METODE PENELITIAN. Tempat dan Waktu Penelitian. Desain Penelitian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "METODE PENELITIAN. Tempat dan Waktu Penelitian. Desain Penelitian"

Transkripsi

1 23 METODE PENELITIAN Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian dilaksanakan di Kabupaten Kotabaru Propinsi Kalimantan Selatan. Pemilihan lokasi penelitian secara purposive yang didasarkan atas pertimbangan antara lain: 1). Kabupaten Kotabaru telah dimekarkan menjadi 2 kabupaten dengan terbentuknya Kabupaten Tanah Bumbu, 2) potensi dan fungsional lahan-lahan pertanian produktif berada di Kabupaten Tanah Bumbu. Dengan pertimbangan tersebut penelitian ini diharapkan dapat menjadi alternatif strategi dalam penyediaan pangan di Kabupaten Kotabaru. Penelitian ini berlangsung selama 3 bulan dimulai pada bulan Januari 2007 sampai dengan bulan Maret Desain Penelitian Desain penelitian ini adalah retrospektif dengan metode survey yaitu melakukan kunjungan ke instansi/lembaga dan organisasi yang terkait dengan ketahanan pangan di Kabupaten Kotabaru. Jenis, Sumber, dan Cara Pengumpulan Data Jenis data yang dikumpulkan dalam penelitian ini meliputi data primer dan data sekunder. Data primer dikumpulkan melalui wawancara dan kuesioner dari responden dan narasumber yang terpilih dengan sengaja (purposive) baik pejabat maupun stakeholder dengan ketentuan bahwa yang bersangkutan memiliki keterkaitan terhadap program ketahanan pangan di Kabupaten Kotabaru, seperti: 1) Bupati; 2) Ketua DPRD; 3) Asisten Ekonomi dan Pembangunan; 4) Kepala Bappeda; 5) Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan; 6) Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan 7) Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan; 8) Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Koperasi; 9) Kepala Dinas Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial; 10) Kabag Ekonomi dan Ketahanan Sekretariat Daerah; 11) Kepala Divisi Dolog; 12) Ketua Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Cabang Kotabaru; dan 13) Ketua Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Cabang Kotabaru.

2 24 Sedangkan data sekunder dipoleh dari dinas/instansi terkait dengan program ketahanan pangan khususnya data-data untuk mengkaji ketersediaan pangan dan faktor-faktor yang menentukan ketersediaan pangan untuk memantapkan ketahanan pangan Kabupaten Kotabaru di era otonomi daerah, yaitu seperti pada Tabel 2. Tabel 2. Jenis, sumber dan cara pengumpulan data No Jenis Data Sumber Data Cara Pengumpulan 1. Potensi agroekologi 2. Keadaan demografi 3. Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Data sekunder (Dinas Pertanian dan Peternakan, Dinas Kelautan dan Perikanan, Dinas Kehutanan dan Perkebunan, BPS) Data sekunder (BPS, Bappeda) Data sekunder (Bappeda) Pencatatan data potensi dan fungsional lahan, produksi, (Tahun 2003, 2004, 2005, dan 2006) Pencatatan data Kabupaten Kotabaru dalam angka 2003, 2004, 2005 Pencatatan data penggunaan lahan Tahun Ketersediaan pangan 5. Impor/Ekspor pangan Data sekunder (Bagian Ekonomi dan Ketahanan Sekretariat Daerah) Data sekunder (Diperindagkop, Kantor Admistrasi pelabuhan) 6. Data stok pangan Data sekunder (Kantor Devisi Dulog) 7. Strategi kebijakan Data primer (Kelembagaan dan Organisasi yang terkait dengan ketahanan pangan) Pencatatan hasil dan print out NBM dan PPH Kabupaten (Tahun 2003, 2004, 2005) Pencatatan data impor/ ekspor pangan (2004, 2005) Pencatatan data stok pangan pemerintah (Tahun 2004, 2005, dan 2006) Wawancara dengan kuesioner Pengolahan dan Analisis Data Data-data yang diperoleh baik data primer dan sekunder diolah dan dianalisis sebagai berikut: 1. Data ketersediaan pangan dari NBM tahun 2003, 2004, 2005 yang diperoleh dari Bagian Ekonomi dan Ketahanan Sekretariat Daerah Kabupaten

