PENERAPAN HIDDEN MARKOV MODEL UNTUK PENGENALAN UCAPAN SKRIPSI NADIA WIDARI NASUTION

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PERUBAHAN PARAMETER TERHADAP NILAI ERROR PADA METODE RUNGE-KUTTA ORDO-2 SKRIPSI MIZWAR ARIFIN SRG

PENERAPAN JARINGAN SARAF TIRUAN ALGORITMA BACKPROPAGATION UNTUK PENYUSUNAN JADWAL MATA KULIAH DI JURUSAN MATEMATIKA FMIPA USU SKRIPSI

PEMROGRAMAN GRAPHICAL USER INTERFACE (GUI) DENGAN MATLAB UNTUK MENDESAIN ALAT BANTU OPERASI MATEMATIKA SKRIPSI RONISAH PUTRA BUTAR BUTAR

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PENENTUAN JALUR KRITIS DARI SUATU JARINGAN KERJA PROYEK SKRIPSI AYU NURIANA SEBAYANG

PERBANDINGAN METODE KLASIFIKASI REGRESI LOGISTIK DAN JARINGAN SARAF TIRUAN PADA KASUS PENGKLASIFIKASIAN DATA DEMOGRAFI SKRIPSI

APLIKASI KAMUS ISTILAH BAHASA KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR FAHMI HIDAYAT

IMPLEMENTASI KONSEP KECERDASAN BUATAN DENGAN METODE BEST FIRST SEARCH (BSF) UNTUK PEMBUATAN GAME ULAR TANGGA MODIFIKASI SKRIPSI

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA UNTUK MASALAH PENJADWALAN JOB SHOP PADA LINGKUNGAN INDUSTRI PAKAIAN SKRIPSI HENDRIK SITANGGANG

APLIKASI DATABASE SISWA DI BIMBEL METRO TUGAS AKHIR RUDIANSYAH

PROYEKSI KESEMPATAN KERJA DI KOTA MEDAN PADA TAHUN DENGAN MENGGUNAKAN METODE KUADRAT TERKECIL

APLIKASI DATABASE KASIR DENGAN VISUAL BASIC 6.O DAN MICROSOFT ACCESS TUGAS AKHIR DWI AJENG SETIATI

APLIKASI PEMBELAJARAN ANGGOTA TUBUH BAGIAN LUAR MANUSIA DALAM BAHASA INGGRIS MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR

ANALISIS DAN PERANCANGAN ALGORITMA ARITHMETIC CODING DALAM KOMPRESI FILE AUDIO SKRIPSI DEBI MAULINA SIREGAR

IMPLEMENTASI STEGANOGRAFI LEAST SIGNIFICA (LSB) DENGAN MODIFIKASI VIGENERE CIPHE PADA CITRA DIGITAL SKRIPSI HASINA TONI

PERANCANGAN SIMULASI PENUKARAN UANG PECAHAN TUGAS AKHIR REZA AHMADI

KAJIAN PENGARUH PANJANG INTERVAL KATEGORI PADA PENYEBARAN DATA ACAK BERDISTRIBUSI SERAGAM SKRIPSI OKA ARIYANTO

MEMBANGUN APLIKASI KAMUS IT MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR

ANIMASI PENGENALAN SISTEM METAMORFOSIS PADA HEWAN MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR M ARIE MULYAWAN T

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PEMBELAJARAN KRIPTOGRAFI METODA WAKE SKRIPSI LISTIA ANDHARTI

KAJIAN PENGARUH PANJANG INTERVAL KATEGORI PADA PENYEBARAN DATA ACAK BERDISTRIBUSI SERAGAM SKRIPSI OKA ARIYANTO

SISTEM PAKAR UNTUK MENELUSURI KERUSAKAN PADA KOMPUTER DENGAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR SINTHA ANASTASIA LUBIS

SISTEM INFORMASI DATA SISWA DAN GURU DENGAN VISUAL BASIC 6.0 PADA SD NEGERI NO KEC. MEDAN BARU TUGAS AKHIR AHMAD SULAIMAN

APLIKASI MATEMATIKA PADA TRANSPOSISI TANGGA NADA MUSIK SKRIPSI SUAEFRIZAL

APLIKASI DATABASE KARYAWAN DI BIMBEL METRO TUGAS AKHIR TANZILUL KHOIR GULTOM

IMPLEMENTASI DIGITAL WATERMARKING PADA FILE AUDIO DENGAN MENGGUNAKAN METODE PHASE CODING SKRIPSI FITRIYANI

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK KRIPTOGRAFI METODA IDEA (INTERNATIONAL DATA ENCRYPTION ALGORITHM) SKRIPSI WAY YANTONO SAING

