RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) ADMINISTRASI HUMAS DAN KEPROTOKOLAN KELAS XI / SEMESTER I

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) ADMINISTRASI HUMAS DAN KEPROTOKOLAN KELAS XI / SEMESTER I"

Transkripsi

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) ADMINISTRASI HUMAS DAN KEPROTOKOLAN KELAS XI / SEMESTER I Penyusun: Ismi Windayanti ( ) PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MALANG

2 KATA PENGANTAR Puji syukur, saya panjatkan ke hadirat Allah SWT, atas kemurahan-nya, sehingga saya dapat menyelesaikan rpp pembelajaran ini. Perangkat ini dibuat dengan maksud dapat dijadikan contoh bagi Mahasiswa Universitas Negeri Malang, khususnya di Program Studi S1 Pendidikan Administrasi Perkantoran Fakultas Ekonomi, untuk membuat modul SMK Jurusan Administrasi Perkantoran. Mudah-mudahan rpp ini memberikan kemudahan bagi mahasiswa fakultas Ekonomi sebagai calon guru Administrasi Perkantoran dalam mengelola pembelajaran sehingga memberikan ruang yang amat luas bagi peserta didiknya untuk mengembangkan keterampilan berpikir, keterampilan proses, keterampilan sosial, dan mewujudkan perilaku berkarakter. Malang, 21 November 2016 Penyusun 2

3 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah Satuan Tingkat Pendidikan : SMK PGRI 6 MALANG : Sekolah Menengah Kejuruan Kelas/Semester : XI / 1 Program Keahlian Mata Pelajaran Alokasi Waktu : Administrasi Perkantoran : Administrasi Humas dan Keprotokolan : 3 x 5 JP Pertemuan Ke : 3 II. Standar Kompetensi : Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dalam pengetahuan, teknologi, seni budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab phenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah. III. Kompetensi Dasar : Mengidentifikasi profil, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. IV. Indikator A. Kognitif 1. Produk a) Menjelaskan profil humas dengan baik dan lancar. b) Menganalisis kode etik humas. c) Menguraikan jabatan humas. d) Menyimpulkan organisasi profesi humas. 2. Proses a) Menafsirkan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. b) Memperjelas profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. 3

4 B. Psikomotorik a) Menyesuaikan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas dengan keadaan sekarang. b) Mengidentifikasikan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. C. Afektif 1. Karakter a) Jujur b) Peduli c) Berani dan Tanggung Jawab d) Rapi 2. Keterampilan Sosial a) Bertanya b) Menyumbang ide atau pendapat c) Menjadi pendengar yang baik d) Berkomunikasi e) Kerja sama dengan baik V. Tujuan Pembelajaran A. Kognitif 1. Produk a) Secara mandiri siswa dapat menjelaskan profil humas dengan baik dan lancar dengan mengerjakan soal terkait pada LP 1. Produk sesuai dengan kunci jawaban. b) Secara mandiri siswa dapat menganalisis kode etik humas dengan mengerjakan soal terkait pada LP 1. Produk sesuai dengan kunci jawaban. c) Secara mandiri siswa dapat menguraikan jabatan humas dengan mengerjakan soal terkait pada LP 1. Produk sesuai dengan kunci jawaban. d) Secara mandiri siswa dapat menyimpulkan organisasi profesi humas dengan mengerjakan soal terkait pada LP 1. Produk sesuai dengan kunci jawaban. 4

