JURNAL KEPERAWATAN JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN DAN KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO. Jurnal yang berjudul

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "JURNAL KEPERAWATAN JURUSAN KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN DAN KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO. Jurnal yang berjudul"

Transkripsi

1 Jurnal yang berjudul

2 Jurnal Keperawatan UNIVERSITS NEGERI GORONTALO Jurnal yang berjudul : LEMBAR PENGESAHAN Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Lansia Berkunjung Ke Kelompok Binaan Khusus Lansia Di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo Oleh Nolvi Kiilo NIM : Tim Penguji : 1. dr. Edwina R. Monayo, M.Biomed Nip: Vik Salamanja, S.Kep, Ns, M.Kes Nip: dr. Nanang Roswita Paramata, M.Kes Nip: H. Ahmad Aswad, S.Kep, Ns, M.PH Nip: Gorontalo, Juni Gorontalo, Juni 2 P a g e

3 ABSTARK Nolvi Kiilo.. Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Lansia Berkunjung Ke Kelompok Binaan Khusus Lansia Di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo. Skripsi, Jurusan S1 Keperawatan, Fakultas Ilmu- Ilmu Kesehatan dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Edwina R. Monayo, M.Biomed, Pembimbing II Vik Salamanja S.Kep, Ns, M.Kep Kelompok binaan khusus lansia di PKM Global Limboto yaitu sebagai pelayanan kesehatan paripurna yang solid dan bertanggung jawab mempunyai upaya kesehatan paripurna dasar yaitu upaya yang menyeluruh pada lanjut usia meliputi peningkatan, pencegahan, pengobatan dan pemulihan Berdasarkan hasil wawancara ada lansia yang tidak patuh lagi dalam mengikuti kelompok binaan. Terungkap dari beberapa responden bahwa responden tidak patuh karena tidak di ingatkan jadwal oleh keluarga. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo. Penelitian ini menggunakan metode non eksperimen dengan pendekatan Cross Sectional, tehnik pengambilan sampel yaitu Purposive Sampling, menggunakan instrumen berupa kuesioner, dengan jumlah sampel sebanyak 52 responden. Analisis data menggunkan statistik Chi-Square. Hasil penelitian didapatkan bahwa responden patuh sebanyak 31 responden (59.6%) dengan dukungan keluarga sebesar 29 (55.8%). Dari hasil uji statistik p = (< α = 0,05) artinya ada hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia. Disarankan kepada semua elemen masyarakat terutama keluarga dari para lanjut usia untuk terus mendukung lansia agar tetap berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia. Kata Kunci : Lansia, Dukungan Keluarga, Kepatuhan,

4 Jurnal Keperawatan UNIVERSITS NEGERI GORONTALO 4 P a g e

5 Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Lansia Berkunjung Ke Kelompok Binaan Khusus Lansia Di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo Nolvi Kiilo,Edwina Monayo,Vik Salamanja 1 Jurusan Ilmu Keperawatan FIKK UNG Nolvi.keperawatan@gmail.com ABSTRAK Nolvi Kiilo.. Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Lansia Berkunjung Ke Kelompok Binaan Khusus Lansia Di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo. Skripsi, Jurusan S1 Keperawatan, Fakultas Ilmu- Ilmu Kesehatan dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo. Pembimbing I Edwina R. Monayo, M.Biomed, Pembimbing II Vik Salamanja S.Kep, Ns, M.Kep Kelompok binaan khusus lansia di PKM Global Limboto yaitu sebagai pelayanan kesehatan paripurna yang solid dan bertanggung jawab mempunyai upaya kesehatan paripurna dasar yaitu upaya yang menyeluruh pada lanjut usia meliputi peningkatan, pencegahan, pengobatan dan pemulihan Berdasarkan hasil wawancara ada lansia yang tidak patuh lagi dalam mengikuti kelompok binaan. Terungkap dari beberapa responden bahwa responden tidak patuh karena tidak di ingatkan jadwal oleh keluarga. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo. Penelitian ini menggunakan metode non eksperimen dengan pendekatan Cross Sectional, tehnik pengambilan sampel yaitu Purposive Sampling, menggunakan instrumen berupa kuesioner, dengan jumlah sampel sebanyak 52 responden. Analisis data menggunkan statistik Chi-Square. Hasil penelitian didapatkan bahwa responden patuh sebanyak 31 responden (59.6%) dengan dukungan keluarga sebesar 29 (55.8%). Dari hasil uji statistik p = (< α = 0,05) artinya ada hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia. Disarankan kepada semua elemen masyarakat terutama keluarga dari para lanjut usia untuk terus mendukung lansia agar tetap berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia. Kata Kunci : Lansia, Dukungan Keluarga, Kepatuhan,

