SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Teknologi Informasi untuk memperoleh Gelar Sarjana Komputer. Oleh: Elvin Djami NIM:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Teknologi Informasi untuk memperoleh Gelar Sarjana Komputer. Oleh: Elvin Djami NIM:"

Transkripsi

1 Perancangan dan Pembuatan Sistem Pendukung Keputusan Penyeleksian Pemberian Kredit bagi Calon Nasabah Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : PT Bank NTT) SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Teknologi Informasi untuk memperoleh Gelar Sarjana Komputer Oleh: Elvin Djami NIM: Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga November 2011 i

2 Lembar Pengesahan ii

3 Pernyataan Skripsi yang berikut ini : Judul : Perancangan dan Pembuatan Sistem Pendukung Keputusan Penyeleksian Pemberian Kredit Bagi Calon Nasabah Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus pada PT Bank NTT) Pembimbing : 1. Andeka Rocky Tanaamah, SE., M.Cs. 2. Jasson Prestiliano, ST., M.Cs. Adalah benar hasil karya saya : Nama : Elvin Djami Nim : Saya menyatakan tidak mengambil sebagian atau seluruhnya dari hasil karya orang lain kecuali sebagaimana yang tertulis pada daftar pustaka. Peryataan ini dibuat dengan sebenarnya sesuai dengan ketentuan yang berlaku dalam penulisan karya ilmiah. Salatiga, November 2011 (Elvin Djami) iii

4 Prakata Puji syukur dan terima kasih kepada Tuhan Yesus Kristus, atas segala tuntutan dan penyertaan-nya kepada penulis, sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul Perancangan Dan Pembuatan Sistem Pendukung Keputusan Penyeleksian Pemberian Kredit Bagi Calon Nasabah Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : PT Bank NTT) dengan baik. Skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Komputer di Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga. Skripsi ini dapat selesai berkat bantuan dari berbagai pihak yang telah memberikan bimbingan, ide, dan berbagai dukungan lainnya kepada penulis. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Bapak Andeka Rocky Tanaamah, SE., M.Cs., selaku Dekan Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana dan Pembimbing 1, terima kasih atas waktu, bimbingan, serta arahan yang diberikan bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 2. Ibu Yessica Nataliani, S.Si., M.Kom., selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. 3. Bapak Jasson Prestiliano, ST., M.Cs., selaku Pembimbing 2, terima kasih atas waktu, bimbingan, motivasi, serta arahan yang diberikan bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. iv

5 4. Bapak Adriyanto Juliastomo Gundo S.Si., M.Pd., selaku Koordinator KP/TA Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. 5. Mbak Denti, terima kasih atas bantuan surat menyuratnya. 6. Kepada para dosen pengajar dan seluruh staf Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana, terima kasih atas ilmu dan pelayanan yang telah diberikan. 7. Bapak Hernimus Messack, selaku Kepala Bagian Kredit PT Bank NTT yang membantu penulis dalam penelitian ini, terima kasih atas waktu, kesediaan, dan arahan yang diberikan. 8. Kepada kedua orang tua terkasih : Bapak Johan Djami dan Ibu Cherly Djami, terima kasih untuk kasih sayang, perhatian, semangat, doa, dan dukungan yang selalu diberikan kepala penulis. 9. Buat Kaka Ti, Kaka Fa, Kaka La, Oy terima kasih untuk doa dan dukungan yang selalu diberikan. Penulis juga mengucapkan terima kasih buat ka Adhy yang telah membantu penulis dalam mengurusi segala keperluan yang penulis butuhkan dalam menyelesaikan skripsi ini. 10. Buat keluarga Cemara II No. 8 : Arlantus, Iktus, Monictus, Kaka Ni, dan juga untuk Emil, Icha, terima kasih untuk kebersamaan selama ini dan dukungan serta doa yang diberikan. 11. Buat sahabat-sahabatku yang terkasih : zizta Mitha, zizta Yustina, dan zizta Esti, sungguh hal yang sangat membahagiakan mengenal kalian semua, terima kasih buat v

6 kebersamaan dan persahabatan selama ini. Kita untuk selamanya. 12. Kepada Sonny Fortune Manoe, terima kasih buat semua dukungan, doa, serta motivasi yang tidak pernah henti diberikan bagi penulis. 13. Untuk semua pihak yang telah membantu penulis yang tidak dapat disebutkan satu per satu. Penulis mengucapkan terima kasih atas dukungannya. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penyelesaian skripsi ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik untuk perbaikan di masa yang akan datang. Semoga skripsi ini memberikan manfaat kepada semua pihak. Salatiga, November 2011 Penulis vi

