TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Ekonomi. Oleh : ANDI BASUKI NIM : S

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Ekonomi. Oleh : ANDI BASUKI NIM : S"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN BERBASIS ASSURE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN KELAS X PEMASARAN SMK PESANTREN SABILIL MUTTAQIEN 1 KEDUNGGALAR NGAWI TAHUN PELAJARAN 2015/2016 TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Pendidikan Ekonomi Oleh : ANDI BASUKI NIM : S PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 i

2 ii

3 iii

4 iv

5 MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. Maka apabila kalian telah selesai (dari suatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain. Dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kalian berharap (QS. Ash-Sharh: 6-8) Berfikir sesaat lebih baik daripada ibadah satu tahun (tanpa memikirkan hikmahnya) (Al-Hadits: dalam Kitab Tanbihul Ghofilin: 6) Ilmu itu, pertama diam, kedua mendengar, ketiga mengingat, keempat mengamalkan, dan kelima mensyiarkan (Sufyan Atsauri) Kemenangan yang seindah-indahnya dan sesukar-sukarnya yang boleh direbut oleh manusia ialah menundukan diri sendiri ( R.A Kartini) v

6 PERSEMBAHAN Puji syukur kehadirat Allah SWT, Sholawat dan Salam semoga terlimpahkan kepada baginda Rasulullah Muhammad SAW, kupersembahkan karya ini kepada: Allah SWT atas semua pertolongan dan segala nikmat yang diberikan, semoga karya ini mempunyai nilai ibadah di hadapan-mu. Kedua Orang tuaku Bapak Sakat Riyadi dan Ibu Umi Suparti yang setiap detik mencurahkan kasih sayangnya untuk ku, mendoakan untuk keberhasilanku. Istri Tercinta Brillian Rosy, terima kasih atas segala doa yang selalu terpanjat, atas kasih sayang yang tanpa batas, atas kesetiaan yang tiada lekang oleh waktu. Teman teman angkatan 9, terima kasih atas dukungan dan doa kalian semua. vi

7 KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Karunia- Nya, Sholawat serta salam semoga tetap terlimpahkan kepada baginda Rosulullah Muhammad SAW. Atas segala kemudahan dan kelancaran yang diberikan Allah kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis dengan judul: Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis ASSURE untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Kelas X Pemasaran SMK PSM 1 Kedunggalar Tahun Pelajaran 2015/2016. Tesis ini disusun guna memenuhi salah satu persyaratan untuk mendapatkan derajat Magister pada Program Studi Pendidikan Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. Terselesaikannya tesis ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, arahan dan dorongan dari berbagai pihak. Untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Direktur dan para Asisten Direktur Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin dalam penelitian ini. 2. Dekan dan para Wakil Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan ijin dalam penelitian ini. 3. Ibu Dr. Dewi Kusuma Wardani, M.Si, selaku Kepala Program Studi Magister Pendidikan Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan pengarahan dan ijin dalam penelitian ini. 4. Bapak Prof. Dr. Trisno Martono, M.M., selaku pembimbing I, yang berkenan meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk membimbing dan memberi pengarahan yang sangat berharga bagi penulis. 5. Dr. Susilaningsih, M.Bus, selaku pembimbing II, yang berkenan meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk membimbing dan memberi pengarahan yang sangat berharga bagi penulis. 6. Tim penguji Tesis Program Studi Magister Pendidikan Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 7. Bapak Kepala Sekolah SMK PSM 1 Kedunggalar, yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian di Kelas X Prodi Pemasaran kelas X. vii

8 8. Semua pihak yang telah membantu kelancaran penyusunan Tesis ini yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa Tesis ini masih memiliki banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan. Meskipun demikian, penulis berharap semoga Tesis ini dapat memberikan manfaat bagi penulis khususnya dan pembaca serta pihakpihak lain pada umumnya. Surakarta, September 2016 Peneliti viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR TABEL... xii DAFTAR LAMPIRAN...xiii ABSTRAK...xiv ABSTRACT... xv BAB I A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 7 C. Tujuan Penelitian... 8 D. Manfaat Penelitian... 8 BAB II A. Kajian Teori dan Hasil Penelitian yang Relevan Sistem Pendidikan di Indonesia Model Pembelajaran Model Pembelajaran ASSURE Modul Pembelajaran Hasil Belajar Kewirausahaan Modul Berbasis Desain Pembelajaran ASSURE B. Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir ix

