Eter dan Epoksida. Bagian Kimia Organik Departemen Kimia FMIPA IPB

dokumen-dokumen yang mirip
Eter dan Epoksida. Budi Arifin. Bagian Kimia Organik Departemen Kimia FMIPA IPB. Tata Nama (dan Penggolongan) R OR'

Bab 8 Eter dan Epoksida. Robby Noor Cahyono, S.Si., M.Sc.

ALKOHOL DAN ETER. Tim Dosen Kimia Dasar II/ Kimia Organik

ETER dan EPOKSIDA. Oleh : Dr. Yahdiana Harahap, MS

BAB V ALKOHOL, ETER DAN SENYAWA YANG BERHUBUNGAN

ALKHOHOL-ETER. Putri Anjarsari, S.Si., M.Pd

Gugus Fungsi. Gugus Fungsi. Gugus Fungsi. Gugus Fungsi CH 3 -CH 3 O O H 2 C CH 2 C O C C S C O CH 3 C OCH 2 CH 3 H C NH 2 CH 3 C NH 2. Alkana.

OH (Metil alkohol = Metanol) CH 2. OH (etil alkohol = etanol) OH (1-propanol = n-propanol)

Senyawa Alkohol dan Senyawa Eter. Sulistyani, M.Si

berupa ikatan tunggal, rangkap dua atau rangkap tiga. o Atom karbon mempunyai kemampuan membentuk rantai (ikatan yang panjang).

SENYAWA TURUNAN ALKANA `

BAB 7 HIDROKARBON DAN MINYAK BUMI

BAB VIII ALKENA DAN ALKUNA

1.Pengertian alkohol 2.Klasifikasi alkohol 3.Sifat-sifat fisika dan kimia alkohol 4.Sintesis alkohol 5.Reaksi-reaksi alkohol 6.

Keunikan atom C?? Atom karbon primer, sekunder, tersier dan kuartener

Senyawa organik adalah senyawa kimia yang molekulnya mengandung karbon, kecuali karbida, karbonat, dan oksida karbon.

MODUL SENYAWA KARBON ( Alkohol dan Eter )

Materi Penunjang Media Pembelajaran Kimia Organik SMA ALKENA

Senyawa yang hanya tersusun oleh karbon dan hidrogen Banyak terdapat di alam (Contoh : gas alam, minyak bumi) Dibagi menjadi 3 yaitu : 1.

LKS HIDROKARBON. Nama : Kelas/No.Abs :

BAB 17 ALKOHOL DAN FENOL

Bab 12 Pengenalan Kimia Organik

Kimia Organik 1. Pertemuan ke 4 Indah Solihah

Senyawa Hidrokarbon. Linda Windia Sundarti

Alkena dan Alkuna. Pertemuan 4

SENYAWA TURUNAN ALKANA. Alkohol - Eter, Aldehid - Keton, Asam Karboksilat - Ester

ALKANA 04/03/2013. Sifat-sifat fisik alkana. Alkana : 1. Oksidasi dan pembakaran

Kimia Dasar II / Kimia Organik. Shinta Rosalia D. (SRD) Angga Dheta S. (ADS) Sudarma Dita W. (SDW) Nur Lailatul R. (NLR) Feronika Heppy S (FHS)

GUGUS FUNGSI, TATA NAMA, SIFAT, DAN SINTESIS SEDERHANA SENYAWA HIDROKARBON

kimia K-13 HIDROKARBON II K e l a s A. Alkena Tujuan Pembelajaran

KIMIA HIDROKARBON GUGUS FUNGSI

Sifat fisika: mirip dengan alkana dengan jumlah atom C sama

Gugus Fungsi Senyawa Karbon

BAB I PENDAHULUAN. Dari uraian latar belakang diatas dirumuskan permasalahan sebagai berikut:

KIMIA ORGANIK. = Kimia Senyawa Karbon. Kajian Struktur, Sifat, & Reaksi. Ikatan Kovalen : Rumus Kimia : CH 3 C : H = 1 : 3

Struktur Aldehid. Tatanama Aldehida. a. IUPAC Nama aldehida dinerikan dengan mengganti akhiran a pada nama alkana dengan al.

Senyawa Halogen Organik (organohalogen) Tim Dosen Kimia FTP - UB

KIMIA. Sesi HIDROKARBON (BAGIAN II) A. ALKANON (KETON) a. Tata Nama Alkanon

Secara umum terdapat 4 tipe reaksi kimia organik: 1. Reaksi substitusi (Penggantian)

ALKENA & ALKUNA. Prof. Dr. Jumina Robby Noor Cahyono, S.Si., M.Sc.

Alkena. KO 1 pertemuan III. Indah Solihah

SENYAWA KARBON. Indriana Lestari

Bab IV Hasil dan Pembahasan

kimia HIDROKARBON III DAN REVIEW Tujuan Pembelajaran

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA BAHAN AJAR KIMIA DASAR BAB VII KIMIA ORGANIK

ASAM KARBOKSILAT. Deskripsi: Struktur, tata nama, penggolongan dan manfaat asam karboksilat

Atom unsur karbon dengan nomor atom Z = 6 terletak pada golongan IVA dan periode-2 konfigurasi elektronnya 1s 2 2s 2 2p 2.

RINGKASAN MATERI DAN LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS) TATA NAMA SENYAWA HIDROKARBON (ALKANA, ALKENA, DAN ALKUNA)

HIDROKARBON A. PENGERTIAN SENYAWA KARBON B. HIDROKARBON

BAB 9 HIDROKARBON. Gambar 9.1 Asam askorbat Sumber: Kimia Dasar Konsep-konsep Inti

Soal-Soal. Bab 14. Latihan. Kimia Karbon II: Gugus Fungsi. Alkohol dan Eter. 1. Rumus struktur alkohol ditunjukkan oleh. (A) C 2

Chapter 20 ASAM KARBOKSILAT

Pengenalan Kimia Organik

Setelah mengikuti kuliah pokok bahasan Alkana, mahasiswa memahami dan menjelaskan struktur, sifat fisis, kegunaan, dan reaksi-reaksi yang dapat

BAB II ALKANA DAN SIKLOALKANA

Tim Dosen Kimia FTP - UB

MKA PROSES KIMIA. Sri Wahyu Murni Prodi Teknik Kimia FTI UPN Veteran Yogyakarta

2. Substitusi dengan kelompok halogen OH. Halogen gugus-oh diganti dengan menggunakan pereaksi atau PCl5 PCL3:

ALKOHOL / ALKANOL. Contoh pemberian nama IUPAC. 2 Butanol. a. CH 3 CH 2 CH CH 3 OH. Alkohol/Alkanol dan Eter/Alkoksi Alkana by Anton B.H.

ALKENA DAN ALKUNA. By Dra. Nurul Hidajati M.Si

STANDART KOMPETENSI INDIKATOR MATERI EVALUASI DAFTAR PUSTAKA

Aldehid dan Keton. Sulistyani, M.Si

μ =1,18 D 1,8D 1,78D 1,64D BAB IV ALKIL HALIDA Reaksi Substitusi dan Eliminasi Ikatannya:

bemffums.blogspot.com

ALDEHID DAN KETON. Putri Anjarsari, S.Si., M.Pd

LATIHAN ULANGAN KIMIA : HIDROKARBON KELAS X

OAL TES SEMESTER II. I. Pilihlah huruf a, b, c, d, atau e pada jawaban yang tepat!

Materi Penunjang Media Pembelajaran Kimia Organik SMA ALKANA

YAYASAN BINA SEJAHTERA SMK BINA SEJAHTERA 2 BOGOR Jl. Ledeng Sindangsari No. 05 Bogor Jl. Radar baru no. 08 Bogor ULANGAN SEMESTER GANJIL

Addres: Fb: Khayasar ALKANA. Rumus umum alkana: C n H 2n + 2. R (alkil) = C n H 2n + 1

MODUL HIDROKARBON. CO 2 (g) + Ca ( OH ) 2 CaCO 3 (s) + H 2 O

KIMIA. Sesi. Hidrokarbon (Bagian III) A. REAKSI-REAKSI SENYAWA KARBON. a. Adisi

AMINA. Klasifikasi 19/04/2013

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

GOLONGAN DAN TATANAMA SENYAWA ORGANIK. Zainal

BAB I HIDROKARBON. Standar Kompetensi Memahami sifat sifat senyawa organik atas dasar gugus fungsi dan senyawa makro molekul.

