PENGEMPUKAN DAGING SAPI DAN AYAM KAMPUNG MENGGUNAKAN EKSTRAK JAHE (Zingiber Officinale Roscoe) DIBANDINGKAN DENGAN GETAH PEPAYA (Carica Papaya)

dokumen-dokumen yang mirip
PROGRAM STUDI ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016

SKRIPSI SUBSTITUSI TEPUNG TAPIOKA DENGAN TEPUNG BIJI NANGKA

PENGARUH SUHU DAN LAMA PENGOVENAN TERHADAP KUALITAS FISIK DAN ORGANOLEPTIK DAGING AYAM KAMPUNG DENGAN PENAMBAHAN NANAS

PENGARUH PERBANDINGAN GULA PUTIH DENGAN GULA MERAH DAN PENAMBAHAN SANTAN TERHADAP MUTU ABON JAMUR TIRAM

ABSTRAK KUALITAS DAN PROFIL MIKROBA DAGING SAPI LOKAL DAN IMPOR DI DILI-TIMOR LESTE

EFEK ANTELMINTIK EKSTRAK ETANOL RIMPANG JAHE MERAH. (Zingiber officinale Roscoe var. rubrum) TERHADAP CACING. Ascaris suum Goeze SECARA IN VITRO

UJI KADAR PROTEIN DAN ORGANOLEPTIK DAGING SAPI REBUS YANG DILUNAKKAN DENGAN SARI BUAH NANAS (Ananas comosus) NASKAH PUBLIKASI

Formulasi Daging Analog Berbentuk Bakso Berbahan Kacang Merah (Phaseolus vulgaris) dan Kacang Kedelai (Glycine max)

PENGARUH PENGGUNAAN ENZIM BROMELIN DARI EKSTRAK NANAS DAN LAMA PERENDAMAN TERHADAP KUALITAS FISIK DAN CITA RASA DAGING ITIK LOKAL (Anas plathyrynchos)

KUALITAS DAGING SAPI WAGYU DAN DAGING SAPI BALI YANG DISIMPAN PADA SUHU DINGIN 4 0 C DITINJAU DARI ph, KADAR AIR, DAYA IKAT AIR DAN TEKSTUR SKRIPSI

KARAKTERISASI SIFAT FISIKO-KIMIA DAN SENSORI COOKIES DARI TEPUNG KOMPOSIT (BERAS MERAH, KACANG MERAH DAN MOCAF)

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN, KADAR NaCl DAN AROMA PADA TELUR ASIN DENGAN PENAMBAHAN JAHE (Zingiber officinale Roscoe) SEBAGAI PERISA ALAMI SKRIPSI.

DETEKSI DAGING AYAM YANG DIFORMALIN SECARA VISUAL, ORGANOLEPTIK, KIMIA DAN FISIKA

PENGARUH JENIS PERANGSANG PEMATANGAN TERHADAP MUTU BUAH TERUNG BELANDA (Cyphomandra betacea)

PENGARUH PEMANFAATAN GETAH BIDURI (Calotropis gigantea) TERHADAP KUALITAS FISIK DAN KIMIA DAGING AYAM PETELUR AFKIR

PENGARUH PERBANDINGAN SARI BUAH NENAS DAN MELON SERTA KONSENTRASI GULA TERHADAP MUTU PERMEN JAHE (HARD CANDY)

PENGARUH KONSENTRASI BUBUK BAWANG PUTIH DAN GARAM DAPUR (NaCl) TERHADAP MUTU TAHU SELAMA PENYIMPANAN PADA SUHU KAMAR

COOKIES DIET APRANATA SEMARANG SKRIPSI. Oleh :

Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Buah Mengkudu Rismawati

PENGARUH JUMLAH BUBUK KUNYIT TERHADAP MUTU TAHU SEGAR SELAMA PENYIMPANAN PADA SUHU RUANG

APLIKASI TEPUNG KEDELAI

BAB I PENDAHULUAN. fosfor, besi atau mineral lain. Protein disusun dari 23 atau lebih unit yang

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

PENGARUH PERBANDINGAN JUMLAH TEPUNG TERIGU DAN TEPUNG SUKUN DENGAN JENIS PENSTABIL TERHADAP MUTU COOKIES SUKUN SKRIPSI. Oleh:

BAB I PENDAHULUAN. penyimpan cadangan makanan. Contoh umbi-umbian adalah ketela rambat,

PRODUKTIVITAS KARKAS DAN KUALITAS DAGING SAPI SUMBA ONGOLE DENGAN PAKAN YANG MENGANDUNG PROBIOTIK, KUNYIT DAN TEMULAWAK

SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK NUGGET GURAMI DENGAN MENGGUNAKAN PATI GARUT, MAIZENA, DAN TAPIOKA SEBAGAI FILLER PROPOSAL SKRIPSI

2ooG KUALITAS FISIK DAN ORGANOLEPTIK DAGING AYAM BROILER YANG RANSUMNYA DIBERI PENAMBAHAN MINYAK IKAN YANG MENGANDUNG OMEGA3 SKRIPSI MAD TOBRI

Jurnal Ilmu dan Teknologi Hasil Ternak, Agustus 2011, Hal Vol. 6, No. 2 ISSN :

MEMPERPANJANG UMUR SIMPAN LEMPER MENGGUNAKAN PENGEMASAN VAKUM DAN KOMBINASI PENGEMASAN VAKUM-PASTEURISASI UAP

PENGARUH LAMA SIMPAN DAN LAMA PERENDAMAN ASAP CAIR TERHADAP KUALITAS DAGING KERBAU

STUDI PERPANJANGAN UMUR SIMPAN PRODUK BAKCANG AYAM DENGAN KOMBINASI PERLAKUAN PENGEMASAN VAKUM DAN PASTEURISASI

PENGARUH KOMPOSISI UDARA RUANG PENYIMPANAN TERHADAP MUTU BUAH TERUNG BELANDA SELAMA PENYIMPANAN

PENGARUH PERBANDINGAN SARI NANAS DENGAN SARI DAUN SIRSAK DAN PERSENTASE GUM ARAB TERHADAP MUTU PUDING

PEMBUATAN SPONGE CAKE BEBAS GLUTEN DARI TEPUNG KOMPOSIT BERAS KETAN, UBI KAYU, PATI KENTANG, DAN KEDELAI DENGAN PENAMBAHAN HIDROKOLOID

PENGARUH VARIASI KONSENTRASI NaCl PADA TAHAP PENCUCIAN TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA SURIMI-BASED PRODUCT AYAM BROILER SKRIPSI

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

PENGARUH PERBANDINGAN SARI BELIMBING MANIS DENGAN JAMBU BIJI MERAH DAN JUMLAH CMC (Carboxy Methyl Cellulose) TERHADAP MUTU MARGARIN GUAVSTAR

PENGARUH KONSENTRASI CARBOXY METHYL CELLULOSE DAN KONSENTRASI GULA TERHADAP MUTU SELAI JAGUNG

PENGARUH LAMA PENGERINGAN KENTANG DAN PERBANDINGAN TEPUNG TERIGU DAN TEPUNG KENTANG TERHADAP MUTU COOKIES KENTANG

PENGARUH KOMBINASI CARBOXYL METHYL CELLULOSE DAN GELATIN TERHADAP MUTU SELAI JERUK SIAM PONTIANAK (Citrus nobilis var. Microcarpa) SELAMA PENYIMPANAN

PENGARUH KONSENTRASI PATI UBI JALAR PADA BAHAN PELAPIS EDIBEL TERHADAP MUTU BUAH SALAK SIDIMPUAN TEROLAH MINIMAL SELAMA PENYIMPANAN SKRIPSI OLEH :

KUALITAS ORGANOLEPTIK DAGING AYAM KAMPUNG DENGAN PEMBERIAN JUS NENAS MUDA DAN LAMA PERENDAMAN BERBEDA

PENGARUH EDIBLE COATING BERBASIS PATI KULIT UBI KAYU TERHADAP KUALITAS DAN UMUR SIMPAN BUAH JAMBU BIJI MERAH PADA SUHU KAMAR

PENGARUH PENAMBAHAN BIT (Beta vulgaris L.) SEBAGAI PEWARNA ALAMI DAN BAHAN PENGISI TERHADAP KARAKTERISTIK FISIKOKIMIA DAN SENSORI SOSIS NABATI

PERBANDINGAN BERAT KACANG KEDELAI TERGERMINASI DAN BIJI NANGKA DAN KONSENTRASI RAGI PADA PEMBUATAN TEMPE SKRIPSI. Oleh:

PENGARUH KONSENTRASI GELATIN TERHADAP SIFAT FISIK, VITAMIN C, DAN SENSORI SHERBET BUAH MELON (Cucumis melo L.)

