1/11 APLIKASI PENGELOLAAN DATA KEPEGAWAIAN TERINTEGRASI PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN BANJARNEGARA

dokumen-dokumen yang mirip
Latar Belakang. Manfaat

1/5 pengelolaan kearsipan di dinas lingkungan hidup kabupaten purbalingga

1/6 SISTEM PELAYANAN INFORMASI BELANJA LANGSUNG SECARA ONLINE DI KOTA TEGAL

Latar Belakang. Manfaat. Manfaat dari perubahan ini adalah:

1/10 MEMBANGUN LAYANAN SISTEM INFORMASI PENATAAN RUANG ( SIMTARU ) DI DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG KABUPATEN PEKALONGAN

: Kasi. Pendataan, Pengaduan dan Evaluasi pada Dinas Penanaman Modal, PTSP, dan Tenaga Kerja Kab. Batang : Pemerintah Kabupaten Batang

: KELURAHAN MANAHAN KECAMATAN BANJARSARI KOTA SURAKARTA

1/7 Pengelolaan Sistem Informasi Database Berbasis Web di Kecamatan Pontianak Timur Kota Pontianak

1/8 PENDATAAN KEMATIAN PENDUDUK UNTUK PERCEPATAN PENERBITAN AKTA KEMATIAN DI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KEBUMEN.

1/8 Implementasi Sistem Manajemen Dokumen secara Elektronik untuk Mempercepat Terwujudnya Egovernment di Kabupaten Boyolali

2/11 Pada Proyek Perubahan ini aplikasi yang dibangun diberi nama APLIKASI SIMPEL yaitu aplikasi Sistem Informasi Manajemen Pelaporan.

1/6 KOMPUTERISASI ARSIP KEPEGAWAIAN DI KECAMATAN PEGANDON KABUPATEN KENDAL

1/6 REVOLUSI MENTAL LINMAS UNTUK MENGUBAH SIKAP DAN PERILAKU LINMAS DALAM UPAYA MEWUJUDKAN KETENTRAMAN MASYARAKAT DI KOTA SALATIGA

1/7 SISTEM KOLABORASI PERUNDANG-UNDANGAN DAERAH DI KOTA MAGELANG

Latar Belakang. Manfaat. a. Bagi Stakeholders/ Pengguna. - Meningkatnya peran serta dan kepedulian masyarakat terhadap ibu hamil dan ibu nifas;

1/7 PENGEMBANGAN JEJARING KERJA DALAM RANGKA PERCEPATAN PENANGANAN PASCA BENCANA DI KABUPATEN CILACAP

1/10 UBERLING Pengujian Kendaraan Bermotor Keliling Guna Meningkatkan Kualitas Pelayanan Pengujian Kendaraan Bermotor Di Kabupaten Boyolali

1/6 INTEGRASI NOMOR INDUK KEPENDUDUKAN (NIK) DALAM VERIFIKASI OBYEK PBB-P2 UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN TEMANGGUNG

IMPLEMENTASI APLIKASI KENAIKAN GAJI BERKALA OTOMATIS DALAM UPAYA PENINGKATAN PELAYANAN KEPEGAWAIAN BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL PEMERINTAH KOTA SURAKARTA

DAFTAR PERUSAHAAN (TDP) DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN TEMANGGUNG

2. Peningkatan efektifitas dan efesiensi dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Sub Bagian Program melalui aplikasi secara online

1/13 PEMBENTUKAN SATLINMAS INTI SEBAGAI UPAYA PEMBINAAN KETERTIBAN UMUM DAN KETENTERAMAN MASYARAKAT SERTA PENANGGULANGAN BENCANA DI KABUPATEN PATI

1/11 PERCEPATAN PENYUSUNAN LAPORAN KEGIATAN PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA BERBASIS APLIKASI DI DINAS KESEHATAN KABUPATEN SEMARANG

Latar Belakang. Menindaklanjuti Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2011 dan Undang-Undang 23 Tahun 2014 serta dalam rangka optimalisasi penanganan kawasan

1/5 Manajemen Kinerja Pegawai Negeri Sipil Berbasis E-Kinerja di Pemerintah Kabupaten Semarang

