Investment Outlook Desember 2016

dokumen-dokumen yang mirip
Investment Outlook September 2016

Investment Outlook Januari 2016

Investment Outlook Mei 2017

Investment Outlook Februari 2017

Investment Outlook Maret 2017

Investment Outlook Juni 2017

Investment Outlook Juli 2017

Tinjauan Ekonomi Desember 2009

TINJAUAN EKONOMI Januari 2010

Economic Update. Exhibit 1. Kontribusi Lapangan Usaha Terhadap Pertumbuhan Ekonomi. Exhibit 2. Kontribusi Penggunaan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi

Laporan Ekonomi Bulanan

MACROECONOMIC REPORT JUNI, 2014

Laporan Ekonomi Bulanan

Laporan Ekonomi Bulanan

MACROECONOMIC REPORT JULI, 2014

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

MACROECONOMIC REPORT AGUSTUS, 2014

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

Kinerja CENTURY PRO FIXED

Laporan Ekonomi Bulanan

Laporan Kinerja Bulanan

PRUlink Newsletter Kuartal I 2010

PRUlink Quarterly Newsletter

GLOBAL OUTLOOK 1 MARCH 2018

Banking Highlights Kamis, 22 Oktober 2015

Indo Premier Investment Management Market Update

Laporan Kinerja Bulanan

Indo Premier Investment Management Market Update. Jakarta, 14 Maret 2013

KAJIAN PERKEMBANGAN EKONOMI MAKRO INDONESIA: Dampak Kenaikan BBM. A.PRASETYANTOKO Kantor Chief Economist

Kinerja CARLISYA PRO FIXED

Indo Premier Investment Management Market Update

CARLISYA PRO FIXED Dana Investasi Syariah Pendapatan Tetap

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

Laporan Kinerja Bulanan Dana Investasi Unit Link PT Sun Life Financial Indonesia

LAPORAN April 2016KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

MyProtection Prima RINGKASAN INFORMASI PRODUK. MyProtection Prima. PT Asuransi Allianz Life Indonesia. Apa saja Risiko yang terkait dengan produk ini?

Laporan Kinerja Bulanan

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

PRUlink Newsletter Kuartal II 2010

CENTURY PRO FIXED Dana Investasi Pendapatan Tetap

GLOBAL OUTLOOK 4 DECEMBER 2017

Laporan Ekonomi Bulanan

Kinerja CARLISYA PRO SAFE

China Market outlook. Shanghai Composite Index

GLOBAL OUTLOOK 4 SEPTEMBER 2017

November 2016 Highlight 5/2016. Pertumbuhan Harga Properti Residential Masih Lambat

USD FIXED INCOME FUND

Laporan Kinerja Bulanan

GLOBAL OUTLOOK 1 MARCH 2018

PRUlink Quarterly Newsletter

Laporan Kinerja Bulanan

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

Kinerja CARLISYA PRO MIXED

Laporan Ekonomi Bulanan

Perkembangan dan Prospek Perekonomian Global dan Domestik

CARLISYA PRO SAFE Dana Investasi Syariah Pasar Uang

Pelemahan Rupiah: Haruskah Kita Panik? Mohammad Indra Maulana (Alumni FEB UGM)

GLOBAL OUTLOOK 1 NOVEMBER 2017

GLOBAL OUTLOOK 1 NOVEMBER 2017

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

Perkembangan dan Prospek Perekonomian Global dan Domestik

CARLISYA PRO FIXED Dana Investasi Syariah Pendapatan Tetap

Reksa Dana Premier Ekuitas Makro Plus

Weekly Report. 30 Maret 2015

LAPORAN May 2015KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

Laporan Ekonomi Bulanan

GLOBAL OUTLOOK 2 JANUARY 2018

GLOBAL OUTLOOK 4 DECEMBER 2017

Laporan Ekonomi Bulanan

Kinerja CARLISYA PRO SAFE

CENTURY PRO FIXED Dana Investasi Pendapatan Tetap

Market Update. Indo Premier Investment Management. Jakarta, 14 November 2013

KAMAR DAGANG DAN INDUSTRI INDONESIA. Laporan Ekonomi Bulanan. Mei 2006

PRUlink Newsletter Kuartal II 2009

PERKEMBANGAN DAN VOLATILITAS NILAI TUKAR RUPIAH

Market Update OUTLOOK INVESTASI SUN 2014: LOW RISK, HIGH RETURN. Kinerja Reksa Dana. AAA Amanah Syariah NAV/Unit : 2,132 YTD Yield :(0.

