GBL CC01 GL01 Panduan Perlindungan Anak

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GBL CC01 GL01 Panduan Perlindungan Anak"

Transkripsi

1 GBL CC01 GL01 Panduan Perlindungan Anak Disetujui oleh: COO Jenis panduan: GBL Nomor panduan: GBL CC01 GL01 Pejabat yang Direktur, Kontrak dan Versi 1.0 bertanggung jawab: Kepatuhan Tanggal berlaku: 1 April 2016 Rowayat revisi Versi Tanggal berlaku Disetujui oleh Ringkasan perubahan April 2016 COO Tidak Tersedia Pernyataan Dokumen ini merupakan template versi utama. Dokumen asli dimuat dalam intranet Perusahaan. Perwakilan boleh mencetak dokumen ini untuk tujuan pelatihan dan referensi tetapi wajib Dokumen tidak terkendali jika dicetak 1 / 9

2 Daftar Isi 1. Tujuan Penerapan Pengertian Panduan Ruang Lingkup Komitmen terhadap Perlindungan Anak Hukum terkait Pokok-pokok panduan Standar Perlindungan Anak Pelatihan untuk perwakilan Penggunaan gambar anak-anak Praktik perekrutan Penggunaan teknologi Keterlibatan Mitra Bisnis Ketentuan Kontrak Kerja Tinjauan risiko Manajemen insiden Tinjauan berkala Wajib patuh Pelaporan Sarana... 9 Dokumen tidak terkendali jika dicetak 2 / 9

3 1. Tujuan Panduan ini menguraikan tentang Kode Etik Perusahaan (Kebijakan Kepatuhan) untuk memberikan informasi dan interpretasi lebih lanjut untuk pelaksanaan Kebijakan yang berkaitan dengan perlindungan anak dari segala jenis eksploitasi dan pelecehan dalam pelaksanaan proyek pembangunan oleh pihak Perusahaan. 2. Penerapan Panduan ini berlaku secara global untuk semua kegiatan Perusahaan dan semua Perwakilan Perusahaan. Panduan ini juga berlaku untuk usaha bersama (joint venture) di mana Perusahaann memiliki saham mayoritas dan untuk setiap proyek di mana Perusahaan memiliki tanggung jawab terhadap fungsi Pejabat yang bertanggung jawab. Segala penyimpangan dari panduan ini harus mendapatkan persetujuan dari Pejabat yang bertanggung jawab. Perusahaan telah memiliki Kebijakan, SOP, Proses dan Sarana Bisnis untuk mendukung pelaksanaan Pedoman ini. Pejabat yang bertanggung Jawab, dengan masukan yang sesuai dari perusahaan, bertanggung jawab untuk mempersiapkan dan melaksanakan Panduan ini dan SOP terkait, Proses dan Sarana Bisnis. Panduan, SOP, Proses dan Sarana Bisnis mungkin bervariasi dengan lingkungan operasi yang berbeda jika diperlukan oleh undang-undang setempat, aturan dan ketentuan klien dan factor-faktor lainnya, tunduk pada persetujuan dari Kepala Pejabat Operasional (Chief Operating Officer). 3. Pengertian "Pelecehan" artinya termasuk, namun tidak terbatas pada, kekerasan fisik, seksual, emosional, penelantaran, intimidasi, atau pekerja anak. "Mitra Bisnis" berarti setiap kontraktor, subkontraktor, penerima hibah, sub-penerima hibah, penerima penghargaan, sub-penerima penghargaan, firma hukum, afiliasi, vendor, pemasok, pemilik tanah atau organisasi yang menyediakan barang atau jasa kepada Perusahaan. "Proses Bisnis" artinya serangkaian pekerjaan dan keputusan terkait yang mengakibatkan atau berkontribusi dalam penyampaian produk atau layanan. "Anak" atau "Anak-anak" artinya seseorang atau beberapa orang yang berusia di bawah 18 tahun, kecuali bila hukum suatu negara tertentu mengatur umur bagi usia dewasa muda. "Perlindungan Anak" artinya tanggung jawab dan kegiatan yang dilakukan untuk mencegah pelecehan terhadap anak-anak. "Material Pelecehan Terhadap Anak" artinya material yang menggambarkan (secara tegas atau implisit) anak di bawah umur 18 tahun sebagai korban penyiksaan, kekejaman atau kekerasan fisik "Eksploitasi dan Pelecehan Anak" artinya mencakup satu atau lebih dari hal berikut ini: Melakukan atau memaksa orang lain untuk melakukan suatu tindakan atau tindakan-tindakan pelecehan terhadap anak; Memiliki, mengendalikan, memproduksi, mendistribusikan, memperoleh atau mengirimkan material eksploitasi anak; atau Dokumen tidak terkendali jika dicetak 3 / 9

4 Melakukan atau memaksa orang lain untuk melakukan suatu tindakan atau tindakan-tindakan perawatan (grooming) atau online grooming. "Perusahaan" mengacu kepada Palladium Group Holdings Pty Ltd dan semua anak perusahaan atau perusahaan terkait. "Sumber Elektronik" adalah semua item yang merupakan tanggung jawab dari Jasa IT Perusahaan, termasuk peralatan komputer, infrastruktur jaringan, perangkat lunak, sistem operasi, media penyimpanan, layanan berbasis jaringan (misalnya, , akses Internet), layanan Berkas dan Cetak, video, telepon, peralatan kantor (misalnya, furniture), dan aksesoris komputer (misalnya, DVD drive, mouse, keyboard). "Kekerasan Emosional " artinya menundukkan atau mengekspos orang lain terhadap perilaku yang dapat mengakibatkan trauma fisik atau psikologis, termasuk kecemasan, depresi kronis, atau gangguan stres pasca-trauma. "Karyawan" berarti setiap orang yang memiliki hubungan kerja paruh waktu, purna waktu, intermiten, terus menerus atau jangka tetap dengan Perusahaan. "Grooming" pada umumnya mengacu pada perilaku yang memudahkan pelaku untuk menyiapakan seorang anak untuk aktivitas seksual. Misalnya, pelaku mungkin membangun hubungan saling percaya dengan Anak, dan kemudian berusaha untuk mendapatkan seks dari hubungan tersebut. "Panduan" berarti jabaran tertulis mengenai kebijakan Perusahaan yang memberikan informasi dan interpretasi lebih lanjut untuk pelaksanaan kebijakan. "Pengabaian" artinya kegagalan terus-menerus atau penolakan yang disengaja dalam memberikan perawatan yang dibutuhkan dan sesuai usia di mana pemberi perawatan sebenarnya berada dalam posisi yang mampu untuk memberikan perawatan tersebut.. "Kekerasan Fisik" artinya suatu keadaan di mana seseorang dengan sengaja melukai atau mengancam untuk melukai, termasuk menampar, meninju, mengguncang menendang, membakar, atau menangkap. "Pornografi" berarti materi cetak ataupun visual tentang pria, wanita, atau anak-anak, yang berisikan deskripsi eksplisit atau yang memamerkan organ atau kegiatan seksual, dengan tujuan untuk merangsang gairah seksual. "Perwakilan" artinya Karyawan atau orang yang memiliki hubungan kontrak individu independen dengan Perusahaan, baik sebagai kontraktor, konsultan atau agen perusahaan. Ini termasuk dewan direktur noneksekutif. "Turis Seks" artinya eksploitasi seksual, termasuk terhadap anak-anak, oleh orang-orang yang melakukan perjalanan, biasanya dari negara maju ke negara berkembang, untuk melakukan kegiatan seksual. "Pelecehan Seksual" adalah suatu tindakan di mana orang dewasa, remaja, atau anak lain di mana ada perbedaan usia yang signifikan menggunakan anak untuk rangsangan seksual. "Prosedur Operasional Standar" atau "SOP" adalah deskripsi tertulis yang terperinci tentang proses bisnis yang bertujuan untuk memastikan konsistensi dan kualitas dalam pelaksanaan proses. Sarana meliputi templat, formulir, grafik, informasi dan materi lain yang ditentukan untuk digunakan dalam hubungannya dengan unsur Kebijakan, Panduan, SOP dan Proses Bisnis. "Bekerja dengan Anak-anak" artinya bekerja dalam posisi yang melibatkan hubungan rutin dengan anakanak, baik tertuang dalam deskripsi jabatan atau karena sifat lingkungan kerja itu sendiri. Dokumen tidak terkendali jika dicetak 4 / 9

