TESIS KORELASI ANTARA RELIGIUSITAS DENGAN KEBAHAGIAAN SUBJEKTIF: SUATU STUDI DI JEMAAT GMIM ZEBAOTH WANEA MANADO

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TESIS KORELASI ANTARA RELIGIUSITAS DENGAN KEBAHAGIAAN SUBJEKTIF: SUATU STUDI DI JEMAAT GMIM ZEBAOTH WANEA MANADO"

Transkripsi

1 TESIS KORELASI ANTARA RELIGIUSITAS DENGAN KEBAHAGIAAN SUBJEKTIF: SUATU STUDI DI JEMAAT GMIM ZEBAOTH WANEA MANADO Diajukan kepada Program Studi Magister Sosiologi Agama Fakultas Teologi UKSW Untuk memperoleh gelar Magister Sains OLEH: Naomi Henderina Nggadas MAGISTER SOSIOLOGI AGAMA UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2013 i

2 ii

3 Lembar Pernyataan Keaslian iii

4 Kisah Inspiratif Konon kebahagiaan itu seperti sebuah bola kristal, bola kristal ini langsung hancur ketika jatuh ke bumi, serpihannya berserakan dan semua orang bergegas memungutnya, Ada yang mendapat banyak, ada yang mendapat sedikit Namun yang jelas tidak ada yang mendapatkanya utuh. (Look For a Star) iv

5 PERSEMBAHAN Tesis ini ku persembahkan untuk orang-orang yang telah berkorban di dalam hidupku. Kedua orang yang menjadi inspirasi bagiku untuk terus melangkah maju, demi hadirnya kebahagiaan yang sesungguhnya. Teruntuk Papa Mertua, (Alm.) Drs. Notje Rogahang, MS yang meninggal di saat aku sedang mempersiapkan proposal penelitian dan teruntuk putri pertamaku yang sangat aku kasihi (Alm.) Shanon Vanessa Selvacella Rogahang Yang meninggal di saat tesis ini rampung. Bermainlah dengan gembira di alam sana, sayang. v

6 KATA PENGANTAR Ketika kata demi kata terangkai membentuk sebuah ide, yang kemudian tertuang dalam sebuah karya ilmiah, penulis pun tiba pada satu titik sadar bahwa semuanya ini adalah berkat tuntunan Sahabatku. Dari Dialah mengalir segala ide, karena Dialah Logos itu sendiri. Pencarian makna kebahagiaan dalam ranah iman pun pada akhirnya terbatas pada ketidakmampuan penulis untuk menggali betapa luasnya nuansa ilmu dari Sang Logos. Sampai di sinipun penulis hanya bisa terkagumkagum,atas penyertaan-nya, Terpujilah Kristus! Tesis ini sebenarnya dipersiapkan sebagai ungkapan iman penulis yang ingin memberikan sebuah bukti yang akurat bahwa ada kebahagiaan di dalam beriman. Awalnya proses penyusunan ide berjalan lancar, namun kendala mulai menantang ketika satu demi satu anggota keluarga penulis, yang merupakan sumber kebahagiaan penulis, berpulang ke pangkuan Sang Sahabat. Kesedihan pun sangat terasa, dan memengaruhi minat penulis secara negatif untuk berhenti dari semua karya ini. Luar biasa berat ujian awal pra-tesis ini. Pada akhirnya, perjuangan batin penulis bermuara pada satu tekad untuk melangkah maju, berbekal harapanpada sebuah hadiahindah dan kenangan manis yang ingin penulis persembahkan kepada cinta yang telah berpulang, maka karya ilmiah ini pun penulis lanjutkan. Inilah hasil sebuah cetakan tinta hitam yang berusaha meyakinkan pembaca tentang makna kebahagiaan di dalam iman, sekalipun ditulis olehseseorang yang sedang mengalami duka yang mendalam. Penulis sadar bahwa tesis ini selesai bukan karena kehebatan penulis, melainkan sebagian besar adalah hasil topangan, dukungan moral dan spiritual dari mereka yang penulis banggakan.kepada Bapak Pdt. Dr. Daniel Nuhamara, Ed.D selaku dosen pembimbing, yang sudah penulis anggap sebagai orang tua penulis, dihaturkan terima kasih atas bimbingan, arahan-arahan, dan gagasan-gagasan yang sangat membangun strukur ide penulis. Dari beliaulah penulis memperoleh retorika pikir soal penyelesaian sebuah karya ilmiah. Juga kepada Bapak Pdt. Dr. Thobias Messakh selaku pembimbing, yang sudah banyak mengoreksi tesis ini dan yang telah membagikan ide-ide psiko-sosial dan sosio-pastoral guna melengkapi ide-ide dasar penulis untuk menemukan benang merah antara Sosiologi Agama dan Pastoral dalam pengembangan Tesis ini. vi

