Manual Book Mobisuite Bulk SMS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Manual Book Mobisuite Bulk SMS"

Transkripsi

1 Manual Book Mobisuite Bulk SMS

2 11.BULK SMS Cara untuk mengakses Bulk SMS pada Level User Prepaid: 1.Klik Bulk SMS pada menu yang ada di Home Screen. User akan masuk ke halaman Bulk SMS. Gambar 11 Berikut adalah Modul-modul yang terdapat dalam komponen Bulk SMS: 1. Group & Broadcast Management Modul ini berfungsi untuk mengatur pengelompokkan (Grouping) anggota /pelanggan/nasabah ataupun client dari perusahaan yang bersangkutan serta mengatur jadwal pengiriman SMS (Broadcast Schedule) yang hendak dikirimkan kepada anggota/pelanggan yang dituju. 2. Token Management Modul ini digunakan oleh User untuk melihat data history Top Up & Transfer token SMS yang dilakukan oleh Level Supervisor Reseller maupun Level Super Admin.

3 3. Report Modul ini berfungsi untuk melihat history pengiriman SMS yang telah dilakukan oleh user dari perusahaan terkait, melihat history dari transaksi token SMS yang digunakan User, melihat jumlah data tentang pelaporan pengiriman SMS serta mentransformasikan laporan traffic SMS (Reporting) dari CSV Files ke dalam format Microsoft Excel. 4. Blacklist MSISDN Management Modul ini berfungsi untuk blocking MSISDN. Jadi, setiap SMS yang hendak dibroadcast ke nomor MSISDN terdaftar dalam Blacklist MSISDN, SMS tersebut tidak akan dikirimkan kepada end user yang bersangkutan. Untuk mendaftarkan MSISDN tersebut bisa dilakukan oleh User terkait selama User dibarikan hak akses ke Modul ini atau Administrator yang mendaftarkan MSISDN tersebut, jika User tidak mendapat hak akses utnuk modul terkait Group & Broadcast Management Berikut adalah Menu-menu yang terdapat dalam Group & Broadcast Management: 1. Group Manager 2. Add Group 3. List Group

4 Untuk membuka menu yang terdapat pada Group, Klik pada Group terlebih dahulu (lihat gambar 11.1) kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini. Gambar 11.1

5 11.11 Group Menu ini digunakan untuk mengelompokkan (Grouping) anggota /pelanggan/nasabah ataupun client dari perusahaan yang bersangkutan terkait pengiriman SMS yang diblasting Add Group Gambar Pada Menu Add Group, Anda harus mengisi semua data yang dibutuhkan pada field yang tersedia. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Sebuah Catatan ditampilkan ketika Anda klik Menu Add Group. Catatan ini mengingatkan User bahwa seluruh field bertanda ini adalah data-data yang dibutuhkan dan harus diisi. 4. Pilihlah Company Name yang telah terdaftar pada Selection List.

6 5. Pilihlah User berdasarkan nama perusahaan yang telah dipilih pada Selection List. 6. Pada Group Name field, user harus mengisi Nama Group yang akan digunakan sebagai pengelompokkan dalam pengiriman SMS dan akan bertambah pada List Group. 7. Klik Browse untuk mengisi File field, namun user harus menginput data yang telah disimpan dalam format CSV (Comma Separated Value). Note: Data terkait dibuat dalam format Ms. Excel kemudian ditransformasikan ke dalam format CSV. Dengan persyaratan utama bahwa pada kolom pertama harus berisi MSISDN (nomor tujuan) format nya sebagai berikut: 62812xxxxxxx 8. Klik pada SAVE button untuk menyimpan seluruh data yang telah ditambahkan pada Add Group. NOTE: Jika Status Report berwarna hijau, menandakan bahwa penyimpanan data berhasil. Jika Status Report berwarna pink, menandakan bahwa proses data belum selesai.

7 List Group Gambar Pada Menu List Group, Anda akan menemukan seluruh daftar dari data-data yang telah anda simpan pada Menu Add Group. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada List Group.

8 4. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data Group nya pada Date Range Box dengan cara klik icon yg ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon di sebelah field, tabel dibawah ini akan mucul setelah Anda klik icon di atas. * User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan * 5. Inputlah data Group yang ingin dicari pada Enter Criteria field. 6. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada List Group. 7. Ini adalah Group List Area. 8. Tandai kotak ini untuk menandai data-data yang ingin Anda hapus, tetapi hanya pada halaman yang sedang anda lihat. 9. Tandai kotak pada data-data tertentu yang ingin Anda hapus. 10. Period merupakan daftar keterangan yang menunjukkan waktu pengiriman SMS tersebut. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan waktu dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan waktu dimulai dari Z-A. 11. Group merupakan Daftar dari Group Name yang telah disimpan pada Add Group. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama group dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama group dimulai dari Z-A.

