BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN"

Transkripsi

1 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan Dalam penelitian ini, penulis bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh dan besar pengaruh blog Sribu Corner terhadap brand awareness yang berdampak pada purchase intention pada Sribu.com. Berdasarkan penelitian mengenai pengaruh blog terhadap brand awareness serta dampaknya terhadap purchase intention pada Sribu.com, maka dapat disimpulkan bahwa: 1. Ada pengaruh yang signifikan antara variable blog terhadap variable brand awareness di Sribu.com. Blog memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap brand awareness. Sesuai dengan salah satu indicator dengan skor tertinggi pada blog yaitu personal blog, bahwa blog Sribu Corner telah berhasil mengenalkan Sribu.com kepada para subscriber blog. Dimana setiap peningkatan nilai pada variable blog, maka nilai variable brand awareness juga akan meningkat, begitu juga sebaliknya setiap penurunan variable blog, maka nilai pada variable brand awareness juga akan menurun. 2. Ada pengaruh yang signifikan antara variable Blog terhadap variable purchase intention di Sribu.com. Blog memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap purchase intention dalam penelitian ini sesuai dengan apa yang telah subscriber ketahui mengenai informasi jasa desain di Sribu.com, dimana factor inilah yang membentuk purchase intention di Sribu.com. Dimana setiap peningkatan nilai pada variable blog, maka nilai variable purchase intention juga akan meningkat, begitu juga sebaliknya setiap penurunan variable blog, maka nilai pada variable purchase intention juga akan menurun. 3. Ada pengaruh yang signifikan antara variable brand awareness terhadap purchase intention. Brand awareness memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap purchase intention. Subscriber telah mendapatkan pengenalan akan jasa desain yang ada di Sribu.com Dimana setiap peningkatan nilai pada variable brand awareness, maka nilai variable purchase intention juga akan meningkat, begitu juga sebaliknya setiap 97

2 98 penurunan variable brand awareness, maka nilai pada variable purchase intention juga akan menurun. 4. Brand awareness memiliki pengaruh sebagai variable mediasi antara hubungan variable blog dengan purchase intention. Blog dan brand awareness memberikan pengaruh yang positif terhadap purchase intention, dimana Sribu.com memiliki blog sebagai online public relation yang kuat sehingga bisa mempengaruhi subscriber melalui brand awareness (variable mediasi). Ini menunjukkan bahwa dengan adanya blog yang berkualitas dan informatif, maka hal tersebut akan mendorong peningkatan terhadap brand awareness. Apabila brand awareness sebuah perusahaan di mata masyarakat sudah sangat baik sehingga bisa diandalkan, maka secara langsung akan berdampak pada peningkatan dari purchase intention. 5.2 Saran Berdasarkan hasil kesimpulan diatas, maka saran yang didapat menjadi masukan untuk Sribu.com adalah sebagai berikut : a. Bagi perusahaan Sribu.com 1. Hasil penelitian mengenai blog berpengaruh secara signifikan terhadap brand awareness, sehingga Sribu.com harus meningkatkan aktivitas blog Sribu Corner yang mendukung kegiatan brand awareness, agar setiap subscriber dan pembaca lainnya dapat mengetahui dan mengenal Sribu.com sebagai perusahaan desain online yang cepat dan mudah. Hal ini juga harus didukung oleh perusahaan : a) Blog Sribu Corner harus mempertahankan untuk membuat Content Roadmap perbulannya untuk mengatur postingan artikel pada Blog Sribu Corner. Content Roadmap mengatur, topik artikel, penulis artikel, dan juga tanggal postingan b) Blog Sribu Corner memperbanyak personal blogs, dimana artikel membahas mengenai perjalanan perkembangan bisnis Sribu.com dan juga cara kerja dari Sribu.com itu sendiri, sehingga dengan membaca blog Sribu Corner para subscriber dapat mengenal Sribu.com lebih dekat