6 Jurnal Keperawatan UNIVERSITS NEGERI GORONTALO PENDAHULUAN Orang lanjut usia adalah sebutan bagi mereka yang telah memasuki usia 60 tahun ke atas (Indriana, 2012) 1. Jumlah lanjut usia di Indonesia yang semakin bertambah akan membawa pengaruh besar dalam pengelolaan masalah kesehatannya. Angka kesakitan penduduk lansia tahun 2012 sebesar 26,93%. Bila dilihat perkembangannya dari tahun , derajat kesehatan penduduk lansia mengalami peningkatan yang ditandai dengan menurunnya angka kesakitan pada lansia. Menurut survey Riskesdas tahun 2006 jumlah 19 juta, dengan usia harapan hidup 66,2 tahun, tahun 2010 jumlah lansia sebanyak 14, jiwa (7,18%) dan pada tahun 2013 meningkat menjadi dan pada tahun 2020 diperkirakan sebesar 28,8 juta (11,34%), dengan usia harapan hidup 71,1 (Depkes, 2013). Kesehatan fisik dan mental merupakan faktor utama dalam peningkatan usia harapan hidup. Dalam menjaga kesehatan fisik dan mental diperlukan upaya pembinaan kelompok lansia melalui puskesmas dengan mendirikan posyandu lansia. Posyandu lansia merupakan perwujudan pelaksanaan program pengembangan dari kebijakan pemerintah melalui pelayanan kesehatan bagi lansia, sebagai suatu forum komunikasi dalam bentuk peran serta masyarakat usia lanjut usia, keluarga, tokoh masyarakat dan organisasi sosial dalam penyelengaraannya, dalam upaya peningkatan tingkat kesehatan optimal (Ismawati, 2010) 2. Keluarga berperan penting bagi lansia dalam mempertahankan kesehatannya. Dukungan keluarga merupakan salah satu bentuk dari terapi keluarga, melalui keluarga berbagai masalah kesehatan bisa muncul sekaligus bisa diatasi. Dukungan keluarga juga sangat berperan dalm mendorong minat dan kesediaan lansia untuk mengikuti kegiatan posyandu lansia. Kepatuhan adalah istilah yang dipakai untuk menjelaskan ketaatan atau pasrah pada tujuan yang telah ditentukan. Kepatuhan berkenaan dengan kemauan dan kemampuan dari individu untuk mengikuti cara sehat yang berkaitan dengan nasihat, aturan yang ditetapkan,mengikuti jadwal.( Bastable, 2002) 3 Berdasarkan data dari Puskesmas Global Limboto pada tahun 2014 dari 60 lansia yang terdaftar di kelompok binaan khusus lansia hanya 53 lansia yang aktif berkunjung ke kelopmpok binaan. Pada tahun bulan januari sampai bulan maret, dari 52 lansia yang terdaftar hanya 46 yang aktif berkunjung. Berdasarkan hasil wawancara dari ketua kelompok binaan lansia bahwa lansia yang tidak adalah lansia yang sudah tidak patuh lagi dalam mengikuti kelompok binaan. Terungkap dari beberapa responden lansia tidak patuh disebabkan lansia lupa jadwalnya karena tidak diingatkan oleh keluarganya. 1 Yeniar Indriani,Gerontologi dan Progeria,Yogyakarta, Pustaka Pelajar, Cahyo Ismawati,Posyandu & Desa Siaga,Yogyakarta, NUHA MEDIKA, S.B.Bastable,Perawat Sebagai Pendidik,Jakarta,EGC, P a g e

7 METODE PENELITIAN Penelitian ini menggunakan metode penelitian non eksperimen yang merupakan jenis penelitian survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah seluruh lansia yang mengikuti kelompok binaan khusus lansia. Teknik pengambilam sampel yang di gunakan pada penelitian ini yaitu teknik Purposive Sampling. Sehingga sampel yang didapatkan yaitu 52 lansia. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini adalah kuisioner dan observasi. Pengolahan data menggunakaan program SPSS. Analisa data yang digunakan untuk menguji hipotesis dengan menggunakan metode uji Chi square. HASIL PENELITIAN Tabel 1. Distribusi responden berdasarkan jenis kelamin di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo No Jenis Kelamin (n) (%) 1 2 Laki-laki Perempuan Total Sumber : Data Primer Berdasarkan tabel 4.1 terlihat bahwa jenis kelamin perempuan lebih besar yatiu 35 responden (67.3%), jenis kelamin laki laki yaitu 17 responden (32.7%). Tabel 2. Distribusi responden berdasarkan umur di Puskesmas Global Kabupaten Gorontalo Limboto No Umur (n) (%) Tahun Tahun Total Sumber : Data Primer Berdasarkan tabel 4.2 terlihat bahwa umur terbanyak yaitu usia tahun dengan jumlah 43 responden (82.7%) dan usia tahun dengan jumlah 9 responden (17.3%). Tabel 3. Distribusi responden berdasarkan status pendidikan terakhir di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo No Status (n) (%) SD SMP SMA Perguruan Tinggi

8 Jurnal Keperawatan UNIVERSITS NEGERI GORONTALO Total Sumber : Data Primer Berdasarkan tabel 4.3 terlihat bahwa pada status pendidikan terakhir jumlah terbanyak yaitu PT dengan jumlah 21 responden (40.4%), SMA 14 responden (26.9%), SD 10 reponden (19.2%) dan SMP 7 responden (13.5%) Tabel 4. Distribusi Responden Berdasarkan Riwayat Pekerjaan di Puskesmas Global Limboto Kab. Gorontalo No Status (n) Frekuensi (%) Pensiunan Pedagang IRT Total Sumber: Data Primer Berdasarkan tabel 4.4 menunjukkan bahwa dari riwayat pekerjaan terbanyak yakni Pensiunan dengan jumlah 26 responden (50.0%), IRT 18 responden (34.6%), pedagang dengan jumlah responden 8 (15.4%). Tabel 5. Dukungan Keluarga terhadap Lansia Berkunjung Ke Kelompok Binaan Khusus lansia Di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo No Dukungan keluarga (n) (%) 1 2 Baik kurang Total Sumber: Data Primer Berdasarkan tabel 4.5 di atas menunjukkan bahwa responden yang mendapatkan dukungan keluarga baik yaitu 29 responden (55.8%). Dan dukungan keluarga kurang yaitu 23 responden (44.2%). Tabel 6. Kepatuhan responden mengikuti kelompok binaan khusus lansia di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo No Kepatuhan (n) (%) 1 2 Patuh Tidak patuh Total Sumber: Data Primer 8 P a g e

9 Berdasarkan tabel 4.6 di atas menunjukkan bahwa responden yang patuh mengikuti kelompok binaan khusus lansia dengan jumlah 31 responden (59.6%) dan responden tidak patuh dengan jumlah 21 responden (40.4%). Tabel 7. Analisis hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan lansia di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo Dukungan Kepatuhan Keluarga PATUH % Tidak Patuh % TOTAL % Baik Kurang Total P-value Sumber: Data Primer Berdasarkan tabel 4.7 memberi gambaran bahwa dari 29 (55.8%) responden yang memberikan dukungan baik, 22 (75.9%) responden yang patuh, 7 (24.1%) responden yang tidak patuh. Dari 23 (44.2%) responden yang memberikan dukungan kurang, 9 (39.1%) responden patuh, 14 (60.9%) responden yang tidak patuh. Hasil statistik menggunakan uji chi square didapatkan nilai p = yang lebih kecil dari α = 0,05 sehingga H 1 diterima yang berarti ada hubungan antara dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan khusus lanisa di Puskesmas Global Limboto. PEMBAHASAN 1. Dukungan keluarga Dari hasil penelitian yang dilakukan didapatkan bahwa responden yang memiliki dukungan baik sebanyak 29 responden (44.2%). Menurut peneliti dukungan baik dikarenakan responden memiliki hubungan yang baik dengan keluarga dapat dilihat dari hasil kusioner dimana responden mendapatkan dorongan dan motivasi yang membuat responden merasa ingin terus mengikuti kelompok binaan lansia. Hal ini sejalan dengan penelitian Rahayu (2010) 4 dengan judul faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di Puskesmas Cebogan Salatiga. Menurut pendapat Narwoko dan Suyanto (2004) dukungan interaksi sosial dapat dilakukan keluarga melalui sikap dan perilaku keluarga seperti tetap menghargai lansia sebagai bagian dari keluarga, mendorong lansia untuk mengikuti kegiatan yang mendukung terhadap perkembangan seperti kegiatan pengajian, posyandu lansia maupun kegiatan sosial lainnya yang ada dilingkungan. Dukungan keluarga kurang sebanyak 23 responden (55.8%). Menurut peneliti dilihat dari hasil kusioner terdapat keluarga lansia tidak mengetahui keberadaan kelompok binaan, keluarga tidak memberikan informasi tentang kegiatan yang dilakukan di kelompok binaan dan tempat pelaksanaan kelompok binaaan, anggota keluarga yang memiliki kesibukan masing-masing seperti bekerja. Hal ini 4 S.Rahayu, faktor-faktor yang memepengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di puskesmas Cebegon Salatiga,Yogyakarta,2010