1/13 SINTEM INFORMASI KESIAPSIAGAAN SOSIAL (SIKESOS) TANGGAP DARURAT BENCANA ALAM DI KABUPATEN PEMALANG

a. Menyiapkan bahan pengoordinasian penyusunan kebijakan Daerah dibidang perindustrian dan perdagangan;

Nama Diklat : Diklatpim Tingkat IV Angkatan CI Tahun : 2017 Ruang lingkup inovasi : Kabupaten/Kota Cluster inovasi : P2A & KB

1/11 Transparansi dan sinergitas pengelolaan Desa Desa (DD) d Kecamatan Bawang Kabupaten Batang

1/10 PELAYANAN RAMAH ANAK DALAM MENDUKUNG PELAYANAN PATEN DI KECAMATAN SEMARANG BARAT KOTA SEMARANG

Latar Belakang. Diwilayah Kecamatan Tarub dari Kantor Urusan Agama (KUA) diperoleh data sebagai berikut : TAHUN KECAMATAN

PENATAAN PENILAIAN ANGKA KREDIT TAHUNAN JABATAN FUNGSIONAL GURU DENGAN METODE STAIR PATTERN PADA DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN PEMALANG

1/9 Pengelolaan Arsip Berbasis Digital dan Alih Media di Pemerintah Kabupaten Pati

1/10 E-Sarpras Untuk Menuju Standarisasi Sarana dan Prasarana di Dinas Pendidikan Kota Pekalongan

1/5 PERANAN POJOK BUKU DAN PERPUSTAKAAN KELILING DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA MASYARAKAT DI KELURAHAN KALINYAMAT KULON KECAMATAN MARGADANA KOTA TEGAL

1/5 Validasi Data Pindah Datang Penduduk Berbasis Teknologi Informasi di Kota Surakarta

1/9 MEMBANGUN INFORMASI PELAYANAN TERA DAN TERA ULANG SEBAGAI UPAYA PERCEPATAN PELAYANAN DI KABUPATEN GROBOGAN

1/9 PROMOSI INTERNET SEHAT DAN AMAN BAGI MASYARAKAT DI KABUPATEN SRAGEN

1/10 Model Layanan Pengaduan Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sukoharjo

Latar Belakang. Manfaat

1/10 LAYANAN PERIZINAN PAKET GROBOGAN INVESTASI (LARI PAGI) BERSAMADINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN GROBOGAN.

No NAMA PROGRAM DAN KEGIATAN ANGGARAN (Rp.) KELUARAN KEGIATAN VOLUME KET

PERATURAN BUPATI SUMBAWA NOMOR 26 TAHUN 2008 TENTANG RINCIAN TUGAS, FUNGSI DAN TATA KERJA BADAN KEPEGAWAIAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN SUMBAWA

1/9 PENUNTASAN ANAK USIA SEKOLAH TIDAK SEKOLAH (AUSTS) JENJANG PENDIDIKAN SD MELALUI DANA STIMULAN BANTUAN SOSIAL DI KABUPATEN PURBALINGGA

2/7. Manfaat. Manfaat yang diperoleh dengan dilaksanakannya Proyek perubahan ini adalah. a. Manfaat bagi Kelurahan Purbalingga Purbalingga Kidul

WALIKOTA PAREPARE PERATURAN WALIKOTA PAREPARE NOMOR 19 TAHUN 2011 TENTANG TUGAS POKOK, FUNGSI DAN RINCIAN TUGAS BADAN KEPEGAWAIAN DAN DIKLAT DAERAH

BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

PERENCANAAN KINERJA Rencana Strategis dan Target Tahun L K I P B K D K o t a B a n d u n g T a h u n

DOKUMEN PELAKSANAAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

1/6 SISTEM INFORMASI PELAYANAN RAWAT JALAN (SILARAJA) UNTUK MEWUJUDKAN KEPASTIAN PASIEN MENERIMA PELAYANAN DI RSUD Dr.

