Jurnal Ilmiah Methonomi p-issn: X Volume 4 Nomor 1 (2018) e-issn:

dokumen-dokumen yang mirip
Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Rumah Makan Ayam Bakar Kia-Kila

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PENINGKATAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. JASA MARGA (PERSERO) Tbk MEDAN

BAB IV PENGUJIAN. Uji validitas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat tingkat kevalidan atau

BAB IV ANALISIS HASIL PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

KUESIONER PENGARUH PERILAKU WIRAUSAHA DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEBERHASILAN USAHA KULINER SETIA BUDI MEDAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Cabang Pekalongan yang berjumlah nasabah. Dengan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. tempat hiburan yang dinamakan QYU-QYU Karaoke ini terbentuk berkat

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA ACE HARDWARE DI MARGO CITY DEPOK

Jumlah Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

KUESIONER. 1. Jawablah pertanyaan ini dengan jujur dan benar.

BAB IV HASIL PENELITIAN. transaksi untuk pembelian fashion muslim melalui e-commerce, maka akan. Tabel 4.1 Data responden berdasarkan gender

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

Angkatan/Stambuk : 2007 : Departemen Manajemen, Fakultas ekonomi, Universitas Sumatera Utara

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Perusahaan didirikan pada tanggal 20 Maret 1958 di Jakarta. Ruang lingkup

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Analisis Karakteristik Berdasarkan Responden

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

KUESIONER PRA SURVEY. untuk data pra survey dalam rangka penyusunan skripsi pada Program Sarjana

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

LAMPIRAN KUESIONER PENELITIAN

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ALAM WISATA RESTO. Ahmad Mustakim

BAB IV HASIL PENELITIAN. kecenderungan jawaban responden dari tiap-tiap variabel, baik tadarus Al- Qur an, shalat

KUESIONER PENGARUH KEAHLIAN MANAJERIAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK MEDAN CABANG ISKANDAR MUDA

ANGKET PENELITIAN. Judul : PENGARUH BEBAN KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PELAYANAN PADA PT POS INDONESIA (PERSERO) MEDAN

KUESIONER. Pengaruh Etos Kerja dan Penilaian Kinerja Terhadap Motivasi Karyawan. PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Iskandar Muda Medan

BAB IV HASIL PENELITIAN. Responden dalam penelitian ini adalah seluruh Wajib Pajak Orang Pribadi

PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK DAN MOTIVASI EKSTRINSIK TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN DI PT. BANK RAKYAT INDONESIA CABANG KISARAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. terdaftar pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Purwokerto.

: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera. Utara

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 110 responden yang berada di

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

PENGARUH ETIKA KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT JASA MARGA (PERSERO) CABANG BELMERA MEDAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. angkatan XI dan XII.Gambaran umum responden dalam penelitian ini adalah sebagai

PENGARUH PERSEPSI SEKURITI, PERSEPSI PRIVASI, PERSEPSI INTEGRITAS, PERSEPSI KOMPETENSI TERHADAP KEPERCAYAAN PELANGGAN DALAM BELANJA ONLINE

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Karakteristik responden digunakan untuk menggambarkan keadaan atau

BAB IV ANALISA HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN. per bulan. Dengan demikian diharapkan dapat mengetahui gambaran yang

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. kecenderungan jawaban responden dari tiap-tiap variabel, tentang budaya. religius dan pembentukan karakter peserta didik.

