NIKEN DYAH AYU FITRIANA A

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "NIKEN DYAH AYU FITRIANA A"

Transkripsi

1 KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS BELAJAR DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Skripsi Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi Diajukan Oleh: NIKEN DYAH AYU FITRIANA A PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017 i

2 KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS BELAJAR DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Skripsi Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi Diajukan Oleh: NIKEN DYAH AYU FITRIANA A PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017 ii

3 PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini, Nama : Niken Dyah Ayu Fitriana NIM : A Program Studi : Pendidikan Akuntansi Judul Skripsi : KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS BELAJAR DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya serahkan ini benar-benar hasil karya saya sendiri dan bebas plagiat karya orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu / dikutip dalam naskah dan disebutkan pada daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti skripsi ini hasil plagiat, saya bertanggung jawab sepenuhnya dan bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku. Surakarta, Februari 2017 Yang membuat pernyataan, Niken Dyah Ayu Fitriana NIM. A iii

4 PERSETUJUAN KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Diajukan Oleh : NIKEN DYAH AYU FITRIANA A Skripsi telah disetujui oleh pembimbing skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk dipertahankan di hadapan tim penguji skripsi Surakarta, Februari 2017 Dr. Djalal Fuadi, M.M. NIK : 276 iv

5 HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Yang dipersiapkan dan disusun oleh: NIKEN DYAH AYU FITRIANA A Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji padahari..tanggal Januari 2017 dan dinyatakan telah memenuhi syarat Susunan Dewan Penguji 1. Dr. DjalalFuadi, M.M. (.) 2. Dr. Sabar Narimo, M.Pd. (. ) 3. Dr. Suyatmini, SE, M. Si. (.) Surakarta, Februari 2017 Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan, Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. NIP v

6 Halaman Motto Musuh yang paling berbahaya di atas dunia ini adalah penakut dan bimbang. Teman yang paling setia, hanyalah keberanian dan keyakinan yang teguh (Andrew Jackson) Kegagalan tidak diukur dari apa yang telah Anda raih, namun kegagalan yang telah Anda hadapi, dan keberanian yang membuat Anda tetap berjuang melawan rintangan yang bertubi-tubi (Orison Swett Marden) Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalatmu sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar (Al-Baqarah: 153) Kesuksesan bukan dilihat dari kekayaan, akan tetapi sukses adalah sebuah pencapaian yang kitainginkan (Penulis) vi

7 Halaman Persembahan Seiring dengan do a, puji syukur Alhamdulillah hamba panjatkan atas keagungan Allah SWT akhirnya lembaran demi lembaran karya penulis dapat diselesaikan. Dengan rasa syukur penulis mempersembahkan karya ini kepada: 1. Kedua orang tua saya tercinta Bapak Supriyana dan Mami Atika Susiana dengan segala hormat dan baktiku terima kasih telah mendidik dan membimbingku dengan penuh cinta dan kasih sayang dan pengorbanan yang tiada hentinya, rangkaian doa yang tak pernah putus mengiringi setiap langkahku hingga tercapai cita-citaku demi masa depan yang cerah. 2. Adikku tersayang Mellinia Puspitasari terimakasih atas segala dukungan dan motivasinya. 3. Bapak dosen pembimbing skripsi Dr. Djalal Fuadi yang telah memberikan bimbingan kepadaku dengan kesabaran dan ketulusan demi ilmu yang bermanfaat. 4. Sahabatku Desmi Budiyatun, Ria Renny M.P, Luluk Kurniawati, Erla Aminawati, Alfiana Qori terimakasih atas segala dukungan dan bantuanmu selama ini, yang selalu menemani hari-hariku dalam menuntut ilmu, berbagi kasih dalam suka maupun duka. 5. Teman terkasih Dhoni Fernando Widi Baskoro terima kasih atas motivasimu yang telah memberikanku inspirasi dalam menyelesaikan skripsi ini, dan terima kasih telah memberikan warna dalam setiap langkah jalanku. 6. Teman-teman kelas D dan teman-teman seperjuangan Pendidikan Akuntansi 2012, selamat berjuang dalam menggapai cita-cita. 7. Almamaterku tercinta. vii

