LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI FARMASI RUMAH SAKIT. DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. PIRNGADI KOTA MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI FARMASI RUMAH SAKIT. DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. PIRNGADI KOTA MEDAN"

Transkripsi

1 LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI FARMASI RUMAH SAKIT DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH dr. PIRNGADI KOTA MEDAN Disusun Oleh: Nova Wijayanthi, S.Farm. NIM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI APOTEKER FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

2

3 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpakan rahmat, karunia, dan ridha-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan Praktek Kerja Profesi (PKP) Farmasi Rumah Sakit di RSUD dr. Pirngadi Kota Medan. Pelaksanaan Praktik Kerja Profesi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak, oleh karena itu penulis ingin menyampaikan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Sumadio Hadisahputra, Apt., selaku Dekan Fakultas Farmasi. 2. Bapak Drs. Wiryanto, M.S., Apt., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker Fakultas Farmasi. 3. Ibu Dra. Nurintan, Apt., selaku pembimbing dari Instalasi Farmasi RSUD dr. Pirngadi Kota Medan yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis selama melakukan Praktek Kerja Profesi (PKP) dan proses penyusunan laporan ini. 4. Ibu Khairunnisa, S.Si., M.Pharm., Ph.D., Apt., selaku pembimbing dari Fakultas Farmasi USU yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan kepada penulis selama melakukan Praktek Kerja Profesi (PKP) dan proses penyusunan laporan ini. 5. Bapak dr. Amran Lubis, Sp.JP(K)., FIHA, selaku Direktur RSUD dr. Pirngadi Kota Medan yang telah memberikan fasilitas untuk melaksanakan Praktek Kerja Profesi (PKP).

4 6. Bapak Drs. Juangga Tobing, Apt., selaku Kepala Instalasi Farmasi RSUD dr. Pirngadi Kota Medan yang telah memberikan fasilitas, bimbingan dan pengarahan kepada penulis selama melakukan Praktek Kerja Profesi (PKP). 7. Bapak dan Ibu Apoteker, Staf dan Karyawan RSUD dr. Pirngadi Kota Medan yang telah memberi petunjuk dan bantuan selama melaksanakan Praktek Kerja Profesi (PKP). 8. Kepada kedua orang tua, keluarga dan sahabat yang telah memberi dukungan moril maupun materi. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis mengharapkan saran dan masukan yang berguna untuk menyempurnakan laporan ini. Semoga tulisan ini bermanfaat bagi seluruh pihak yang membutuhkan. Medan, Juli 2013 Penulis, Nova Wijayanthi, S.Farm. NIM

5 RINGKASAN Telah dilakukan Praktek Kerja Profesi (PKP) Rumah Sakit di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Pirngadi Kota Medan. PKP ini dilaksanakan agar calon apoteker memperoleh perbekalan, keterampilan dan keahlian dalam mengelola perbekalan farmasi di rumah sakit dan melihat secara langsung peran serta apoteker dalam pelayanan kefarmasian di rumah sakit. PKP ini dilaksanakan pada tanggal 2 April April Kegiatan PKP yang dilaksanakan di rumah sakit meliputi: mempelajari fungsi dan tugas rumah sakit dalam pelayanan kesehatan masyarakat, mempelajari sistematika kerja Instalasi Farmasi Rumah Sakit, mempelajari sistem pendistribusian perbekalan farmasi di rumah sakit (pelayanan rawat inap dan rawat jalan pada pasien Umum, Askes, Jamkesmas, Medan Sehat, Pempropsu dan kredit), perbekalan farmasi (pengadaan, penyimpanan, produksi), pengelolaan keuangan dan administrasi serta melakukan pelayanan farmasi klinis seperti pengkajian pelayanan resep, pemberian informasi obat (PIO) mengenai cara penggunaan obat, konseling bagi pasien kemoterapi, dan dispensing sediaan khusus yaitu pencampuran obat-obat kemoterapi. Selain itu juga melakukan pemantauan terapi obat dan pengkajian rasionalisasi penggunaan obat melalui studi kasus dan kunjungan langsung ke pasien, serta melakukan peninjauan ke instalasi Central Sterilized Supply Department (CSSD) untuk melihat sistem sterilisasi di rumah sakit dalam rangka penurunan angka infeksi nasokomial.

6 DAFTAR ISI Halaman JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... RINGKASAN... DAFTAR ISI... DAFTAR LAMPIRAN... DAFTAR TABEL... i ii iii v vi ix x BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Tujuan Kegiatan... 3 BAB II TINJAUAN UMUM RUMAH SAKIT Definisi Rumah Sakit Tugas dan Fungsi Rumah Sakit Klasifikasi Rumah Sakit Klasifikasi Rumah Sakit Secara Umum Klasifikasi Rumah Sakit Umum Pemerintah Klasifikasi Rumah Sakit Berdasarkan Afiliasi Pendidikan Peran Apoteker dalam Pelayanan Kesehatan di Rumah Sakit Komite Farmasi dan Terapi Formularium Rumah Sakit Rekam Medik 9

7 2.8 Instalasi Farmasi Rumah Sakit (IFRS) Pengelolaan Perbekalan Farmasi Perencanaan Pengadaan Penerimaan Penyimpanan Pendistribusian Pengendalian Penghapusan Pencatatan dan Pelaporan Monitoring dan Evaluasi Pelayanan Kefarmasian Dalam Penggunaan Obat dan Alat Kesehatan Pelayanan Farmasi Klinis Central Sterile Supply Department (CSSD) BAB III TINJAUAN KHUSUS RSUD dr. PIRNGADI KOTA MEDAN Sejarah RSUD dr. Pirngadi Kota Medan Struktur Organisasi Instalasi Farmasi RSUD dr. Pirngadi Kota Medan Sub Instalasi Administrasi Sub Instalasi Perbekalan Sub Instalasi Distribusi Pelayanan Farmasi Pasien Umum Rawat Inap dan Rawat Jalan... 42

8 Pelayanan Farmasi Pasien Rawat Inap Askes, Jamkesmas, Medan sehat dan Pemprovsu Pelayanan Farmasi Pasien Rawat Jalan Jamkesmas, Medan sehat dan Pemprovsu Pelayanan farmasi di Instalasi Gawat Darurat (IGD) Pelayanan farmasi di Instalasi Bedah Sentral (IBS) Distribusi ruangan Sub instalasi farmasi klinis Central Sterilization Supply Department (CSSD) BAB IV PEMBAHASAN BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN... 74

9 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Struktur Organisasi RSUD dr. Pirngadi Kota Medan Lampiran 2. Struktur Organisasi Instalasi Farmasi RSUD dr. Pirngadi Kota Medan Lampiran 3. Rekapitulasi Perhitungan Unit Cost Pasien Askes Lampiran 4. Formulir B2 (Daftar Permintaan dan Pengeluaran Farmasi). 77 Lampiran 5. Formulir P1 (Permohonan Pembelian Barang Medis) Lampiran 6. Formulir Surat Pesanan Lampiran 7. Surat Pesanan Narkotika Lampiran 8. Surat Pesanan Psikotropika Lampiran 9. Faktur Pajak Standar Lampiran 10. Surat Setoran Pajak Penghasilan (SSP PPh) Lampiran 11. Surat Setoran Pajak Pertambahan Nilai (SSP PPN) Lampiran 12. Berkas Pemeriksaan Untuk Pengajuan Pembayaran Lampiran 13. Formulir Catatan Pemberian Obat Lampiran 14. Formulir Protokol Terapi dari IGD Lampiran 15. Formulir Protokol Terapi dari Ruangan Lampiran 16. Formulir Pemakaian Obat Golongan Narkotika Lampiran 17. Formulir Pemakaian Obat-obatan dan Alat Kesehatan Untuk Pasien Operasi. 90

10 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Perhitungan Unit Cost Partus Normal Pasien Jamkesmas/Medan sehat/pempropsu... 37

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI FARMASI RUMAH SAKIT. RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. PIRNGADI KOTA MEDAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI FARMASI RUMAH SAKIT. RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. PIRNGADI KOTA MEDAN LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI FARMASI RUMAH SAKIT DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Dr. PIRNGADI KOTA MEDAN Disusun oleh: Sri Mayani Harahap, S. Farm NIM : 093202063 PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI APOTEKER FAKULTAS