7 Segenap dosensecara khusus para pengajar di PPS-SA. Terutama kepada Dr. David Samiyono, selaku Kaprogdi MSA yang telah meluangkan waktu, memberi tenaga serta pemikirannya untuk mengajar dan membimbing penulis. Staf TU fakultas Teologi UKSW terutama Mba Liana selaku petugas TU MSA, yang dengan telaten dan tekun menolong dalam proses administrasi selama penulis berada dalam masa studi, penulis haturkan terimakasih. Dr. Citra Laturiwu, yang telah membuka wawasan penulis untuk berani keluar dari zona nyaman dan mencoba sesuatu yang baru, dan yang telah menolong penulis untuk mengerti akan makna hidup sebagai anak Tuhan di tengah dunia saat ini,terimakasih atas segalanya. Kepada sahabat-sahabat angkatan 2011 Program Pascasarjana Sosiologi Agama UKSW,Mima, Kak Rosa, Ibu Julia, Lerry, Gustaf, Gerald, Nuel, Kak Jeffry, Madlyne, Pale, Pipo, Sari, Aleka, Dano, Pak Echo, Reina, Min, Andre, Agnez, Yusti, Ona W, Taya, Keke, Fany, Fensia,Pak Hans, Firman, Ina, Mas Suwito, Mas Teguh, Mas Ayub, Mas Arnis, Yudi, Ensa,Kaka Melki,Nei, Ana, Betrix, Meydi, Novel,to o Melki, Christy, Asroni, Heri, pak Oka, Bu Reni, yang telah berjuang bersama penulis, yang terus memberikan spirit untuk terus melangkah maju hingga titik darah penghabisan. Kepada mereka semua penulis haturkan terima kasih. Juga kepada mereka yang selalu penulis ganggu dengan lembaran-lembaran tesis yang harus mereka baca dan kristisi, kepada Kaka Fritz E. Banunaek,Ricky Ngili, IpinMasua, Echy Roen dan Ayu,Wendi Bulan, Evi Bunga,terima kasih atas sumbangan-sumbangan idenya. Untuk segenap Komisi Remaja dan Pemuda GMIM Zebaoth Wanea (Inton, Nyonyo, Cici, Arini, dll), yang sudah membantu penulis selama masa penelitian, terima kasih banyak, tanpa bantuan kalian, niscaya tesis ini tidak dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Tak lupa juga penulis haturkan terima kasih kepada Kakak Frida dan Koko Ayok.Juga kepada, Om Adi Ngefak, Kel. Papilaya-Papi Timy dan Mami Mery Papilaya, Mety, Chale dan Edi-,Olenk Semen dan Ain, yang juga sudah memberikan dukungan moril bagi penulis ketikaberkelut dengan masa-masa suka dan duka. Segala kebaikan mereka akan selalu dikenang, khususnya ketika penulis sedang mengalami dukacita. Mereka menyembuhkan luka hati penulis. vii

8 Kepada anak-anak Luar Pulau di kos Dipo 18, mama-mama ani Tika, Linda, Livia, Yuni&Opa Max, Ria, Kezia, Greed, En& An, Fobi, Ance, Odi, Fani, Kado, Ain, Ona, Lia, Meirlis, Ebi, juga penjaga kos Pak Di dan Pak No. terima kasih atas suasana kebersamaan yang telah tercipta selama ini. Momen suka dan duka yang kita alami, khususnya persitiwa kelahiran dan kematian anakku, Shanon, sudah membentuk rasa persaudaraan yang sangat mendalam di antara kita. Pertolongan kalian takkan pernah terlupakan. penulisberhutang nyawa kepada kalian. Terima kasih yang sangat besar penulis haturkan kepada Mama mertua yang selalu mendampingi penulis dari awal penulisan, proses penelitian, hingga penyajian tesis ini, meskipun diliputi suasana duka, beliau tetap bertahan dan memberikan kasih sayang yang tak mungkin penulis lupakan. Adik Diva, keponakan penulis yang lucu namun penuh perhatian, yang sudah menemani dalam proses penyelesaian tesis ini, Mama Derin sayangsama skali sama kamu. Teruntuk kakakku yang terkasih Yap Nggadas, yang dalam perjuangannya mencari makna hidup, ia tidak pernah lelah untuk memberikan dukungan moral dan materi. Bagi dunia kamu mungkin hanyalah seseorang, tapibagiku kaulah kebanggaanku. Juga kepada keluarga Wuisang-Rogahang (Kak Cal, Kak Pipie, Love, Diva dan Cecei), keluarga Sahelangie-Rogahang (Kak Nicky, Kak Nova, Ayen dan Misael), Teo Mas Welkis dan kakak Samuel Welkis, Kak Marthen ndoen, dan semua keluarga besarku, terima kasih untuk semua dukungan doa dan harapan yang ada selama ini. Terutama kepada suamiku, Steven Rogahang, yang sudah menemani penulis dalam proses penyelesaian studi ini. Terima kasih atas semangat juangnya yang tinggi yang terus menginspirasi penulis untuk melakukan sesuatu yang lebih bermakna. Keberadaannya di samping penulis merupakan anugerah terindah dari Tuhan. Akhirnya, tidak ada yang sempurna di dunia ini. Setiap kajian ilmiah tentu memiliki kekurangan, karena dari kekurangan itulah ilmu itu berkembang. Penulis sadar bahwa tesis ini memiliki banyak kelemahan. Karena itu sangat dibutuhkan kritik dan saran yang membangun sebagai bentuk respon positif pembaca untuk kemajuan ilmu pengetahuan modern. Salatiga, Juni 2013 Penulis viii