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. 4.1 Dasar Hukum Terbentuknya Badan Kepegawaian, Pendidikan, dan Latihan Kabupaten Lampung Selatan

Latar Belakang. Sementara itu guna meningkatkan peran daerah dalam penanganan kekerasan terhadap perempuan dan anak, Pemerintah telah menerbitkan

1/6 Pembentukan Desa Pancasila di Kabupaten Cilacap

1/11 PENDISTRIBUSIAN BERAS SEJAHTERA (RASTRA) DENGAN VERIKASI DATA WARGA MISKIN DI KELURAHAN KEMBARAN KULON KECAMATAN PURBALINGGA

1/9 TRANSFORMASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT BERBASIS APLIKASI PELAYANAN ON LINE DI RSUD Dr.SOEDIRMAN KEBUMEN

Sistem Aplikasi Arsip Elektronik Kepegawaian

1/6 PENGEMBANGAN MODEL KEMITRAAN DALAM PENYELENGGARAAN PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN SECARA TERPADU DI PROVINSI JAWA TENGAH

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD SAMPAI DENGAN TRIWULAN II TAHUN 2016

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI Identifikasi Permasalahan Berdasar Tugas Dan Fungsi Pelayanan SKPD

Penerapan E-Government Untuk Integrasi dan Transformasi Pemerintahan

1/5 TERTIB PENGELOLAAN HIBAH DAN BANSOS DENGAN E-HIBAH BANSOS DI PEMERINTAH KABUPATEN BATANG

BUPATI BULUKUMBA PROVINSI SULAWESI SELATAN PERATURAN BUPATI BULUKUMBA NOMOR 103 TAHUN 2016 TENTANG

B a b I I G a m b a r a n P e l a y a n a n S K P D Tugas Pokok, Fungsi dan Struktur Organisasi SKPD

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG BKD KABUPATEN GRESIK 1

GAMBARAN UMUM PERENCANAAN KINERJA PEMERINTAH DAERAH

BAB IV GAMBARAN UMUM DAN LOKASI PENELITIAN. 4.1 Sejarah Singkat Kedudukan Tugas Pokok Dan Fungsi Badan. Badan Kepegawaian Daerah (BKD) merupakan unsur

BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA RANCANGAN PERATURAN BADAN PENGAWAS PEMILIHAN UMUM REPUBLIK INDONESIA

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 58 TAHUN 2011 TENTANG

BUPATI CIAMIS PROVINSI JAWA BARAT PERATURAN BUPATI CIAMIS NOMOR 61 TAHUN 2016 TENTANG

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2016

2.1 Tugas Pokok, Fungsi dan Struktur Organisasi SKPD

GUBERNUR RIAU PERATURAN GUBERNUR RIAU NOMOR : 23 TAHUN 2009 TENTANG URAIAN TUGAS BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI RIAU GUBERNUR RIAU

1/5 DISEMINASI INFORMASI DENGAN DIGITAL PLATFORM MENUJU IMPLEMENTASI RADIO 2.0 MELALUI LPP LOKAL RADIO IN FM KEBUMEN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA,

Ir. MURTI CAHYANI, MM NDH: 18

BUPATI MUSI RAWAS PERATURAN BUPATI MUSI RAWAS NOMOR 8 TAHUN 2008 T E N T A N G

PERATURAN BUPATI DOMPU NOMOR 06 TAHUN 2006 TENTANG RINCIAN TUGAS POKOK DAN FUNGSI, BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN DOMPU BUPATI DOMPU

1/6 Pengasuhan Anak Balita Melalui Bina Keluarga Balita ( BKB ) Holistik Integratif di Kecamatan Karangjambu Kabupaten Purbalingga

1/12 COLABORATIVE MANAGEMENT UNTUK KAWASAN EKOSISTEM ESENSIAL DI KABUPATEN PEMALANG

RENCANA AKSI PER KELOMPOK SASARAN STRATEGIS TAHUN 2017 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KABUPATEN JOMBANG

KEPUTUSAN KEPALA DINAS PERTANAHAN KABUPATEN MALANG NOMOR: 188.4/ /KEP/ /2016 TENTANG

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR 40 TAHUN 2008 TENTANG

BERITA DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2016 NOMOR 83

KEPUTUSAN KEPALA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROVINSI SULAWESI SELATAN NOMOR : 800/3669/BKD TENTANG

