LAPORAN EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN"

Transkripsi

1 LAPORAN EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN SEMESTER GENAP 2011/2012 GASAL 2012/2013 BADAN PENJAMINAN MUTU UNIVERSITAS SETIA BUDI SURAKARTA, Maret 2013 i

2 KATA PENGANTAR Dalam mewujudkan fungsi sebagai penyelenggara pendidikan tinggi, Universitas Setia Budi berkewajiban melaksanakan kegiatan tri dharma Perguruan Tinggi, yang meliputi fungsi pendidikan, penelitian dan pengabdian. Penyelenggaraan kegiatan tersebut merupakan salah satu wujud pemenuhan visi, melaksanakan misi serta mencapai tujuan Universitas Setia Budi. Untuk menjamin pelaksanaan kegiatan akademik, Universitas Setia Budi menetapkan dan menerapkan sistem penjaminan mutu yang berkelanjutan dan terintegrasi pada seluruh Program Studi dan Fakultas yang ada. Universitas melaksanakan fungsi perencanaan (planning) akademik, untuk kemudian diaplikasikan dalam kegiatan belajar mengajar (KBM) selama satu semester berjalan. Kegiatan penjaminan mutu diselenggarakan secara periodik setiap semester sebagai bentuk evaluasi mulai dari tahap perencanaan sampai pada tahap KBM. Evaluasi pembelajaran memberikan gambaran tentang persepsi mahasiswa terhadap kinerja, baik Tetap maupun Tidak Tetap; Program Studi; Fakultas dan Unit Pelayanan Teknis/Biro serta Universitas. Hasil evaluasi memberikan deskripsi tentang kelebihan ataupun kekurangan dari kinerja /Program Studi/Fakultas, layanan Unit Pelaksana Teknis dan Biro di lingkungan Universitas. Diharapkan hasil evaluasi dapat dimanfaatkan sebagai acuan untuk menentukan langkah perbaikan kegiatan pembelajaran di periode berikutnya, sehingga kualitas berkelanjutan (continuous improvement) dapat dicapai. Akhir kata. Kami berharap laporan ini memberikan manfaat bagi seluruh civitas akademika di lingkungan Universitas Setia Budi. Amin. Surakarta, Maret 2013 Badan Penjaminan Mutu Universitas Setia Budi ii

3 EXCECUTIVE SUMMARY Dalam upaya peningkatan kualitas pembelajaran berkelanjutan (continuous improvement), Universitas Setia Budi melaksanakan evaluasi pembelajaran sebagai rangkaian dari siklus PDCA (plan, do check dan action). Proses evaluasi menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpul data untuk mengungkap penilaian tingkat kepuasan mahasiswa terhadap aspek persiapan dosen, proses perkuliahan, dan kedisiplinan dosen dalam perkuliahan teori; sarana-prasarana serta pelayanan unit penunjang akademik. Responden diminta untuk memberikan nilai berkisar antara 1 5 untuk tiap komponen. Semua mahasiswa Fakultas Ekonomi, Ilmu Kesehatan, Psikologi dan Teknik diminta untuk mengisi kuesioner; sedangkan Fakultas Farmasi menggunakan teknik cluster random sampling. Pengambilan data kuesioner semester Gasal 2012/2013 dilakukan tanggal 10 Desember 2013 sampai dengan 09 Januari Jumlah data dosen yang terambil yaitu sejumlah 100% dari jumlah keseluruhan yang ada yaitu 135 baik tetap maupun tidak tetap. Pada semester Gasal 2012/2013 secara umum terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap komponen penilaian dosen di tingkat Universitas sebesar 0.09 poin, jika dibandingkan hasil evaluasi pada semester genap 2011/2012. Komponen penilaian yang menunjukkan penurunan terbesar yaitu Ketepatan waktu pengembalian laporan praktikum, dan kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dgn kontrak perkuliahan. Penilaian terhadap penyediaan sarana-prasarana di tingkat Universitas secara umum terjadi penurunan dibandingkan hasil evaluasi pada semester genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.04 poin. Sarana-prasarana yang mendapatkan penurunan penilaian Kebersihan ruang Lab. Praktikum; Kenyamanan Ruang Kuliah serta Kenyamanan ruang Lab. Praktikum. Secara umum terjadi peningkatan penilaian pelayanan Unit (Biro/UPT) dibandingkan hasil evaluasi pada semester genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.06 poin. Perlayanan Biro/Unit yang menunjukkan penurunan penilaian adalah Biro Kemahasiswaan dan Biro Keuangan. Penilaian mahasiswa terhadap proses pembelajaran tingkat Fakultas menunjukkan perubahan, pada semester gasal 2012/2013 Fakultas Teknik mendapatkan penilaian tertinggi dan Fakultas Ekonomi memperoleh penilaian terendah. Penilaian responden terhadap dosen pada tingkat strata pendidikan menunjukkan Program Sarjana mendapatkan penilaian tertinggi, dan diikuti Program Diploma. Untuk semester Gasal 2012/2013, data tidak tersedia di Program Pasca Sarjana & Profesi. Terjadi penurunan penilaian terhadap proses pembelajaran pada strata Sarjana maupun Diploma. Hasil lengkap dari proses evaluasi pembelajaran diuarikan dalam laporan lengkap terlampir. iii

4 DAFTAR ISI Kata Pengantar... ii Executive Summary... iii Daftar Isi... iv I. Pendahuluan... 1 II. Instrumen Evaluasi... 1 III. Hasil Penilaian... 3 A. Penilaian Secara Keseluruhan Tingkat Universitas Penilaian terhadap Penilaian terhadap Sarana prasarana Penilaian terhadap Pelayanan Unit... 5 B. Penilaian Tingkat Fakultas Penilaian terhadap... 6 Fakultas Farmasi... 6 Fakultas Ilmu Kesehatan... 7 Fakultas Teknik... 7 Fakultas Ekonomi... 8 Fakultas Psikologi Penilaian terhadap Pelayanan Unit... 8 C. Perbandingan penilaian antar strata (S2/Profesi, S1 dan D3)... 9 D. Penilaian Tingkat Program Studi Program Studi S1 Farmasi Program Studi D3 Farmasi Program Studi D3 Analis Kesehatan Program Studi S1 Psikologi Program Studi D3 Analis Kimia Program Studi S1 Teknik Industri Program Studi S1 Akuntansi Program Studi D4 Analis Kesehatan Program Studi S1 Teknik Kimia Program Studi D3 Anafarma Program Studi S1 Manajemen iv

