Peubah Acak. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

dokumen-dokumen yang mirip
Statistika & Probabilitas

Harapan Matematik. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Probabilitas dan Statistika Variabel Acak dan Fungsi Distribusi Peluang Diskrit. Adam Hendra Brata

Harapan Matematik (Teori Ekspektasi)

Peluang dan Kejadian (Event) Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Distribusi Peluang Kontinu. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Probabilitas dan Proses Stokastik

Ruang Sampel. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

HANDOUT PERKULIAHAN. Pertemuan Ke : 3 : Distribusi Satu Peubah Acak dan Ekspektasi Satu Peubah Acak

Distribusi Peubah Acak

Bab 9. Peluang Diskrit

PEUBAH ACAK & DISTRIBUSI PROBABILITAS. Nur Hayati, S.ST, MT Yogyakarta, Februari 2016

DISTRIBUSI SATU PEUBAH ACAK

Statistika & Probabilitas. Sumber: Materi Kuliah Statistika Dr. Ir. Rinaldi Munir, M.T

Variansi dan Kovariansi. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Probabilitas dan Proses Stokastik

matematika DISTRIBUSI VARIABEL ACAK DAN DISTRIBUSI BINOMIAL K e l a s A. Penarikan Sampel dari Suatu Populasi Kurikulum 2013 Tujuan Pembelajaran

PEUBAH ACAK DAN SEBARANNYA

Distribusi Peluang. Maka peubah acak X dinyatakan dengan banyaknya kemunculan angka. angka sama sekali. angka.

Distribusi Probabilitas Diskrit: Binomial & Multinomial

Situasi 1: a. Buatlah pernyataan-pernyataan yang sesuai dengan situasi di atas!

Unit 5 PELUANG. Clara Ika Sari Budhayanti. Pendahuluan

DISTRIBUSI TEORITIS. Variabel Acak Distribusi Teoritis Binomial Normal

Metode Statistika STK211/ 3(2-3)

Probabilitas = Peluang (Bagian II)

BeberapaDistribusiPeluang. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Learning Outcomes Peubah Acak Fungsi Sebaran Secaran Diskret Nilai Harapan. Peubah Acak. Julio Adisantoso. 13 Maret 2014

A. Distribusi Gabungan

Probabilitas dan Statistika Ruang Sampel. Adam Hendra Brata

A. Distribusi Gabungan

Distribusi Probabilitas Diskrit: Binomial, Multinomial, & Binomial Negatif

Dasar-dasar Statistika Pemodelan Sistem

DISTRIBUSI TEORITIS DISTRIBUSI TEORITIS

Mata Kuliah Pemodelan & Simulasi. Riani Lubis Program Studi Teknik Informatika Universitas Komputer Indonesia

HARAPAN MATEMATIK. Nur Hayati, S.ST, MT Yogyakarta, Maret 2016

Eksperimen Hasil Kejadian KONSEP PROBABILITAS

BAHAN AJAR 1 DISTRIBUSI PEUBAH ACAK

BAB 2 LANDASAN TEORI

Hidup penuh dengan ketidakpastian

Nilai harapan suatu variabel acak x ditulis E (x) didefinisikan E (x) = Σ x. f (x) Var (x) = σ x 2 = E [ x E (x) ] 2 = E (x 2 ) { E (x) } 2

MATERI BAB I RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN. A. Pendahuluan Dari jaman dulu sampai sekarang orang sering berhadapan dengan peluang.

Beberapa Hukum Peluang. Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB

Teori Peluang Diskrit

BAHAN AJAR 6 PELUANG BERSYARAT DAN KEBEBASAN STOKASTIK Kemampuan Prasyarat: Kalkulus 2 dan Teori Peluang Situasi 1:

PERMUTASI, KOMBINASI DAN PELUANG. Kaidah pencacahan membantu dalam memecahkan masalah untuk menghitung

Probabilitas dan Proses Stokastik

BAB 3 Teori Probabilitas

REFERENSI 1 source : Cara Menentukan Ruang Sampel Suatu Kejadian

MATERI KULIAH STATISTIKA

SMP kelas 8 - MATEMATIKA BAB 7. STATISTIKALATIHAN SOAL

oleh: Tri Budi Santoso Signal Processing Group Electronic Engineering Polytechnic Institute of Surabaya-ITS

BAHAN AJAR STATISTIKA DASAR Matematika STKIP Tuanku Tambusai Bangkinang 1. PELUANG

Peluang. Jadi, Ruang Sampel sebanyak {6}. Pada Dadu, ada 1, 2, 3, 4, 5, 6. Pada Kartu Remi, ada : Jadi, Ruang Sampel sebanyak {52}.

