BAB IV METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 37 BAB IV METODE PENELITIAN 4.1. Desain Penelitian Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskritif analisis kuantitatif. Menurut Sugiyono (2010 :8) Penelitian kuantitatif dapat diartikan sebagai metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat positivism, digunakan untuk meneliti pada populasi atau sampel tertentu, pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian, analisis data bersifat kuantitatif/statistik, dengan tujuan untuk menguji hipotesis. Dampak peristiwa stock split belum dapat memberikan kebenaran informasi yang akurat, maka peneliti akan menganalisa kebenaran dampak tersebut terhadap trading volume activity (Y1), Abnormal return (Y2) dan likuiditas saham (Y3). Penelitian ini menganalisa hubungan variabel independen (X) dengan tiaptiap variabel dependent (Y1, Y2, Y3), akan di analisa apakah terdapat hubungan?, dan secara komparasi hasil analisis akan dilakukan pengujian hipotesis berupa uji asumsi kelasik, yaitu : Uji normalitas, Uji heteroskedasitas, uji regresi linieritas dan Uji beda dengan menggunakan SPSS versi 22. Setelah itu menetapan hipotesis yang telah di uji dalam penelitian ini berkaitan dengan ada atau tidaknya perbedaan antara variabel X dan variabel Y1, Y2 dan Y3, dengan hipotesis (H 0 ) dan hipotesis (H 1 )

2 Variabel dan Pengukuran Variabel Variabel penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : Analisis Trading Volume Activity Jumlah saham yang diperdagangkan dalam periode tertentu di sebut juga dengan volume perdagangan saham di mana volume perdagangan saham diukur dengan Trading Volume Activity (TVA). Untuk mengukur besarnya trading volume activity yaitu dengan cara membandingkan jumlah saham perusahaan yang diperdagangkan dalam periode tertentu dengan jumlah saham perusahaan yang beredar pada periode tertentu. Kemudian, rata-rata masing-masing volume perdagangan saham antara sebelum dan sesudah pemecahan saham dihitung untuk mengetahui perbedaan. Untuk mengetahui signifikan atau tidaknya digunakan statistik uji beda dua rata-rata TVA sebelum dan sesudah pemecahan saham Analisis Abnormal Return Return saham adalah keuntungan yang dinikmati oleh investor atas investasi yang dilakukannya. Besarnya return saham di lihat dari adanya abnormal return yang akan diperoleh investor sehubungan dengan peristiwa stock split. Abnormal return merupakan selisih antara expected return dengan actual return, sedangkan actual return merupakan selisih

3 39 antara harga sekarang dengan harga sebelumnya secara relatif, setelah itu, dihitung besarnya rata-rata abnormal return sebelum dan sesudah stock split dengan menggunakan model indeks tunggal. Event study dipilih untuk menguji perilaku harga saham, yang ditunjukan oleh gerakan abnormal return di sekitar event date, yaitu 5 hari sebelum dan sesudah dilaksanakannya perdagangan saham dengan nilai nominal baru Analisis Likuiditas Saham Pengertian likuiditas adalah suatu aset menunjukkan seberapa cepat aset tersebut dapat di konversi menjadi uang kas. Semakin cepat aset tersebut dapat berubah menjadi uang kas maka semakin tinggi likuiditasnya. Saham yang mudah diperjual belikan dalam jangka waktu yang relatif singkat akan diminati oleh oleh banyak orang. Agar mudah untuk diperjualbelikan, saham tersebut harus memiliki daya tarik tersendiri seperti harga yang murah dan biaya yang relatif rendah (Jogiyanto, 2010). Likuiditas saham dalam penelitian ini di ukur dengan bid-ask spread. Periode pengujian (event window) yang digunakan 5 hari perdagangan di Bursa Efek Indonesia sebelum stock split dan 5 hari perdagangan di Bursa Efek Indonesia sesudah stock split dari masingmasing sampel. Harga saham yang lebih rendah setelah dilakukan stock split menyebabkan pertemuan antara harga penawaran dan harga permintaan lebih besar. Perbandingan nilai Bid dan Ask menghasilkan

4 40 selisih harga (spread). Spread adalah selisih yang dimiliki oleh tiap pasangan saham ketika ditransaksikan dalam perdagangan saham. Suatu saham, di mana semakin kecil bid-ask spread suatu saham berarti semakin likuid saham tersebut Definisi Operasional Pengukuran Variabel Menurut Chourmain (2008) Definisi operasional pengukuran variabel adalah penarikan batasan yang lebih menjelaskan ciri-ciri spesifik yang lebih substantif dari suatu konsep. Tujuannya agar peneliti dapat mencapai suatu alat ukur yang yang sesuai dengan hakikat variabel yang sudah didefinisikan konsepnya. Pada Tabel 4.1 adalah konsep alat ukur untuk mengetahui batasan-batasan pengukuran dalam penelitian ini. Tabel 4.1 Definisi Operasional No Variabel Definisi Pengkuran 1 Trading volume activity Perbandingan antara jual saham yang diperdagangkan dengan jumlah saham yang beredar. Jumlah volume perdagangan TVA = Jumlah saham yang beredar 2 Abnormal return Abnormal return merupakan selisih antara expected return dengan actual return ARit = Rit - ER 3 Likuiditas saham Jumlah selisih bid dan ask dibagi jumlah Ask bid dibagi 2 = BAS Ask Price Bid price BAS = (Ask Price + Bid price)/2