5 IV. Kesimpulan A. Temuan 1. Evalusi Pembelajaran Evaluasi Sarana - prasarana Evaluasi Pelayanan Unit B. Rekomendasi 1. Bagi Universitas Bagi Fakultas Bagi Unit Penunjang Lampiran-lampiran v

6 I. PENDAHULUAN Evaluasi pembelajaran merupakan kegiatan yang dilakukan Badan Penjaminan Mutu secara periodik pada setiap semester dalam upaya peningkatan kualitas pembelajaran di Universitas Setia Budi dengan melakukan pengambilan data terhadap responden. Sejalan dengan tujuan peningkatan kualitas pembelajaran, evaluasi ini dimaksudkan untuk : 1. mengetahui umpan-balik bagi dosen, yang nantinya dapat digunakan untuk memperbaiki proses belajar-mengajar 2. mengetahui tingkat pencapaian tujuan pembelajaran (pemenuhan standar pembelajaran) Adapun prinsip evaluasi yang dilakukan untuk mendapatkan data yang akurat, yaitu : 1. merancang secara jelas yang harus dinilai, materi penilaian, alat penilaian dan interpretasi hasil penilaian dengan berdasar borang akreditasi (BAN-PT) 2. mengikuti tindaklanjut hasil dari evaluasi II. INSTRUMEN EVALUASI Alat pengambil data yang digunakan dalam evaluasi ini berupa Kuesioner (terlampir), meliputi 14 pertanyaan untuk penilaian dosen yang terdiri dari 3 komponen : No 1 : Uraian Kuesioner 12/13 Prak 11/12 a. Pemberian kontrak perkuliahan b. Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum a. Metode Mengajar : Metode perkuliahan yang digunakan di kelas/lab Umpan Balik : b. Obyektifitas penilaian Transparansi penilaian Substansi : c. Kesesuaian materi buku acuan yang digunakan dg perkembangan isu masa kini Pemberian contoh penerapan/aplikasi teori dlm dunia kerja Kesesuaian materi ujian dengan materi yang disampaikan Metodologi d. Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan Kejelasan penyampaian materi Stimulasi diskusi

7 No 3 : Uraian Kuesioner 12/13 Prak 11/12 Waktu : Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah a. Kesesuaian pelaksanaan proses pembelajaran dengan kontrak perkuliahan Ketepatan waktu dalam pengembalian laporan praktikum 11 b. Kehadiran : Kedisplinan/penggunaan waktu dalam mengajar Instruktur laboratorium/asisten : Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum 12 Kuesioner yang mengungkap ketersediaan sarana dan prasarana perkuliahan terdiri dari empat komponen, yaitu : 1) Ruang Kuliah : a) Kebersihan (1) b) Kenyamanan (2) c) Ketersediaan LDC/OHP (9) d) Kualitas LDC/OHP (10) 2) Perpustakaan : a) Kenyamanan (3) b) Ketersediaan jumlah Buku acuan (4) c) kesesuaian Buku acuan dgn perkembangan isu dimasa kini (5) d) ketersediaan jurnal (6) e) Ketersediaan buku referensi/teks (7) 3) Kualitas Wifi/hotspot (8) 4) Lab. Praktikum a) Ketersediaan Alat (13) b) Ketersediaan Bahan (14) c) Kebersihan ruang (15) d) Kenyamanan ruang (16) Untuk mengukur kepuasan mahasiswa terhadap pelayanan Unit Penunjang Akademik, mahasiswa diminta untuk mengisi kuesioner yang mengungkap kualitas pelayanan Unit di bawah ini : 1) Program Studi 2) Tata Usaha 3) UPT. Perpustakaan 2

8 4) BAA & PM 5) Biro Keuangan 6) Badan Penjaminan Mutu 7) UPT. Laboratorium 8) Biro Kemahasiswaan Responden dalam evaluasi ini adalah mahasiswa peserta pembelajaran yang dilakukan oleh dosen. Semua mahasiswa Fakultas Ekonomi, Ilmu Kesehatan, Psikologi dan Teknik diminta untuk mengisi kuesioner; sedangkan Fakultas Farmasi menggunakan teknik cluster random sampling dengan petimbangan banyaknya jumlah mahasiswa yang ada. Pengambilan data kuesioner semester Gasal 2012/2013 dilakukan pada tanggal 10 Desember 2013 sampai dengan 09 Januari Responden terdiri dari mahasiswa Fakultas Farmasi sejumlah 8315, Fakultas Ilmu Kesehatan 4790, Fakultas Teknik 633, Fakultas Psikologi 305, dan Fakultas Ekonomi Total jumlah responden yang mengisi kuesioner sebesar 68.15% ( responden). Adapun jumlah mata kuliah teori yang terambil datanya sebesar 97.4% dari jumlah keseluruhan mata kuliah yang tayang pada semester ini yaitu 350 mata kuliah. Dan jumlah mata kuliah praktikum yang terambil datanya sebesar 96.8% dari jumlah keseluruhan mata kuliah yang tayang pada semester ini yaitu 93 mata kuliah. Jumlah dosen pengampu yang terambil datanya sebesar 100% dari jumlah keseluruhan yang ada yaitu 135 baik tetap maupun tidak tetap. III. HASIL PENILAIAN Data dianalisis terhadap rerata respon responden pada tiap komponen evaluasi dengan kriteria penilaian : 1) Nilai 5 = Sangat Baik 2) Nilai 4 = Baik 3) Nilai 3 = Cukup 4) Nilai 2 = Kurang Baik 5) Nilai 1 = Tidak Baik Hasil analisis data berupa peta rerata respon mahasiswa terhadap proses pembelajaran yang dilakukan oleh masing-masing dosen pengampu dan peta rerata terhadap sarana-prasarana. Peta rerata tersebut disajikan di tingkat Fakultas dan Universitas. 3

