BUKU PETUNJUK APLIKASI MOBILE MUSRENBANG

dokumen-dokumen yang mirip
Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

PANDUAN MUSRENBANG DESA/KELURAHAN

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

Panduan Pengguna Mobile App APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

CARA MENDAFTAR MELALUI HP

PANDUAN DATA ENTRY ANDROID APPS

Daftar Isi. 1. Aplikasi Apekesah Cara Download Akses Penggunaan Aplikasi Apekesah Registrasi...

Dokumen user manual Aplikasi Musrenbang Kenagarian ini dibuat untuk. Menggambarkan dan menjelaskan penggunaan aplikasi Musrenbang

PANDUAN MUSRENBANG DESA / KELURAHAN

Panduan KPRS TELEGRAM

SOP Pelaksanaan Rembuk Warga Kota Medan Tahun 2017

8. Berita Daftar Berita Tambah Berita Pengumuman Daftar Pengumuman Tambah Data Pengumuman Kotak Pesan...

STEP BY STEP INSTALLASI SOFTWARE PPOB ARINDO LOKET BARU

USER MANUAL MUSRENBANG KELURAHAN

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Asesor. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

PANDUAN MUSRENBANG DESA/KELURAHAN

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI DAN WEBSITE LAPORPAK

PANDUAN MUSRENBANG KECAMATAN

Klik ganda file installasi ONSPEED. Muncullah jendela instalasi ONSPEED. Klik NEXTuntuk selanjutnya

TUTORIAL PENGGUNAAN elingpbb

BUKU PANDUAN PENDAMPINGAN, PENYUSUNAN DAN PELAKSANAAN E-SUMUT BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

LANGKAH INSTALL XAMPP DAN WORDPRESS DI PC KOMPUTER Oleh: Akhmad Syaiful, S.Kom

PT. SINARMAS SEKURITAS. Panduan Instalasi. Simas Mobile for iphone & ipad

PANDUAN JFT PENYULUH HUKUM PENGAJUAN INPASSING

PANDUAN MUSRENBANG KECAMATAN

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Asesor. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

PETUNJUK PENGGUNAAN SITUS

BIMBINGAN TEKNIS Sistem Informasi Pengendalian APBD Tahun Anggaran 2017

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI / SISTEM INFORMASI KRS ONLINE

Prosedur Menjalankan Program / Alat

01/03/2017 Manual Book. E-Smart (Dosen)

Petunjuk Teknis Instalasi MySQL dan Penempatan File Database SIKI

MODUL 1. SIWAK 1.1 Modul SIWAK

Gambar 4.56 Halaman Tentang Kami

TUTORIAL i-winning. i-witness Apps APLIKASI SAKSI PILPRES 2014 GERAKAN 2 JUTA RELAWAN JOKOWI JK

- PETUNJUK TUTORIAL DASAR CARA PENGGUNAAN SOFTWARE AUTOSUBMIT -

Cara Instalasi dan Transaksi dengan Aplikasi Standart BII

2. Buka browser, kunjungi dengan menempatkan. folder asuransi pada folder htdocs terlebih dahulu.

APLIKASI e-planning E-RAnDO GAYa

Bappeda Kabupaten Langkat

Panduan Menggunakan Web Pembelajaran

01/03/2017 Manual Book. E-Smart

Gambar 1 Menu login pengguna RKPD

SISTEM VERIFIKASI DAN VALIDASI (VERVAL) PROSES PEMBELAJARAN

PANDUAN. SisPenA S/M. Untuk Sekolah. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

TUTORIAL FORUM PERANGKAT DAERAH. APLIKASI E-PLANNING KABUPATEN ASAHAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

PANDUAN REMBUK WARGA APLIKASI E-PERENCANAAN KABUPATEN LABUHANBATU. e-perencanaan.labuhanbatukab.go.id

Salam Pramuka. Setelah memilih menu pendaftaran, maka akan muncul tampilan isian pendaftaran

PANDUAN. Sispena-S/M. Untuk Sekolah dan Madrasah. Sistem Informasi Penilaian Akreditasi. Badan Akreditasi Nasional Sekolah / Madrasah

Tutorial Installasi SMS QUICK COUNT. 1. Silakan ketik folder anda seperti ini

BAB IV DISKRIPSI KERJA PRAKTIK. 4.1 Pembuatan Server Menggunakan Mercury Pada XAMPP

UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA

MANUAL KRS ONLINE

PROSEDUR PENGGUNAAN APLIKASI INTERNALISASI COC

APLIKASI E-PERENCANAAN KOTA MEDAN EPERENCANAAN.PEMKOMEDAN.GO.ID

PETUNJUK SINGKAT INSTALASI SOFTWARE TOKO

TUTORIAL MUSRENBANG KECAMATAN. APLIKASI E-PLANNING KABUPATEN ASAHAN

1. REGISTRASI ORGANISASI BANTUAN HUKUM 1. Masuk ke halaman aplikasi :

Tambah Data Pengumuman C. ADMIN/HRD Link Menuju Halaman Depan Icon status Level User, Ganti Password dan Logout...

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menggunakan sistem yang baru atau sistem yang diperbaiki.

Berikut merupakan prosedur penggunaan pada non-login :

LAYANAN TEKNOLOGI TERPADU PETUNJUK PENGGUNAAN UNTUK USER

Isikan alamat website

PANDUAN PENGINPUTAN PERANGKAT DAERAH

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah

PANDUAN PENGAJUAN INSENTIF BUKU TAHUN 2018

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI ANDROID SURVEY AKSES BERBASIS RUMAH TANGGA

Panduan Penggunaan Akun Centralize Hotspot Universitas Negeri Surabaya

RENCANA INVESTASI A. Daftar Rencana Investasi 1. Rencana Investasi (Satker Pengusul)

1. Halaman Pendaftaran & Login

SITUS PEMBELAJARAN ELEKTRONIK MIKROSKIL

USER MANUAL AP2LP Ver 2.0 (APLIKASI PEMERIKSAAN DAN PENGGANTIAN LISTRIK PINTAR)

USER GUIDE APLIKASI E-LOGBOOK oleh Badan Kepegawaian Daerah Kota Samarinda

Manual College Book Manager (CBM) Universitas Muhammadiyah Pontianak

TUTORIAL DAFTAR VIRTUAL ACCOUNT

YLSA. (Yayasan Lembaga SABDA) SABDA) SABD A) [SABDA. Tim SABDA

MANUAL PENGOPERASIAN JSTOCKINVENTORY Twitter

USER MANUAL MUSRENBANG KECAMATAN

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SURVEY AKSES BERBASIS RUMAH TANGGA

A. ADMIN. Form Login Admin

PANDUAN REMBUK WARGA

I. PROSES INSTALASI APLIKASI PIN PPSPM

APDOL Kabupaten Sukabumi Page 1

Add-Ons and Apps for Business

PANDUAN PENERAPAN E-LEARNING BERBASIS RUMAH BELAJAR (JEJAK BALI) PROVINSI BALI

MANUAL PENGGUNAAN JANDROID

Berselancar dengan Kids Web Menu

PANDUAN POKOK PIKIRAN

USER MANUAL PEMOHON. Gambar 1.1 Halaman Web PTSP

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

MOBILE MUSRENBANG APPS re-branding. planjkt the concept

Cara Belajar Xampp Pada Mysql untuk Php

BAB IV RANCANGAN SISTEM USULAN

PETUNJUK PENGISIAN JURNAL PERKULIAHAN

Panduan Penggunaan Peramban Web incloud Bahasa Indonesia

Panduan Penggunaan D-OPS Operator

Buku Panduan Penggunaan Aplikasi SKI

Cetak Biodata dan Transkrip Nilai PANDUAN REGISTRASI. Mahasiswa. fisipupr.com

PENCATATAN PELAPORAN BERBASIS ANDROID SISKOHATKES MOBILE. Petugas Kloter

Transkripsi:

BUKU PETUNJUK APLIKASI MOBILE MUSRENBANG Bappeda Provinsi DKI Jakarta Tahun 2017

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... 2 DAFTAR GAMBAR... 2 1. INSTALASI... 3 2. USER LOGIN... 6 3. MELIHAT DAFTAR USULAN... 7 4. CARA MELENGKAPI FORM USULAN... 10 DAFTAR GAMBAR Gambar 1. Jendela Halaman Depan... 6 Gambar 2. Jendela Login... 7 Gambar 3. Tampilan Usulan... 7 Gambar 4. Tampilan Usulan Untuk Di Survey... 8 Gambar 5. Tampilan Pengisian Hasil Survey... 9 Gambar 6. Mengambil Titik Lokasi... 10 Gambar 7. Setelah Mengklik Titik Lokasi... 10 Gambar 8. Pengambilan Foto... 11 Gambar 9. Hasil Pengambilan Foto... 11 Gambar 10. Catatan Hasil Survey... 12 Gambar 11. Lihat Hasil Survey... 12 Gambar 12. Tampilan Hasil Survey... 13 2

