MENU RESTORAN. Oleh: Prihastuti Ekawatiningsih dan Tim PT Boga Fakultas Teknik UNY

dokumen-dokumen yang mirip
SEJARAH MAKANAN KONTINENTAL

MODUL III MANAGEMEN MENU. Oleh: Ir. SUYATNO, MKes Bagian Gizi FKM-UNDIP Semarang

BAB IV STRATEGI KREATIF. menu daging.

LOMBA KOMPETENSI SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SOAL TERBUKA

SAPTA CATERING SERVICE

Ala carte suatu susunan menu, di mana setiap makanan yang dicantumkan pada daftar makanan tersebut disertai dengan harga sendiri

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Jogja s Best Panoramic View

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. menjamur di Indonesia khususnya Darah Istimewa Yogyakarta. Semakin

SMK PIUS X KOTA MAGELANG

OLEH : ATAT SITI NURANI

BAB II URAIAN TEORITIS

DASAR KOMPETENSI KEJURUAN DAN KOMPETENSI KEJURUAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

PEMANTAPAN DAN PENGEMBANGAN PENGETAHUAN MENU DAN RESEP

BAB V KESIMPULAN DAN IMPLIKASI

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR Halaman. 1.1 Menerapkan ketentuan pertolongan pertama pada kecelakaan.

BAB II URAIAN TEORITIS. diatur dengan rapi di atas meja buffet atau meja perasmanan yang berukuran panjang dan para

Media Pendidikan, Gizi dan Kuliner. Vol.3, No.1, November 2014

BAB V KESIMPULAN DAN IMPLIKASI. Pada Bab V penulis menguraikan kesimpulan, implikasi, dan rekomendasi yang

Peserta didik kelas XI Program Keahlian Jasa Boga SMKN 1 Pacet

Rp ,- Rp ,-

A. STANDART KOMPETENSI / CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami tentang konsep Perencanaan Menu Pengelolaan Usaha Boga

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 KISI-KISI SOAL TEORI KEJURUAN

1m x 1 m 4 orang Diameter 90 cm 2 orang Ukuran 137 cm x 76 cm 4 orang. Rectangle Table. Square Table Round Table

PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Food. bever ages. and P I N 2 7 C 3 6 F F B

TABLE SET UP/ COVER. Langkah-langkah dalam melakukan table set-up adalah sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. Hotel Hyatt Regency merupakan salah satu hotel bintang lima terbaik di Yogyakarta.

BAB III GAMBARAN BISNIS PERUSAHAAN

KATA PENGANTAR. Bandung, April 2012 Penulis. Kholistimi Fajrin, 2012 Manfaat Hasil Belajar... Universitas Pendidikan Indonesia repository.upi.

KISI-KISI SOAL UJI KOMPETENSI AWAL KEJURUAN TATA BOGA TAHUN 2012

UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2013/2014

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN REKOMENDASI HASIL PENELITIAN. Pada Bab V ini penulis akan mengemukakan kesimpulan dari seluruh

KISI-KISI SOAL UJI KOMPETENSI KEJURUAN TATA BOGA TAHUN 2012

MANFAAT HASIL BELAJAR MENGOLAH STOCK, SOUP DAN SAUCE PADA KESIAPAN UJI KOMPETENSI HIDANGAN KONTINENTAL SISWA SMK SANDHY PUTRA BANDUNG

POLA MAKAN DAN STATUS GIZI SISWA KELAS X JASA BOGA DI SMK NEGERI 4 YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. makanan dan minuman. Dalam suatu hotel terdapat section lain yang berperan

KISI UJI KOMPETENSI 2013 PROGRAM STUDI KEAHLIAN TATA BOGA

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x

KISI UJI KOMPETENSI 2014 PROGRAM STUDI KEAHLIAN TATA BOGA

KERANGKA ACUAN KERJA ( KAK )

DAFTAR JUDUL MODUL PROGRAM KEAHLIAN: RESTORAN. A. Kesehatan, Kebersihan, Keselamatan dan Keamanan. B. Pengolahan dan Penghidangan Masakan Komersial

LAMPIRAN-LAMPIRAN. - Type B - Rp /orang 1. Sup a. Sup Kimlo. c. Sup Bakso 2. Hidangan Ayam