5 2. Proses a) Diperbolehkan membuka modul SMK/Bahan ajar agar siswa dapat menafsirkan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas pada LP. 2 Proses. b) Diperbolehkan membuka modul SMK/Bahan ajar agar siswa dapat memperjelas profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas pada LP. 2 Proses. B. Psikomotorik a) Dengan bimbingan guru siswa dapat menyesuaikan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas dengan keadaan sekarang. b) Diberikan Modul SMK serta alat dan bahan yang dibutuhkan, siswa dapat mengidentifikasikan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas sesuai dengan rincian tugas kinerja yang ditentukan pada LP3 : Psikomotor c) Afektif 1. Berperilaku Karakter a) Menunjukkan sikap jujur, ketika guru memminta siswa pengamatan untuk mencari contoh dari organisasi humas. b) Mampu menunjukkan sikap peduli dalam melaksanakan tugas yang diberikan guru. c) Serta menunjukkan sikap berani dan tanggung jawab dalam menjawab pertanyaan dan rapi dalam pengerjaan tugas yang diberikan guru sesuai dengan LP 4. Pengamatan perilaku berkarakter. 3. Keterampilan Sosial a) Menunjukkan sikap menjadi pendengar yang baik ketika mendengarkan penjelasan dari guru b) Serta sikap berkomunikasi yang baik dan menunjukkan sikap kerja sama dengan baik sesuai LP 5. Pengamatan keterampilan sosial. 5

6 VI. Materi Pembelajaran 1. Profil Humas. 2. Kode Etik Humas. 3. Jabatan Pada Humas. 4. Organisasi Profesi Humas VII. Alokasi Waktu 3 x 5 JP VIII. Model dan Metode Pembelajaran Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif (MPK) Metode Pembelajaran : tugas proyek berupa simulasi penanganan arsip dikombinasikan dengan inquiry. IX. Bahan Lembar Kerja 1, 2, 3 X. Alat dan Media: Alat terdiri dari: 1. Alat Tulis Kantor (ATK), 2. peralatan membuat daftar formasi pegawai 3. rubrik formasi dan pengadaaan pegawai; 4. LCD/Komputer/Laptop Media terdiri dari Slide tentang: 1. Profil Humas. 2. Kode Etik Humas. 3. Jabatan Pada Humas. 4. Organisasi Profesi Humas 6

7 X. Kegiatan Pembelajaran 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = Sangat Baik A. Pendahuluan Kegiatan Penilaian oleh Pengamat Salam, Doa, Mengkondisikan kelas menjadi kondusif, dan Absensi. Melakukan Apersepsi dengan mengkomunikasikan tujuan pembelajaran produk, proses, psikomotor, keterampilan sosial, dan karakter. Siswa dapat mengemukakan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas sepengetahuan siswa tersebut. Guru meminta siswa mengemukakan pendapatnya, bagaimana sikap siswa ketika profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas yang yang dalam pelaksanaannya kurang baik. (Fase 1 MPK) 2. Guru memberi penjelasan bahwa dalam profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas di suatu lembaga atau instansi memiliki sistem tertentu yang sudah diterapkan di instansi/lembaga tersebut. Sehingga dalam pelaksanaannya dapat dikerjakan dengan baik, tepat dan terpercaya. (Fase 1 MPK) B. Inti Kegiatan Penilaian oleh Pengamat Penggalan 1 a. Siswa mendiskusikan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi 7

8 Kegiatan Penilaian oleh Pengamat profesi humas. (Fase 2 MPK) b. Guru memberikan informasi tentang profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. Guru membagikan Modul untuk tiap Kelompok. (Fase 3 MPK) c. Siswa mendiskusikan serta menganalisis profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. Siswa mengisi Modul. (Fase 4 MPK) d. Guru menginformasikan profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. e. Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok kooperatif. Setiap kelompok terdiri dari 2 3 siswa, untuk mencari informasi dari internet tentang profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas sebagai pekerjaan rumah. Catatlah keterangan yang anda peroleh dan ditambah dengan membuat rubrik. f. Meminta siswa untuk melakukan analisis terhadap profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. (Fase 5 MPK) g. Melakukan evaluasi formatif dengan asesmen kinerja psikomotor dengan cara meminta siswa menunjukkan hasil analisa profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. h. Guru memberikan informasi tentang profil humas, kode etik, jabatan, dan organisasi profesi humas. (Fase 5 MPK) i. Membimbing kelompok berkomunikasi untuk menyampaikan pendapat dalam menarik kesimpulan dengan mengacu pada Lembar Kerja. j. Memberikan penghargaan kepada individu dan kelompok yang berkinerja baik dan amat baik dalam kegiatan belajar mengajar tersebut. C. Penutup Penilaian oleh Pengamat 8

