IMPLEMENTASI ACADEMIC HEALTH CENTER

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IMPLEMENTASI ACADEMIC HEALTH CENTER"

Transkripsi

1 IMPLEMENTASI ACADEMIC HEALTH CENTER Andi Asadul Islam Irawan Yusuf RSPTN UGM Fakultas Kedokteran RS Dr. Sardjito

2 LATAR BELAKANG Keinginan untuk mengembangkan potensi yang ada pada Fakultas Kedokteran UGM, RS. Sardjito dan RSPTN UGM Mengintegasikan secara lebih efektif dan efisien fungsi pelayanan, pendidikan dan riset. Potensi SDM, sarana dan prasarana. Pemanfaatan institusi pendidikan tenaga kesehatan yang lain yang berada dalam satu lingkungan geografis. Perkembangan sistem pelayanan kesehatan memerlukan konsolidasi sistem RS dengan pelayanan yang lebih spesifik dan jangkauan luas untuk menghadapi tekanan ekonomi dan pertumbuhan serta regulasi.

3 The Types of Transaction (2013) AFFILIATION Most flexible form of consolidation, though option of a weak vs strong affiliation exist Utilized to gain economic scale, create referrals, exchange best practices Do not necessarily change management or governance JOINT VENTURE A mildly flexible arrangement Used to create something new that may be overhelming to do solo Shared governance between two hospitals Contains some form of profit/risk sharing. INTEGRATION Virtual mergers, where assets may separate but services are coordinated. New overarching governing board is created but hospitals maintain independent board as well Similar to a joint venture, but larger MERGER Mutual decision of two hospital to be one hospital. Hospital s absorb each other s assets and debts Goals is to increase economy of scale, improve of quality, increase market share ACQUISITION Purchase of one hospital by another. Usually smaller acquired by larger, but not always Goals: increase market share, acquire additional services, financial stability

4 KONSEP ACADEMIC HEALTH CENTER (AHC) Academic Health Center (AHC) merupakan integrasi dari fakultas kedokteran, rumah sakit, serta institusi pendidikan profesi kesehatan lainnya. AHC bukanlah satu institusi, tetapi merupakan pengorganisasian yang terdiri dari rumah sakit (siapapun pemiliknya), fakultas kedokteran, satu atau beberapa institusi pedidikan profesi kesehatan lainnya, lembaga riset dan merupakan bagian dari suatu sistem pelayanan kesehatan yang terintegrasi.

5 Konsep Academic Health Center (AHC)

6 Kualitas Pendidikan Pelayanan Riset RSPTN UGM Fakultas Kedokteran UGM Fakultas lainnya LPPM RS. Sarjito

7 APA YANG DIHARAPKAN DARI INTEGRASI FK-UGM, RS. Sarjito DAN RSPTN UGM Saling memperkuat pelayanan unggulan dan sistem manajemen (excellent and managerial strengths). Efektif dan efisiensi (economic scale). Memperkuat sistem pelayanan regional yang lebih baik sesuai dengan kebutuhan masyarakat (Geographic strength).

8 FUNGSI AHC Memberikan pelayanan kesehatan untuk permasalahan kesehatan yang dirujuk dari fasilitas layanan primer dan pelayanan kedokteran yang sangat spesialistik. Memberikan pelayanan kedokteran yang langka dan tidak disediakan pada sarana pelayanan kesehatan lainnya. Mendidik tenaga profesi kesehatan untuk memenuhi kebutuhan pelayanan kesehatan saat ini dan masa depan. Melaksanakan riset translasi untuk pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi inovatif yang dapat meningkatkan kualitas hidup manusia.

9 UUD 1945 UU Sisdiknas 2003 UU Guru dan Dosen 2005 UU Dikti 2012 UU Dikdok 2013 UU Praktik Kedokteran 2004 UU Rumah Sakit 2009 UU Kesehatan 2009 Mengatur sistem pendidikan secara umum Mengatur fungsi, peran, dan kedudukan guru dan dosen yang sangat strategis dalam pembangunan Mengatur pendidikan tinggi sebagai bagian dari sistem pendidikan nasional Melakukan penataan pendidikan kedokteran secara khusus Mengatur praktik kedokteran bermutu melalui standar pendidikan, registrasi dan lisensi Meningkatkan mutu, jangkauan pelayanan Rumah Sakit serta pengaturan hak dan kewajiban masyarakat dalam memperoleh pelayanan RS Mengatur sumberdaya kesehatan, fasilitas, sistem pelayanan kesehatan, pembiayaan Peraturan Pemerintah Mengenai Pendidik Klinik (Serdos) Peraturan Pemerintah Mengenai Rumah Sakit Pendidikan

10 Aspek Legal Pengembangan AHC FK UGM-RS Sarjito-RSPTN UGM UU No.20/2013 tentang Pendidikan Kedokteran. Peraturan Bersama Mendikbud dan Menkes tentang Rumah Sakit PTN. PP No.4/2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No. 14 Tahun 2014 Tentang Kerja sama Perguruan Tinggi. Pembentukan Tim Pengembang Integrasi FKUGM, RS Sarjito dan RSPTN UGM?.

11 TAHAP PENGINTEGRASIAN Tahap prakondisi Sosialisasi kepada semua pihak terkait rencana untuk integasi, termasuk kepada Kementerian Kesehatan dan Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Pemahaman tentang tujuan, fungsi dan peran dari semua pihak yang akan berintegrasi. Pemahaman tentang berbagai undang-undang dan peraturan yang menjadi dasar dari pengelolaan dan manajemen setiap pihak yang akan berintegrasi. Kesepakatan tentang konsep dan implementasi integrasi.

12 TAHAP PENGINTEGRASIAN Tahap jangka pendek 1. Pembentukan komite-komite fungsional bersama. 2. Surat Ijin Praktek (SIP) bersama. 3. Penetapan organisasi dan personil Departemen atau SMF yang sama. 4. Sistem penempatan mahasiswa calon dokter dan dokter spesialis serta profesi kesehatan lainnya agar sesuai dengan kapasitas rumah sakit dan standar pendidikan yang dikelola oleh Badan Kordinasi Pendidikan (Bakordik) yang sama. 5. "Board of Management" yang terdiri dari unsur: 1). Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti), 2). Kementerian Kesehatan (Ditjen BUK), 3). Fakultas Kedokteran, 4). Universitas, 5). Perwakilan RS Sarjito, dan 6). Perwakilan RSPTN UGM.

13 TAHAP PENGINTEGRASIAN Tahap jangka menengah Penyusunan rencana strategis bersama (Renstra) bersama. Pengintegrasian beberapa infrastruktur pelayanan medis yang fundamental untuk basis data pasien dan keselamatan pasien. Fakultas Kedokteran membantu pemenuhan kebutuhan jumlah dan kualifikasi SDM RSPTN UGM maupun RS Sarjito dengan berbagai program pendidikan dan pelatihan. Pengembangan sistem insentif dan penghargaan pada ke tiga institusi. Pengembangan sumber daya manusia (SDM)

14 Tahap jangka panjang Integrasi SDM, dana dan manajemen riset untuk mengembangkan riset translasi yang menghasilkan upaya meningkatkan kemampuan prediksi, preventif, pengobatan dan rehabilitasi. Meningkatkan kerjasama dengan lembaga riset dan industri untuk mengembangkan hasil riset melalui uji klinik yang baik. Meningkatkan kapasitas rumah sakit jejaring, sarana pelayanan kesehatan dan mengembangkan pendidikan dan kerjasama antar profesi untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan melalui sistem rujukan sebagai bagian dari sistem pelayanan kesehatan.

15 Budaya organisasi, Isue Strategis Budaya akademik vs budaya birokrasi? Status dan struktur organisasi, Sistem pengelolaan keuangan, Manajemen aset Pembentukan Board of Management. PTNBH, OTONOMI RSPTN

16 KEMRISTEKDIKTI KEMKES PNBP BOPTN APBN UGM PNBP BOPTN APBN BUK APBN FAKULTAS KEDOKTERAN RUMAH SAKIT PTN UGM RUMAH SAKIT SARJITO PNBP PNBP PENDAPATAN PENDAPATAN PENDAPATAN

17 Matriks Pengembangan Problem FKUGM RS Sarjito RSPTN UGM Keterangan Visi dan Misi SIP Pengembangan Unggulan Status Rumah Sakit Renstra bersama Melibatkan Dinas Kesehatan Kota SDM?? Distribusi Pasien, SDM, sarana dan Prasarana A? Sistim rujukan, tarif dan Remunerasi

18 Problem FK UGM RS Sarjito RSPTN UGM Keterangan Manajemen Komite Etik Penelitian Komite Etik Penelitian, Komite Medik. Unit Fungsional lainnya Komite Etik Penelitian, Komite Medik. Unit Fungsional lainnya Insentif? Penyatuan SMF/ Dep Departemen SMF SMF Same Person? Pengadaan, penggunaan dan Pengelolaan aset Pendidikan, Riset dan Pengabdian pada Masyarakat Pelayanan Pelayanan Disepakati bersama

19 Problem FK UGM RS Sarjito RSPTN UGM Keterangan Pendidikan Dekan, Wakil Dekan, KPS Bakordik Bakordik Penyatuan Bakordik? Sarana Skill Lab Simulation Center Simulation Center SDM? Funding? SDM Kemristekdikti Kemkes Kemristekdikti Tidak ada perbedaan perlakuan

20 Problem FK UGM RS Sarjito RSPTN UGM Keterangan Status Pengelolaan Keuangan PTNBH BLU Satker? Otonomi? Status berbeda, dapat menjadi penyulit integrasi Remunerasi Imbal Jasa? Remunerasi? SDM, mungkin akan memilih RS yg memberi insentif yg lebih baik

21 Isu Isu terkait Kebijakan Kemkeu Status tenaga pendidik dari RS. Sarjito/Kemkes untuk posisi struktural. Status pengelolaan keuangan bagi RS belum sebagai Pengelola Keuangan Badan Layanan Umum/ otonomi Status pengelolaan RSPTN terkait status PTNBH UGM Sistem remunerasi terkait dengan insentif pendidikan dan pelayanan. Pengadaan, penggunaan dan pertanggungjawaban terhadap hasil pengelolaan aset bersama.

22 BOARD OF MANAGEMENT RS. Sarjito SDM Sarana/Prasarana Manajemen RS.PTN UGM SDM Sarana/Prasarana Manajemen FK UGM SDM Sarana/Prasarana Manajemen

23 YANG HARUS DILAKUKAN BUKAN PERUBAHAN BIASA TETAPI TRANSFORMASI Transformation from Me to We Transformation of knowledge to product Transformation of human resources to human capital

24 TERIMA KASIH

Konsep Pengelolaan SDM di RS PTN dan Wahana Pendidikan, Penelitian, dan Pelayanan

Konsep Pengelolaan SDM di RS PTN dan Wahana Pendidikan, Penelitian, dan Pelayanan Konsep Pengelolaan SDM di RS PTN dan Wahana Pendidikan, Penelitian, dan Pelayanan Draft Tim RS PTN, Oktober 2016 Ditjen Sumber Daya IPTEK dan Pendidikan Tinggi Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan
