RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PRA SIKLUS

dokumen-dokumen yang mirip
ANATOMI KEAMANAN NASIONAL

MAKALAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BELA NEGARA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. negara. Pendidikan nasional bertujuan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa dan

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA

BAB I PENDAHULUAN. keadilan sosial. Didalamnya sekaligus terkandung makna tugas-pekerjaan yang harus

Program Bela Negara Sebagai Perwujudan Hak Dan Kewajiban Warga Negara. Dalam Penyelenggaraan Pertahanan Negara. Oleh: Zaqiu Rahman *

KONSEPSI DAN IMPLEMENTASI SISHANKAMRATA SEBAGAI SISTEM PERTAHANAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN SKRIPSI.

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

bentuk usaha pembelaan negara meliputi:

KOL. INF. KETUT BUDIASTAWA, S.SOS, MSI

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR Pengetahuan. ditujukan oleh para pendiri negara. dasar negara. Ketrampilan

KISI KISI SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER 1

Bab 1 Pendahuluan 1. Latar Belakang

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

BAB I PENDAHULUAN. wilayahnya dan berbatasan langsung dengan beberapa negara lain. Sudah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

RANCANGAN UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR... TAHUN... TENTANG KOMPONEN PENDUKUNG PERTAHANAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

NOMOR 20 TAHUN 1982 TENTANG KETENTUAN-KETENTUAN POKOK PERTAHANAN KEMANAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Untuk turut menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia diperlukan sikapsikap:

UKBM PPKN-1.2/2.2/3.2/4.2/1/2

Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) KEWARGANEGARAAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Pada pembahasan sebelumnya telah dijelaskan bahwa negara Indonesia adalah negara kepulauan. Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki wilayah laut

1.1 Menghargai perilaku beriman dan 1. Menunjukkan perilaku beriman dan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Deskripsi Kondisi Awal

PENJELASAN ATAS UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA

Lampiran 1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER. MATA PELAJARAN : PKn KELAS/SEMESTER : IX / Ganjil HARI / TANGGAL : / JAM : NAMA / NO. ABSEN :

B A B XII HAK DAN KEWAJIBAN NEGARA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

RPP PKn Kelas 5 Semester I Tahun 2009/2010 SDN 1 Pagerpelah 1

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

SURAT PERNYATAAN. : Pernyataan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Kepada Yth. Kaprogdi PSKGJ-S1 PGSD UKSW Salatiga Di Salatiga

MAKALAH PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

Pembelaan Negara. Bab. Di unduh dari : Bukupaket.com

SILABUS PEMBELAJARAN

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( R P P )

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah. Sedangkan waktu penelitian dilaksanakan

PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA BESERTA PENJELASANNYA

NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 3 TAHUN 2002 TENTANG PERTAHANAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

Assalamu alaikum Warrahmatullah Wa Barakatuh

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ROUND TABLE DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN SISWA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

III. METODE PENELITIAN. Lampung pada semester genap tahun pelajaran 2012/2013. Kelas yang dijadikan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian Tindakan Kelas (classroom action research/ptk). Menurut Masnur Muslich (2009:12), karakteristik PTK yaitu:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. membuat negera kita aman, bahkan sampai saat ini ancaman dan gangguan

NASKAH PUBLIKASI Untuk memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PEMAHAMAN SISTEM PEMERINTAHAN PUSAT MELALUI METODE DISKUSI DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL. Sumarni

PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN METODE COURSE REVIEW HORAY (CRH) UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA

Oleh : Uci Sanusi, SH., MH

PANDUAN MAHASISWA BELA NEGARA

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) I. Nama Sekolah : SDN Gumawang 01. Kelas / Semester : IV / 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (R P P) (Siklus I)

UU 27/1997, MOBILISASI DAN DEMOBILISASI. Oleh: PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA. Nomor: 27 TAHUN 1997 (27/1997) Tanggal: 3 OKTOBER 1997 (JAKARTA)

: SMP Muhammadiyah Kasihan Bantul Mata Pelajaran : PPKn Kelas/ Semester : VII / 1

NOMOR 56 TAHUN 1999 TENTANG RAKYAT TERLATIH

PROSES PENYIDIKAN TINDAK PIDANA PENYALAHGUNAAN SENJATA API OLEH ANGGOTA TNI di DENPOM IV/ 4 SURAKARTA

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 56 TAHUN 1999 TENTANG RAKYAT TERLATIH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. prestasi belajar siswa terhadap materi perubahan sifat benda mata pelajaran

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PROGRAM TAHUNAN STANDAR KOMPETANSI / 2.2 Mendeskripsikan suasana kebatinan konstitusi yang pertama 2 4

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jeruklegi tahun ajaran 2011/2012 sebanyak 34 siswa yang terdiri dari 16

BAB I PENDAHULUAN I.1

LAMPIRAN 1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEMATIK (SIKLUS I)

Panduan diskusi kelompok

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Teori pembelajaran merupakan suatu acuan yang digunakan dalam

Lampiran 3 : Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Pendidikan Kewarganegaraan

BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

Rohmah Mujibatur., Penerapan Metode Role Playing dengan Media Gambar...