9 Kegiatan a. Menutup pelajaran dengan membimbing siswa membuat rangkuman dan memberi Pekerjaan Rumah. b. Menutup pembelajaran dengan memberikan pesan untuk tetap belajar, berdo a dan mengucapkan salam. XI. Penilaian Hasil Belajar 1. Bentuk Penilaian : a. Penilaian Kognitif 2. Instrumen Tugas a. LP. 1 Produk : Instrumen Penilaian Kognitif (terlampir) b. LP. 2 Proses : Rubrik Penilaian Aspek Kognitif (terlampir) c. LP. 3 Psikomotor : Rubrik Penialian Aspek Psikomotorik (terlampir) d. LP. 3 Psikomotor : Instrumen Penilaian Presentasi (terlampir) e. LP. 4 pengamatan perilaku berkarakter : Rubrik Penialaian Aspek Afektif (terlampir) f. LP. 5 pengamatan keterampilan sosial 3. Kegiatan diskusi dan hasil presentasi kegiatan kelompok (pedoman penilaian terlampir) 9

10 Sumber Pembelajaran 1. Modul 2. Internet 3. Media Slide Power Point Mengetahui, Kepala sekolah Guru Mapel Pengantar Adm. Perkantoran Dra. Nurchotimah, M.M.Pd,. NIP Ismi Windayanti NIM

11 DAFTAR PUSTAKA Kusumastuti, Frida Dasar-Dasar Humas. Jakarta: Galia Indonesia. Nesia, Andin Dasar-Dasar Humas. Yogyakarta: Graha Ilmu. Ruslan, Rosady Etika Kehumasan, Konsepsi dan Aplikasi. Jakarta: Rajawali Pers. 11

12 Lampiran-Lampiran 1. LP. 1 Produk Instrumen Penilaian Tes Tertulis Jenis penilaian: tes tertulis Bentuk soal : pilihan ganda dan essay SOAL PILIHAN GANDA Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar dengan member tanda silang (X) pada huruf a, b, c, d, atau e! 1. Perusahaan PR yang bergerak dalam yayanan konsultasi kehumasan disebut a. PR Full Service b. Even Organizer c. Marketing PR d. PR Consultant e. Government relations 2. Perusahaan yang melayani jasa sebagai pelaksana sebuah event/kegiatan yang berhubungan dengan publik disebut.. a. PR Full Service b. Even Organizer c. Marketing PR d. PR Consultant e. Government relations 3. Suatu tatanan etika yang telah disepakati oleh suatu kelompok suatu kelompok masyarakat tertentu disebut... a. Kode Etik b. Kode Etik Kehumasan c. Tanggung Jawab Profesi Humas d. Landasaan Humas e. Prinsip Humas 12

13 4. The Image, the knowledge about us and the attitudes toward us the our different interest groups have. Merupakan salah satu tiga konsep penting menurut G.Sach dalam... a. Kode Etik b. Kode Etik Kehumasan c. Tanggung Jawab Profesi Humas d. Landasaan Humas e. Prinsip Humas 5. Melindungi para praktisi dari kesalahan praktik suatu profesi. Merupakan bagian dari.. a. Kode Etik b. Kode Etik Kehumasan c. Fungsi Kode Etik d. Landasaan Humas e. Prinsip Humas 6. Jabatan teknis yang tidak tercantum dalam struktur organisasi, tetapi dari sudut pandang fungsinya sangat diperlukan dalam pelaksansaan tugas-tugas pokok organisasi disebut... a. Jabatan Prosedural b. Jabatan Struktural c. Jabatan Karier d. Jabatan Fungsional e. Jabatan Birokrasi 7. Kedudukan yang menunjukkan tugas, tanggung jawab, wewenang dan hak seorang Pranata Humas dalam satuan organisasi disebut. a. Jabatan Prosedural b. Jabatan Struktural c. Jabatan Karier d. Jabatan Fungsional APRI e. Jabatan Fungsional Pranata Humas 13