ASPEK KULINER DAN CITARASA MAKANAN PADA PELAYANAN GIZI

* ABOUT US BRAND * FOOD MENU

Bab 1 Pendahuluan. Gambar 1 : Napkin, Skirting

BAB II URAIAN TEORITIS. 2.1 Pengertian Restaurant & Jenis-jenis Restaurant. Restoran adalah suatu tempat atau bangunan yang diorganisasi secara

Food. bever ages. and P I N 2 7 C 3 6 F F B

BAB II URAIAN TEORITIS. makan di mana hidangan secara lengkap dari hidangan pembuka sampai hidangan

Cakrawala Restaurant Menu

Masakan. Ikan - Per ekor (Sniper, Gurami, Kerapu) Capcay (Stir Fry Mixed Vegetables) Ukuran Kecil... Rp. 20,000,- Capcay Vegetarian... Rp.

Rp Rp

BAB I PENDAHULUAN. karyawan dapur dalam mempersiapkan makan pagi/breakfast, makan siang/lunch, dan. telur pindang, kentang panggang dan lain-lain).

BAB I PENDAHULUAN. boga/restoran, transportasi, tempat penukaran mata uang asing, toko cinderamata,

HIDANGAN PEMBUKA. Prawn Salad Salad Udang 78,000. A Platter of Assorted Barbecued Cold Cuts Aneka Macam Daging Panggang 78,000

MENU MURID DYATMIKA MEI 2011 Minggu ke 1 DATE MENU 1 MENU 2 CHOICE

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

WAWANCARA PENELITIAN Analisis Pengembangan Strategi Bersaing Pada Cafe Coffe Q. (S1) semester 8, dan saat ini sedang dalam proses penyusunan skripsi.

Lampiran 1 FOOD FREQUENCY QUESTIONER (FFQ) Tidak pernah. Bahan makanan >1x/hr 1x/hr 4-6x/mg 1-3x/mg 1-3x/bln

STUDI ANALISIS TENTANG PENERAPAN VARIASI MENU DINNER TERHADAP TINGKAT KUALITAS OPERASIONAL KERJA BAGI KITCHEN DI HOTEL HYATT REGENCY YOGYAKARTA.

SIMPLICITY Package Rp ,- NETT. Rp ,- NETT. Rp ,- NETT. Rp ,- NETT

BAB II URAIAN TEORITIS

SPESIAL PARTY MENU: Pada hakekatnya adalah Table d hote Menu, perbedaannya hanyalah pada tujuan menu tersebut.

Halal Is My Life MENU A ( KHUSUS ACARA DIRUMAH ) Rp /Porsi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PATE, GELATIN, ASPIC. Atat Siti Nurani

BAB I PENDAHULUAN. Strategi peningkatan volume penjualan menu makanan di restoran The Newton

PAKET PESTA ORANG (Rp ,- ++15%) PAKET PESTA ORANG (Rp ,- ++15%)

Master Menu Rumah Sakit (siklus 10 hari) Hari ke-1 Porsi. Nasi merah Sop kacang merah. Sate jamur Empal genthong. Capcay basah Sate pusut tempe

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1. Data Kunjungan Wisatawan Mancanegara yang Datang Ke Indonesia pada Tahun Wisatawan Mancanegara

Sukabumi. Menu TAMAN STRAWBERRY. Jl. Surya Kencana, No10 Kadudampit - Sukabumi /76

Kielbasa merupakan kata dari bahasa Polandia, yang berarti sosis.

Kepada Yth. Siswa Program Keahlian Tata Boga Kelas XI SMKN 9 Bandung

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN REKOMENDASI. Pada Bab V penulis menguraikan kesimpulan, implikasi, dan rekomendasi

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN REKOMENDASI HASIL PENELITIAN. Kesimpulan penelitian Pemanfaatan Konsultasi Gizi Untuk Peningkatan

MASAKAN KONTINENTAL SOUP

Penderita Diabetes Pantang Makan Di Luar? Tenang, Ada Obat Herbal Diabetes Paling Ampuh

NIP NIM

Menu Cycle (7 Menus) (for > 5 years old), about 2,100 kcal ( kcal)

MANFAAT PENGETAHUAN HIGIENE SANITASI DALAM MEMBUAT MAIN COURSE MAKANAN KONTINENTAL MAHASISWA PENDIDIKAN TATA BOGA ANGKATAN 2015

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i KATA PENGANTAR ii DAFTAR ISI.. iii DAFTAR TABEL.. v DAFTAR GAMBAR. vii DAFTAR LAMPIRAN.. viii

CORPORATE BUNDLE PACKAGE M E E T I N G P A C K A G E

BEATRICE S CUISINE HOUSE

KISI-KISI MATERI MATA PELAJARAN JASA BOGA

SEE INSIDE. for Best Indonesia s Catering, Lunchbox, Snack selection!