ANALISIS KINERJA DAN IMPLEMENTASI ALGORITMA KOMPRESI ARITHMETIC CODING PADA FILE TEKS DAN CITRA DIGITAL SKRIPSI SARIFAH

PENENTUAN PELUANG TRANSISI t LANGKAH DALAM RANTAI MARKOV DAN PENERAPANNYA DI BIDANG PERTANIAN SKRIPSI RUDY ASWIN

PENDEKATAN PROGRAM TUJUAN GANDA UNTUK MENYELESAIKAN PERMASALAHAN FUZZY TRANSPORTASI SKRIPSI RISTYA PUSPITASARI

DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

STUDI DAN IMPLEMENTASI KEAMANAN DATA DENGAN TANDA TANGAN DIGITAL SKRIPSI VERA MAGDALENA SIANTURI

ANIMASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA TAMAN KANAK-KANAK TUGAS AKHIR RIMTA JULIA PUTRI P

APLIKASI POLIS ASURANSI MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR AL ANSARI

IMPLEMENTASI HYBRID ALGORITMA GENETIKA DENGAN TEKNIK KENDALI LOGIKA FUZZY UNTUK MENYELESAIKAN VEHICLE ROUTING PROBLEM SKRIPSI DICKY ANDRYAN

SISTEM INFORMASI IKATAN MAHASISWA KRISTEN D3 TEKNIK FORMATIKA BERBASIS WEB TUGAS AKHIR OBI CHANDRA A.N ARUAN

ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI STEGANALISIS PADA MEDIA CITRA BMP DENGAN METODE ENHANCED LEAST SIGNIFICANT BIT SKRIPSI DESMAWATI

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN DI KLINIK MURNI TUGAS AKHIR KHAIRUL TAMIMI

APLIKASI PROGRAM LINIER DALAM MENENTUKAN PRODUKSI OPTIMAL PADA PT. SIHITANG RAYA BARU SKRIPSI WINDY PUSPA WULANDARI

APLIKASI KAMUS DIGITAL ISTILAH-ISTILAH BIOLOGI DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR AMELIA AGUSTINA

MEMBANGUN FASILITAS BOOKING ONLINE DI BLACK HOLE MUSIC STUDIO TIKA WAHYUNI SIREGAR

PERANCANGAN SISTEM PENGAMANAN DAN KOMPRESI DATA TEKS DENGAN FIBONACCI ENCODING DAN ALGORITMA SHANNON-FANO SERTA ALGORITMA DEFLATE SKRIPSI

ANIMASI IKLAN LAYANAN KESEHATAN MASYARAKAT MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR BOBBY ANGGARA

PENGUKUR TINGGI BADAN OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR ULTRASONIC PING))) BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S51 SKRIPSI AHMAD ZAINY

SISTEM INFORMASI DATA GURU DAN SISWA MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 PADA SD NEGERI 1 BIAK MULI TUGAS AKHIR FITRI ALIA

PENYELESAIAN PROGRAM BILANGAN BULAT CAMPURAN DUA KRITERIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BRANCH AND CUT SKRIPSI TAUFIK HIDAYAT RITONGA

IMPLEMENTASI STEGANOGRAFI LEAST SIGNIFICANT BIT (LSB) DAN END OF FILE (EOF) PADA FILE CITRA SKRIPSI VIKI TRINANDA

PROGRAM APLIKASI UNTUK MENGETAHUI KERUSAKAN PADA SEPEDA MOTOR DAN PENANGANANNYA TUGAS AKHIR TENANG CARLES RINALDI SILITONGA

ANALISIS PERBANDINGAN PENDETEKSI GARIS TEPI PADA CITRA DIGITAL ANTARA METODE EDGE LINKING DAN OPERATOR SOBEL SKRIPSI

PEMODELAN LOGLINIER G 2 MENGGUNAKAN METODE HIRARKIS BACKWARD DAN METODE FORWARD SKRIPSI SITI FATIMAH S

IMPLEMENTASI DAN ANALISIS ALGORITMA DEPTH-FIRST SEARCH (DFS) DALAM PENCARIAN LINTASAN TERPANJANG SKRIPSI SHEILA EKA PUTRI S

SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSA KERUSAKAN PADA KENDARAAAN BERMOTOR MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 SKRIPSI INDRANGADI RAJAGUKGUK

APLIKASI RUMUS BANGUN RUANG MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR ARI ARYA FITRIZA

ANALISA KORELASI TERHADAP FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERSEDIAAN BERAS DI KOTA MEDAN TUGAS AKHIR DIAN ARIESTYA

PENGATURAN JUMLAH TENAGA PERAWAT SETIAP SHIFT DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM DINAMIK PADA RSJ DAERAH POVINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI

VERIFIKASI INTEGRITAS DATA YANG DIUNDUH DARI INTERNET DENGAN MENGGUNAKAN MESSAGE DIGEST 5 (MD5) SKRIPSI IVAN JAYA

APLIKASI KAMUS ISTILAH EKONOMI MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR SHINTA NOVITA

ANIMASI PEMBELAJARAN OPERASI MATEMATIKA UNTUK TAMAN KANAK-KANAK MENGGUNAKAN FLASH CS3 TUGAS AKHIR NIKOLAS LUKAS SIHITE

PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TOPOLOGI JARINGAN DAN SUBNETTING BERBANTUAN KOMPUTER SKRIPSI BOBBIE MEDANA SEPTIMANDELA

SISTEM INFORMASI PENYELESAIAN SKRIPSI MAHASISWA S1 MATEMATIKA FMIPA USU TUGAS AKHIR HANDY YOHANES SEMBIRING

PERAMALAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) PADA TAHUN 2014 DI PROPINSI ACEH KHARINA PRATIWI

IMPLEMENTASI PENENTUAN MINIMUM SPANNING TREE (MST) DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA PRIM

SISTEM INFORMASI HARGA PANGAN WILAYAH KOTA MEDAN BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR ANIZA KHAIRANI SINAGA

SIMULASI KERAHASIAAN / KEAMANAN INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DES (DATA ENCRYPTION STANDARD) SKRIPSI INDRA SYAHPUTRA

IMPLEMENTASI ALGORITMA CLARKE AND WRIGHT S SAVINGS DALAM MENYELESAIKAN CAPACITATED VEHICLE ROUTING PROBLEM (CVRP) SKRIPSI DONNA DAMANIK

SKRIPSI MILA HANDAYANI

TUGAS AKHIR HELBERT SINAGA

ANIMASI TERPECAHNYA BENUA DI DUNIA DAN ANIMASI PROSES MELETUSNYA GUNUNG KRAKATAU MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR REZA DARMAWAN

STUDI PERBANDINGAN ALGORITMA PRIM, ALGORITMA KRUSKAL, DAN ALGORITMA SOLLIN DALAM MENENTUKAN POHON MERENTANG MAKSIMUM SKRIPSI IBNU HARIS LUBIS

APLIKASI TES BUTA WARNA DENGAN METODE ISHIHARA BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR SAH PUTRI

ANALISIS DAN EKSTRAKSI STEGO-OBJEK DENGAN MENGGUNAKAN METODE STEGANALISIS ENHANCED LSB SKRIPSI ANGGARANI NOVITASARI

PROGRAM APLIKASI PERPUSTAKAAN DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR ARIEF ZULKARNAIN

PENERAPAN PERINTAH SUARA BERBAHASA INDONESIA UNTUK MENGOPERASIKAN PERINTAH DASAR DI WINDOWS SKRIPSI RAISHA ARIANI SIRAIT

APLIKASI DAN ANIMASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK TINGKAT SEKOLAH DASAR DENGAN MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR

PERBANDINGAN METODE SIMPLEKS DENGAN ALGORITMA TITIK INTERIOR DALAM PENYELESAIAN MASALAH PROGRAM LINIER SKRIPSI AGUSTINA ANGGREINI SITORUS

TUGAS AKHIR HARIS MUNANDAR

SOFTWARE PENGHITUNG PAJAK REKLAME TUGAS AKHIR AYU DIAN LESTARI

STUDI PERBANDINGAN ALGORITMA HUFFMAN DAN LZW (LEMPEL ZIV WELCH) PADA PEMAMPATAN FILE TEKS SKRIPSI CANGGIH PRAMILO

SISTEM APLIKASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA KANTOR UNIT PELAYANAN TEKNIK DINAS PENDIDIKAN KECAMATAN KUALA BERBASIS WEB TUGAS AKHIR

