PERAN PT. NEWMONT NUSA TENGGARA TERHADAP PERKEMBANGAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BAGI MASYARAKAT DI LINGKAR TAMBANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERAN PT. NEWMONT NUSA TENGGARA TERHADAP PERKEMBANGAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BAGI MASYARAKAT DI LINGKAR TAMBANG"

Transkripsi

1 PERAN PT. NEWMONT NUSA TENGGARA TERHADAP PERKEMBANGAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BAGI MASYARAKAT DI LINGKAR TAMBANG (Studi kasus Desa. Tongo, Kec. Sekongkang, Kab. Sumbawa Barat-NTB ) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Dari Tugas Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam ( S.Pd.I ) Jurusan Pendidikan Islam ( Tarbiyah ) Disusun Oleh: SYARIFUDDIN G JURUSAN TARBIYAH FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2012

2

3

4

5 ( ( MOTTO à7ï ó o uρ $pκ Ïù ß Å ø ムtβ $pκ Ïù ã yèøgrbr& (#þθä9$s% Zπx Î=yz ÇÚö F{$# Îû Ïã%ỳ ÎoΤÎ) Ïπs3Í n=yϑù=ï9 š /u tα$s% øœî)uρ tβθßϑn= ès? Ÿω $tβ ãνn=ôãr& þ ÎoΤÎ) tα$s% y7s9 â Ïd s)çρuρ x8ï ôϑpt 2 ßxÎm7 çρ ß øtwυuρ u!$tβïe$!$# Ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada Para Malaikat: "Sesungguhnya aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka bumi." Mengapa Engkau hendak menjadikan (khalifah) di bumi itu orang yang akan membuat kerusakan padanya dan menumpahkan darah, Padahal Kami Senantiasa bertasbih dengan memuji Engkau dan mensucikan Engkau?" Tuhan berfirman: "Sesungguhnya aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui." (QS. Al-mereka berkata: " Baqarah:30) Sesungguhnya aku menyakini akan kekuatan ilmu pengetahuan, dan aku menyakini pula kekuatan hasil kebudayaan, namun aku jauh lebih yakin akan kekuatan buah pendidikan.(sayyid Quthb)

6 Persembahan Seiring ketulusan hati mengucapkan syukur kepada Allah SWT yang telah Memberikan rahmat dan hidayah-nya. bingkisan sederhana ini, penulis persembahkan untuk: Ayahanda M Saad, Ibunda Nurayani yang tercinta, yang merawatku dari kecil sampai dewasa, menyayangiku, yang telah mendidikku tak pernah letih serta memanjatkan do a untuk anak-anak-nya Pamanku Bustanudin, yang tak pernah berhenti memotivasi saya untuk menyelesaikan skripsi saya agar mendapat hasil yang sangat memuaskan Adik-adik ku, Ardimansyah, Nurlaila, dan Siti Shalihah yang selalu memberi kan keceria an dalam hidup ini Kakakku, mama Awek, mama Nanda, dan kak aldy yang selalu mendorong saya untuk selalu tegar dan tidak menyerah dalam menuntut ilmu Mas Khadafi, Mas Isrofil, yang selalu membimbing saya dalam kelancaran pembuatan skripsi ini Teman-teman seperjuangan, Aisyah, Mutmainnah, Khair Apandi,dan teman-teman Almamater FAI UMS angkatan 2008 Jazakumullah khairan kasira vii

7 KATA PENGANTAR الحمد الله رب العا لمين, اشهد ان لا اله الا االله الملك الحق المبين, واشهد ان محمدا رسول االله صادق الوعد الا مين, والصلاة والسلام على اسرف الا نبيا و المرسلين, سيدنا محمد و علي اله و صحبه والتابعين, اما بعد Segala puji syukur Alhamdulillahirobbil-alamin kehadirat Allah, Tuhan semesta alam. Sang pemberi petunjuk, sang pemberi pertolongan dan sang maha segalanya yang telah memberikan kemudahan bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam tetap penulis curahkan kepada Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat, dan orang-orang yang selalu berjuang di jalan Allah SWT. Karena jasa beliau yang telah memberikan contoh suri tauladan yang baik sehingga secara tidak langsung penulis termotivasi menyelesaikan skripsi ini sebagai bagian dari menuntut ilmu. Pendidikan agama Islam adalah suatu usaha untuk membina dan mengasuh peserta didik agar senantiasa dapat memahami ajaran agama Islam secara menyeluruh, lalu menghayati tujuan yang pada akhirnya dapat mengamalkan serta menjadikan Islam sebagai pandangan hidup. Tayar Yusuf mengertikan pendidikan agama Islam sebagai usaha sadar generasi tua mengalihkan pengalaman, pengetahuan, kecakapan dan keterampilan pada generasi muda agar kelak menjadi manusia bertakwa kepada Allah SWT. Allah SWT mengutus para Nabi dan Rasul dengan membawa misi yang sama yaitu mengesakan Allah SWT (mentauhidkan Allah SWT). Untuk beribadah kepadanya karena itulah tujuaan diciptakanya manusia dari Nabi Adam As sampai Nabi yang terakhir adalah membawa

