ANALISIS MANAJEMEN KERJASAMA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS MANAJEMEN KERJASAMA"

Transkripsi

1 ANALISIS MANAJEMEN KERJASAMA ANTARA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DENGAN DUNIA USAHA/DUNIA INDUSTRI (STUDI KASUS DI SMK NEGERI 1 SURAKARTA PROGRAM KEAHLIAN BISNIS DAN MANAJEMEN) SKRIPSI Oleh: HARISMA FEBRI RAHMATIKA K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA AGUSTUS 2014 i

2 ii

3 ANALISIS MANAJEMEN KERJASAMA ANTARA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DENGAN DUNIA USAHA/DUNIA INDUSTRI (STUDI KASUS DI SMK NEGERI 1 SURAKARTA PROGRAM KEAHLIAN BISNIS DAN MANAJEMEN) Oleh: HARISMA FEBRI RAHMATIKA K Skripsi Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Ekonomi Bidang Keahlian Khusus Akuntansi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Agustus 2014 iii

4 iv

5 v

6 vi

7 MOTTO Barangsiapa bersungguh-sungguh, sesungguhnya kesungguhannya itu adalah untuk dirinya sendiri (QS Al-Ankabut [29]: 6) One act forward is better than thousands step in our mind Link-link vii

8 PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembahkan untuk: Ibu Isnandari S.Pd, MM dan Bapak Hartono Terimakasih atas segala doa yang tidak pernah terputus, dukungan yang tidak pernah berhenti dan kasih sayang yang senantiasa tercurah dari mamah dan papah Wahyu Puspita Hartanti, SH, Frinda Cahaya Putra, S.Kom, dan Agustin Wijayanti S.Si Terimakasih atas inspirasi dan motivasi yang telah diberikan untuk adik kalian tercinta Arfi Bramantyo He makes me see the world in different point of view, teaches me how to enroll a real life viii

9 ABSTRAK Harisma Febri. ANALISIS MANAJEMEN KERJASAMA ANTARA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN DENGAN DUNIA USAHA/DUNIA INDUSTRI (STUDI KASUS DI SMK NEGERI 1 SURAKARTA PROGRAM KEAHLIAN BISNIS DAN MANAJEMEN). Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Agustus Tujuan penelitian ini adalah untuk (1) mengidentifikasi manajemen kerjasama antara SMK Negeri 1 Surakarta dengan dunia usaha industri; (2) mengetahui kesesuaian antara kegiatan kerjasama dengan prosedur pelaksanaan; (3) mengetahui kendala-kendala yang dihadapi sekolah dalam penempatan magang yang dilaksanakan dalam bentuk Prakerin di dunia usaha/dunia industri; (4) mengetahui usaha-usaha yang dilakukan pihak sekolah untuk menanggulangi hambatan-hambatan yang terjadi pada saat Prakerin. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan sumber data berasal dari narasumber dan dokumen. Teknik pengumpulan data melalui, wawancara dan dokumentasi. Validitas data menggunakan teknik trianggulasi sumber dan metode dengan analisis data menggunakan teknik analisis interaktif. Prosedur penelitian dimulai dari tahap pra lapangan, tahap kegiatan lapangan, tahap analisis data dan tahap penyusunan laporan penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) pelaksanaan manajemen kerjasama antara sekolah dengan dunia usaha/dunia industri berjalan kurang baik; (2) SMK Negeri 1 Surakarta tidak memiliki prosedur pelaksanaan kerjasama secara tertulis sehingga dalam pelaksanaannya sekolah tidak memiliki acuan yang digunakan sebagai suatu pedoman; (3) kendala-kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan prakerin berasal dari peserta didik, sekolah dan Du/Di; (4) usahausaha yang dilakukan sekolah dalam mengatasi masalah adalah (a) sekolah menyisipkan motivasi pada saat kegiatan belajar di sekolah (b) peserta didik diberi bimbingan intensif; (c) adanya pendataan ulang mengenai tempat tinggal peserta didik dengan tempat prakerin; (4) mengelola dana secara efisien untuk seluruh program yang ada di sekolah; (5) tidak menggunakan institusi itu pada tahun mendatang. Berdasarkan hasil penelitian tersebut di atas dapat disimpulkan bahwa secara umum manajemen kerjasama antara sekolah dengan Du/Di berjalan kurang baik karena adanya beberapa kendala yang akan terus diatasi agar tercipta kerjasama yang bersinergi dengan baik antara SMK dengan Du/Di. Kata kunci: manajemen, kerjasama, SMK, Du/Di ix

10 ABSTRACT Harisma Febri. ANALYSIS OF COOPERATION MANAGEMENT BETWEEN VOCATIONAL HIGH SCHOOL AND BUSINESS WORLD/INDUSTRIAL WORLD (A Case Study at Business and Management Expertise Program of State Vocational High School 1 of Surakarta). Skripsi: The Faculty of Teacher Training and Education, Sebelas Maret University, Surakarta, August The objectives of this research are: (1) to identify the cooperation management between State Vocational High School 1 of Surakarta and the business world/industrial world; (2) to investigate the appropriateness between cooperation activities and implementation procedure; (3) to identify the constraints encountered in the placement of apprentices implemented in the industrial work practices at business world/industrial world; and (4) to investigate the efforts done by the school to cope with the constraints during the industrial work practices. This research used the descriptive qualitative method. The data sources of research were informants and documents. The data of the research were gathered in-depth interview and documentation. They were validated by means of source and method triangulations. The data were analyzed by using the interactive model of analysis. The procedures of research included pre-field phase, field activity phase, data analysis phase, and research report arrangement phase. The results of the research show that: (1) the implementation of cooperation management between school and business world/industrial world has performed poorly; (2) State Vocational High School 1 of Surakarta does not have any written procedure of the implementation of cooperation so that the implementation of cooperation does not any reference as a guideline; (3) the constraints encountered in the implementation of industrial work practices arise from students, school, business world/industrial world; (4) the efforts done to deal with the constraints are as follows: (a) the school include motivations during the learning process at the school, (b) the students are exposed to intensive guidance, and (c) for the industrial work practices ;(4) programs efficiently; and (5) the school does not appoint the any business or industrial institution with constraints for industrial work practices in the coming year. Based on the results of research, a conclusion is drawn that in general, the cooperation management between school and business world/industrial world has performed poorly due some constraints that must be dealt with so as to well synergize the cooperation between school and business world/industrial world. Keywords: Management, cooperation, Vocational High School, business world/industrial world x

11 KATA PENGANTAR Segala puji bagi Allah SWT yang telah menjadi penulis dalam menyelesaiakan karya ini. Alhamdulillahir atas rahmat, petunjuk, serta kasih sayang-nya sehingga penulis mampu menyelesaikan karya yang berjudul, MENENGAH KEJURUAN DENGAN DUNIA USAHA/DUNIA INDUSTRI ( STUDI KASUS DI SMK NEGERI 1 SURAKARTA PROGRAM KEAHLIAN. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Ekonomi- Akuntansi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam penyusunan skripsi ini penulis banyak mengalami hambatan dan kesulitan, namun berkat bantuan berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang timbul dapat teratasi. Oleh karena itu, merupakan suatu kebahagiaan bagi penulis dalam kesempatan ini dapat mengucapkan terima kasih atas segala bentuk bantuannya kepada yang terhormat: 1. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin penelitian skripsi ini. 2. Drs. Syaiful Bahri, M.Pd., selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin penelitian skripsi ini. 3. Dr. Wiedhy Murtini, M.Pd., selaku Ketua Program Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin penelitian skripsi ini. 4. Drs. Wahyu Adi, M.Pd., selaku Ketua Bidang Keahlian Khusus Akuntansi Program Pendidikan Ekonomi, Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan izin penelitian skripsi ini. 5. Dr. Susilaningsih, M.Bus., selaku Pembimbing I, yang telah memberikan motivasi, pengarahan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 6. Sri Sumaryati, S.Pd, M.Pd., selaku Pembimbing II yang telah memberikan pengarahan, motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 7. Ibu dan Bapak Dosen BKK Akuntansi yang senantiasa meluangkan waktu kepada penulis untuk memberikan bantuan, bimbingan, pengarahan dan motivasi sehingga memperlancar penyusunan skripsi ini. 8. Drs. Suyono, M.Si selaku kepala sekolah SMK Negeri 1 Surakarta, yang telah memberi kesempatan dan tempat guna pengambilan data dalam penelitian. xi

12 9. Keluarga besarku khususnya, Ibu dan Bapak yang telah memberikan doa dan menjadi motivasi terbesar penulis. Kakak-kakakku untuk segala dukungan dan semangat selama ini. 10. Sahabat di laboratorium Bank Mini, terima kasih atas kerjasama, semangat, dan kebersamaan selama ini. 11. Teman-teman terbaik Febrinita, Wati, Diantika, Witya, Nui, Pipin, Menik, Dewe, dan Wakid. Terima kasih atas pertemanan, semangat, keceriaan, kekeluargaan yang senantiasa kurasakan sampai detik ini. 12. Semua teman mahasiswa BKK Akuntansi Angkatan 2010 terima kasih atas semua dukungannya, mohon maaf atas segala khilaf yang saya lakukan. 13. Semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak mungkin disebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena keterbatasan penulis. Meskipun demikian, penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca umumnya. Surakarta, Agustus 2014 Penulis xii

13 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PENGAJUAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN REVISI... v HALAMAN PENGESAHAN... vi HALAMAN MOTTO... vii HALAMAN PERSEMBAHAN... viii HALAMAN ABSTRAK... ix HALAMAN ABSTRACT... x KATA PENGANTAR... xi DAFTAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR GAMBAR... xvii DAFTAR LAMPIRAN... xviii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 7 BAB II KAJIAN PUSTAKA... 9 A. Tinjauan Pustaka dan Hasil Penelitian yang Relevan Tinjauan tentang Sekolah Menengah Kejuruan... 9 a. Pengertian Sekolah Menengah Kejuruan... 9 b. Tujuan Sekolah Menengah Kejuruan Tinjauan tentang Pendidikan Sistem Ganda a. Pengertian Pendidikan Sistem Ganda Tinjauan tentang Praktik Kerja Industri xiii

14 a. Pengertian Prakerin b. Tujuan Prakerin Tinjauan tentang Manajemen a. Pengertian Manajemen b. Fungsi Manajemen Tinjauan tentang Kerjasama a. Pengertian Kerjasama b. Prosedur Pelaksanaan Kerjasama c. Upaya Menjalin Kerjasama antara Sekolah dengan Du/Di B. Hasil Penelitian yang Relevan C. Kerangka Berpikir BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian B. Pendekatan dan Jenis Penelitian C. Data dan Sumber Data D. Teknik Sampling E. Teknik Pengumpulan Data F. Uji Validitas Data G. Analisis Data H. Prosedur Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Penelitian Sejarah Singkat SMK Negeri 1 Surakarta Visi dan Misi SMK Negeri 1 Surakarta Deskripsi Peserta Didik SMK Negeri 1 Surakarta Bursa Kerja Khusus (BKK) Mitra Prakerin SMK Negeri 1 Surakarta B. Deskripsi Temuan Penelitian Manajemen Kerjasama antara Sekolah dengan Du/Di a. Perencanaan Kerjasama b. Pengorganisasian Kerjasama xiv

15 c. Penggerakan Kerjasama d. Pengawasan Kerjasama Prosedur Pelaksanaan Kerjasama a. Persiapan Penandatanganan MoU b. Penandatanganan MoU c. Pendistribusian dan Pencatatan MoU d. Pelaksanaan Kerjasama dengan Pihak Du/Di e. Monitoring Pelaksanaan Kerjasama dengan Pihak Du/Di f. Rapat Evaluasi Tahunan g. Membuat Laporan Evaluasi Kendala-Kendala dalam Pelaksanaan Kerjasama yang dilakukan dalam Bentuk Prakerin Upaya Mengatasi Kendala dalam Pelaksanaan Prakerin C. Pembahasan Manajemen Kerjasama yang Dilakukan antara SMK N 1 Surakarta dengan Dunia Usaha/Dunia Industri Prosedur Pelaksanaan Kerjasama antara Sekolah dengan Du/Di Kendala-Kendala dalam Pelaksanaan Kerjasama yang dilakukan dalam Bentuk Prakerin Upaya Mengatasi Kendala dalam Pelaksanaan Prakerin BAB IV SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA xv

16 DAFTAR TABEL Tabel Halaman Tabel 3.1. Rincian Waktu dan Kegiatan Penelitian Tabel 4.1. Jumlah Siswa SMK Negeri 1 Surakarta TA 2013/ Tabel 4.2. Daftar Mata Pelajaran Dasar Program Keahliam di SMK Negeri 1 Surakarta Tabel 4.3. Daftar Perusahaan Mitra SMK Negeri 1 Surakarta Di Wilayah Solo dan Sekitarnya Tabel 4.4. Temuan Studi Prosedur Pelaksanaan Kerjasama di SMK Negeri 1 Surakarta Tabel 4.5. Tabel Statistik Deskriptif Temuan Studi Prosedur Pelaksanaan Kerjasama di SMK Negeri 1 Surakarta xvi

17 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman Gambar 2.1. Skema Prosedur Pelaksanaan Kerjasama Perguruan Tinggi Gambar 2.2. Skema Tata Cara Kerjasama Antar Daerah Gambar 2.3. Skema Kerangka Berpikir Gambar 3.1. Model Analisis Interaktif Gambar 5.1. Bagan Pelaksanaan Kerjasama xvii

18 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman Daftar Informan Kisi-kisi Wawancara Pedoman Wawancara Catatan Lapangan Daftar MoU Daftar Foto Surat Penelitian xviii

KESIAPAN GURU EKONOMI DALAM MELAKSANAKAN KURIKULUM 2013 PADA SMA NEGERI DI KOTA SURAKARTA

KESIAPAN GURU EKONOMI DALAM MELAKSANAKAN KURIKULUM 2013 PADA SMA NEGERI DI KOTA SURAKARTA KESIAPAN GURU EKONOMI DALAM MELAKSANAKAN KURIKULUM 2013 PADA SMA NEGERI DI KOTA SURAKARTA SKRIPSI Oleh: ARFI BRAMANTYO K7410024 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA
