PROSIDING KONFERENSI NASIONAL PENELITIAN MATEMATIKA DAN PEMBELAJARANNYA III 24 Maret 2018 Universitas Muhammadiyah Surakarta

dokumen-dokumen yang mirip
PROSIDING KNPMP II ISSN: Inovasi Matematika dan Pembelajarannya untuk Indonesia yang Berkemajuan

PERSEPSI GURU MATEMATIKA SMA SE-KECAMATAN KOTA KABUPATEN KUDUS MENGENAI PENGINTEGRASIAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN

PROSIDING SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN BIOLOGI DAN SAINTEK. Isu-Isu Kontemporer Sains, Lingkungan, dan Inovasi Pembelajarannya

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

ANALISIS SOAL-SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER MATEMATIKA KELAS IX SMP NEGERI 2 WONOSARI DITINJAU DARI ASPEK KOGNITIF TAHUN AJARAN 2010/2011 DAN 2011/2012

SKRIPSI. Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan. pada Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh: DEWI SRIATIN A

PROSIDING SEMINAR NASIONAL MATEMATIKA

CHRISTINA INDAH PUSPITA SARI A

Diajukan Oleh: JEVI ALISTINA A

SKRIPSI. Program Studi Pendidikan Matematika. Oleh: ANIS AYU AGUSTIN A

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME BALOK MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN SCHEMA-BASED INSTRUCTION (SBI)

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN KONEKSI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING

PROSIDING SEMINAR NASIONAL MATEMATIKA DAN PENDIDIKAN MATEMATIKA 11 November 2017 FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN SPLDV DENGAN STRATEGI CTL BAGI SISWA KELAS VIII D

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Jurusan Pendidikan Matematika. Oleh :

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

PENERAPAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMECAHKAN MASALAH

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI I TRUCUK DENGAN MEDIA BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SKRIPSI

PENERAPAN STRATEGI GRUP INVESTIGASI DENGAN PENDEKATAN POLYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA

PROFIL PROSES BERPIKIR SISWA SMA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PERSAMAAN DAN FUNGSI KUADRAT BERDASARKAN PERBEDAAN GAYA BELAJAR DAN GAYA KOGNITIF SKRIPSI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA

IMPLEMENTASI PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK DENGAN STRATEGI STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika.

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN STRATEGI EVERY ONE IS A TEACHER HERE (ETH) PADA TAHUN 2013 / 2014

ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 SAMBI TAHUN AJARAN 2013/2014

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA DENGAN TEKNIK PROBING POKOK BAHASAN SEGI EMPAT. (PTK Pembelajaran Matematika di Kelas VII SMP Negeri 2 Kedawung)

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. PendidikanMatematika DEVID AGUS HARTATO A

IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN METODE

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

KONTRIBUSI MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATIONS

( PTK SKRIPSI. Disusun Oleh:

ANALISIS SOAL KOMUNIKASI PADA BUKU AJAR MATEMATIKA KELAS VII SMP

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN TEAM GAME

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagaian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagai Prasyarat. Guna Mencapai Derajat S-1. Pendidikan Matematika. Disusun Oleh : ARUM PAWESTRI SETYANINGSIH

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA DENGAN

PERSEPSI GURU MATEMATIKA SMP SE-KECAMATAN JATINOM KABUPATEN KLATEN TERHADAP PENGINTEGRASIAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SKRIPSI

OPTIMALISASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI SCRAMBLE

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA GARIS SINGGUNG LINGKARAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN VAN HIELE

EKSPERIMEN PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI THINK TALK WRITE

Oleh: DESSY DWI JAYANTI A

PENINGKATANN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE MAKE

( Pada Kelas VIII Semester II SMP Muhammadiyah 1 Surakarta ) SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

IIS IDA UTAMI A54F121021

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh:

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Matematika. Disusun Oleh: Kusmiyati Fibriana Sari

BUDAYA BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA SEKOLAH LUAR BIASA TUNARUNGU (SLB-B)