8 agama tauhid yaitu Islam, dan disempurnakan oleh Rasul yang terakhir selain membawa misi ketauhidan sebagaimana firman Allah Q.S Az-zariyat Èβρß ç7 èu Ï9 ωî) } ΡM}$#uρ Ågø:$# àmø)n=yz $tβuρ Artinya: Tidaklah aku ciptakan jin dan manusia kecuali hanyalah untuk beribadah kepedaku. Selama pembuatan skripsi ini, tidak sedikit kesulitan dan hambatan yang dialami oleh penulis, baik yang menyangkut pengaturan waktu, pengumpulan bahanbahan (data) maupun pembiayaan dan sebagainya. Namun, dengan hidayah dan inayah Allah swt dan berkat kerja penulis disertai dorongan dan bantuan dari berbagai pihak, maka segala kesulitan dan hambatan itu dapat diatasi dengan sebaik-baiknya sehingga skripsi ini dapat diselesaikan pada waktunya. Oleh karena itu, seyogyanyalah penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang tiada terhingga dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan atas terselesaikannya skripsi ini ; terutama kepada Bapak Drs. M Yusron, M.Ag dan Ibu Drs. Chusniatun. M.Ag, selaku dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan nasehat, masukan, dan bimbingan yang sangat berharga bagi penulis. Terima kasih ini juga penulis sampaikan kepada : 1. Drs.Fattah Santoso, M.Ag selaku Dekan, beserta Pembantu Dekan dan seluruh Dosen Fakultas Agama Islam, Universitas Muhamamdiyah Surakarta, yang telah mendidik dan memberikan berbagai ilmu pengetahuan yang sangat berharga kepada penulis. 2. Drs. Zainal Abidin, M.ag, selaku ketua Jurusan Tarbiyah Universitas Muhamamdiyah Surakarta. ix

9 3. Kepala desa Tongo, Ustdaz Rahmat S.Ag, Ustadz Rifai S.Pd.I, dan Ustadz Haerudin, S.Pd.I yang telah memberikan informasi kepada penulis untuk penulisan skripsi ini. 4. Menejer PT.Newmont Nusa Tenggara yang telah memberikan fasilitas, reverensi dalam menyelsaikan skripsi ini 5. Kedua orang tua yang paling berjasa dalam kehidupan penulis, yang dengan ketulusan kasih sayang dan pengorbanannya, mampu mengantarkan penulis mengeyam pendidikan formal dari tingkat dasar sampai perguruan tinggi. 6. Kakak-kakakku dan adik-adikku tercinta yang selalu memberikan motivasi kepada penulis, selama penyelesaian masa studi. 7. Mas Khadafi, Mas Iarofil, yang telah membantu demi kelancaran pembuatan skripsi ini 8. Rekan-rekan seperjuangan FAI UMS angkatan Serta segenap pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu namanya di sini. Terima kasih atas segala bantuan dan dorongan semangat kepada penulis dalam penyusunan skripsi ini. Mudah-mudahan, atas segala bantuan yang telah diberikan, semoga Allah S.W.T menerima-nya sebagai amal yang diridho i dan berharap skripsi ini dapat bermanfaat, khusunya bagi penulis, dan bagi para pembaca yang budiman pada umumnya, Amiin. Surakarta, 18 Maret 2012 Penulis SYARIFUDDIN G