HIDANGAN PEMBUKA PANAS (HOT APPETIZER)

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... i UCAPAN TERIMA KASIH... ii ABSTRAK... iii DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR BAGAN... viii DAFTAR TABEL...

Paket LaeLae Rp ,-/PAX 1. Nasi Putih 2. Sup 3. Ayam 4. Menu Pilihan 5. Kerupuk 6. Sambal 7. Buah 8. Air Mineral

BAB II URAIAN TEORITIS

PRASMANAN A Rp nett/pax

BAB II KAJIAN TEORI. tentang sesuatu hal seperti orang atau peristiwa, (c) orang -orang yang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK KATA PENGATAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN...

Dewasa ini semakin banyak bermunculan roti-roti dengan isian yang. variatif. Namun kebanyakan adalah isi dengan citarasa barat.

MODUL TABLE MANNERS Oleh Cica Yulia

BAB III DATA PROYEK. : Restoran Tradisional Jawa Timur. : Jl. LawangSewu Golf 2-18 Araya,

BAB II URAIAN TEORITIS. Menurut Ruffino dan Bartono (2006; 2) Dapur atau kitchen di suatu hotel

PEMERINTAH KABUPATEN TANGERANG RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BALARAJA

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2008/2009 KISI-KISI SOAL PRAKTIK KEJURUAN

Transkripsi:

MENU RESTORAN Oleh: Prihastuti Ekawatiningsih dan Tim PT Boga Fakultas Teknik UNY

Pengertian Menu Ψ Daftar hidangan yang disiapkan untuk disajikan sebagai makanan. Ψ Susunan hidangan yang disajikan pada waktu makan. Ψ Suatu daftar makanan yang dapat dipesan atau dihidangkan.

Jenis Menu Ala Carte Menu Table d Hote/Set Menu/Fix Menu Blue Plate Menu Buffet Menu

A LA CARTE Daftar hidangan yang terdiri dari berbagai macam pilihan makanan dengan harga masing-masing. Makanan yang dipilih akan disajikan kepada tamu sesuai dengan urutan penyajiannya. hidangan yang disajikan dapat dipesan sesuai dengan selera masing-masing konsumen.

Contoh Menu A LA CARTE Contoh Hidangan Bahan Harga utama - Brown Lamb Stew Lamb Rp 42.000,- -Fillet of Beef Stroganof Beef Rp 54.000,- -Roast Chicken Grandmere Chicken Rp 30.000,-

Table D hote Menu Daftar hidangan yang terdiri dari satu paket makanan dengan harga secara keseluruhan. Paket makanan yang dipilih akan disajikan satu per satu sesuai dengan giliran hidangan. Biasanya untuk paket ini terdiri dari 3,4, atau 5 courses.

Contoh Table D hote Menu Sayur menir Nasi putih Ayam goreng Pindang telur Urapan Kerupuk puli Sambel + lalap Buah segar Dawet Nasi putih Prekedel tahu Pepes ikan Sayur lodeh Sambal bajak + lalap Kerupuk Buah segar Podeng maizena

Blue Plate Menu Daftar Hidangan terdiri dari satu paket makanan ditambah dengan satu pilihan soft drink dengan harga secara keseluruhan dan semuanya disajikan di meja tamu.

Buffet Menu Daftar makanan yang disajikan dapat dipilih sesuai dengan selera dari masing-masing tamu. Harga dihitung per orang tanpa memperhatikan banyak sedikitnya porsi makanan yang diambil.

Menu Klasik Susunan menu yang pertama kali dikenalkan dengan 13 macam giliran hidangan (courses)

Menu Modern Pada prinsipnya kerangka menu modern menyesuaikan dengan perubahan pada menu klasik dengan 11 giliran hidangan yang disesuaikan dengan kebutuhan.