10 Jurnal Keperawatan UNIVERSITS NEGERI GORONTALO di dukung oleh penelitian sebelumnya yang dilakukan oleh Handayani (2011) 5 yang berjudul Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia di posyandu lansia Jetis Desa Krajan Kecamata Weru Kabupaten Sukoharjo bahwa dukungan keluarga kurang diakibatkan keluarga dari lansia sibuk bekerja sehingga tidak mengingatkan jadwal kepada lansia untuk mengikuti posyandu lansia dan keluarga tidak memberi semangat pada lansia dalam menghadiri posyandu lansia 2. Kepatuhan Responden patuh dengan jumlah 31 responden (59.6%). Menurut asumsi peneliti responden patuh dilihat dari hasil kusioner terdapat responden paling banyak mengikuti kelompok binaan khusus lansia setiap jadwal yang telah ditentukan. Hal tersebut dikarenakan responden mendapat dukungan dan dorongan dari keluarga yang membuat responden selalu mengikuti kelompok binaan lansia. Hal ini sependapat dengan Ismawati (2010) 6 yang menyatakan dukungan keluarga berperan dalam mendorong minat atau ketesediaan lansia untuk mengikuti kegiatan posyandu lansia. Responden yang tidak patuh sebanyak 21 responden (40.4%). Menurut asumsi peneliti responden tidak patuh kerana sebagian responden termasuk dalam katergori umur sebanyak 9 responden (17.3%) yaitu artinya responden sudah menengah tua, jadi masih banyak hambatan dengan keterbatasan untuk mengikuti kegiatan yang ada dalam kelompok binaan lansia. Hal ini sependapat dengan penelitian Rahayu (2010) 7 dengan judul faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di Puskesmas Cebogan Salatiga yang mengatakan bahwa lansia yang berusia 70 tahun keatas tidak aktif mengikuti posyandu dikarenakan adanya penurunan fungsi tubuhnya. Menurut teori Padila (2013) 8 Dengan semakin lanjut usia seseorang, mereka akan mengalami kemunduran terutama dibidang kemampuan fisik, yang dapat mengakibatkan penurunan pada peranan peranan sosialnya 3. Analisis Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Lansia Berkunjung Ke kelompok Binaan Khusus Lansia Berdasarkan hasil penelitian bahwa lansia yang memiliki dukungan keluarga baik dan patuh berkunjung ke kelompok binaan khsusus lansia yaitu sebanyak 22 (75.9%) responden. Menurut peneliti dilihat dari hasil kusioner hal ini dikarenakan responden masih selalu diingatkan jadwal oleh keluarga, diberikan 5 Handayani,Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia dalam mengikuti posyandu,surakarta, Cahyo Ismawati,Posyandu & Desa Siaga,Yogyakarta, NUHA MEDIKA, S.Rahayu, faktor-faktor yang memepengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di puskesmas Cebegon Salatiga,Yogyakarta, Padila,Keperawatan Gerontik,Jakarta,EGC, P a g e