5 4. Panduan 4.1. Ruang Lingkup Pedoman ini memperluas Kode Perusahaan Perilaku (Kebijakan Kepatuhan) yang menguraikan standar etika dan perilaku yang dapat diterima yang berlaku untuk semua operasi Perusahaan dan semua Perwakilan Perusahaan. Pelanggaran atas Kode Perusahaan Perilaku (Kebijakan Kepatuhan) dianggap pelanggaran serius dan akan disertai dengan tindakan disipliner, termasuk kemungkinan pemutusan hubungan kerja. Selanjutnya, jika diduga adanya tindakan kriminal, Perusahaan akan melaporkan kepada otoritas terkait berdasarkan ketentuan yang ada. Pedoman ini digunakan untuk mengembangkan prosedur operasional dan sistem pemantauan (monitoring) khusus untuk setiap proyek untuk mengevaluasi dan mengelola segala risiko terhadap Anak-anak Komitmen terhadap Perlindungan Anak Perusahaan berkomitmen untuk keamanan dan perlindungan bagi setiap anak yang kita temui dalam pekerjaan dan percaya bahwa semua anak memiliki hak untuk bebas dari segala bentuk kekerasan, pelecehan, dan eksploitasi. Selain itu, Perusahaan merangkul dan menghormati keragaman budaya dan sosial di berbagai negara tempat kita bekerja dan menjunjung tinggi kegiatan operasi yang berlandaskan kejujuran dan integritas. Oleh karena itu, Perusahaan berkomitmen terhadap perlindungan Anak dan Pedoman ini dibangun atas nilai pedoman Perusahaan yang menghormati individu dalam semua aspek pekerjaan kami Hukum terkait Pedoman ini berpedoman pada Konvensi PBB tentang Hak Anak; Kebijakan DFAT tentang Perlindungan Anak tahun 2013 dan diperbarui dan dicetak ulang pada tahun 2014; Kebijakan / Pedoman USAID tentang Pelaksanaan Standar Pengamanan Anak yang diperbarui pada tahun 2015; Aturan DFID tentang Pengamanan Anak; dan hukum nasional termasuk otoritas perlindungan anak lokal (CPA) yang berkaitan dengan perlindungan anak-anak di negara-negara di mana Perusahaan beroperasi Pokok-pokok panduan Tidak ada toleransi untuk eksploitasi dan pelecehan terhadap anak Setiap bentuk Pelecehan Anak (termasuk mengakses atau memiliki Pornografi Anak) tidak dapat diterima dan dapat mengakibatkan tindakan disipliner termasuk penghentian atau rujukan ke pihak penegak hukum setempat jika perlu. Pengakuan atas kepentingan terbaik anak Perusahaan mendukung hak semua anak akan rasa aman, terutama bagi mereka yang berkebutuhan khusus atau yang tinggal di daerah yang terkena dampak ketidakstabilan. Semua keputusan yang mempengaruhi anak-anak yang berpartisipasi dalam proyek-proyek Perusahaan akan dibuat sesuai dengan Pedoman ini dan memperhatikan kepentingan terbaik Anak. Pembagian tanggung jawab untuk Perlindungan Anak Mitra bisnis yang bekerja dengan Perusahaan juga bertanggung jawab untuk mendukung upaya Perlindungan Anak. Pendekatan manajemen risiko Dokumen tidak terkendali jika dicetak 5 / 9

