HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN AKTUVITAS SEHARI-HARI DI DESA TUALANGO KECAMATAN TILANGO KABUPATEN GORONTALO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN AKTUVITAS SEHARI-HARI DI DESA TUALANGO KECAMATAN TILANGO KABUPATEN GORONTALO"

Transkripsi

1 HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN AKTUVITAS SEHARI-HARI DI DESA TUALANGO KECAMATAN TILANGO KABUPATEN GORONTALO THE RELATIONSHIP BETWEEN FAMILY SUPPORT AND THE ELDERLY AUTONOMOUS IN A DAILY ACTIVITY A RESEARCH WAS COUNDUCTED AT DESA TUALANGO, KECAMATAN TILANGO, KABUPATEN GORONTALO Shalindra Husain Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan Dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo, Gorontalo Rini Fahriani Zees S.Kep, Ns, M.Kep Akademik Kebidanan Politekes Gorontalo Kementrian RI Vik Salamanja S.Kep, Ns, M.Kes Fakultas Ilmu-ilmu Kesehatan Dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo, Gorontalo Alamat Korespondensi Shalindra Husain Jln. Raja Wadipalapa, Desa Tualango, Kecamatan Tilango, Kabupaten Gorontalo HP : ndahqueenszhe@yahoo.com

2 SUMMARY HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEMANDIRIAN LANSIA DALAM PEMENUHAN AKTIVITAS SEHARI-HARI DI DESA TUALANGO KECAMATAN TILANGO KABUPATEN GORONTALO SHALINDRA HUSAIN NIM Program Studi Keperawatan, Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo ABSTRAK Shalindra Husain, Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kemandirian Lansia Dalam Pemenuhan Aktivitas Sehari-hari di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. Skripsi, S-1 Keperawatan, Jurusan Keperawatan, Fakultas Ilmu- Ilmu Kesehatan dan Keolahragaan, Universitas Negeri Gorontalo. Dengan Pembimbing I Rini Fahriani Zees S.Kep, Ns, M.Kep dan Pembimbing II Vik Salamanja S.Kep, Ns, M.Kes. Lansia adalah bagian dari proses tumbuh kembang. Lansia mengalami kemunduran fisik dan perubahan sosial yang menyebabkan ketergantungan pada kemandirian. Lansia yang terbiasa memiliki aktivitas akan lebih mandiri dibandingkan dengan lansia yang ketergantungan. Dukungan keluarga adalah sikap, tindakan, dan penerimaan keluarga terhadap anggotanya. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kemandirian lansia dalam memenuhi aktivitas kehidupan sehari-hari di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analitik Observasional dengan menggunakan pendekatan Croos Sectional. Populasinya seluruh lansia yang tinggal di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo, sampel lansia yang berusia tahun berjumlah 31 responden dengan menggunakan tekhnik Purposive Sampling. Pengumpulan data dengan menggunakan Kuesioner dan Observasi, lalu dianalisis secara Deskriptif. Pengolahan data dan analisa data menggunakan program SPSS sedangkan Penyajian data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi dan analisa hubungan dukungan keluarga dengan kemandirian lansia. Hasil penelitian didapatkan bahwa ada hubungan antara Dukungan Keluarga dengan Kemandirian Lansia dimana uji chi-square menunjukan p-value = (α<0.05) yaitu dengan nilai p= Terdapat hubungan antara dukungan keluarga dengan kemandirian lansia. Diharapkan pada lansia dapat mempertahankan kemandiriannya dan seminimal mungkin tidak tergantung pada orang lain, dengan cara keluarga memberikan dukungan dan merubah perilaku kebiasaan ketergantungan lansia. Kata kunci : Dukungan Keluarga, Kemandirian, Lansia 1. PENDAHULUAN Lanjut usia yang mandiri adalah lanjut usia yang cara berpikirnya lebih baik, didukung oleh ekonomi yang cukup, kemudian dia hidup bahagia secara lahir batin karena keluarganya harmonis. Yang menjadi ukuran sosial ekonomi itu bukanlah standar umum kehidupan di kota. Orang yang hidup di desa dengan keadaan yang sederhana, bisa makan setiap hari, merasa bahagia dan di perhatikan itu masuk kategori cukup sehingga dia tidak terlantar dan merasa

3 tersisihkan. Kerapuhan yang ada telah lama dipergunakan untuk menggambarkan situasi lansia yang mana penanganan kehidupan sehari-hari merupakan suatu ketegangan atau kesulitan bagi lansia tersebut. Lansia rapuh ini telah di definisikan menjadi istilah-istilah fungsi sebagai berikut lansia yang membutuhkan pertolongan dalam melaksanakan aktivitas kehidupan sehari-harinya, dan lansia dengan gangguan cukup parah sehingga mempengaruhi perilaku dan kualitas kehidupan mereka. 2. METODE PENELITIAN Penelitian ini menggunakan metode Analitik Observasional, yaitu peneliti mencoba mencari hubungan antara variabel bebas (dukungan keluarga) dengan variabel terikat (kemandirian lansia) dengan melakukan pengukuran sesaat, jadi dilihat apakah ada hubungan antara dukungan keluarga dengan kemandirian lansia. Pendekatan yang digunakan menggunakan pendekatan Cross Sectional yaitu dimana peneliti melakukan pengumpulan data baik dari variabel independen maupun variabel dependen dilakukan secara bersama-sama 3. HASIL Dalam analisa univariat ini menjelaskan secara deskriptif mengenai variabel-variabel penelitian yang terdiri dari karakteristik responden dan mengenai hasil pengumpulan data sesuai dengan variabel penelitian. Data ini terdiri dari data demografi umur, jenis kelamin, pendidikan dan variabel dukungan keluarga dengan kemandirian lansia. Data ini ditampilkan dalam tabel distribusi frekuensi seperti dibawah ini: Adapun karakteristik hasil penelitian dijabarkan mulai dari data demografi responden dan variabel Lansia adalah sebagai berikut. 1. Distribusi responden berdasarkan Umur Berdasarkan hasil penelitian didapatkan distribusi responden berdasarkan umur seperti pada tabel berikut: Tabel 1 Distribusi Responden Menurut Usia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. No Umur Jumlah Presentase , , , , , ,5 Total Dari distribusi karakteristik lansia pada tabel 1 berdasarkan kelompok usia yang paling banyak responden berusia tahun adalah 12 responden (38,7%). Sedangkan yang terkecil adalah yang berusia tahun berjumlah 1 responden (3,2%). 2. Distribusi responden berdasarkan Jenis Kelamin

4 Berdasarkan hasil penelitian didapatkan distribusi responden berdasarkan jenis kelamin seperti pada tabel berikut: Tabel 2 Distribusi Responden Menurut Jenis Kelamin di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. No Jenis Kelamin Jumlah Presentase 1 Laki-laki 7 22,6 2 Perempuan 24 77,4 Total Dari distribusi karakteristik lansia pada tabel 2 menunjukkan bahwa distribusi responden menurut jenis kelamin terbesar adalah perempuan yaitu berjumlah 24 responden (77,4%) dan laki-laki sebanyak 7 responden (22,6%). 3. Distribusi responden berdasarkan Tingkat Pendidikan Berdasarkan hasil penelitian didapatkan distribusi responden berdasarkan tingkat pendidikan seperti pada tabel berikut: Tabel 3 Distribusi Responden Menurut Tingkat Pendidikan di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. No Pendidikan Jumlah Presentase 1 SD 14 45,2 2 SMP 14 45,2 3 SMA 2 6,5 4 Tidak Tamat SD 1 3,2 Total Dari distribusi karakteristik lansia pada tabel 3 menunjukkan bahwa distribusi karakteristik responden menurut pendidikan terlihat bahwa lansia yang memiliki pendidikan tertinggi yaitu SD berjumlah 14 responden (45,2%) dan SMP berjumlah 14 responden (45,2%), sedangkan responden yang memiliki pendidikan terendah yaitu tidak tamat SD berjumlah 1 responden (3,2%). 4. Distribusi responden berdasarkan Dukungan Keluarga Berdasarkan hasil penelitian didapatkan distribusi responden berdasarkan dukungan keluarga seperti pada tabel berikut: Tabel 4 Distribusi Frekuensi dan Presentase Dukungan Keluarga No Dukungan Keluarga Jumlah Persentase 1. Baik 14 45,1 2. Kurang 17 54,9