SKRIPSI Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Disusun Oleh :

PENINGKATAN KEDISIPLINAN DAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI STRATEGI GENIUS LEARNING

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KOMUNIKASI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BANYUDONO

HASAN ABDUL CHOLIL A

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

SKRIPSI persyaratan. Sarjana S-1. Program Studi

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh : FAUZIYAH EKA PURNAMASARI

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan. pada Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh :

SKRIPSI. persyaratan. Disusun oleh: IRINA A

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSON

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PEMAHAMAN KONSEP BELAJAR MATEMATIKA

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh:

HUBUNGAN KLASIFIKASI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA ( SLB-C Bagaskara Sragen ) SKRIPSI

PERAN ICE BREAKING DALAM PEMBELAJARAN SD NEGERI 02 TEMPURAN KECAMATAN WANAYASA BANJARNEGARA TAHUN AJARAN SKRIPSI

Diajukan Oleh ANWAR ANSORI A

ANALISIS PERMASALAHAN GURU DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KOMPETENSI SPIRITUAL SETELAH DITERAPKAN KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

PENINGKATAN MINAT DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (PTK

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KONEKSI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBING PROMPTING

EFEKTIVITAS OPEN ENDED APPROACH

UPAYA MENGATASI MISKONSEPSI SISWA MELALUI METODE PEMBELAJARAN DELIKAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh : YULIA NUGRAHENI

The 3 rd Universty Research Coloquium 2016 ISSN

PERANCANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) DI SEKOLAH MENENGAH ATAS PADA POKOK BAHASAN LOGARITMA S K R I P S I

Diajukan Oleh: ARISTA SEPTI RAHMAWATI A

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN TUTORIAL DAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR

CARA GURU MEMFASILITASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN METODE GUIDE NOTE TAKING PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 SAWIT

(PTK Pada Standar Kompetensi Memahami Konsep Segiempat dan Segitiga serta Menentukan Ukurannya Kelas VII SMP Negeri 1 Nogosari) SKRIPSI

ANALISIS SOAL - SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER MATEMATIKA DITINJAU DARI VALIDITAS ISI DI SMP NEGERI 1 SIDOHARJO WONOGIRI SKRIPSI

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

PENINGKATAN KOMUNIKASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (PTK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGEMBANGAN SOAL MATEMATIKA MODEL PISA PADA KONTEN UNCERTAINTY AND DATA UNTUK MENGUKUR KEMAMPUAN PENALARAN SISWA

ROSIANA TRI ENDRASTI A

BUDAYA BELAJAR MATEMATIKA SISWA RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL SKRIPSI

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN SOAL CERITA MATEMATIKA DENGAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING

PENINGKATAN KEMAMPUAN SPASIAL MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GERLACH DAN ELY PADA POKOK BAHASAN KUBUS DAN BALOK. Skripsi

SAMBUTAN DAN LAPORAN KETUA PELAKSANA PADA SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG SABTU, 16 SEPTEMBER 2017

Diajukan Oleh: Novi Dwi Cahyanti A

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE PROBLEM BASED LEARNING (PBL)

ANALISIS ASPEK KOGNITIF PADA SOAL-SOAL LATIHAN BUKU AJAR MATEMATIKA SMA KELAS XII

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

ANALISIS KARAKTER SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SETELAH DITERAPKAN KURIKULUM (Studi Kasus di SMA Negeri 1 Kartasura) SKRIPSI

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. DiajukanOleh: MUHAMAD HASAN A.