14 8. Suatu wadah para professional di dalam mengembangkan dan mengadakan suatu studi profesi disebut... a. Organisasi profesi b. Kode Etik Kehumasan c. Fungsi Kode Etik d. Landasaan Humas e. Prinsip Humas 9. Kapan PERHUMAS didirikan... a. 17 Agustus 1945 b. 10 april 1987 c. 15 desember 1972 d. 28 Januari 1997 e. 28 Oktober Mewujudkan fungsi public relations yang sehat, jujur dan bertanggung jawab sesuai kode praktik dank ode etik yang lazim berlaku secara nasional dan internasional merupakan salah satu tujuan dari... a. PERHUMAS b. PRSA c. IPR d. IPRA e. APRI SOAL URAIAN Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan uraian yang jelas dan tepat! 1. Sebutkan dan jelaskan sistem yang dipakai humas yang melembaga atau bagian/departermen/ divisi humas/pr/communication! 2. Sebutkan tiga konsep penting dalam etika kehumasan menurut G.Sach dalam bukunya The Exent and Intention of PR and Information Activities! 3. Sebutkan dampak dari tidak dijalankannya kode etik humas bagi praktisi humas! 4. Sebutkan kode etik pasal 1 & 2 dari Asosiasi Perusahaan Public Relations Indonesia! 5. Sebutkan tujuan didirikannya Public relations society of amerika (PRSA)! 14

15 KUNCI JAWABAN SOAL PILIHAN GANDA 1. D 2. B 3. A 4. B 5. C 6. D 7. E 8. A 9. C 10. E SOAL URAIAN 1. Dalam bentuk tersebut digunakan dua sistem, yaitu sistem sentralisasi dan desentralisasi. a) Sistem Sentralisasi yaitu biasanya diterapkan pada perusahaan yang tidak besar. Di mana aktivitas PR diorganisasi secara terpusat atau oleh pusat, posisi atau keduduukan praktisi PR biasanya berada di bawah bagian yang lain dan berada di tingkat lower-middlemanagement. b) Sistem Desentralisasi yaitu sistem ini biasanya diterapkan pada peruahaan yang besar, dam manajemen mengerti betul akan pentingnya PR sebagai suatu pendekatan manajemen. 2. Menurut G.Sach dalam bukunya The Exent and Intention of PR and Information Activities terdapat tiga konsep penting dalam etika kehumasan sebagai berikut: a) The Image, the knowledge about us and the attitudes toward us the our different interest groups have. (Citra adalah pengetahuan mengenai kita dan sikap terhadapat kita yang mempunyai kelompok-kelompok dalam kepentingan yang berbeda). b) The Profile, the knowledge about an attitude towards, we want our various interest group to have. (Penampilan merupakan pengetahuan mengenai suatu sikap terhadap yang kita inginkan untuk dimiliki kelompok kepentingan kita beragam). 15