5 Total Berdasarkan tabel 4 menunjukkan jumlah lansia dukungan keluarga baik sebanyak 14 responden (45,1%) dan lansia yang dukungan keluarga kurang sebanyak 17 responden (54,9 %). 5. Distribusi responden berdasarkan Kemandirian Lansia Berdasarkan hasil penelitian didapatkan distribusi responden berdasarkan kemandirian lansia seperti pada tabel berikut: Tabel 5 Distribusi Frekuensi dan Presentase Kemandirian Lansia. No Kemandirian Jumlah Presentase 1 Mandiri Ketergantungan Total Berdasarkan tabel 5 yang telah diteliti menunjukkan bahwa lansia mandiri sebanyak 9 responden atau 29% dan lansia ketergantungan sebanyak 22 responden atau 71%. A. Analisis Distribusi Silang Antara Variabel Independen dan Dependen Analisis hubungan dimaksudkan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara Dukungan Keluarga dengan Kemandirian Lansia dalam Pemenuhan Aktivitas Sehari-hari di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. Hasil analisa adalah sebagai berikut : Tabel 6 Distribusi Responden menurut Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kemandirian Lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo Dukungan Keluarga Kemandirian Lansia Mandiri Ketergantungan Jumlah n % N % n % Baik Kurang Total hitung tabel P Value Berdasarkan hasil analisa data bivariat dengan menggunakan uji chi square didapatkan lansia yang memiliki dukungan keluarga baik serta memiliki sikap mandiri terdapat 9 responden dengan presentase 69%, lansia yang memiliki dukungan keluarga yang baik namun memiliki sikap ketergantungan terdapat 10 responden dengan presentase 56%, lansia yang memiliki dukungan keluarga kurang namun memiliki sikap mandiri terdapat 4 responden dengan presentase 31% dan untuk lansia yang memiliki dukungan keluarga kurang dan memiliki sikap ketergantungan terdapat 8 responden dengan presentase 44%.

6 Hasil analisa menunjukan nilai hitung (17.745) lebih besar dari uji chi-square (16.919) atau hitung > tabel dan nilai p=(0,038) Hal ini menyatakan bahwa H0 ditolak yang artinya ada hubungan dukungan keluarga dengan kemandirian lansia. 4. PEMBAHASAN Berdasarkan hasil penelitian tentang hubungan Dukungan Keluarga dengan Kemandirian Lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo, selanjutnya melakukan pembahasan sesuai dengan variabel yang diteliti. A. Identifikasi Dukungan Keluarga terhadap Lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. Berdasarkan tabel 4, distribusi responden dukungan keluarga terhadap lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo, dari 31 lansia yang menjadi responden didapatkan bahwa dukungan keluarga terhadap lansia yang tergolong dukungan baik dengan berjumlah 14 orang dan yang tergolong dukungan kurang berjumlah 17 orang. Presentasi jumlah dukungan keluarga yang kurang lebih besar dari pada dukungan keluarga yang baik, dapat dikatakan bahwa dukungan keluarga terhadap lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo belum maksimal. dari dukungan keluarga terhadap lansia, dimana pada umumnya lansia memiliki dukungan kurang dari keluarga. Terlihat dari jawaban kuesioner mereka yang memiliki dukungan kurang, 54,8% responden menjawab tidak untuk Dukungan informasional seperti Keluarga mengingatkan lansia tentang hal-hal yang harus di hindari yang membuat lansia terserang penyakit, 58,0% responden menjawab tidak untuk Dukungan instrumental seperti Keluarga memberikan apa yang lansia butuhkan, 67,7% responden menjawab tidak untuk Dukungan emosional seperti Keluarga mendengarkan keluhankeluhan lansia, 64,5% responden menjawab tidak untuk Dukungan penilaian seperti Keluarga memberikan pujian kepada lansia apabila dapat melakukan aktivitas sendiri. Hal ini dikarenakan kurangnya kepedulian keluarga terhadap lansia dalam membentuk lansia yang aktif dalam melakukan kegiatan aktivitas sehari-hari. Penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Sartono (2012) di Wilayah Kerja Puskesmas Jalan Kembang Kota Cirebon dengan hasil dari 82 responden sebanyak 73 lansia memiliki dukungan keluarga yang baik dan 9 lansia yang memiliki dukungan keluarga kurang. Secara teoritis dukungan keluarga adalah suatu bentuk perilaku melayani yang dilakukan oleh keluarga baik dalam bentuk dukungan emosi, informasi, instrumental, dan dukungan penilaian. Dukungan sosial keluarga mengacu pada dukungan-dukungan yang dipandang oleh anggota keluarga sebagai suatu yang dapat diakses atau diadakan untuk keluarga. Dukungan bisa atau tidak digunakan tapi anggota keluarga memandang bahwa orang yang bersifat mendukung selalu siap memberikan pertolongan dan bantuan jika diperlukan.(bomar, 2004) Dengan melihat ini, maka diperlukan dukungan dan keterlibatan keluarga serta perhatian keluarga terhadap kualitas hidup lansia agar makin lebih baik. Kebutuhan hidup lansia lainya dapat terpenuhi dengan baik melalui dukungan informasional seperti pemberian informasi, dukungan instrumental seperti bantuan materi, dukungan emosional seperti rasa kenyamanan dan dukungan penilaian seperti pemberian support. B. Identifikasi Kemandirian Lansia dalam Pemenuhan ADL di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo.

7 Berdasarkan tabel 5, distribusi responden kemandirian lansia dalam pemenuhan ADL di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo, dari 31 lansia yang menjadi responden didapatkan bahwa kemandirian lansia dalam pemenuhan ADL tergolong mandiri berjumlah 9 orang, dan yang tergolong ketergantungan berjumlah 22 orang. Presentasi jumlah kemandirian lansia yang ketergantungan lebih besar dari pada lansia yang mandiri, hal ini mengindikasikan bahwa kemandirian lansia dalam pemenuhan ADL di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo belum terpenuhi ADLnya. Terlihat dari observasi kemandirian lansia yang ketergantungan dalam pemenuhan ADL seperti Melakukan pekerjaan rumah, Berbelanja untuk kebutuhan sendiri atau kebutuhan keluarga, Mengelolah keuangan, Menggunakan sarana transportasi umum untuk bepergian, Menyiapkan obat dan minum obat sesuai dengan aturan, Merencanakan dan mengambil keputusan untuk kepentingan keluarga dalam hal penggunaan uang, Melakukan aktifitas di waktu luang atau kegiatan keagamaan, sosial, rekreasi, olahraga dan menyalurkan hobi. Rata-rata usia mereka yang ketergantungan berkisar tahun di karenakan keterbatasan fisik dan penurunan fungsi tubuh lansia yang tidak bisa lagi beraktivitas sepenuhnya. Penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Sartono (2012) di Wilayah Kerja Puskesmas Jalan Kembang Kota Cirebon dengan hasil dari 82 responden, sebanyak 82 lansia yang mandiri dan 0 lansia yang ketergantungan dalam pemenuhan ADLnya. Begitu pula penelitian yang dilakukan oleh Khusnah (2012) di Desa Pabean Kecamatan Sedati Kabupaten Sidoarjo menunjukkan bahwa tingkat kemandirian dengan hasil dari 108 responden, didapatkan hampir setengahnya tingkat kemandirian lansia mengalami ketergantungan sedang dengan presentasi 47,9%. Secara teoritis fungsi kemandirian pada lansia mengandung pengertian yaitu kemampuan yang dimiliki oleh lansia untuk tidak bergantung pada orang lain dalam melakukan aktivitasnya, semuanya dilakukan sendiri dengan keputusan sendiri dalam rangka memenuhi kebutuhannya (Alimul, 2004). Kemandirian berarti tanpa pengawasan, penghargaan ataupun pribadi yang masih aktif. Menurut Maryam (2008), seseorang lansia yang menolak untuk melakukan fungsi dianggap sebagai tidak melakukan fungsi, meskipun dianggap mampu. Menyikapi hal ini, lansia yang tinggal bersama keluarga pada umumnya tidak berubah aktivitasnya bahkan bertambah. Sebagaimana diketahui bahwa lansia di keluarga banyak yang masih menjalankan peranannya sebagai orang tua seperti mengasuh cucu, membersihkan rumah dan lainnya. Sehingga dapat meningkatkan rasa kemandirian lansia dalam beraktivitas di kehidupan sehari-harinya. C. Analisa Dukungan Keluarga dengan Kemandirian Lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. Dukungan keluarga terhadap lansia yaitu apa saja yang menjadi dukungan bagi keluarga terhadap kemandirian lansia tersebut. Adapun dukungan-dukungan yang diberikan oleh keluarga pada lansia seperti dukungan informasional, instrumental, emosional dan penilaian. Hasil penelitian ini terlihat bahwa ada hubungan antara dukungan keluarga dengan kemandirian lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo, hal ini disebabkan dari (69%) rata-rata umur lansia berkisar tahun lansia yang memiliki dukungan baik serta mandiri mereka lebih cenderung melakukan aktivitasnya secara mandiri dikarenakan lansia tersebut di dukung oleh keluarganya dan mampu melakukan aktivitasnya sendiri tanpa bantuan keluarga ataupun orang lain dan fisik mereka yang masih dapat melakukan aktivitas dan mampu memenuhi kebutuhan sehari-hari mereka. Dibandingkan dengan lansia yang memiliki

8 dukungan baik tapi ketergantungan (56%), rata-rata usia lansia berkisar tahun dikarenakan lansia masih bisa melakukan aktivitas namun keperluan sehari-hari mereka masih kurang sehingga memerlukan bantuan keluarga dalam pemenuhan ADLnya. Kemudian pada lansia yang memiliki dukungan kurang tapi mandiri dalam aktivitasnya (31%), rata-rata usia lansia berkisar tahun dikarenakan masih kurangnya dukungan keluarga sehingga lansia tidak merasa aman dan nyaman untuk melakukan aktivitasnya tapi mereka masih tetap melakukan aktivitas sehari-hari sebagaimana biasa, namun dengan aktivitas yang terbatas. Untuk lansia yang memiliki dukungan kurang serta ketergantungan dalam aktivitasnya (44%), rata-rata usia lansia berkisar tahun, diakibatkan fisik mereka yang tidak mampu lagi melakukan aktiftas seharihari seperti mencuci, membersihkan rumah dan tidak bisa lagi memenuhi kebutuhan sehari-hari sehingga lansia sangat bergantung pada keluarganya. Penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Sartono (2012) di Wilayah Kerja Puskesmas Jalan Kembang Kota Cirebon dengan hasil dari 82 responden, menunjukan lansia yang mendapatkan dukungan keluarga tinggi tingkat kemandiriannya dengan presentase 89%. Dimana terdapat hubungan yang bermakna antara dukungan keluarga dengan kemandirian lansia (p<0,05). Hasil penelitian ini juga sesuai dengan hasil penelitian Rinajumita (2011) di Wilayah Kerja Puskesmas Lampasi Kecamatan Payakubuh Utara. Dimana terdapat hubungan yang bermakna antara dukungan keluarga dengan kemandirian lansia (p<0,05). Secara teori lansia adalah akhir dari penuaan, tahap yang mengalami banyak perubahan fisik maupun mental. Dengan perubahan fisik lansia mengalami penurunan pendengaran dan penglihatan, lansia yang sehat secara mental yaitu lansia yang menyenangi aktivitas sehari-hari. Apabila kebutuhan tersebut bisa terpenuhi, maka timbullah angan-angan untuk berfikir dan berusaha untuk mencapai bagaimana bisa terpenuhi kebutuhan tersebut