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 CAWAS TAHUN PELAJARAN 2012/2013

ANALISIS KESALAHAN DALAM PENYELESAIAN SOAL OPERASI BILANGAN PECAHAN

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Oleh : DIAS RATIH A

STUDI KOMPARASI STRATEGI GI (GROUP INVESTIGATION) DAN TEAM QUIZ TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SD NEGERI 05 TAWANGMANGU 2015/2016 SKRIPSI

LAPORAN AKHIR PENELITIAN UNGGULAN PERGURUAN TINGGI

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh: NURYATI A

Transkripsi:

ISSN: 2502-6526 PROSIDING KONFERENSI NASIONAL PENELITIAN MATEMATIKA DAN PEMBELAJARANNYA III 24 Maret Membudayakan Literasi Matematika untuk Penguatan Karakter Surakarta, 24 Maret Penyelenggara: FKIP UMS i

Tim Reviewer Artikel: 1. Prof. Dr. Budi Murtiyasa, M.Kom 2. Prof. Dr. Sutama,M.Pd 3. Prof. Dr. Ratu Ilma Indra Putri, M.Si. 4. Dr. Laila Fitriana, M.Pd. 5. Dr. Rahmah Johar, M.Pd. 6. Dr. Fajar Adi Kusumo, M.Si. 7. Dr. Makbul Muksar, M.Si. 8. Dyana Wijayanti, Ph.D. 9. Dr. Sumardi, M.Si 10. Dr. Yoppy Wahyu Purnomo, M.Pd. 11. Idris Harta, MA., Ph.D 12. Drs. Slamet Hw., M.Pd. 13. Drs. Ariyanto, M.Pd 14. Masduki,M.Si 15. Dra. Sri Sutarni, M.Pd 16. Dra. N.Setyaningsih, M.Si 17. Rita P.Khotimah, M.Sc PROSIDING KONFERENSI NASIONAL PENELITIAN MATEMATIKA DAN PEMBELAJARANNYA III 24 Maret Artikel-artikel dalam prosiding ini telah dipresentasikan pada Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya III pada tanggal 24 Maret di ii

SUSUNAN PANITIA KONFERENSI NASIONAL PENELITIAN MATEMATIKA DAN PEMBELAJARANNYA III PANITIA PENGARAH 1. Prof. Dr. Budi Murtiyasa, M.Kom 2. Prof. Dr. Sutama, M.Pd 3. Dr. Sumardi, M.Si. 4. Idris Harta, PhD. 5. Drs. Slamet HW.,M.Pd. 6. Drs. Ariyanto,M.Pd. 7. Dra. N.Setyaningsih, M.Si. 8. Dra. Sri Sutarni, M.Pd. 9. Rita P. Khotimah, M.Sc. 10. Masduki, M.Si. PANITIA PELAKSANA Ketua Pelaksana Wakil Ketua Sekertaris Bendahara Sie Kesekretariatan Sie Acara Sie Registrasi Sie Publikasi Sie Prosiding Sie Pembicara Sie Konsumsi : Nuqthy F., M.Pd. : Naufal Ishartono, M.Pd. : Mega Eriska Rosaria Purnomo, M.Pd. Christina Kartikasari, M.Sc. : Rini Setyaningsih, M.Pd. : Adi Nurcahyo, M.Pd Hirtanto, M.Pd. Suci Junianto, S.Pd. : Nuqhty F, M.Pd : Isnaeni Umi Machromah, M.Pd. : Ikhsan Dwi S, M.Pd. : M. Waluyo, M.Sc. M.Toyib, M.Pd. : M. Noor Kholid, M.Pd. Sri Rejeki, M.Pd., M.Sc. : Annisa Swastika, M.Pd. Nida Sri Utami, M.Sc Sie Perlengkapan dan dokumentasi : Dimas Adilla P, M.Cs. Sie sidang parallel : Lina Dwi Kusnawati, M.Sc. iii