PERBANDINGAN MENU KLASIK DAN MODERN No. Menu Klasik No. Menu Modern 1 Cold Appetizer 1 Cold Appetizer 2 Soup 2 Soup 3 Warm Appetizer 3 Warm Appetizer 4 Fish 4 Fish 5 Main Course 5 Main Course 6 Side Dish (cold) 6 Warm or Cold Side Dish 7 Side Dish (warm) 7 Roast 8 Sherbet 8 Salad 9 Roast 9 Vegetables 10 Vegetable 10 Sweet Dish 11 Sweet Dish 11 Dessert 12 Savoury 13 Dessert

Actual Menu Aktual menu merupakan penyederhanaan dari menu modern. Kerangka menu ini terdiri dari 5, 4, 3 courses (cold appetizer, soup, hot appetizer, main courses, dessert)

Static Menu penggantian menu dilakukan setiap 6 bulan bahkan lebih, dan biasanya menu sudah disusun dengan berbagai pilihan sehingga tidak diganti setiap saat.

CYCLE MENU Perubahan menu dilakukan setiap satu minggu sekali bahkan setiap hari diganti. Biasaya menu hanya terdiri dari satu atau dua macam saja. (menu-menu special)

ACTUAL MENU No. Five courses Four courses Three courses 1 Cold Appetizer Cold Appetizer Soup 2 Soup Soup Main Course 3 Warm Appetizer Main Course Sweet Dish 4 Main Course Sweet Dish 5 Sweet Dish

MENU SESUAI WAKTU PENYAJIAN Breakfast Menu 05.00 09.00 WIB Brunch Menu 09.00 11.00 WIB Lunch Menu 12.00 15.00 WIB Evening Tea 15.00 17.00 WIB Dinner Menu 19.00 21.00 WIB Supper Menu 21.00 01.00 WIB

Breakfast Breakfast untuk restoran memiliki pilihan hidangan seperti buah, juice, egg, cereal, pan cake, waffle, roti, daging ditambah makanan khas daerah. Menu kusus ditujukan untuk tamu. Variasi pilihan buah bisa macam-macam misalnya apel, anggur, nenas. Sedangkan variasi juice sama dengan buah ditambah dengan sari buah instant. Variasi telur bisa berupa telur mata sapi, omelet, poach egg. Variasi cereal berupa hot cereal atau cold cereal. Variasi roti bisa berupa American bread, Croisand atau lainnya.

Brunch Brunch ini berasal dari istilah breakfast and lunch. Menu brunch merupakan kombinasi kedua tipe menu tersebut. Beberapa menu brunch memasukan menu favorit. Makanan lain yang disediakan merupakan pilihan seperti buah, hot bread, egg, coffe and tea.

Lunch Lunch merupakan menu makan siang. Coursenya lebih sedikit dari dinner. Menu lunch sering merupaan ligh main course (ringan) misalnya fruit juice, salad fruit. Ada 3 faktor yang harus dipertimbangkan dalam menyusun menu adalah cepat, sederhana dan bervariasi.

Evening Tea Biasanya disediakan makanan kecil, baik panas maupun dingin yang dikombinasikan dengan buah, macam-macam sosis, sandwich dan macam-macam snack. Makanan dibuat dalam porsi kecil.

Dinner Diner disajikan malam hari dan merupakan malam yang utama, karena bisa dinikmati dengan leluasa, tidak terburu-buru. Menu dinner dapat disajikan 3 sampai 6 course. Supper Supper dihidangkan pada tengah malam. Menu ini terdiri dari makanan kecil seperti sandwich, salad dan sejenisnya.

DASAR-DASAR PENYUSUNAN MENU Selera Tamu/konsumen Variasi menu yang akan disajikan Penampilan Menu Faktor Musim Persediaan bahan makanan Persediaan Peralatan

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penyusunan Menu a. Kebutuhan Gizi b. Kebiasaan Makan (Food habits) c. Menu Harus Bervariasi d. Biaya yang tersedia

Lanjutan e. Iklim dan Musim f. Peralatan untuk Mengolah g. Komposisi Bahan Makanan h. Harga Makanan i. Kebangsaan atau Suku

Prinsip dalam Penyusunan Menu Hidangan harus sesuai, cocok, dan pantas untuk dimakan pembeli sehingga perlu memperhatikan penampilan (appearance) dan rasa (flavor)

TUGAS!!!!!! Identifikasikan Kelompok Giliran hidangan Appetizer Dingin dan Panas, Soup, Main Course lengkap dan dessert (masing-masing 10 macam)!

Matur Nuwun