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Responden Penelitian. Jumlah responden yang berpartisipasi dalam penelitian survei ini

ANALISIS PROGRAM PELATIHAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM UPAYA PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN DI PT PUPUK ISKANDAR MUDA

KUESIONER PENELITIAN

KUESIONER PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEPERCAYAAN, IMAGE TERHADAP KEPUASAN NASABAH YANG MEMINJAM DANA

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

LAMPIRAN 1 (KUISIONER PENELITIAN) PENGARUH EFIKASI DIRI DAN PENGETAHUAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA PADA MAHASISWA

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 5.1 Karakteristik Responden Penelitian ini dilakukan dengan maksud untuk melihat kuat pengaruh

BAB III ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN. pegawai BPBD Semarang yang berjumlah 56 orang. Untuk mendapatkan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

BAB III PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. diperoleh dari penyebaran kuesioner pada konsumen.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. teori yang menjadi dasar dan data yang diperoleh dari Badan

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. didirikan oleh Bapak Yoce Pateda pada bulan Mei tahun 2008 yang beralamat di

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN Penyebaran dan Penerimaan Kuesioner. Data yang digunakan untuk mengukur pengaruh persepsi Wajib Pajak atas

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN DAN INSENTIF TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BIRO HUKUM SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI SUMATERA UTARA

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. Sebagaimana telah dijelaskan sebelumnya, responden yang diambil dalam

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN

DAFTAR PERTANYAAN KUESIONER KREATIVITAS, INOVASI DAN PENGETAHUAN KEWIRAUSAHAAN TERHADAP KEBERHASILAN USAHA PADA WIRAUSAHA MUDA PAJAK USU PADANG BULAN

BAB IV PELAKSANAAN DAN HASILPENELITIAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. atau memberikan atau member gambaran terhadap objek yang diteliti melalui. kesimpulan yang berlaku secara umum.

LAMPIRAN I KUESIONER PENELITIAN NO: PENGARUH INOVASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN JASA (PADA NEXT FOR MAN SALOON JALAN DR.

41-50 tahun Lebih dari 50 tahun tahun 2. Lama Bekerja : < 5 tahun 6-10 tahun

BAB IV ANALISA HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGARUH KREATIVITAS DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MEMILIH JASA PARTY PLANNER DIAMONDS PROJECT

PENGARUH KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, DAN KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SECARA ONLINE DI INSTAGRAM

KUESIONER PENGARUH STRES KERJA DAN KONFLIK KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA II KEBUN KLUMPANG

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. bernama M. Ng. Dwidjosewojo - Sekretaris Persatuan Guru-guru Hindia

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 HASIL PENELITIAN. Data-data yang diolah dalam penelitian ini adalah kuesioner yang

DAFTAR PUSTAKA. Marihot T. E Hariandja. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: PT. Gramedia Widiasarana Indonesia.

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN. yang diajukan adalah sebagai berikut: Ha : Ada pengaruh persepsi siswa tentang rebranding Zetizen Jawa Pos

KUESIONER PENELITIAN. dilakukan oleh peneliti selaku Mahasiswi Program Studi S1 Manajemen

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Dalam bab ini akan diuraikan hal-hal yang berkaitan dengan data-data yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. instrumen yang telah valid dan reliabel yaitu instrumen supervisi akademik

KUESIONER PENELITIAN Responden yang terhormat, Pernyataan dalam kuesioner ini semata-mata hanya untuk data penelitian dalam

BAB IV ANALISIS DATA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Penyajian Statistik Deskripsi Hasil Penelitian. kecenderungan jawaban responden dari tiap-tiap variabel, baik mengenai

BAB IV PEMBAHASAN. Provinsi dan tercatat kedalam Rumah Sakit Tipe D. RS ini telah terdaftar

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 HASIL PENELITIAN. berkaitan langsung dengan dirinya. Karakteristik individu memiliki sifat yang unik

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SITUS JUAL BELI ONLINE LAZADA (STUDI KASUS: MAHASISWA GUNADARMA)

Kuesioner Penelitian

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. melalui kuesioner. Kuesioner yang disebar sebanyak 34 kuesioner, pekerjaan, dan tingkat pendidika terakhir.

LAMPIRAN 1 KUESIONER. IDENTITAS RESPONDEN No. Responden : Umur : Pendidikan : Pekerjaan : Lama Menggunakan : a. < 1 tahun b. 1 3 tahun c.