6 Perusahaan menyadari bahwa ada potensi resiko untuk Anak-anak di beberapa wilayah kerja kami dan akan melakukan penilaian risiko secara berkala untuk mengelola risiko terkait perlindungan anak di seluruh proyek-proyek kami. Keadilan prosedur Perusahaan berkomitmen untuk menyediakan proses dan keseimbangan hukum ketika menanggapi keluhan atau tuduhan yang berkaitan dengan eksploitasi dan pelecehan terhadap anak Standar Perlindungan Anak Pelatihan untuk perwakilan Jika perlu, semua Perwakilan Perusahaan akan menerima pelatihan tentang isu-isu Perlindungan Anak, penegakan kebijakan, dan prosedur operasional Perlindungan Anak secara teratur Penggunaan gambar anak-anak Ketika memotret dan memfilmkan Anak-anak untuk tujuan pekerjaan, Perusahaan akan: Mengkaji dan berusaha untuk mematuhi tradisi atau larangan setempat terkait pengambilan gambar pribadi sebelum memotret dan memfilmkan seorang anak; Menjelaskan bagaimana foto atau film akan digunakan dan memperoleh persetujuan dari orang tua anak atau wali sebelum memotret atau memfilmkan anak. Sebagai bagian dari kebijakan ini, fotografer / videografer harus menjelaskan bagaimana foto atau film akan digunakan; Memastikan bahwa foto dan film yan g direkam dan disimpan menampilkan anak dalam cara yang bermartabat dan terhormat serta tidak dengan cara yang menunjukkan kerentanan atau kepasrahan; Memastikan bahwa anak-anak berpakaian dengan senonoh dan tidak dalam pose yang terkesan bernada seksual; Memastikan bahwa gambar yang diambil merupakan representasi yang jujur atas konteks dan fakta-fakta yang bersangkutan; dan Memastikan bahwa label fisik dan elektronik dari foto-foto dan film tidak mengungkapkan informasi identitas seorang Anak Praktik perekrutan Perusahaan memiliki praktik perekrutan yang sangat bagus dalam meminimalkan risiko yang melibatkan Perwakilan yang mungkin menimbulkan bahaya bagi anak-anak. Semua orang yang diwawancarai diminta untuk memberikan bukti identitas seperti paspor atau SIM yang masih berlaku. Semua pihak yang diwawancarai diberikan salinan Kode Etik Perusahaan (Kebijakan Kepatuhan) dan isi dan prinsip-prinsip yang ada di dalamnya dijelaskan, termasuk bagian tentang perlindungan anak. Semua kandidat yang berhasil diminta untuk membaca dan menandatangani Kode Etik Perusahaan (Kebijakan Kepatuhan). Bagi kandidat yang melamar posisi yang akan melibatkan Bekerja dengan Anak-anak akan menempuh proses rekrutmen yang mengedepankan keamanan anak Proses rekrutmen yang mengedepankan keamanan anak. Iklan lowongan pekerjaan memuat acuan komitmen Palladiums dalam perlindunagn anak-anak. Posisi yang diiklankan telah dikaji perihal tingkat kontaknya dengan anak-anak. Dokumen tidak terkendali jika dicetak 6 / 9