APLIKASI PENYIMPANAN TUGAS AKHIR DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR METHA MONICA

PROGRAM STUDI S1 ILMU KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PAKAIAN DI DUONO DISTRO TUGAS AKHIR

PERANGKAT LUNAK SIMULASI ALGORITMA BANKER TUGAS AKHIR JEANY CYNTHYA

APLIKASI SISTEM KEAMANAN WINDOWS MENGGUNAKAN FLASH DISK DENGAN VISUAL BASIC TUGAS AKHIR FITRIAH SAVIRA

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN PENJUALAN DAN PERSEDIAAN PADA PT SARI MAKMUR TUNGGAL MANDIRI MEDAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.

STUDI PERBANDINGAN ALGORITMA HUFFMAN DAN SHANNON-FANO DALAM PEMAMPATAN FILE TEKS SKRIPSI NURFITA SARI HASIBUAN

SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN UANG KOMITE SEKOLAH PADA SMK ASAHAN KISARAN DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR NADIA MASNIARI LUBIS

SISTEM INFORMASI POTONGAN GAJI GURU DAN PEGAWAI PADA SD NEGERI MEDAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR WILDA YULIANUN SIREGAR

MODIFIKASI PENAKAR HUJAN OTOMATIS TIPE TIPPING BUCKET DENGAN HALL EFFECT SENSOR ATS276 SKRIPSI VALENTINA SOPHIA MANULLANG

PERANCANGAN APLIKASI BELAJAR HIJAIYAH PADA ANDROID MENGGUNAKAN METODE RECTANGLES COLLISION DETECTION SKRIPSI CAHYA RIZKI D ASMONO

PERANCANGAN APLIKASI KLINIK PADA KLINIK UMUM IMANUEL MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR RIFQY MUKHLIZAR

APLIKASI PEMBELAJARAN PENGENALAN KOMPUTER PADA SEKOLAH DASAR (SD) BERBASIS MULTIMEDIA TUGAS AKHIR YULIANA HANDAYANI

Universitas Sumatera Utara

APLIKASI ANDROID PEMESANAN MAKANAN DAN MINUMAN BERBASIS CLIENT SERVER TUGAS AKHIR RAHMI WIRATRI KHOIRUNNISA

PROYEKSI PERTUMBUHAN PENDUDUK KABUPATEN PADANG LAWAS TAHUN 2013 TUGAS AKHIR TONGKU HASIBUAN

SISTEM PENJUALAN BERBASIS WEB PADA BUTIK RYAN BINJAI TUGAS AKHIR NUNUNG WIJANA

IMPLEMENTASI DAN ANALISIS KINERJA ALGORITMA ARITHMETIC CODING DAN SHANNON-FANO PADA KOMPRESI CITRA BMP SKRIPSI SYAHFITRI KARTIKA LIDYA

PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PERANGKAT LUNAK MULTIMEDIA PLAYER MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR FRANSLONDO OMPUSUNGGU

ANALISIS DAN IMPLEMENTASI KECERDASAN BUATAN PADA PERMAINAN CHECKER MENGGUNAKAN ALGORITMA MINIMAX DENGAN NEGASCOUT SKRIPSI

MEDIA PENGETAHUAN METAMORFOSIS KUPU KUPU DENGAN ADOBE FLASH TUGAS AKHIR FAUZAN ADJIE

Transkripsi:

PENERAPAN HIDDEN MARKOV MODEL UNTUK PENGENALAN UCAPAN SKRIPSI NADIA WIDARI NASUTION 110803016 DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ii PENERAPAN HIDDEN MARKOV MODEL UNTUK PENGENALAN UCAPAN SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Sains NADIA WIDARI NASUTION 110803016 DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

iii PERSETUJUAN Judul : PENERAPAN HIDDEN MARKOV MODEL UNTUK PENGENALAN UCAPAN Kategori : Skripsi Nama : NADIA WIDARI NASUTION Nomor Induk Mahasiswa : 110803016 Program Studi : SARJANA (S1) MATEMATIKA Departemen : MATEMATIKA Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Diluluskan di Medan, April 2015 Komisi Pembimbing : Pembimbing 2 Pembimbing 1 Dr. Sawaluddin, M.IT Dra. Normalina Napitupulu, M.Sc NIP.19591231 199802 1 001 NIP.19631106 198902 2 001 Diketahui/Disetujui oleh Departemen Matematika FMIPA USU Ketua Prof. Dr. Tulus, M.Si NIP.19620901 198803 1 002