9 A. Penilaian Secara Keseluruhan Tingkat Universitas 1. Penilaian Terhadap Pada semester Gasal 2012/2013, terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap semua komponen penilaian dosen di tingkat Universitas dibandingkan hasil evaluasi pada semester Genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.09 poin, dari 3,83 menjadi 3,74. Adapun komponen penilaian yang menunjukkan penurunan adalah: Urutan Komponen 1 Ketepatan waktu pengembalian laporan praktikum (15) 2 Kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dgn kontrak perkuliahan (13) 3 Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan (9) Genap 2011/ 2012 Gasal 2012/2013 Perubahan Penilaian Terhadap Sarana-prasarana Pada semester gasal tahun akademik 2012/2013, Universitas secara umum terjadi penurunan tingkat kepuasan terhadap sarana-prasarana antara semester genap 2012/2013 dengan semester gasal tahun akademik 2011/2012 yaitu sebesar Komponen penilaian yang menunjukkan penurunan terbesar adalah sebagai berikut : Urutan Komponen Genap 2011/2012 Gasal 2012/2013 Perubahan 1 Kebersihan ruang Lab. Praktikum (15) Kenyamanan Ruang Kuliah (2) Kenyamanan ruang Lab. Praktikum (16) Adapun komponen penilaian yang menunjukkan peningkatan terbesar adalah : Urutan Komponen Genap 2011/2012 Gasal 2012/2013 Perubahan 1 Kualitas Wifi/hotspot (8) ketersediaan jurnal Perpustakaan (6) kesesuaian Buku acuan dgn perkembangan isu dimasa kini Perpustakaan (5)

10 3. Penilaian Terhadap Pelayanan Unit Pada penilaian pelayanan unit secara umum terjadi peningkatan dibandingkan hasil evaluasi pada semester gasal 2012/2013 yaitu sebesar 0.06 poin, dari 3.32 menjadi Program Studi mendapatkan penilaian tertinggi dari mahasiswa, sedangkan Biro Keuangan mendapatkan penilaian terendah. Tabel di bawah ini menunjukkan adanya perubahan peringkat antara semester genap 2011/2012 dengan semester gasal 2012/2013, sebagaimana terlihat pada tabel di bawah ini : No Urut Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Unit Pelayanan Nilai No Urut Unit Pelayanan 1 Program Studi (1) Program Studi (1) Tata Usaha (2) Tata Usaha (2) Biro Kemahasiswaan (3) UPT. Laboratorium (8) Badan Penjaminan Mutu (7) Badan Penjaminan Mutu (4) BAA & PM (4) UPT. Perpustakaan (6) UPT. Perpustakaan (5) BAA & PM (5) Biro Keuangan (6) Biro Kemahasiswaan (3) UPT. Laboratorium (8) Biro Keuangan (7) 3.09 Nilai Adapun Unit pelayanan yang menunjukkan penurunan terbesar adalah: No Urut Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Unit Pelayanan Nilai No Urut Unit Pelayanan Selisih penilaian 1 Biro Kemahasiswaan (3) Biro Kemahasiswaan (3) Biro Keuangan (6) Biro Keuangan (7) Nilai Unit pelayanan yang menunjukkan adanya peningkatan terbesar adalah : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 No Urut Unit Pelayanan Nilai No Urut Unit Pelayanan Nilai Selisih penilaian 1 UPT. Laboratorium (8) UPT. Laboratorium (8) UPT. Perpustakaan (5) UPT. Perpustakaan (6) Badan Penjaminan Mutu (7) Badan Penjaminan Mutu (4)

11 B. Penilaian Tingkat Fakultas 1. Penilaian Terhadap Pada penilaian responden terhadap dosen di tingkat Fakultas, Fakultas Teknik mendapatkan penilaian tertinggi dari mahasiswa, sedangkan Fakultas Ekonomi mendapatkan penilaian terendah. Dalam kurun waktu dua semester, terjadi perubahan peringkat antara semester genap tahun akademik 2012/2013 dan semester gasal 2013/2014, sebagaimana terlihat pada tabel di bawah ini : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Urutan Fakultas Nilai Urutan Fakultas Nilai 1 Teknik 4,24 1 Teknik (1) Psikologi 4,22 2 lmu Kesehatan (3) lmu Kesehatan 3,88 3 Psikologi (2) Ekonomi 3,68 4 Farmasi (5) Farmasi 3,48 5 Ekonomi (4) 3.60 Fakultas yang mengalami kenaikan tingkat kepuasan mahasiswa terhadap kinerja dosen adalah Fakultas Farmasi (0,13). Penurunan tingkat kepuasan mahasiswa terhadap kinerja dosen dialami oleh : Fakultas Psikologi (-0,53) dan Fakultas Teknik (-0,33), Fakultas Ilmu Kesehatan (-0,10) dan Fakultas Ekonomi (-0,08). Fakultas Farmasi Dibandingkan hasil evaluasi pada semester Genap 2011/2012, pada semester Gasal 2012/2013 secara umum terjadi peningkatan rerata penilaian responden terhadap dosen di tingkat Fakultas yaitu sebesar 0.04 poin, dari 3.48 menjadi Adapun kenaikan terbesar penilaian terjadi pada komponen adalah: Urutan Komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah (12) Kedisplinan/penggunaan waktu dalam mengajar (14) Metode perkuliahan yang digunakan di kelas/lab (3) Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan

12 Adapun komponen penilaian yang menunjukkan penurunan adalah: Urutan Komponen Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan 1 Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum (2) Pemberian kontrak perkuliahan (1) Fakultas Ilmu Kesehatan Pada semester Gasal 2012/2013 secara umum terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap dosen pengampu di tingkat Fakultas dibandingkan hasil evaluasi pada semester Genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.17 poin, dari 3.88 menjadi Adapun komponen penilaian yang menunjukkan peningkatan terbesar adalah: Urutan 1 Komponen Kesesuaian materi buku acuan yang digunakan dg perkembangan isu masa kini (6) Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan Obyektifitas penilaian (4) Adapun komponen penilaian yang menunjukkan penurunan terbesar adalah: Urutan Komponen Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan 1 Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum (15) Pemberian kontrak perkuliahan (1) Stimulasi diskusi (11) Fakultas Teknik Pada semester Gasal 2012/2013 secara umum terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap dosen di tingkat Fakultas pada semua komponen penilaian dibandingkan hasil evaluasi pada semester Genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.20 poin, dari 4.25 menjadi Adapun komponen penilaian yang menunjukkan penurunan terbesar adalah: Urutan 1 2 Komponen Kesesuaian materi buku acuan yang digunakan dg perkembangan isu masa kini (6) Kedisplinan/penggunaan waktu dalam mengajar (14) Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum (2) Pemberian contoh penerapan/aplikasi teori dlm dunia kerja (7)

13 Fakultas Ekonomi Pada semester Gasal 2012/2013 secara umum terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap dosen di tingkat Fakultas dibandingkan hasil evaluasi pada semester Genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.08 poin, dari 3.68 menjadi Adapun komponen penilaian yang menunjukkan penurunan terbesar adalah: Urutan 1 Komponen Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan (9) Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan Transparansi penilaian (5) Kesesuaian materi buku acuan yang digunakan dg perkembangan isu masa kini (6) Adapun komponen penilaian yang menunjukkan peningkatan adalah : Urutan Komponen Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan 1 Pemberian kontrak perkuliahan (1) Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum (2) Fakultas Psikologi Pada semester Gasal 2012/2013 secara umum terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap dosen pada semua komponen penilaian di tingkat Fakultas dibandingkan hasil evaluasi pada semester Genap 2011/2012 yaitu sebesar 0.53 poin, dari 4,22 menjadi Adapun komponen penilaian yang menunjukkan penurunan terbesar adalah: Urutan Komponen Genap 11/12 Gasal 12/13 Perubahan 1 Transparansi penilaian (5) Kesesuaian materi buku acuan yang digunakan dg perkembangan isu masa kini (6) Kesesuaian materi ujian dengan materi yang disampaikan (8) Penilaian Terhadap Pelayanan Unit Terjadi perubahan peringkat antara semester genap TA 2011/2012 dan semester gasal tahun akademik 2012/2013 pada penilaian responden terhadap pelayanan program studi di tingkat fakultas. Pada semester Gasal 2012/2013, penilaian tertinggi tetap berada di Fakultas Tenik, sedangkan Fakultas yang mendapatkan 8

14 penilaian terendah berubah, dari Fakultas Ilmu Kesehatan menjadi Fakultas Ekonomi. Perubahan peringkat dapat dilihat dalam tabel di bawah ini : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Urutan Fakultas Nilai Urutan Fakultas Nilai 1 Teknik 3,91 1 Teknik (1) Psikologi 3,50 2 Ilmu Kesehatan (5) Ekonomi 3,75 3 Psikologi (2) Farmasi 3,31 4 Farmasi (4) Ilmu Kesehatan 3,19 5 Ekonomi (3) 3.37 *) Data Sarpras S2 Farmasi, Profesi Apoter tidak tersedia Pada penilaian responden terhadap pelayanan tata usaha, Fakultas Teknik mendapatkan penilaian tertinggi dari mahasiswa, sedangkan Fakultas Farmasi mendapatkan penilaian terendah. Terjadi perubahan peringkat terhadap penilaian pelayanan tata usaha antara semester genap 2011/2012 dan semester gasal 2012/2013, sebagaimana terlihat pada tabel di bawah ini : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Urutan Fakultas Nilai Urutan Fakultas Nilai 1 Teknik 3,91 1 Teknik (1) Psikologi 3,76 2 Psikologi (2) Ekonomi 3,59 3 Ilmu Kesehatan(4) Ilmu Kesehatan 2,96 4 Ekonomi (3) Farmasi 2,96 5 Farmasi (5) 2.92 C. Perbandingan penilaian antar strata (S2/Profesi, S1 dan D3) Berikut kami sajikan perbandingan penilaian responden terhadap dosen antar strata Program Pasca Sarjana & Profesi, Sarjana dan Diploma : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Urutan Fakultas Nilai Urutan Fakultas Nilai 1 Sarjana 3,92 1 Sarjana Diploma 3,74 2 Diploma Pasca Sarjana & Profesi*) - 3 Pasca Sarjana & Profesi*) - *) data tingkat Pasca Sarjana & Profesi Apoteker tidak tersedia 9

15 Dari tabel di atas, dapat kita lihat bahwa pada semester Gasal dan Genap 2011/2012 penilaian rerata responden tertinggi berada pada Strata 1. Akan tetapi, pada semester Genap terjadi penurunan tingkat kepuasan mahasiswa terhadap kinerja. D. Penilaian Tingkat Program Studi Penilaian responden terhadap dosen di tingkat Program Studi menunjukkan bahwa Program Studi S1 Teknik Kimia mendapatkan penilaian tertinggi dari mahasiswa, sedangkan D3 Farmasi mendapatkan penilaian terendah. Apabila dibandingkan dengan evaluasi semester sebelumnya, terjadi perubahan peringkat pada semester gasal 2012/2013, sebagaimana terlihat pada tabel di bawah ini : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Urutan Program Studi Nilai Urutan Prodi Nilai 1 S1 Teknik Industri 4,28 1 S1 Tek. Kimia (2) S1 Teknik Kimia 4,25 2 S1 Tek. Industri (1) S1 Psikologi 4,22 3 D3 Analis Kimia (4) D3 Analis Kimia 4,21 4 D3 An. Kesehatan (6) D4 Analis Kesehatan 3,95 5 D4 An. Kesehatan (5) D3 Analis Kesehatan 3,82 6 S1 Psikologi (3) S1 Akuntansi 3,77 7 S1 Akuntansi (7) D3 Anafarma 3,62 8 S1 Farmasi (10) S1 Manajemen 3,60 9 S1 Manajemen (9) S1 Farmasi 3,48 10 D3 Anafarma (8) D3 Farmasi 3,33 11 D3 Farmasi (11) S2 Ilmu Farmasi *) - 12 S2 Ilmu Farmasi *) - 13 Profesi Apoteker*) - 13 Profesi Apoteker*) - Terdapat 3 prodi yang mendapatkan peningkatan penilaian dari mahasiswa, yaitu : Semester Genap 2011/2012 Semester Gasal 2012/2013 Urutan Program Studi Nilai No. Prodi Nilai 1 S1 Farmasi S1 Farmasi (10) D3 Farmasi D3 Farmasi (11) D3 Analis Kesehatan D3 An. Kesehatan (4)

16 1. S1 Farmasi Secara umum terjadi kenaikan rerata responden terhadap dosen di program studi S1 Farmasi dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2012/2013 sebesar 0.12 poin, dari 3,48 menjadi 3,60. Pada dua semester terakhir, tidak terdapat perubahan komponen yang mendapatkan penilaian tertinggi dan penilaian terendah. Komponen Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum mendapatkan penilaian tertinggi dengan skore dari 4,22 menjadi 3,92; sedangkan penilaian terendah terjadi pada komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah dengan skore 3,08 menjadi 3, Program Studi D3 Farmasi Secara umum terjadi kenaikan rerata responden terhadap dosen di program studi D3 Farmasi dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2012/2013 sebesar 009 poin, dari 3,33 menjadi 3,42. Pada dua semester terakhir, tidak terdapat perubahan komponen yang mendapatkan penilaian tertinggi, yaitu pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan dengan skore dari 3,92 menjadi 3,87. Terjadi perubahan komponen pada penilaian yang mendapatkan penilaian terendah. Dari komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah, menjadi komponen Instruktur laboratorium/asisten : Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum pada semester gasal 2012/2013; dengan perolehan skor 3,02 menjadi 3, Program Studi D3 Analis Kesehatan Secara umum terjadi kenaikan rerata responden terhadap dosen di program studi Program Studi D3 Analis Kesehatan dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2012/2013 sebesar 0.07 poin, dari 3,82 menjadi 3,89. Penilaian tertinggi program studi D3 Analis Kesehatan pada semester Genap 2011/2012 terjadi pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan, dengan skor 4,44. Komponen yang mendapatkan penilaian tertinggi pada semester Gasal 2012/2013 adalah Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum dengan nilai 3,95. Penilaian terendah pada semester Genap 2011/2012 terjadi pada komponen Kedisplinan/penggunaan waktu dalam mengajar, dengan skor 3,54. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah pada semester Gasal 2012/2013 adalah Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum dengan nilai 3,05. 11

17 Adapun 8 (delapan) program studi yang mendapatkan penurunan penilaian dari mahasiswa, yaitu : program studi S1 Psikologi, D3 Analis Kimia, S1 Tek. Industri, S1 Akuntansi, D4 An. Kesehatan, S1 Tek. Kimia, D3 Anafarma, dan S1 Manajemen. 1. Program S1 Psikologi Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program S1 Psikologi dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2011/2012 sebesar 0.53 poin, dari 4.42 menjadi Pada dua semester terakhir, tidak terdapat perubahan komponen yang mendapatkan penilaian tertinggi dan penilaian terendah. Komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah mendapatkan penilaian tertinggi dengan skore dari 4,36 menjadi 3,85; sedangkan penilaian terendah terjadi pada komponen Pemberian contoh penerapan/aplikasi teori dalam dunia kerja dengan skore 4,05 menjadi 3, Program Studi D3 Analis Kimia Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program D3 Analis Kimia dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester gasal 2011/2012 sebesar poin, dari 4.21 menjadi Penilaian tertinggi program studi D3 Analis Kimia pada semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan dengan poin 4,76, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana penilaian tertinggi terdapat pada komponen Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum dengan poin sebesar 4,85. Penilaian ter-rendah semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Stimulasi diskusi dengan poin 3,93 pada semester Gasal 2012/2013 penilaian terendah terjadi pada komponen Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum dengan poin sebesar Program Studi S1 Tek. Industri Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program S1 Tek. Industri dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester genap 2011/2012 sebesar 0.21 poin, dari 4,28 menjadi 4,07. Penilaian tertinggi program studi S1 Tek. Industri pada semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah dengan poin 4,57, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana penilaian tertinggi terdapat pada komponen Kesediaan meluangkan waktu 12

18 untuk konsultasi materi kuliah dan Ketersediaan Handout / petunjuk praktikum dengan poin sebesar Penilaian ter-rendah semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Obyektifitas penilaian dengan poin 4,11; sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana komponen dengan penilaian terendah terdapat pada komponen Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan dengan poin sebesar 3, Program Studi S1 Akuntansi Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program S1 Akuntansi dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2011/2012 sebesar 0.16 poin, dari 3,77 menjadi 3,61. Penilaian tertinggi program studi S1 Akuntansi pada semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah dengan poin 3.86, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana penilaian tertinggi terdapat pada komponen Ketersediaan Stimulasi diskusi dengan poin sebesar 3,47. Penilaian ter-rendah semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Obyektifitas penilaian dengan poin 3,65, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana komponen dengan penilaian terendah terdapat pada komponen Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan dengan poin sebesar 3, Program Studi D4 An. Kesehatan Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program D4 An. Kesehatan dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2011/2012 sebesar 0.12 poin, dari 3,95 menjadi 3,83. Tidak terjadi perubahan komponen penilaian tertinggi di program studi D4 An. Kesehatan pada semester Gasal 2012/2013, yaitu komponen Pemberian kontrak perkuliahan dengan poin yang sama sebesar 4,48. Penilaian ter-rendah semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah dengan poin 3,70, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana komponen dengan penilaian terendah terdapat pada Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan dengan poin sebesar 3,56. 13