7 Daftar Isi Halaman Halaman Judul... i Halaman Pengesahan... ii Halaman Pernyataan... iii Prakata... iv Daftar Isi... vii Daftar Tabel... x Daftar Gambar... xi Daftar Kode Program... xiii Daftar Rumus... xiv Daftar Lampiran... xv Daftar Istilah... xvi Abstract... xvii Bab 1 Pendahuluan Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan Pembatasan Masalah Sistematika Penulisan... 4 Bab 2 Tinjauan Pustaka Penelitian Terdahulu Definisi Sistem Pendukung Keputusan Karakteristik Sistem Pendukung Keputusan Proses Pengambilan Keputusan Teknik Pengambilan Keputusan Pengertian Kredit Unsur-Unsur Kredit Tujuan Penggunaan Kredit Kriteria Penilaian Pemberian Kredit Prosedur Kredit Multiple Criteria Decision Making (MCDM) Multiple Attribute Decision Making (MADM) Technique for Others Reference by Similarity to IdealSolution (TOPSIS) Prosedur TOPSIS Bab 3 Metode Dan Perancangan Sistem Metode Pengembangan Sistem vii

8 3.2 Analisis Kebutuhan Sistem Proses Bisnis Kredit Persyaratan Pengajuan Kredit Prosedur Pengajuan Kredit Teknik Penilaian Permohonan Kredit Perhitungan Metode TOPSIS Alternatif Kriteria/Atribut Bobot Keputusan Analisa Spesifikasi Kebutuhan Hardware dan Software Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware) Kebutuhan Perangkat Lunak (Software) Perancangan Sistem Diagram Use Case Diagram Activity Diagram Sequence Diagram Class Perancangan Tabel Tabel User Tabel Pegawai Tabel Pemohon Tabel Credit Apply Tabel Jaminan Tabel Kriteria Tabel Bobot Perancangan Antarmuka Evaluasi Prototype Bab 4 Hasil Dan Pembahasan Implementasi Implementasi Database Hasil Perancangan Aplikasi Form Login Form Utama Master Credit Apply Delete All Hasil Penilaian TOPSIS Form Report Pengujian Pengujian Manual Pengujian Sistem viii

9 4.3.2 Hasil Pengujian Sistem Analisa Hasil Pengujian Bab 5 Penutup Kesimpulan Saran Pengembangan Daftar Pustaka... xviii ix

10 Daftar Tabel Halaman Tabel 3.1 Tabel Kriteria Nilai Skor untuk Calon Nasabah Tabel 3.2 Penilaian Kemampuan Membayar Kembali Tabel 3.3 Penilaian Nilai Agunan Tabel 3.4 Penilaian Jangka Waktu Tabel 3.5 Penilaian Status Rumah Tabel 3.6 Bobot Keputusan Tabel 3.7 Permohonan Kredit Tabel 3.8 Penilaian Jangka Waktu Nasabah Tabel 3.9 Penilaian Status Rumah Nasabah Tabel 3.10 Rating Kecocokan dari setiap Alternatif pada setiap Kriteria Tabel 3.11 Tabel User Tabel 3.12 Tabel Pegawai Tabel 3.13 Tabel Pemohon Tabel 3.14 Tabel Credit Apply Tabel 3.15 Tabel Jaminan Tabel 3.16 Tabel Kriteria Tabel 3.17 Tabel Bobot Tabel 4.1 Permohonan Kredit Calon Nasabah Tabel 4.2 Penilaian Jangka Waktu Nasabah Tabel 4.3 Penilaian Status Rumah Nasabah Tabel 4.4 Rating Kecocokan setiap Alternatif pada setiap Kriteria 99 Tabel 4.5 Bobot Keputusan Tabel 4.6 Rangking Hasil Penilaian TOPSIS Tabel 4.7 Validasi Sistem x

11 Daftar Gambar Halaman Gambar 3.1 Model Proses Waterfall Gambar 3.2 Proses Bisnis Kredit Gambar 3.3 Diagram Use Case Pada Sistem Penyeleksian Pemberian Kredit Bagi Calon Nasabah Gambar 3.4 Diagram Activity User Gambar 3.5 Diagram Activity Tambah Data Gambar 3.6 Diagram Activity Hapus Data Gambar 3.7 Diagram Activity Admin Gambar 3.8 Diagram Activity Proses Analisa Data SPK Kelayakan Kredit Gambar 3.9 Diagram Activity Mengecek Data Hasil Analisa Gambar 3.10 Diagram Activity Melihat Report Gambar 3.11 Diagram Sequence User Gambar 3.12 Diagram Sequence Admin Masukkan Data User, Calon Nasabah, dan Permohonan Kredit Gambar 3.13 Diagram Sequence Admin Masukkan Data Jaminan, Kriteria, dan Bobot Keputusan Gambar 3.14 Diagram Sequence Admin Proses Analisa Data Dan Melihat Report Gambar 3.15 Diagram Class Dari Database Kredit Bank Gambar 3.16 Tampilan Form Login Gambar 3.17 Tampilan Form Utama Gambar 3.18 Tampilan Form Input Data Permohonan Gambar 3.19 Tampilan Form Penilaian TOPSIS Gambar 3.20 Tampilan Form Report Gambar 4.1 Database SPK_TOPSIS dan Tabel-Tabelnya Gambar 4.2 Implementasi Tabel Tbl_Bobot Gambar 4.3 Implementasi Tabel Tbl_CreditApply Gambar 4.4 Implementasi Tabel Tbl_Jaminan Gambar 4.5 Implementasi Tabel Tbl_Kriteria Gambar 4.6 Implementasi Tabel Tbl_Pegawai Gambar 4.7 Implementasi Tabel Tbl_Pemohon Gambar 4.8 Implementasi Tabel Tbl_User Gambar 4.9 Form Login Gambar 4.10 Peringatan Username dan Password Gambar 4.11 Form Menu Utama xi