8 ABSTRAK KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS BELAJAR DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Niken Dyah Ayu Fitriana/A Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta Tujuan penelitian ini adalah: untuk mengetahui 1) pengaruh kreatifitas belajar terhadap kemandirian belajar siswa kelas X Akuntansi SMK N 1 Klaten. 2) pengaruh intensitas pemanfaatan perpustakaan terhadap kemandirian belajar siswa kelas X Akuntansi SMK N 1 Klaten. 3) pengaruh kreatifitas belajar dan intensitas pemanfaatan perpustakaan terhadap kemandirian belajar siswa kelas X Akuntansi SMK N 1 Klaten. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X Akuntansi SMK N 1 Klaten. Teknik pengambilan sampel menggunakan Sample Porposional Random Sampling yaitu sebanyak 143 responden. Data yang diperlukan diperoleh melalui angket dan dokumentasi. Angket sebelumnya telah diuji cobakan dan diuji validitas serta diuji reliabilitas. Teknik analisis data yang digunakan adalah prasyarat analisis menggunakan uji normalitas dan uji linearitas, sedangkan uji hipotesis mengunakan uji regresi linier berganda, uji F, uji t, uji R 2, dan sumbangan relative dan efektif. Hasil persamaan regresi memperoleh persamaan regresi kreatifitas belajar yaitu Y = 14, ,346X 1 + 0,452X 2. Kesimpulan dari penelitian ini adalah : 1) Kreatifitas belajar berpengaruh signifikan terhadap kemandirian belajar siswa. Hal ini terbukti dari hasil uji t yang mempeoleh t hitung > t tabel (5,080 > 1,985); 2) Intensitas pemanfaatan perpustakaan berpengaruh signifikan terhadap kemandirian belajar siswa. Hal ini terbukti dari hasil uji t yang memperoleh t hitung > t tabel (6,674 > 1,985); 3) Kreatifitas belajar dan intensitas pemanfaatan perpustakaan secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kemandirian belajar siswa. Hal ini terbukti dari hasil uji F yang memperoleh F hitung > F tabel (52,156 > 3,090). Hasil uji koefisien determinasi diperoleh R 2 = 0,518, yang artinya diartikan bahwa 51,8% perubahan/variasi variabel Y (Kemandirian Belajar) dikarenakan oleh adanya perubahan/variasi variabel X (Kreatifitas Belajar dan Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan) sedangkan 48,2% sisanya dikarenakan oleh adanya perubahan variabel lain yang tidak masuk dalan model lain dan sebagainya. Kata Kunci: kemandirian belajar siswa, kreatifitas belajar, intensitas pemanfaatan perpustakaan viii

9 ABSTRACK LEARNING INDEPENDENCE IN TERMS OF CREATIVITY AND INTENSITY OF LIBRARY USE IN CLASS X ACCOUNTING SUBJECTS IPS SMK N 1 KLATEN Niken Dyah Ayu Fitriana / A Accounting Education Studies Program Faculty of Teacher Training and Educational Sciences University of Muhammadiyah Surakarta The purpose of this study are : 1) creativity effect of learning on student learning independence class X Accounting SMK N 1 Klaten. 2) the influence of the intensity of use ofnthe library to the independence of student learning class X Accounting SMK N 1 Klaten. 3) influence learning creativity and intensity of use of the library to the independence of student learning class X Accounting SMK N 1 Klaten. This study uses quantitative methods associative. The population in this study were all students of class X accounting SMK N 1 Klaten. The sampling technique used Proporsional Sample random Sampling that as many as 143 respondents. Necessary dataobtained through questionnaires and documentation. The questionnaire has previously been tested amd tested for validity and reliability were tested. Data analysis technique used is the prerequisite analysis using normality test and linearity test, whereas hypothesis testing using multiple linear regression, F test, t-test, R2, and the relative contribution and effective. The results of the regression equation obtained regression independent learning that Y = 14, ,346X 1 + 0,452X 2. The conclusion of this study were: 1) Learning creativity significant effect on student learning independence. This is evident from the test result were obtained t t hitung > t tabel (5,080 > 1,985); 2) Intensity of use the library significant incluence the independence student learning. This is evident from the test result were obtained t t hitung > t tabel (6,674 > 1,985); 3) Creativity and intensisty of use of the library studying together significant effect on student learning independence. This isevident from the test resut were obtained F F hitung > F tabel (52,156 > 3,090). Coefficient determination test result obtained R 2 = 0,518, meaning that 51,8% mean change / variation Y (Independent Learning) caused by the change / variation of the variable X ( Learning Creativity and Intensity of Library Use), while 48,2% the rest is to changes in other variables not included in other models and so forth. Keywords: independent learning, learning creativity, the intensity of the use of libraries. ix

10 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi ini dengan judul: KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS BELAJAR DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Skripsi ini disusun guna memenuhi sebagian persyaratan dalam memperoleh gelar Sarjana Pendidikan S-1 pada Program Studi Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Selama penyusunan skripsi ini, penulis tidak lepas dari bantuan berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis ucapkan terima kasih: 1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, SE., M.Hum., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang berkenan memberikan ijin dalam penyusunan skripsi ini. 2. Dra. Hj. Titik Asmawati, SE., M.Si.,selaku ketua Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah bersedia membantu dalam kegiatan perkuliahan dan terwujudnya skripsi ini. 3. Alm Drs. Nur Chusni, M.Ag., selaku Pembimbing Akademik, yang telah memberikan semangat dan membimbing saya selama saya menjadi mahasiswa di Universitas Muhammadiyah Surakarta ini. 4. Dr. Djalal Fuadi, M.M, selaku Pembimbing saya, terima kasih atas kesabaran dan nasihat sejak awal penyusunan hingga terselesaikannya skripsi ini. 5. Dosen Program Studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan pengetahuan yang banyak selama studi. x

11 6. Semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari, kesalahan dan kekurangan yang ada pada diri penulis dalam penyusunan skripsi ini. Dengan tangan terbuka, penulis menerima kritik dan saran demi kesempurnaan skripsi ini. Akhirnya, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis dan pembaca umumnya. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, Februari 2017 Niken Dyah Ayu Fitriana xi

12 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN PENGESAHAN... v HALAMAN MOTTO... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii ABSTRAK... viii ABSTRACT... ix KATA PENGANTAR... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 5 C. Pembatasan Masalah... 5 D. Rumusan Masalah... 6 E. Tujuan Penelitian... 6 F. Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kajian Teori Kemandirian Belajar Kreatifitas Belajar Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan B. Penelitian Terdahulu C. Kerangka Berpikir xii

13 BAB III BAB IV D. Hipotesis METODE PENELITIAN A. Jenisdan Desain Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Populasi, Sampel, dan Sampling Populasi Sampel Sampling D. Definisi Operasional Variabel Variabel Terikat Variabel Bebas E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data Metode Angket atau Kuisioner Metode Dokumentasi Instrumen Pengumpulan Data F. Teknik Analisis Data Analisis Regresi Berganda Uji Secara Serempak (Uji F) Uji t Uji Koefisien Detremiasi (R 2 ) Sumbangan Relatif dan Sumbangan Efektif HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Sejarah Singkat SMK N 1 Klaten Deskripsi Data Hasil Angket Variabel Kreatifitas Belajar (X 1 ) Deskripsi Data Hasil Angket Variabel Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan (X 2) Deskripsi Data Kemandirian Belajar Siswa (Y) B. Uji Prasyarat Uji Normalitas xiii

14 2. Uji Linearitas C. Analisis Data Analisis Regresi Linier Berganda Uji t Uji F Koefisien Determinasi Sumbangan Prediktor (SR dan SE) D. Pembahasan Pengaruh Kreatifitas Belajar dengan Kemandirian Belajar Siswa Pengaruh Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan dengan Kemandirian Belajar Siswa Pengaruh Kreatifitas Belajar dan Inensitas Pemanfaatan Perputakaan dengan Kemandirian Belajar Siswa E. Keterbatasan Penelitian BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

15 DAFTAR TABEL Tabel1.1 Indikator Sikap Kreatifita Siswa Tabel 3.1 Jumlah Siswa Setiap Kelas Tabel 3.2 Penentuan Jumlah Sampel Tabel 3.3 Proporsional Random Sampling Tabel 3.4 Kisi-kisi Angket Tabel 4.1 Ringkasan Uji Validitas Kemandirian Belajar Tabel 4.2 Ringkasan Uji Validitas Kreatifitas Belajar Tabel 4.3 Ringkasan Uji Validitas Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan Tabel 4.4 Ringkasan Uji Reliabilitas Angket Tabel 4.5 Daftar Statistik Kreatifitas Belajar Tabel 4.6 Daftar Statistik Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan Tabel 5.1 Daftar Statistik Kemandirian Belajar Siswa Tabel 5.2 Hasil Uji Normalitas Tabel 5.3 Ringkasan Uji Linearitas Tabel 5.4 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda xv

16 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka berfikir Gambar 4.1 Histogram Kreatifitas Belajar Gambar 4.2 Histogram Intensitas Pemanfaatan Perpustakaan Gambar 4.3 Histogram Kemandirian Belajar Siswa xvi

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Angket Lampiran 2 Skor Hasil Uji Coba (Try Out) Angket Lampiran 2 Nama Responden Tryout Lampiran 4 Uji Validitas Lampiran 5 Uji Reliabilitas Lampiran 6 Daftar Nama Siswa Sebagai Sampel Penelitian Lampiran 7 Skor Hasil Penelitian Angket Lampiran 8 Statistik Deskriptif dan Histogram Lampiran 9 Uji Normalitas Lampiran 10 Uji Linieritas Lampiran 11 Analisis Regresi Linier Berganda Lampiran 12 Perhitungan SR% dan SE% Lampiran 13 Total Value of r Product Moment Lampiran 14 Nilai Kritis L Untuk Uji Liliefors Lampiran 15 Distribusi Nilai t tabel Lampiran 16 Distribusi Nilai F tabel Surat Riset xvii

Diajukan Oleh : NIKEN DYAH AYU FITRIANA A

Diajukan Oleh : NIKEN DYAH AYU FITRIANA A KEMANDIRIAN BELAJAR DITINJAU DARI KREATIFITAS BELAJAR DAN INTENSITAS PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN PADA SISWA KELAS X AKUNTANSI MATA PELAJARAN IPS DI SMK N 1 KLATEN Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan
