BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Awal kesuksesan Samsung di dunia smartphone dimulai pada 27 April

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. menjadi sampel dalam penelitian mengenai pengaruh harga, kualitas produk, citra merek

BAB IV. HASIL dan PEMBAHASAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Deskripsi Pengumpulan Data Penelitian. Yamaha SS Cabang Kedungmundu Semarang. Kuesioner dibagikan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Online shop atau Toko online adalah sebuah toko yang menjual barang-barang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. (remaja). Instagram sekarang banyak sekali bermunculan akun-akun yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. membuktikan diri sebagai Bimbingan belajar terbaik dan terbesar di Indonesia.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. didirikan oleh Bapak Yoce Pateda pada bulan Mei tahun 2008 yang beralamat di

: Rianto Effendi NPM : Jurusan : Manajemen Dosen Pembimbing: Dr. Adi Kuswanto, MBA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Objek Perkebunan Teh Kaligua merupakan kawasan wisata agro dataran

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. reliabel dan valid sehingga kesimpulan dari hasil penelitian tidak menyimpang dan tidak

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif verifikatif yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. tempat hiburan yang dinamakan QYU-QYU Karaoke ini terbentuk berkat

BAB V ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. pada saat penelitian berlangsung. Terdapat 3 karakteristik responden yang. Tabel 5.1

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN ALAM WISATA RESTO. Ahmad Mustakim

BAB IV HASIL PENELITIAN. diperoleh dari kuesioner diolah menggunakan program SSPS 19 dengan kriteria

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Gambaran Umum Obyek dan Subyek Penelitian

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PEMBAHASAN. PT. Heinz ABC Indonesia (Heinz ABC) adalah salah satu anak perusahaan dari H.J. Heinz

ANALISIS FAKTOR YANG MEMENGARUHI MAHASISWA MEMILIH UNIVERSITAS GUNADARMA

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. dalam bidang industri manufaktur yang memproduksi furniture. Perusahaan ini

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. diperoleh dari penyebaran kuesioner pada konsumen.

Nama : Eva Astri Arwina NPM : Kelas : 3EA03

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. pengaruhnya terhadap volume penjualan online shop busana muslim pada Shafira

Annisa Resti Darmawanti 3EA

ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK, HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE SAMSUNG

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN. per bulan. Dengan demikian diharapkan dapat mengetahui gambaran yang

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. CKD (complete knock down). Tipe sepeda motor yang pertama kali diproduksi Honda

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DIBUTIK VIOALE

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Responden dari penelitian ini adalah mahasiswa STAIN Pekalongan

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Iphone di Kalangan Mahasiswa Universitas Gunadarma

Zakiah Jamal /4EA03 Manajemen

memberikan kepuasan konsumen jangka panjang.

Pengaruh Harga dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Rumah pada PT. The Green Orchid Park

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. transaksi untuk pembelian fashion muslim melalui e-commerce, maka akan. Tabel 4.1 Data responden berdasarkan gender

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HANDPONE SAMSUNG (STUDY KASUS MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA)

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. berada di meruya selatan. dengan total 100 kuesioner yang diantarkan langsung

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN ( Studi Kasus Alfamart Pasir Putih Sawangan Depok ) SITI AMINAH

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. seluruh UKM di Kabupaten Bantul yang telah terdaftar dalam Direktori

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Gambaran umum Objek/Subjek Penelitian. Bukalapak merupakan salah satu pasar online terkemuka di Indonesia.

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Gambaran Umum Objek dan Subjek Penelitian

Eka Dentya Nursita Sari EA19

Nama : Marissa Marla Matulandi NPM : Kelas : 3EA01

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. 4.1 Karakteristik Responden Penelitian. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan melalui penyebaran kuesioner

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Gambaran Umum Objek/Subjek Penelitian

BAB 4. Analisis Data dan Penyajian. korelasional, dimana penelitian yang dilakukan untuk menguji hubungan antara

Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Rumah Makan Ayam Bakar Kia-Kila

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISA DATA. subyek penelitian. Subyek penelitian ini adalah konsumen yang pernah

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGARUH MOTIVASI DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT PEGADAIAN (PERSERO) CABANG CIBINONG

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA. Pada gambaran subyek penelitian akan di jelaskan hal-hal yang akan menguraikan

PENGARUH KONDISI KERJA DAN PROGRAM PELAYANAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN AIR MINERAL CLIF KOTA DEPOK

Lampiran 1. Kuesioner Penelitian

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

ANALISIS PENGARUH PRODUK, HARGA, PROMOSI DAN TEMPAT TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN RESTORAN RICHEESE FACTORY CABANG DEPOK KELAPA DUA