19 6. Program Studi S1 Tek. Kimia Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program S1 Tek. Kimia dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2011/2012 sebesar 0.10 poin, dari 4,25 menjadi 4,15. Penilaian tertinggi program studi S1 Tek. Kimia pada semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan dengan poin 4,64, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana penilaian tertinggi terdapat pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan dan Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah dengan poin sebesar Penilaian ter-rendah semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Kesesuaian materi buku acuan yang digunakan dg perkembangan isu masa kini dengan poin 3,78, sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana komponen dengan penilaian terendah terdapat pada komponen Obyektifitas penilaian dengan poin sebesar 3, Program Studi D3 Anafarma Secara umum terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen di program D3 Anafarma dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2011/2012 sebesar 0.09 poin, dari 3,62 menjadi 3,53. Penilaian tertinggi program studi D3 Anafarma pada semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan dengan poin 4,29; sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, dimana penilaian tertinggi terdapat pada komponen Ketersediaan Handout/petunjuk praktikum dengan poin sebesar 3,95. Tidak terjadi perubahan komponen yang mendapatkan penilaian ter-rendah pada dua semester terakhir, yaitu berada pada komponen Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum dengan poin dari 3,02 menjadi 3, S1 Manajemen Secara umum relatif tidak terjadi penurunan rerata responden terhadap dosen pada program S1 Manajemen dibandingkan hasil evaluasi proses pembelajaran pada semester Genap 2011/2012, dengan penurunan sebesar 0,01 poin, dari 3,60 menjadi 3,59. Penilaian tertinggi program studi S1 Manajemen pada semester Genap 2011/2012 berada pada komponen Kesediaan meluangkan waktu untuk konsultasi materi kuliah dengan poin 3,79; sedangkan pada semester Gasal 2012/2013 terjadi perubahan, 14

20 dimana penilaian tertinggi terdapat pada komponen Pemberian kontrak perkuliahan dengan poin sebesar 4,48. Tidak terjadi perubahan komponen yang mendapatkan penilaian ter-rendah pada dua semester terakhir, yaitu berada pada komponen Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan dengan poin dari 3,49 menjadi 3,37. IV. KESIMPULAN A. TEMUAN 1. Evaluasi pembelajaran Secara umum terjadi penurunan rerata penilaian responden terhadap semua komponen penilaian dosen di tingkat Universitas sebesar 0.09 poin jika dibandingkan dengan evaluasi semester sebelumnya; terutama pada komponen Ketepatan waktu pengembalian laporan praktikum, dan Kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dgn kontrak perkuliahan. Pada tingkat Fakultas : Fakultas Ilmu Kesehatan dan Fakultas Farmasi menunjukkan peningkatan penilaian dari mahasiswa; sedangkan Fakultas Psikologi dan Fakultas Ekonomi menunjukkan penurunan penilaian. Fakultas Ekonomi memperoleh penilaian terendah dibandingkan keempat Fakultas yang lain. Komponen yang mendapatkan penurunan penilaian terbesar adalah : Ketepatan waktu pengembalian laporan praktikum; Kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dgn kontrak perkuliahan Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. Pada tingkat program studi, terdapat 8 (delapan) program studi yang mendapatkan penurunan penilaian dari mahasiswa, yaitu : program studi S1 Psikologi, D3 Analis Kimia, S1 Tek. Industri, S1 Akuntansi, D4 An. Kesehatan, S1 Tek. Kimia, D3 Anafarma, dan S1 Manajemen. a. Program S1 Psikologi. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah pemberian contoh penerapan/aplikasi teori dlm dunia kerja b. Program Studi D3 Analis Kimia. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum. c. Program Studi S1 Tek. Industri. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. d. Program Studi S1 Akuntansi. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. e. Program Studi D4 An. Kesehatan. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. 15

21 f. Program Studi S1 Tek. Kimia. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Obyektifitas penilaian. g. Program Studi D3 Anafarma. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Keterlibatan Instruktur Laboratorium dalam pelaksanaan praktikum. h. S1 Manajemen. Komponen yang mendapatkan penilaian terendah adalah Pemberian kontrak perkuliahan. 2. Evaluasi sarana prasarana Secara umum terjadi penurunan tingkat kepuasan terhadap ketersediaan saranaprasarana di tingkat Universitas dibandingkan hasil evaluasi semester sebelumnya sebesar 0,04 poin. Komponen penilaian yang menunjukkan peningkatan terbesar adalah Kualitas Wifi/hotspot, ketersediaan jurnal Perpustakaan, serta kesesuaian Buku acuan dgn perkembangan isu dimasa kini Perpustakaan. Sedangkan komponen sarana/prasarana yang menunjukkan penurunan yaitu Kebersihan ruang Lab. Praktikum; Kenyamanan Ruang Kuliah serta Kenyamanan ruang Lab. Praktikum. 3. Evaluasi pelayanan Unit Secara umum terjadi peningkatan tingkat kepuasan terhadap pelayanan unit di tingkat Universitas dibandingkan hasil evaluasi semester sebelumnya sebesar 0,06 poin. Komponen penilaian yang menunjukkan peningkatan terbesar adalah UPT. Laboratorium; UPT. Perpustakaan serta Badan Penjaminan Mutu. Sedangkan komponen sarana/prasarana yang menunjukkan penurunan yaitu Biro Kemahasiswaan, dan Biro Keuangan. B. REKOMENDASI 1. Bagi Universitas Universitas perlu mengadakan sosialisasi ulang mengenai pentingnya peningkatan kedisiplinan dalam ketepatan waktu pengembalian laporan praktikum, dan kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dengan kontrak perkuliahan. 2. Bagi Fakultas Fakultas perlu memberikan sosialisasi ulang mengenai pentingnya peningkatan kedisiplinan terutama dalam hal ketepatan waktu pengembalian laporan praktikum, kesesuaian pelaksanaan pembelajaran dgn kontrak perkuliahan, serta variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. 16

