Penutupan Buku Besar & Sistem Komputerisasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Penutupan Buku Besar & Sistem Komputerisasi"

Transkripsi

1 Bab 7 Penutupan Buku Besar & Sistem Komputerisasi Transi 1

2 Tujuan Pembelajaran Mencapai kemampuan dan kompetensi peserta untuk: Menjelaskan pengertian, konsep, dan prosedur tutup buku Menyelesaikan prosedur tutup buku untuk berbagai jenis perusahaan Mengidentifikasi pos-pos penyesuaian kembali dan menjurnalnya Membagi laba persekutuan Menyebut dan menjelaskan langkah-langkah yang dicakupi oleh siklus akuntansi Mengerjakan siklus akuntansi lengkap dengan komputer Menjelaskan konsep sistem informasi manajemen Transi 2

3 Akun real: Pengertian Dasar Akun yang menjadi pos neraca dan saldonya dipindahkan ke tahun berikutnya Akun nominal: Akun yang menjadi pos statemen laba-rugi dan perubahan modal Akun untuk menampung pos-pos penyebab perubahan modal Saldonya kumulatif dan ditutup/dipindah kembali ke modal pada akhir tahun Transi 3

4 Pengertian Penutupan Buku Memindah saldo-saldo akun nominal ke modal dengan jurnal pada akhir tahun sehingga diperoleh angka modal akhir Tujuan: Menentukan laba atau rugi Memisah pendapatan/biaya antartahun buku Mendapatkan neraca akhir Memisahkan perangkat pembukuan (berkas atau file) antartahun buku Transi 4

5 Konsep Penutupan Buku Status awal: A = U + M transaksi Neraca awal Statemen laba-rugi Statemen transaksi modal Selama perioda: A* = U* + M + P - B + S - K Penutupan Statemen perubahan modal M* = M + Laba + Transaksi modal Status akhir: A* = U* + M* Neraca awal Transi 5

6 Prosedur Penutupan Buku Sesuaikan semua akun buku besar Siapkan akun antara Laba-Rugi Tutup semua pendapatan dan untung ke Laba-Rugi Tutup semua biaya dan rugi ke Laba-Rugi Tentukan laba atau rugi dari akun Laba-Rugi Tutup saldo Laba-Rugi ke akun modal/ekuitas Pindah saldo-saldo akun real ke akun baru dalam perangkat/berkas sistem yang baru Lakukan prosedur tambahan Transi 6

7 Pengakunan Pos-Pos Penutupan Biaya/Rugi Laba-Rugi Pendapatan/Untung XXXX XXXX XXXX XXXX XXXX XXXX 2 XXX XXX 1 3 XXX Dividen XXX 4 Laba Ditahan XXX XXX XXXX XXXX XXX Akun/tahun baru Laba Ditahan XXXX Lihat visualisasi pengakunan pada Gambar 7-3 di halaman Transi 7

8 Contoh Penutupan Akun Real Akun: Laba Ditahan (2000) Tanggal Keterangan F Debit Kredit Saldo Jan Des Saldo Laba tahun ini Penutupan dividen Dipindah ke tahun berikut Akun: Laba Ditahan (2001) Tanggal Keterangan F Debit Kredit Saldo Jan 1 Saldo (pindahan) Transi 8

9 Penyesuaian Kembali Jurnal yang dibuat pada awal tahun untuk bentuknya kebalikan dari jurnal penyesuaian sehingga sering disebut jurnal pembalikan. Tujuan: Menjaga konsistensi dengan buku pedoman akuntansi berkaitan dengan pos-pos transitoris Menghindari kesalahan atau kerepotan berkaitan dengan pos-pos antisipasi Transi 9

10 Contoh Penyesuaian Kembali Contoh a Pendapatan Sewa Sewa Diterima di Muka Sewa Diterima di Muka penutupan Penyesuaian kembali Laba-Rugi Pendapatan Sewa Transi 10

11 Contoh b Biaya Asuransi Persekot Asuransi Perskot Asuransi penutupan Penyesuaian kembali Laba-Rugi Biaya Asuransi Transi 11

