IDENTIFIKASI MISKONSEPSI DAN PENYEBABNYA PADA SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016 PADA MATERI POKOK STOIKIOMETRI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IDENTIFIKASI MISKONSEPSI DAN PENYEBABNYA PADA SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016 PADA MATERI POKOK STOIKIOMETRI"

Transkripsi

1 IDENTIFIKASI MISKONSEPSI DAN PENYEBABNYA PADA SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016 PADA MATERI POKOK STOIKIOMETRI SKRIPSI Oleh: FERA ASTUTI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit MARET to 2016 user ii

2 iii

3 IDENTIFIKASI MISKONSEPSI DAN PENYEBABNYA PADA SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016 PADA MATERI POKOK STOIKIOMETRI Oleh: FERA ASTUTI K SKRIPSI diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Kimia FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Maret 2016 iv

4 v

5 vi

6 ABSTRAK Fera Astuti. K IDENTIFIKASI MISKONSEPSI DAN PENYEBABNYA PADA SISWA KELAS XI MIA SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2015/2016 PADA MATERI POKOK STOIKIOMETRI. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Sebelas Maret. Februari Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui adanya miskonsepsi siswa kelas XI MIA SMA Negeri 1 Sukoharjo, (2) mengetahui tingkat miskonsepsi yang dialami siswa, dan (3) mengetahui penyebab miskonsepsi siswa pada materi pokok stoikiometri. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan teknik purposive sampling. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI MIA 4 dan 5 SMA Negeri 1 Sukoharjo. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan tes diagnostik stoikiometri (TDS) yang sudah dikembangkan oleh Suandi Sidauruk, dan dilanjutkan dengan wawancara terhadap siswa yang terdeteksi miskonsepsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terjadi miskonsepsi pada materi pokok stoikiometri siswa kelas XI MIA SMA Negeri 1 Sukoharjo. Miskonsepsi terjadi pada semua konsep, yaitu konsep persamaan reaksi, Ar/Mr, dan konsep mol. Sebanyak 40,46% siswa mengalami miskonsepsi pada konsep persamaan reaksi, 38,36% siswa miskonsepsi pada konsep Ar/Mr, dan sebanyak 53,77% siswa mengalami miskonsepsi pada konsep mol. Miskonsepsi yang terjadi pada siswa ini disebabkan oleh kondisi siswa dan buku pegangan siswa. Berdasarkan kesimpulan tersebut, maka disarankan kepada siswa untuk meningkatkan pemahaman pada konsep-konsep materi stoikiometri dengan cara belajar, berdiskusi, atau bertanya kepada guru. Guru hendaknya menekankan konsepkonsep penting pada materi yang diberikan dan melakukan bimbingan serta pengkajian terhadap buku yang akan digunakan sehingga dapat meminimalisir miskonsepsi siswa. Kata kunci: miskonsepsi, konsep, stoikiometri, penyebab miskonsepsi vii

7 ABSTRACT Fera Astuti. K IDENTIFICATION OF MISCONCEPTION AND CAUSES OF MISCONCEPTIONS FOR STUDENTS XI MIA SMA NEGERI 1 SUKOHARJO GRADE 2015/2016 IN BASIC MATERIAL STOICHIOMETRY. Thesis. Surakarta: Faculty of Teacher Training and Education. Sebelas Maret University. February This research aims to: (1) know the existence of misconception for students XI MIA SMA Negeri 1 Sukoharjo, (2) know the level of misconception for those students, and (3) know the causes of misconseptions for those students in basic material stoichiometry. This research used descriptive research. Sample of this research was found by purposive sampling technique. Subject of this research were students of class XI MIA 4 and 5 SMA Negeri 1 Sukoharjo. The techniques of collecting data were stoichiometry diagnostic s test (TDS) which was developed by Suandi Sidauruk, and then did interview with students which were influenced by misconceptions. Based on the results of data gave informations that there were misconceptions in basic material stoichiometry for students of class XI MIA SMA N 1 Sukoharjo. The misconceptions occured at all of concept that were reaction equality s concept, Ar/Mr s concept, and molarity s concept % of those students got misconceptions in reaction equality s concept, 38.36% of those students got misconceptions in Ar/Mr s concept, and 53.77% of those students got misconceptions in molarity s concept. All of the misconceptions that occur of those students were caused by conditions of students and students textual book. According to the conclussion, it gives suggestion for the students to increase knowledge in basic material stoichiometry s concepts by learning, discussing, or asking to the teacher. The teacher should emphasizes to the important concepts and makes guidance also the teasher should inspects to book that is used therefore it can minimize misconceptions to the students. Key words: misconceptions, concept, stoichiometry, causes of misconseptions viii

