PT. ASTRA DAIHATSU MOTOR

BUPATI GARUT PERATURAN DAERAH KABUPATEN GARUT NOMOR 14 TAHUN 2012 TENTANG PENANAMAN MODAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB IV GAMBARAN UMUM LEMBAGA PEMBINA UMKM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. Sebuah perusahaan merupakan suatu organisasi bisnis yang meraih reward dan

BAB VII MANFAAT PROGRAM PEMBINAAN

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. hanya kebutuhan primer saja tapi kebutuhan lainnya, salah satunya adalah

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan-perusahaan untuk terus berkembang agar dapat bertahan dalam kancah

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL TENTANG NOMOR 16 TAHUN 2005 TENTANG STATUTA UNIVERSITAS AIRLANGGA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

BAB I PENDAHULUAN. Industri rokok merupakan salah satu industri yang memberikan

BAB II RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH (RPJMD)

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan memperoleh Gelar Sarjana pada FISIP UPN : Veteran Jawa Timur

BAB II PT PERMODALAN NASIONAL MADANI (PERSERO) MEDAN. A. Sejarah Ringkas PT Permodalan Nasional Madani (Persero) Medan

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA TENGAH NOMOR 13 TAHUN 2013 TENTANG PEMBERDAYAAN USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. merumuskan kebijakan pemerintah di bidang penanaman modal, baik dari dalam

URAIAN RUPMD BAB I PENDAHULUAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. : CV. Lightmint Contractor. : CV.

PETUNJUK TEKNIS PROGRAM PEMAGANGAN MAHASISWA PADA DUNIA INDUSTRI PERGURUAN TINGGI AGAMA ISLAM

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 33 TAHUN 2006 TENTANG STATUTA UNIVERSITAS AIRLANGGA

WALIKOTA MATARAM PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT PERATURAN WALIKOTA MATARAM NOMOR : 46 TAHUN 2016 TENTANG

Profil. Yayasan Swiss untuk Kerja Sama Teknis

BAB I PENDAHULUAN. keuangan bukan bank yang menawarkan berbagai jenis kredit kepada. Upaya masyarakat dalam meningkatkan taraf perekenomiannya

BAB I PENDAHULUAN Gambaran Umum Objek Penelitian Sejarah PT. Astra International Tbk. UD Trucks Cabang Bandung

ANGGARAN RUMAH TANGGA KOMNAS PEREMPUAN PENGESAHAN: 25 MARET 2014

2015, No Nomor 87 Tahun 2011, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5238); 3. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2013 tentang Susu

TUPOKSI DINAS PERINDUSTRIAN, KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH KOTA MATARAM

PETUNJUK TEKNIS PROGRAM PEMAGANGAN MAHASISWA PADA DUNIA INDUSTRI PERGURUAN TINGGI AGAMA ISLAM SWASTA KEMENTERIAN AGAMA RI

BAB 1V GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Bank Riau Kepri adalah bank BUMD milik Pemerintah ProvinsiRiau dan

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. pertama di Indonesia. Nama Sosro diambil dari nama keluarga pendirinya yakni

BAB II PERENCANAAN KINERJA

BAB I PENDAHULUAN. Sejak tahun 2008, banyak sekali negara yang mengalami krisis global termasuk

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN DINAS TENAGA KERJA DAN KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH Jl. Cendrawasih No. 28 Telp./ Fax. (0287)

BAB I PENDAHULUAN. Menjelang tahun 2020 perekonomian Indonesia akan berubah dan

MELALUI PROGRAM DIPLOMA SATU (D1)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Standar Pelayanan Prima Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya 2012

BAB II GAMBARAN UMUM PUSAT LAYANAN USAHA TERPADU DIY

BAB V VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

PENILAIAN TERHADAP PELAYANAN YAYASAN DHARMA BHAKTI ASTRA DAN FAKTOR YANG BERHUBUNGAN

BAB II TINJAUAN UMUM PT. ROHEDA SEJATI

BAB I PENDAHULUAN. Agrobisnis. Tapi seiring dengan kemajuan perusahaan, saat ini Astra International

BUPATI HULU SUNGAI TENGAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

BAB I PENDAHULUAN. an dan di pelopori PT. MNC Sky Vision yang meluncurkan produknya yaitu indovision. Seiring

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam pertumbuhan industri otomotif di Indonesia, salah satunya adalah

PEMBANGUNAN KOPERASI DAN UMKM PROVINSI SULAWESI TENGGARA

BAB IV PROFIL ORGANISASI

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. perdagangan. Berbasiskan di Bandung dan Jakarta, didirikan pada tahun 2005

MANUAL MUTU AKADEMIK

PEMERINTAH KABUPATEN SAMPANG

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. pelayanan dan hiburan yang berkaitan dengan ilmu pengetahuan dan kebudayaan.

PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR : 03/Permentan/PP.410/1/2010 TENTANG PEDOMAN PEMBINAAN KELEMBAGAAN PELATIHAN PERTANIAN SWADAYA

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

ADMINISTRASI DAN KEPENDUDUKAN

RENCANA KERJA (RENJA)

BAB 1 PENDAHULUAN. Industri otomotif di Indonesia saat ini berkembang cukup pesat. Perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. dalam kehidupan sehari-hari umat manusia. Karena manusia merupakan makhluk

No. 15/35/DPAU Jakarta, 29 Agustus SURAT EDARAN Kepada SEMUA BANK UMUM DI INDONESIA

PERATURAN DAERAH KOTA TANGERANG SELATAN NOMOR 11 TAHUN 2012 TENTANG PENYELENGGARAAN PENANAMAN MODAL DI KOTA TANGERANG SELATAN

I. UMUM PENJELASAN ATAS PERATURAN DAERAH PROVINSI JAWA TIMUR NOMOR 6 TAHUN 2011 TENTANG PEMBERDAYAAN USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH

Perekonomian Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

Lampiran 1 Kerangka sampling penerima pelayanan tanggungjawab sosial Yayasan Dharma Bhakti Astra

RENCANA OPERASIONAL PERIODE PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI

Rencana Pembangunan Jangka Menengah strategi juga dapat digunakan sebagai sarana untuk melakukan tranformasi,

Transkripsi:

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN 2.1 Sejarah Perusahaan PT. Astra Internasional, Tbk berdiri pada tahun 1957 sebagai perusahaan perdagangan. Seiring dengan perjalanan waktu, PT. Astra Internasional, Tbk membentuk kerja sama dengan sejumlah perusahaan kelas dunia. Sejak tahun 1990 PT. Astra Internasional, Tbk menjadi perusahaan publik yang tercatat di Bursa Efek Indonesia, dengan kapitalitas pasar per 31 Desember 2011 sebesar Rp229,58 triliun. Saat ini PT. Astra Internasional, Tbk bergerak dalam enam bidang usaha yaitu: otomotif, jasa, keuangan, agribisnis, teknologi informasi, infrastruktur, dan logistik. Lembaga Pengembangan Bisnis-Yayasan Dharma Bhakti (LPB-YDBA) Astra Mitra Bersama berdiri sejak tahun 2009 yang bertempat di Jalan Kolonel No.16 Kureksari, Waru, Sidoarjo. Daerah Waru terkenal dengan central usaha logam. LPB-YDBA Astra Waru Sidoarjo ini merupakan lembaga yang bergerak di bidang pembinaan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Tim pelayanan dari staf dan anak magang LPB-YDBA Astra dalam setiap menjalankan program pembinaan, dan pendampingan bagi UMKM, selalu mengerjakan dan bekerja sama dengan sepenuh hati serta memberikan pelayanan yang sangat baik dan ramah. Tujuan dari terbentuknya LPB-YDBA Astra tersebut untuk membantu menumbuhkan UMKM independen oleh mentoring, mengembangkan, dan memberdayakan usaha ekonomi lokal melalui kewirausahaan, serta bertujuan 5

6 untuk membantu terlaksananya pilar ke-4 yang dibentuk oleh PT. Astra Internasional, Tbk yakni program UMKM/IGA. Program pendampingan dan pembinaan yang dibentuk oleh PT. Astra Internasional, Tbk di bawah pengawasan YDBA dilakukan untuk memajukan usaha-usaha yang dimiliki oleh Indonesia baik usaha kecil maupun menengah dan bisa berkembang di sentral perdagangan di Indonesia serta dapat bersaing di kancah Internasional. 2.2 Lokasi Perusahaan LPB-YDBA Astra ini berlokasi di Jalan Kolonel Sugiono No. 16 Kureksari, Waru, Sidoarjo. Untuk lebih detailnya, peta alamat perusahaan dapat dilihat dari gambar di bawah ini: Gambar 2.1 Lokasi Perusahaan

7 2.3 Fungsi, Visi, dan Misi Perusahaan 2.3.1 Fungsi LPB-YDBA Astra Waru mempunyai fungsi memberikan pelayanan secara terpadu kepada Usaha Mikro Kecil Menengah dalam upaya peningkatan serta pengembangan usaha. 2.3.2 Visi Visi yang terdapat pada LPB-YDBA Astra Waru yaitu: Menumbuhkan jaringan usaha mikro kecil menengah di Jawa Timur untuk berbagai komoditif yang dibutuhkan oleh pasar dan berbasis sumber daya lokal. 2.3.3 Misi Misi yang terdapat pada LPB-YDBA Astra Waru yaitu: 1. Jangka pendek (1 tahun ke depan) membuka kantor manajemen LPB baru yang lebih mandiri dan berada di tempat yang strategis. 2. Jangka panjang (10 tahun ke depan). a. Menumbuhkan LPB-YDBA Astra ada di kabupaten atau kota di Jawa Timur. b. Membangun database dengan memanfaat teknologi informasi di 5 kabupaten atau kota di Jawa Timur. c. Membangun spirit entrepreneurship generasi muda intelektual yang berwawasan UMKM. d. Memberikan kontribusi perekonomian regional melalui UMKM yang profit dan sustainable.