BAB IV HASIL PENELITIAN. Dari 83 orang orang responden yang menjadi sampel dalam penelitian ini, dilakukan

PENGARUH KUALITAS PRODUK, TEMPAT, DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DIMSUM GALAXY SATRIO

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN. Cabang Pekalongan yang berjumlah nasabah. Dengan

5. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis dan pengolahan data pada penelitian tentang Faktor-

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Sejarah Berdirinya PT. PLN (PERSERO) Indonesia

Jumlah Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini menggunakan 125 responden untuk menjelaskan pengaruh

: Intan Larasati NPM : Jurusan : Manajemen /S1 Pembimbing : Dr. Adi Kuswanto

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Dr.Tjitrowardojo Purworejo didirikan pertama kali pada tahun 1915 dengan nama Zenden.

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian ini adalah pada produk smartphone Sony Xperia.

BAB V ANALISA. Pada penelitian yang dilakukan di restoran Nasi Uduk Kebon Kacang Hj.

BAB IV ANALISIS HASIL PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. kepada 80 responden yang ada di Bank Sinarmas KCP Tanah Abang.

BAB IV HASIL dan PEMBAHASAN. buah. Dari 105 kuesioner yang dikirimkan kepada seluruh

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional, Lingkungan Kerja, Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Asuransi Astra Buana Garda Oto

BAB 4 HASIL PENELITIAN. yang terdapat pada kuesioner yang disebar. Peneliti menyebarkan kuesioner kebeberapa

KUESIONER PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA TOKO BUKU GRAMEDIA SANTIKA DYANDRA MEDAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Daerah Istimewa Yogyakarta dikenal sebagai kota pelajar diukur

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. Dari 62 kuesioner yang telah diambil dan diolah, maka terdapat data-data

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN Pengelompokan Responden Berdasarkan Usia. Salam Sari dapat dilihat pada tabel 3.1 adalah sebagai berikut :

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Blackberry pertama kali diperkenalkan pada tahun 1999 oleh sebuah

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. kelamin dan menggunakan bank syariah serta jawaban katagoris jawaban. Tabel 4.1 Jenis kelamin responden

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. menguraikan sejauh mana kualitas website mempengaruhi kepuasan pengguna.

BAB III ANALISIS DAN INTERPRETASI DATA

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB I V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Gambaran Umum Amarta Multi Corporation. bagi industri. Berdiri di Yogyakarta sejak tahun 2004.

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN. Untuk memperoleh data dalam pengujian ini, penulis telah membagikan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK DAN MATERIALISME TERHADAP LOYALITAS MEREK PENGGUNA IPHONE. : Septiani Dewi NPM :

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

PENGARUH PERSEPSI SEKURITI, PERSEPSI PRIVASI, PERSEPSI INTEGRITAS, PERSEPSI KOMPETENSI TERHADAP KEPERCAYAAN PELANGGAN DALAM BELANJA ONLINE

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA ACE HARDWARE DI MARGO CITY DEPOK

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Organisasi Tata Kerja Sekretariat Kabupaten Kutai Timur

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Diskripsi Responden Responden dalam penelitian ini adalah pengguna produk smartphone Sony Xperia di DIY.Spesifikasi pengguna produk dalam penelitian ini adalah responden yang sudah pernah mengambil keputusan pembelian pada produk smartphone Sony Xperia Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari hasil penyebaran kuesioner kepada konsumen yang berada di DIY.Kuesioner yang disebar sebanyak 100 kuesioner.kuesioner dibagikan sendiri oleh peneliti dan diisi oleh responden saat itu juga.setelah selesai diisi peneliti melakukan pengecekan kelengkapan jawaban responden, apabila ada kuesioner yang belum terisi responden diminta untuk melengkapinya sehingga kuesioner terisi semua dan seluruhnya dapat digunakan untuk data penelitian. Dari 100 kuesioner yang dibagikan kepada responden sebanyak 100 kuesioner kembali semua dan mampu memenuhi kriteria sampel dalam penelitian. Responden diklasifikasikan berdasarkan karakteristik usia, jenis kelamin, pekerjaan, penghasilan dan type produk yang digunakan. Deskripsi responden dalam penelitian ini disajikan pada Tabel 4.1 berikut: 37

