PERTANIAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU KECAMATAN POLLUNG KABUPATEN TAPANULI UTARA TAHUN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERTANIAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU KECAMATAN POLLUNG KABUPATEN TAPANULI UTARA TAHUN"

Transkripsi

1 PERTANIAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU KECAMATAN POLLUNG KABUPATEN TAPANULI UTARA TAHUN SKRIPSI DIKERJAKAN O L E H RENTINA LUMBAN GAOL DEPARTEMEN SEJARAH FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

2

3

4

5

6 KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus yang penuh Kasih dan telah Memberikan kesempatan kepada penulis untuk dapat menyelesaikan skripsi ini. Dalam penulisan skripsi ini tentunya penulis tidak dapat melakukannya sendiri tanpa bantuan dari berbagai pihak yang telah membantu. Skripsi ini dikerjakan sebagai salah satu tanggung jawab dalam menyelesaikan perkuliahan S1 di Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya USU. Adapun judul skripsi yang penulis buat yaitu PERTANIAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU KECAMATAN POLLUNG KABUPATEN TAPANULI UTARA TAHUN Penulis menyadari masih banyak kekurangan yang perlu diperbaiki dalam tulisan ini. Penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca demi perbaikan tulisan ini sehingga bermanfaat bagi kita semua. Medan, 01 Desember 2015 Penulis, Rentina Lumban Gaol Nim i

7 UCAPAN TERIMA KASIH Penulis tiada hentinya mengucapkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa atas selesainya skripsi ini. Selanjutnya ucapan terimakasih penulis tujukan kepada orang-orang yang sudah banyak membantu penulis dalam memberikan arahan, motivasi, bimbingan, dan semangat maupun saran yang penulis terima dari semua pihak, sehingga setiap kesulitan yang dihadapi dapat terselesaikan. Pada kesempatan ini dengan ketulusan hati penulis mengucapkan terimakasih yang tidak terhingga kepada: 1. Bapak Dr.Syahron Lubis, M.A. selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya. 2. Bapak Dr. M. Husnan Lubis, M.A., Drs. Samsul Tarigan, Drs. Yuddi Adrian M. M.A., selaku Pembantu Dekan I, Dekan II dan Dekan III yang telah banyak membantu selama penulis mengikuti perkuliahan. 3. Bapak Drs. Edi Sumarno, M.Hum. selaku Ketua Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya, serta sebagai dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan, motivasi, waktu luang, semangat serta perhatian kepada penulis selama proses penulisan skripsi ini. Segala bentuk kritik dan saran yang bapak berikan sangat berperan penting bagi penulis dalam mengerjakan skripsi ini. 4. Ibu Dra. Nurhabsyah, M.Si. selaku Sekretaris Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya, serta sebagai Dosen Penasehat ii

8 Akademik penulis yang telah memberikan dorongan dan nasehat-nasehat kepada penulis selama dalam mengikuti perkuliahan. 5. Seluruh staf pengajar, bapak dan ibu dosen Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya, yang telah memberikan penulis pengetahuan, membimbing penulis dalam perkuliahan dan juga kepada staf administrasi Departemen Sejarah, Bang Ampera yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan segala urusan administrasi selama masa perkuliahan. 6. Teristimewa buat orangtua penulis, Ayahanda tercinta St.E.Lumban Gaol dan Ibunda tersayang R.Situmorang yang telah memberikan cinta kasih yang tiada henti dan setiap doa-doa bagi penulis, yang setia dan tidak pernah lelah membimbing kami, membiayai serta mengajari kami dengan sabar. 7. Kakak tercinta Dina Uli Lumban Gaol, S.Pd, penulis mengucapkan terimakasih atas dukungan dan semangat yang terus diberikan kepada penulis dan juga kepada adik-adik yang tersayang, Srikarna Valentino Lumban Gaol, Helena Lumban Gaol, Damayanti Tamara Lumban Gaol, Ika Wahana Lumban Gaol dan Steven William Imanuel Lumban Gaol terimakasih banyak penulis ucapkan atas semangat, dukungan, doa,serta bantuan kepada penulis. 8. Kepada Liver Suduwalin Sitanggang, AMd, terimakasih penulis ucapkan telah memberikan semangat, motivasi, canda tawa, doa, serta bantuan kepada penulis selama penulis menjalani perkuliahan hingga selesainya skripsi ini. iii

9 9. Buat teman-teman seperjuangan stambuk 2011 sekaligus sahabat dan keluarga bagi penulis, Ita Putri Sinaga, Evelida Sinaga, Susan Yosevina Saragi, Jeny Lisnawati Tampubolon, Suhariadi Tinambunan, Josia Tinambunan, Dores Fransiskus Ginting, Lamzar Rio Rumah Horbo, Rani Sitorus, Nelvida Panjaitan, Martionar Sinurat dan yang lainnya yang tidak bisa saya sebut satupersatu. Terimakasih buat dukungan dan motivasinya, serta canda tawa yang selalu membuat penulis tak berhenti untuk tetap tersenyum. 10. Buat teman-temanku Naomi Kristina Siahaan, Natalia Lumban Gaol, Hirim Lumban Gaol, Erdi Dahlia Lumban Gaol, terimakasih atas dukungan dan semangat yang terus diberikan kepada penulis. 11. Kepada seluruh informan, terimakasih atas bantuannya kepada penulis yang bersedia memberikan informasi kepada penulis selama penulisan skripsi ini. Atas semua ini penulis tidak dapat membalas budi hanya dengan setulus hati penulis menyerahkan kepada Tuhan Masa Pengasih, semoga Tuhan memberi balasan atas segala budi baik kalian. Medan, 01 Desember 2015 Penulis, Rentina Lumban Gaol Nim iv