8 2.4 Layanan LPB-YDBA Astra Berikut ini adalah layanan LPB-YDBA Astra Waru: a. Pelatihan dan pendampingan di tempat UMKM. b. Konsultasi bisnis kepada UMKM. c. Bimbingan teknis kepada UMKM. d. Pemagangan mahasiswa di tempat UMKM. e. Temu pasar antara UMKM dengan stakeholder. f. Promosi produk unggulan. g. Pemberian fasilitas pembiayaan. h. Fasilitas teknologi informasi. 2.5 Modul Pelatihan 2.5.1 Manajemen a. Mentalitas dasar dan efektifitas kerja. b. Kewirausahaan dan pengembangan bisnis. c. Manajemen supervisor. d. Manajemen Tempat Kerja (SR). e. Total Productive Maintenance (TPM). f. Astra Manajemen Sistem untuk UMKM. g. Gugus Kendali Mutu (GKM). h. SME Green Company (SME-GC). i. Quality Management System (QMS). j. Penyusunan dan analisa laporan keuangan sederhana. k. Perpajakan.

9 2.5.2 Teknik a. 2D CAD (Autocad). b. 3D CAD Basic (Modelling & Drafting). c. Press Die Repair & Maintenance. d. Press Die Design. e. Permesinan Dasar (Machining). f. Pengelasan Dasar (Welding). 2.5.3 Perbengkelan a) Mekanik dasar sepeda motor. b) Manajemen bengkel sepeda motor. c) Mekanik dasar mobil. 2.6 Struktur Organisasi Berikut ini adalah struktur organisasi LPB-YDBA Astra: PSG FASILITATOR Didit Suparno KOORDINATOR Hardi Kurniawan ADM & KEUANGAN Ayu Yulia Rahmawati, SE. FASILITATOR Muhammad Rifa i Usaha Mikro Kecil & Menengah (UMKM) Gambar 2.2 Struktur Oganisasi Perusahaan UMUM

10 2.7 Job Description Koordinator 1. Mendesain rencana program dan kegiatan pengembangan UMKM. 2. Memonitor dan mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan. 3. Menyusun usulan budget kebutuhan biaya operasional LPB-YDBA Astra, memonitor dan membuat laporan penggunaannya. 4. Mengkoordinir dan mengarahkan tugas-tugas fasilitator. 5. Melakukan pembinaan dan pendampingan usaha langsung ke lapangan secara berkala. 6. Memimpin secara aktif pengelolaan LPB-YDBA Astra secara baik, kredibel, dan transparan. 7. Mengkoordinir penyelenggara pelatihan, fasilitas pemasaran dan pembiayaan bagi UMKM. 8. Melaksanakan update data UMKM binaan dan perkembangan usahanya. 9. Memperluas jaringan pembinaan, pemasaran produk UMKM di tingkat kabupaten, propinsi atau pusat. 10. Mewakili LPB-YDBA Astra dalam berbagai rapat atau pertemuan dengan pihak luar. 11. Memelihara dan merawat inventaris kantor. 12. Menyusun laporan perkembangan program kegiatan bulanan dan melaporkannya kepada YDBA Jakarta. 13. Mengupayakan kemandirian UMKM di wilayah kerja LPB. 14. Bersinergi dengan instansi, Lembaga Pembinaan dan BUMN/BUMS daerah dan pusat untuk pengembangan dan pembinaan UMKM setempat (mencari partner kerja sama).

11 2.8 Job Description Fasilitator 1. Bersama dengan koordinator mendesain rencana program dan kegiatan pengembangan. 2. Memonitor dan mengevaluasi seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan. 3. Bersama dengan koordinator menyusun usulan budget kebutuhan biaya operasional LPB-YDBA Astra, memonitor dan membuat laporan realisasinya. 4. Melakukan pembinaan dan pendampingan usaha langsung ke lapangan secara berkala. 5. Proaktif dan bertindak sebagai Customer Satisfaction dan Account Officer LPB-YDBA Astra. 6. Melaksanakan update data UMKM binaan dan memonitor perkembangan usahanya. 7. Melaksanaan update data UMKM binaan dan memonitor perkembangan usahanya. 8. Membantu koordinator dalam memperluas jaringan pembinaan, pemasaran produk UMKM di tingkat kabupaten, propinsi dan pusat. 9. Memelihara dan menjaga inventaris kantor 10. Bersama dengan koordinator menyusun laporan perkembangan program LPB-YDBA Astra secara bulanan dan melaporkan ke YDBA Astra. 11. Bersinergi dengan instansi, lembaga pembinaan dan BUMN/BUMS daerah dan pusat untuk pengembangan dan pembinaan UMKM setempat.