SALINAN PENETAPAN Nomor: 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SALINAN PENETAPAN Nomor: 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc."

Transkripsi

1 SALINAN PENETAPAN Nomor: 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. BISMILLAHIRRAHMANIRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci yang memeriksa dan mengadili perkara pengangkatan anak pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis telah menjatuhkan penetapan dalam perkara pengangkatan anak yang diajukan oleh: 1. PEMOHON I, umur 26 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA, pekerjaan karyawan, bertempat tinggal di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, yang selanjutnya disebut sebagai PEMOHON I; 2. PEMOHON II, umur 26 tahun, agama Islam, pendidikan SLTA, pekerjaan ibu rumah tangga, bertempat tinggal di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, yang selanjutnya disebut sebagai PEMOHON II; Pengadilan Agama tersebut; Telah membaca dan mempelajari berkas perkara; Telah mendengar keterangan Pemohon I, Pemohon II, ayah dan ibu kandung calon anak angkat serta memeriksa alat-alat bukti di persidangan; TENTANG DUDUK PERKARANYA Menimbang, bahwa Pemohon I dan Pemohon II dalam surat permohonannya tertanggal 15 April 2011 terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci Nomor: 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc., tanggal 15 April 2011 telah mengemukakan hal-hal yang pokok-pokoknya sebagai berikut: 1. Pada 01 Agustus 2009, Pemohon I dan Pemohon II melangsungkan pernikahan menurut agama Islam di hadapan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Pangkalan Kerinci, kabupaten Pelalawan (Kutipan Akta Nikah Nomor : 268/1/VIII/2009 tanggal 01 Agustus 2009); 2. Selama pernikahan tersebut belum dikaruniai keturunan; 3. Pemohon I dan Pemohon II telah sepakat untuk mengangkat anak dari lingkungan keluarga orang lain, anak tersebut bernama ANAK ANGKATyang lahir pada tanggal 14 Agustus 2004 di Pangkalan Kerinci, sebagaimana Surat Keterangan Kelahiran Nomor : 447/DTK/IST/24269/2008 tanggal 4 Juni 2008; 4. Orang tua kandung ANAK ANGKAT tidak keberatan menyerahkan anak tersebut kepada Pemohon I dan Pemohon II berdasarkan surat pernyataan yang dibuat oleh orang tua anak tersebut di hadapan dua orang saksi pada tanggal 31 Maret 2011 yang ditandatangani oleh orang tua anak tersebut di atas kertas bermeterai cukup; Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 1

2 5. Untuk kepentingan kebaikan dan kemaslahatan masa depan anak tersebut, Pemohon I dan Pemohon II sebagai orang tua angkat yang memelihara dan membesarkan, mendidik serta membimbing anak tersebut dalam ajaran agama Islam sebagai pengganti orang tua kandungnya dan Pemohon I dan Pemohon II sanggup untuk mengasuh serta mendidik anak tersebut; 6. Atas niat yang tuus dan hati yang suci, Pemohon I dan Pemohon II bermaksud untuk memperoleh kepastian hukum dalam proses pengangkatan anak bernama ANAK ANGKAT tersebut sebagai anak angkat yang sah menurut hukum Islam; 7. Pemohon sanggup membayar seluru biaya perkara yang timbul akibat perkara ini; Berdasarkan alasan/dalil tersebut di atas, Pemohon I dan Pemohon II mohon agar Ketua Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci memeriksa perkara ini, selanjutnya menetapkan sebagai berikut : 1. Mengabulkan permohonan Pemohon I dan Pemohon II; 2. Menyatakan sah pengangkatan anak yang dilakukan oleh Pemohon I (PEMOHON I) dan Pemohon II (PEMOHON II) terhadap anak laki-laki yang bernama ANAK ANGKAT, berumur 6 tahun; 3. Menetapkan biaya perkara menurut hukum yang berlaku; Menimbang, bahwa pada hari dan tanggal sidang yang telah ditentukan Pemohon I dan Pemohon II telah datang menghadap sendiri dan Majelis Hakim telah berusaha menasihati Pemohon I dan Pemohon II berkaitan dengan pengangkatan anak berdasarkan hukum Islam, baik mengenai hak dan kewajiban terhadap anak angkat, maupun hubungan hukum terhadap ibu dan ayah kandungnya serta terhadap orang tua angkatnya dan Pemohon I dan Pemohon II telah memahaminya; Menimbang, bahwa selanjutnya pemeriksaan perkara ini dimulai dengan membacakan surat permohonan Pemohon tertanggal 15 April 2011 yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci, Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc., tanggal 15 April 2011 yang maksud dan tujuannya tetap dipertahankan oleh Pemohon I dan Pemohon II Menimbang, bahwa di persidangan Pemohon I dan Pemohon II telah melakukan perubahan dan penambahan keterangan yang pada pokonya sebagai berikut; - Bahwa Pemohon I dan Pemohon II ingin mengangkat anak dari lingkungan keluarga Pemohon I sendiri, yaitu ibu kandung dari ANAK ANGKATadalah kakak kandung Pemohon I, bukan mengangkat anak dari lingkungan keluarga orang lain, seperti tertulis dalam posita ketiga; - Bahwa posita keempat Pemohon I dan Pemohon II tambahkan bahwa ANAK ANGKAT adalah anak kandung dari (ayah) dan (ibu); Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 2