SAMBUTAN DEKAN FKIP UMS Assalamu alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh. Syukur Alhamdulillah kita panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala kenikmatan kepada kita sekalian. Di antara kenikmatan yang telah diberikan kepada kita adalah nikmat kesehatan dan kesempatan sehingga kita dapat mengikuti kegiatan Konferensi Nasional Penelitian Matematika dan Pembelajarannya III (KNPMP III) di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan ini. Pada kesempatan ini, saya ingin menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada seluruh Panitia KNPMP III Tahun yang telah bekerja keras mencurahkan segenap pikiran dan tenaga untuk mempersiapkan kegiatan konferensi nasional ini. Secara khusus perkenankan saya menyampaikan ucapan terima kasih kepada Dr. Intan Muchtadi, selaku Presiden IndoMS yang berkenan menjadi Pembicara Kunci pada kegiatan konferensi ini. Saya juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada Prof. Dr. H. Zulkardi, MI Komp., M.Sc. dan Prof. Drs. Kumaidi, M.A., Ph.D., yang telah berkenan menjadi pembicara utama pada konferensi nasional ini. Tema konferensi nasional kali ini adalah Membudayakan Literasi Matematika untuk Penguatan Karakter. Tema ini sangat relevan dengan peran matematikawan dan pendidik matematika untuk turut serta membantu menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang muncul dalam masyarakat. Dengan kegiatan konferensi ini, diharapkan dapat terjalin komunikasi antar mahasiswa, dosen, guru, dan praktisi serta pemerhati matematika, mampu mendorong untuk terus berkarya, melakukan inovasi demi kemajuan bangsa Indonesia. Akhirnya saya mengucapkan terima kasih kepada para peserta atas partisipasinya dalam kegiatan konferensi ini. Terimakasih. Selamat mengikuti konferensi. Wassalamu alaikum Warahmatullaahi Wabarakaatuh. Dekan FKIP UMS Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. iv

PRAKATA KETUA PANITIA Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Alhamdulillah, syukur yang tak terkira kita haturkan kepada Allah subhanahu wa ta ala atas terbitnya prosiding ini. Usaha dalam penguatan karakter di sekolah telah dimulai sejak diterbitkannya Perpres no. 87 tahun 2017 tentang Program Penguatan Karakter (PPK). Hal ini merupakan bagian dari perubahan Kurikulum 2013 sebagai langkah Pemerintah Indonesia yang bercermin dari buruknya hasil PISA matematika, sains, dan membaca anak Indonesia. Dalam kerangka yang lebih luas, pembangunan karakter peserta didik adalah salah satu cara penguatan revolusi katakter bangsa sebagai bagian dari revolusi mental yang termuat dalam nawacita. PPK adalah gerakan pendidikan di sekolah untuk memperkuat karakter siswa melalui harmonisasi olah hati (etik), olah rasa (estetis), olah pikir (literasi), dan olah raga (kinestetik) dengan dukungan pelibatan publik dan kerja sama antara sekolah, keluarga, dan masyarakat (Kemendikbud, 20017). Menurut Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD 2013) Literasi matematika adalah kemampuan siswa untuk merumuskan, menerapkan, dan menafsirkan matematika dalam berbagai konteks. Lebih dari sekedar penguasaan materi, tetapi juga penggunaan penalaran, konsep, fakta, dan alat matematika dalam menemukan solusi terhadap permasalahan matematika sehari-hari. Tak hanya itu, kemampuan untuk mengomunikasikan dan menjalaskan fenomena yang dihadapi dengan konsep matematika juga merupakan hal penting dari literasi matematika. Literasi matematika dan program penguatan karakter telah menjadi dua hal yang perlu diupayakan. Program Studi Pendidikan Matematik FKIP UMS peduli dan ingin turut menjadi bagian dari usaha tersebut. Dengan mengambil tema membudayakan literasi matematika untuk menguatkan karakter, FKIP UMS menyelenggarakan Konferensi Penelitian Matematika dan Pembelajarannya (KNPMP) III pada 24 Maret. KNPMP III merupakan wadah untuk mendesiminasikan dan mengomunikasikan hasil-hasil penelitian dalam bidang matematika dan pembelajaran matematika yang diselenggarakan tiap tahun. Hasil diseminasi diterbitkan dalam prosiding ini. Semoga prosiding dapat bermanfaat dan memberi kontribusi dalam penelitian, dan pembelajaran matematika utamanya dalam hal literasi matematika dan penguatan karakter bangsa. Wassalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Surakarta, 24 Maret Ketua panitia Nuqthy Faiziyah, M.Pd. v