1. INSTALASI Untuk menggunakan Aplikasi Musrenbang Mobile anda terlebih dahulu harus mendownload dan menginstalnya di Handphone anda. Silahkan anda buka website http://musrenbang.jakarta.go.id/ melalui browser mobile di HP anda lalu anda pilihan unduhan dan klik Mobile Apps-Musrenbang-For-Android.apk Gambar 1. Download Aplikasi Mobile Musrenbang Setelah anda download complete silahkan anda klik fie yang didownload tadi kemudian lakukan proses pengecualian keamanan dengan klik kotak Unknown Sources/Sumber yang tidak diketahui, kemudian klik OK 3

Gambar 2. Setting Pengecualian Keamanan Setelah Pengeculian keamanan dilakukan maka anda dapat melanjutkan instalasi aplikasi mobile musrenbang. Tunggu sampai aplikasi selesai diinstal sampai dengan tertulis tanda centang Aplikasi Terinstall / App Installed 4

Gambar 3. Instalasi Mobile Musrenbang Gambar 4. Membuka Aplikasi Mobile Musrenbang 5

2. USER LOGIN Setelah anda berhasi menginstal aplikasi musrenbang mobile silahkan anda buka aplikasi tersebut. Gambar 5. Jendela Halaman Depan Di sini anda dapat memilih untuk login dengan menggunakan user masingmasing apabila RW silahkan anda pilih ketua RW untuk login. 6

Gambar 6. Jendela Login Setelah anda memilih silahkan anda login dengan menggunakan user anda. 3. MELIHAT DAFTAR USULAN Di menu ini anda dapat melihat usulan-usulan yang akan anda survei Gambar 7. Tampilan Usulan 7

Di menu ini akan terdapat beberapa informasi detail usulan, untuk di survey silahkan anda klik tombol survey Gambar 8. Tampilan Usulan Untuk Di Survey Setelah anda memilih usulan yang akan di survey maka akan tampil seperti gambar di aatas, silahkan anda klik survey untuk mensurvey usulan tersebut. 8

Gambar 9. Tampilan Pengisian Hasil Survey Dimenu ini anda dapat mengecek hasil usulan-usulan yang telah di buat dan dapat memastikan kebenarannya dengan mengisi form di aplikasi dengan lengkap, silahkan anda klik ambil titik lokasi apabila anda sudah di tempat hasil survey maka akan muncul latitude dan longitude lokasi tersebut. Anda dapat mengambil beberapa gambar untuk bukti hasil survey. Setelah itu anda dapat mengisi catatan hasil survey, apabila sudah lengkap semuanya silahkan anda klik simpan. 9

4. CARA MELENGKAPI FORM USULAN Dalam mengisi form usulan anda dapat mengisi beberapa tahap antar lain Gambar 10. Mengambil Titik Lokasi Gambar 11. Setelah Mengklik Titik Lokasi Di tampilan ini setelah anda sampai di lokasi survey anda dapat mengklik tombol Ambil Titik Lokasi agar latitude dan longitude dapat terisi seperti di gambar. 10

Gambar 12. Pengambilan Foto Gambar 13. Hasil Pengambilan Foto Untuk pengambilan foto anda dapat mengklik kamera lalu anda akan dapat melakukan pengambilan foto hasil survey, foto dapat lebih dari 1 (satu) 11

Gambar 14. Catatan Hasil Survey Setelah anda mengklik titik lokasi hasi survey dan mengmabil foto hasil survey anda dapat mengisi catata hasil survey setelah anda bertinjau ke lokasi survey tersebut. Setelah semua terisi anda dapat mengklik tombol simpan. Gambar 15. Lihat Hasil Survey 12

Setelah anda mengisi form survey dengan lengkap dan telah anda simpan makan anda dapat melihat hasil survey tersebut dengan cara mengklik tombol Lihat Hasil Survey maka akan tampil form yang telah anda isi, contohnya seperti di gambar bawah ini. Gambar 16. Tampilan Hasil Survey 13