PENGARUH KONSENTRASI LARUTAN GARAM DAN SUHU FERMENTASI TERHADAP MUTU KIMCHI LOBAK

PENGARUH EDIBLE COATING DARI PATI JAGUNG DAN LAMA PENCELUPAN TERHADAP MUTU BUAH NENAS TEROLAH MINIMAL

PENGARUH PEMBERIAN SARI TANAMAN SISAL (Agave Sisalana) DALAM PEMBUATAN DADIH DARI SUSU KERBAU MURRAH. Oleh :

PENGARUH PENGGUNAAN TEPUNG AREN ( Arenga pinnata) TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN AKSEPTABILITAS KORNET IRIS ITIK PETELUR AFKIR

PENGARUH PENGGUNAAN BUBUR BUAH LABU KUNING KUKUS SEBAGAI FAT REPLACER TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK REDUCED FAT COOKIES JAGUNG

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

PENGARUH PERBANDINGAN SARI NENAS DENGAN SARI DAUN KATUK DAN KONSENTRASI KARAGENAN TERHADAP MUTU PERMEN JELLY

BAB I PENDAHULUAN. sebagai alat pengangkut dan alat penyimpanan (Heri Warsito, Rindiani 2015).

TUGAS AKHIR RISKA FITRIAWATI PROGRAM STUDI ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BAKRIE JAKARTA 2016

KARAKTERISTIK SNACK BARS BERBAHAN DASAR TEPUNG KACANG HIJAU DAN PISANG LOKAL SKRIPSI. Oleh MUHAMMAD DHANY ISMAIL

APLIKASI KOMBINASI ASAM ASETAT DAN EKSTRAK KUNYIT UNTUK MEMPERPANJANG UMUR SIMPAN MIE BASAH MATANG

PENGARUH JUMLAH WORTEL DAN LAMA PENGUKUSAN TERHADAP MUTU NUGGET

PENGARUH PERBANDINGAN BUAH NAGA MERAH DENGAN SIRSAK DAN KONSENTRASI AGAR-AGAR TERHADAP MUTU SELAI LEMBARAN

SIFAT FISIK DAN ORGANOLEPTIK CHICKEN LOAF DENGAN PENAMBAHAN SAWRAN

PENGARUH PENAMBAHAN HIDROKOLOID DAN SUBSITUSI TEPUNG KEDELAI (GLYCINE MAX L. MERR) TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN SENSORI MIE BASAH

PENGARUH PERBANDINGAN TEPUNG BIJI NANGKA DENGAN TAPIOKA DAN JUMLAH SODIUM BIKARBONAT TERHADAP MUTU KERUPUK SKRIPSI

PENGARUH PENAMBAHAN BIT (Beta vulgaris) SEBAGAI PEWARNA ALAMI TERHADAP KARAKTERISTIK FISIKOKIMIA DAN SENSORI SOSIS DAGING SAPI

PENGARUH LAMA PERENDAMAN DAN KONSENTRASI ENZIM PROTEOLITIK DARI EKSTRAK BUAH PEPAYA

PENGARUH ENZIM PAPAIN TERHADAP MUTU DAGING KAMBING SELAMA PENYIMPANAN

PENGARUH PROPORSI EKSTRAK KULIT BAGIAN DALAM DURIAN DAN GULA PASIR TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK JELLY ROSELA-PULP KULIT DURIAN

SIFAT FISIK DAN ORGANOLEPTIK SOSIS ASAP DENGAN BAHAN BAKU CAMPURAN DAGING DAN LIDAH SAPI SELAMA PENYIMPANAN DINGIN (4-8ºC) SKRIPSI WAWAN KARYADI

PENGARUH PENAMBAHAN EKSTRAK BAYAM (Amaranthus tricolor L.), WAKTU, DAN SUHU PROOFING TERHADAP KARAKTERISTIK ADONAN DAN ROTI KUKUS

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

PROGRAM STUDI ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2015

PENGARUH KONSENTRASI ZAT PENSTABIL DAN KONSENTRASI YOGHURT TERHADAP MUTU PERMEN JELLY BELIMBING WULUH

PENGARUH PERBEDAAN KONSENTRASI EKSTRAK BIT MERAH TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK HARD CANDY BIT MERAH (Beta vulgaris L. var. rubra L.