3 Menimbang, bahwa Majelis Hakim telah mendengar keterangan dari ayah dan ibu kandung calon anak angkat Pemohon I dan Pemohon II yang bernama AYAH KANDUNG, umur 36 tahun, agama Islam, pekerjaan wiraswasta, bertempat tinggal di pangkalan Kerinci, kabupaten Pelalawan, sebagai ayah kandung calon anak angkat dan IBU KANDUNG, umur 29 tahun, agama Islam, pekerjaan ibu rumah tangga, bertempat tinggal di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, sebagai ibu kandung calon anak angkat yang di persidangan telah memberikan keterangan yang pada pokoknya sebagai berikut : - Bahwa ayah dan ibu kandung calon anak angkat mengaku kenal dengan Pemohon I dan Pemohon II, karena Pemohon I adalah adik ipar ayah kandung calon anak angkat; - Bahwa ayah dan ibu kandung calon anak angkat mempunyai seorang anak bernama ANAK ANGKATyang merupakan anak satu-satunya dan akan dijadikan sebagai anak angkat oleh Pemohon I dan Pemohon II; - Bahwa dengan maksud dan tujuan Pemohon I dan Pemohon II tersebut, ayah dan ibu kandung calon anak angkat bersedia dan ikhlas menyerahkannya demi kepentingan anak; - Bahwa ayah dan ibu kandung calon anak angkat telah membuat surat pernyataan di atas kertas bermeterai cukup yang isinya bersedia menyerahkan anak kandungnya hanya semata-mata untuk kepentingan dan masa depan anak; - Bahwa tujuan Pemohon I dan Pemohon II untuk mengangkat anak kandungnya adalah karena selama pernikahan belum dikaruniai keturunan, di samping itu anak kandungnya sering sakit-sakitan dan berdasarkan pemeriksaan dokter menderita TBC yang membutuhkan biaya yang tidak sedikit; - Bahwa ayah kandung calon anak angkat hanya seorang wiraswasta yang berpenghasilan perbulan sebesar Rp ,- (satu juta rupiah) dan sangat berat jika harus membiayai pengobatan penyakit anak kandungnya itu sampai sembuh; - Bahwa ayah dan ibu kandung calon anak angkat tidak mengetahui secara pasti penghasilan Pemohon I, namun dengan pekerjaan Pemohon I saat ini sebagai karyawan dan memiliki ASKES, ayah dan ibu kandung calon anak angkat yakin anak kandungnya bisa lebih baik, setidaknya mendapat pengobatan yang layak; - Bahwa atas dasar semua itu ayah dan ibu kandung calon anak angkat menganggap Pemohon I dan pemohon II mampu mendidik dan membesarkan anak kandungnya, karena Pemohon I dan Pemohon II adalah orang baik dan rajin beribadah, sehingga pantas menjadi ayah angkat dari anak kandungnya; Menimbang, bahwa Pemohon I dan Pemohon II untuk meneguhkan dalil permohonannya telah mengajukan alat bukti surat berupa: Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 3