GLOBAL OUTLOOK 4 SEPTEMBER 2017

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

LAPORAN November KINERJA 2014 BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

Laporan Kinerja Bulanan

USD FIXED INCOME FUND

LAPORAN Maret 2016 KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

GLOBAL OUTLOOK 2 OKTOBER 2017

Juni Danareksa Investment Management PEREKONOMIAN GLOBAL. Perekonomian Amerika ( AS )

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

CARLINK PRO SAFE Dana Investasi Pasar Uang 31-Jan-17 NAV: 2,

CENTURY PRO MIXED Dana Investasi Campuran

Morning Briefing. Market Outlook

LAPORAN Februari 2016 KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

PRUlink Newsletter Kuartal I 2009

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

GLOBAL OUTLOOK 1 NOVEMBER 2017

CARLISYA PRO SAFE Dana Investasi Syariah Pasar Uang

Profil Perusahaan NEWS HIGHLIGHTS

Market Review Macroeconomy Equity Fixed Income

LAPORAN KINERJA BULANAN - PANIN Rp CASH FUND

CARLISYA PRO FIXED Dana Investasi Syariah Pendapatan Tetap

Rekomendasi Harga Emas dan Minyak, Jumat 21 November 2014

Transkripsi:

Unit Link Investment Outlook Desember 2016 Berdasarkan data November 2016 Investment Division

Agenda 1 Investment Issues 2 Allianz Fund Performance & Forecast

1 1 Investment Issues 2 Allianz Fund Performance & Forecast

Dashboard Makroekonomi 2016 Inflasi Pertumbuhan Ekonomi Rata- Rata Nilai Tukar Defisit Neraca Berjalan Realisasi 2015 3.45% 4.79% 12,500 2.7% 1Q16 0.41% 4.92% 13,500 2.14% 2Q16 0.44% 5.18% 13,300 2.0% 3Q16 0.35% 5.02% 13.377 1.83% APBN-P 2016 4% 5.2% 13,500 2.35% Internal Use Only 4

Market Outlook Global 2016 AMERIKA SERIKAT Tingkat pengangguran di bulan November 2016 turun ke level 4,6% dari bulan Oktober 2016 yang berada di level 4,9%. Data Non Farm Payroll pada November 2016 menunjukkan ada peningkatan sebesar 178.000 penambahan tenaga kerja. Diluar ekspektasi, Donald Trump terpilih menjadi presiden Amerikat Serikat ke-45. Para investor berharap dengan terpilihnya Trump pertumbuhan ekonomi dapat lebih tinggi dengan kebijakan-kebijakan yang mendukung pertumbuhan. EROPA Inflasi zona eropa diekspektasi mengalami peningkatan sebesar 0,6% year on year pada bulan November 2016 dimana bulan Oktober 2016 inflasi meningkat 0,5% year on year sesuai dengan ekspektasi konsensus. Indeks PMI Manufaktur zona eropa meningkat ke angka 53,7 dari bulan sebelumnya yang merupakan angka tertinggi sejak Februari 2011. ASIA Indeks manufaktur China meningkat ke level 51,70 di bulan November 2016 diamana sebelumnya berada di angka 51,2 di bulan Oktober 2016. Indeks sentimen di antara produsen besar di Jepang naik ke level 10 dari tiga bulan lalu yang berada di level 6. Meningkatnya sentimen produsen di Jepang menunjukkan bahwa pemulihan ekonomi moderat sedang berlangsung pada sembilan bulan pertama tahun ini. Internal Use Only 5

Market Outlook Domestik 2016 Penerimaan Pajak Hingga November 2016 Penerimaan pajak sampai November 2016 mencapai Rp 965 Triliun, dimana angka tersebut baru mencapai 61,2% dari target. Pada Desember 2016, Kementrian Keuangan mengidentifikasi adanya penerimaan pajak hingga Rp 100 Triliun selain itu, ada tambahan pemasukan dari program pengampunan pajak (tax amnesty) hingga Rp 42 Triliun. Penurunan Cadangan Devisa Bank Indonesia (BI) mencatat posisi cadangan devisa sebesar US$ 111,5 miliar per akhir November 2016. Posisi cadangan devisa ini lebih rendah dibandingkan posisi akhir Oktober 2016 sebesar US$ 115 miliar. Penurunan cadangan devisa terutama disebabkan oleh kebutuhan devisa untuk pembayaran utang luar negeri dan juga untuk stabilisasi nilai tukar rupiah sesuai dengan fundamentalnya. Laju Inflasi Terjaga Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi sebesar 0,47% pada November 2016. Angka ini lebih tinggi dibanding bulan sebelumnya yang hanya 0,14%. Inflasi tahun kalender (Januari-November) tercatat 2,59% dan secara year on year (yoy) sebesar 3,58%. Dari 82 kota yang disurvei BPS, 78 kota alami inflasi dan empat kota alami deflasi. Internal Use Only 6