WALIKOTA PASURUAN SALINAN PERATURAN WALIKOTA NOMOR 68 TAHUN 2011 TENTANG TUGAS POKOK DAN FUNGSI BADAN PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN PERIJINAN TERPADU

BUPATI BANYUMAS PERATURAN BUPATI BANYUMAS NOMOR 81 TAHUN 2008 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAMUJU UTARA TAHUN 2005 NOMOR 04 PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAMUJU UTARA NOMOR : 04 TAHUN 2005

RENCANA AKSI PENCAPAIAN KINERJA 2017

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

BUPATI SUKOHARJO PERATURAN BUPATI SUKOHARJO NOMOR 54 TAHUN 2008

RENCANA UMUM PENGADAAN BARANG/JASA BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN DAERAH KABUPATEN CIREBON TAHUN ANGGARAN 2011

1/10 Mewujudkan Guru Berkinerja dan Berdedikasi dengan SOP Pembelajaran di SMA Negeri Kabupaten Cilacap

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 106 TAHUN 2008

LAPORAN KINERJA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KABUPATEN SIDOARJO TAHUN 2016

BUPATI SUKOHARJO PERATURAN BUPATI SUKOHARJO NOMOR 55 TAHUN 2008

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017

BUPATI PURWAKARTA PERATURAN BUPATI PURWAKARTA NOMOR : 56 TAHUN 2008 TENTANG RINCIAN TUGAS, FUNGSI DAN TATA KERJA KANTOR PERPUSTAKAAN DAERAH

BUPATI BANTUL PERATURAN BUPATI BANTUL NOMOR 73 TAHUN 2008 T E N T A N G RINCIAN TUGAS, FUNGSI DAN TATA KERJA INSPEKTORAT KABUPATEN BANTUL

BUPATI BLORA PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI BLORA NOMOR 49 TAHUN 2016 TENTANG

KERANGKA ACUAN KERJA KEGIATAN PENGELOLAAN DATA TATA NASKAH KEPEGAWAIAN TAHUN 2017

Transkripsi:

1/11 APLIKASI PENGELOLAAN DATA KEPEGAWAIAN TERINTEGRASI PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN BANJARNEGARA Nama Diklat : Diklatpim Tingkat IV Angkatan LXXXVIII Tahun : 2017 Ruang lingkup inovasi : Kabupaten/Kota Cluster inovasi : Pemerintahan, Kepegawaian & Diklat Inovator : Hesty Nilawati, SE Jabatan : Kasubbag Umum dan Kepegawaian Instansi : Dinas Komunikasi dan Informatika Latar Belakang Sistem Informasi sudah menjadi bagian yang sangat signifikan dalam perkembangan teknologi saat ini. Perkembangan teknologi informasi dipengaruhi oleh tingginya kebutuhan akan teknologi dan sistem informasi yang akurat, efektif dan efisien. Berkembangnya teknologi komputer mempengaruhi kinerja manusia sebagai operasional sistem sehingga peralihan kearah sistem informasi yang berbasis komputer semakin meningkat. Selama ini pengelolaan data yang ada di Dinas komunikasi dan Informatika belum sepenuhnya terkomputerisasi, adapun prosedurnya yang dilakukan bagian umum dan kepegawaian memerima berkas data pegawai dan disimpan di dalam lemari. Hal ini mempersulit pencarian data pegawai jika sewaktu-waktu data tersebut dibutuhkan dalam melengkapi data kepegawaian dan tidak adanya penjagaan KP,KGB dan Pensiun sehingga masih ada keterlambatan dalam mengusulkan. Oleh karena itu perlu untuk membuat suatu sistem informasi kepegawaian berbasis komputer yang dapat mengatasi kelemahan dan kekurangan dari sistem pengelolaan data sebelumnya dan Aplikasi penjagaan KP,KGB dan Pensiun. Dimana dengan sistem pengelolaan data yang baru ini dapat memudahkan untuk usulan kepagawaian dalam hal ini tentang kenaikan pangkat, kenaikan gaji berkala dan pensiun dilakukan dengan cepat dan akurat. Manfaat Dengan adanya aplikasi penjagaan dan data scanning kepegawaian ini diharapkan memperoleh manfaat sebagai berikut : a. Kinerja Umpeg