4 1. Fotokopi Buku Kutipan Akta Nikah an. PEMOHON I dengan PEMOHON II yang dikeluarkan oleh kantor Urusan Agama Kecamatan pangkalan Kerinci Nomor: 268/1/VIII/2009 tanggal 01 Agustus 2009 yang telah dinazeglen pos dan telah dilegalisir oleh Panitera Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci, dan telah dicocokan dengan aslinya dan telah sesuai, bermeterai cukup, yang selanjutnya diberi kode P.1; 2. Fotokopi Buku Kutipan Akta Nikah an. AYAH KANDUNG dengan IBU KANDUNG yang dikeluarkan oleh kantor Urusan Agama Kecamatan Langgam Nomor: 286/28/X/2003 tanggal 21 Oktober 2003 yang telah dinazeglen pos dan telah dilegalisir oleh Panitera Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci, dan telah dicocokan dengan aslinya dan telah sesuai, bermeterai cukup, yang selanjutnya diberi kode P.2; 3. Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran an. ANAK ANGKAT Nomor : 477/DTK/IST/24629/2008, tanggal 04 Juni 2008 yang dikeluarkan oleh Pejabat Pencatat Catatan Sipil kabupaten Pelalawan yang telah dinazeglen pos dan telah dilegalisir oleh Panitera Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci, dan telah dicocokan dengan aslinya dan telah sesuai, bermeterai cukup, yang selanjutnya diberi kode bukti P.3; 4. Asli Surat pernyataan dari orang tua kandung ANAK ANGKAT tentang penyerahan pengasuhan (adopsi) anak tanggal 31 Maret 2011 diketahui oleh RT. dan Lurah, selanjutnya diberi kode bukti P.4; 5. Asli Surat pernyataan dari orang tua asuh ANAK ANGKAT tentang kesediaan dan pengasuhan (adopsi) anak tanggal 31 Maret 2011 diketahui oleh RT. dan Lurah, selanjutnya diberi kode bukti P.5; 6. Fotokopi daftar rincian penerimaan gaji an. PEMOHON I tanggal cetak 31 Maret 2011, telah dinazeglen pos dan telah dilegalisir oleh Panitera Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci, dan telah dicocokan dengan aslinya dan telah sesuai, bermeterai cukup, yang selanjutnya diberi kode bukti P.6; Bahwa, disamping bukti surat, Pemohon I dan Pemohon II telah mengajukan saksi-saksi di persidangan sebagai berikut : 1. SAKSI I, umur 42 tahun, agama Islam, pekerjaan swasta (teknisi), bertempat tinggal di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan. Di hadapan persidangan saksi tersebut memberikan keterangan di bawah sumpahnya yang pada pokoknya sebagai berikut: - Bahwa saksi mengaku kenal dengan Pemohon I dan Pemohon II, karena Pemohon I dan Pemohon II adalah tetangga saksi sejak 3 tahun yang lalu; Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 4

5 - Bahwa saksi tidak mengetahui tanggal pelaksanaan pernikahan antara Pemohon I dan Pemohon II, namun setahu saksi Pemohon I dan Pemohon II adalah suami istri dan belum dikaruniai keturunan; - Bahwa Pemohon I dan Pemohon II datang ke Pengadilan Agama bermaksud mengangkat seorang anak laki-laki bernama ANAK ANGKAT, umur 6 tahun yang masih keponakan Pemohon I sendiri; - Bahwa setahu saksi tujuan Pemohon I dan Pemohon II mengangkat anak tersebut di samping Pemohon I dan Pemohon II belum dikaruniai keturunan adalah untuk memasukkan calon anak angkat ke dalam tanggungan asuransi Pemohon I guna mengobati penyakit calon anak angkat; - Bahwa saksi tidak mengetahui penyakit yang diderita oleh calon anak angkat, namun setahu saksi calon anak angkat itu tampak kurang sehat; - Bahwa Pemohon bekerja sebagai karyawan yang memiliki penghasilan tetap, berperilaku baik di masyarakat dan taat beribadah, oleh karena itu saksi menganggap bahwa Pemohon I maupun Pemohon II pantas untuk menjadikan anak tersebut sebagai calon anak angkat dan menurut sasksi akan jauh lebih baik, demi masa depan calon anak angkat jika dibandingkan dengan orang tua kandungnya yang tidak memiliki penghasilan tetap; - Bahwa setahu saksi sekarang ini calon anak angkat masih tinggal bersama dengan orang tua kandungnya, namun saksi sering melihatnya bermain ke rumah Pemohon I dan Pemohon II dan tampak sangat akrab; 2. SAKSI II, umur 39 tahun, agama Islam, pekerjaan buruh bangunan, bertempat tinggal di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan. Di hadapan persidangan saksi tersebut memberikan keterangan di bawah sumpahnya yang pada pokoknya sebagai berikut: - Bahwa saksi mengaku kenal dengan Pemohon I dan Pemohon II, karena saksi adalah kakak kandung Pemohon I; - Bahwa Pemohon I dan Pemohon II adalah suami istri yang menikah pada tahun 2009 dan hingga sekarang belum dikaruniai keturunan; - Bahwa Pemohon I dan Pemohon II datang ke Pengadilan Agama bermaksud mengangkat seorang anak laki-laki bernama ANAK ANGKAT, umur 7 tahun yang masih keponakan Pemohon I sendiri; - Bahwa setahu saksi tujuan Pemohon I dan Pemohon II mengangkat anak tersebut di samping Pemohon I dan Pemohon II belum dikaruniai keturunan adalah untuk memasukkan calon anak angkat ke dalam tanggungan asuransi kesehatan Pemohon I guna mengobati penyakit calon anak angkat; Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 5

