Modul ke: PSIKOLOGI SOSIAL 2. Pengantar Perkuliahan. Fakultas PSIKOLOGI. Filino Firmansyah M. Psi. Program Studi Psikologi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Modul ke: PSIKOLOGI SOSIAL 2. Pengantar Perkuliahan. Fakultas PSIKOLOGI. Filino Firmansyah M. Psi. Program Studi Psikologi"

Transkripsi

1 Modul ke: 01 Fakultas PSIKOLOGI PSIKOLOGI SOSIAL 2 Pengantar Perkuliahan Filino Firmansyah M. Psi Program Studi Psikologi

2 Tujuan Pembelajaran Mengerti tentang konsep dasar dan prinsip umum dari perilaku dalam kelompok, antar kelompok dan terapan psikologi sosial. Mampu memiliki pemahaman dasar tentang fenomena dalam kedupan sehari-hari melalui analisa yang didasarkan pada konsep-konsep dasar dan prinsip prinsip umum psikologi sosial.

3 Pokok Bahasan Awal - UTS 1. Pengantar 2. Teori-teori Psikologi Sosial 3. Kelompok 1 pengertian, jenis, alasan orang berkelompok, proses terbentuknya kelompok dan dinamika kelompok 4. Kelompok 2 group cohesiveness, groupthink, group polarization, sosial facilitation dan social inhibition 5. Norma 6. Kompetisi, Kerjasama dan Dilema Sosial 7. Kepemimpinan 8. UTS Pasca UTS - UAS 9. Pengambilan Keputusan dalam Kelompok 10. Tingkah laku Kolektif 11. Konflik Antar Kelompok 12. Resolusi Konflik dan Negosiasi Resolusi Konflik dan Negosiasi Tingkah laku sosial dalam Lingkungan Fisik 15. Psikologi Sosial Terapan UAS

4 Penilaian Quiz (40%), Forum (30%) Tugas Kelompok Presentasi Materi (30%) 30 % UTS 30% UAS 30% Kehadiran & Keaktifan di Kelas (diskusi kelompok) 10% NB : Batas Ketidakhadiran mengikuti aturan Universitas

5 Quiz Untuk seluruh quiz dibatasi waktu pengumpulan: sebelum UTS untuk Quiz 1-4 sebelum UAS untuk Quiz 5-9 akan tetapi, untuk yang menjawab di minggu : 1 nilai bisa maksimal nilai maksimal 70 3 nilai maksimal 60 4 nilai maksimal 50 5 dst nilai maksimal 40

6 Referensi Sarwono S.W. (2001). Psikologi Sosial : Psikologi Kelompok dan Psikologi Terapan. Jakarta : Balai Pustaka Sarwono S.W. & Meinarno E. A. (2009). Psikologi Sosial. Jakarta : Salemba Humanika Sarwono, S.W. ((1999)Psikologi Sosial : Individu dan Teori-Teori Psikologi Sosial. Jakarta : Balai Pustaka

7 Pendahuluan Psikologi Sosial 2

8 Definisi Psikologi Sosial Psikologi Sosial adalah ilmu tentang pengalaman dan perilaku individu dalam kaitannya dengan stimulus sosial (Sherif & Muzler, 1956) Psikologi Sosial adalah ilmu tentang peristiwa perilaku hubungan interpersonal (Krech, Crutfield & Ballachey, 1962) Psikologi Sosial adalah ilmu tentang interaksi manusia (Watson, 1966)

9 Definisi Psikologi Sosial (cont.) Psikologi Sosial adalah studi tentang manusia individu ketika ia berinteraksi, biasanya secara simbolik, dengan lingkungannya (Dewey & Huber, 1966) Psikologi Sosial adalah sub disiplin dari psikologi yang mengkhususkan diri pada studi ilmiah tentang perilaku individu sebagai fungsi rangsangan (stimulus) sosial (Jones & Gerrad, 1967)

10 Definisi Psikologi Sosial (cont.) Psikologi Sosial adalah studi ilmiah tentang pengalaman dan perilaku individu dalam kaitannya dengan individu lain, kelompok, dan kebudayaan (McDavid & Harari, 1968) Psikologi Sosial adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari perilaku individual sebagai fungsi rangsang sosial (Shaw & Constanzo, 1970) Psikologi Sosial adalah bidang ilmu yang mencari pengertian tentang hakikat dan sebab-sebab dari perilaku dan pikiran-pikiran individu dalam situasi sosial (Baron & Byrne, 1994)

11 Fokus Psikologi Sosial adalah memahami bagaimana manusia berinteraksi, hal-hal apa saja yang dipikirkan manusia tentang dirinya maupun tentang orang lain (dalam proses interaksi) Psikologi Sosial berusaha memahami dan menjelaskan bagaimana kehadiran orang lain baik secara kongkrit maupun tidak (bisa dengan keberadaan orang lain ataupun secara khayal) mempengaruhi pikiran, perasaan dan tingkah laku manusia baik secara individu maupun sebagai kelompok

12 Antara Akal Sehat dan Ilmu Pengetahuan Psikologi adalah ilmu tentang perilaku manusia. Oleh karena itu, psikologi adalah ilmu yang paling dekat dengan diri kita semua. Tidak mengherankan kalau banyak orang yang merasa tahu tentang psikologi. Seakan-akan perilaku itu mudah saja dijelaskan dengan menggunakan pengetahuan umum atau akal sehat saja.

13 Sekarang marilah kita perhatikan bagaimana masalah-masalah atau pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dijawab oleh akal sehat dan ilmu pengetahuan. Pertanyaan Jawaban Akal Sehat Jawaban Ilmu Pengetahuan Bagaimana pengaruh agama dalam perkawinan? Bagaimana pengaruh TV pada kekerasan? Agama merupakan faktor utama dalam keutuhan perkawinan. Perkawinan beda agama dipastikan tidak bahagia. TV adalah penyebab utama kekerasan dan seks dalam masyarakat. Perilaku kekerasan dan seks kebanyakan meniru langsung dari TV. Faktor penentu langgengnya perkawinan adalah komunikasi dan penyesuaian diri antara suami dan istri. Banyak perkawinan seiman gagal karena komunikasi yang buruk. Orang yang terpengaruh langsung oleh TV hanya sebagian kecil (baik dalam hal kekerasan dan seks maupun dalam hal perilaku positif yang dianjurkan dalam acara-acara keagamaan). Masih diperlukan sejumlah variable lain untuk mendorong orang meniru TV.

14 Sekarang marilah kita perhatikan bagaimana masalah-masalah atau pertanyaan-pertanyaan dibawah ini dijawab oleh akal sehat dan ilmu pengetahuan. Pertanyaan Jawaban Akal Sehat Jawaban Ilmu Pengetahuan Mengapa orang tidak berhenti merokok walaupun mengetahui bahayanya? Disebabkan oleh : - Kecanduan nikotin - Iklan rokok yang gencar Disebabkan oleh : - Pengaruh teman sebaya - Budaya/lingkungan sosial (Brotowasisto, 2004) Mengapa orang percaya tahuyul? Faktor tradisi turun menurun Pengaruh konformitas, sebagian besar orang cenderung sepakat dengan pendapat orang banyak, walaupun mereka mengetahui bahwa pandangan tersebut salah.

15 Kesimpulan berdasarkan akal sehat saja bisa berujung kepada kesalahan-kesalahan dan kesalahan pula dalam tindakan. Akal sehat memang ada kegunaannya daripada tidak memakai akal sama sekali. Akan tetapi, akal sehat mengandung banyak kendala. confirmation bias (membenarkan pendapat sendiri). Contohnya, dukun cilik Ponari. berpikir heuristic, yaitu mengikuti pikiran yang pertama kali muncul dalam benak. Pemikiran semacam ini disebut juga berpikir jalan pintas. Contohnya, orang tua yang tidak setuju anak gadisnya berpacaran dengan pemuda yang berambut gondrong dan memakai anting. pengaruh perasaan atau mood effect. Emosi manusia selalu memengaruhi akalnya. Kalau seseorang sedang riang atau bahagia, maka akalnya memandang segala sesuatu secara positif. Akan tetapi, kalau seseorang sedang murung atau marah, segala sesuatu, dilihat secara negative.

16 Akal sehat saja sangat rentan terhadap sesat pikir (salah kesimpulan) dan inkonsistensi pikiran (kesimpulan berubahubah). Oleh karena itu, sebagai ilmu, psikologi sosial tidak mendasarkan diri pada pemikiran atau akal sehat semata, melainkan mengikuti kaidah-kaidah ilmu pengetahuan, khususnya ilmu pengetahuan sosial, yaitu : Berdasarkan pada data empiris, terukur dan terverifikasi Menggunakan teori-teori dan prosedur analisis yang sudah baku/teruji Berusaha memahami penyebab dari perilaku dan pemikiran sosial seseorang Mempelajari proses kognitif Memperhitungkan faktor lingkungan fisik Memperhatikan faktor budaya

17 Sejarah Psikologi Sosial Masa Pralahir 1860 Lazarus & Steindhal berpendapat bahwa jiwa umat manusia berbeda dengan jiwa individual 1898 Gabriel de Tarde mempublikasikan Etudes de Psychologie Sociale. Norma Triplett membuktikan melalui eksperimen bahwa kegiatan fisik dipengaruhi ada/tidaknya kehadiran orang lain Masa Awal 1908 Edward Ross dan William Mc Dougall masing-masing menerbitkan buku dengan judul Social Psychology 1921 Journal of Abnormal Psychology berubah nama menjadi Journal of Abnormal adn Social Psychologyu 1924 Floyd Allport menerbitkan buku berjudul Social Psychology 1935 Handbook of Social Psychology yang pertama terbit (editor Carl Murchison)

18 Sejarah Psikologi Sosial (cont.) Masa Perang Dunia I & II Masa setelah Perang Dunia II Kurt Lewin melakukan penelitian sosial eksperimental tentang kepemimpinan. John Dollard mengajukan teori frustasi-agresi. Neal Miller dan John Dollard mengajukan teori Social Learning and Imitation 1945 Kurt Lewin mendirikan Center of Group Dynamics 1954 Edisi modern dari Handbook of Social Psychologi terbit (editor Gardner Lindey) Leon Festinger mengemukakan teori Cognitive Dissonance Fritz Heider mempublikasikan The Psychologie of Interpesonal Behavior (cikal bakal teori atribusi) 1959 John Thibaut dan Harold Kelley mempublikasikan The Social Psychology of Groups (cikal bakal teori social exchange) 1965 Journal of Abnormal and Social Psychology pecah menjadi Journal of Abnormal Psychology dan Personality dan Social Psychology

19 Sejarah Psikologi Sosial (cont.) Masa setelah Perang Dunia II (cont.) 1985 Handbook of Social Psychology edisi ke-3 terbit (editor Garner Lindey dan Elliot Aronson 1998 Handbook of Social Psychology edisi ke 4 terbit (edisi Daniel T. Gilbert, Susan T. Fiske dan Gardner Linzey)

20 Hubungan Psisos dengan Ilmu2 lain Disiplin Ilmu Fokus Kajian Contoh : Perkawinan Sosiologi Antropologi Psikologi Sosial Kelompok mulai dari kelompok kecil sampai masyarakat luas -yang diteliti bagaimana dampak struktur sosial terhadap kelas sosial, pola kekuasaan dan aturan organisasi Kelompok / masyarakat budaya - yang diteliti bagaimana dampak budaya terhadap masyarakat terutama produkproduknya, baik secara struktural maupun normatif Individu & Kelompok - yang diteliti terutama perilaku individu : bagaimana individu berpikir tentang orang / kelompok lain, bagaimana individu dipengaruhi orang / kelompok lain, bagaimana interaksi antara individu, individu dengan kelompok dan kelompok dengan kelompok Tren perkawinan, bentuk kohabitasi (tinggal bersama), atau perceraian yang meningkat jumlahnya Bagaimana prosesnya sehingga individu tertarik satu dengan lain dan memutuskan suatu bentuk hubungan interpersonal Ritual-ritual perkawinan adat masyarakat tertentu dan makna-maknanya/

21 Ruang Lingkup Psisos Menurut Shaw & Castanzo (1970) Pengaruh Sosial terhadap proses individu antara lain persepsi, motivasi, proses belajar, sikap, atribusi Proses Individu bersama, antara lain bahasa, sikap sosial, prasangka Interaksi kelompok antara lain komunikasi, kepemimpinan, hubungan kekuasaan, konformitas, kompetisi, peran sosial, peran jenis kelamin

22 Tingkat Analisis Intra personal : proses individual Inter personal : Hubungan antara pribadi (dalam keluarga, pekerjaan, sekolah, dll) Inter- group : Hubungan antar kelompok, antar etnik, antar agama, dsb

23 Terima Kasih Filino Firmansyah M. Psi

Psikologi Sosial 2. Teori-teori Psikologi Sosial. Setiawati Intan Savitri, S.P. M.Si. Modul ke: Fakultas PSIKOLOGI. Program Studi Psikologi

Psikologi Sosial 2. Teori-teori Psikologi Sosial. Setiawati Intan Savitri, S.P. M.Si. Modul ke: Fakultas PSIKOLOGI. Program Studi Psikologi Modul ke: Psikologi Sosial 2 Teori-teori Psikologi Sosial Fakultas PSIKOLOGI Setiawati Intan Savitri, S.P. M.Si Program Studi Psikologi www.mercubuana.ac.id Teori-teori Psikologi Sosial Sikap Ketertarikan
