Buku 2 : RKPM PENILAIAN STATUS GIZI

dokumen-dokumen yang mirip
Buku 2 : RKPM PENILAIAN STATUS GIZI

Buku 2 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) Modul Pembelajaran Pertemuan ke 4

Buku 3 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) SISTEM PELAYANAN KESEHATAN

Buku 2 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) Modul Pembelajaran Pertemuan ke 6

UNIVERSITAS GADJAH MADA FMIPA/DIKE/ILMU KOMPUTER Gedung SIC Lantai 1, Sekip, Bulaksumur, 55281, Yogyakarta

Buku 1: RPKPS (Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester) ANALISIS ZAT GIZI

Buku 2 : RKPM PENILAIAN STATUS GIZI

Penentuan Status Gizi

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)

Buku 2 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) Modul Pembelajaran Pertemuan ke 5

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

RPKPS i (RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER)

Buku 2 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) Modul Pembelajaran Pertemuan ke 2

Buku 1 : RPKPS (Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester) PENILAIAN STATUS GIZI

Algoritma dan Struktur Data 2

Buku 2: BAHAN AJAR (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) <Modul Pembelajaran Pertemuan ke 13> MANAJEMEN AGROBISNIS Semester IV/3 SKS/PTE 2102

Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan (RKPM)

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Undercarriage and Tyre ( DTAB 2207, 2 SKS)

Program Studi S1 Ilmu Komputer Jurusan Ilmu Komputer dan Elektronika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Gadjah Mada

Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)

Diagram Analisis Instruksional (Baru)

IBNU FAJAR IDN SUPARIASA B. DODDY RIYADI JUIN HADI SUYITNO

Buku 2 : RKPM PENILAIAN STATUS GIZI

MATA KULIAH PATOLOGI KLINIK

SILABUS MATA KULIAH. Kode Mata Kuliah : GIZ : PRAKTEK KERJA LAPANGAN PELAYANAN GIZI KLINIK (PKL PGK)

Buku 3: Bahan Ajar Pertemuan Ke - 1

STANDAR PENILAIAN PEMBELAJARAN

Buku 2 : RKPM PENILAIAN STATUS GIZI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( RPS)

Buku 1 : RPKPS (Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester)

I. RANCANGAN BELAJAR (KOMPETENSI DASAR, TOPIK, AKTIVITAS BELAJAR, HASIL BELAJAR, DAMPAK HASIL BELAJAR, dan INDIKATOR PENILAIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Metode Evaluasi dan Penilaian. Audio/Video. Web. Soal-Tugas. a. Writing exam skor: 0-100(PAN)

Status Gizi. Keadaan Gizi TINDAK LANJUT HASIL PENDIDIKAN KESEHATAN. Malnutrisi. Kurang Energi Protein (KEP) 1/18/2010 OBSERVASI/PEMANTAUAN STATUS GIZI

UNIVERSITAS GADJAH MADA FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN JURUSAN TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN PROGRAM STUDI S-1 TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN

Manual Prosedur Akademik

BAB 1 INFORMASI UMUM

STUDY GUIDE MATA KULIAH PSIKOLOGI PENDIDIKAN. Oleh: TIM PENGAJAR MATA KULIAH PSIKOLOGI PENDIDIKAN

Buku 2 : RKPM. Isu Dietetik dan Kesehatan

Esti Nurwanti, S.Gz., Dietisien., MPH

PENGANTAR PENGEMBANGAN MASYARAKAT

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PENGANTAR PENDIDIKAN. Disusun oleh: Dr. Nina Permatasari, S.Psi, M.Pd. Delsika Pramata Sari, M.Pd.

RENCANA MUTU PERKULIAHAN

KR005. Gizi Ibu dan Anak STUDY GUIDE. Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat. Universitas Udayana

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

INSTITUT PERTANIAN BOGOR FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA DEPARTEMEN GIZI MASYARAKAT KONTRAK PERKULIAHAN

Hibah Elearning 2012 Universitas Gadjah Mada

JUDUL RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) & KONTRAK KULIAH

MINGGU I Senin, 25 April Selasa, 26 April Rabu, 27 April Kamis, 28 April Jumat, 29 April Sabtu, 30 April Biokimia :

UNIVERSITAS GADJAH MADA. PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM HIBAH PEMBELAJARAN Student Teacher Aesthetic Role-sharing (STAR)

ALGORITMA DAN DIAGRAM ALIR

Metode Belajar di MEDIU

Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan (RKPM)

BAB 1 PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

MATA KULIAH TOKSIKOLOGI KLINIK

MIKROBIOLOGI Semester II/ 2 SKS/KKU 2212

KONTRAK BLOK Biomedical Science (BMS) TAHUN AJARAN 2017/2018

PUPUK DAN PEMUPUKAN (PNT- 212) 3 (2-1) sks

BAHAN AJAR Pertemuan ke 9

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) TOKSIKOLOGI DASAR. Oleh: Dra, Nurlaila, MSi., Apt Purwantiningsih, MSi, Apt