38 Usia Tabel 4.1. Deskripsi Responden Dasar Klasifikasi Sub Klasifikasi Jumlah Prosentase < 20 tahun 21 30 tahun 31 40 tahun > 41 tahun Jenis Kelamin Laki-laki Perempuan Pekerjaan Pelajar/mahasiswa PNS Karyawan swasta Wiraswasta Lain-lain Penghasilan < Rp 2.000.000 Rp 2.000.001 Rp 3.000.000 Rp 3.000.001 Rp 4.000.000 > Rp 4.000.001 Type Xperia Xperia L Xperia M /M2 Xperia E Xperia Miro (ST23i) Xperia Z /Z Ultra /Z One /Z2 Xperia C3 Sumber: Data primer diolah dalam lampiran 3 Tabel 4.1 menunjukkan bahwa usia responden kebanyakan adalah 21-30 tahun sebesar 64%. Responden yang berjenis kelamin laki-laki jumlahnya lebih banyak dibandingkan perempuan, yaitu sebesar 61%.Pekerjaan responden sebagian besar adalah pelajar/mahasiswa sebesar 33%. Prosentase terbesar dari penghasilan responden adalah < Rp 2.000.000 sebesar 61% dan untuk type produk Sony Xperia yang paling banyak digunakan adalah Sony Xperia Miro dengan prosentase sebesar 23%. 12 64 18 6 61 39 33 9 27 24 7 61 20 12 7 21 21 12 23 21 2 12,0 64,0 18,0 6,0 61,0 39,0 33,0 9,0 27,0 24,0 7,0 61,0 20,0 12,0 7,0 21,0 21,0 12,0 23,0 21,0 2,0

39 B. Uji Kualitas Instrumen 1. Uji itas Uji validitas dalam penelitian ini menggunakan teknik korelasi Product Moment. Item pertanyaan dinyatakan valid apabila dari hasil uji diperoleh nilai korelasi antara skor butir dengan skor total signifikan pada tingkat 5%. Tabel 4.2 Uji itas Variabel Butir Sig Keterangan 1 Produk 2 3 4 Harga Promosi Distribusi Keputusan pembelian 1 2 3 1 2 3 4 1 2 3 1 2 3 4 5 Sumber: Hasil analisis data diolah dalam lampiran 4 Tabel 4.2 menunjukkan nilai signifikansi yang diperoleh pada masingmasing butir pertanyaan variabel produk, harga, promosi, distribusi dan

40 keputusan pembelian lebih kecil dari 0,05. Hal ini berarti seluruh butir pertanyaan pada kelima variabel yang digunakan dalam penelitian adalah valid. 2. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas dalam penelitian ini menggunakan teknik Cronbach s Alpha, suatu instrumen dikatakan reliabel atau andal apabila nilai koefisien Cronbach s Alpha sama dengan atau lebih besar dari 0,6. Hasil uji reliabilitas dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut: Tabel 4.3. Hasil Uji Reliabilitas Variabel Cronbach salpha Keterangan Produk Harga Promosi Disribusi Keputusan pembelian 0,861 0,737 0,800 0,641 0,928 Sumber: Data primer diolah dalam lampiran 5 Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Hasil pengujian reliabilitas pada Tabel 4.3 menunjukkan nilai Cronbach salpha pada variabel produk sebesar 0,861; harga sebesar 0,737; promosi sebesar 0,800; distribusi sebesar 0,641 dan variabel keputusan pembelian sebesar 0,928 masing-masing lebih besar dari 0,6 maka dapat disimpulkan bahwa keseluruhan instrument yang dipakai dalam variabel adalah handal.

41 C. Uji Hipotesis dan Analisis Data Uji hipotesis dalam penelitian ini digunakan analisis regresi berganda untuk menguji pengaruh variabel bebas produk (X1), harga (X2), promosi (X3) dan distribusi (X4) terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia (Y). 1. Analisis Regresi Berganda Hasil perhitungan dengan program SPSS 15.00 diperoleh nilai koefisien regresi sebagai berikut: Tabel 4.4. Hasil Perhitungan Koefisien Regresi Standardized Variabel Penjelas Coefficients t Sig Beta Produk (X1) 0,301 3,137,002 Harga (X2) 0,183 2,035,045 Promosi (X3) 0,241 2,669,009 Distribusi (X4) 0,178 2,125,036 Sumber: Hasil olah data dalam lampiran 6 Berdasarkan tabel 4.4, maka dapat dibuat persamaan regresi berganda sebagai berikut: a. Variabel produk memiliki koefisien regresi sebesar 0,301, berarti produk searah dengan keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Jadi semakin baik produk maka keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia juga akan semakin meningkat.