2 1 Investment Issues 2 Allianz Fund Performance & Forecast 7

Allianz Fund Performance - Conventional No. Fund 1 Bulan 3 Bulan 6 Bulan 1 Tahun 3 Tahun YTD Total Aset IDR (Mil) USD (Jt) Peluncuran 1 2 Smartlink Rupiah Money Market Fund Smartlink Guardia Dana Pendapatan Tetap 0.38% 1.19% 2.52% 5.64% 20.66% 5.15% 360.15 25-May-01 0.37% 1.12% 2.21% 4.94% #N/A 4.46% 1.25 18-Aug-14 3 Smartlink Dollar Managed Fund -2.87% -4.42% 1.47% 7.21% 15.19% 7.64% 40.14 7-Apr-03 4 Smartlink Rupiah Fixed Income Fund -3.80% -4.12% 0.64% 8.63% 20.97% 9.62% 974.08 25-May-01 5 Smartlink Rupiah Balanced Fund -3.96% -3.76% 2.02% 9.32% 19.44% 8.21% 2,425.55 8-Mar-04 6 7 8 9 10 SmartWealth Rupiah Equity IndoAsia Fund SmartWealth Equity Indoglobal Fund SmartWealth Rupiah Equity Small Medium Capital Fund SmartWealth Rupiah Equity Infrastructure Fund Smartlink Rupiah Balanced Plus Fund -5.22% -4.91% 3.83% 12.22% 18.09% 9.51% 566.10 5-May-11-5.26% -5.19% 3.73% 12.92% #N/A 10.09% 11.61 7-Nov-14-5.64% -6.17% 2.98% 12.55% 0.40% 8.80% 1.51 27-Sep-13-5.92% -4.97% 9.07% 17.78% 17.81% 11.53% 91.14 27-Sep-13-6.16% -5.68% 2.91% 12.51% 19.27% 9.87% 412.35 15-Jul-09 11 Smartlink Rupiah Equity Fund -6.68% -6.03% 4.04% 14.87% 22.53% 11.29% 8,536.18 1-Sep-07 12 13 14 SmartWealth Rupiah Equity Indoconsumer Fund SmartWealth Liquiflex LQ45 Fund SmartWealth US Dollar Equity IndoAsia Fund -7.20% -7.81% 0.34% 17.48% 17.33% 13.87% 106.69 17-Jun-13-7.69% -7.62% -4.82% -6.46% 6.10% -7.67% 140.01 3-Jul-13-8.69% -6.94% 4.62% 13.85% 3.98% 10.40% 41.78 1-May-12 Internal Use Only 8

Allianz Fund Performance - Syariah No. Fund 1 Bulan 3 Bulan 6 Bulan 1 Tahun 3 Tahun YTD Total Aset IDR (Mil) USD (Jt) Peluncuran 1 Allisya Rupiah Equity Fund -8.35% -8.70% 2.88% 16.13% 17.22% 11.05% 726,58 25-Apr-06 2 Allisya Rupiah Balanced Fund -6.47% -6.67% 0.74% 9.49% 15.40% 6.71% 501.31 7-Apr-03 3 Allisya Rupiah Fixed Income Fund -2.82% -2.70% 1.13% 6.51% 17.71% 6.61% 68.24 15-Jul-09 Internal Use Only 9

Fund Forecast No. Fund Jangka Pendek Jangka Panjang 1 SmartWealth Dollar Equity IndoAsia Fund 2 SmartWealth Rupiah Equity IndoAsia Fund 3 SmartWealth Equity Indo Global Fund 4 SmartWealth Equity Small Medium Capital Fund 5 SmartWealth Equity Infrastructure Fund 6 SmartWealth Equity Indoconsumer Fund 7 Smartlink Rupiah Equity Fund 8 SmartWealth Equity Liquiflex LQ45 Fund 9 Smartlink Rupiah Balanced Plus Fund 10 Smartlink Rupiah Balanced Fund 11 Smartlink Dollar Managed Fund 12 Smartlink Guardia Dana Pendapatan Tetap 13 Smartlink Fixed Income Fund 14 Smartlink Rupiah Money Market Fund 10

Fund Forecast No. Fund Jangka Pendek Jangka Panjang 1 Allisya Equity Fund 2 Allisya Balanced Fund 3 Allisya Fixed Income Fund 11

Disclaimer This document is prepared for general information only, and the specific investment objectives, personal situation and particular needs of any person have not been taken into consideration. You should read the relevant product and fund documentation, including the relevant product summary, product highlights sheets and fund summaries for details before deciding to invest. Copies of the product and fund documentation can be obtained from our authorized agents or distributors. The past performance of any fund is not necessarily indicative of the future or likely performance of the fund. The value of investments and units in any fund June go down as well as up, which is an investment risk which you June face. You should not rely on this document as investment advice. If you have any concerns about any investment products or are uncertain about the suitability of any investment decision, you should seek such financial advice from your professional advisers as appropriate. Information contained in this document is obtained from sources believed to be reliable, however Allianz does not guarantee its completeness or accuracy. Opinions and estimates expressed are subject to change without notice and Allianz expressly disclaims any and all liability for representations and warranties, express or implied, contained herein, or for omissions.

Thank you