7 Deskripsi pekerjaan memuat tanggung jawab yang berkaitan dengan pedoman perlindungan anak sejalan dengan penilaian pekerjaan. Untuk peran yang mengharuskan Bekerja dengan Anak-anak, akan dilakukan wawancara yang mencakup pertanyaan tentang perilaku dan pemeriksaan lisan dengan pemberi rekomendasi. Untuk semua peran yang mengharuskan bekerja pada proyek-proyek yang di dalamnya termasuk anak-anak, akan dilakukan pemeriksaan latar belakang secara menyeluruh termasuk sejarah terperinci mengenai pekerjaan dan pendidikan untuk mengkonfirmasi bahwa yang bersangkutan memiliki kualifikasi yang relevan dan tidak ada kemungkinan peningkatan risiko. Pemeriksaan kepolisian akan dilakukan sejauh mungkin, meliputi sejarah lima tahun ke belakang, dan diperoleh dari negara manapun di mana kandidat pernah tinggal selama lebih dari 12 bulan selama periode tersebut. Apabila pemeriksaan kepolisian tidak tersedia, kandidat akan diminta untuk menandatangani Surat Pernyataan. Informasi yang disampaikan kepada kandidat yang terpilih meliputi Panduan Perlindungan Anak, Kode Etik Perusahaan dan kebijakan terkait lainnya. Kapanpun dalam proses rekrutmen, jika ditemukan bahwa seorang kandidat dapat menimbulkan risiko bagi anak-anak, maka perekrutan tidak akan dilanjutkan Penggunaan teknologi Perusahaan menyadari bahwa internet, ponsel, komputer di tempat kerja dan bentuk-bentuk teknologi informasi lainnya dapat digunakan sebagai media untuk Pelecehan Anak. Indikasi kegiatan yang tidak pantas terhadap anak baik secara langsung, online atau melalui media elektronik harus segera dilaporkan sebagaimana yang tertuang dalam Panduan Perlindungan Anak dan Kode Etik Perusahaan. Perwakilan Perusahaan harus menggunakan Sumber Elektronik dan media sosial dengan tepat, dan tidak mengeksploitasi atau melecehkan anak-anak atau mengakses material yang berbau Eksploitasi terhadap Anak melalui media apapun. Selain itu, perwakilan Perusahaan harus memastikan keamanan penggunaan, penyimpanan, transfer dan pembuangan semua data yang berkaitan dengan anak-anak (termasuk, data pribadi, gambar dll). Setiap file yang berkaitan dengan Pelecehan / tuduhan Eksploitasi atau investigasi anak harus disimpan di tempat yang aman, dan hanya pihak yang berwenang yang memiliki akses ke file tersebut. Data elektronik harus dilindungi dengan password, dan salinan dalam entuk cetak (hard copy) disimpan dalam lemari arsip terkunci Keterlibatan Mitra Bisnis Semua Mitra Bisnis yang bekerja dengan Anak-anak diharapkan memiliki program perlindungan anak yang telah diterapkan. Perusahaan akan meminta Mitra Bisnis untuk memberikan kebijakan organisasi mereka terkait perlindungan anak sebelum memulai kerjasama untuk menilai tingkat kepatuhannya dengan daftar periksa Kebijakan Perlindungan Anak yang dimiliki oleh Mitra Bisnis, sesuai dengan standar Klien yang berlaku Ketentuan Kontrak Kerja Apabila struktur manajemen risiko Perusahaan menunjukkan bahwa Perwakilan dapat menimbulkan risiko yang tidak dapat diterima bagi Anak-anak, Perusahaan akan menyelidiki dan berhak untuk melanjutkan tindakan disipliner, termasuk pemutusan hubungan kerja, dan rujukan ke pihak penegak hukum setempat jika perlu. Dokumen tidak terkendali jika dicetak 7 / 9

8 4.8. Tinjauan risiko Perwakilan wajib mengevaluasi risiko pada proyek-proyek yang kita kelola. Risiko yang berkaitan dengan Perlindungan Anak ditinjau dan dikelola sebagai bagian dari manajemen risiko secara keseluruhan sebagai bagian dari siklus hidup proyek. Perlindungan anak dimasukkan ke dalam penilaian risiko proyek Perlindungan Anak. Apabila proyek mengidentifikasi adanya risiko, pemantauan dan sistem kontrol akan diletakkan di tempat. Risiko untuk Anak-anak akan ditinjau, peringatan dan rekomendasi akan diberikan sewajarnya baik untuk Perwakilan ataupun Mitra Bisnis. Faktor-faktor yang menimbulkan risiko tinggi untuk keselamatan dan perlindungan anak meliputi: Anak-anak yang sangat muda; yang telah ditelantarkan, yatim piatu, atau tidak memiliki pengasuh; penyandang cacat; kehilangan tempat tinggal; atau telah mengalami konflik atau mengalami pelecehan. Perwakilan yang belum diskrining dengan hati-hati, termasuk pemeriksaan polisi atau tidak diawasi secara memadai. Lokasi yang: terisolasi, terpencil atau sulit diakses; mengalami kerusuhan politik atau ancaman keamanan; terlalu padat; atau berbasis di rumah yang berarti orang-orang yang berada di rumah tangga masyarakat. Kegiatan yang melibatkan: interaksi satu lawan satu antara anak-anak dan orang dewasa yang melibatkan kontak fisik; pengunjung tanpa pengawasan; atau Perwakilan yang bekerja sendirian Manajemen insiden Proses manajemen insiden diuraikan dalam SOP untuk Pelaporan Insiden, Hampir Celaka dan Ancaman. Ketika sebuah laporan pelanggaran yang melibatkan anak diterima, Perwakilan proyek yang berwenang akan menilai risiko dan mengambil tindakan yang tepat termasuk mengidentifikasi: Anak atau anak-anak yang kemungkinan beresiko; Risiko yang mungkin membahayakan anak (anak-anak); Perwakilan yang menjadi sasaran tuduhan; dan Organisasi penyelidikan. Jika perlu, Perwakilan proyek juga akan: Memberitahukan otoritas dan / atau polisi Perlindungan Anak terkait; Memberitahukan Bagian Kepatuhan Perlindungan Anak di DFAT; Merencanakan investigasi, mengumpulkan informasi, membuat temuan dan mengambil tindakan. Jika perlu, Pimpinan Perlindungan Anak mengirimkan laporan akhir kepada Bagian Kepatuhan Perlindungan Anak di DFAT Tinjauan berkala Panduan ini akan ditinjau setiap lima tahun, atau lebih sering jika diperlukan. Dokumen tidak terkendali jika dicetak 8 / 9