9 12. Company Name adalah daftar nama perusahaan yang mengirimkan SMS Blast. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari Z-A. 13. User Name adalah daftar user name pada perusahaan terkait yang mengirimkan SMS Blast. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari Z-A. 14. Member merupakan daftar dari banyak nya jumlah anggota yang terdaftar pada suatu Group tertentu yang telah disimpan pada Add Group. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah anggota dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah anggota dimulai dari Jika anda klik 'View Member' maka Anda akan berpindah secara otomatis ke halaman View Member.

10 Note: Jika anda klik button 'Add Member', maka Anda akan berpindah ke halaman Add Member. Klik Save, jika Anda ingin menyimpan data anggota yang telah Anda tambahkan pada Group terkait. Klik Close, jika Anda ingin kembali ke halaman List Group. Klik Edit, jika Anda ingin mengubah data anggota pada Group terkait. Klik Delete, jika Anda ingin menghapus anggota yang terdaftar pada Group terkait. 16. Jika Anda klik 'Send SMS' maka Anda akan berpindah ke halaman Send SMS. Penjelasan lebih lanjut mengenai SMS ada pada Modul Broadcast Schedule, Menu Set Broadcast (hal:16)

11 17. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. 18. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat. 20. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 21. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. NOTE: button akan muncul ketika anda mereview lebih dari 20 halaman. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman pertama. button akan muncul ketika kamu mereview sebelum halaman terakhir. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman terakhir. *Setiap halaman hanya berisi 10 records data. 22. Klik 'Check All' button, untuk menandai seluruh data di setiap halaman pada Group List Area. Check All button juga membantu Anda untuk manandai seluruh list box yang Anda cari berdasarkan hasil pencarian pada Search Criteria Box. 23. Klik 'Clear All' button untuk menghapus tanda(unchecked) pada record box yang telah ditandai di setiap halaman pada List Group. 24. Klik 'Delete' button untuk menghapus data-data yang ada pada Group List Area. Untuk menghapus nya, Anda harus menandai record box yang telah dipilih atau klik 'Check All' button untuk menghapus seluruh data pada Search Criteria box. 25. Dengan menggunakan klik 'Add' button, Anda akan berpindah ke halaman Menu Add Group.

12 11.12 Broadcast Manager Menu ini digunakan untuk mengatur jadwal pengiriman SMS (Broadcast Schedule) yang hendak dikirimkan kepada anggota/pelanggan yang dituju. Di dalam modul ini, ada 2 macam cara pengiriman SMS, yaitu: a) Quick Send (non personalize) yang artinya fitur ini dapat digunakan untuk mengirimakan SMS tanpa Dynamic Personalize. Quick Send materi nya bersifat General. Misal: SMS untuk Invitation, Event, Promotion. b) Set Broadcast digunakan untuk pengiriman SMS yang digunakan untuk keperluan yang cenderung personal. Misal: Info Penagihan, Nilai Semester.

13 Berikut adalah Menu-menu yang terdapat dalam Broadcast Schedule: 1. Broadcast Manager 2. Quick Send SMS 3. Set Broadcast 4. List Broadcast Untuk membuka menu yang terdapat pada Broadcast Manager, Klik pada Broadcast Manager terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini Quick Send SMS Gambar

14 1. Pada Menu Quick Send SMS, Anda harus mengisi semua data yang dibutuhkan pada field yang tersedia. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Sebuah Catatan ditampilkan ketika Anda klik Menu Quick Send SMS. Catatan ini mengingatkan User bahwa seluruh field bertanda ini adalah data-data yang dibutuhkan dan harus diisi. 4. Pilihlah Company yang telah terdaftar pada Selection List. 5. Pilihlah User berdasarkan nama perusahaan yang telah dipilih pada Selection List. 6. Pilihlah Sender Alias yang terdaftar pada selection List (sesuai dengan Instansi/perusahaan terkait) ini berfungsi sebagai Sender ID si pengirim. 7. Pada MSISDN field, ada 2 cara yang bisa digunakan oleh user, yaitu: user harus mengisi nomor tujuan anggota yang hendak dikirimkan SMS. Contoh: ; ; 62856xxxxxxxx cara yang kedua adalah point no.8 di bawah ini: 8. Browse file CSV untuk menginput MSISDN tersebut. Note: Data terkait dibuat dalam format Microsoft Excel kemudian ditransformasikan ke dalam format CSV. Dengan format sebagai berikut: 62812xxxxxxx 9. Pada SMS Text field, isilah materi SMS yang ingin Anda kirimkan kepada angota-anggota yang nomor-nomor tujuan (MSISDN) nya telah diinput pada MSISDN field. Note: Quick Send digunakan untuk SMS yang bersifat non-personalize (General). Maka fitur ini tidak dapat memilih Group dan tidak bisa menggunakan field-field yang tersedia seperti pada Menu Set Broadcast.