5 41 Pada Tabel 4.1 nomor 1 di mana untuk mengukur besarnya trading volume activity yaitu dengan cara membandingkan jumlah saham perusahaan yang diperdagangkan dalam periode tertentu dengan jumlah saham perusahaan yang beredar pada periode tertentu. Pada nomor 2 menghitung selisih antara expected return dengan actual return, sedangkan actual return merupakan selisih antara harga sekarang dengan harga sebelumnya secara relatif. Setelah itu, dihitung besarnya rata-rata abnormal return sebelum dan sesudah pemecahan saham. Sedangkan pada nomor 3 menghitung bid ask spread perdagangan di bursa saham pada periode tertentu, selisih nilai ask dan bid di bagi dengan nilai ask, sehingga menghasilkan nilai bid ask spread. Gambar 4.1 Model Penelitian Pengukuran Variabel

6 42 Pada gambar 4.1 dijelaskan pada (Y1) yaitu membandingkan data volume perdagangan saham pada waktu tertentu dan data saham yang beredar perusahaan pada waktu tertentu sehingga menghasilkan nilai ratarata trading volume activity pada periode pengamatan. Kemudian pada (Y2) menghitung nilai actual return harian dan actual return pasar harian (IHSG), setelah nilai rata-rata actual return dan return pasar diketahui, maka dilakukan regresi untuk mendapatkan nilai expected return harian, setelah itu mengurangi nilai rata-rata return harian dengan hasil nilai rata-rata harian expected return maka akan menghasilkan abnormal return harian. Pada (Y3) melakukan olah data perhitungan bid dan ask harian maka akan menghasilkan Bid ask spread. Setelah dilakukan analisa terhadap Y1, Y,2 dan Y3, kemudian melakukan pengujian distribusi data setelah itu mengambil keputusan Ho atau H Data Dan Metode Pengumpulan Data Data Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder merupakan data yang diperoleh dari pihak lain yang dipubikasikan dalam bentuk yang sudah jadi. Data ini adalah data historis tentang harga saham dan volume perdagangan saham, secara harian data tersebut diperoleh dari dan data yang digunakan adalah:

7 43 1) Volume perdagangan saham 5 hari sebelum dan sesudah stock split. 2) Harga saham perusahaan yang melakukan stock split 5 hari sebelum dan sesudah peristiwa. 3) Jumlah saham perusahaan yang beredar 5 hari sebelum dan sesudah stock split. 4) Kapitalisasi pasar pada perusahaan yang melakukan stock split. 5) Saham yang beredar pada perusahaan yang melakukan stock split. 6) Harga Index saham gabungan pada waktu sebelum dan sesudah stock split. 7) Nilai harga Bid ask/offer pada waktu sebelum dan sesudah stock split Metode Pengumpulan Data Data penelitian ini diambil dengan menggunakan pengumpulan data dengan metode pendokumentasian. Metode ini merupakan metode pengumpulan data dengan cara mencatat dokumen-dokumen yang berhubungan dengan pemecahan saham seperti nama emiten yang melakukan pemecahan saham, tanggal pengumuman pemecahan saham, kode saham emiten, dan nilai nominal saham emiten sebelum maupun sesudah pemecahan saham, serta data-data yang berhubungan dengan karakteristik masing-masing perusahaan yang menjadi sampel penelitian maupun data-data pendukung lain.

8 44 Data dokumentasi yang di peroleh dari dipublikasikan secara historis dan mendatangi Kantor Bursa Efek Jakarta untuk mendapatkan data Bid Ask Spread tahun 2010 dan Populasi Dan Metode Sampling Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah semua perusahaan di Bursa Efek Indonesia yang melakukan kebijakan stock split pada periode tahun 2010 sampai dengan tahun 2014, yaitu sebanyak 43 perusahaan. Pemilihan sampel dilakukan dengan menggunakan metode purposive sampling yaitu memilih sampel dengan kriteria tertentu, sehingga sesuai dengan penelitian yang dirancang. Pada lampiran 7 dijelaskan bahwa populasi atau jumlah perusahaan yang melakukan stock split dari tahun 2010 sampai dengan 2014 sebanyak 43 perusahaan. Dari populasi tersebut dipersyaratkan tidak melakukan kebijakan lain seperti pembagian dividen, delisting, tidak aktif perdagangan di seputar event date, adanya kriteria ini dimaksudkan agar tidak terjadi efek yang membingungkan terhadap penelitian. Pada periode ini terdapat 8 perusahaan tidak melakukan perdagangan pada sekitar event date, 1 perusahaan delisting, dan 3 perusahaan membagikan dividen di sekitar event date, sehingga sampel yang diambil adalah berjumlah 31 perusahaan.