2/11 1) Mewujudkan tepat sasaran, tepat mutu dan tepat administrasi. 2) Meningkatkan tertib administrasi kepegawaian. b. Dinas Komunikasi dan Informatika 1) Meningkatkan pelayanan yang berkualitas pada seluruh PNS yang ada di jajaran Dinas Komunikasi dan Informatika. 2) Meningkatkan profesionalisme dan akuntabilitas pelayanan public. c. Mendukung reformasi birokrasi 1) Mempercepat pelayanan. 2) Menciptakan keteraturan dan ketertiban dalam pelayanan di bidang kepegawaian. d. Manfaat Bagi Stakeholder Tersusunnya dokumen kepegawaian yang dapat dipakai sebagai bahan untuk usulan kenaikan pangkat, kenaikan gaji berkala dan pensiun secara cepat dan tepat. Milestone No. Tahap Utama Output Waktu 1 2 3 4 I. Jangka Pendek 1) Pembentukan tim Efektif pelaksana kegiatan Terbentuknya Tim Efektif dengan SK Minggu II Mei 2017 a) Rapat Koordinasi Pembentukan Tim

3/11 b) Penyusunan SK Tim Efektif c) Perumusan pembagian tugas Tim Efektif 2) Inventarisasi dan scanning data kepegawaain Terlaksananya inventarisasi dan scanning data kepegawaian Minggu III Mei 2017 a) Pengumpulan data kepegawaian b) Data dipilah dan disortir c) Data di scanner 3) Menyusun MoU denga Pihak Kedua Tersusunnya MoU dengan pihak ketiga a) Membuat Draft MoU Minggu V Mei 2017 b) Finalisasi MoU c) Pengesahan MoU 4) Pembuatan Aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun a) Koordinasi dengan pihak ke 2 Tersusunnya Software modul aplikasi pengelolaan KP,KGB dan Pensiun Minggu I Juni 2017 b) Pembuatan aplikasi pegelolaan data kepegawaian 5) Penyusunan modul Aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun

4/11 Tersusunnya Software modul aplikasi pengelolaan data kp,kgb,pensiun

5/11 Minggu III Juni 2017

6/11 a) Koordinasi dengan pihak kedua b) Menyusun modul Aplikasi Penjagaan KP,KGB dan pensiun 6) Pelaksanaan Ujicoba modul aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun a) Persiapan Uji coba b) Ujicoba modul aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun c) Hasil evaluasi Ujicoba Modul 7) Penerapan modul Aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun a) Persiapan penerapan modul aplikasi pengelolaan data Aplikasi KP,KGB dan Pensiun b) Pelaksanaan penerapan aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun Terlaksananya pelaksanaan ujicoba modul aplikasi data KP,KGB dan Pensiun Terlaksananya penerapan modul aplikasi data KP,KGB dan Pensiun Minggu III Juni 2017 Minggu IV Juni 2017 8) Monitoring dan Evaluasi Terlaksananya monitoring dan evaluasi Minggu I Juli 2017 a) Persiapan hasil monitoring b) Pelaporan II. Jangka Menengah a. Penambahan scanning data kepegawaian Terlaksananya penyempurnaan data kepegawaian Agustus s/d Desember 2017

7/11 b. Pengiriman data pegawai untuk pengusulan KP,KGB dan Pensiun cukup dengan Compact disk (CD)

8/11 Terlaksananya pengiriman data kepegawaian dengan CD

9/11

10/11

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org) 11/11 III. Jangka Panjang a. Pemeliharaan software dan pengembangan aplikasi pengelolaan data KP,KGB dan Pensiun yang terintegrasi dengan aplikasi SIMPEG BKD Terlaksananya pemeliharaan software dan pengembangan aplikasi penjagaan KP,KGB dan pensiun yang terintegrasi dengan aplikasi SIMPEG BKD Tahun 2018 Dicetak pada: 14/06/2018 04:42:01