15 10. Character Used berfungsi untuk mengingatkan Anda tentang jumlah karakter yang telah Anda gunakan dalam SMS Text field di atas. 11. Pilihlah tingkat prioritas untuk SMS yang dikirimkan tersebut pada Priority Selection List. Normal: ini berhubungan dengan antrian SMS yang dikirimkan, artinya tingkat prioritas dalam pengiriman SMS bersifat normal. Low : ini berhubungan dengan antrian SMS yang dikirimkan, artinya tingkat prioritas dalam pengiriman SMS bersifat rendah. High :ini berhubungan dengan antrian SMS yang dikirimkan, artinya tingkat prioritas dalam pengiriman SMS ini bersifat urgent. 12. Klik 'Send' button untuk megirim SMS yang telah diisi pada SMS Text field. Note: Total Member merupakan jumlah anggota berdasarkan banyaknya MSISDN yang diinput pada MSISDN field. SMS Usage merupakan panjang karakter SMS yang digunakan oleh User. 1 SMS = 160 Karakter. Jika karakter yang diinput pada SMS Text field melebihi 160 karakter, maka penggunaan SMS tersebut terhitung 2 SMS. Current Token merupakan jumlah token SMS yang tersisa. Reserved Token merupakan jumlah token SMS yang hendak digunakan untuk jadwal pengiriman SMS yang telah ditetapkan pada Broadcast Date. Available Token merupakan jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masingmasing User. Jika jumlah SMS yang akan dikirimkan melebihi jumlah Token yang dimiliki oleh User terkait, maka sisa SMS yang tidak memenuhi jumlah Token tidak dapat dikirimkan. Token Needed merupakan jumlah SMS yang diperlukan untuk mengirimkan SMS.

16 Set Broadcast Gambar Pada Menu Set Broadcast, Anda harus mengisi semua data yang dibutuhkan pada field yang tersedia. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Sebuah Catatan ditampilkan ketika Anda klik Menu Set Broadcast. Catatan ini mengingatkan User bahwa seluruh field bertanda ini adalah data-data yang dibutuhkan dan harus diisi.

17 4. Pilihlah Company yang telah terdaftar pada Selection List. 5. Pilihlah User berdasarkan nama perusahaan yang telah dipilih pada Selection List. 6. Pilihlah Group yang telah terdaftar pada Selection List. 7. Pilihlah Sender Alias yang terdaftar pada selection List (sesuai dengan Instansi/perusahaan terkait) ini berfungsi sebagai Sender ID si pengirim. 8. Pada SMS Text field, isilah materi SMS yang ingin Anda kirimkan kepada angota-anggota yang telah tercantum dalam Group yang sudah Anda tambahkan pada Menu Add Group. Personalisasi dapat dilakukan dengan menyisipkan field-field yang tersedia di kotak sebelah kanan dengan cara double-click field tersebut. 9. Character Used berfungsi untuk mengingatkan Anda tentang jumlah karakter yang telah Anda gunakan dalam SMS Text field di atas. 10. Pilihlah tingkat prioritas untuk SMS yang dikirimkan tersebut pada Priority Selection List. Normal: ini berhubungan dengan antrian SMS yang dikirimkan, artinya tingkat prioritas dalam pengiriman SMS bersifat normal. Low : ini berhubungan dengan antrian SMS yang dikirimkan, artinya tingkat prioritas dalam pengiriman SMS bersifat rendah. High :ini berhubungan dengan antrian SMS yang dikirimkan, artinya tingkat prioritas dalam pengiriman SMS ini bersifat urgent. 11. Broadcast date digunakan untuk menentukan waktu pengiriman SMS yang dinginkan. Now artinya SMS dapat dikirimkan saat itu juga. Scheduled artinya pengiriman SMS dapat ditentukan (disetting) berdasarkan waktu yang diinginkan, yaitu: Tanggal, Bulan, Tahun, Waktu.

18 12. Klik 'Send' button untuk megirim SMS yang telah diisi pada SMS Text field. Note: Total Member merupakan jumlah anggota berdasarkan banyaknya MSISDN yang diinput pada MSISDN field. SMS Usage merupakan panjang karakter SMS yang digunakan oleh User. 1 SMS = 160 Karakter. Jika karakter yang diinput pada SMS Text field melebihi 160 karakter, maka penggunaan SMS tersebut terhitung 2 SMS. Klik View Member Button untuk melihat data-data member yang telah disimpan pada Add Group. Current Token merupakan jumlah token SMS yang tersisa. Reserved Token merupakan jumlah token SMS yang hendak digunakan untuk jadwal pengiriman SMS yang telah ditetapkan pada Broadcast Date. Available Token merupakan jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masingmasing User. Jika jumlah SMS yang akan dikirimkan melebihi jumlah token SMS yang dimiliki oleh User terkait, maka sisa SMS yang tidak memenuhi jumlah token SMS tidak dapat dikirimkan. Token Needed merupakan jumlah SMS yang diperlukan untuk mengirimkan SMS. Available Fields merupakan fields-fields yang dapat digunakan untuk personalisasi pengiriman SMS pada Menu Set Broadcast. Field-field tersebut diambil dari file CSV yang sudah disimpan dalam Menu Add Group.