9 Metode Analisis Data Analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan teknik analisis event study yang bertujuan untuk menganalisis perbedaan harga saham, volume perdagangan saham, dan abnormal return pada periode sebelum dan sesudah dimulainya perdagangan dengan nominal baru. Event windows yang digunakan dalam penelitian ini adalah periode 5 hari sebelum peristiwa stock split (t-5 sampai dengan t-1) dan lima hari sesudah peristiwa (t+1 sampai dengan t+5). Penelitian yang telah dilakukan sebelumnya tentang perbedaan abnormal return dan perbedaan Trading volume activity akibat pemecahan saham yang dilakukan oleh Hendrawijaya (2009) juga menggunakan event window 5 hari sebelum (t -5 sampai dengan t-1) peristiwa dan lima hari sesudah peristiwa ( t+1 sampai dengan t+5). Sehingga dengan dasar alasan diatas dan penelitian terdahulu, penelitian ini menggunakan event event window 5 hari sebelum dan lima hari sesudah stock split. Adapun tahapan penelitian adalah sebagai berikut : 1) Mengidentifikasi tanggal publikasi pemecahan saham ( event date) yang dimaksud adalah tanggal pencatatan di Bursa Efek Indonesia ketika saham sudah dapat diperdagangkan, untuk mempermudah tanggal pencatatan maka diidentifikasi sebagai hari ke t=0. 2) Gambar jendela peristiwa event date Estimation Period Event Window Gambar 4.2 Jendela peristiwa (event window) dan tanggal mulai diperdagangkan (event date) stock split

10 46 Menentukan estimation period, yaitu periode waktu yang digunakan untuk meforcast expected return. Estimation period yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 hari, yaitu dari t-105 hingga t-5 sebelum event date. Perhitungan menggunakan model index tunggal untuk menghitung periode tersebut. Menentukan jendela peristiwa (event window) atau periode di mana reaksi perusahaan akibat peristiwa stock split. Event window yang digunakan adalah 5 hari sebelum stock split dan 5 hari sesudah stock split. Penentuan event window tersebut untuk menghindari pengaruh informasi lain yang dapat mempengaruhi perubahan volume perdagangan dan harga emiten yang bersangkutan, jika periode peristiwa diambil terlalu lama, dikhawatirkan adanya peristiwa lain yang cukup signifikan mempengaruhi hasilnya (Jogiyanto, 2008:195). 3) Menghitung perubahan volume perdagangan saham untuk masingmasing saham emiten untuk periode 5 hari sebelum dan 5 hari sesudah pemecahan saham, dengan rumus yang digunakan (Widjanarko, 2015:42). Jumlah saham diperdagangkan pada waktu t TVA i = Jumlah saham yang beredar pada waktu t (1) 4) Setelah TVA masing-masing saham diketahui, maka kemudian dihitung rata-rata volume perdagangan saham dengan rumus: (2)

11 47 Di mana : x n TVA i = Rata-rata volume perdagangan. = Sampel. = Trading Volume Activity. 5) Menghitung Actual Return, untuk mengetahui perbandingan antara harga saham hari ini dengan harga saham sebelumnya yaitu : Pi t - Pi t - 1 R it = (3) P it 1 Di mana : R it = Return saham i pada waktu t. Pi t = Harga saham i pada waktu t. Pi t = Harga saham i pada waktu t-1. 6) Menghitung Actual return pasar harian Di mana : IHSG t - IHSG t-1 R mt = (4) IHSG t-1 R mt IHSG t IHSG t-1 = Return pasar pada waktu ke-t. = Indeks Harga Saham Gabungan hari ke-t. = Indeks Harga Saham Gabungan hari ke t-1.