PUSAT JAMINAN MUTU DAMAI PRODI PENDIDIKAN NERS SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN NAHDLATUL ULAMA TUBAN

BAHAN AJAR Pertemuan ke 6

MATA KULIAH REKAYASA FARMASETIKA (FAS 4421)

BAB I PENDAHULUAN. I. 1. Latar Belakang. Pada beberapa tahun terakhir ini terjadi inovasi. di dalam sistem pendidikan kedokteran di Indonesia,

KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER. Dan BAHAN AJAR ILMU GIZI. Penyusun: Zaki Utama, STP., MP.

PEMBELAJARAN ILMU FARMASI KEDOKTERAN DI FK UNIVERSITAS TARUMANAGARA DENGAN KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI. Oentarini Tjandra

POST GRADUATE PROGRAM IN PUBLIC HEALTH, FACULTY OF MEDICINE, UNIVERSITAS GADJAH MADA, YOGYAKARTA

Buku 2 : RKPM PENILAIAN STATUS GIZI

Hibah Pengembangan e-learning Universitas Gadjah Mada Pusat Inovasi dan Kajian Akademik (PIKA) Universitas Gadjah Mada

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI

POST GRADUATE PROGRAM IN PUBLIC HEALTH, FACULTY OF MEDICINE, UNIVERSITAS GADJAH MADA, YOGYAKARTA

RENCANAPEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Pengembangan Perangkat Pembelajaran Berbasis KKNI SNDikti

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA SILABUS ILMU GIZI

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA RPP. PEMBELAJARAN INDIVIDUAL RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BAB II LANDASAN TEORI

Tipe A: pengembangan bahan ajar multimedia, dengan dana hibah sebesar Rp ,00 bagi 15 pemenang

Buku 2 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) Modul Pembelajaran Pertemuan ke 5

ANIMASI KOMPUTER DAN MULTIMEDIA

Perangkat Pembelajaran Mata Kuliah P e n g a n t a r S a s t r a (Kelas A dan B)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TINJAUAN MATA KULIAH... Modul 1: PENGERTIAN, UNSUR, DAN TAHAPAN PENYUSUNAN PROGRAMA PENYULUHAN PERTANIAN

Panduan Hibah Elearning UGM 2014

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) MATA KULIAH: ILMU KEPERAWATAN DASAR III. Koordinator Nelwati, S.Kp, MN

Instruksi Kerja PELAKSANAAN KEGIATAN MATRIKULASI PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

RPKPS (Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester) ASUHAN KEPERAWATAN ORTODONSIA I Semester V/ 1 SKS (1-0)/KKG 5313

Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan (RKPM)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Situasi pembelajaran merupakan pertimbangan utama sekolah kedokteran

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

KONTRAK PERKULIAHAN MATA KULIAH : BIOKIMIA SKS : 3 SKS (2,1) SEMESTER : IV PRODI : PENDIDIKAN BIOLOGI PENGAMPU : PROF

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP) UNIVERSITAS DIPONEGORO

Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester BIOSTATISTIKA DAN EPIDEMIOLOGI (MMS-4411) oleh: Dr. Danardono, MPH.

Transkripsi:

UNIVERSITAS GADJAH MADA FAKULTAS KEDOKTERAN / PRODI GIZI KESEHATAN Jl. Farmako Sekip Utara Yogyakarta Buku 2 : RKPM (Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan) Modul Pembelajaran Pertemuan Ke 1 PENILAIAN STATUS GIZI Semester III/ 3 SKS/KUG 2207 Oleh Susetyowati, DCN, M.Kes Didanai dengan dana BOPTN P3-UGM Tahun Anggaran 2012 Januari 2013

Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan (RKPM) PSG (2 SKS) Pertemuan ke Tujuan Ajar/ Keluaran/ Indikator Topik (pokok, subpokok bahasan, alokasi waktu) Teks Media Ajar 1 Presentasi Gambar Audio/Video Soal-tugas Web 4 Metode Evaluasi dan Penilaian 2 Metode Ajar (STAR) 3 Aktivitas Mahasiswa Aktivitas Dosen/ Nama Pengajar Sumber Ajar 1 Dapat menjelaskan arti dan fungsi penilaian status gizi. Pengenalan Mata Kuliah PSG: (1) Kontrak kuliah, (2) Pengertian status gizi, (3) Pentingnya penilaian status gizi, (4) Macam metode penilaian status gizi, 1 1 3-3 - Kuis : Status gizi Tugas 1 : Macam metode penilaian status gizi Tugas 2 : Skema perkembangan defisiensi gizi Mahasiswa berkelompok dan berdiskusi didampingi dosen. (1) Baca bahan ajar sebelum kuliah, (2) Mengerjakan kuis dan tugas secara erkelompok, Menjelaskan materi di depan kelas, memandu jalannya diskusi dan merespon penyampaian dari mahasiswa Pengajar: Susetyowati, DCN, M.Kes Pustaka : Nutrition Asessment : Rosalind Gibson, edisi tahun 2005 Waktu: 1x pertemuan @100 menit 1 Masing-masing media ajar disertakan dalam bentuk handout setiap minggu/pertemuan. 2 Evaluasi mahasiswa dapat berupa: Kuis, Tugas, Self-Test, Tes formatif, Tes sumatif. Evaluasi mahasiswa ditujukan untuk mengukur ketercapaian tujuan (pada Kolom 2). 3 UGM menggunakan sistem pembelajaran STAR (Student Teacher Aesthetic Role-Sharing): kombinasi optimal antara SCL (Student Centered Learning) dan TCL (Teacher Centered Learning). 4 Tautan di internet disajikan dalam kolom terakhir (Sumber Ajar). Untuk materi online yang dikembangkan sendiri gunakan LMS elisa http://elisa.ugm.ac.id/

BAB I PENGENALAN PSG A. Pendahuluan Mata kuliah Pengenalan Status Gizi (PSG) ini merupakan salah satu mata kuliah yang menekankan pada kompetensi untuk menilai status gizi individu atau kelompok. Mata kuliah ini juga merupakan jembatan penghubung antara ilmu atau mata kuliah lainnya yang juga harus dipelajari oleh mahasiswa. Pentingnya peran ilmu penilaian status gizi ini perlu dipahami bersama oleh mahasiswa dan dosen, sehingga perlu diberikan pemahaman awal atau pengenalan baik dari isi materi mata kuliah ini hingga teknis pelaksanaan kegiatan pembelajarannya. Diharapkan dengan pemahaman yang jelas dan komitmen yang disepakati bersama sedari awal akan melancarkan kegiatan pembelajaran mata kuliah ini hingga selesai. Pemahaman akan dasar dari materi penilaian status gizi juga diberikan. Ini bermanfaat untuk mahasiswa dapat melanjutkan pembelajaran ke pokok bahasan selanjutnya. Pokok bahasan pertama ini diharapkan dapat membuat mahasiswa mampu menjelaskan arti dan fungsi penilaian status gizi. B. Penyajian 1. Mata Kuliah Penilaian Status Gizi (PSG) SKS : 3 SKS 2 SKS Teori 14 kali tatap muka 1 SKS Praktek Praktek antropometri Praktek penilaian konsumsi makanan Praktek biokimia Praktek pengolahan data konsumsi makanan TUJUAN KURIKULER Pada akhir pembelajaran mata kuliah ini, mahasiswa mampu melakukan penilaian status gizi secara langsung dan tidak langsung baik untuk individu maupun masyarakat POKOK BAHASAN o Penilaian status gizi secara antropometri (A) o Penilaian status gizi secara biokimia (B) o Penilaian status gizi secara fisik dan klinik (Clinic = C)

o Penilaian konsumsi makan Individu dan rumah tangga (Dietary = D) o Pengolahan dan interpretasi data PSG o Penilaian status gizi di rumah sakit o Penilaian status gizi masyarakat TIM DOSEN o Susetyowati (ST) (koordinator) penilaian konsumsi makanan dan komprehensif o Emy Huriyati (EH) penilaian secara fisik, klinik o DR. BJ Istiti (IK) Komposisi tubuh o Yayuk hartrianti (YK) penilaian antropometri o Tim Patologi klinik (PK) penilaian status gizi secara biokimia PENILAIAN Ujian mid 30% Ujian akhir semester 30 % Partisipasi 10% Praktek 30% REFERENCE Nutrition Asessment : Rosalind Gibson, edisi tahun 2005 Materi Pengayaan PENGERTIAN STATUS GIZI o Keadaan kesehatan seseorang yang dipengaruhi oleh penggunaan nutrien dalam tubuh o Seseorang dapat menggunakan nutrien tertentu dalam tubuhnya sesuai kebutuhan status nutrien orang tersebut normal o Seseorang kekurangan nutrien tertentu, tapi belum menunjukkan gejala tertentu (klinik) status nutrien orang tersebut marginal o Seseorang kekurangan nutrien tertentu, disertai gejala klinik kekurangan nutrien status nutrien orang tersebut kurang MALNUTRISI (GIZI SALAH) o Under nutrition kekurangan konsumsi pangan secara relatif atau absolut untuk periode tertentu o Specific defisiency kekurangan zat gizi tertentu misal: vit.a, Fe, Yodium o Over Nutrition Kelebihan konsumsi pangan untuk periode tertentu o Imbalance : karena disproporsi zat gizi PENILAIAN STATUS GIZI MENGAPA? o Mengidentifikasi individu/populasi yang berisiko untuk menjadi malnutrisi