3 25 Kotabaru dikaji dan dilakukan koreksi data kemudian dianalisis dengan menggunakan Program (software) Aplikasi Perencanaan dan Gizi Wilayah (Heryatno, Baliwati, Tanziha, 2004). Berikut ini secara rinci pengolahan dan analisis data pada setiap bagian : a. Analisis kuantitas ketersediaan pangan aktual Analisis kuantitas ketersediaan pangan aktual mencakup: 1) jumlah energi yang tersedia untuk konsumsi pangan per kapita penduduk; 2) kontribusi energi kelompok pangan tersedia terhadap total energi, kontribusi masing-masing bahan makanan dalam setiap kelompok pangan, persentase pengunaan pangan terhadap penyediaan pangan dalam kabupaten, rasio impor dan swasembada pangan. Jumlah energi yang tersedia untuk konsumsi pangan per kapita penduduk berasal dari kolom 17 dalam NBM dengan satuan kal/hari. Kontribusi energi kelompok pangan terhadap total energi berasal dari jumlah total energi setiap kelompok pangan dibagi dengan total energi yang tersedia dikali dengan 100%. Kontribusi masing-masing bahan makanan dalam setiap kelompok pangan berasal dari jumlah energi bahan makanan dibagi dengan jumlah energi total kelompok pangannya dikali dengan 100%. Rasio swasembada pangan diperoleh dari produksi dibagi dengan penjumlahan dari produksi dan impor dikurangi ekspor dikali dengan 100%. Produksi Rasio Swasembada = X 100% (Produksi + Impor - Ekspor) Rasio impor pangan diperoleh dari impor dibagi dengan penjumlahan dari produksi dan impor dikurangi ekspor dikali dengan 100%. Impor Rasio Impor = X 100% (Produksi + Impor - Ekspor) b. Kualitas ketersediaan pangan aktual Analisis kualitas ketersediaan pangan aktual digambarkan dengan keragaman pangan yang ditunjukkan dengan skor total PPH dan komposisi skor PPH masing-masing kelompok pangan. Skor PPH diperoleh dari data

4 26 ketersediaan pangan (NBM) kabupaten. Hasil pengolahan data dengan software adalah berupa skor PPH, proyeksi ketersediaan, dan produksi. Komponen dalam perhitungan skor PPH adalah kelompok pangan, jumlah pangan tersedia dalam satuan g/kap/hari, jumlah pangan tersedia dalam satuan Kal/kap/hari, persen energi (%), persen AKE (% AKE), bobot, sekor aktual, skor AKE, skor maksimal dan skor PPH. Komponen dalam perhitungan skor PPH dapat dilihat pada Tabel 3. Tabel 3. Perhitungan skor PPH Perhitungan Skor Pola Harapan (PPH) No Kelompok g/kap/ Kal/kap/ % % Bobot Skor Skor Skor Skor hari hari energi AKE*) Aktual AKE Maks PPH a b C d e f g h i J 1. Padipadian Umbiumbian Hewani 4. Minyak dan Lemak 5. Buah/Biji Berminyak 6. Kacangkacangan Gula Sayur dan Buah Lain-lain Total Sumber : Hardinsyah et al (2004) Keterangan: Kolom kelompok pangan. Pengelompokan pangan dalam neraca bahan makanan (NBM) berbeda dengan pengelompokan pangan dalam perhitungan PPH, sehingga pengisian baris masing-masing kelompok pangan harus sesuai dengan pengelompokan pangan dalam perhitungan PPH. Kolom g/kap/hari. Kolom g/kap/hari merupakan jumlah semua komoditas dalam setiap kelompok pangan dalam satuan Kal/kap/hari (kolom 17 dalam NBM) yang dikonversi menjadi satuan g/kap/hari dengan menggunakan pangan setara yang merupakan komoditas dengan kontribusi paling tinggi dalam kelompok pangan tersebut. Kolom Kal/kap/hr. Kolom kkal/kap/hr berisi jumlah total energi setiap kelompok pangan, yang merupakan penjumlahan energi semua komoditas dalam masing-masing kelompok pangan.