iv PERNYATAAN PENERAPAN HIDDEN MARKOV MODEL UNTUK PENGENALAN UCAPAN SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, April 2015 NADIA WIDARI NASUTION 110803016

v PENGHARGAAN Puji syukur kehadirat Allah SWT Yang Maha Pemurah dan Maha Penyayang, dengan limpahan karunia-nya, skripsi ini berhasil diselesaikan dalam waktu yang telah ditetapkan. Shalawat beriring salam kepada Rasulullah SAW, sebagai rahmatan lil alamin. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada Ibu Dra. Normalina Napitupulu, M.Sc dan Bapak Dr. Sawaluddin, M.IT selaku pembimbing yang telah memberikan panduan dan penuh kepercayaan kepada penulis untuk menyempurnakan skripsi ini. Bapak Drs. Marihat Situmorang, M.Kom dan Bapak Dr. Suyanto, M.Kom selaku penguji yang telah memberikan kritikan dan saran yang membangun dalam penyempurnaan skripsi ini. Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara. Ketua dan Sekretaris Departemen Matematika Bapak Prof. Dr. Tulus, M.Si dan Ibu Dr. Mardiningsih, M.Si. Seluruh staf pengajar dan staf administrasi di lingkungan Departemen Matematika, serta seluruh civitas akademika di lingkungan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara. Ucapan terima kasih juga ditujukan kepada kedua orang tua penulis tercinta, Ayahanda Muhammad Daud Nasution, S.H dan Ibunda Winarti yang telah memberikan banyak bantuan baik materi, moral maupun spiritual. Kepada adik-adik penulis, Iqbal Naufal Khalis Nasution dan Rohid Zaidan Nasution. Penulis juga mengucapkan banyak terima kasih kepada teman-teman yang banyak memberikan masukan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini dan menyelesaikan studi di Departemen Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara. Tidak terlupakan, ucapan terima kasih kepada teman-teman stambuk 2011, teman-teman di Himpunan Mahasiswa Matematika, teman-teman di Ikatan Mahasiswa Matematika Muslim difakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara, dan kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan dorongan yang tidak dapat disebutkan satu per satu. Semoga Allah SWT akan membalasnya.

vi PENERAPAN HIDDEN MARKOV MODEL UNTUK PENGENALAN UCAPAN ABSTRAK Pengenalan ucapan adalah suatu proses yang dilakukan komputer untuk mengenali kata-kata yang diucapkan oleh seseorang tanpa memperdulikan identitas orang terkait. Kata-kata tersebut akan diubah bentuknya menjadi sinyal digital dengan cara mengubah gelombang suara menjadi sekumpulan angka lalu disesuaikan dengan kode-kode tertentu dan dicocokkan dengan suatu pola yang tersimpan dalam suatu perangkat. Pada tulisan ini dibahas tentang bagaimana pengenalan ucapan menggunakan metode Hidden Markov Model(HMM). HMM adalah suatu model statistik dari sebuah sistem yang diasumsikan sebuah proses Markov dengan parameter-parameter yang tidak diketahui dan memiliki ketepatan dalam identifikasi suara. Hasil dari identifikasi kata yang diucapkan dapat ditampilkan dalam bentuk tulisan atau dapat dibaca oleh perangkat teknologi, yaitu menggunakan software Microsoft Speech Application Programming Interface. Kata kunci : Pengenalan ucapan, Proses sinyal suara, Hidden Markov Model, Microsoft Speech Application Programming Interface

vii THE APPLICATION OF HIDDEN MARKOV MODEL FOR SPEECH RECOGNITION ABSTRACT Speech recognition is a process that is done the computer to recognize words spoken by a person without regard to the identity of persons.the words will be transformed into digital signals by converting sound waves into a set of numbers and then adjusted with certain codes and matched with a pattern stored in a device. In this paper discussed about how speech recognition using hidden Markov Model (HMM). HMM is a statistical model of a system that is assumed to be a Markov process with parameters that are unknown and has accuracy in voice identification. The result of the identification of the spoken word can be displayed in written form or can be read by the device technology, which uses software Microsoft Speech Application Programming Interface. Keywords: Speech Recognition, Hidden Markov Model, Microsoft Speech Application Programming Interface