11 motivasi, keluarga setuju dengan kegiatan yang dilakukan di kelompok binaan lansia, semakin baik dukungan keluarga semakin patuh responden untuk mengikuti kelompok binaan lanisa. Hal ini sejalan dengan penelitian Putro (2008) 9 dengan judul Hubungan antara dukungan keluarga dengan motivasi lansia menghadiri posyandu lansia yang menemukan bahwa dukungan keluarga sangat berperan dalam mendorong minat atau kesediaan lansia untuk mengikuti kegiatan posyandu lansia. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan pula sebanyak 7 (24.1%) responden lansia dengan dukungan keluarga baik tapi tidak patuh berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia. Menurut peneliti hal ini dikarenakan sebagian besar responden yang mengikuti kelompok binaan yaitu perempuan sebanyak 35 responden (67.3%) sehingga masih ada keterbatasan peran sebagai istri atau sebagai oma. Dari hasil wawancara didapatkan bahwa responden tidak patuh karena mengurus cucunya jika ankanya pergi kerja, sehingga itu yang membuat responden masih tidak patuh tapi sudah diberikan dukungan yang baik oleh keluarga. Hal ini sejalan dengan penelitian dari Rahayu (2010) 10 dengan judul faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di Puskesmas Cebogan Salatiga mengatakan bahwa kendala yang dihadapi lansia dalam mengakses posyandu yaitu adanya peran tambahan dalam keluarga misalnya karena cucu tidak ada yang menjaga. Jenis kelamin adalah perbedaan bentuk, sifat, dan fungsi biologis laki-laki dan perempuan yang menentukan perbedaan peran mereka dalam menyelenggarakan upaya meneruskan garis keturunan (Mubarak, 2009) 11 Berdasarkan hasil penelitian terdapat dukungan kurang tetapi patuh sebanyak 9 (39.1%) responden. Menurut ausumsi peneliti dikarenakan sebagian besar responden berpendidikan PT dengan jumlah 21 responden (40.4%), jadi walaupun dukungan kurang tetap responden tahu akibat atau efek dari tidak mematuhi dalam mengikuti kelompok binaan tersebut. Hal ini sependapat dengan Henniwati (2008) 12 yang judul faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan posyandu lanjut usia di wilayah kerja Puskesmas Kabupaten aceh Timur yang mengatakan bahwa semakin tinggi tingkat pendidikan seseorang akan meningkatkan pula ilmu pengetahuan, informasi yang didapat. Berdasarkan hasil penelitian adanya dukungan kurang dan tidak patuh sebanyak 14 (60.9%) responden. Menurut asumsi peneliti dukungan yang kurang akan mengakibatkan responden juga semakin tidak patuh, dukungan keluarga akan mempengaruhi responden dalam mengikuti kegiatan apa saja, apalagi tentang kesehatan responden itu sangat penting. Lansia sangat membutuhkan motivasi yang mendukung mereka agar tetap merasa disayangi dan dihargai. 9 N.H. Putro,Presepsi Lansia Terhadap Kegiatan Pembinaan Kesehatan Lansia Di Posyandu Lansia,Semarang, S.Rahayu, faktor-faktor yang memepengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di puskesmas Cebegon Salatiga,Yogyakarta, W.I.Mubarak,Buku ajar ilmu keperawatan kominitas 2, Jakarta,AGUNG SETO, Henniwati,faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan pelayanan posyandu lanjut usia di wilayah Puskesmas Kabupaten Aceh Timur, Medan, 2008.