16 c) The Ethiccs is branch of philoshophy, it is a moral philoshophy or piloshophical thinking about morality. Often used as equivalentti right or good. (Etika merupakan cabang dari ilmu filsafat, merupakan filsafat moral atau pemikiran filosofis tentang moralitas, biasanya selalu berkaitan dengan nilainilai kebenaran dan kebaikan). 3. Bagi praktisi humas yang bekerja tidak sesuai kode etik akan mendapatkan penilaian negatif dari rekan sejawat, yang terparah adalah penurunan pangkat atau bahkan dikeluarkan dari tempat kerjanya. 4. KODE ETIK ASOSIASI PERUSAHAAN PUBLIC RELATIONS INDONESIA PASAL 1 Norma norma Perilaku Profesional Dalam menjalankan kegiatan profesionalnya, seorang anggota wajib menghargai kepentingan umum dan menjaga harga diri setiap anggota masyarakat. Menjadi tanggung jawab pribadinya untuk bersikap adil dan jujur terhadap klien, baik yang mantan maupun yang sekarang, dan terhadap sesama anggota Asosiasi, anggota media komunikasi serta masyarakat luas. PASAL 2 Penyebarluasan Informasi Seorang anggota tidak akan menyebarluaskan, secara sengaja dan tidak bertanggung jawab, informasi yang paisu atau yang menyesatkan, dan sebaliknya justru akan berusaha sekeras mungkin untuk mencegah terjadinya hal tersebut. Ia berkewajiban untuk menjaga integritas dan ketepatan informasi. 5. Tujuan didirikan PRSA adalah : a) Untuk menyatukan mereka yang melakukan kegiatan di bidang humas. b) Untuk mempertimbangkan segala masalah yang dihadapi bidang kehumasan. c) Untuk merumuskan, memajukan, mejelaskan kepada kelompok kelompok usaha,professional, dan lain lain. d) Untuk memperbaiki hubungan pelaksana humas dengan para majikan dan klien. 16

17 e) Untuk memajukan dan berusaha mempertahankan standar yang tinggi mengenai pelayanan umum dan tingkah langku PRSA memiliki program tahunan, yakni pemberian penghargaan gold anvil award (GAW). f) Untuk bertukar pikiran dan pengalaman. Serta untuk menerbitkan pamflet, buku, monografi, majalah dan sebagainya. g) Untuk menggiatkan, menyediakan sarana dan kesempatan bagi riset serta memberikan, menghibahkan, dan menseponsori pemberian beasiswa. 17

18 2. LP. 2 Proses : Rubrik Penilaian Aspek Kognitif 1. Pedoman Penilaian Aspek Kognitif Soal pilihan ganda dan essay Rubrik Penilaian Aspek Kognitif (KI-3) Aspek Jumlah No Nilai Nama Siswa Penilaian Skor Predikat Catatan: 1. Kemampuan menjawab 2. Nilai tugas harian 3. Nilai ulangan harian Nilai = Skor 300 x 100 Pedoman skor: Pilihan ganda : skor per item = 10 Petunjuk Penilaian Soal Essay No. Butir Pertanyaan Bob ot 1 Sebutkan dan jelaskan sistem 20 yang dipakai humas yang melembaga atau bagian/departermen/ divisi humas/pr/communication! 2 Sebutkan tiga konsep penting 25 dalam etika kehumasan menurut G.Sach dalam bukunya The Exent and Intention of PR and Information Activities! Kriteria Penskoran Skor Akhir 18

19 3 Sebutkan dampak dari tidak dijalankannya kode etik humas bagi praktisi humas! 4 Sebutkan kode etik pasal 1 dan 2 dari Asosiasi Perusahaan Public Relations Indonesia! 5 Sebutkan tujuan didirikannya Public relations society of amerika (PRSA)! Skor max: 100 Kriteria penilaian: : A (Sangat baik) : B (Baik) : C (Cukup) : D (Kurang) 0 20 : E (Sangat kurang) 2. Panduan Penilaian Aspek Kognitif Instruksi penilaian kemampuan menjawab Nilai Deskriptif 100 Jika siswa menjawab dengan bahasanya sendiri dan tidak membaca buku 80 Jika siswa menjawab dengan membaca buku 70 Jika siswa menjawab dengan bahasanya sendiri tetapi salah 40 Jika siswa menjawab dengan membaca buku tetapi salah 0 Jika siswa tidak bisa menjawab 19