Transkripsi:

Jurnal Ilmiah Methonomi p-issn: 2460-562X Volume 4 Nomor 1 (2018) e-issn: 2598-9693 PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP PENILAIAN PRESTASI KERJA (STUDI KASUS PADA PT. PLN (PERSERO) WILAYAH SUMATERA UTARA) 1 Irene Marpaung; 2 Winarto Alumni Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia 1 Fakultas Ekonomi Universitas Methodist Indonesia 2 ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pengembangan karir terhadap penilaian prestasi kerja karyawan. Studi kasus dilakukan pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan karyawan sebagai responden penelitian sebanyak 126 orang dengan menggunakan teknik accidental sampling. Metode pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana untuk mengetahui kekuatan hubungan dan pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat. Hasil analisis data menyatakan bahwa pengembangan karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap penilaian prestasi kerja karyawan. Kata Kunci : pengembangan karir; penilaian prestasi kerja; prestasi kerja LATAR BELAKANG Sumber daya manusia merupakan salah satu faktor penting dalam suatu perusahaan. Sumber daya manusia yang pada umumnya disebut dengan karyawan merupakan salah satu faktor penentu berhasil atau tidaknya suatu perusahaan dalam mencapai tujuannya. Manajemen sumber daya manusia yang baik ditujukan kepada peningkatan kontribusi yang dapat diberikan oleh para pekerja dalam organisasi ke arah tercapainya tujuan organisasi (Siagian, 2015:27). Pencapaian tujuan tersebut tergantung pada bagaimana prestasi kerja dari karyawan tersebut dalam mengkombinasikan keterampilan, kemampuan, pengetahuan, dan sikap dalam bekerja. Dalam prakteknya, karyawan juga membutuhkan program pengembangan karir Program Studi Manajemen FE UMI 2018 sebagai wahana untuk meningkatkan prestasi kerja. Pengembangan karir yang dilaksanakan oleh perusahaan bertujuan untuk menyesuaikan antara kebutuhan dan tujuan karyawan dengan kesempatan karir yang tersedia di perusahaan saat ini dan di masa mendatang (Yani, 2012:125). Pengembangan karir karyawan merupakan salah satu program untuk memperoleh karyawan yang berkualitas melalui salah satu kegiatan pengembangan karir yaitu pendidikan dan pelatihan. Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan adanya peningkatan prestasi kerja dan status seseorang dalam jalur karir yang telah ditetapkan perusahaan. Bagi karyawan yang memiliki prestasi kerja yang baik, mereka sangat memungkinkan mendapatkan promosi atau kenaikan 79

jenjang karir. Sebaliknya, karyawan yang memiliki prestasi kerja yang rendah dapat memperbaiki prestasi kerjanya melalui pendidikan dan pelatihan guna mencapai jenjang karir yang lebih tinggi. Setelah mengikuti program pengembangan karir, diperlukan penilaian terhadap prestasi kerja guna mengukur luaran dan tujuan program pengembangan karir. Dari sudut pandang karyawan, dengan adanya penilaian prestasi kerja, mereka dapat mengetahui hasil kerja dan juga kelemahan-kelemahan yang ada pada individu karyawan tersebut. Kegiatan dan program pengembangan karir dapat berpengaruh terhadap prestasi kerja karyawan. Karyawan yang tidak mengikuti program pengembangan karir dimungkinkan memiliki prestasi kerjanya yang menurun dan tidak mengalami peningkatan berupa kenaikan gaji maupun kenaikan golongan. Oleh karena itu agar seseorang dapat mewujudkan rencana dan tujuan karirnya, maka karyawan yang bersangkutan harus memiliki potensi yang dapat dikembangkan dalam rangka mempersiapkannya memikul tugas dan tanggung jawab yang lebih besar di masa depan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pengembangan karir terhadap penilaian prestasi kerja. Studi kasus dilakukan pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara. Pada bagian berikutnya, akan dijelaskan landasan teori, metodologi penelitian, dan hasil penelitian. TELAAH TEORI Pengertian Pengembangan Karir Menurut Marwansyah (2012:208), Pengembangan karir adalah kegiatan-kegiatan pengembangan diri yang ditempuh oleh seseorang untuk mewujudkan rencana karir pribadinya. Ia juga mengemukakan bahwa sarana pengembangan karir meliputi keterampilan, pendidikan, dan pengalaman serta teknik-teknik modifikasi dan perbaikan perilaku, yang memberikan nilai tambah sehingga memungkinkan seseorang untuk bekerja lebih baik. Metode yang lazim digunakan misalnya: penyuluhan karir, penyediaan informasi tentang perusahaan atau organisasi, sistem penilaian kinerja dan lokakarya. Penilaian Prestasi Kerja Definisi tentang penilaian prestasi kerja menurut Mangkunegara (2013:69) adalah Suatu proses penilaian prestasi kerja yang dilakukan pemimpin perusahaan secara sistematik berdasarkan pekerjaan yang ditugaskan kepadanya. Menurut Sunyoto (2012:198), penilaian prestasi kerja yaitu proses melalui mana organisasi-organisasi mengevaluasi atau menilai prestasi kerja pegawai. Proses penilaian prestasi ditujukan untuk memahami prestasi kerja seseorang. Tujuan ini memerlukan suatu proses, yaitu 80 Program Studi Manajemen FE UMI 2018

serangkaian kegiatan yang saling berkaitan. Penilaian prestasi kerja dapat berpengaruh pada kepuasan kerja (Simanjuntak, dkk, 2017) Penelitian Terdahulu Hasil penelitian Negara dan Suwena (2014) menunjukkan bahwa seluruh dimensi pengembangan karir berpengaruh terhadap kinerja pegawai. Sementara itu, Kawulusan, Sepang, dan Mintardjo (2016) juga menemukan pengaruh yang signifikan antara pengembangan karir, kompensasi, dan semangat kerja terhadap prestasi kerja. Terakhir, penelitian Nooh, Sepang, dan Uhing (2017) juga menemukan hubungan dan pengaruh yang positif antara kompensasi dan pengembangan karir secara simultan dan parsial terhadap kinerja pegawai. Kerangka Berpikir dan Hipotesis Prestasi kerja merupakan hasil kerja yang dapat dicapai oleh seseorang dalam suatu perusahaan sesuai dengan wewenang dan tanggung jawab masing-masing karyawan. Dalam hal ini dapat dikatakan bahwa jika karyawan mengikuti program pengembangan karir di perusahaan, memungkinkan karyawan tersebut mendapat penilaian akan hasil kinerjanya. Apabila prestasi kerja karyawan meningkat dikarenakan ia berpartisipasi dalam kegiatan pengembangan karir tersebut, memungkinkan karyawan untuk diberikan penghargaan dalam bentuk kenaikan pangkat atau golongan dan apabila kinerja karyawan menurun, maka karyawan tersebut harus mengikuti program kegiatan pengembangan karir yang pada akhirnya akan meningkatkan prestasi kerja. Gambar 1 berikut merupakan kerangka berpikir penelitian ini. Pengembangan Karir (X) Gambar 1 Penilaian Prestasi Kerja (Y) Adapun hipotesis penelitian ini adalah: H 0 : Tidak terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari pengembangan karir terhadap penilaian prestasi kerja karyawan H 1 : Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari pengembangan karir terhadap penilaian prestasi kerja karyawan. METODE PENELITIAN Penelitian ini dilakukan pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara Kantor Cabang wilayah Medan. Populasi yang ditentukan dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan yang terdapat pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara yang berjumlah 184 orang karyawan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah teknik nonprobability sampling, dengan menggunakan teknik accidental sampling (Sugiyono, 2012) dan menggunakan rumus Slovin sehingga menghasilkan sampel sebanyak 126 orang karyawan. Responden diminta Program Studi Manajemen FE UMI 2018 81