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. melalui metode pembelajaran kooperatif Think Pair Share yang

1. Hari/ Tgl : Senin/03Mei Tempat : MI Miftahul Ulum Genuk Semarang 3. Proses : Tanya Jawab

B. Kompetensi Dasar 7.2 mengidentifikasi jenis-jenis tanah

SILABUS PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS IV SD. 3. Mengenal sistem pemerintahan tingkat pusat

B. Kompetensi Dasar 8.2 Menentukan jaring-jaring balok dan kubus

PEDOMAN WAWANCARA DIALOG AWAL IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN METODE RESITASI UNTUK MENINGKATKAN KARAKTER KEMANDIRIAN DAN TANGGUNG JAWAB

BAB I PENDAHULUAN. kelompok masyarakat, baik di kota maupun di desa, baik yang masih primitif

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikn : SD N Percobaan 2. Kelas/ Semester : V/ I

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG KEBIJAKAN UMUM PERTAHANAN NEGARA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

SOAL PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS VII

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 2009/2010, berlangsung selama kurang lebih tiga bulan yaitu pada bulan Februari

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. STANDAR KOMPETENSI: 1. Memahami hakikat bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Mata Kuliah Kewarganegaraan HAK DAN KEWAJIBAN WARGANEGARA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. profil sekolah penelitian baik penelitian tindakan kelas maupun penelitian

KEBIJAKAN PENGINTEGRASIAN KOMPONEN PERTAHANAN NEGARA

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE PADA MATERI AJAR MENJAGA KEUTUHAN NKRI. Tri Purwati

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN DALAM PRESTASI, TERAMPIL DALAM KARYA DAN BUDAYA, BERWAWASAN IPTEK, BERLANDASKAN IMTAQ.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. ruang kepala sekolah, 1 ruang guru, 1 mushola, 1 ruang perpustakaan, 1 lab

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PRA SIKLUS Satuan Pendidikan : SMP Muhammadiyah 1 Kartasura Mata Pelajaran : PKn Kelas/ Semester : IX/6 Hari/Tanggal : Jumat, 21 Januari 2011 Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit Standar Kompetensi : Menampilkan partisipasi dalam usaha pembelaan negara Kompetensi Dasar : 1.4 Menampilakan peran serta dalam usaha pembelaan negara A. Indikator : Menentukan sikap terhadap pihak-pihak tertentu yang ingin menghancurkan Negara Kesatuan Republik Indonesia. B. Tujuan Pembelajaran : Setelah proses pembelajaran diharapkan siswa dapat, 1. Mendeskripsikan makna pembelaan negara 2. Menyebutkan landasan keikutsertaan setiap warga negara dalam pembelaan negara 3. Menjelaskan tentang sistem pertahanan keamanan rakyat semesta C. Materi Pembelajaran 1. Pembelaan negara Keikutsertaan setiap warga negara untuk mempertahankan keutuhan dan keselamatan negara dari berbagai ancaman dan gangguan dari luar dan dari dalam negeri. 2. Landasan: a. UUD 1945 (ps. 27 dan 30) b. UU no. 20 th 1982; UU no. 1 th 1988 (ketentuan pokok hankam) c. UU no. 56 th 1999 (rakyat terlatih) d. UU no. 2 th. 2002 (POLRI) e. UU no. 3 th 2002 (Pertahanan Negara) f. UU no. 34 th 2004 (TNI)