Metode Statistika STK211/ 3(2-3)

PELUANG KEJADIAN MAJEMUK

Peubah Acak. Bab 4. Definisi 4.1 Peubah acak adalah suatu fungsi dari ruang contoh ke bilangan nyata, f : S R

BAB II PEUBAH ACAK dan DISTRIBUSI PELUANG

STATISTIK PERTEMUAN V

PENGANTAR MODEL PROBABILITAS

MA 2081 Statistika Dasar Utriweni Mukhaiyar. 11 September 2012

Variabel Random dan Nilai Harapan. Oleh Azimmatul Ihwah

PROBABILITAS (PELUANG) PENGERTIAN PROBABILITAS

, n(a) banyaknya kejadian A dan n(s) banyaknya ruang sampel

TRY OUT UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2016/2017

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO DINAS PENDIDIKAN SMA KABUPATEN SUKOHARJO Sekretariat : Jl. Jend. Sudirman No.197 Sukoharjo Telp.

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO DINAS PENDIDIKAN SMA KABUPATEN SUKOHARJO Sekretariat : Jl. Jend. Sudirman No.197 Sukoharjo Telp.

PELUANG. A Aturan Pengisian Tempat. B Permutasi

8. Nilai x yang memenuhi 2 log 2 (4x -

Statistika & Probabilitas

Pertemuan Ke-1 BAB I PROBABILITAS

Pengantar Proses Stokastik

MODUL II DISTRIBUSI PELUANG DISKRIT DAN KONTINU

THEORY. By: Hanung N. Prasetyo PEUBAH ACAK TELKOM POLYTECHNIC/HANUNGNP

Lab. Statistik - Kasus 1. Lab. Statistik Kasus 2. Lab. Statistik Kasus 3

SOAL BRILLIANT COMPETITION 2013

Menghitung peluang suatu kejadian

BIMBINGAN BELAJAR GEMILANG

STK 211 Metode statistika. Materi 3 Konsep Dasar Peluang

STATISTICS. WEEK 2 Hanung N. Prasetyo TELKOM POLYTECHNIC/HANUNGNP

STK 511 Analisis statistika. Materi 3 Sebaran Peubah Acak

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO DINAS PENDIDIKAN SMA KABUPATEN SUKOHARJO Sekretariat : Jl. Jend. Sudirman No.197 Sukoharjo Telp.

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO DINAS PENDIDIKAN SMA KABUPATEN SUKOHARJO Sekretariat : Jl. Jend. Sudirman No.197 Sukoharjo Telp.

DISTRIBUSI PROBABILITAS (PELUANG)

Pengantar Proses Stokastik

Distribusi Peluang BERBAGAI MACAM DISTRIBUSI SAMPEL. Distribusi Peluang 5/6/2012

Pert 3 PROBABILITAS. Rekyan Regasari MP

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO DINAS PENDIDIKAN SMA KABUPATEN SUKOHARJO Sekretariat : Jl. Jend. Sudirman No.197 Sukoharjo Telp.

TRY OUT UJIAN NASIONAL SMA/MA MATEMATIKA IPS 02 MUSYAWARAH GURU MATA PELAJARAN (MGMP) MATEMATIKA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PEMERINTAH KOTA BATAM

1 PROBABILITAS. Pengertian

Pengantar Proses Stokastik

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( R P P ) Mata Pelajaran : Matematika Satuan Pendidikan : SMA Kelas/Semester : XI IPS/ 1 Alokasi waktu : 2 x 45 menit

Aplikasi Kombinatorial dan Peluang Diskrit dalam Permainan Dadu Cee-Lo

PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK DINAS PENDIDIKAN JL. ARIF RAHMAN HAKIM 2 GRESIK TRY OUT UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2010/2011

STATISTIK DAN STATISTIKA

Distribusi Peluang Teoritis

SOAL DAN PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL SMA/MA IPS / KEAGAMAAN TAHUN PELAJARAN 2009/2010

Fungsi Kepadatan Probabilitas/Probability Density Function-PDF

PEUBAH ACAK DAN. MA 2181 Analisis Data Utriweni Mukhaiyar. 22 Agustus 2011

PEUBAH ACAK DAN DISTRIBUSINYA

Minggu 3 Peluang Bersyarat (Teorema Bayes) Minggu 4 Peubah Acak, Fungsi Peluang, Fungsi Distribusi. Minggu 6 Distribusi Peubah Acak Diskrit (PAD)