untuk menjawab kuesioner yang disediakan oleh peneliti. Uji Validitas Kuesioner Metode yang akan digunakan untuk melakukan uji validitas adalah dengan melakukan korelasi antar skor butir pertanyaan dengan total skor konstruk atau variabel. Kriteria uji validitas, sebagai berikut: 1. Apabila Corrected Item Total Corelation (r hitung ) > r tabel, maka pernyataan dinyatakan valid. 2. Apabila Corrected Item Total Corelation (r hitung ) < r tabel, maka pernyataan dinyatakan tidak valid. No Tabel 1 Hasil Uji Validitas Kuesioner Corrected Item-Total Correlation (r hitung ) Pengembang an Karir (X) Penilaian Prestasi Kerja (Y) Ketera ngan 1 0.676 0.513 Valid 2 0.744 0.431 Valid 3 0.577 0.442 Valid 4 0.670 0.371 Valid 5 0.745 0.466 Valid 6 0.566 0.407 Valid 7 0.566 0.530 Valid 8 0.675 0.182 Valid 9 0.706 0.489 Valid 10 0.581 0.397 Valid 11 0.610 0.367 Valid Sumber: Hasil Olahan (2018) Berdasarkan hasil perhitungan atau pengukuran validitas kuesioner penelitian diperoleh seluruh pernyataan variabel Pengembangan (X) dan Penilaian Prestasi Kerja (Y) dinyatakan valid karena nilai Corrected Item-Total Correlation (r hitung ) > r tabel. Uji Reliabilitas Kuesioner Uji reliabilitas kuesioner menggunakan dengan uji Cronbach s Alpha. Suatu konstruk atau variabel dinyatakan reliabel jika Cronbach s Alpha > 0,60 (Husein, 2011:90). Variabel pengembangan karir memiliki Cronbach Alpha 0.905, sementara variabel penilaian prestasi kerja 0,763. Dengan demikian, kedua variabel tersebut dinyatakan reliabel karena nilai Cronbach Alpha > 0.60 dan dapat menjadi alat ukur. Uji Normalitas Uji ini dilakukan untuk menunjukkan simetris tidaknya distribusi data. Dengan kata lain, uji normalitas adalah uji untuk mengetahui apakah data emprik (langsung dari pengamatan seseorang) yang diperoleh berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Uji normalitas untuk menguji data variabel bebas (X) dan variabel terikat (Y) pada persamaan regresi yang dihasilkan, apakah berdistribusi normal atau berdistribusi tidak normal. Alat analisis yang digunakan untuk menguji normalitas data adalah dengan uji Kolmogorov-Smirnov. Adapun hipotesis dalam pengujian Kolmogorov-Smirnov test (K-S), sebagai berikut: H 0 : Data residual tidak berdistribusi normal apabila nilai signifikan < α (0.05). 82 Program Studi Manajemen FE UMI 2018