9 ABSTRAKSI Penelitian ini bertujuan mengetahui korelasi religiusitas dengan kebahagiaan subjektif, korelasi usia dan jenis kelamin dengan kebahagiaan subjektif, mengetahui dimensi apa saja dalam religiusitas yang mempunyai hubungan paling kuat dengan kebahagiaan subjektif dan menganalisa faktor-faktor dalam religiusitas dan kebahagiaan yang paling mempengaruhi hubungan ini. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi pada penelitian ini sejumlah 484 orang. Sampel yang digunakan sebanyak 209 orang. Tehnik penghitungan sampel menggunakan Slovin dan pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Instrument penelitian yang digunakan ialah skala kebahagiaan SWB dan skala religiusitas yang dibuat dengan model skala likert, serta faktorfaktor religiusitas dan kebahagiaan subjektif. Analisis data yang digunakan korelasi Pearson Product Moment (dengan program komputer SPSS 16 for Windows 7) pada taraf signifikansi < 0.0. Hasil yang ditemukan ialah religiusitas memberikan dampak positif kepada anggota jemaat GMIM Zebaoth Wanea Manado, meskipun lemah (0.292) dengan syarat signifikansi (P<0.05). Dimensi yang paling kuat ialah dimensi intelektual (0.000), ritual (0.025), dan konsekuesional (0.000), dengan syarat signifikansi (P<0.05). Faktor dalam religiusitas yang paling mempengaruhi ialah pengetahuan akan iman dan faktor dalam kebahagiaan subjektif yang paling mempengaruhi ialah agama (RI 8.5%), tidak ditemukan adanya hubungan antara usia dan kebahagiaan subjektif, pada laki-laki sedangkan pada perempuan ada hubungan yang signifikan. Key words : Religiusitas, kebahagiaan subjektif. ix

10 DAFTAR TABEL Tebel 1. Gambaran jemaat Zebaoth Wanea...49 Tabel 2. Interval Usia Tabel 3. Jenis kelamin Tabel 4. Pekerjaan Tabel 5. Religiusitas Tabel 6. Dimensi Ideologi Tabel 7. Dimensi Intelektual...75 Tabel 8. Dimensi Ritual...76 Tabel 9. Dimensi Eksperiensial...77 Tabel 10. Dimensi Konsekuensial Tabel 11. SWLS...78 Tabel 12. SPANE-P...79 Tabel 13. Interval SPANE-P Tabel 14. SPANE-N Tabel 15. Interval SPANE-N Tabel 16. SPANE-B...82 Tabel 17. Interval SPANE-B...83 Tabel 18. Z-score...84 Tabel 19. SWB Tabel 20. Interval SWB Tabel 21. Validitas SWLS Tabel 22. Validitas SPANE-P Tabel 23. Validitas SPANE-N Tabel 24. Validitas Faktor Religiusitas Tabel 25. Reliabilitas Skala Religiusitas Tabel 26. Reliabilitas Skala SWLS Tabel 27. Reliabilitas Skala SPANE-P Tabel 28. Reliabilitas Skala SPANE-N Tabel 29. Reliabilitas Skala Faktor Religiusitas Tabel 30. Reliabilitas Skala Faktor Kebahagiaan Tabel 31. One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Tabel 32. Uji Regresi Tabel 33. ANOVA...95 Tabel 34. Koefisien Regresi...95 x

11 Tabel 35. Interpretasi Koefisien Korelasi Product Moment Tabel 36. Koefisien Korelasi Antara Religiusitas dan SWB...97 Tabel 37. Koefisien Korelasi Antara Dimensi Religiusitas dan SWB...98 Tabel 38. Korelasi Antara usia dan SWB Tabel 39. Korelasi Antara laki-laki dan SWB Tabel 40. Antara Perempuandan SWB xi

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Pekerjaan.. 71 Gambar 2. Religiusitas.. 73 Gambar 3. Normal P-Plot of Regression Standarized Residual.. 96 xii