8 MOTTO Hai orang-orang mukmin, jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedudukanmu (Q.S. Muhammad:7) Dua hal yang harus kita ingat, adalah kebaikan orang lain dan keburukan kita terhadap orang lain. Dua hal yang harus kita lupakan, adalah keburukan orang lain terhadap kita dan kebaikan kita kepada orang lain (Indrawan YePe) Usaha yang utama, setelah itu serahkan hasilnya pada Allah (Ibunda tercinta) Where there is a will there is a way (anonim) Be a Strong Woman. Luruskan niat, dan jangan biarkan lelahmu mengalahkanmu (Penulis) ix

9 PERSEMBAHAN Dengan penuh cinta yang tulus, kupersembahkan karya ini untuk: Bapak dan Ibuku tercinta, Bapak Sawal dan Ibu Sarohmi, untuk semua doa, semangat, dan dukungan yang tak kan pernah tergantikan Kakak (Rina Hastuti & Agus Sriyanto) & Adikku (Roni Setiawan) untuk semangat dan dukungan agar terus maju Adik-adik kecilku, Ganes Nova Saputra & Hanifa Khansa Az Zahra, untuk setiap tawa dan tangis yang menjadi kekuatan tersendiri Sahabat-sahabatku, Adisti, Dyah, Emi, Galih, Hanifah, Ira, Sekar, untuk kebersamaannya selama ini Presidium dan Seluruh Pengurus BEM FKIP UNS, Eko, Isti, Linda, Pambudi, Mb Ratih, Resti, Retno, Rifki, Mb Cho, Mb Ayas, Mb Maya, Mb Au, Mb Vili, Etik, Risma, Fajar, Nana, dll, yang telah memberiku pengalaman menakjubkan Teman-teman Pendidikan Kimia 2011 x

10 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, berkat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini guna memenuhi persyaratan dalam rangka menyelesaikan studi tingkat sarjana (S1) di Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta. Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penelitian skripsi ini, namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang timbul dapat teratasi. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pedidikan UNS yang telah memberikan izin menyusun skripsi ini. 2. Dr. rer. nat. Sri Mulyani, M. Si., selaku Kepala Program Studi Pendidikan Kimia FKIP UNS yang telah memberikan izin menyusun skripsi ini. 3. Drs. Haryono, M.Pd., selaku Koordinator Skripsi Program Studi Pendidikan Kimia FKIP UNS. 4. Dra. Tri Redjeki, MS, selaku pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penyusunan skripsi ini. 5. Nanik Dwi Nurhayati, S.Si, M.Si., selaku pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penyusunan skripsi ini. 6. Agung Nugroho Catur Saputro, S.Pd., M.Sc., selaku penguji I yang telah memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penyusunan skripsi ini. 7. Dr. Sri Yamtinah, S.Pd,. M.Pd., selaku penguji II yang telah memberikan bimbingan, dukungan, kepercayaan, kemudahan dan berbagai masukan yang sangat membantu dalam penyusunan skripsi ini. 8. Bapak dan Ibu dosen Program Studi Pendidikan Kimia yang secara tulus mendidik, memberikan ilmu, inspirasi commit to dan user motivasi yang sangat berharga. xi

11 9. Kepala SMA Negeri 1 Sukoharjo yang telah memberikan izin untuk melaksanakan penelitian. 10. Guru Bidang Studi Kimia SMA Negeri 1 Sukoharjo, Ibu Perihatmi, S.Pd., yang telah memberikan kesempatan, kepercayaan dan bimbingannya selama penulis melakukan penelitian. 11. Siswa-siswi kelas XI MIA 4 dan 5 SMA Negeri 1 Sukoharjo yang telah memberikan respon yang baik selama penulis mengadakan penelitian. 12. Ayah (Sawal), Ibu (Sarohmi), Kakak (Rina Hastuti dan Agus Sriyanto) dan adikku (Roni Setiawan) yang selalu memberikan doa, semangat dan dukungan yang luar biasa. 13. Seluruh Pengurus dan Presidium BEM FKIP UNS, Retno, Resti, Linda, Isti, Mb Ratih, Eko, Rifki, Pambudi, Mb Cho, Fatah, Mb Ayass, Mb Maya, Mb Au, Mb Uki, Mb Vili, Mb Rani, Mas Uzi, Mas Al, Etik, Risma, Fajar, Nana, dll yang sudah memberikan warna dan pengalaman yang tak terlupakan bagi penulis. 14. Keluarga di Bungur, Pacitan, Ibuk dan Bapak Lurah Tri Susila, Mbak Nur, dan semua teman-teman KKN Tumo Bungur, Afi, Nyunyun, Anis, Mb Ndah, dll yang sudah menjadi keluarga baru bagi penulis. 15. Adik les ku, Dewi, Lisa, Mona, Oetari Putri, Dek Bintang, Putri, Adit, Mayang, Asa, Salma yang telah memberikan dukungan dan motivasi kepada penulis. 16. Teman-teman seperjuangan mahasiswa Kimia 2011 yang telah banyak memberikan bantuan, semangat dan dukungan, serta semua pihak yang telah membantu dan tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. Demikian skripsi ini disusun, Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam karya ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran, ide, dan kritik yang membangun dari semua pihak. Semoga karya ini dapat memberikan manfaat bagi penulis dan memberikan kontribusi serta masukan bagi dunia pendidikan. Surakarta, Maret 2016 Penulis xii

12 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERNYATAAN... iii HALAMAN PENGAJUAN... iv HALAMAN PERSETUJUAN... v HALAMAN PENGESAHAN... vi ABSTRAK... vii ABSTRACT... viii MOTTO... ix PERSEMBAHAN... x KATA PENGANTAR... xi DAFTAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah B. Pembatasan Masalah C. Perumusan Masalah... 5 D. Tujuan Penelitian E. Manfaat Penelitian BAB II KAJIAN PUSTAKA... 7 A. Kajian Teori Belajar dan Pembelajaran Konsep dan Belajar Konsep Miskonsepsi Materi Stoikiometri B. Kerangka Berfikir BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu commit Penelitian.... to user 38 xiii

13 B. Pendekatan dan Jenis Penelitian C. Data dan Sumber Data D. Teknik Pengambilan Sampel E. Pengumpulan Data F. Uji Validitas Data G. Analisis Data H. Prosedur Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Data Tes Diagnostik Stoikiometri Data Wawancara Deskripsi Miskonsepsi Siswa Hasil Analisis Dokumen B. Pembahasan Miskonsepsi pada Tiap Konsep Penyebab Miskonsepsi Siswa BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Kesimpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

14 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Tingkat Pengetahuan dan Pasangan Jawaban-Alasan Jadwal Waktu Penelitian Derajat Pemahaman Siswa pada Setiap Konsep xv

15 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Bagan Kerangka Berfikir Skema Triangulasi Waktu Bagan Prosedur Penelitian Miskonsepsi Siswa Histogram Rerata Derajat Pemahaman Siswa untuk Setiap Konsep xvi

16 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1 Daftar Siswa XI MIA 4 dan XI MIA 5 SMA N Sukoharjo Tahun Pelajaran 2015/ Soal Tes Diagnostik Stoikiometri Data Tes Diagnostik Stoikiometri I Data Tes Diagnostik Stoikiometri II Data Tes Diagnostik Stoikiometri III Hasil Wawancara I Hasil Wawancara II Hasil Wawancara III Dokumentasi Penelitian Hasil Wawancara dengan Guru Kimia Surat Permohonan Ijin Penelitian kepada Instansi Surat Permohonan Ijin Penelitian kepada Rektor Surat Ijin Menyusun Skripsi Surat Keterangan xvii

UPAYA PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION

UPAYA PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION UPAYA PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION (GI) BERBANTUAN MODUL PADA MATERI STOIKIOMETRI SISWA KELAS X-2 SMA ISLAM AHMAD YANI BATANG