3. Sishankamrata adalah suatu sistem pertahanan keamanan dengan komponenkomponen yang terdiri dari seluruh potensi, kemampuan dan kekuatan nasional yang bekerja secara total, integral, serta berlanjut dalam rangka mencapai ketahan nasional. D. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Tanya Jawab, Ceramah, Penugasan E. Langkah-langkah Pembelajaran No Tahapan Kegiatan Uraian Waktu Metode Mengadakan pre test 1 Awal tentang materi pelajaran yang akan diajarkan 10 Ceramah dan tugas 2 Inti 3 Penutup Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang materi pelajaran, sesekali guru bertanya kepada siswa Mengadaan pos test untuk mengetahui pemahaman siswa terhadap materi yang baru saja dipelajari Ceramah 55 dan tanya jawab 15 Penugasan. F. Media dan Sumber Balajar : 1. Buku paket PKn Kelas IX 2. Modul PKn Kelas IX G. Penilaian dan Tindak Lanjut 1. Jenis dan bentuk Penilaian : Performance test : Tugas individu Bentuk Test : Tertulis 2. Alat Penilaian : Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Jelaskan makna pembelaan negara menurut pendapatmu! 2. Sebutkan landasan keikutsertaan setiap warga negara dalam pembelaan negara! 3. Bagaimana bunyi pasal 27 ayat 3 UUD 1945? 4. Tuliskan bunyi UUD 1945 pasal 30 ayat 1! 5. Apa yang kamu ketahui tentang sishankamrata? Kunci Jawab 1. Makna pembelaan negara Keikutsertaan setiap warga negara untuk mempertahankan keutuhan dan keselamatan negara dari berbagai ancaman dan gangguan dari luar dan dari dalam negeri. 2. Landasan: a. UUD 1945 (ps. 27 dan 30) b. UU no. 20 th 1982; UU no. 1 th 1988 (ketentuan pokok hankam) c. UU no. 56 th 1999 (rakyat terlatih) d. UU no. 2 th. 2002 (POLRI) e. UU no. 3 th 2002 (Pertahanan Negara) f. UU no. 34 th 2004 (TNI) 3. Bunyi pasal 27 ayat 3 UUD 1945 yaitu setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara 4. Bunyi UUD 1945 pasal 30 ayat 1 yaitu Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut dalam usaha pertahanan dan keamanan negara 5. Sishankamrata adalah suatu sistem pertahanan keamanan dengan komponenkomponen yang terdiri dari seluruh potensi, kemampuan dan kekuatan nasional yang bekerja secara total, integral, serta berlanjut dalam rangka mencapai ketahan nasional. Norma Penilaian Jawaban benar sempurna diberi score : 5 Jawaban hampir benar diberi score : 4 Jawaban separuh benar diberi score : 3 Jawaban ada unsur benar : 2 Jawaban salah diberi score : 1 Tidak dijawab : 0

Skor akhir jawaban benar = 5 x 5 = 25 Nilai akhir maksimal = skor akhir x 4 = 100 Mengetahui Kepala Sekolah Kartasura, Januari 2011 Guru Mapel Maryono, BA Kukuh Subagdi, SH

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS II Satuan Pendidikan : SMP Muhammadiyah 1 Kartasura Mata Pelajaran : PKn Kelas/ Semester : IX/6 Hari/Tanggal : Jumat, 18 Pebruari 2011 Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit Standar Kompetensi : Menampilkan partisipasi dalam usaha pembelaan negara Kompetensi Dasar : 1.4 Menampilkan peran serta dalam usaha pembelaan negara A. Indikator : Menunjukkan partisipasi dalam usaha pembelaan negara di lingkungannya B. Tujuan Pembelajaran : Setelah proses pembelajaran diharapkan siswa dapat, 1. Menjelaskan pengertian tentang pertahanan negara 2. Menyebutkan tugas-tugas dari TNI 3. Memberikan contoh pengabdian sesuai dengan profesi 4. Menyebutkan ciri-ciri orang yang memiliki jiwa patriotisme 5. Menjelaskan manfaat keikutsertaan warga dalam menciptakan keamanan dan ketertiban lingkungan. C. Materi Pembelajaran 1. Pertahanan negara adalah segala usaha untuk mempertahankan kedaulatan negara, keutuhan wilayah NKRI dan keselamatan segenap bangsa dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa dan negara. 2. Tugas-tugas dari TNI: a. Mempertahankan kedaulatan dan keutuhan wilayah b. Melindungi kehormatan dan keselamatan bangsa c. Melaksanakan operasi militer selain perang d. Ikut serta aktif dalam tugas pemeliharaan perdamaian regional dan internasional. 3. Pengabdian sesuai dengan profesi adalah pengabdian warga negara yang mempunyai profsi tertentu untuk kepentingan pertahanan negara, termasuk menanggulangi bencana atau akibat perang, dll.contoh: guru, dokter, PMI, tim SAR, para medis, dsb 4. Ciri-ciri orang yang memiliki jiwa patriotisme: a. Cinta tanah air b. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara

c. Menempatkan persatuan dan kesatuan bangsa d. Mengutamakan keselamatan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi dan golongan. 5. Manfaat keikutsertaan warga dalam menciptakan keamanan dan ketertiban lingkungan: a. Keamanan dan ketertiban lingkungan b. Ketenangan dan ketenteraman hidup c. Suasana kehidupan menjadi teratur d. Kehidupan masyarakat menjadi sejuk e. Tidak adanya suatu kerusuhan dan kekacauan D. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Ceramah, penugasan, tanya jawab, role-play, diskusi E. Langkah-langkah Pembelajaran No Tahapan Kegiatan Uraian Waktu Metode Guru mengadakan tanya jawab dan 1 Awal appersepsi pelajaran yang lalu dengan Ceramah dan 10 menghubungkan materi yang akan tanya jawab dipelajari Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang materi pelajaran Guru menyiapkan pelaksanaan roleplay, pemain dan penonton. Role-play, Siswa dengan bimbingan guru ceramah, 2 Inti melakukan diskusi tindak lanjut diskusi, 55 Presentasi hasil diskusi kelompok oleh penugasan dan perwakilan masing-masing kelompok tanya jawab Melakukan pembahasan bersama dari materi yang telah dipelajari Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan materi 3 Penutup Mengadaan pos test untuk mengetahui pemahaman siswa terhadap materi yang baru saja dipelajari 15 Penugasan.

F. Media dan Sumber Balajar : 1. Buku paket PKn Kelas IX 2. Modul PKn Kelas IX 3. Skenario/naskah pelaksanaan role-play 4. Buku pegangan guru/pendamping 5. Bahan yang berkaitan dengan materi G. Penilaian dan Tindak Lanjut 1. Jenis dan bentuk Penilaian : Performance test : Tugas individu Bentuk Test : Tertulis 2. Alat Penilaian : Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Jelaskan pengertian tentang pertahanan negara! 2. Sebutkan tugas-tugas dari TNI! 3. Berikan contoh pengabdian sesuai dengan profesi! 4. Sebutkan ciri-ciri orang yang memiliki jiwa patriotisme! 5. Jelaskan manfaat keikutsertaan warga dalam menciptakan keamanan dan ketertiban lingkungan! Kunci Jawab 1. Pertahanan negara adalah segala usaha untuk mempertahankan kedaulatan negara, keutuhan wilayah NKRI dan keselamatan segenap bangsa dari ancaman dan gangguan terhadap keutuhan bangsa dan negara. 2. Tugas-tugas dari TNI: a. Mempertahankan kedaulatan dan keutuhan wilayah b. Melindungi kehormatan dan keselamatan bangsa c. Melaksanakan operasi militer selain perang d.ikut serta aktif dalam tugas pemeliharaan perdamaian regional dan internasional. 3. Pengabdian sesuai dengan profesi adalah pengabdian warga negara yang mempunyai profsi tertentu untuk kepentingan pertahanan negara, termasuk menanggulangi bencana atau akibat perang, dll.contoh: guru, dokter, PMI, tim SAR, para medis, dsb 4. Ciri-ciri orang yang memiliki jiwa patriotisme: a. Cinta tanah air

b. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara c. Menempatkan persatuan dan kesatuan bangsa d. Mengutamakan keselamatan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi dan golongan. 5. Manfaat keikutsertaan warga dalam menciptakan keamanan dan ketertiban lingkungan: a. Keamanan dan ketertiban lingkungan b. Ketenangan dan ketenteraman hidup c. Suasana kehidupan menjadi teratur d. Kehidupan masyarakat menjadi sejuk e. Tidak adanya suatu kerusuhan dan kekacauan Norma Penilaian Jawaban benar sempurna diberi score : 5 Jawaban hampir benar diberi score : 4 Jawaban separuh benar diberi score : 3 Jawaban ada unsur benar : 2 Jawaban salah diberi score : 1 Tidak dijawab : 0 Skor akhir jawaban benar = 5 x 5 = 25 Nilai akhir maksimum = jumlah skor x 4 = 100 Mengetahui Kepala Sekolah Kartasura, Maret 2011 Guru Mapel Maryono, BA Kukuh Subagdi, SH