H 1 : Data residual berdistribusi normal apabila nilai signifikan > α (0.05). Tabel 2 Hasil Uji Normalitas One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Unstandardized Residual N 126 Normal Parameters a Mean.0000000 Std. Deviation 3.33338138 Most Extreme Differences Absolute.113 Positive.060 Negative -.113 Kolmogorov-Smirnov Z 1.273 Asymp. Sig. (2-tailed).078 a. Test distribution is Normal. Sumber : Data primer diolah, 2018 Berdasarkan Tabel 2 di atas dapat diketahui nilai Asymp. Sig. (2- tailed) sebesar 0.078 > alpha (0.05). Dengan demikian, sesuai dengan kriteria pengujian normalitas dengan Kolmogorov-Smirnov test yaitu nilai signifikansi > alpha (0.05) dapat disimpulkan data terdistribusi secara normal. HASIL Berdasarkan hasil analisis regresi linier sederhana, dapat dirumuskan persamaan struktural yaitu: Y = 15.645 + 0.632X Keterangan:: Y: Penilaian Prestasi Kerja X: Pengembangan Karir Berdasarkan persamaan tersebut, maka dapat diinterpretasikan, sebagai berikut: nilai konstan variabel penilaian prestasi kerja adalah sebesar 15.645 dan apabila terjadi peningkatan sebesar 1 satuan variabel pengembangan karir akan meningkatkan variabel penilaian prestasi kerja sebesar 0.632 satuan. Uji Koefisien Determinasi (R 2 ) Koefisien determinasi merupakan alat untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel dependen. Nilai koefisien determinasi berkisar antara 0 dan 1 atau 0 < R 2 < 1. Nilai koefisien determinasi yang kecil, berarti kemampuan variabel bebas dalam `menjelaskan variasi variabel tidak bebas terbatas. Nilai koefisien determinasi yang mendekati 1, berarti variabel bebas memberikan hampir semua informasi yang dibutuhkan untuk memperkirakan variasi pada variabel tidak bebas. Hasil uji koefisien determinasi disajikan pada Tabel 3. Hasil tersebut menunjukkan bahwa nilai R-Square sebesar 0.511 dengan persentase kontribusi pengaruh pengembangan karir (X) terhadap penilaian prestasi kerja, yaitu 51.1% sementara 48.9% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukan dalam model penelitian ini seperti gaya kepemimpinan, promosi jabatan, kompensasi, dan sebagainya. Tabel 3 Koefisien Determinasi (R 2 ) Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Program Studi Manajemen FE UMI 2018 83

1.715 a.511.507 3.34680 a. Predictors: (Constant), Pengembangan Karir b. Dependent Variable: Penilaian Prestasi Kerja Sumber : Data primer diolah, 2018 Uji Hipotesis Untuk menguji apakah hipotesis dalam penelitian ini diterima atau tidak maka diperlukan dilaksanakan pengujian hipotesis atau uji-t. Berdasarkan hasil analisis data, maka dapat diperoleh informasi bahwa Nilai t hitung sebesar 11.388 > nilai t tabel 1.657, atau sig-t sebesar 0.000 < alpha 0.05. Dari hasil tersebut, maka diperoleh kesimpulan bahwa Pengembangan Karir memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Penilaian Prestasi Kerja, sehingga hipotesis alternatif diterima. PEMBAHASAN Pengembangan karir sangat penting bagi organisasi, karena karir merupakan kebutuhan yang harus terus dikembangkan dalam diri seorang karyawan sehingga mampu memotivasi karyawan untuk mempertahankan dan meningkatkan kinerjanya. Pengembangan karir meliputi setiap aktivitas untuk mempersiapkan seseorang untuk menempuh jalur karir tertentu. Suatu rencana karir yang telah dibuat oleh seorang karyawan harus disertai oleh suatu tujuan karir yang realistis. Dari hasil analisis regresi linier sederhana diperoleh persamaan regresi Y =15.645 + 0.632X + e. Dari persamaan ini dapat diartikan bahwa pengembangan karir yang digunakan dengan tepat akan dapat mempengaruhi dalam penilaian prestasi kerja karyawan. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis secara parsial diperoleh bahwa pengembangan karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap penilaian prestasi kerja, serta diperoleh hasil bahwa kontribusi variabel pengembangan karir mempengaruhi penilaian prestasi kerja sebesar 51.1%. Berdasarkan tanggapan dari responden yaitu karyawan, mengenai pengembangan karir di PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara diperoleh bahwa karyawan memberikan tanggapan positif, karena perusahaan dalam proses pengembangan karir memberikan kesempatan yang sama kepada seluruh karyawan untuk mendapatkan pendidikan dan pelatihan yang berfungsi untuk meningkatkan kemampuan dan keahlian karyawan, sehingga tidak menutup kemungkinan bahwa karyawan memiliki hasil kinerja yang optimal. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan dari penelitian ini adalah: 1. Dari hasil analisis regresi linier sederhana diperoleh persamaan regresi Y =15.645 + 0.632X + e. Dari persamaan ini dapat diartikan bahwa apabila pengembangan karir dapat digunakan dengan tepat maka dapat mempengaruhi dalam penilaian prestasi kerja karyawan. 2. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh nilai t hitung sebesar 84 Program Studi Manajemen FE UMI 2018