12 Contoh c Biaya Bunga Utang Biaya Bunga Utang Biaya Bunga penutupan Penyesuaian kembali Laba-Rugi Biaya Bunga Pembayaran bunga Transi 12

13 Contoh d Pendapatan Bunga Piutang Pendapatan Bunga Piutang Pendapatan Bunga penutupan Penyesuaian kembali Laba-Rugi Pendapatan Bunga Penerimaan bunga Transi 13

14 Pembagian Laba dalam Persekutuan Dalam persekutuan, sebelum laba ditutup ke modal sekutu, laba harus dibagi dulu sesuai dengan perjanjian persekutuan. Cara pembagian: Sama rata Persentase kesepakatan Proporsional dengan modal yang tertanam Setara gaji plus pembagian sisa setelah setara gaji Kombinasi Transi 14

15 Siklus Akuntansi Serangkaian kegiatan rutin selama satu tahun buku mulai dari pencatatan transaksi sampai penyesuaian kembali: Menyesuaikan kembali Menganalisis dan menyiapkan bukti pembukuan Menjurnal transaksi Mengakunkan jurnal Menyesuaikan Menyusun statemen keuangan Menutup buku Transi 15

16 Bagan Siklus Akuntansi Kertas Kerja BT data penyesuaian Pengesahan Penjurnalan Pengakunan Peringkasan Penyesuaian Pelaporan BP Buku Jurnal Buku Besar Daftar Saldo Prasesuaian Daftar Saldo Sesuaian Statemen BT = bukti transaksi BP = bukti pembukuan Transi 16

17 Komputerisasi Proses Akuntansi Karakteristik Proses Akuntansi: Sistematis Logis Aritmetis Terstruktur Sifat proses semacam itu merupakan makanan empuk komputer dan memicu pengembangan program akuntansi umum (general accounting softwares). Transi 17

18 Konsep Komputerisasi Akuntansi Penjurnalan Pengakunan Peringkasan Penyesuaian Buku Jurnal Buku Besar Daftar Saldo Prasesuaian Daftar Saldo Sesuaian BT BP Analisis transaksi Komputerisasi Statemen Laporan lain-lain Laporan lain-lain Laporan lain-lain Data entry Transi 18

19 Program Aplikasi Komputer untuk Akuntansi Nama Paket: ACCPAC Accounting Account Pro ACT 1 Series Creative Solutions Accounting DacEasy Accounting Great Plains Dynamics JAMIS MYOB Accounting OWL Simple Business Accounting Peachtree Complete Accounting Pembuat: ACCPAC International ACCSoft (Shareware) Cougar Mountain Software Creative Solutions DacEasy Great Plains Software Maxwell Technologies Data-Tech Software OWL Software Peachtree Software Transi 19

20 Keunggulan Komputer Dengan sistem akuntansi komputerisasian, langkah yang paling kritis adalah analisis transaksi dan penjurnalan. Keunggulan sistem komputerisasian: Kecepatan Ketelitian Kapasitas Transi 20

21 Pertimbangan Penggunaan Komputer Kegagalan komputer Kejahatan komputer Keamanan Garbage in garbage out Budaya Transi 21

22 Konsep Sistem Informasi Manajemen Laporan lain-lain Informasi eksternal Pusat Pengolahan Data Informasi eksternal Statemen keuangan Laporan Manajerial periodik Informasi managerial interaktif Jaringan komunikasi Ke Seluruh Tingkat dan Fungsi Manajemen Transi 22

23 Jangan lupa mengerjakan: Tugas, pertanyaan diskusi, dan latihan/soal. Ternyata mengasyikkan juga mengerjakan latihan atau soal dengan komputer. Transi 23

Bab 6. Penyesuaian. Transi 1

Bab 6. Penyesuaian. Transi 1 Bab 6 Transi 1 Tujuan Pembelajaran Mencapai kemampuan dan kompetensi peserta untuk: Menjelaskan pengertian penyesuaian dan alasan diperlukannya. Menyebutkan objek-objek penyesuaian dan konsep penyesuaiannya.