PENGARUH PERBANDINGAN TEPUNG TERIGU DENGAN TEPUNG TALAS DAN KONSENTRASI KARBOKSIMETIL SELULOSA (CMC) TERHADAP MUTU ROTI TAWAR

PENGARUH PENGGUNAAN TEPUNG UBI JALAR KUNING DAN PENAMBAHAN TELUR TERHADAP KARAKTERISTIK FISIKOKIMIA DAN SENSORIS CHICKEN NUGGET

PERUBAHAN KADAR FORMALIN DAN TEKSTUR DAGING AYAM PEDAGING PADA PERLAKUAN PENYIMPANAN DAN PEMASAKAN

BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

OPTIMATION OF THE INCUBATION TIME FOR ENZYMATIC PRODUCTION OF COCONUT OIL USING THE FRUIT S LATEX OF Carica papaya L

SIFAT FISIK DAN MUTU HEDONIK NATA DE COCO DENGAN PENAMBAHAN SARI UMBI BIT MERAH SEBAGAI PEWARNA ALAMI SKRIPSI. Oleh: BONITA SINAYANGSIH APRILIA

PENGARUH PERBANDINGAN GUM ARAB DENGAN KARAGENAN DAN LAMA PEMASAKAN TERHADAP MUTU JELLI MARKISA

KARAKTERISTIK FISIKOKIMIAWI DAN SENSORI PADA BAKSO AYAM YANG DISUBSTITUSI DENGAN TEMPE KORO PEDANG (Canavalia ensiformis)

TEKSTUR CAKE BERAS KETAN HITAM DENGAN VARIASI LAMA PENYIMPANAN SUHU DINGIN SKRIPSI OLEH: ONNY MELIANA

STUDI PERPANJANGAN UMUR SIMPAN MAKANAN TRADISIONAL AREM-AREM DAGING AYAM DENGAN PENGEMASAN VAKUM SERTA KOMBINASINYA DENGAN PERLAKUAN PASTEURISASI

PENGARUH LAMA PENYIMPANAN PADA SUHU BEKU DAN METODE THAWING TERHADAP TEKSTUR PADA UDANG PUTIH PRA DAN PASCA PEREBUSAN

SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi sebagaian dari syarat-syarat guna memperoleh gelar Sarjana Teknologi Pangan

SIFAT FISIK DAN ORGANOLEPTIK KERUPUK YANG DIBERI PENAMBAHAN TEPUNG DAGING SAPI SELAMA PENYIMPANAN SKRIPSI TOFAN

Abstrak

PENGARUH PERBANDINGAN KONSENTRASI SORBITOL DENGAN SARI UBI JALAR UNGU DAN KONSENTRASI KARAGENAN TERHADAP MUTU PERMEN JELLY

PENGARUH LAMA PERENDAMAN ASAP CAIR TERHADAP DAYA SIMPAN DAGING DOMBA SKRIPSI. Oleh : DWI WANTA SACAWIJAYA

PENGARUH PENGURANGAN KUNING TELUR TERHADAP KARAKTERISTIK TEKSTUR CAKE BERAS RENDAH LEMAK SKRIPSI OLEH: ATHALIA LYSANDRA

PENENTUAN SUHU DAN WAKTU PENGGORENGAN VAKUM YANG OPTIMAL UNTUK KERIPIK PEPAYA (Carica papaya) BERDASARKAN SIFAT FISIKOKIMA DAN SENSORI

Oleh: KHO ALICA OKTAVIA KURNIAWAN Program studi : Teknologi Pangan

PENINGKATAN CITA RASA DAN TEKSTUR YOGHURT DARI SUSU KAMBING DENGAN PENAMBAHAN SARI BUAH MARKISA DAN TERUNG BELANDA SKRIPSI. Oleh:

PENGARUH PROPORSI PISANG KEPOK PUTIH DAN DAGING PAHA SAPI TERHADAP SIFAT FISIKOKIMIA DAN ORGANOLEPTIK PATTIES PROPOSAL SKRIPSI

PENGARUH DOSIS KROMANON DEAMINA DAN KONSENTRASI LARUTAN OSMOTIK DALAM PEMBUATAN OSMOMEAT DAGING AYAM BROILER

PENGARUH PERBANDINGAN BUBUR BUAH TOMAT DENGAN SARI UBI JALAR ORANYE DAN KONSENTRASI KALIUM SORBAT TERHADAP MUTU SAOS PEPAYA SKRIPSI

PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI MINYAK NABATI TERHADAP MUTU MENTEGA KACANG (PEANUT BUTTER)

EFEK PENGOLAHAN SKALA RUMAH TANGGA TERHADAP KANDUNGAN KOMPONEN FENOLIK DAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN PADA DAUN POHPOHAN (Pilea trinervia W.