Transkripsi:

Peubah Acak Bahan Kuliah II2092 Probabilitas dan Statistik Oleh: Rinaldi Munir Sekolah Teknik Elektro dan Informatika ITB 1

Definisi Peubah Acak Peubah = variabel Dalam suatu eksperimen, seringkali kita lebih tertarik bukan pada titik sampelnya, tetapi gambaran numerik dari hasil. Misalkan pada pelemparan sebuah koin dua kali, berapa banyak sisi angka (A) yang muncul? S = {AG, AA, GA, GG} 1 2 1 0 Seringkali amat penting mengaitkan suatu bilangan sebagai pemerian hasil tersebut. f() =? 2

Misalkan untuk setiap titik di dalam ruang sampel kita memasangkan sebuah bilangan. Dengan demikian terdefinisikan sebuah fungsi pada ruang sampel tersebut. Fungsi tersebut dinamakan peubah acak atau fungsi acak. Nama lain: peubah stokastik atau fungsi stokastik. Definisi. Suatu fungsi bernilai riil yang harganya ditentukan oleh tiap titik di dalam ruang sampel dinamakan peubah acak. Peubah acak huruf besar, misal X nilai peubah acak huruf kecil misal 3

Contoh 1. Pada pelemparan sebuah koin dua kali: S = {AG, AA, GA, GG} X menyatakan banyaknya sisi angka (A) yang muncul Untuk setiap titik sampel kita mengasosiasikan suatu bilangan untuk X -------------------------------------------------------- Titik Sampel AG AA GA GG -------------------------------------------------------- X 1 2 1 0 ------------------------------------------------------- 4

Contoh peubah acak lain: kuadrat banyaknya sisi angka (A), banyaknya sisi angak dikurangi sisi gambar (G). Peubah acak yang nilai-nilainya berhingga banyaknya atau berisi sederetan anggota yang banyaknya sebanyak integer disebut peubah acak diskit. Sebaliknya, peubah acak yang nilai-nilainya tak berhingga banyaknya atau berisi sederetan anggota yang banyaknya sebanyak titik dalam sebuah garis disebut peubah acak kontinu. 5

Sering lebih mudah menyatakan peluang suatu peubah acak X dinyatakan dalam suatu formula atau rumus. Rumus itu merupakan fungsi dari nilai numerik, misalnya f(), g(), s(), dan sebagainya Ditulis: f() = P(X = ) Fungsi f() dinamakan fungsi peluang atau distribusi peluang. 6

Definisi. Fungsi f() adalah fungsi peluang atau distribusi peluang suatu peubah acak diskrit X, bila untuk setiap hasil yang mungkin berlaku: 1) f() 0 2) f() = 1 3) P(X = ) = f() 7

Pada Contoh 1, Titik Sampel AG AA GA GG ------------------------------------------------------------------ X 1 2 1 0 P(AA) = P(AG) = P(GA) = P(GG) = ¼ maka f(0) = P(X = 0) = P(GG) = ¼ f(1) = P(X = 1) = P(AG GA) = P(AG) + P(GA) = ¼ + ¼ = ½ f(2) = P(X = 2) = P(AA) = 1/4 Jadi, fungsi peluang diskritnya adalah 0 1 2 ------------------------------------------- f() ¼ ½ ¼ 8

Contoh 2. Hitunglah distribusi peluang jumlah bilangan yang muncul bila 2 buah dadu dilemparkan. Jawaban: Misalkan X adalah peubah diskrit yang menyatakan semua jumlah yang mungkin Nilai yang mungkin adalah 2 sampai 12 Jumlah titik sampel: (6)(6) = 36 Peluang setiap titik sampel = (1/6)(1/6) = 1/36 f(2) = P(X = 2) = 1/36 titik sampel (1, 1) f(3) = P(X = 3) = 2/36 titik sampel (1, 2), (2, 1) f(4) = P(X = 4) = 3/36 titik sampel (1, 3), (2, 2),(3, 1) 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 ------------------------------------------------------------------------------------------ f() 1/36 2/36 3/36 4/36 5/36 6/36 5/36 4/36 3/36 2/36 1/36 9