6 - Bahwa setahu saksi calon anak angkat itu mempunyai penyakit TBC yang selama ini orang tua kandungnya tidak mampu membiayai pengobatannya, karena pekerjaannya tidak tetap; - Bahwa Pemohon I bekerja sebagai karyawan yang memiliki penghasilan tetap, berperilaku baik di masyarakat dan taat beribadah, dan memiliki niat tulus untuk mendidik dan membiayai pengobatan calon anak angkat tersebut, oleh karena itu saksi menganggap Pemohon I dan Pemohon II mampu untuk membesarkan anak tersebut ; - Bahwa setahu saksi hubungan antara Pemohon I dan Pemohon II dengan calon anak angkat sangat baik, hal ini terlihat anak tersebut sering tinggal bersama dengan Pemohon I dan Pemohon II; Menimbang, bahwa atas keterangan saksi-saksi tersebut, Pemohon I dan Pemohon II membenarkan dan tidak keberatan; Menimbang bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak mengajukan alat bukti lainnya, selanjutnya keduanya menyampaikan kesimpulan yang pada pokoknya tetap pada pendiriannya untuk mengangkat anak dan tidak menyampaikan sesuatu hal apapun lagi, melainkan mohon penetapan yang seadil-adilnya; Menimbang, bahwa segala sesuatu yang ada dalam persidangan telah dicatat dalam berita acara persidangan ini, selanjutnya Majelis Hakim menunjuk berita acara persidangan tersebut sebagai bagian yang tidak dapat terpisahkan dari penetapan ini; TENTANG HUKUMNYA Menimbang, bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon I dan Pemohon II adalah sebagaimana diuraikan di atas; Menimbang, bahwa sebelum mempertimbangkan pokok permohonan, Majelis terlebih dahulu mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut: 1. Apakah Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci berwenang memeriksa, mengadili, dan memutus permohonan Pemohon mengenai pengangkatan anak berdasarkan hukum Islam; 2. Apakah Pemohon memiliki kedudukan hukum (legal standing) untuk mengajukan permohonan tersebut; Menimbang, bahwa salah satu kewenangan Pengadilan Agama berdasarkan Penjelasan Pasal 49 angka 20 Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 Tentang Peradilan Agama adalah menyelesaikan permohonan Pengangkatan Anak berdasarkan hukum Islam; Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 6