19 List Broadcast Gambar Pada Menu List Broadcast, Anda dapat melihat daftar pengiriman SMS yang sedang diproses dan jadwal pengiriman SMS yang hendak dibroadcast pada Menu Quick Send dan Set Broadcast. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada List Broadcast. 4. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data Group nya pada Date Range Box dengan cara klik icon yg ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon Anda klik icon di atas. di sebelah field, tabel dibawah ini akan mucul setelah

20 * User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan * 5. Inputlah data Broadcast SMS yang ingin dicari pada Enter Criteria field. 6. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada List Broadcast. 7. Ini adalah Broadcast Schedule List Area. 8. Schedule date adalah daftar tanggal dan keterangan waktu untuk jadwal pengiriman SMS yang disetting oleh User. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan ketrangan waktu dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan waktu dimulai dari Sender adalah daftar identitas / nama Pengirim. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan Sender dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan Sender dimulai dari Z-A. 10. Group adalah daftar Nama Kelompok dari setiap MSISDN yang hendak dikirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan Group Name dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan Group Name dimulai dari Z-A. 11. Company Name adalah daftar nama perusahaan yang mengirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari Z-A. 12. User Name adalah daftar user name pada perusahaan terkait yang mengirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari Z-A. 13. Member adalah daftar jumlah anggota dari tiap Group yang hendak dikirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah anggota dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah anggota dimulai dari 9-0.

21 14. SMS adalah daftar SMS yang dikirimkan. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan SMS dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan SMS dimulai dari Z-A. 15. Klik 'Cancel Progress' untuk membatalkan proses pengiriman SMS yang sedang berjalan. Namun ada 2 kondisi yang bisa terjadi pada 'Cancel Progress': a) Jika SMS yang sedang diproses belum dikirimkan dari Gateway system ke operator, maka pembatalan pengiriman SMS berhasil dilakukan dan jumlah token SMS yang berhasil dibatalkan akan kembali ke jumlah sisa Token SMS yang dimiliki User. b) Jika SMS yang sedang diproses sudah dikirimkan dari Gateway system ke operator, maka pembatalan pengiriman SMS tidak berhasil dilakukan. Klik 'Cancel Schedule' untuk membatalkan pengiriman SMS yang telah dijadwalkan oleh User. Pembatalan jadwal pengiriman SMS yang hendak dibroadcast ini sekaligus menghapus Group Name yang telah dijadwalkan pada menu List Broadcast. Cancelling merupakan kondisi yang terjadi jika User klik 'Cancel Progress' dan proses pembatalan tersebut sedang diproses oleh sistem. 16. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. 17. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat. 19. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 20. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir. NOTE: button akan muncul ketika anda mereview lebih dari 20 halaman. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman pertama. button akan muncul ketika kamu mereview sebelum halaman terakhir. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman terakhir. *Setiap halaman hanya berisi 10 records data.

22 11.2 Token Management Berikut adalah Menu-menu yang terdapat dalam Token Management: 1. Token Top Up History 2. Token Top Up History Untuk membuka menu yang terdapat pada Token Management, Klik pada Token Top Up History terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini Token Top Up History Menu ini digunakan digunakan oleh User untuk melihat data history Top Up Token SMS yang dilakukan oleh Level Supervisor Reseller maupun Level Super Admin Token Top Up History Gambar

23 1. Pada Menu Token Top Up History, User dapat melihat history transaksi top up token SMS yang dilakukan oleh Supervisor Reseller maupun Super Admin. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada Token Top Up History. 4. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data history Top Up Token pada Date Range Box dengan cara klik icon yg ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon di sebelah field, tabel dibawah ini akan mucul setelah Anda klik icon di atas. * User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan * 5. Inputlah data history Top Up Token yang ingin dicari pada Enter Criteria field. 6. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada Top Up Token History. 7. Ini adalah Top Up History List area. 8. Transaction Date adalah daftar keterangan waktu transaksi top up Token SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari Company Name adalah daftar perusahaan yang di top up Token SMS nya. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari Z-A.

24 10. User Full Name adalah daftar nama User pada perusahaan yang di Top Up Token nya. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama User dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama User dimulai dari Z-A. 11. Token adalah daftar jumlah token SMS yang di Top Up. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah token dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah token dimulai dari Nominal adalah daftar jumlah nominal harga Token SMS yang di Top Up. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah nominal dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah nominal dimulai dari Klik Detail untuk melihat rincian transaksi Top Up Token SMS. Kemudian akan muncul bagan di bawah ini:

25 14. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat. 16. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya. 17. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 18. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir.