12 48 7) Menghitung Expected Return, untuk mengetahui tingkat keuntungan yang diharapkan. Model indeks tunggal model ekspektasi dapat dibentuk dengan menggunakan teknik regresi OLS (Ordinary Least Square). R it = αi + β it R mt + e it (5) Di mana : R it = return saham perusahaan i pada periode ke t. αi = Intersep dari regresi untuk masing-masing perusahaan i. β it = Beta untuk masing-masing saham perusahaan i. R mt = Return Indeks Pasar pada periode t. e it = Kesalahan residu untuk persamaan regresi perusahaan i pada periode ke-t. 8) Meregresikan return saham individual dengan return pasar harian untuk memperoleh alpha dan beta. n ( XY) ( X) ( Y) β = (6) n( X 2 ) - ( X) 2 Y β ( X) α = (7) n

13 49 Di mana : Y = Return saham individual yang sesungguhnya atau E (R it ). X = Return pasar (R mt ). n = Periode pengamatan. 9) Perhitungan Abnormal Return untuk masing-masing saham emiten untuk periode 5 hari sebelum dan 5 hari sesudah pemecahan saham. Adapun rumus yang digunakan yaitu sesuai dengan market adjusted model sebagai berikut : AR it = R it E Rt (8) Di mana : AR it R it E Rt = Abnormal Return. = Actual Return. = Expected Return. 10) Setelah Abnormal Return masing-masing saham diketahui, maka kemudian dihitung rata-rata abnormal return. (9) Di mana : AR it n = Abnormal return. = Sampel. ARit = Rata-rata abnormal return.

14 50 11) Menghitung likuiditas saham, parameter menggunakan pengukuran perhitungan bid ask spread, Bid ask spread di peroleh dengan rumus sebagai berikut (Han,1995) dalam (Pratama, 2009) : Ask Price Bid price BAS = (10) (Ask Price + Bid price)/2 Di mana : Ask Price/Offer = Harga jual dealer. Bid Price = Harga beli dealer. 12) Melakukan Uji beda kelompok berpasangan (11) Di mana : D n = Selisih x1 dan x2 (x1-x2). = Jumlah Sampel. 13) Menghitung nilai standar deviasi pada periode sebelum dan sesudah hari peristiwa. S (12)

15 51 Di mana : S Rij Ri t1 = Standar Deviasi. = Return sekuritas ke i selama periode peristiwa. = Rata-rata return sekuritas I pada periode peristiwa. = Jumlah hari diperiode peristiwa.

16 52 No Tanggal Kode Emiten Nama Perusahaan Split Rasio 1 08/12/2010 CPIN Charoen Pokhpand Indonesia Tbk 1 : /06/2010 CTRA Ciputra Development Tbk 1 : /11/2010 DVLA Darya-Varia Laboratoria Tbk 1 : /06/2010 TURI Tunas Ridean Tbk 1 : /07/2010 DILD Intiland Development Tbk 1 : /01/2011 BBRI Bank Rakyat Indonesia Tbk 1 : /03/2011 LSIP London Sumatra Indonesia Tbk 1 : /03/2011 BTPN Bank Tabungan Pensiun Nasional Tbk 1 : /06/2011 INTA Intraco Penta 1 : /06/2011 PBRX Pan Brothers Tbk 1 : /06/2011 MAIN Malindo Feedmill Tbk 1 : /06/2011 AUTO Astra Otopart Tbk 1 : /07/2011 SSIA Surya Semesta Internusa Tbk 1 : /07/2011 MTFN Capitalinc Invesment Tbk 1 : /07/2011 JTPE Jasuindo Tiga Perkasa Tbk 1 : /03/2012 PTRO Petrosea Tbk 1 : /03/2012 PWON pakuwon Jati Tbk 1 : /06/2012 ASII Astra International Tbk 1 : /06/2012 IMAS Indomobil Sukses International Tbk 1 : /06/2012 INDS Indospring TBK 5 : /07/2012 MDRN Modern 1 : /08/2012 DKFT Central Omega Resources Tbk 1 : /08/2012 KREN Kresna Graha Sekurindo Tbk 1 : /01/2012 IDKM Indosiar Karya Media Tbk 1 : /10/2012 KLBF Kalbe Farma Tbk 1 : /11/2012 ACES Ace Hardware 1 : /04/2013 JPFA Japfa Comfeed Indonesia Tbk. 1 : /08/2013 JRPT Jaya Real Property Tbk. 1 : /08/2013 TLKM Telekomunikasi Indonesia (Persero) 1 : /09/2013 BATA Sepatu Bata Tbk 1 : /09/2013 JKON Jaya Konstruksi Manggala Prata 1 : 5

17 /11/2013 MDLN Modernland Realty Ltd. Tbk 1 : /02/2014 ALMI Alumindo Light Metal Industry 1 : /02/2014 INAI Indal Aluminium Industry Tbk. 1 : /07/2014 TOTO Surya Toto Indonesia Tbk. 1 : /09/2014 CMPP Centris Multipersada Pratama Tbk 1 : /11/2014 MLBI Multi Bintang Indonesia Tbk. 1 : 100

18 54

19 55

20 56

21 57

22 58

BAB II DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN

BAB II DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN BAB II DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN 2.1. Pengelompokan Perusahaan Menurut Sektor Industri Berdasarkan identifikasi gambaran obyek penelitian terdapat 43 emitmen yang melakukan stock split selama periode