10 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR...i UCAPAN TERIMAKASI......ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL...viii DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi ABSTRAK....xii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah RumusanMasalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tinjauan Pustaka Metode Penelitian BAB II DESA HUTAJULU HINGGA TAHUN Wilayah dan Pemerintahan Penduduk Mata Pencaharian...21 v

11 BAB III LATAR BELAKANG BUDIDAYA TANAMAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU TAHUN Geografis Faktor Keuntungan Budidaya Praktis Warisan Orang Tua...34 BAB IV SISTEM BUDIDAYA KEMENYAN DI DESA HUTAJULU TAHUN Penyiapan Lahan dan Pembibitan Penanaman dan Perawatan Pemanenan Pengolahan Pasca Panen BAB V PERKEMBANGAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU TAHUN Petani yang Terlibat Jumlah Areal Jumlah Pohon Kualitas dan Kuantitas Produksi...64 BAB VI ASPEK ENONOMI PERTANIAN KEMENYAN DI DESA HUTAJULU TAHUN Modal dan Tenaga Kerja Pemasaran Penghasilan dan Kesejahteraan Petani.. 77 vi

12 BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan Saran...88 DAFTAR PUSTAKA...89 DAFTAR INFORMAN LAMPIRAN...94 vii

13 DAFTAR TABEL Tabel 1 Jumlah Kepala Keluarga (KK) dan Rata-Rata Jumlah Penduduk Desa Hutajulu, Tahun Tabel 2 Sampel Luas Kepemilikan Lahan Pertanian Kemenyan di Desa Hutajulu, Tahun Tabel 3 Sampel Luas Kepemilikan Lahan Pertanian Kemenyan di Desa Hutajulu, Tahun Tabel 4 Jumlah Pohon/Ha Pada Pertanian Kemenyan Tahun Tabel 5 Jumlah Pohon/Ha Pada Pertanian Kemenyan Tahun Tabel 6 Jumlah Kuantitas Produksi Kemenyan/Minggu Tahun Tabel 7 Jumlah Kuantitas Produksi Kemenyan/Minggu Tahun Tabel 8 Jumlah Kualitas Produksi Kemenyan/Minggu Tahun Tabel 9 Jumlah Kualitas Produksi Kemenyan/Minggu Tahun Tabel 10 Jumlah Penghasilan Yang Diperoleh Oleh Petani Kemenyan Tahun 1960/Minggu viii

14 Tabel 11 Jumlah Penghasilan Yang Diperoleh Oleh Petani Kemenyan Tahun 1990/Minggu.. 79 Tabel 12 Total Penghasilan Petani dari Pertanian Kemenyan dan Pertanian Lainnya tahun Tabel 13 Total Penghasilan Petani dari Pertanian Kemenyan dan Pertanian Lainnya tahun Tabel 14 Kontribusi Penghasilan Kemenyan Terhadap Ekonomi Petani, Tahun Tabel 15 Kontribusi Penghasilan Kemenyan Terhadap Ekonomi Petani, Tahun ix

15 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1 Peta Desa Hutajulu 18 Gambar 2 Skema Proses Pemasaran Kemenyan di Desa Hutajulu x

16 DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN I LAMPIRAN II LAMPIRAN III LAMPIRAN IV Foto-Foto Pohon Kemenyan Foto Gubuk/ Tempat Penginapan Petani Alat-Alat Dalam Pertanian Kemenyan Foto-Foto Getah Kemenyan xi

17 ABSTRAK Budidaya kemenyan di Desa Hutajulu dimulai pada tahun Keberadaan kemenyan sudah lama ditemukan di areal hutan Desa Hutajulu namun pada saat itu belum dibudidayakan secara khusus oleh masyarakat. Sebelum tahun 1960 masyarakat Desa Hutajulu bertani padi, kopi, danubi. Masyarakat Desa Hutajulu juga bermata pencaharian dari mencari rotan dan mengergaji di hutan dan sebelum tahun 1960 telah ada yang menanam kemenyan tetapi hanya beberapa orang. Setelah semakin meningkatnya permintaan kemenyan dan harga kemenyan yang cukup tinggi membuat masyarakat tertarik untuk membudidayakan kemenyan secara khusus. Keuntungan dapat dirasakan oleh masyarakat yaitu tanpa harus mengeluarkan modal yang besar dan pertanian kemenyan dapat mendongkrak perekonomian masyarakat Desa Hutajulu. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode sejarah dengan tahapan Heuristik (pengumpulan data atau sumber informasi), Kritik (pengujian sumbe informasi), Interpretasi (penafsiran atau penyimpulan data), serta Historiografi (penulisan dalam bentuk skripsi). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan latar belakang budidaya pertanian kemenyan di Desa Hutajulu, serta perkem bangan dan pengaruhnya terhadap perekonomian masyarakat. Dengan dibudidayakannya kemenyan di Desa Hutajulu telah menaikkan taraf kehidupan masayarakat kearah yang lebih baik, termasuk didalamnya untuk segi perekonomian dan pendidikan. xii

KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI PETANI ANDALIMAN DI DESA RIARIA KECAMATAN POLLUNG TAHUN Dra. Sri Pangestri Dewi Murni, M.A.

KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI PETANI ANDALIMAN DI DESA RIARIA KECAMATAN POLLUNG TAHUN Dra. Sri Pangestri Dewi Murni, M.A. KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI PETANI ANDALIMAN DI DESA RIARIA KECAMATAN POLLUNG TAHUN 1994-2005 SKRIPSI DIKERJAKAN OLEH: NAMA :TORNULI SIREGAR NIM :120706038 Pembimbing Dra. Sri Pangestri Dewi Murni, M.A. NIP.