13 DAFTAR ISI PENGESAHAN SURAT PERNYATAAN KISAH INSPIRATIF... iii PERSEMBAHAN... iv KATA PENGANTAR... v ABSTRAKSI... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR ISI... xii BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Signifikansi Penelitian... 7 E. Sistematika Penulisan... 8 BAB II. RELIGIUSITAS DAN KEBAHAGIAAN SUBJEKTIF (SUBJECTIVE WELL-BEING) A. Religiusitas Pengertian Religiusitas Dimensi Religiusitas Faktor-faktor yang Memengaruhi Religiusitas Tahap-tahap Perkembangan Religiusitas Hirarkhi Kebutuhan manusia xiii

14 Menurut Abraham Maslow B. Kebahagiaan Subyektif 1. Pengertian Kebahagiaan Subyektif Aspek-aspek Kebahagiaan Faktor-faktor yang Memengaruhi Kebahagiaan Subyektif C. Hubungan Antara Religiusitas dan Kebahagiaan Subyektif 1. Persoalan Hubungan Penelitian-penelitian Sebelumnya D. Hipotesis Penelitian BAB III. METODE PENELITIAN A. Lokasi Penelitian B. Waktu Penelitian C. Populasi, Sampel dan TeknikSampling Populasi Sampel dan Teknik Sampling D. Variabel dan Definisi Operasional Variabel Penelitian Definisi Operasional E. Metode dan Desain Penelitian Metode Penelitian Desain Penelitian F. Proses Pengumpulan Data Data Instrumen Penelitian a. Isian Data b. Skala Religiusitas c. SWLS (Satisfaction With Life Scale) d. SPANE (Scale of Positive and Negative Experiences) e. Skala Faktor-faktor Religiusitas.. 62 f. Skala Faktor-faktor Kebahagiaan 62 G. Pengolahan Data dan Teknik Analisis Uji Validitas dan Uji Reliabilitas xiv

15 a. Uji Validitas b. Uji Reliabilitas Uji Asumsi Klasik a. Uji Normalitas b. Uji Regresi Sederhana Analisis Korelasi Pearson Product Moment. 66 BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN INTERPRETASI A. Profil Responden Profil Responden Berdasarkan Usia Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Profil Responden Berdasarkan Pekerjaan B. Gambaran Religiusitas Responden Gambaran Dimensi Ideologi Gambaran Dimensi Intelektual Gambaran Dimensi Ritual Gambaran Dimensi Eksperiensial Gambaran Dimensi Konsekuensial C. Gambaran SWLS(Satisfaction With Life Scale) Responden 78 D. Gambaran SPANE Responden SPANE-P SPANE-N SPANE-B E. Gambaran SWB (Subjective Well-Being) Responden F. Gambaran Faktor-faktor Religiusitas G. Gambaran Faktor-faktor Kebahagiaan H. Analisa Data a. Uji Validitas b.reliabilitas Data Uji Asumsi Analisa Korelasi Antara Religiusitas dan Kebahagiaan Subyektif Korelasi Antara Dimensi-dimensi Religiusitas dengan Kebahagiaan Subyektif Korelasi Antara Usia, Jenis kelamin xv

16 dengan Kebahagiaan Subyektif I. Interpretasi Hasil Penelitian BAB V. KESIMPULAN A. Simpulan B. Saran LAMPIRAN KEPUSTAKAAN xvi

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Kuesioner Lampiran 2. Deskripsi Skala Religiusitas Lampiran 3. Deskripsi Dimensi Ideologi Lampiran 4. Deskripsi Dimensi Intelektual Lampiran 5. Deskripsi Dimensi Ritual Lampiran 6. Deskripsi Dimensi Eksperiensial Lampiran 7. Deskripsi Dimensi Konsekuensial Lampiran 8. Deskripsi SWLS Lampiran 9. Lampiran 10. Hasil Uji Validitas Data Skala Religiusitas Hasil Uji Validitas Data Skala Faktor-faktor Kebahagiaan. 128 Lampiran 11. Lampiran 12. Data Sensus Jemaat GMIM Zebaoth Wanea Manado Surat Penelitian xvii

BAB IV KORELASI ANTARA RELIGIUSITAS DAN KEBAHAGIAAN SUBYEKTIF: PENYAJIAN DATA DAN ANALISA

BAB IV KORELASI ANTARA RELIGIUSITAS DAN KEBAHAGIAAN SUBYEKTIF: PENYAJIAN DATA DAN ANALISA BAB IV KORELASI ANTARA RELIGIUSITAS DAN KEBAHAGIAAN SUBYEKTIF: PENYAJIAN DATA DAN ANALISA A. Profil Responden Berdasarkan rumus teknik sampling Slovin, sebagaimana yang dipaparkan pada Bab 3, maka populasi