10 ABSTRAK PT. Newmont Nusa Tenggara (PTNNT) adalah perusahan patungan yang 80% sahamnya dimiliki oleh Nusa Tenggara partnership (Indonesia) dan 20% oleh PT Pukuafu Indah (Indonesia). 56,25% saham Nusa Tenggara partnership dimiliki oleh Newmont Indonesia Limited dan 45,75% dimiliki oleh Nusa Tenggara Mining Corporation. Pada Maret 2000 operasi tambang Batu Hijau PT.NNT yang terletak di sebelah barat daya pulau Sumbawa, di kecematan Sekongkang, kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat itu dimulai. PT NNT selalu bekerja sama dengan masyarakat setempat dan pemerintah untuk mendukung penanganan masalah lingkungan. Oleh karena itu, PT.NNT bersama dengan masyarakat dan pemerintah telah melaksnakan berbagai program lingkunga. Dari beragam program tanggung jawab social PT NNT, salah satunya dipusatkan pada pengembangan dasar-dasar sumber daya manusia yang pencapaiannya melalui peningkatan pendidikan masyarakat. Satu dari empat pilar utama yang menjadi landasan program pengembangan masyarakat PT.NNT adalah peningkatan pendidikan. Dari latar belakang tersebut, penulis tertarik untuk meneliti Peran PT.NNT terhadap perkembangan pendidikan agama Islam bagi masyarakat desa Tongo, dan bagaimana dampak Negatif dan positif PT.NNT terhadap perkembanagan pendidikan agama Islam bagi masyarakat desa Tongo. Jenis penelitian ini termasuk penelitian lapangan, adapun pendekatan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Dalam pengumpulan data penulis menggunakan metode observasi, interview, dan dokumentasi. Adapun penelitian ini dianalisis dengan analisis Duduktif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perkembanagan pendidikan Islam di desa Tongo berkembanag sangat pesat. Adanya pondok pesentren, madrasah-madrasah berbasis Islam, dan TPQ di 3 desa, memberikan pencerahan bagi masyarakat desa Tongo dalam meningkatkan kualitas pendidikan khususnya pendidika agama Islam dalam menyongsong dunia modern yang semakin maju. Kata kunci : Peran PT.NNT terhadap Perkembangan Pendidikan Islam bagi Masyarakat desa Tongo xi

11 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL..i HALAMAN NOTA DINAS PEMBIMBING ii HALAMAN PENGESAHAN...iii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN..iv HALAMAN MOTTO....v HALAMAN PERSEMBAHAN....vi KATA PENGANTAR.....vii ABSTRAK.....x DAFTAR ISI..... xi BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang masalah B. Penegasan istilah.. 7 C. Perumusan masalah...10 D. Tujuan dan Mamfaat Penelitian E. Kajian pustaka...11 F. Metodelogi penelitian...14 G. Sistematika penulisan...15 BAB II PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN MASYARAKAT A. Pengertian pendidikan agama Islam.18 B. Dasar-dasar pendidikan agama Islam 19 C. Tujuan pendidikan agama Islam 26 D. Peran pendidikan agama Islam..28

12 E. Jenis pendidikan.29 F. Perkembangan pendidikan agamaislam G. Faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan pendidikan agamaislam H. Masyarakat.48 BAB III GAMBARAN UMUM PT. NEWMONT NUSA TENGGARA DAN MASYARAKAT LINGKARTAMBANG A. Gambaran umum PT.Newmont Nusa Tenggara 54 B. Gambaran umum masyarakat lingkartambang...72 C. Perkembangan pendidikan islam di desa Tongo sebelum dan sesudah adanya PT.Newmont Nusa Tenggara D. Dampak Negatif dan positif PT.Newmont Nusa Tenggara terhadap perkembangan pendidikan agama Islam di desa Tongo. 86 BAB IV ANALISIS PERAN PT. NEWMONT NUSA TENGGARA TERHADAP PERKEMBANGAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BAGI MASYARAKAT DESA TONGO A. Analisis Peran PT. Newmont terhadap perkembangan pendidikan agama Islam bagi masyarakat desa Tongon...92 B. Faktor-faktor pendukung dan penghambat perkembangan pendidikan agama islam bagi masyarakat desa Tongo. 98 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran C. Penutup xiii

13 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

LOVITA IVAN HIDAYATULLOH NIM: G

LOVITA IVAN HIDAYATULLOH NIM: G OPTIMALISASI FUNGSI PEMBIMBING AKADEMIK BAGI SUKSES STUDI MAHASISWA (STUDI EMPIRIS PADA FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA ANGKATAN 2011) SKRIPSI Diajukan kepada Progam Studi Pendidikan