42 b. Variabel harga memiliki koefisien regresi sebesar 0,183, berarti harga searah dengan keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Sehingga semakin sesuai harga maka keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia juga akan semakin meningkat. c. Koefisien regresi variabel promosi sebesar 0,241, berarti promosi searah dengan keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Sehingga semakin baik promosi yang dilakukan perusahaan maka keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia juga akan semakin meningkat. d. Variabel distribusi memiliki koefisien regresi sebesar 0,178, berarti distribusi searah dengan keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Sehingga semakin baik distribusi yang dilakukan perusahaan maka keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia juga akan semakin meningkat. 2. Uji F (F test) Uji F dilakukan untuk menguji hipotesis pertama yaitu melihat signifikansi dari pengaruh produk (X1), harga (X2), promosi (X3) dan distribusi (X4) secara bersama-sama terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia (Y).

43 Tabel 4.6. Hasil Uji F F hitung Sig 21,596 Sumber: Hasil olah data dalam lampiran 6. Hasil pengujian pada Tabel 4.6 diperoleh nilai signifikansi sebesar < α (0,05), artinya produk, harga, promosi dan distribusi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia.Hipotesis 1 diterima/terbukti. 3. Uji t (t test) Uji t dilakukan untuk menguji hipotesis ke dua hingga ke lima, yaitu mengetahui signifikansi pengaruh produk (X1), harga (X2), promosi (X3) dan distribusi (X4) terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia (Y). Hasil pengujian t test disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.5. Hasil Uji t test Variabel Penjelas t Sig Keterangan Produk (X1) 3,137 0,002 Signifikan Harga (X2) 2,035 0,045 Signifikan Promosi (X3) 2,669 0,009 Signifikan Distribusi (X4) 2,125 0,036 Signifikan Sumber: Hasil olah data dalam lampiran 6

44 a. Pengujian terhadap produk (X1) Hasil pengujian pada Tabel 4.5 diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,002 < α (0,05), artinya produk berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Hipotesis 2 diterima/terbukti. b. Pengujian terhadap harga (X2) Hasil pengujian pada Tabel 4.5 diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,045 < α (0,05), artinya harga berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Hipotesis 3 diterima/terbukti. c. Pengujian terhadap promosi (X3) Hasil pengujian pada Tabel 4.5 diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,009 < α (0,05), artinya promosi berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Hipotesis 4 diterima/terbukti. d. Pengujian terhadap distribusi (X4) Hasil pengujian pada Tabel 4.5 diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,036 < α (0,05), artinya distribusi berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Hipotesis 5 diterima/terbukti.

45 4. Analisis Koefisien Determinasi Koefisien determinasi (Adjusted R square) berguna untuk mengukur kemampuan model dalam menerangkan variabel dependent. Hasil perhitungan koefisien determinasi dengan bantuan program SPSS 15.0 disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.7. Hasil Perhitungan Koefisien Determinasi (R 2 ) Model 1 R 0,690 R square 0,476 Adjusted R square 0,454 Std Error of the estimate 0,54047 Sumber: Hasil olah data dalam lampiran 6 Nilai adjusted R square sebesar 0,454 menunjukkan produk, harga, promosi dan distribusi mampu menjelaskan variasi keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia sebesar 45,4%. Sedangkan sisanya sebesar 54,6% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model. D. Pembahasan Hasil pengujian hipotesis pertama secara simultan menujukan bahwa bauran pemasaran yang meliputi atribut produk, harga, promosi, dan saluran distribusi

46 berpengaruh secara simultan terhadap keputusan konsumen dalam membeli produk Sony Xperia.Bauran pemasaran dan keputusan konsumen berkaitan sangat erat.bauran pemasaran memberikan suatu dorongan kepada konsumen untuk menjalin ikatan hubungan yang kuat dengan perusahaan dan dalam jangka panjang ikatan seperti ini memungkinkan perusahaan untuk memahami dengan seksama harapan konsumen serta kebutuhan mereka dengan demikian perusahaan dapat meningkatkan keputusan pelanggan dimana perusahaan memaksimumkan pengalaman yang menyenangkan dan meminimumkan atau meniadakan pengalaman konsumen yang kurang menyenangkan.pada gilirannya kepuasan konsumen dapat menciptakan kesetiaan atau loyalitas pelanggan kepada perusahaan.hasil penelitian ini sesuai dengan Hariadi (2013) yang menunjukkan produk, harga, promosi, dan distribusi secara bersama-sama terhadap keputusan konsumen membeli proyektor microvision. Demikian juga dengan penelitian Susanto (2013) yang menunjukkan variabel harga, produk, promosi, dan distribusi secara bersama - sama terdapat pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Penelitian Komalasari (2011) juga menunjukkan secara simultan bauran pemasaran yaitu produk, harga, distribusi/ tempat dan promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian produk handphone Nokia Eseries. Hasil pengujian hipotesis kedua menunjukkan bahwa produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Jika produk smartphone Sony Xperia memiliki nilai