Contoh 3. Carilah rumus distribusi peluang banyaknya sisi angka (A) yang muncul bila satu buah koin dilempar sebanyak 4 kali. Jawaban: Misalkan X adalah peubah diskrit yang menyatakan banyaknya sisi angka yang mucul dari pelemparan dadu 4 kali. Nilai yang mungkin adalah 0, 1, 2, 3, 4 Jumlah titik sampel = (2)(2)(2)(2) = 16 Banyaknya sisi angka yang muncul = C(4, ), = 0, 1, 2, 3, 4 jadi, fungsi peluangnya adalah f() = C(4, )/16 = 4!/{16(4-)!} = 24/{16(4-)!} = 0, 1, 2, 3, 4 10

Contoh 4. Dari pengiriman 8 pesawat TV ke sebuah dealer diketahui 3 diantaranya cacat. Jika sebuah hotel membeli 2 pesawat TV dari dealer, cari distribusi peluang banyaknya TV cacat yang diterima hotel tersebut. Jawaban: Misalkan X adalah peubah diskrit yang menyatakan banyaknya TV yang rusak yang terbeli oleh hotel tersebut. Nilai yang mungkin adalah 0, 1, dan 2 Jumlah titik sampel = C(8, 2) f(0) = P(X = 0) = C(3,0)C(5,2) / C(8, 2) = 10/28 f(1) = P(X = 1) = C(3,1)C(5,1) / C(8, 2) = 15/28 f(2) = P(X = 2) = C(3,2)C(5,0) / C(8, 2) = 3/28 Jadi, distribusi peluang X adalah: 0 1 2 f() 10/28 15/28 3/28 11

Latihan. Dari suatu kotak yang berisi 4 bola hitam dan 2 bola hijau, 3 buah bola diambil secara berturutan, tiap bola dikembalikan sebelum pengambilan berikutnya. Carilah distribusi peluang banyaknya bola hijau yang terambil. 12

Distribusi Kumulatif Seringkali kita membutuhkan nilai peubah acak X lebih kecil atau sama dengan suatu bilangan riil tertentu (), yaitu P(X ). Ini kita sebut distribusi kumulatif dan disimbolkan dengan F(). Definisi. Distribusi kumulatif F() suatu peubah acak diskrit dengan distribusi peluang f() dinyatakan oleh F() = P(X ) = f(t) untuk - < < t Distribusi kumulatif sering disingkat fungsi distribusi saja. Jadi, fungsi distribusi = fungsi kumulatif. 13

14 Dari contoh 4, F(1.5) = P(X 1.5) = f(0) + f(1) = 10/28 + 15/28 = 25/28. Jika X hanya memiliki 1, 2,, n yang berhingga, maka fungsi distribusinya adalah + + < + < < = n n f f f f f F ) (... ) ( ) ( ) ( ) ( 0 ) ( 1 3 2 2 1 2 1 1 1 M M

Dari Contoh 4, fungsi distribusinya adalah F( ) = 0 10/ 28 25/ 28 1 < 0 0 < 1 1 < 2 2 Hitung f(1) dari fungsi distribusi di atas! Jawab: karena F(1) = F(0) + f(1), maka f(1) = F(1) F(0) = 25/28 10/28 = 15/28 Latihan. Dari Contoh 3, tentukan fungsi distribusinya, lalu gunakan fungsi distribusi itu untuk menghitung f(3). 15

Grafik Distribusi Peluang Distribusi peluang untuk peubah acak diskrit secara geometri dapat digambarkan dengan diagram batang dan histogram. Misalkan f(0) = 1/16, f(1) = ¼, f(2) = 3/8, f(3) = ¼, dan f(4) = 1/16 dan fungsi distribusi berbentuk: 0, < 0 1/16,0 < 1 5/16,1 < 2 F( ) = 11/16,2 < 3 15/16,3 < 4 1 4 16

Diagram batang dan histogram dari distribusi peluang dibentuk dengan menggambarkan titik (, f()). f() 6/16 5/16 4/16 3/16 2/16 1/16 f() 6/16 5/16 4/16 3/16 2/16 1/16 0 1 2 3 4 0 1 2 3 4 Diagram batang Histogram 17

Untuk fungsi distribusi (distribusi kumlatif), grafiknya berbentuk tangga sehingga dinamakan fungsi tangga. f() 1 15/16 14/16 13/16 12/16 11/16 10/16 9/16 8/16 7/16 6/16 5/16 4/16 3/16 2/16 1/16 0 1 2 3 4 18