viii DAFTAR ISI PERSETUJUAN PERNYATAAN PENGHARGAAN ABSTRAK ABSTRACT DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR SINGKATAN Halaman iii iv v vi vii viii x xi xii BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang 1 1.2. Rumusan Masalah 2 1.3. Batasan Masalah 2 1.4. Tinjauan Pustaka 3 1.5. Tujuan Penelitian 6 1.6. Manfaat Penelitian 6 1.7. Metodologi Penelitian 7 BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1. Suara 8 2.2. Proses Sinyal Suara 10 2.2.1. Pulse Code Modulation 10 2.2.2. Delta Modulation 18 2.3. Pengenalan Ucapan 19 2.4. Tahapan-Tahapan dalam Pengenalan Ucapan 21 2.3.1. Ekstraksi Fitur 22 2.3.2. Pemodelan Akustik 26 2.3.3. Pemodelan Ucapan 27 2.3.4. Model Bahasa 29 2.3.5. Decoder 31 2.5. Hidden Markov Model (HMM) 31 2.4.1. Tipe HMM 32 2.4.2. Elemen HMM 33 2.4.3. Fungsi Rekursif HMM 35 2.6. Contoh Penyelesaian Rantai Markov pada Kasus Cuaca 38 2.7. Contoh Penyelesaian Hidden Markov Model pada Kasus Cuaca 40 2.8. Microsoft Speech API 42 BAB 3 PEMBAHASAN 3.1. Flowchart 45

ix 3.1.1 Flowchart Proses Suara 45 3.1.2 Flowchart Pemodelan HMM 46 3.2. Perancangan Perangkat Lunak 47 3.3. SoftwareMicrosoft Speech API 47 3.4. Halaman Perekaman 51 3.5. Halaman Hasil 52 BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN 4.1. Kesimpulan 53 4.2. Saran 53 DAFTAR PUSTAKA 54

x DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman Gambar 1.1. Rantai Markov 3 1.2. Blok diagram untuk sistem pengenalan ucapan 5 2.1. Organ Pernapasan Manusia 9 2.2 Pengkodean PCM 11 2.3 Pencacahan dengan berbagai frekuensi pencacah 12 2.4 Pencacahan natural dan sample and hold 14 2.5 Proses kuantisasi 15 2.6 Ilustrasi Delta Modulation (DM) 18 2.7. Blok diagram untuk sistem pengenalan ucapan 22 2.8. Blok diagram LPC 23 2.9. Rantai Markov 27 2.10. HMM model basis phone 28 2.11. HMM model ergodic 32 2.12. HMM model kiri-kanan 33 2.13. Contoh Hidden Markov Model (HMM) 34 2.14. Ilustrasi Alur Algoritma Forward 35 2.15. Ilustrasi Alur Algoritma Backward 36 2.16. Ilustrasi Perhitungan pada Algoritma Baum-Welch 38 2.17. Rantai Markov pada kasus cuaca 39 2.18. Arsitektur Microsoft Speech Application Programming Interface 43 3.1. Flowchart Proses Suara 45 3.2. Flowchart Pemodelan HMM 46 3.3. Tampilan Utama Windows Speech Recognition 48 3.4. Jenis microphone 48 3.5. Set up microphone 49 3.6. Read the following the sentence 49 3.7. Microphone is now set up 50 3.8. Run Speech Recognition 50 3.9. Tampilan Speech Dictionary 51 3.10. Tampilan menambahkan kata yang akan diucapkan 51 3.11. Tampilan Aplikasi Notepad 52

xi DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman Tabel 2.1. Pengkodean digital 16 2.2. Probabilitas cuaca hari ini berdasarkan cuaca esok hari 38 2.3 Probabilitas melihat sebuah payung berdasarkan cuaca 40

xii DAFTAR SINGKATAN HMM ASR LPC ANN DBN SVM API SDK PAM PCM DM SNR ISR DSR = Hidden Markov Model = Automatic Speech Recognition = Linear Prediction Coding = Artificial Neural Network = Dinamic Bayesian Network = Supported Vectoc Machine = Application Programming Interface = System Development Kit = Pulse Amplitudo Modulation = Pulse Code Modulation = Delta Modulation = Signal to Noise Ratio = Independent Speech Recognition = Dependent Speech Recognition