3 99 c) Harus lebih aktif dalam membalas semua pertanyaan, kritik dan saran yang ada pada setiap kolom komentar yang ada di artikel. d) Aktif untuk menshare artikel blog Sribu Corner melalui social media, karena dengan menshare melalui social media, menjadi peluang untuk orang orang yang akan membaca artikel blog Sribu Corner dan meningkatkan subscriber blog 2. Hasil penelitian mengenai brand awareness berpengaruh secara signifikan terhadap purchase intention sehingga melalui blog Sribu Corner yang mendukung kegiatan brand awareness, setiap subscriber dan audience lainnya yang sudah mengetahui dan mengenal Sribu.com sebagai perusahaan desain online sebagai solusi semua kebutuhan desain dapat mendorong audience pembacanya untuk memilih dan menggunakan Sribu.com ketika suatu saat nanti memiliki kebutuhan desain. Hal ini juga harus didukung oleh perusahaan : a) Membuat artikel yang membahas tentang keunggulan jasa desain di Sribu.com dibanding dengan jasa desain lainnya yang ada. Misalnya dengan membuat artikel mengenai keunggulan Sribu.com dalam kecepatannya mengahasilkan puluhan bahkan ratusan desain hanya dalam waktu seminggu. b) Perbanyak postingan artikel yang menyinggung tentang bagaimana pentingnya desain dalam sebuah bisnis. Artikel tersebut membahas, bagaimana pengaruh sebuah desain dalam keberhasilan berbisnis. Hal tersebut dapat mengedukasi para audience pembaca blog, mengenai pentingnya desain dala bisnis. 3. Hasil penelitian mengenai blog berpengaruh secara signifikan terhadap purchase intention sehingga Sribu.com harus meningkatkan aktivitas blog Sribu Corner yang mendukung kegiatan purchase intention, agar setiap subscriber dan audience lainnya yang membaca blog Sribu Corner dapat tertarik menggunakan Sribu.com dan juga merekomendasikan Sribu.com kepada rekan atau kerabatnya yang membutuhkan desain. Hal ini juga harus didukung oleh perusahaan : a) Mengirimkan mengenai feature baru yang ada di Sribu.com ataupun promo yang sedang berlangsung kepada para subscriber blog Sribu Corner. Tujuannya, supaya para subscriber dapat

4 100 mengetahui jika Sribu.com memiliki fitur baru dan promo yang sedang berlangsung b) Blog Sribu Corner bisa memanfaatkan perusahaan dan personal bisnis yang sudah menggunakan jasa desain online di Sribu.com. Dengan membuat lebih banyak lagi case study atau testimonial client. Tujuannya, untuk dapat meningkatkan pengetahuan para client mengenai Sribu.com dan juga memberikan rasa kepercayaan kepada para subscriber dan audience untuk meyakinkan mereka untuk menggunakan jasa Sribu.com apabila para memiliki kebutuhan desain nantinya 4. Hasil penelitian mengenai brand awareness berpengaruh secara signifikan sebagai variabel mediasi antara blog dengan purchase intention sehingga Sribu.com harus mengaktifkan kembali blog Sribu Corner dan juga di eksekusi dengan kreatif dan benar. Karena sudah beberapa bulan ini, blog Sribu Corner sudah tidak aktif, dikarenakan Sribu.com sedang melakukan pembenahan sistem. Dengan adanya penelitian ini, Sribu.com bisa mengetahui bahwa blog Sribu Corner yang digunakan sebagai online public relations berhasil mengkomunikasikan Sribu.com sehingga dapat meningkatkan brand awareness dan juga meningkatkan purchase intention yang secara langsung dapat meningkatkan profit Sribu.com.. Hal ini juga harus didukung oleh perusahaan : a) Merekrut seorang content writer tetap baru atau freelancer yang khusus untuk memaintance dan menghandle blog Sribu Corner. Karena content writer yang selama ini memaintance blog Sribu Corner, sedang menjalankan campaign perusahaan yang pada akhirnya blog Sribu Corner menjadi terbengkalai. b) Dan juga aktif dalam memblasting kepada subscriber blog mengenai Sribu.com, untuk meningkatkan ketertarikan dalam memilih jasa desain online yang cepat, mudah dan terpercaya kualitasnya. Dengan penelitian ini, Sribu.com diharapkan dapat memperbaiki sistem kerja blog Sribu Corner. Dan memanfaatkan subscriber blog Sribu Corner sebagai potensial client dan viral marketing untuk Sribu.com.

5 101 b. Bagi perusahaan yang belum dan sudah memiliki blog 1. Untuk perusahaan yang belum memiliki blog, tetapi tertarik untuk membangun blog. Hal yang harus diperhatikan adalah target audience pembaca blog harus berpotensial untuk menjadi seorang konsumen supaya informasi yang disampaikan perusahaan melalui blog dapat diterima dengan mudah oleh pembacanya dan ketahui identitas perusahaan yang akan digunakan pada blog sehingga menjadi ciri khas blog yang dapat meningkatkan brand awareness perusahaan. 2. Untuk perusahaan yang sudah memiliki blog, dapat menggunakan teori dari Saputra dan Nasrullah 2011 pada teori bab 2, dalam memperhatikan poin penting untuk membuat sebuah blog yang berkualitas untuk meningkatkan brand awareness dan juga purchase intention pada perusahaan. Dan pengalaman yang blog Sribu Corner dapat menjadi sebuah pelajaran untuk perusahaan yang sudah memiliki blog dalam perencanaan dan peningkatan blog yang lebih informatif dan juga menarik untuk dibaca salah satunya dengan membuat artikel yang up-to-date dengan perkembangan pada saat ini dan menggunakan refrensi artikel yang dari berbagai pandangan dan pendapat dari dunia untuk bisa dikemas menjadi artikel yang matang dan dapat menginformasikan pesan yang ingin disampaikan. Serta dibutuhkan konsistensi dalam pengelolaan blog dalam jangka panjang.

6 102

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Menurut Bear (2006), desain grafis didefinisikan sebagai sebuah proses dan seni yang mengkombinasikan teks dan grafik dalam mengkomunikasikan pesan secara efektif.