TUGAS KELOMPOK BAB TERAKHIR KIMIA MENGENAI ALKANA. kelompok II x5

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER 2 KIMIA KELAS X (SEPULUH) TP. 2008/2009

PENGANTAR. Kekhasan atom Karbon Perbedaan Rantai Karbon Perbedaan Atom Karbon. Hidrokarbon EVALUASI PENUTUP. Created By EXIT

Gugus Fungsi. alkohol. Rumus struktur

Pengantar KO2 (Kimia Organik Gugus Fungsi)

Serangan elektrofil pada posisi orto

SIFAT KIMIA DAN FISIK SENYAWA HIDROKARBON

SINTESIS SENYAWA BIBENZIL DARI BAHAN AWAL VANILIN MELALUI REAKSI WITTIG DAN HIDROGENASI KATALITIK

BAB I PENDAHULUAN O H O-CH 2 -CH=CH 2 CH 2 CH=CH 2

LAPORAN PRAKTIKUM SINTESIS SENYAWA ORGANIK : Reaksi Pembuatan Alkena dengan Dehidrasi Alkohol

1. Salah satu faktor yang menyebabkan senyawa karbon banyak jumlahnya adalah...

BAB 8 ALKUNA. Bagian Kimia Organik Departemen Kimia FMIPA IPB. Slaid kuliah Kimia Organik I untuk mhs S1 Kimia semester 3.

PENGGOLONGAN SENYAWA ORGANIK DAN DASAR-DASAR REAKSI ORGANIK

1. Pendahuluan 2. Intermediate reaktif 3. Nukleofil and elektrofil 4. Tipe reaksi 5. Ions versus radicals

DAFTAR ISI LEMBAR PERNYATAAN... ABSTRAK KATA PENGANTAR. UCAPAN TERIMA KASIH... DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN..

ALKOHOL. Struktur, Tatanama dan Sintesis Alkohol

RANCANGAN PEMBELAJARAN KBK

ALKIL HALIDA. Oleh : Dr. Yahdiana Harahap, MS

MAKALAH PRAKTIKUM KIMIA DASAR REAKSI-REAKSI ALKOHOL DAN FENOL

Halogenalkana. Pertemuan 2

MODUL KIMIA SMA IPA Kelas 12

(2) kekuatan ikatan yang dibentuk untuk karbon;

SAP DAN SILABI KIMIA ORGANIK PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN UNIVERSITAS PASUNDAN

K13 Revisi Antiremed Kelas 11 Kimia

Transkripsi:

Eter dan Epoksida Bagian Kimia Organik Departemen Kimia FMIPA IPB Eter yang paling banyak penggunaan nya ialah dietil eter, anisol, dan THF Apa kegunaan / aplikasi ketiganya? Tiol (R-S-R) dan sulfida (R-S-H) adalah analog eter 1

18.1 Tata Nama (dan Penggolongan) ETER rantai induk alkana (atom C lebih banyak) R OR' cabang alkoksi (atom C lebih sedikit) Nama IUPAC: alkoksialkana Nama trivial: nama kedua gugus alkil (urut abjad Inggris) + eter. Latihan 1: Tuliskan nama IUPAC untuk senyawa berikut a) d) b) e) c) f) 2

Bandingkan titik didih eter dengan alkana, mana yang Td nya lebih besar? Mengapa? 18.2 Pembuatan Eter Pembuatan dietil eter dan eter simetris lain dalam industri Apakah alkohol sekunder dan tersier bisa menghasilkan eter? 3

18.2a Sintesis Eter Williamson Mengapa jika RX nya tersier, hasilnya alkena? 18.2b Alkoksimerkurasi Alkena Mekanisme alkoksimerkurasi serupa dengan reaksi hidroksimerkurasi pada bab alkena Apakah semua alkohol bisa bereaksi? 4