26 Berikut adalah Menu-menu yang terdapat dalam Token Management: 1. Token Transfer History 2. Token Transfer History Untuk membuka menu yang terdapat pada Token Management, Klik pada Token Transfer History terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini Token Transfer History Menu ini digunakan digunakan oleh User untuk melihat data history Transfer Token SMS yang dilakukan oleh Level Supervisor Reseller maupun Level Super Admin. Transfer Token juga bisa dilakukan sesama User dalam ruang lingkup satu Perusahaan Token Transfer History Gambar

27 1. Pada Menu Token Transfer History, User dapat melihat history dari setiap transaksi penarikan token SMS yang dilakukan oleh Supervisor Reseller maupun Super Admin. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada Token Transfer History. 4. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data history Token Transfer pada Date Range Box dengan cara klik icon yg ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon di sebelah field, tabel dibawah ini akan mucul setelah Anda klik icon di atas. * User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan * 5. Inputlah data history Transfer Token yang ingin dicari pada Enter Criteria field. 6. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada Token Transfer History. 7. Ini adalah Token Transfer History List area. 8. Transaction Date adalah daftar keterangan waktu transaksi Transfer Token. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari Company Name adalah daftar perusahaan yang diransfer Token SMS nya. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari Z-A.

28 10. User Full Name adalah daftar nama User pada perusahaan yang ditransfer Token SMS nya. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama User dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama User dimulai dari Z-A. 11. Token adalah daftar jumlah token SMS yang ditarik kembali. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah token dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah token dimulai dari Nominal adalah daftar jumlah nominal harga Token SMS yang ditransfer. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah nominal dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan jumlah nominal dimulai dari Klik Detail untuk melihat rincian transaksi Transfer Token SMS. Kemudian akan muncul bagan di bawah ini: 14. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman.

29 15. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat. 17. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 18. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir. NOTE: button akan muncul ketika anda mereview lebih dari 20 halaman. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman pertama. button akan muncul ketika kamu mereview sebelum halaman terakhir. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman terakhir. *Setiap halaman hanya berisi 10 records data Reports Berikut adalah Menu-menu yang terdapat dalam Reports: 1. Broadcast History 2. Broadcast History Untuk membuka menu yang terdapat pada Broadcast History, Klik pada Broadcast History terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini Broadcast History Menu ini digunakan untuk melihat history atas semua SMS yang telah selesai diproses/dikirimkan (dibroadcast) oleh User kepada masing-masing Group Member.

30 Broadcast History Gambar Pada Menu Broadcast History, Anda dapat melihat history pengiriman SMS yang dilakukan oleh User. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada Broadcast History. 4. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data laporan nya pada Date Range Box dengan cara klik icon yg ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon Anda klik icon di atas. di sebelah field, tabel dibawah ini akan muncul setelah

31 *User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan * 5. Inputlah data Broadcast History yang ingin dicari pada Enter Criteria field. 6. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada Broadcast History. 7. Ini adalah Broadcast History List Area. 8. Broadcast date adalah daftar keterangan waktu untuk pengiriman SMS yang pernah dibroadcast oleh User. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan broadcast date dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan broadcast date dimulai dari Group adalah daftar nama kelompok dari setiap MSISDN yang hendak dikirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan Group Name dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan Group Name dimulai dari Z-A. 10. Company Name adalah daftar nama perusahaan yang mengirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari Z-A. 11. User Name adalah daftar user name pada perusahaan terkait yang mengirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari Z-A. 12. Sender ID adalah daftar identitas pengirim SMS (Up Arrow) : Untuk mengurutkan sender ID dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan sender ID dimulai dari Z-A.

32 13. MAck adalah daftar pemberitahuan dari sistem mengenai status pengiriman yang menunjukkan bahwa SMS tersebut telah sukses terkirim dari operator ke handset end user. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari SAck adalah daftar pemberitahuan dari sistem mengenai status pengiriman yang menunjukkan bahwa SMS tersebut telah sukses terkirim dari sistem kami ke operator. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari Error adalah daftar pemberitahuan mengenai status pengiriman SMS yang gagal, dari sisi operator maupun end user. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari Klik 'Details' untuk melihat rincian dari SMS yang telah dibroadcast dan anda akan berpindah ke halaman View Transaction.

33 NOTE: Klik 'Create Csv' untuk mendownload Broadcast History ke dalam format CSV File Klik 'Create Excel' untuk mendownload Broadcast History ke dalam format Ms. Excel 17. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. 18. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat. 20. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 21. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. NOTE: button akan muncul ketika anda mereview lebih dari 20 halaman. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman pertama. button akan muncul ketika kamu mereview sebelum halaman terakhir. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman terakhir. *Setiap halaman hanya berisi 10 records data.

34 11.32 Token Transaction History Menu ini digunakan melihat laporan dari setiap transaksi token SMS. Contoh: Top Up token, Withdrawn Token, Send SMS, hingga sisa token SMS yang dimiliki oleh User yang bersangkutan. Ini adalah Menu-menu yang terdapat pada Modul Reports: 1. Token Transaction History 2. View Token Transaction History Untuk membuka menu yang terdapat pada Token Transaction History, Klik pada Token Transaction History terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini View Token Transaction History Gambar

35 1. Menu ini digunakan untuk melihat laporan mengenai transaksi token SMS. Misal: Top Up token, Transfer token, Send SMS, hingga sisa token SMS. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada View Token Transaction History. 4. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data token history nya pada Date Range Box dengan cara klik icon yang ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon di sebelah field, tabel dibawah ini akan muncul setelah Anda klik icon di atas. * User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan * 5. Tandai kotak pada View By Company, Jika Anda ingin melihat data history token berdasarkan Nama Perusahaan nya. NOTE: Jika Checked Box nya dipilih, maka pada field nomor 5 yang muncul adalah field Company Jika Checked Box nya tidak dipilih, maka pada field nomor 5 yang muncul adalah field Username 6. Company field merupakan perusahaan yang ingin dilihat data history token nya. 7. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada Token Transaction History.

36 8. Klik 'Create CSV' untuk mendownload Broadcast History ke dalam format CSV File. 9. Klik 'Create Excel' untuk mendownload Broadcast History ke dalam format Ms. Excel. 10. Ini adalah Quota Summary List area. 11. Sender adalah daftar identitas pengirim SMS (Sender ID) (Up Arrow) : Untuk mengurutkan sender ID dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan sender ID dimulai dari Z-A. 12. User Name adalah daftar user name pada perusahaan terkait yang mengirimkan SMS. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama user dimulai dari Z-A. 13. Date adalah daftar tanggal dan keterangan waktu pengiriman SMS yang dilakukan oleh User. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan waktu dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan waktu dimulai dari Information adalah daftar keterangan / status history token. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan keterangan dimulai dari Z-A. 15. Add adalah daftar history Top Up Token (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari Subtract adalah daftar history Token yang telah digunakan maupun Transfer Token. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari Balance merupakan daftar saldo token yang tersisa. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari SMS merupakan daftar SMS [Content SMS] yang telah dibroadcast oleh User (khusus history Send SMS) (Up Arrow) : Untuk mengurutkan SMS dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan SMS dimulai dari Z-A.

37 11.33 Transaction Report Menu ini digunakan melihat laporan traffic dari setiap transaksi pengriman SMS. Laporan Transaksi ini terdiri dari Billing Report dan Transaction Report. Ini adalah Menu-menu yang terdapat pada Modul Reports: 1. Transaction Report 2. View SMS Transaction Untuk membuka menu yang terdapat pada Transaction Report, Klik pada Transaction Report terlebih dahulu (lihat gambar _._) kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini View SMS Transaction Gambar

38 1. Menu View SMS Transaction digunakan untuk melihat laporan SMS yang dikirimkan dari sistem ke operator. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada View SMS Transaction. 4. Pilihlah tahun dan bulan yang ingin Anda lihat data laporan nya pada Month Selection List. 5. Pilihlah range tanggal yang ingin Anda lihat data laporan nya pada Date Range Box dengan cara klik icon yg ada pada sebelah field. User dapat mengisi data dengan cara klik pada icon di sebelah field, tabel dibawah ini akan mucul setelah Anda klik icon di atas. * User dapat dipandu melalui informasi yang terdapat setelah User klik pada? yang ditandai dengan *

39 6. Check box pada 'All Partner' check box untuk checked all seluruh Parter yang terdapat pada Partner Selection List. 7. Atau check box salah satu partner yang terdapat pada selection list. 8. Pilihlah salah satu tipe pelaporan MT transaction yang ingin Anda lihat. General untuk melihat laporan pengiriman SMS berdasarkan Partner yang dipilih. Operator untuk melihat laporan pengiriman SMS berdasarkan Operator. Daily untuk melihat laporan pengiriman SMS berdasarkan hari yang dipilih. Monthly untuk melihat laporan pengiriman SMS berdasarkan bulan yang dipilih. 9. Check box pada 'Show Undefined Data' untuk menampilkan data-data yang Invalid. Contoh:data pengiriman SMS terkait operator dan shortcode yang tidak match. 10. Klik View button untuk menampilkan hasil dari data-data yang telah anda input pada Enter Criteria table. 11. Klik pada 'Generate CSV' jika Anda ingin melihat laporan dalam format microsoft excel. File-file tersebut akan masuk ke dalam CSV List secara otomatis, di mana anda bisa mendownload file tersebut.(lihat 'CSV Export History' pada halaman 41 untuk penjelasan lebih lanjut) 12. Klik pada 'View Graphic' jika Anda ingin melihat laporan transaksi dalam bentuk grafik. 13. Ini adalah Report MT Transaction List Area, yang menampilkan seluruh hasil pencarian yang anda cari pada Enter Criteria Box. 14. Partner adalah daftar partner yang menggunakan layanan Bulk SMS (Up Arrow) : Untuk mengurutkan partner dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan partner dimulai dari Z-A. 15. Fungsi dari + and - button adalah untuk membuka dan menutup rincian informasi dari node-node laporan yang dipilih. 16. MAck adalah daftar pemberitahuan dari sistem mengenai status pengiriman yang menunjukkan bahwa SMS tersebut telah sukses terkirim dari operator ke handset end user. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari SAck adalah daftar pemberitahuan dari sistem mengenai status pengiriman yang menunjukkan bahwa SMS tersebut telah sukses terkirim dari sistem kami ke operator. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 9-0.