20 LP. 3 Psikomotor : Rubrik Penialian Aspek Psikomotorik No a. Pedoman Penilaian Aspek Psikomotor Lembar Penialain Psikomotor Individu Nama Siswa Catatan: Persiapan bahan dan alat kerja Skor peritem: 100 Skor maksimal : 400 Kriteri Penilaian Aspek yang Dinilai Kerapian : A (Sangat baik) : B (Baik) : C (Cukup) : D (Kurang) 0 20 : E (Sangat kurang) Eksperimen /percobaan Hasil Akhir Nilai = Skor 400 Jumlah Perolehan x 100 Nilai Akhir 20

21 Lembar Penialain Psikomotorik Kelompok Instrumen dan Rubrik Aspek Psikomotorik Penilaian Diskusi Kelompok ASPEK PENGAMATAN DISKUSI No Nama Kelompok Kerja sama Keaktifan Toleransi Hasil Diskusi Kelompok Skor Nilai Predikat Keterangan : Masing- masing kolom diisi dengan kriteria: Nilai= SkorPerolehan SkorMaksimal X 100 4: Sangat Sesuai / Baik Sekali 2: Cukup 3: Sesuai / Baik 1. Kurang Skor maksimal : 16 Predikat a. Bad Team 1 4 point b. Good Team 5 8 point c. Great Team 9 12 point d. Super Team point 21

22 Lembar Pedoman Penialain aspek pengamatan Presentasi Kelompok No Kriteria Bobot Skala Skor 1. Kejelasan Presentasi a. Sistematika Tidak sistematika Kurang sistematika Cukup sistematika Sangat sistematika presentasi b. Bahasa yang digunakan Sulit dipahami Ada yang bisa dipahami namun Banyak yang mudah dipahami namun ada Sangat mudah dipahami. banyak yang masih membingungkan. sedikit yang membingungkan. c. Suara Tidak terdengar Ada yang bisa didengar namun banyak yang masih sulit didengar. Banyak yang bisa didengar, namun adas edikit yang sulit didengar. Sangat jelas terdengar. 22

23 2 Pengetahuan a. Penguasaan Tidak paham Paham namun masih Paham namun ada Paham dan sangat materi banyak yang kurang sedikit yang kurang jelas dalam presentasi jelas dalam jelas dalam penyampaian. penyampaian. penyampaian. b. Dapat Tadak dapat Menjawab namun Menjawab namun Menjawab dengan menjawab menjawab. masih banyak yang ada sedikit yang tepat dan jelas. pertanyaan kurang jelas dalam kurang jelas dalam yang menjawabnya. menjawabnya. berhubungan dengan materi presentasi. 3 Penampilan 23

24 a. Presentasi Tidak menarik dan Kurang menarik dan Menarik namun Sangat menarik dan menarik, tidak menggunakan sedikit menggunakan sedikit menggunakan menggunakan alat- menggunakan alat-alat bantu yang alat-alat bantu yang alat-alat bantu yang alat bantu yang alat-alat sesuai. sesuai. sesuai. sesuai. bantu yang sesuai. b. Kerapian, Tidak rapi, tidak Hanya satu hal diantara Hanya dua hal Rapi, sopan dan kesopanan, sopan dan tidak Kerapian, kesopanan, diantara Kerapian, percayadiri. dan rasa percaya diri. dan rasa percaya diri kesopanan, dan rasa percayadiri. yang dimiliki oleh percaya diri yang siswa. dimiliki oleh siswa. Total Skor Skor yang diperoleh siswa = SkorTotal Skor Maksimum

25 Lembar Pedoman Penialain aspek pengamatan Presentasi Individu ASPEK PENGAMATAN PRESENTASI Kejelasan Presentasi Pengetahuan Penampilan No Nama Siswa Sistematika Presentasi Bahasa Suara Penguasaan Materi Presentasi Menjawab Pertanyaan Presentasi Menarik Kerapian, Kesopanan, Percaya diri Skor Nilai Predikat N Aspek Penilaian Diskusi Keterangan : Masing- masing kolom diisi dengan kriteria 4: Sangat Sesuai / Baik Sekali 3: Sesuai / Baik 2: Cukup 1: Kurang Nilai= SkorPerolehan SkorMaksimal X 100 = 25