11.388 dalam tingkat signifikansi 0.000. Dengan nilai t hitung > t tabel berarti pengembangan karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap penilaian prestasi kerja. Dengan demikian, hipotesis yang mengatakan pengembangan karir berpengaruh positif dan signifikan terhadap penilaian prestasi kerja diterima. 3. Kontribusi pengembangan karir dalam mempengaruhi penilaian prestasi kerja adalah 51.1%, sementara 48.9% adalah kontribusi variabel lain yang tidak termasuk di dalam penelitian ini seperti rekrutmen, promosi jabatan, kompensasi, dan sebagainya. Implikasi Manajerial Berdasarkan analisis data dan hasil penelitian, upaya melakukan pengembangan karir bagi karyawan harus terus dilakukan karena akan berdampak kepada hasil kinerja karyawan, seperti memberikan pendidikan dan pelatihan kepada seluruh karyawan. Dengan demikian, prestasi kerja dan kinerja karyawan dapat tercapai optimal. Keterbatasan dan Saran Penelitian Mendatang Penelitian ini hanya menggunakan satu variabel independen yang berpengaruh pada variabel dependen. Penelitian mendatang diharapkan dapat menambahkan faktor-faktor lain yang dapat mempengaruhi penilaian prestasi kerja. Hasil koefisien determinasi sebesar 51,1% masih sangat terbuka peluang bagi penelitian mendatang untuk mengeksplorasi faktor-faktor lain yang berpengaruh pada penilaian prestasi kerja. DAFTAR PUSTAKA Husein, Umar, Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis, Edisi Kesebelas, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2011. Kawulusan, Aprilia, dkk, Pengaruh Pengembangan Karir Kompensasi dan Semangat Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan pada PT. Pegadaian (Persero) Kanwil V Manado, Jurnal, Universitas Sam Ratulangi, Manado, 2016. Mangkunegara, Anwar Prabu AA, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Cetakan Kedua Belas, PT. Remaja Rosdakarya Offset, Bandung, 2017. Marwansyah, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Kedua, Alfabeta, Bandung, 2012. Negara, Atma, dkk, Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai pada PT. POS INDONESIA (Persero) Kabupaten Jembrana, Jurnal, Universitas Program Studi Manajemen FE UMI 2018 85

Pendidikan Ganesha, Bali, 2014. Nooh, Fransisca Oktavia, dkk, Pengaruh Kompensasi dan Pengembangan Karir PT. PLN (Persero) Wilayah Suluttenggo Area Manado, Jurnal, Universitas Sam Ratulangi, Manado, 2017. Siagian, Sondang P, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Satu, Cetakan Kedua Puluh Tiga, Bumi Aksara, Jakarta, 2015. Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitati dan R&D, Alfabeta, Bandung, 2012. Sunyoto, Danang, Manajemen Sumber Daya Manusia, CAPS (canter for academic publishing service), Yogyakarta, 2012. Simanjuntak, D. S., Nadapdap, K. M. N., & Winarto, W. (2017). Pengaruh Persepsi Penilaian Prestasi Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. JURNAL MANAJEMEN, 3(2), 6-13. Yani, M, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Satu, Mitra Wacana Media, Jakarta, 2012. 86 Program Studi Manajemen FE UMI 2018