FORMULASI EMPING MELINJO (Gnetum gnemon) DUPLIKAT MENGGUNAKAN EKSTRAK DAUN MELINJO DAN EKSTRAK DAUN PEPAYA

HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Pengaruh Penambahan Pasta Tomat Terhadap Daya Ikat Air Naget Ayam. penambahan pasta tomat, disajikan pada Tabel 7.

Transkripsi:

PENGEMPUKAN DAGING SAPI DAN AYAM KAMPUNG MENGGUNAKAN EKSTRAK JAHE (Zingiber Officinale Roscoe) DIBANDINGKAN DENGAN GETAH PEPAYA (Carica Papaya) HALAMAN SAMPUL TUGAS AKHIR YUDA BRIAN ADEN 1122006009 PROGRAM STUDI ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BAKRIE JAKARTA 2016 i

PENGEMPUKAN DAGING SAPI DAN AYAM KAMPUNG MENGGUNAKAN EKSTRAK JAHE (Zingiber Officinale Roscoe) DIBANDINGKAN DENGAN GETAH PEPAYA (Carica Papaya) HALAMAN JUDUL TUGAS AKHIR Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknologi Pertanian YUDA BRIAN ADEN 1122006009 PROGRAM STUDI ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS BAKRIE JAKARTA 2016 ii

UCAPAN TERIMA KASIH Puji dan syukur Penulis panjatkan atas kehadirat Tuhan Yesus Kristus yang telah memberikan kasih dan Anugerah-Nya sehingga Penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir dengan judul Pengempukan Daging Sapi Dan Ayam Kampung Menggunakan Ekstrak Jahe (Zingiber Officinale Roscoe) Dibandingkan Dengan Getah Pepaya (Carica Papaya). Adapun tujuan dari penyusunan skripsi ini adalah sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Teknologi Pertanian Jurusan Ilmu dan Teknologi Pangan pada Fakultas Ilmu dan Teknik Komputer Universitas Bakrie. Saya menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan Tugas Akhir ini, sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikannya. Penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada: 1. Rizki Maryam Astuti, M.Si dan Ratnaningsih, S.TP., M.Agr. sebagai pembimbing yang telah memberikan bimbingan, arahan, saran kepada penulis selama ini; 2. Orang tua dan keluarga saya yang selalu mendoakan dan memberikan semangat kepada saya; 3. Terakhir, kepada semua pihak yang tidak bisa disebutkan disini, penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya atas semua dukungannya. Penulis menyadari masih ada kekurangan dalam penulisan tugas akhir ini. Penulis sangat mengharapkan saran dan bantuan dari semua pihak untuk kesempurnaan skripsi ini. Semoga Tugas Akhir ini membawa manfaat bagi pengembangan ilmu. Jakarta, 12 Agustus 2016 Yuda Brian Aden v

Universitas Bakrie Pengempukan Daging Sapi Dan Ayam Kampung Menggunakan Ekstrak Jahe (Zingiber Officinale Roscoe) Dibandingkan Dengan Getah Pepaya (Carica Papaya) Yuda Brian Aden ABSTRACT Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keempukan daging sapi dan ayam kampung yang direndam dengan menggunakan ekstrak jahe dan getah pepaya. Analisis yang dilakukan adalah analisis kadar air, kadar lemak dan kadar protein (tanpa perlakuan). Perendaman ekstrak jahe dan getah pepaya memberikan pengaruh nyata pada keempukan daging sapi dan ayam kampung. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perendaman ekstrak jahe dan getah pepaya memberikan pengaruh yang nyata terhadap ph, susut masak, daya ikat air dan tekstur (keempukan) (P<0.05). Hasil uji hedonik menunjukkan bahwa perendaman daging sapi pada ekstrak jahe tidak memberikan pengaruh nyata pada warna, rasa, tekstur dan keseluruhan (P>0.05). Pada daging ayam kampung, perendaman ekstrak jahe tidak memberikan pengaruh nyata pada warna, aroma, tekstur dan keseluruhan (P>0.05), sehingga ekstrak jahe potensial digunakan sebagai bahan pengempuk daging. Kata kunci: Metode perendaman, enzim protease, daging sapi, dan daging ayam kampung vii