Latihan 2: 1. Bagaimana menyintesis eter berikut menggunakan sintesis eter Williamson a) Metil propil eter c) anisol b) Benzil isopropil eter d) Etil 2,2-dimetilpropil eter 2. Bagaimana menyintesis eter berikut? Metode apa yang digunakan? a) Butil sikloheksil eter c) benzil etil eter b) sec-butil tert-butil eter d) THF 3. Urutkan kenaikan reaktivitas halida berikut dalam sintesis eter Williamson : a. Bromoetana, 2-bromopropana, bromobenzena b. Kloroetana, bromoetana, 1-iodopropena 18.3 Reaksi Eter 18.3a Pemutusan dengan Asam Asam yang bisa digunakan hanya HBr dan HI 5

Eter dengan gugus alkil primer atau sekunder menjalani mekanisme S N 2 Eter dengan gugus tersier, benzilik dan alilik menjalani mekanisme S N 1 atau E1 18.3b Penataan Ulang Claisen Spesifik untuk alil aril eter (CH 2 =CH-CH 2 -O-Ar) dan alil vinil eter (CH 2 =CH-CH 2 -O-CH 2 =CH 2 ) 6

Mekanisme nya menyerupai reaksi Diels-Alder, melalui mekanisme perisiklik Latihan 3: 1. Prediksi produk reaksi berikut : 2. Tuliskan mekanisme reaksi antara sikloheksil tert-butil eter untuk menghasilkan sikloheksanol dan 2-metilpropena! 3. Apa produk dari penataan ulang Claisen 2-butenil fenil eter? 7

18.4 ETER SIKLIK (EPOKSIDA/OKSIRANA) Tata Nama (dan Penggolongan) O Nama IUPAC: nama cabang (no. 1 di atom O) + oksirana Nama trivial: nama analog alkenanya + oksida. CH 2 CH 2 O oksirana etilena oksida CH 2 CH CH 3 O metiloksirana propilena oksida H 2 3 CH 3 C C H 3 C H O 1 trans-2,3-dimetiloksirana trans-2-butena oksida 18.5 Pembuatan epoksida Lazim disintesis dengan epoksidasi alkena dengan asam peroksi organik (perasam). Mekanisme lainnya melalui halohidrin 8

18.5 Reaksi epoksida Epoksida mudah mengalami pembukaan-cincin: 9

Cincin epoksida juga dapat mengalami pembukaan dengan adanya basa dan nukleofili. 10

Latihan 4: 1. Prediksi produk reaksi berikut : 2. Prediksi produk reaksi berikut : 11

18.6 Eter Mahkota Penamaan : x-crown-y x = jumlah atom dalam siklik y = jumlah atom O Kekhasan dari eter mahkota adalah kemampuannya dalam mengkelat kation logam di pusat eter mahkota 18.7 Tiol dan Sulfida Tiol / merkaptan Penamaan : alkanatiol Jika SH sebagai substituen disebut sebagai merkapto etanatiol sikloheksanatiol Asam m-merkaptobenzoat Bagaimana keasaman tiol? Apakah tiol bisa larut dalam air? 12

Pembuatan Tiol Reaksi di atas tidak efektif karena sering terjadi reaksi S N 2 kedua dengan RX menghasilkan produk samping sulfida (R-S-R) Solusinya, digunakan tiourea sebagai nukleofili Tiol dapat dioksidasi menjadi disulfida (RSSR ), reaksi bersifat reversible Konversi tiol-disulfida adalah kunci beberapa proses biologis 13

Sulfida Nama IUPAC: alkiltioalkana Nama trivial: alkil alkil sulfida Dimetil sulfida Metil fenil sulfida 3-(metiltio)sikloheksena Pembuatan Sulfida Reaksi Sulfida Senyawa sulfur lebih nukleofili dibanding oksigen Reaksi substitusi tersebut banyak terjadi pada sistem biologis 14

Berbeda dengan eter, sulfida mudah dioksidasi Latihan 5: 1. Berika nama pada senyawa berikut : 2. Bagaimana menyintesis senyawa 2-buten-1-tiol dari : a. Metil 2-butenoat b. 1,3-butadiena 15