7 Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 6 Tahun 1983 Tentang Penyempurnaan Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 2 Tahun 1979 pada angka IV.2 pada huruf A disebutkan dalam hal menerima, kemudian memeriksa dan mengadili permohonan Pengesahan/pengangkatan anak antar WNI dialamatkan kepada Pengadilan Negeri (Pengadilan Agama) yang daerah hukumnya meliputi tempat tinggal/domisili anak yang akan diangkat; Menimbang, bahwa permohonan Pemohon I dan Pemohon II adalah mengenai Pengangkatan Anak berdasarkan Hukum Islam atas seorang anak laki-laki bernama ANAK ANGKAT, lahir tanggal 14 Agustus 2004, terlahir dari pasangan suami-istri bernama AYAH KANDUNG dan IBU KANDUNG, atas dasar persaudaraan dengan niat beribadah kepada Allah SWT. dan kepentingan masa depan anak; Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.1, P.2, P.3, P.4, P.5 dan P.6, serta keterangan saksi-saksi tersebut, Majelis berpendapat bahwa Pemohon I dan Pemohon II telah memenuhi ketentuan Penjelasan Pasal 49 angka 20 Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 Tentang Peradilan Agama jo. Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 6 Tahun 1983 Tentang Penyempurnaan Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 2 Tahun 1979 pada angka IV.2 pada huruf A tersebut, oleh karena itu Majelis berpendapat, bahwa Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci berwenang untuk memeriksa, mengadili, dan memutus permohonan Pemohon mengenai pengangkatan anak berdasarkan hukum Islam; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 6 Tahun 1983 tanggal 30 September 1983 angka IV.2.A.A.3 menyatakan, bahwa syarat bagi perbuatan pengangkatan anak antar WNI yang harus dipenuhi antara lain pada angka 3.1. bagi calon orang tua angkat (Pemohon) yaitu: Pengangkatan anak yang langsung dilakukan antar orang tua kandung dengan orang tua angkat (private adoption) diperbolehkan; Menimbang, bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 39 ayat (3) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak, bahwa calon orang tua angkat harus seagama dengan agama yang dianut oleh calon anak angkat; Menimbang, bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 42 ayat (2) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak menyebutkan, bahwa sebelum anak dapat menentukan pilihannya, agama yang dipeluk anak mengikuti agama orang tuanya; Menimbang, bahwa dengan demikian agar seseorang sebagai warga negara Indonesia yang beragama Islam dapat diterima sebagai Pemohon dalam permohonan pengangkatan anak berdasarkan hukum Islam, maka Pemohon tersebut harus menjelaskan hal-hal sebagai berikut : Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 7

8 a. Apakah pengangkatan anak itu langsung diserahkan oleh orang tua kandung kepada orang tua angkat (private adaption); b. Apakah pengangkatan anak itu dilakukan oleh seorang yang tidak terikat dalam perkawinan sah/belum menikah (single parent adoption), dan c. Apakah calon orang tua angkat itu seagama dengan agama yang dianut oleh calon anak angkat; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 6 Tahun 1983 jo. Pasal 32 dan Pasal 42 ayat (2) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak sebagaimana telah diuraikan di atas, selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkan kedudukan hukum (legal standing) Pemohon sesuai uraian dalam permohonan dan keterangan Pemohon di persidangan serta bukti-bukti yang telah diajukan oleh Pemohon I dan Pemohon II; Menimbang, bahwa Pemohon I dan Pemohon II dalam permohonannya telah menjelaskan, bahwa anak laki-laki bernama ANAK ANGKATyang lahir tanggal 14 Agustus 2004 dari pasangan suami istri AYAH KANDUNG dan IBU KANDUNG, anak tersebut telah diserahkan oleh ayah dan ibu kandungnya kepada Pemohon I dan Pemohon II dengan membuat surat pernyataan penyerahan di atas kertas bermeterai cukup dan dihadiri oleh dua orang saksi (vide bukti P.4) dan hal inipun di persidangan telah diakui benar oleh ayah dan ibu kandung calon anak angkat; Menimbang, bahwa Pemohon kualifikasinya sebagai warga negara Indonesia beragama Islam (vide bukti P.1) yang akan melakukan pengangkatan anak laki-laki bernama ANAK ANGKATyang lahir tanggal 14 Agustus 2004 (vide bukti P.5) dari pasangan suami istri AYAH KANDUNG dan IBU KANDUNG (vide bukti P.2), oleh karena anak tersebut masih belum dapat menentukan pilihan agamanya sendiri karena masih berusia 6 tahun, maka agama anak tersebut mengikuti agama orang tuanya yaitu agama Islam; Menimbang, bahwa dari apa yang telah dipertimbangkan tersebut di atas, Pemohon I dan Pemohon II dapat dikualifikasikan sebagai perorangan warga negara Indonesia sebagaimana dimaksud dalam Surat Edaran Mahkamah Agung RI Nomor 6 Tahun 1983 tanggal 30 September 1983 angka IV.2.A.A jo. Pasal 39 ayat (3) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak tersebut, Majelis berpendapat, bahwa Pemohon terbukti telah memenuhi syarat kedudukan hukum (legal standing) untuk mengajukan permohonan pengangkatan anak berdasarkan hukum Islam, oleh karena itu, selanjutnya Majelis akan mempertimbangkan pokok permohonan; Menimbang, bahwa berdasarkan pasal 171 huruf (h) Kompilasi Hukum Islam, bahwa anak angkat adalah anak yang dalam hal pemeliharaan untuk hidupnya sehari- Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 8