misalnya makan, pakaian, tempat tinggal dan kesehatan. Lansia bukanlah untuk mengembalikan perannya sebagai pencari nafkah, melainkan bagaimana mempersiapkan mereka untuk dapat menikmati ruas akhir dari kehidupannya dengan kemandirian yang maksimal. Bila kemandirian menolong diri sendiri tanpa bantuan telah tercapai, maka masih banyak lahan kegiatan untuk para usia lanjut yang masih dapat digalih dan dimunculkan. Mengenai pola mortalitas menunjukkan bahwa lansia yang tinggal bersama keluarga lebih mungkin untuk bertahan hidup dan mempertahankan kemandirian mereka di bandingkan mereka yang hidup sendiri. (Pickett, 2009). Mengenai hal ini, mengingat pentingnya peranan keluarga, maka keluarga mesti lebih kuat lagi dalam pelaksanaan tugas keluarga terutama terkait dengan lansia. Salah satu tugas keluarga adalah keluarga harus mampu mengenal masalah-masalah yang terjadi pada lansia. Kemampuan mengenal masalah ini membantu keluarga menghadapi masalah perilaku lansia dalam menjalankan aktivitasnya. Keluarga hendaknya terus memberikan dukungan kepada anggota keluarga dan lansia. Dukungan yang diberikan bukan hanya motivasi tapi dukungan lain juga harus diberikan. Selain itu, keluarga juga hendaknya dapat menjadi fasilitator yang menjembatani antara lansia dengan lingkungan dan masyarakat. Seseorang ketika memasuki usia lanjut bukan berarti langsung meninggalkan kemandirian dalam aktivitasnya karena menganggap dirinya sudah tua. Kemandirian lansia dalam melakukan aktivitasnya harus terus dipelihara. Sebab menjadi lansia bukan berarti lemah tidak berdaya dan bergantung pada orang lain. 5. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan

9 Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan peneliti tentang hubungan antara Dukungan Keluarga dengan Kemandirian Lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo maka dapat disimpulkan: 1. Identifikasi dukungan keluarga terhadap lansia di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo yaitu, Dukungan Keluarga didapatkan yang memiliki dukungan baik terdapat 14 lansia (45,1%) dari 31 responden dan yang memiliki dukungan kurang terdapat 17 lansia (54,9%) dari 31 responden. 2. Identifikasi kemandirian lansia dalam pemenuhan ADL di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo yaitu, kemandirian yang memiliki sikap mandiri dalam aktifitas terdapat 9 lansia (29%) dari 31 responden dan yang memiliki sikap tergantung dalam aktifitas terdapat 22 lansia (71%) dari 31 responden. 3. Ada hubungan yang bermakna antara dukungan keluarga dengan kemandirian lansia dalam pemenuhan aktivitas sehari-hari di Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. B. Saran 1. Bagi Peneliti Peneliti diharapkan dapat memberikan informasi dasar untuk penelitian berikutnya agar dapat dikembangkan lebih luas serta bisa digunakan sebagai dasar dalam melakukan penelitian selanjutnya. 2. Bagi Lansia Diharapkan dapat mengoptimalkan dukungan keluarga agar lansia tetap aktif dan mandiri dalam melakukan aktivitas-aktivitas yang rutin untuk menjaga kesehatan lansia baik secara fisik maupun psikososial. 3. Bagi institusi Dapat menambah pengetahuan Institusi pendidikan dan digunakan sebagai tambahan referensi diperpustakaan. 4. Bagi profesi Diharapkan dapat memberikan dasar pengetahuan bagi perawat dalam mengoptimalkan kegiatan posyandu lansia di Puskesmas.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Sejarah Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Sejarah Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian 1.1.1 Sejarah Desa Tualango Kecamatan Tilango Kabupaten Gorontalo. Desa Tualango terbentuk sejak tahun 1908. Asal mula nama Desa Tualango