40 18. Error adalah daftar pemberitahuan mengenai status pengiriman SMS yang gagal, dari sisi operator maupun end user. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan angka dimulai dari Total adalah jumlah angka untuk Mack, SAck, dan Error CSV Export History Menu ini digunakan untuk mendownload file laporan ke dalam bentuk Microsoft Excel. Ini adalah Menu-menu yang terdapat pada Modul Reports: 1. CSV Export History 2. CSV List Untuk membuka menu yang terdapat pada CSV Export History, Klik pada CSV Export History terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini.

41 CSV List Gambar Pada Menu CSV List, User hanya dapat melihat data CSV yang direquest dari Partner terkait yang berhubungan dengan User tersebut. Daftar ini berisi tentang laporan yang dapat dilihat setelah Anda melakuka Generate CSV pada Transaction Report. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada CSV List. 4. Pilih salah satu laporan yang tersedia pada Report Type Selection List. 5. Pilih salah satu tipe tampilan laporan yang tersedia pada View Type Selection List. 6. Pada Status Selection List, pilihlah: All Status jika Anda ingin mencari data laporan yang masih berstatus menunda (pending) dan yang sudah selesai (finish) digenerate. Pending untuk mencari data laporan yang berstatus menunda Finish untuk mencari data laporan yang sudah selesai digenerate.

42 7. Pada field Data Criteria, masukkan range data yang ingin anda lihat. 8. Klik View button untuk menampilkan hasil dari data-data yang telah diinput pada Search Criteria box 9. Ini adalah Generated CSV Files List Area, yang menampilakan seluruh hasil pencarian yang anda input pada Search Criteria box. 10. Tandai kotak ini untuk menandai data-data yang ingin Anda hapus, tetapi hanya pada halaman yang sedang anda lihat. 11. Tandai kotak pada data-data tertentu yang ingin Anda hapus. 12. Report Type adalah daftar laporan yang sudah dipilih pada Search Criteria box. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan type dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan type dimulai dari Z-A. 13. View Type adalah daftar tipe tampilan laporan yang sudah dipilih pada Search Criteria box. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan type dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan type dimulai dari Z-A. 14. Date From adalah daftar range date awal yang dipilih pada Search Criteria box. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari Date To adalah Daftar range date terakhir yang dipilih pada Search Criteria box. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan tanggal dimulai dari Owner adalah daftar User terkait yang memiliki data laporan. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan partner dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan partner dimulai dari Z-A. 17. Status adalah daftar status CSV Files yang telah dipilih pada Search Criteria box. Jika status masih tertunda ('Pending'), itu artinya file tersebut belum siap untuk didowload atau masih dalam tahap progress. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan status dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan status dimulai dari Z-A.

43 18. Klik 'Download' button untuk mendownload file yang dipilih dalam bentuk Microsoft Excel. Namun, jika status CSV Files yang digeneraste masih tertunda ('Pending') maka task nya adalah 'File on process' (belum bisa didownload). 19. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. 20. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat. 22. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 23. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. NOTE: button akan muncul ketika anda mereview lebih dari 20 halaman. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman pertama. button akan muncul ketika kamu mereview sebelum halaman terakhir. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman terakhir. *Setiap halaman hanya berisi 10 records data. 24. Klik 'Check All' button, untuk menandai seluruh data di setiap halaman pada Generated CSV Files List Area. Check All button juga membantu Anda untuk manandai seluruh list box yang Anda cari berdasarkan hasil pencarian pada Search Criteria Box. 25. Klik 'Clear All' button untuk menghapus tanda(unchecked) pada record box yang telah ditandai di setiap halaman pada Generated CSV Files List Area. 26. Klik 'Delete' button untuk menghapus data-data yang ada pada Generated CSV Files List Area. Untuk menghapus nya, Anda harus menandai record box yang telah dipilih atau klik 'Check All' button untuk menghapus seluruh data pada Search Criteria box.

44 11.4 Blacklist MSISDN Management Berikut adalah Menu-menu yang terdapat dalam Blacklist MSISDN Management: 1. Blacklist MSISDN Manager 2. Add Blacklist MSISDN 3. List Blacklist MSISDN Untuk membuka menu yang terdapat pada Blacklist Manager, Klik pada Blacklist Manager terlebih dahulu kemudian klik menu-menu tersebut untuk melihat data yang ada di halaman ini Blacklist MSISDN Manager Menu ini digunakan untuk blocking MSISDN. Jadi, setiap SMS yang hendak dibroadcast ke nomor MSISDN terdaftar, SMS tersebut tidak akan dikirimkan kepada end user yang bersangkutan. Untuk mendaftarkan MSISDN tersebut bisa dilakukan oleh User terkait selama User dibarikan hak akses ke Modul ini atau Administrator yang mendaftarkan MSISDN tersebut, jika User tidak mendapat hak akses utnuk modul terkait.

45 Add Blacklist MSISDN Gambar Pada Menu Add Blacklist MSISDN, Anda harus mengisi semua data yang dibutuhkan pada field yang tersedia. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Sebuah Catatan ditampilkan ketika Anda klik Menu Add Blacklist MSISDN. Catatan ini mengingatkan User bahwa seluruh field bertanda ini adalah data-data yang dibutuhkan dan harus diisi. 4. Pilihlah Company Name yang telah terdaftar pada Selection List. 5. Klik Browse untuk mengisi File field, namun user harus menginput data yang telah disimpan dalam format CSV (Comma Separated Value). Note: Data dibuat dalam format Ms. Excel kemudian ditransformasikan ke dalam format CSV. Untuk CSV file Blacklist MSISDN hanya membutuhkan 1 buah Kolom yang diberi header BLACKLIST.

46 6. Klik SAVE button untuk menyimpan seluruh data yang telah ditambahkan pada Add Blacklist MSISDN. NOTE: Jika Status Report berwarna hijau, menandakan bahwa penyimpanan data berhasil. Jika Status Report berwarna pink, menandakan bahwa proses data belum selesai List Blacklist MSISDN Gambar Pada Menu List Blacklist MSISDN, Anda akan menemukan seluruh daftar dari data-data yang telah anda simpan pada Menu Add Blacklist MSISDN. 2. Membership Type adalah jenis-jenis keanggotaan dalam metode pembayaran SMS yang digunakan. Contoh: Prepaid dan Postpaid. Current Token adalah jumlah Token SMS tersedia yang dimiliki oleh masing-masing User. 3. Search Criteria merupakan tools yang digunakan untuk mencari data-data yang hendak anda cari pada List Blacklist MSISDN.

47 4. Inputlah data mengenai List Blacklist MSISDN yang ingin dicari pada Enter Criteria field. 5. Klik View Button untuk menampilkan hasil dari pencarian data pada Blacklist MSISDN List area. 6. Ini adalah Blacklist MSISDN List area. 7. Tandai kotak ini untuk menandai data-data yang ingin Anda hapus, tetapi hanya pada halaman yang sedang anda lihat. 8. Tandai kotak pada data-data tertentu yang ingin Anda hapus. 9. Blacklist MSISDN merupakan daftar nomor tujuan (MSISDN) yang diblocking dari pengiriman SMS Blast. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan MSISDN dimulai dari 0-9. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan MSISDN dimulai dari Company Name adalah daftar nama perusahaan yang mengirimkan SMS Blast. (Up Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan nama perusahaan dimulai dari Z-A. 11. Modified by adalah daftar User /User Admin terkait yang mendaftarkan Blacklist MSISDN (Up Arrow) : Untuk mengurutkan User/User Admin dimulai dari A-Z. (Down Arrow) : Untuk mengurutkan User/User Admin dimulai dari Z-A.

48 12. Klik 'Edit', jika Anda ingin mengubah data Blacklist MSISDN terkait. 13. Klik << button untuk melihat range halaman sebelumnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman sebelumnya, namun tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling awal. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. 14. Klik < button untuk melihat halaman sebelum nya ,2,3,4,5,6,... button adalah nomor halaman yang sedang Anda lihat.

49 16. Klik > button untuk melihat halaman selanjutnya. 17. Klik >> button untuk melihat range halaman selanjutnya. Button ini akan aktif (dapat digunakan) jika ada banyak range halaman yang dilihat pada halaman-halaman selanjutnya, dan tidak akan berfungsi ketika Anda melihat di halaman paling akhir. Range halaman selalu dibatasi hanya untuk 20 halaman. NOTE: button akan muncul ketika anda mereview lebih dari 20 halaman. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman pertama. button akan muncul ketika kamu mereview sebelum halaman terakhir. Fungsi dari button ini adalah untuk melihat halaman terakhir. *Setiap halaman hanya berisi 10 records data. 18. Klik 'Check All' button, untuk menandai seluruh data di setiap halaman pada Blacklist MSISDN List Area. Check All button juga membantu Anda untuk manandai seluruh list box yang Anda cari berdasarkan hasil pencarian pada Search Criteria Box. 19. Klik 'Clear All' button untuk menghapus tanda(unchecked) pada record box yang telah ditandai di setiap halaman pada Blacklist MSISDN List Area. 20. Klik 'Delete' button untuk menghapus data-data yang ada pada Blacklist MSISDN List Area. Untuk menghapus nya, Anda harus menandai record box yang telah dipilih atau klik 'Check All' button untuk menghapus seluruh data pada Search Criteria box. 21. Dengan menggunakan klik 'Add Blacklist MSISDN' button, Anda akan berpindah ke halaman Menu Add Blacklist MSISDN.

WEB To SMS Broadcast BMA

WEB To SMS Broadcast BMA WEB To SMS Broadcast BMA 1.LOGIN Pengiriman SMS menggunakan WEB dapat dilakukan dengan mengunjungi: https://smsblast.id. gbr. Login form ke Aplikasi Web2SMS Login menggunakan username dan password yang