12 Jurnal Keperawatan UNIVERSITS NEGERI GORONTALO (Azizah, 2011) 13. Hal ini sejalan dengan penelitian Handayani (2012) 14 mengatakan bahwa lansia tidak patuh karena lansia tidak di ingatkan oleh keluarga kapan jadwal posyandu lansia. Menurut teori padila (2012) 15 Keluarga berperan penting bagi lansia dalam mempertahankan kesehatannya. Peranan keluarga dalam perawatan lansia yaitu untuk menjaga atau merawat lansia, mempertahankan dan meningkatkan status mental, mengantisipasi perubahan ekonomi serta memberikan motivasi dan memfasilitasi kebutuhan spiritual bagi lansia. KESIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan terhadap 52 responden lanjut usia di Puskesmas Global Limboto Kabupaten Gorontalo, maka peneliti mengambil kesimpulan yaitu Terdapat lansia yang memiliki Dukungan keluarga baik dalam mengikuti kelompok binaan khusus lansia sebesar 29 (55.8%) responden. Dukungan keluarga kurang sebesar 23 responden (55.8%). Lansia yang patuh mengikuti kelompok binaan khusus lansia di Puskesmas Global Limboto sejumlah 31 responden (59.6%). Lansia tidak patuh mengikuti kelompok binaan lansia sejumlah 21 responden (40.4%). Ada hubungan antara dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia berkunjung ke kelompok binaan khusus lansia di Puskesmas Global Limboto dengan signifikan (p=value) sebesar (α <0.05). SARAN Dukungan keluarga ini sangat penting terhadap kesejahteraan lansia, oleh karena diharapkan kepada keluarga harus sering mengingatkan dan memeberikan motivasi kepada lansia untuk mengikuti kelompok binaan lansia agar nantinya kesehatan lansia tetap terkontrol dengan baik. Bagi Puskemas Global Limboto diharapakan lebih meningkatkan penyuluhan terhadap efek tidak mengontrol dengan baik jadwal pengambilan obat, agar lansia bisa lebih antisipasi dan juga lebih baik saat penyuluhan di undang salah satu keluarga agar informasi lebih jelas diterima oleh lansia dan keluarga. Bagi responden diharapkan agar lebih patuh mengikuti kelompok binaan ini, agar responden bisa lebih mengetahui beberapa informasi yang seharusnya dilakukan dalam meningkatkan kesehatan responden. Bagi peneliti selanjutnya agar dapat melakukan penelitian lebih lanjut tentang dukungan keluarga terhadap lansia dengan desain penelitian yang lain serta melakukan penelitian tentang tindakan keperawatan lainnya untuk meningkatkan kepatuhan responden. DAFTAR PUSTAKA 13 Azizah, Keperawatan lanjut usia,yogyakarta,graha Ilmu, Handayani,Hubungan dukungan keluarga dengan kepatuhan lansia dalam mengikuti posyandu,surakarta, Padila,Keperawatan Gerontik,Jakarta,EGC, P a g e

13 Arikunto, S Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: RIneka Cipta Bastable, S. B Perawat Sebagai Pendidik :Prinsip-PrinsipPengajaran Dan Pembelajaran. Jakarta : EGC Handayani, D Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Lansia Dalam Mengikuti Posyandu. jurnal Sekolah Tinggi Kesehatan Aisyiya Surakarta vol 9 No 1. Herdini Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Frekuensi Kehadiran Lanjut Usia di Posyandu Lansia.Jurnal Ilmiah Kebidanan, Vol 4 No.1 Henniwati Faktor-Faktor Yang mempengaruhi Pemanfaatan Pelayanan Posyandu Lanjut Usia Di Wilayah Kerja Puskesmas Kabupaten Aceh Timur.MedanUniversitas Sumatera Utara Ismawati, C. S Posyandu & Desa Siaga : Panduan Untuk Bidan & Kader. Yogyagkarta: NUHA MEDIKA Indriana, Yeniar Gerontologi dan Progeria. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Mubarak, W.I Buku Ajar Ilmu Keperawatan Komunitas 2 Teori & Aplikasi Dalam Paraktik Dengan Pendekatan Asuhan Keperawatan Komunitas, Gerontik Dan Keluarga. Jakarta : AGUNG SETO Padila Keperawatan Gerontik. Yogyakarta :NUHA MEDIKA Padila, Keperawatan Keluarga: Yogyakarta: NUHA MEDIKA. Putro, N. H Presepsi Lansia Terhadap Kegiatan Pembinaan Kesehatan Lansia Di Posyandu Lansia. Semarang : Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro Rahayu, S faktor-faktor yang mempengaruhi ketidakefektifan lanjut usia menghadiri posyandu di Puskesmas Cebogan Salatiga. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan : Yogyakarta. Vol 6 No 1 Rufaidah, Hubungan Program Pelayanan Posyandu Lansia Terhadap Tingkat Kepuasan Lansia di Daerah Binaan Puskesmas Darussalam Medan.Jurnal, PSIK FK Universitas Sumatera Utara Setiadi Konsep dan Praktik Penulisan Riset Keperawatan Edisi 2. Jakarta: Graha Ilmu. Santoso, H. dan I. Andar Memahami Krisis Lanjut Usia : Uraian Medis Dan Pedagogis-Pastoral. Jakarta : GUNUNG MULIA

GASTER, Vol. 9, No. 1 Februari 2012

GASTER, Vol. 9, No. 1 Februari 2012 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN LANSIA DALAM MENGIKUTI POSYANDU LANSIA DI POSYANDU LANSIA JETIS DESA KRAJAN KECAMATAN WERU KABUPATEN SUKOHARJO Dwi Handayani, Wahyuni Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