10 BAB III A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Jenis Penelitian C. Sasaran Penelitian D. Prosedur Penelitian E. Populasi, Sampel dan Teknik Sampling F. Definisi Konseptual G. Teknik Pengumpulan Data H. Instrumen Penelitian I. Teknik Analisis Data BAB IV A. Deskripsi Tempat Penelitian B. Deskripsi Hasil Penelitian Pengembangan Research and Information Collection (Penelitian dan Pengumpulan Informasi) Tahap planning (Perencanaan) Tahap develop preliminary form of product Tahap preliminary field testing Tahap Main Product Revision Tahap Main Field Testing Tahap Operational Product Revision Tahap Operational Field Testing C. Uji Prasyarat D. Analisis Data E. Pembahasan BAB V A. Kesimpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 DAFTAR GAMBAR GAMBAR Halaman 2.1. Kerangka berpikir Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis ASSURE Model Hipotetik Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis ASSURE Skema prosedur pengembangan prosedur pengembangan Borg & Gall Desain Eksperimen (before-after) Cover modul (Modul Kewirausahaan berbasis Assure, 2016) Kata pengantar (Modul Kewirausahaan berbasis Assure, 2016) Daftar isi (Modul Kewirausahaan berbasis Assure, 2016) Tujuan pembelajaran (Modul Kewirausahaan berbasis Assure, 2016) Materi (Modul Kewirausahaan berbasis Assure, 2016) Skor Hasil Validasi Ahli Materi Hasil Pre test dan Post test xi

12 DAFTAR TABEL TABEL Halaman 2.1. Model ASSURE Alokasi Waktu Penelitian Skor Penilaian berdasarkan skala likert Hubungan Jumlah Butir Pertanyaan dengan Reliabilitas Instrumen Pengambilan Keputusan Revisi Pengembangan Pengambilan keputusan observasi penggunaan modul Deskripsi Data Nilai Kelas X Rekapitulasi Nilai Validasi Ahli Materi Rekapitulasi Nilai Validasi Ahli Media Rekapitulasi Nilai Validasi Praktisi Data Validasi Uji Coba terbatas Data Validasi Uji Coba luas Hasil Belajar Siswa Uji Normalitas Uji-t Berpasangan Efektivitas Penerapan Produk xii

13 DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN Halaman 1: Surat Ijin Penelitian : Angket Validasi Ahli Materi : Angket Validasi Ahli Media : Angket Validasi Praktisi : Angket Validasi Siswa : Hasil Angket Validasi Ahli Materi : Hasil Angket Validasi Ahli Media : Hasil Angket Validasi Praktisi : Hasil Angket siswa : Soal Pre-test : Soal Post-test : Data Nilai Pre-test dan Post-test : Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP) : Data Siswa : Hasil Validitas dan Reabilitas angket : Hasil Analisis Uji Normalitas dan Hasil Analisis Uji T Test Related : Dokumentasi xiii