12 Gambar 4.12 Form View Master Credit Apply Gambar 4.13 Form New Master Credit Apply Gambar 4.14 Form Save Master Credit Apply Gambar 4.15 Form Delete Master Credit Apply Gambar 4.16 Form Delete All Gambar 4.17 Form Hasil Penilaian TOPSIS Gambar 4.18 Form Report Gambar 4.19 Master Calon Nasabah Gambar 4.20 Master Credit Apply Gambar 4.21 Hasil Penilaian Gambar 4.22 Report xii

13 Daftar Kode Program Halaman Kode Program 4.1 Kode Program untuk Menampilkan Form Credit Apply Kode Program 4.2 Kode Program untuk Membuat Credit Apply Baru Kode Program 4.3 Kode Program untuk Menyimpan Data Credit Apply Kode Program 4.4 Kode Program untuk Menghapus Data pada Form Credit Apply Kode Program 4.5 Kode Program untuk Delete All Kode Program 4.6 Kode Program untuk Proses pada SQL TOPSIS Kode Program 4.7 Kode Program untuk Report xiii

14 Daftar Rumus Halaman Rumus 2.1 Matriks Keputusan yang Ternormalisasi Rumus 2.2 Matriks Keputusan yang Ternormalisasi Terbobot Rumus 2.3 Matriks Solusi Ideal Positif (A+) dan Matriks Solusi Rumus 2.5 Ideal Negatif (A-) Jarak Antara Nilai setiap Alternatif dengan Matriks Solusi Ideal Positif dan Matriks Solusi Ideal Negatif Rumus 2.7 Nilai Preferensi untuk setiap Alternatif Rumus 3.1 Angsuran Pokok Pinjaman/bulan Rumus 3.2 Perhitungan Bunga Rumus 3.3 Angsuran/bulan Rumus 3.4 Kemampuan Membayar Kembali Rumus 3.5 Total Pinjaman Rumus 3.6 Nilai Agunan Rumus 3.7 Penilaian Agunan xiv

15 Daftar Lampiran Halaman Lampiran 1 Surat Persetujuan Penelitian... xix Lampiran 2 Formulir Pengajuan Kredit... xx xv

16 Daftar Istilah SPK TOPSIS MCDM MADM MODM UML NIP KTP SIM NPWP TASPEN SK KARPEG BPKB : Sistem Pendukung Keputusan : Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution : Multi Criteria Decision Making : Multiple Attribute Decision Making : Multi Objective Decision Making : Unified Modelling Language : Nomor Induk Pegawai : Kartu Tanda Penduduk : Surat Ijin Mengemudi : Nomor Pokok Wajib Pajak : Tabungan dan Asuransi Pegawai Negeri : Surat Keputusan : Kartu Pegawai : Buku Pemilikan Kendaraan Bermotor xvi

17 Abstract Seeing the development of technology is developing rapidly increasing, companies need information systems that can support decisionmaking requirement. The existence of a bank's lending activities is certainly one advantage for the bank including also the customers. In need of credit ratings as a material consideration for the prospective customer before the bank decides to accept or reject the request of prospective customers, this is done given the risk of uncollectible big enough. To assist in determining a person's determination would be eligible for a loan then takes a decision support system. This study aims to design and build a Decision Support System for Selecting Candidates Lending Customer using TOPSIS method. The criteria used in determining the decision, among others, ability to repay, collateral value, duration and status of the house. The benefits of this application is to provide an alternative form of reference to the bank in determining the prospective customer who deserved the credit. Keywords : Decision Support System, TOPSIS Method. xvii

Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW)

Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW) Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW) Skripsi Diajukan kepada Fakultas Teknologi Informasi untuk memperoleh Gelar Sarjana Komputer Oleh : Christian