9 hari, biaya pendidikan dan sebagainya beralih tanggung jawabnya dari orang tua asal kepada orang tua angkatnya berdasarkan putusan Pengadilan; Menimbang, bahwa berdasarkan pasal 39 Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak pada ayat (1) dan (2) menyatakan sebagai berikut : (1) Pengangkatan anak hanya dapat dilakukan untuk kepentingan yang terbaik bagi anak dan dilakukan berdasarkan adat kebiasaan setempat dan ketentuan peraturan perudang-undangan; (2) Pengangkatan anak sebagaimana dimaksud dalam ayat (1), tidak memutuskan hubungan darah antara anak yang diangkat dan orang tua angkat; Menimbang, bahwa dalam pasal 209 pada ayat (1) dan ayat (2) Kompilasi Hukum Islam disebutkan, bahwa harta peninggalan anak angkat dibagi berdasarkan pasal 176 sampai dengan pasal 193 Kompilasi Hukum Islam, sedangkan terhadap orang tua angkat yang tidak menerima wasiat diberi wasiat wajibah sebanyak-banyaknya 1/3 dari harta warisan anak angkatnya, dan terhadap anak angkat yang tidak menerima wasiat diberi wasiat wajibah sebanyak-banyaknya 1/3 dari harta warisan orang tua angkatnya; Menimbang, bahwa berdasarkan Hasil Rapat Kerja Nasional Majelis Ulama Indonesia tahun 1984 pada bulan Jumadil Akhir 1405 H/Maret 1984 sebagaimana tersebut dalam Himpunan Fatwa Majelis Ulama Indonesia, Bagian Proyek Sarana dan Prasarana Produk Halal DIRJEN BIMAS ISLAM dan Penyelengaraan Haji, Depag RI, memfatwakan tentang adopsi sebagai berikut: 1. Islam mengakui keturunan (nasab) yang sah, ialah anak yang lahir dari perkawinan (pernikahan); 2. Mengangkat (adopsi) dengan pengertian anak tersebut putus hubungan keturunan (nasab) dengan ayah dan ibi kandungnya adalah bertentangan denan syari ah Islam; 3. Adapun pengangkatan anak dengan tidak mengubah status nasab dan agamanya, dilakukan atas tanggung jawab sosial untuk memelihara, mengasuh, dan mendidik mereka dengan penuh kasih sayang, seperti anak sendiri adalah perbuatan yang terpuji dan termasuk amal saleh yang dianjurkan oleh agama Islam; 4. Pengangkatan anak Indonesia oleh Warga Negara Asing selain bertentangan dengan dengan UUD 1945 pasal 34, juga merendahkan martabat bangsa; Menimbang, bahwa pokok permohonan Pemohon I dan Pemohon II adalah mohon kepada Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci supaya anak laki-laki bernama ANAK ANGKATyang lahir tanggal 14 Agustus 2004 dari pasangan suami istri AYAH KANDUNG dan IBU KANDUNG, dinyatakan sah sebagai anak angkat Pemohon I dan Pemohon II dengan mendasarkan pada alasan sebagaimana dinyatakan telah terbukti di atas, adalah juga dengan alasan yang pada pokoknya sebagai berikut: Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 9