9 4.11. Wajib patuh Adalah tanggung jawab masing-masing Perwakilan Perusahaan untuk sepenuhnya mematuhi Panduan ini. Apabila gagal untuk mematuhi panduan ini, maka dapat dikenakan tindakan disipliner termasuk pemutusan kontrak, kontrak yang tidak dapat diperbaharui atau tindakan lain yang sesuai Pelaporan Semua Perwakilan wajib melaporkan setiap insiden atau perilaku yang mereka temui yang melibatkan atau yang dipercayai melibatkan pelecehan, eksploitasi, atau penganiayaan anak lainnya termasuk yang menimbulkan kekhawatiran atas kesejahteraan atau keselamatan anak-anak yang terlibat. Hal ini termasuk mengamati Perwakilan lain yang mengakses Pornografi Anak. Semua laporan dibuat sesegera mungkin dan masalah ini akan ditangani sesuai dengan Kode Etik Perusahaan (Kebijakan Kepatuhan). Perusahaan akan menanggapi semua laporan tersebut dengan serius dan akan mengikuti kebijakan Perusahaan yang berlaku serta prosedur operasional proyek tertentu. Semua pihak akan diperlakukan secara adil dan tuduhan berbahaya atau yang mengada-ada akan dikenakan tindakan disipliner, termasuk pemutusan hubungan kerja. Didasarkan pada dugaan, jika perlu, laporan dapat diteruskan ke penegak hukum setempat yang terkait atau otoritas Perlindungan Anak setempat bila tersedia. Sebelum melaporkan ke pihak berwenang setempat, Perusahaan akan mempertimbangkan hal-hal berikut: Perlakuan yang akan diterima oleh anak dari otoritas setempat, misalnya akankah anak dijadikan korban? Siapa dan bagaimana dukungan jangka panjang akan diberikan kepada Anak? Akankah Anak dikucilkan oleh masyarakat atau keluarga mereka? Bagaimana cara mengelola media bila mana kasus diketahui oleh publik? Tidak satupun dari hal-hal di atas membenarkan tindakan kerahasian, namun hal ini harus dikelola dengan tepat. Perwakilan diwajibkan untuk melaporkan pelanggaran terhadap Panduan ini kepada manajer mereka atau melalui mekanisme Pelapor pelanggaran (whistleblower) yang ada di Perusahaan ( telepon: atau ) Sarana GBL CC01 GL01 TL01 Penilaian risiko proyek perlindungan Anak Dokumen tidak terkendali jika dicetak 9 / 9

Kebijakan Pengungkap Fakta

Kebijakan Pengungkap Fakta KEBIJAKAN PENGUNGKAP FAKTA 1. Ikhtisar Amcor berkomitmen terhadap standar tertinggi praktik etis dan hubungan yang jujur, serta perlindungan bagi individu yang melaporkan kejadian atau dugaan terjadinya