47 yang baik serta dapat menyelesaikan permasalahan yang dihadapi konsumen maka hal ini dapat memperkuat kepercayaan konsumen terhadap suatu produk. Produk merupakan inti dari sebuah perusahaan dimana produk memiliki peran penting dalam menentukan apakah konsumen akan memutuskan untuk membelinya. Konsumen akan menilai produk yang ditawarkan dengan melihat kualitas, merk, desain, dan kinerja produk. Produk smartphone Sony Xperia yang mempunyai kualitas dan ciri khas tersendiri di benak konsumen akan menambah minat beli di benak konsumen. Hasil penelitian ini sesuai dengan Susanto (2013) yang menunjukkan produk berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen pengguna laptop merk HP. Hasil pengujian hipotesis ketiga menunjukkan bahwa harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Hal ini menunjukkan semakin bagus strategi harga yang diberikan pada produk smartphone Sony Xperiaakan membuat konsumen tertarik untuk membelinya maka hal ini dapat memperkuat kepercayaan konsumen pada harga yang diberikan terhadap suatu produk. Harga merupakan hal yang diperhatikan konsumen saat melakukan pembelian.sebagian konsumen bahkan mengidentifikasikan harga dengan nilai.pertimbangan konsumen untuk membeli produk smartphone Sony Xperiadidasarkan pada kemampuan daya beli konsumen itu sendiri dibandingkan dengan harga yang telah ditetapkan produsen smartphone Sony Xperia.Jika harga cocok dan mendekati daya beli maka

48 konsumen akan terdorong untuk segera melakukan pembelian. Hasil penelitian ini sesuai dengan Komalasari (2011), bahwa variabel harga berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian. Hasil pengujian hipotesis keempat menunjukkan bahwa promosi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia. Semakin gencar produsen produk smartphone Sony Xperia dalam melakukan kegiatan promosi akan membuat konsumen dapat dipengaruhi dan tertarik untuk membelinya. Promosi adalah suatu yang digunakan untuk menawarkan sebuah produk atau jasa. Promosi juga dapat dilakukan untuk memberikan informasi mengenai produk atau jasa yang akan ditawarkan kepada konsumen. Semakin menariknya promosi yang diberikan produk smartphone Sony Xperia maka akan semakin tinggi pula keputusan konsumen untuk membeli produk tersebut. Hasil penelitian ini sesuai dengan Hariadi (2013) yang menunjukkan bahwa promosi berpengaruh dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Hasil pengujian hipotesis kelima menunjukkan bahwa distribusi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen produk smartphone Sony Xperia.Distribusi/tempat sangat berpengaruh dalam proses pengambilan keputusan konsumen untuk membeli suatu produk, karena distribusi/ tempat dapat menjadi perhitungan bagi konsumen untuk mengunjungi distribusi/ tempat penjualan produk tersebut atau tidak. Pelanggan atau calon

48 konsumen produk smartphone Sony Xperiaakan memperhitungkan jauhdekat serta mudah tidaknya lokasi penjualan produk smartphone Sony Xperia untuk dicapai. Karena jika lokasi yang akan dituju itu jauh atau tidak mudah untuk dijangkau, akan menyulitkan calon konsumen. Jadi semakin strategis lokasi penjualan produk smartphone Sony Xperiaakan semakin menarik konsumen untuk membeli produk. Hasil penelitian ini sesuai dengan Komalasari (2011) yang menunjukkan bahwa distribusi berpengaruh positif yang signifikan terhadap keputusan pembelian. Dari kempat variabel produk, harga, promosi dan distribusi diketahui paling besar pengaruhnya terhadap keputusan pembelian produk smartphone Sony Xperia di DIY adalah produk. Hal ini dapat di lihat dari standar koefisien pada tabel 4.4 yang mempunyai nilai standar koefisien paling besar yakni 0,301 lebih besar dari variabel lainnya. Dominan pengaruh ini disebabkan karena konsumen dalam membuat keputusan lebih memilih apa yang ada pada produk tersebut seperti desian, isi, kualitas dan pertimbangan-pertimbangan lainnya.