14 Andi Basuki Pengembangan Modul Pembelajaran Berbasis ASSURE untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Kelas X Pemasaran SMK Pesantren Sabilil Muttaqien 1 Kedunggalar Tahun Pelajaran 2015/2016. Tesis. Pembimbing I: Prof. Dr. Trisno Martono, M.M. Kopembimbing: Dr. Susilaningsih, M.Bus. Program Studi Magister Pendidikan Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah 1) Mengembangkan modul pembelajaran berbasis ASSURE pada mata pelajaran kewirausahaan kelas X Pemasaran SMK PSM 1 Kedunggalar; 2) Menguji validitas modul pembelajaran berbasis ASSURE pada mata pelajaran kewirausahaan kelas X Pemasaran SMK PSM 1 Kedunggalar; 3) Menganalisis keefektifan modul pembelajaran berbasis ASSURE terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran kewirausahaan kelas X Pemasaran SMK PSM 1 Kedunggalar. Penelitian pengembangan ini menggunakan prosedur Borg and Gall yang dimodifikasi yang terdiri 8 tahap yaitu 1) Penelitian pendahuluan dan pengumpulan informasi; 2) Perencanaan; 3) Pengembangan bentuk produk awal; 4) Uji coba kelompok kecil; 5) Revisi hasil uji coba; 6) Uji coba produk lebih luas; 7) Revisi terhadap produk akhir; 8) Uji coba lapangan. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X Pemasaran SMK PSM 1 Kedunggalar Tahun Pelajaran 2015/2016 sebanyak 40 siswa. Analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis keefektifan modul melalui t-test. Hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: 1) Modul kewirausahaan yang dikembangkan didesain menggunakan langkah ASSURE dengan memasukan rancangan pembelajaran dalam modul dengan menentukan metode, media dan materi yang akan digunakan dalam kegiatan belajar siswa. Penyusunan modul diarahkan agar siswa dapat belajar secara mandiri dan mampu meningkatkan siswa untuk berfikir secara kritis dan kreatif sehingga kegiatan belajar siswa semakin efektif; 2) Hasil nilai dari validator ahli materi mencapai 88,1% dengan kategori sangat baik yang berarti modul valid dan layak digunakan, hasil nilai dari validator ahli media mencapai 89,2% dengan kategori sangat baik yang berarti modul valid dan layak digunakan dan hasil nilai dari validator ahli praktisi mencapai 89,90% dengan kategori sangat baik berarti modul valid dan layak digunakan; 3) Keefektifan penerapan modul kewirausahaan berbasis ASSURE diperoleh nilai t hitung sebesar 8,795 dan nilai signifikansi sebesar 0,00. Hal ini menunjukkan modul pembelajaran kewirausahaan berbasis ASSURE efektif dalam peningkatan hasil belajar siswa. Kata Kunci: pengembangan, modul, model ASSURE, hasil belajar. xiv

15 Andi Basuki Development of ASSURE-based Learning Module to Improve Student Learning Achivement on Entrepreneurship Class X Marketing of Pesantren Sabilil Muttaqien Vocational High School 1 of Kedunggalar in Academic Year 2015/2016. THESIS. Supervisor: Prof. Dr. Trisno Martono, M.M. Co Supervisor: Dr. Susilaningsih, M.Bus. Master of Economic Education Study Program, Faculty of Teaching and Science of Education, Sebelas Maret University. ABSTRACT This research aim to 1) to develop of ASSURE-based learning module on entrepreneurship class X Marketing of PSM Vocational High School 1 of Kedunggalar; 2) to test the validity of ASSURE-based learning module on entrepreneurship class X Marketing of PSM Vocational High School 1 of Kedunggalar; 3) analyze the effectiveness of ASSURE-based learning module to improve student learning achivement on entrepreneurship class X Marketing of PSM Vocational High School 1 of Kedunggalar. The development of research using the procedure Borg and Gall, which was modified into eight phases, namely 1) research and information collecting; 2) planning; 3) develop preliminary from of product; 4) preliminary field testing; 5) main product revision; 6) main field testing; 7) final product revision; 8) Operational Field Testing. This research subject are student of marketing class X PSM Vocational High School 1 Kedunggalar in Academic Year 2015/2016 of 40 students. The data was analyzed by using the analysis descriptive data and effectiveness analysis module by using the t-test. The result research and development namely 1) The results of research are as follows: 1) entrepreneurship module was developed using ASSURE steps by including learning design in the module with determining methods, media and materials to be used in learning activities of students. Preparation of modules geared for students to learn independently and is able to improve the students to think critically and creatively so that student learning activities more effectively; 2) the results value of the validator experts of material reached 88.1% with very good categories that the module is valid and fit for use, the result value of the validator media experts reached 89.2% with very good categories that the module is valid and fit for use and the results values of validator expert practitioners reached 89.90% with a very good category module is valid and fit for use; 3) the effectiveness of the application ASSURE-based learning module obtained t value of and a significance value of This shows entrepreneurial learning modules ASSURE-based effective to improve student learning achivement. Keywords: Development of learning module, ASSURE-based learning module, Learning result. xv

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Ekonomi

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Pendidikan Ekonomi PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN EKONOMI MELALUI PENDEKATAN SAINTIFIK PADA SISWA KELAS X IPS DI SMA NEGERI 1 GADINGREJO LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2015/2016 TESIS Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