TENDERNESS EFFECT OF GINGER EXTRACT (ZINGIBER OFFICINALE ROSCOE) AND PAPAIN LATEX (CARICA PAPAYA) ON BEEF AND CHICKEN MEAT Yuda Brian Aden ABSTRACT The aim of this study were to know the tenderness effect of ginger extract and papain latex marination on beef and chicken meat. Ginger extract and papain latex showed significant effect on tenderness of beef and chicken meat. The results showed that ginger extract and papaya latex have significant effect on ph, cooking loss, water holding capacity and texture (tenderness) (P<0.05). Hedonic test results showed that ginger extract has no difference sensory quality (color, taste, texture and overall) between control on beef (P>0.05). The chicken meat showed the same results, hedonic test showed that ginger extract has no difference sensory quality (color, aroma, taste, texture and overall) (P>0.05). Based on these results, ginger extract potentially to be applied to as beef and chicken meat tenderizer. Keywords: Marinate methods, protease enzyme, beef, chicken meat viii

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv UCAPAN TERIMA KASIH...v HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI... vi ABSTRACT... vii ABSTRACT... viii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL...x DAFTAR LAMPIRAN...x PENDAHULUAN...1 Latar Belakang...1 Perumusan Masalah...3 Tujuan Penelitian...3 METODE...4 Bahan...4 Alat...4 Metode Penelitian...4 Tahapan Persiapan Penelitian...4 Tahapan Perendaman...5 Analisis Sifat Kimia...6 Analisis Sifat Fisik...8 Tahapan Organoleptik...9 Rancangan Percobaan dan Analisis Data... 10 HASIL DAN PEMBAHASAN... 12 Analisis Kimia... 12 Analisis Fisik... 12 Uji Hedonik... 16 KESIMPULAN DAN SARAN... 19 Kesimpulan... 19 ix

Saran... 19 DAFTAR PUSTAKA... 20 LAMPIRAN... 22 DAFTAR TABEL Tabel 1. Sampel Daging, Sumber Enzim, Suhu dan Waktu dalam Perlakuan...6 Tabel 2. Kode Perlakuan...6 Tabel 3. Hasil Analisis Kimia pada Daging Sapi dan Ayam Kampung... 12 Tabel 4. Hasil Analisis Fisik pada Daging Sapi... 13 Tabel 5. Hasil Analisis Fisik pada Daging Ayam Kampung... 15 Tabel 6. Hasil Uji Hedonik pada Daging Sapi... 16 Tabel 7. Hasil Uji hedonik pada Daging Ayam Kampung... 18 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Hasil uji statistik pengujian ph pada daging sapi... 22 Lampiran 2. Hasil uji statistik pengujian ph pada daging ayam kampung... 23 Lampiran 3. Hasil uji statistik pengujian susut masak pada daging sapi... 24 Lampiran 4. Hasil uji statistik pengujian susut masak pada daging ayam kampung... 25 Lampiran 5. Hasil Uji Statistik Pengujian Daya Ikat Air pada Daging Sapi... 26 Lampiran 6. Hasil Uji Statistik Pengujian Daya Ikat Air pada Daging Ayam Kampung... 27 Lampiran 7. Hasil uji statistik pengujian Tekstur (Hardness) daging Sapi... 28 Lampiran 8. Hasil Uji Statistik Pengujian Tekstur (Hardness) Daging Ayam Kampung... 29 Lampiran 9. Hasil Uji Mann-Whitney pada Daging Sapi (Warna)... 30 Lampiran 10. Hasil Uji Mann-Whitney pada Daging Sapi (Aroma)... 31 Lampiran 11. Hasil Uji Mann-Whitney pada Daging Sapi (Rasa)... 32 Lampiran 12. Hasil Uji Mann-Whitney pada Daging Sapi (Tekstur)... 33 Lampiran 13. Hasil Uji Mann-Whitney pada Daging Sapi (Keseluruhan)... 34 Lampiran 14. Hasil Uji Kruskall-Wallis Pada daging Ayam Kampung... 35 Lampiran 15. Hasil Uji Mann-Whitney Pada daging Ayam Kampung (Rasa)... 37 x

Lampiran 16. Hasil Uji Mann-Whitney Pada daging Ayam Kampung (Tekstur)... 39 Lampiran 17. Hasil Uji Mann-Whitney Pada daging Ayam Kampung (Keseluruhan)... 41 xi