5 27 Kolom persen energi (%). Kolom persen energi berisi jumlah persen energi masing-masing kelompok pangan yang merupakan hasil pembagian energi (Kal/kap/hr) masing-masing kelompok pangan dengan jumlah total energi (Kal/kap/hr) dan dikalikan 100%. Persen energi ini menggambarkan kontribusi setiap kelompok pangan dalam ketersediaan energi. Kolom c n X 100% = d n n = nomor baris = 1,2,... Total energi (baris 10) Kolom persen AKE (% AKE). Kolom persen AKE berisi hasil pembagian antara jumlah energi (kkal/kap/hari) masing-masing kelompok pangan dengan nilai AKE (kkal/kap/hari) dan dikalikan dengan 100%. Persen AKE ini menggambarkan kontribusi setiap kelompok pangan dalam ketersediaan pangan. Persen AKE menggambarkan komposisi ketersediaan pangan. Komposisi ideal setiap kelompok pangan adalah 50% untuk padipadian, 6% untuk umbi-umbian, 12% untuk pangan hewani, 10% untuk minyak dan lemak, 3% untuk buah biji berminyak, 5% untuk kacangkacangan, 5% untuk gula, 6% untuk sayur dan buah, dan 3% untuk lain-lain. Kolom c n X 100% AKE = e n n = nomor baris = 1,2,... Kolom bobot. Kolom bobot berisi bobot masing-masing kelompok pangan. Bobot untuk kelompok pangan padi-padian, umbi-umbian, minyak dan lemak, buah/biji berminyak dan gula adalah 0.5. Bobot untuk kelompok pangan hewani dan kacang-kacangan adalah 2.0. Bobot untuk sayur dan buah adalah 5.0. Bobot ini disesuaikan dengan pola pangan harapan (PPH) berdasarkan anjuran FAO-RAPA dan prinsip gizi seimbang, yaitu setiap kelompok pangan dari tiga kelompok pangan utama diberikan skor maksimum yang relatif sama, yaitu 33.3 (berasal dari 100 dibagi 3). Ketiga kelompok pangan utama tersebut adalah 1) pangan sumber karbohidrat dan energi (serealia, umbi-umbian, minyak dan lemak, biji/buah berminyak) dengan kontribusi energi 74%; 2) pangan sumber protein/lauk-pauk (kacang-kacangan dan pangan hewani) dengan kontribusi energi 17%; 3) pangan sumber vitamin dan mineral (sayur dan buah) dengan kontribusi 6% ; dan 4) pangan lainnya

6 28 (aneka minuman dan bumbu) dengan kontribusi 3%. Bobot 0.5 berasal dari nilai 33.3 dibagi 75, bobot 2.0 berasal dari nilai 33.3 dibagi 17 dan bobot 5.0 berasal dari 33.3 dibagi 6. Kolom skor aktual. Skor aktual merupakan hasil perkalian antara persen energi dengan bobot masing-masing kelompok pangan. Kolom d n X f n = g n n = nomor baris = 1,2,... Kolom skor AKE. Skor AKE merupakan hasil perkalian antara persen AKE dengan bobot masing-masing kelompok pangan. Kolom e n X f n = h n n = nomor baris = 1,2,... Kolom skor maksimal. Kolom skor maksimal ini berisi skor ideal PPH setiap kelompok pangan. Skor maksimal ini berasal dari perkalian antara bobot dengan kontribusi ideal setiap kelompok pangan. Kolom skor PPH. Kolom skor PPH berisi skor AKE dengan memperhatikan batas skor maksimal, jika skor AKE lebih tinggi dari skor PPH adalah nilai skor maksimal. Jika skor AKE lebih rendah dari skor maksimal maka angka yang digunakan untuk mengisi kolom skor PPH adalah skor AKE. c. Proyeksi ketersediaan pangan Proyeksi ketersediaan pangan dimaksudkan untuk mengetahui jumlah pangan yang harus tersedia untuk dikomsumsi penduduk dalam satu tahun yang dinyatakan dalam bentuk energi dari setiap komoditas dalam masingmasing komoditas dalam setiap kelompok pangan sesuai dengan kontribusi aktual masing-masing komoditas dalam bentuk energi dengan satuan g/kap/hari, kg/kap/hari, dan ton/tahun. Berikut adalah tahapan untuk mencapai proyeksi ketersediaan pangan dalam bentuk energi. Proyeksi skor PPH. St = S 0 + n(s 2015 S 0 )/dt Dimana: S t = skor PPH tahun yang dicari S 0 = skor PPH tahun awal n = selisih tahun yang dicari dengan tahun awal S 2015 = skor PPH tahun 2015 (ideal = 100) dt = selisih tahun 2015 dengan tahun awal

7 29 Proyeksi kontribusi energi (%) Et = E 0 + n(e 2015 E 0 )/dt Dimana: E t = kontribusi energi tahun yang dicari E 0 = kontribusi energi tahun awal n = selisih tahun yang dicari dengan tahun awal E 2015 = kontribusi energi tahun 2015 (ideal = 100) dt = selisih tahun 2015 dengan tahun awal Proyeksi ketersediaan energi (Kal/kap/hari) Kt = K 0 + n(k 2015 K 0 )/dt Dimana: K t = energi tahun yang dicari K 0 = energi tahun awal n = selisih tahun yang dicari dengan tahun awal K 2015 = energi tahun 2015 (ideal = 100) dt = selisih tahun 2015 dengan tahun awal Proyeksi ketediaan pangan (g/kap/hari) Gt = G 0 + n(g 2015 G 0 )/dt Dimana: G t = pangan tahun yang dicari G 0 = pangan tahun awal n = selisih tahun yang dicari dengan tahun awal G 2015 = pangan tahun 2015 (ideal = 100) dt = selisih tahun 2015 dengan tahun awal Perhitungan kontribusi (%) komoditas pangan dalam masingmasing kelompok pangan. Kontribusi komoditas pangan dalam masingmasing kelompok pangan berasal dari kolom 16 dalam neraca bahan makanan (NBM), yang merupakan kolom ketersediaan untuk konsumsi per kapita dalam satuan g/hari. Nilai ini kemudian dibagi dengan jumlah total ketersediaan dalam kelompok pangan dan dikali dengan 100%. Kontribusi komoditas X 1 = g/hari komoditas x 1 X 100% g/hari total kelompok pangan x Perhitungan proyeksi ketersediaan setiap komoditas pangan dalam masing-masing kelompok pangan. Hasil perhitungan ini adalah ketersediaan komoditas pangan dengan satuan g/kap/hari, kg/kap/tahun dan ton/tahun. Proyeksi ketersediaan setiap komoditas pangan dalam satuan g/kap/hari (G 1 ) dengan kontribusi komoditasnya dan dibagi dengan 100.

8 30 Energi kelompok pangan (G t ) X kontribusi komoditas (%) 100 Proyeksi ketersediaan komoditas dalam satuan kg/kap/tahun adalah konversi proyeksi ketersediaan dalam satuan g/kap/hari menjadi kg/kap/tahun. Ketersediaan komoditas dalam g/kap/hari X Proyeksi ketersediaan komoditas dalam satuan ton/tahun merupakan konversi proyeksi ketersediaan dalam satuan kg/kap/tahun menjadi ton/tahun. Ketersediaan komoditas dalam g/kap/hari X proyeksi penduduk 1000 Dengan proyeksi penduduk pada tahun t adalah P t = P 0 X (1 + L)X(t- 0) 100 Dimana : P 0 = jumlah penduduk tahun dasar L = laju pertumbuhan penduduk t = tahun yang dicari 0 = tahun dasar d. Proyeksi produksi pangan Proyeksi produksi menggambarkan proyeksi jumlah pangan yang harus diproduksi untuk memenuhi proyeksi ketersediaan pangan yang telah ditetapkan sebelumnya. Asumsi yang digunakan dalam menyusun proyeksi produksi adalah perubahan stok, ekspor dan pemakaian dalam kabupaten (bibit, pakan, industri, tercecer) pada tahun-tahun berikutnya adalah tetap (sama dengan tahun dasar). Proyeksi produksi merupakan proyeksi ketersediaan setelah dijumlah dengan perubahan stok, ekspor dan pemakaian serta dikurangi impor. Pr t = K t +PS+E-I+(P+B+M+BM+T) Keterangan: Pr t = proyeksi produksi pada tahun t (yang dicari) K t = proyeksi ketersediaan untuk dikonsumsi (ton/tahun) pada tahun t (tahun yang dicari) PS = perubahan stok pada tahun dasar

9 31 E = penggunaan untuk ekspor pada tahun dasar I = penggunaan untuk impor pada tahun dasar P = penggunaan untuk pakan pada tahun dasar B = penggunaan untuk bibit M = penggunaan untuk industri makanan pada tahun dasar BM = penggunaan untuk industri non makanan pada tahun dasar T = pangan yang tercecer pada tahun dasar 2. Mengkaji kemandirian pangan Kabupaten Kotabaru dengan menganalisis potensi produksi, rasio ketergantungan impor, dan swasembada pangan. 3. Merumuskan strategi pemantapan ketahanan pangan Kabupaten Kotabaru di era otonomi daerah, dengan analisis kuantitaif menggunakan AHP (Analytical Hierarchy Process) dengan tujuan untuk menentukan alternatif strategi berdasarkan skala prioritas (Saaty, 1993). AHP digunakan untuk pengambilan keputusan yang dapat digunakan dalam penentuan atau perencanaan suatu strategi. Melalui analisa ini dimasukkan pertimbangan-pertimbangan logis dari faktor-faktor yang berpengaruh, pelakunya dan tujuan masing-masing dari suatu permasalahan yang kompleks menjadi sederhana dan tersusun dalam suatu hirarki. Tingkat konsistensi merupakan penentu utama sebagai pertimbangan pokok strategis yang diambil. Langkah-langkah penyelesaian AHP sebagai berikut : a. Mendefinisikan persoalan dan merinci persoalan yang diinginkan. b. Membuat struktur hirarki secara menyeluruh (Gambar 2) c. Menyusun matrik banding berpasangan (Tabel 4) Tabel 4. Matriks pendapat pada metode AHP Fokus A1 A2 A3... An A1 a11 a12 a13... a1n A2 a21 a22 a23... a2n A3 a31 a32 a33... a3n An An1 An2 An3... ann Sumber : Saaty, 1993 d. Mengumpulkan semua pertimbangan yang diperlukan dari hasil melakukan perbandingan berpasangan, digunakan skala banding yang tertera pada Tabel 5. Matriks pendapat pada metode AHP

10 32 Tabel 5. Skala banding secara berpasang Intensitas Pentingnya Definisi Penjelasan 1 Kedua elemen sama pentingnya Dua elemen menyumbangnya sama besar pada sifat itu 3 Elemen yang satu sedikit lebih penting ketimbang yang lainnya 5 Elemen yang satu esensial atau sangat penting ketimbang yang lainnya 7 Satu elemen jelas lebih penting dari elemen yang lainnya 9 Satu elemen mutlak lebih penting ketimbang yang lainnya 2,4,6,8 Nilai-nilai antara di antara dua pertimbangan yang berdekatan Kebalikan Jika untuk aktivitas i mendapat satu angka bila dibandingkan dengan aktivitas j, maka j mempunyai nilai kebalikannya bila dibandingkan dengan i Sumber : Saaty (1993) Pengalaman dan pertimbangan sedikit menyokong satu elemen atas yang lainya Pengalaman dan pertimbangan sedikit kuat menyokong satu elemen atas yang lainnya Satu elemen dengan kuat di sokong, dan dominannya telah terlihat dalam praktik Bukti yang menyokong elemen yang satu atas yang lain memiliki tingkat penegasan tertinggi yang mungkin menguatkan Kompromi diperlukan antara dua pertimbangan e. Memasukkan nilai-nilai kebalikannya beserta bilangan 1 sepanjang diagonal. f. Melaksanakan langkah (c, d, dan e) untuk semua tindakan dan hirarki tersebut. g. Mensintesis prioritas untuk melakukan pembobotan. Setelah semua nilai perbandingan dimasukkan kedalam struktur hirarki, maka dengan program (software) criterium decision plus (CDP) version 3.0 akan diproses dengan perhitungan matriks sehingga dihasilkan bobot prioritas, dimana nilai ini menunjukkan urutan prioritas. i. Menghitung tingkat konsistensi dan mengevaluasi inkonsistensi untuk seluruh hirarki. Perhitungan indeks konsistensi (CI), pengukuran ini dimaksudkan untuk mengetahui konsistensi jawaban yang akan berpengaruh kepada kesahihan hasil. Konsistensi suatu matriks perbandingan diukur berdasarkan rumus akar ciri maksimum. CI = λ mak n/n-1 Dimana: CI = Consistency index (indeks konsistensi) λ mak = akar ciri maksimum n = ukuran matriks

11 33 Fokus/Tujuan KETAHANAN PANGAN KABUPATEN KOTABARU Faktor Ketersediaan Distribusi Konsumsi Sub Faktor Produksi Ekspor/Impor Stok/Cadangan Sarana/Prasarana Tranportasi Harga Perpajakan & Retribusi Pengetahuan Gizi Kebiasaan Konsumsi Alternatif Peningkatan Fungsional Lahan Pertanian Peningkatan Sistem Usaha Pertanian Peningkatan Teknologi Pasca Panen Peningkatan SDM & Pemberdayaan Masyarakat Peningkatan Modal & Investasi Kelembagaan Ketahanan Gambar 2. Struktur Analytical Hierarchy Process (AHP) strategi untuk memantapkan ketahanan pangan Kabupaten Kotabaru 33

12 34 Untuk mengetahui apakah CI dengan besaran tertentu cukup baik atau tidak, perlu diketahui rasio yang dianggap baik, yaitu apabila CR 0.1. Dengan Rumus CR. CR = CI/RI Dimana: CI (Consistency Index) = indeks konsistensi RI (Random Index) = indeks random Jika nilai CR lebih dari 0,1 maka penilaian kriteria yang telah dilakukan inkonsisten dan perlu evaluasi (Saaty, 1993). Pengolahan data dengan AHP (Gambar 3), menggunakan software criterium decision plus (CDP) version 3.0. Mulai Identifikasi Masalah Menyusun Hirarki Pengisian Matriks Pendapat Individu Pengujian Konsistensi Rasio Terpenuhi? Ya Penyusunan Matriks Gabungan Tidak Revisi Pengolahan Vektor Prioritas Selesai Gambar 3. Skema proses pengolahan data AHP

13 35 Definisi Operasional Ketersediaan pangan adalah jumlah dan jenis pangan yang disediakan untuk penduduk Kabupaten Kotabaru dalam jangka waktu tertentu yang diperoleh dari produksi dan impor, tanpa atau melalui jalur perdagangan. Pola penyediaan pangan ideal adalah perkiraan kualitas masing-masing jenis bahan makanan yang memenuhi kriteria kecukupan gizi dan mempertimbangkan harga minimal, tersedia, aspek kesehatan, dan kebiasaan pada suatu wilayah. Neraca Bahan Makanan Makanan (NBM) adalah penyajian data dalam bentuk tabel yang dapat menggambarkan situasi dan kondisi ketersediaan pangan untuk konsumsi penduduk di suatu wilayah (negara/propinsi/kabupaten) dalam kurun waktu tertentu. Pola Harapan (PPH) atau Desirable Dietary Pattern adalah Susunan beragam pangan yang didasarkan pada sumbangan energi dari kelompok pangan utama (baik secara absolut maupun relatif) dari suatu pola ketersediaan dan atau konsumsi. Skor PPH adalah mutu gizi konsumsi pangan dan tingkat keragaman konsumsi pangan, semakin tinggi skor mutu pangan, menunjukkan situasi pangan yang semakin beragam dan semakin baik mutu gizinya. Produksi adalah jumlah keseluruhan hasil masing-masing bahan makanan yang dihasilkan dari sektor pertanian (tanaman pangan, peternakan, perikanan, dan perkebunan), yang belum mengalami proses pengolahan maupun yang sudah mengalami proses pengolahan. Ekspor adalah sejumlah bahan makanan baik yang belum maupun sudah mengalami pengolahan, yang dikeluarkan dari wilayah Kabupaten Kotabaru. Impor adalah sejumlah bahan makanan baik yang belum maupun sudah mengalami pengolahan, yang didatangkan/dimasukkan dari luar ke dalam wilayah Kabupaten Kotabaru.

14 36 Stok adalah sejumlah bahan makanan yang disimpan/dikuasai oleh pemerintah atau swasta yang dimaksudkan sebagai cadangan dan akan digunakan apabila sewaktu-waktu diperlukan. Perubahan stok adalah selisih antara stok akhir tahun dengan stok awal tahun. Strategi memantapkan ketahanan pangan adalah rumusan kebijakan untuk menjalankan misi yang terkoordinasi dan efesien dalam upaya memantapkan ketahanan pangan Kabupaten Kotabaru. Kemandirian pangan adalah kondisi di mana kebutuhan pangan dapat dipenuhi minimal 90% dari produksi Kabupaten Kotabaru, dan kebutuhan pangan daerah harus dipenuhi secara mandiri dengan memberdayakan modal manusia, modal sosial dan ekonomi yang dimiliki, yang pada gilirannya harus berdampak kepada peningkatan kehidupan sosial dan ekonomi petani dan masyarakat.

METODE PENELITIAN. Tempat dan Waktu

METODE PENELITIAN. Tempat dan Waktu METODE PENELITIAN Tempat dan Waktu Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Sinjai Provinsi Sulawesi Selatan dengan penentuan lokasi secara purposive. Penelitian ini berlansung selama 2 bulan, dimulai