26 LP. 4 pengamatan perilaku berkarakter : Rubrik Penialaian Aspek Afektif Pedoman Penilaian Aspek Afektif Rubrik Penilaian Aspek Afektif terhadap Lingkungan (KI-2) No. Nama Siswa Aspek Penilaian Jumlah Skor Nilai Predik at Catatan: 1. Rasa ingin tahu 2. Disiplin 3. Bekerjasama 4. Jujur 5. Tanggung jawab 6. Santun Nilai = Skor 9 x 100 Pedoman skor: Skor per item : 1 s.d 3 Skor maksimal : 9 Kriteria penilaian predikat: : A (Sangat baik) : B (Baik) : C (Cukup) : D (Kurang) 0 20 : E (Sangat kurang) 26

27 Panduan Penilaian Aspek Afektif Indikator penilaian sikap rasa ingin tahu dalam proses pembelajaran. 1. Skor 1, jika apatis dalam mengerjakan tugas-tugas yang diberikan oleh guru. 2. Skor 2, jika sudah menunjukan sikap ingin tahu tetapi tidak secara terus menerus. 3. Skor 3, jika menunjukan sikap bersemangat dan ingin tahu dalam menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan oleh guru. Indikator penilaian sikap disiplin dalam proses pembelajaran. 1. Skor 1, jika tidak menunjukan sikap disiplin sama sekali. 2. Skor 2, jika mengumpulkan tugas tepat waktu dan kurang benar. 3. Skor 3, jika selalu mengumpulkan tugas secara tepat waktu dan benar. Indikator penilaian sikap bekerjasama dalam proses pembelajaran. 1. Skor 1, jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok. 2. Skor 2, jika sudah bekerjasama tetapi tidak fokus dengan kegiatan kelompok. 3. Skor 3, jika sudah bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus menerus dan fokus. Indikator penilaian sikap jujurdalam proses pembelajaran. 1. Skor 1, jika sama sekali tidak menunjukkan sikap jujur sama sekali. 2. Skor 2, jika sudah bisa mengerjakan tugas tanpa melihat pekerjaan temannya 3. Skor 3, jika sudah menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya dan tidak menutupi kesalahan yang terjadi. Indikator penilaian sikap tanggung jawab dalam proses pembelajaran. 1. Skor 1, jika sama sekali tidak mengerjakan tugas piket secara teratur 2. Skor 2, jika sudah bekerjasama dalam kelompok tapi masih belum berperan aktif 3. Skor 3, jika sudah bisa mempertanggungjawabkan usulan pemecahan masalah yang dberikan Indikator penilaian sikap santun dalam proses pembelajaran. 1. Skor 1, jika sama sekali tidak berinteraksi dengan sesame teman dan guru secara etis dan ramah. 2. Skor 2, jika sudah berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan 3. Skor 3, jika sudah bisa berperilaku sopan. 27

28 LEMBAR PENILAIAN(LP) 5 : FORMAT PENGAMATAN KETERAMPILAN SOSIAL Petunjuk: Untuk setiap keterampilan sosial berikut ini, beri penilaian atas keterampilan sosial siswa itu menggunakan skala berikut ini: D = Memerlukan C = Menunjukkan B = Memuaskan A = Sangat perbaikan kemajuan baik Format Pengamatan Keterampilan Sosial No Rincian Tugas Memerlukan perbaikan Menunjukkan kemajuan (C) Memuaskan (B) Sangat baik (A) Kinerja (RTK) (D) 1 berkomunikasi 2 3 bekerjasama melayani 28

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama sekolah : SMK NEGERI 2 KEDIRI Kompetensi keahlian : Administrasi Perkantoran Mata pelajaran : Administrasi Keuangan Kelas/Semester : XI / genap Materi pokok : 1. Dokumen