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SIKLUS I Satuan Pendidikan : SMP Muhammadiyah 1 Kartasura Mata Pelajaran : PKn Kelas/ Semester : IX/6 Hari/Tanggal : Jumat, 4 Pebruari 2011 Alokasi Waktu : 2 X 45 Menit Standar Kompetensi : Menampilkan partisipasi dalam usaha pembelaan negara Kompetensi Dasar : 1.4 Menampilkan peran serta dalam usaha pembelaan negara A. Indikator : Menentukan sikap terhadap pihak-pihak tertentu yang ingin menghancurkan Negara Kesatuan Republik Indonesia. B. Tujuan Pembelajaran : Setelah proses pembelajaran diharapkan siswa dapat, 1. Menjelaskan esensi pertahanan dan keamanan 2. Mendeskripsikan bentuk akhir perlawanan rakyat 3. Menyebutkan komponen dalam sishankamrata 4. Menyebutkan bentuk-bentuk keikutsertaan warga negara dalam upaya bela negara. C. Materi Pembelajaran 1. Esensi pertahanan dan keamanan adalah perlawanan rakyat semesta untuk menghadapi setiap bentuk ancaman terhadap keselamatan bangsa dan negara, yang penyelenggaraanya disusun dalam sistem pertahanan keamanan rakyat semesta dan didasarkan pada kesadaran akan tanggung jawab tentang hak dan kewajiban warga negara, serta keyakinan akan kekuatan sendiri. 2. Bentuk akhir perlawanan rakyat adalah perang rakyat semesta, yaitu perlawanan secara total dari seluruh rakyat Indonesia terhadapusaha musuh yang ingin merampas kemerdekaan dan kedaulatan Indonesia. 3 Komponen dalam sishankamrata ada tiga: a. Komponen utama : TNI dan POLRI b. Komponen cadangan : warga negara, SDA, dan sarpras yang dipersiapkan

c. Komponen pendukung : warga negara, SDA, sumber daya buatan, sarpras nasional yang langsung atau tidak langsung dapat meningkatkan kekuatan dari komponen utama dan pendukung. 4. Bentuk-bentuk keikutsertaan warga negara dalam upaya bela negara: a. Melalui Pendidikan Kewarganegaraan b. Pelatihan dasar kemiliteran secara wajib c. Pengabdian sebagai prajurit TNI secara sukarela atau wajib d. Pengabdian secara profesi. D. Pendekatan dan Metode Pembelajaran Role-play, ceramah, tanya-jawab, diskusi, penugasan E. Langkah-langkah Pembelajaran No Tahapan Kegiatan Uraian Waktu Metode Guru mengadakan tanya-jawab dan 1 Pendahuluan appersepsi pelajaran yang lalu dengan Ceramah dan 10 menghubungkan materi yang akan tanya jawab dipelajari Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang materi pelajaran Guru menyiapkan pelaksanaan roleplay, pemain dan penonton. Role-play, ceramah, 2 Inti Siswa dengan bimbingan guru 55 diskusi, tanyajawab, melakukan diskusi tindak lanjut tugas Melakukan pembahasan dan mentimpulkan materi bersama-sama guru dan siswa 3 Penutup Mengadaan Postest untuk mengetahui pemahaman siswa terhadap materi yang baru saja dipelajari 15 Penugasan.

F. Media dan Sumber Balajar : Buku PKn Kelas IX Modul PKn Kelas IX Buku pegangan guru/pendamping Bahan yang berkaitan dengan materi Skenario/naskah pelaksanaan role-play G. Penilaian dan Tindak Lanjut 1. Jenis dan bentuk Penilaian : Performance test : Tugas individu Bentuk Test : Tertulis 2. Alat Penilaian : Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Jelaskan tentang esensi pertahanan dan keamanan! 2. Bagaimana bentuk akhir perlawanan rakyat? 3. Sebutkan komponen dalam sishankamrata! 4. Apakah bentuk-bentuk keikutsertaan warga negara dalam upaya bela negara? 5. Apakah yang menjadi komponen pendudung dalam sihankamrata? Kunci Jawab 1. Esensi pertahanan dan keamanan adalah perlawanan rakyat semesta untuk menghadapi setiap bentuk ancaman terhadap keselamatan bangsa dan negara, yang penyelenggaraanya disusun dalam sistem pertahanan keamanan rakyat semesta dan didasarkan pada kesadaran akan tanggung jawab tentang hak dan kewajiban warga negara, serta keyakinan akan kekuatan sendiri. 2. Bentuk akhir perlawanan rakyat adalah perang rakyat semesta, yaitu perlawanan secara total dari seluruh rakyat Indonesia terhadapusaha musuh yang ingin merampas kemerdekaan dan kedaulatan Indonesia. 3. Komponen dalam sishankamrata ada tiga: a. Komponen utama (TNI dan POLRI) b. Komponen cadangan c. Komponen pendukung