10 - Bahwa ayah dan ibu kandung calon anak angkat tersebut dalam kondisi ekonomi kurang mampu untuk membiayai pengobatan anak yang sakit TBC, karena ayah kandung calon anak angkat tidak memiliki penghasilan tetap, sedangkan ibu kandungnya tidak bekerja; - Bahwa Pemohon I bekerja sebagai karyawan PT. RAPP dengan gaji bersih sebesar Rp ,- (dua juta lima ratus ribu rupiah), dan memiliki ASKES dari perusahaan, sehingga biaya pengobatan dapat lebih terjamin dan akan lebih baik masa depannya dari pada dipelihara oleh ayah dan ibu kandungnya sendiri; - Bahwa Pemohon I dan Pemohon II menyatakan sangup dengan sungguh-sungguh tulus ikhlas semata-mata hanya untuk mencari ridla Allah SWT. mengangkat anak tersebut berdasarkan hukum Islam sebagai anak angkat dengan tujuan semata-mata demi kepentingan dan masa depan anak; Menimbang, bahwa Pemohon I dan Pemohon II untuk meneguhkan dalil permohonannya tersebut telah mengajukan bukti P 1 sampai dengan bukti P.6 dan dua orang saksi yang telah didengar keterangannya masing-masing di sidang di bawah sumpah sebagaimana dalam duduk perkara di atas; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tersebut di atas, Majelis telah dapat menemukan fakta-fakta di persidangan, bahwa telah terbukti adanya kesungguhan hati dari Pemohon I dan Pemohon II dengan tulus ikhlas semata-mata untuk mencari ridla Allah SWT dengan mengangkat seorang anak laki-laki bernama ANAK ANGKATyang lahir tanggal 14 Agustus 2004 dari pasangan suami istri AYAH KANDUNG dan IBU KANDUNG untuk kepentingan pemeliharaan, biaya pengobatan, pendidikan dan kasih sayang anak itu sendiri di masa depan, karena kedua orang tuanya tidak mampu dan kedua orang tua anak tersebut secara tulus ikhlas karena Allah SWT telah menyerahkan anak tersebut kepada Pemohon I dan Pemohon II sebagai anak angkat berdasarkan hukum Islam serta antara ibu kandung anak tersebut dan Pemohon I merupakan saudara kandung. Oleh karena itu Majelis berpendapat, bahwa permohonan Pemohon I dan Pemohon II tersebut telah cukup beralasan dan patut dikabulkan; Menimbang, bahwa karena perkara ini termasuk dalam bidang perkawinan, maka berdasarkan Pasal 89 ayat (1) Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 Tentang Peradilan Agama, maka semua biaya perkara dibebankan kepada Pemohon I dan Pemohon II; Memperhatikan segala peraturan perundang-undangan yang berlaku serta ketentuan dalil syar i yang berkaitan dengan perkara ini; MENETAPKAN : 1. Mengabulkan Permohonan Pemohon I dan Pemohon II; Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 10

11 2. Menyatakan sah pengangkatan anak yang dilakukan oleh Pemohon I (PEMOHON I) dan Pemohon II (PEMOHON II) terhadap seorang anak laki-laki bernama ANAK ANGKAT, lahir tanggal 14 Agustus 2004; 3. Membebankan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk membayar biaya perkara ini sebesar Rp ,- (dua ratus sebelas ribu rupiah); Demikian penetapan ini dijatuhkan pada hari Senin tanggal 09 Mei 2011 M. bertepatan dengan tanggal 05 Jumadil Akhir 1432 H, berdasarkan Rapat Permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci yang terdiri dari Drs. ASY ARI, M.H, sebagai Ketua Majelis serta HAMBALI, S.H, M.H dan IMDAD, S.H.I sebagai Hakim-Hakim Anggota dan diucapkan oleh Ketua Majelis pada hari itu juga dalam sidang terbuka untuk umum dengan dihadiri oleh para Hakim Anggota serta MUHAMMAD KAMARUZZAMAN, S.H sebagai Panitera Pengganti dan dihadiri oleh Pemohon I dan Pemohon II; Hakim Ketua Ttd Hakim Anggota Ttd. HAMBALI, S.H.,M.H Drs. ASY ARI, M.H Panitera Pengganti Hakim Anggota Ttd IMDAD, S.H.I Ttd MUHAMMAD KAMARUZZAMAN, S.H. Perincian Biaya : 1. Pendaftaran Rp ,- 2. Biaya Proses Rp ,- 3. Panggilan sidang Rp ,- 4. Redaksi Rp ,- 5. Meterai Rp ,- J u m l a h Rp ,- (empat ratus sebelas ribu rupiah) Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 11

12 Salinan Penetapan ini telah sesuai dengan aslinya, Diserahkan atas permintaan Pemohon, salinan dimaksud telah BHT tanggal 24 Mei 2011 Panitera Pengadilan Agama Pangkalan Kerinci, Hanifah Anom, SH. Penetapan Nomor : 06/Pdt.P/2011/PA.Pkc. 12

PENETAPAN BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

PENETAPAN BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA 1 PENETAPAN Nomor 09/Pdt. P/2012/PA. Pas BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Agama Pasuruan yang memeriksa dan mengadili perkara tertentu pada tingkat