o Mengidentifikasi individu atau populasi yang malnutrisi o Mengembangkan program pelayanan kesehatan sesuai kebutuhan masyarakat yang telah dinilai status gizinya o Mengukur efektifnes dari program gizi dan intervensi METODE PENILAIAN STATUS GIZI o Ada dua macam metode : langsung dan tidak langsung. o Metode Langsung Pengukuran secara objektif o Metode tidak langsung menggunakan indikator kesehatan masyarakat yang mempengaruhi gizi PENILAIAN STATUS GIZI METODE LANGSUNG o Metode Anthropometri (A) o Metode Laboratorium : Biokimia (B) o Metode Klinik (Clinical=C) o Metode evaluasi Dietary (D) PENILAIAN STATUS GIZI METODE TIDAK LANGSUNG Meliputi 3 kategori : o Variabel Ekologi o Faktor Ekonomi : pendapatan perkapita, kepadatan penduduk o Statistik Vital kesehatan : angka kematian ibu, bayi dll Materi untuk latihan SKEMA PERKEMBANGAN DEFISIENSI GIZI (Sahn DE.Lockwood R.Scrimshaw NS (Eds) 1984) TINGKAT Tingkat Penurunan METODE CONTOH 1 Asupan Inadekuat Dietary Vit.A dalam makanan 2 Decreased level in reserve tissue store Biokimia Vit.A dalam hati 3 Penurunan tingkat cairan tubuh Biokimia Vit.A dalam darah 4 Penurunan Fungsi Jaringan Antropometri/Biokimia Biokimia 5 Decreased activity in nutrient dependent enzyme Biokimia - 6 Perubahan Fungsi Kebiasaan/Fisiologis - 7 Gejala klinis Klinis - 8 Tanda-tanda Anatomis Klinis -

FAKTOR YANG DIPERTIMBANGKAN UNTUK MEMILIH METODE PSG o Tujuan o Sampel yang diukur o Jenis informasi yang dibutuhkan o Tingkat reabilitas dan akurasi yang dibutuhkan o Fasilitas dan peralatan o Tenaga o Waktu o Dana 2. Aktivitas : Sebelum perkuliahan dimulai, mahasiswa diharapkan telah membaca bahan ajar terlebih dahulu. Dosen akan memaparkan materi di depan kelas, kemudian memberikan kuis dan tugas kepada mahasiswa. Kuis dikerjakan secara individu sedangkan tugas dikerjakan berkelompok. Dosen akan memandu jalannya diskusi dan memberikan respon atas hasil diskusi mahasiwa. Kuis dapat pula diberikan di awal pertemuan, sebelum dosen memberikan materi. 3. Tugas o Tugas 1 : Macam metode penilaian status gizi o Tugas 2 : Skema perkembangan defisiensi gizi 4. Latihan C. Penutup o Kuis : Status gizi 1. Tes formatif dan kunci tes formatif o Seseorang kekurangan nutrien tertentu, dan disertai gejala klinik disebut : a. Status gizi normal d. Status gizi buruk b. Status gizi kurang e. Malnutrisi c. Status gizi marginal o Yang merupakan metode penilaian status gizi secara tidak langsung adalah : a. Penilaian kadar T3-T4 darah d. Penilaian konsumsi makan b. Penilaian fisik klinis e. Penilaian antropometri c. Angka kematian ibu

2. Petunjuk penilaian dan umpan balik Penilaian dilakukan dengan proporsional sesuai metode evaluasi meliputi diskusi kelompok, tugas individu, praktek keterampilan medik, ujian tengah semester, dan ujian akhir semester. Sesuai pula dengan kriteria penilaian yang digunakan, antara lain dalam diskusi kelompok meliputi penyelesaian tugas, kontribusi dalam kelompok, keaktifan dan keterampilan berkomunikasi. Pada tugas individu terdiri dari penulisan, hasil analisa dan kesesuaian dengan materi. Pada praktek keterampilan medik meliputi keterampilan dalam mendiagnosa gizi, berkomunikasi dan praktek dalam menilai status gizi. 3. Tindak lanjut a. Tugas individu Terdapat kuis yang diberikan saat perkuliahan berangsung bagi mahasiswa sebagai bentuk tugas individu. b. Diskusi kelompok Terdapat tugas bagi mahasiswa untuk dikerjakan secara berkelompok dan menjadi bahan diskusi. c. Praktikum Dilakukan praktikum sesuai waktu yang teah dijadwalkan setelah penyampaian pokok bahasan oleh dosen. d. Bahan bacaan : Gibson, RS, 2005. Nutritional Assessment, A Laboratory Manual, Oxford Universitlaff Press, New York