4. Bentuk-bentuk keikutsertaan warga negara dalam upaya bela negara: a. Melalui Pendidikan Kewarganegaraan b. Pelatihan dasar kemiliteran secara wajib c. Pengabdian sebagai prajurit TNI secara sukarela atau wajib d. Pengabdian secara profesi. 5. Komponen pendukung : warga negara, SDA, sumber daya buatan, sarpras nasional yang langsung atau tidak langsung dapat meningkatkan kekuatan dari komponen utama dan pendukung. Norma Penilaian Jawaban benar sempurna diberi score : 5 Jawaban hampir benar diberi score : 4 Jawaban separuh benar diberi score : 3 Jawaban ada unsur benar : 2 Jawaban salah diberi score : 1 Tidak dijawab : 0 Skor akhir maximal jawaban benar = 5 x 5 = 25 Nilai = skor akhir x 4 = 100 Mengetahui Kepala Sekolah Kartasura, Pebruari 2011 Guru Mapel Maryono, BA Kukuh Subagdi, SH

REKAP NILAI SISWA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KOMPETENSI DASAR PERAN SERTA DALAM USAHA PEMBELAAN NEGARA KELAS IXB PADA PRA SIKLUS, SIKLUS I SIKLUS II NO. Nama Siswa Pra siklus Siklus I Siklus II 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33. 34. 35. 36. 37. 38. 39. Agung Saputra Andri Dwi Purwanto Anik Arie Wijaya Arum Daliyanti Bamban Pramono Aji Beni Rahmad Adi Budi Sulistyo Budi Fajar Priyanto Chaterina Tivani Ad Dadang Pangestu Diaz Siga Hendra Putra Emi Wulandari Fajar Dewa Brata Feri Setiawan Geraldy Daniswara Imam Syafi i Jodi Arsena Lia Agustina Luluk Parwati Meilisa Wahyu Aryati Muh. Arsyad Muhammad Faris M Nissa ul Muharramah Novia Mandarwati Okchy Haryanto Prastowo Agung Ringga Eko A Sandy Debby Riyuma K Septi Nurul Yuliana Sugeng Tri Wartanto Suyanto Syaiful Condro K Taufiq Priambodo Tri Meirawati Tri Oktaviana Umi Khasanah Winda Tiara Yunan Prasetya Rerata 69 76 84 52 63 64 70 73 67 60 73 76 73 73 65 67 65 73 61 64 60 65 66 64 73 76 73 51 68 80 76 76 70 50 60 70 80 69 80 77 65 81 70 80 80 81 81 80 65 81 60 69 81 81 81 80 59 71 79 85 77 87 83 85 82 76 86 91 88 89 77 79 81 90 91 88 89 88 87 87 91 79 81 87 86 93 89 69 79 92 88 93 89 81 66

HASIL TINDAKAN PADA PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KONSEP NASIONALISME DENGAN PENERAPAN PENDEKATAN ROLE-PLAY SIKLUS I No. Nama Siswa Keaktifan siswa dalam pembelajaran Motivasi dan minat belajar siswa Interaksi belajar mengajar Keberanian berpendapat dan bertanya 1. Agung Saputra - - - - 2. Andri Dwi Purwanto - - - 3. Anik 4. Arie Wijaya - - - - 5. Arum Daliyanti 6. Bamban Pramono Aji - 7. Beni Rahmad Adi 8. Budi Sulistyo - - 9. Budi Fajar Priyanto - - - - 10. Chaterina Tivani Ad 11. Dadang Pangestu 12. Diaz Siga Hendra Putra 13. Emi Wulandari 14. Fajar Dewa Brata - - 15. Feri Setiawan - 16. Geraldy Daniswara - - 17. Imam Syafi i 18. Jodi Arsena 19. Lia Agustina 20. Luluk Parwati 21. Meilisa Wahyu Aryati 22. Muh. Arsyad - - - - 23. Muhammad Faris M - - - - 24. Nissa ul Muharramah 25. Novia Mandarwati - - - - 26. Okchy Haryanto - - 27. Prastowo Agung - - 28. Ringga Eko A - - - - 29. Sandy Debby Riyuma K 30. Septi Nurul Yuliana 31. Sugeng Tri Wartanto 32. Suyanto - - - - 33. Syaiful Condro K - 34. Taufiq Priambodo 35. Tri Meirawati 36. Tri Oktaviana 37. Umi Khasanah 38. Winda Tiara 39. Yunan Prasetya - - - - Jumlah 29 21 25 29 Persentase 74.4% 53.9% 64.1% 74.4%