22 3. Bagi Program Studi a. Program S1 Psikologi. Ka.Prodi perlu mengadakan sosialisasi ulang mengenai pentingnya pemberian contoh penerapan/aplikasi teori dalam dunia kerja b. Program Studi D3 Analis Kimia. Ka.Prodi melalui Wakil Rektor I perlu menyampaikan kepada Instruktur Laboratorium untuk lebih terlibat dalam pelaksanaan praktikum. c. Program Studi S1 Tek. Industri. Kepala Program Studi mengusulkan ke Fakultas untuk diadakan pelatihan ketrampilan dosen dalam mengajar, khususnya mengenai variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. d. Program Studi S1 Akuntansi. Kepala Program Studi mengusulkan ke Fakultas untuk diadakan pelatihan ketrampilan dosen dalam mengajar, khususnya mengenai variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. e. Program Studi D4 An. Kesehatan. Kepala Program Studi mengusulkan ke Fakultas untuk diadakan pelatihan ketrampilan dosen dalam mengajar, khususnya mengenai variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan variasi/kreatifitas penggunaan media perkuliahan. f. Program Studi S1 Tek. Kimia. Kepala Program Studi perlu melakukan sosialisasi ulang tentang pentingnya transparansi untuk meningkatkan obyektifitas penilaian. g. Program Studi D3 Anafarma. Ka.Prodi melalui Wakil Rektor I perlu menyampaikan kepada Instruktur Laboratorium untuk lebih terlibat dalam pelaksanaan praktikum. h. S1 Manajemen. Kepala Program Studi perlu melakukan sosialisasi ulang tentang pentingnya pemberian kontrak perkuliahan sebelum pelaksanaan perkuliahan. 4. Bagi Unit Penunjang Meningkatkan pelayanan terhadap mahasiswa sesuai dengan fungsinya, terutama untuk Biro Kemahasiswaan, dan Biro Keuangan. 17

23 Mata Kuliah HASIL EVALUASI PEMBELAJARAN SEMESTER GASAL 2012/2013 Item Penilaian No. Prodi Metode Mengajar Umpan Balik Kehadiran T P S1 Farmasi T S1 Farmasi (P) P D3 Farmasi T D3 Farmasi (P) P D3 Anafarma T D3 Anafarma (P) P D4 Analis Kesehatan T D4 Analis Kesehatan (P) P D3 Analis Kesehatan T D3 Analis Kesehatan (P) P S1 Teknik Kimia S1 Teknik Industri D3 Analis Kimia T D3 Analis Kimia (P) P

24 Mata Kuliah Item Penilaian No. Prodi Metode Mengajar Umpan Balik Kehadiran T P S1 Psikologi S1 Manajemen S1 Akuntansi Universitas HASIL EVALUASI PEMBELAJARAN UNIVERSITAS SETIA BUDI SMT.GASAL TA.2012/2013 DENGAN GENAP TA.2011/2012 No. Prodi Metode Umpan Kehadiran Mengajar Balik (P) 14 UNIVERSITAS 1 Genap 11/ Gasal 12/

25 Grafik Evalusi Pembelajaran Gasal 2012/2013 Universitas Setia Budi HASIL EVALUASI PEMBELAJARAN UNIVERSITAS SETIA BUDI Smt.Gasal TA.2012/ Grafik Perbandingan Hasil Evalusi Pembelajaran Smt. Gasal TA. 2012/2013 dengan Genap.TA. 2011/2012 Universitas Setia Budi HASIL EVALUASI PEMBELAJARAN UNIVERSITAS SETIA BUDI Smt.Gasal TA.2012/2013 dgn Genap TA.2011/ Genap 11/12 Gasal 12/13 20

26 Kebersihan Kenyamanan Ketersediaan LDC/OHP Kualitas LDC/OHP RERATA kenyamanan Ketersediaan jumlah Buku acuan kesesuaian Buku acuan dgn perkembangan isu dimasa kini ketersediaan jurnal Ketersediaan buku referensi/teks RERATA Ketersediaan Alat Ketersediaan Bahan Kebersihan ruang Kenyamanan ruang RERATA Kualitas Wifi/hotspot HASIL EVALUASI SARANA-PRASARANA SEMESTER GASAL 2012/2013 Sarana - Prasarana Ruang Kuliah Perpustakaan Lab. Praktikum Fasilitas No. Prodi S1 Farmasi Data tidak tersedia D3 Farmasi D3 Anafarma D4 analis kesehatan D3 An. Kesehatan S1 Teknik Kimia S1 Tek.Industri D3 Analis Kimia S1 Psikologi S1 Manajemen S1 Akuntansi Universitas

27 HASIL EVALUASI SARANA-PRASARANA SMT.GASAL TA.2012/2013 DENGAN GENAP TA.2011/ UNIVERSITAS SETIA BUDI Sarana-prasarana Genap TA. 2011/2012 Gasal TA. 2012/ Ruang Kuliah Perpustakaan Lab. Praktikum Fasilitas Wifi/Hotspot Universitas Grafik Perbandingan Hasil Evalusi Sarana-prasarana Smt. Gasal TA. 2012/2013 dengan Genap.TA. 2011/2012 Universitas Setia Budi HASIL EVALUASI SARANA - PRASARANA UNIVERSITAS SETIA BUDI Smt.Gasal TA.2012/2013 dgn Genap TA.2011/ Ruang Kuliah Perpustakaan Lab. Praktikum Fasilitas Wifi/Hotspot Genap 11/12 Gasal 12/13 HASIL EVALUASI PELAYANAN SEMESTER GASAL 2012/2013 Pelayanan No. Prodi Program Studi Tata Usaha UPT. Perpustakaan BAA & PM Biro Keuangan Badan Penjaminan Mutu UPT. Laboratorium Biro Kemahasiswaan S1 Farmasi Data tidak tersedia 2 D3 Farmasi D3 Anafarma D4 analis kesehatan

28 Pelayanan No. Prodi Program Studi Tata Usaha UPT. Perpustakaan BAA & PM Biro Keuangan Badan Penjaminan Mutu UPT. Laboratorium Biro Kemahasiswaan D3 An. Kesehatan S1 Teknik Kimia S1 Tek.Industri D3 Analis Kimia S1 Psikologi S1 Manajemen S1 Akuntansi Universitas HASIL EVALUASI PELAYANAN SMT.GASAL TA.2012/2013 DENGAN GENAP TA.2011/ UNIVERSITAS SETIA BUDI Pelayanan Unit Genap TA. 2011/2012 Gasal TA. 2012/ Program Studi Tata Usaha UPT. Perpustakaan BAA & PM Biro Keuangan Badan Penjaminan Mutu UPT. Laboratorium Biro Kemahasiswaan Universitas HASIL EVALUASI PELAYANAN UNIT UNIVERSITAS SETIA BUDI Smt.Gasal TA.2012/2013 dgn Genap TA.2011/ Genap 11/12 Gasal 12/13 23

29 HASIL EVALUASI PEMBELAJARAN FAKULTAS FARMASI 1. S1 FARMASI Semester Gasal 2012/2013 Teori Metode Mengajar 24 Umpan Balik Farmakologi (T) Opstaria S., M.Si., Apt DT FTS Kardiovaskuler (P) Opstaria S., M.Si., Apt DT Kimia Lingkungan Drs. Mardiyono, M.Si. DT Toksikologi (T) Lucia Vita I., M.Sc., Apt. DT Farmakoterapi (T) Lucia Vita I., M.Sc., Apt. DT FT infeksi dan Tumor (P) Lucia Vita I., M.Sc., Apt. DT Manajemen RS Samuel Budi, M.Si., Apt. DT Farmasetika Dasar I (T) Samuel Budi, M.Si., Apt. DT Kimia Organik I (T) Nuraini H., S.Si., M.Si DT Monitoring efek samping Obat (T) Inaratul R., M.Sc., Apt. DT FTS Kardiovaskuler (P) Inaratul R., M.Sc., Apt. DT Perbekalan steril (T) Dra. Suhartinah, M.Sc., Apt. DT Kimia medisinal (T) Dr. Rina Herowati, M.Si., Apt. DT Manajemen Farmasi Prof. Dr. A. Fudholi, Industri(T) DEA., Apt. DTT TSF Steril (T) Drs. Mufrod, M.Sc., Apt. DTT FT Renal & Kardio Dwiningsih, S.Si., Apt. DT Fisika Dasar Drs. Supriyadi, M.Si. DT Fitokimia Titik Sunarni, M.Si., Apt. DT Kehadir -an

30 Metode Mengajar Umpan Balik Farmasetika Dasar II (T) Jamilah sarimanah, M.Si., Apt. DT Kimia Organik I Prof. Dr. Muchalal, DEA DTT Kimia Farmasi Dasar (T) Prof. Dr. Muchalal, DEA DTT UU dan Etika Kesehatan Tri Wijayanti, MPH., Apt. DT Kimia Lingkungan & Peng.Limb (T) 24 Toksikologi (T) 25 Teknologi sediaan Farmasi (T) 26 Kimia Analisis II (T) Tri Wijayanti, MPH., Apt. DT Dyah Susilowati, M.Si., Apt. Kehadir -an DT Dewi Ekowati, S.Si., Apt. DT Reslely Harjanti, S. Farm., Apt. DT Agama Katholik Kriswidiatmoko, S.Th. DTT Metodologi Penelitian Drs. Sutarno, SU., Apt. DTT Farmakokinetika Klinik Drs. Sutarno, SU., Apt. DTT Analisis Makanan Endang Sri Rejeki.M.Si.,Apt DT FT Infeksi Tumor Arief R.H.M.Si., Apt DTT FTS Syaraf Agung Endro Nugroho., Renal&Kardio M.Si., Apt.Dr DTT Monitoring Efek samping Suharsono, Obat Sp.FRS.,Apt.Drs DTT Managemen Farmasi Suharsono, Sp.FRS.,Apt.Drs DTT Sistem Penghantaran Obat TN.Saifullah., M.Sc.Apt DTT Fitokimia Fransiska Leviana,M.Sc.,Apt DT Tek Fitofarmasetik Fransiska Leviana,M.Sc.,Apt DT

31 Metode Mengajar 26 Umpan Balik Analisis Klinik dr. Lukas Cornelius DTT Konseling Farmasi RA.Oetari. SU., Apt.Prof.Dr DTT Pelayanan Farmasi Yul Mariyah,M.Si., Apt.Dra. DTT Teknologi Gena Farmasetik/FSTOA Yudi Rinanto.MP.Dr.Ir DT Pelayanan Farmasi Kisrini,M.Si., Apt.Dra DTT Analisa Jamu /FSTOA Mamik Ponco Rahayu., M.Si,Apt DT Analisis Kand Tumb Obat Mamik Ponco Rahayu., M.Si,Apt DT Matematika Dasar Ir. Widyastuti,.M.T DT Biologi Sel Ratno Agung S.M.Sc DTT Kultur Jaringan Tanaman Ratno Agung S.M.Sc DTT Farmasi Fisik Dien Riyani.M.Si.,Apt DTT Pendidikan Pancasila Edi Herdianto,S. H., MH DTT Kultur Jaringan Tanaman Kartinah Wirjosoendjojo,SU,Dra DTT Matematika Dasar Erni Suparti,ST,MT DTT Biofarmasetika Wiwin H,M.Sc,Apt DT Fisika Dasar Narimo,S.T,.M.M DTT Metodologi Penelitian Dra.Elina Endang,M.Si DT Agama Islam M.Zaki S. S.Ag.,M.Hons DTT Stabilitas Obat Mimiek M.Sc,Apt DT Imunologi Jason MM.Si,MM,Apt DT Agama Kristen Dr.Timotius DTT Kehadir -an

LAPORAN EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN

LAPORAN EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN LAPORAN EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN SEMESTER GASAL GENAP TAHUN AJARAN BADAN PENJAMINAN MUTU UNIVERSITAS SETIA BUDI SURAKARTA 2014 i KATA PENGANTAR Dalam mewujudkan fungsi sebagai penyelenggara pendidikan