HASIL TINDAKAN PADA PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KONSEP NASIONALISME DENGAN PENERAPAN PENDEKATAN ROLE-PLAY SIKLUS II No. Nama Siswa Keaktifan siswa dalam pembelajaran Motivasi dan minat belajar siswa Interaksi belajar mengajar Keberanian berpendapat dan bertanya 1. Agung Saputra - - 2. Andri Dwi Purwanto - 3. Anik 4. Arie Wijaya 5. Arum Daliyanti 6. Bamban Pramono Aji - 7. Beni Rahmad Adi 8. Budi Sulistyo - 9. Budi Fajar Priyanto - 10. Chaterina Tivani Ad 11. Dadang Pangestu 12. Diaz Siga Hendra Putra 13. Emi Wulandari 14. Fajar Dewa Brata 15. Feri Setiawan - 16. Geraldy Daniswara - 17. Imam Syafi i - 18. Jodi Arsena 19. Lia Agustina 20. Luluk Parwati 21. Meilisa Wahyu Aryati 22. Muh. Arsyad - 23. Muhammad Faris M 24. Nissa ul Muharramah 25. Novia Mandarwati 26. Okchy Haryanto - 27. Prastowo Agung 28. Ringga Eko A - 29. Sandy Debby Riyuma K - 30. Septi Nurul Yuliana 31. Sugeng Tri Wartanto 32. Suyanto - - 33. Syaiful Condro K - - 34. Taufiq Priambodo - 35. Tri Meirawati 36. Tri Oktaviana 37. Umi Khasanah 38. Winda Tiara - 39. Yunan Prasetya - - - Jumlah 36 32 33 33 Persentase 92.3% 82.0% 84.0% 84.6%

HASIL TINDAKAN PADA PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KONSEP NASIONALISME DENGAN PENERAPAN PENDEKATAN ROLE-PLAY PRA SIKLUS No. Nama Siswa Keaktifan siswa dalam pembelajaran Motivasi dan minat belajar siswa Interaksi belajar mengajar Keberanian berpendapat dan bertanya 1. Agung Saputra - - - - 2. Andri Dwi Purwanto - - - 3. Anik - - - 4. Arie Wijaya - - - 5. Arum Daliyanti - - 6. Bamban Pramono Aji - - - 7. Beni Rahmad Adi - - - 8. Budi Sulistyo - - - 9. Budi Fajar Priyanto - - - 10. Chaterina Tivani Ad - - - 11. Dadang Pangestu - - 12. Diaz Siga Hendra Putra - - - 13. Emi Wulandari - - - 14. Fajar Dewa Brata - - - 15. Feri Setiawan - - - - 16. Geraldy Daniswara - - - - 17. Imam Syafi i - - - 18. Jodi Arsena - - 19. Lia Agustina - - - 20. Luluk Parwati - - - 21. Meilisa Wahyu Aryati - - - 22. Muh. Arsyad - - - - 23. Muhammad Faris M - - - 24. Nissa ul Muharramah - - - 25. Novia Mandarwati - - - 26. Okchy Haryanto - - - - 27. Prastowo Agung - - - - 28. Ringga Eko A - - - 29. Sandy Debby Riyuma K - - - 30. Septi Nurul Yuliana - - 31. Sugeng Tri Wartanto - - - - 32. Suyanto - - - - 33. Syaiful Condro K - - - 34. Taufiq Priambodo - - 35. Tri Meirawati - - 36. Tri Oktaviana - - 37. Umi Khasanah - - - - 38. Winda Tiara - - - - 39. Yunan Prasetya - - - - Jumlah 10 9 7 9 Persentase 25.6% 23.1% 17.9% 23.1%

ANGKET (PRATINDAKAN) NAMA INSTRUMEN NONTES : NOMOR ABSEN :. PETUNJUK UMUM PENGISIAN ANGKET 1. Tes ini bertujuan untuk mengetahui minat dan sikap Anda terhadap pembelajaran PKn. 2. Bentuk tes berupa tes objektif pilihan ganda dan isian. 3. Jumlah butir soal sebanyak 8 butir pilihan ganda dan satu butir isian. 4. Bacalah soal dengan cermat dan teliti. 5. Jawablah semua soal dengan jujur sesuai dengan kondisi yang Anda alami. 6. Waktu yang disediakan untuk mengerjakan tes sebanyak 15 menit. Selamat Mengerjakan! PETUNJUK KHUSUS 1: Berilah tanda silang (X) pada huruf a,b, c atau d yang Anda anggap sesuai dengan keadaan yang Anda alami! 1. Bagaimana perasaan Anda selama ini terhadap pembelajaran PKn? a. Sangat senang c. Kurang senang b. Senang d. Tidak senang 2. Selama pembelajaran PKn berlangsung, apakah Anda dapat memusatkan perhatian Anda dengan baik terhadap pembelajaran? a. Selalu c. Kadang-kadang b. Seringkali d. Tidak pernah 3. Apabila Anda mengalami hambatan atau kesulitan dalam belajar PKn, apakah Anda bertanya kepada guru atau teman Anda yang lebih tahu? a. Selalu c. Kadang-kadang b. Seringkali d. Tidak pernah 4. Apakah selama ini guru Anda memberikan kesempatan kepada Anda untuk berdiskusi dengan guru dan teman Anda berkaitan dengan pembelajaran, terutama pembelajaran PKn? a. Selalu c. Kadang-kadang b. Seringkali d. Tidak pernah

5. Cara apakah yang digunakan oleh guru Anda dalam menyampaikan materi pelajaran PKn? a. Ceramah c. Tanya jawab b. Diskusi d. Langsung memberi tugas 6. Apakah Anda senang dengan cara mengajar guru Anda saat ini? a. Sangat senang c. Kurang senang b. Senang d. Tidak senang 7. Agar dapat memahami pelajaran dengan baik, apakah Anda bertanya mengenai materi pelajaran yang belum dipahami kepada guru? a. Selalu c. Kadang-kadang b. Seringkali d. Tidak pernah 8. Apakah Anda akan terus belajar PKn agar Anda dapat memahami materi yang disampaikan oleh guru meski dalam penyampaian kurang menarik? a. Selalu c. Kadang-kadang b. Seringkali d. Tidak pernah PETUNJUK KHUSUS 2: Jawablah pertanyaan berikut pada titik-titik yang disediakan sesuai dengan keinginan Anda! Cara seperti apa yang Anda inginkan dalam pembelajaran PKn agar pembelajaran terasa menyenangkan dan materi bisa Anda pahami?...............

ANGKET PASCA TINDAKAN NAMA : NO. ABSEN :. PETUNJUK UMUM PENGISIAN ANGKET 1. Tes ini bertujuan untuk mengetahui minat dan sikap Anda terhadap pembelajaran PKn. 2. Bentuk tes berupa tes objektif berbentuk checklist. 3. Jumlah butir soal sebanyak 5 butir checklist dan satu butir isian. 4. Bacalah soal dengan cermat dan teliti. 5. Jawablah semua soal dengan jujur sesuai dengan kondisi yang Anda alami. 6. Waktu yang disediakan untuk mengerjakan tes sebanyak 10 menit. 7. Berilah tanda cek (v) pada opsi yang sesuai dengan keadaan Anda! Selamat Mengerjakan! NO. PERTANYAAN Y T R 1. Apakah Anda menyukai cara mengajar guru Anda saat ini? 2. 3. 4. 5. Apakah Anda menyukai pembelajaran PKn seperti yang telah diterapkan guru Anda saat ini? Apakah Anda mengalami kesulitan dalam pembelajaran PKn dengan pendekatan role-play yang telah diterapkan oleh guru? Apakah Anda tertarik dengan kegiatan pembelajaran PKn dengan pendekatan role-play (bermain peran)? Apakah Anda ingin terus belajar PKn dengan sungguhsungguh setelah kegiatan pembelajaran ini? Keterangan: Y = Ya, T = Tidak, R = Ragu_ragu Cara seperti apa yang Anda inginkan dalam pembelajaran PKn agar pembelajaran menyenangkan dan bisa Anda pahami?...... terasa

Foto 1. Wawancara dengan guru mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan, Bapak Kukuh Subagdi, SH Foto 2. Wawancara dengan siswa Jodi Arsena dan Septi Nurul Yuliana

Foto 3 Proses Belajar Mengajar dengan metode ceramah pada Pra Siklus Foto 4. Siswa saat menerima pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan dengan metode ceramah pada Pra Siklus

Foto 5. Pelaksanaan pembelajaran dengan pendekatan Role-Play pada Siklus I Foto 6. Pelaksanaan diskusi tindak lanjut dengan dibimbing guru, setelah pelaksanaan role-play

Foto 7. Perwakilan kelompok melakukan presentasi dari hasil diskusi kelompok pada Siklus II Foto 8. Setiap kelompok mempunyai kesempatan yang sama untuk menyampaikan hasil diskusi kelompok