REAL TOOLS FOR REAL LIFE

dokumen-dokumen yang mirip
Help yourself to be HAPPY

Kalau kau mendengar sesuatu, itu akan hanya memudar dan menjadi bagian dari latar belakang.

Meditasi adalah Jalan Ketenangan

LATIHAN PERNAFASAN. Pengantar

GENDAM HARTA MODUL BASIC GENDON

Sebuah kata teman dan sahabat. Kata yang terasa sulit untuk memasuki kehidupanku. Kata yang mungkin suatu saat bisa saja meninggalkan bekas yang

KELUARGA DENGAN LIMA ANGGOTA

Measurement I. DIGIT SPAN (Before Treatment)

Meditasi Usada I (Tahap 1)

PERANAN OLAHRAGA DALAM MENGURANGI STRES. Oleh: Suryanto Staf Pengajar Prodi Ikora PKR FIK UNY

Tidak Ada Ajahn Chan. Kelahiran dan Kematian

Latihan Olah Nafas Zhen Qi

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Selalu terbuka jelas mata ini Mata ciptaan-mu Aku berjalan lemah di atas hiasan Pijakan menuju satu berita gembira

YOGA: HARMONISASI MANAJEMEN STRESS

Pengendalian Emosi. Rerata Empirik (RE) : 124,95. Rerata Hipotetik (RH) : 107,5. Tergolong Tinggi

SYAIR KERINDUAN. Genre: Puisi-puisi cinta, sahabat, keluarga semuanya tentang CINTA dan CITA-CITA.

No : 12 / IV / SEMAKU / 2017 Yogyakarta, 17 April Dengan ini Himpunan Mahasiswa Pendidikan Dokter SEMAKU mengucapkan terima kasih kepada:

Menolong Anak2 Mengatasi Trauma di Pulau Jawa

Mula Kata, Bismillah

Mata Tomi terbelalak, ketika menyadari dia berada

STRATEGI PELAKSANAAN 1 (SP1) PADA KLIEN DENGAN KEHILANGAN DAN BERDUKA. No. MR : 60xxxx RS Dr. H. Marzoeki Mahdi Bogor

PEDOMAN WAWANCARA DAN OBSERVASI

Adi W. Gunawan Institute of Mind Technology. Hypno-EFT

LAMPIRAN A : SKALA PENELITIAN A-1 Skala Kecemasan pada Penderita Diabetes Mellitus A-2 Skala Konsep Diri

Ingatlah, hanya dengan berdzikir kepada Allah sajalah hati akan menjadi tenteram (QS Ar Ra d : 28).

Kesengsaraan adalah aku! Apakah ia kan mencampur kesedihannya atas jalinan persahabatan dengan sahabat lainnya yang serupa? Apakah ia tidak kesepian

Lucu memang.. Aku masih bisa tersenyum manis, melihatmu disana tertawa lepas bersamanya.

PLAN OF ACTION (Oktober 2016-Juli2017) Mengetahui, Malang, 2 Oktober 2016

MENGELOLA STRESS DAN MENGENDALIKAN EMOSI. dr Gunawan Setiadi Tirto Jiwo, Pusat Pemulihan dan Pelatihan Gangguan Jiwa

C. Penyimpangan Tidur Kaji penyimpangan tidur seperti insomnia, somnambulisme, enuresis, narkolepsi, night terrors, mendengkur, dll

Brought To You by. Brought to you by

PANDUAN DASAR MEDITASI BUKA AURA. Ditulis oleh : Vena Aurora

Anda akan belajar langsung dari Master Hipnotis IHA (Indonesian Hypnosis Association).

MENTAL TRAINING UNTUK PELARI

Kita Punya Banyak Diri

BAB I PENDAHULUAN. merupakan akibat buruk merokok, baik secara langsung maupun tidak langsung.

KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN ANTARA BEBAN KERJA DAN STRES KERJA PADA PERAWAT DI RUANGAN PERAWATAN BEDAH LANTAI 5 RUMAH

BAB I PENDAHULUAN. telah mewujudkan hasil yang positif di berbagai bidang, yaitu adanya. dan bertambah cenderung lebih cepat (Nugroho, 2000).

A. PENGANTAR B. SEJARAH REIKI C. MANFAAT DEO REIKI

Postraumatik stress bisa timbul akibat luka berat atau pengalaman yang menyebabkan organisme menderita kerusakan fisik maupun psikologis

berada dan segera sadar kalau dia tanpa sengaja tertidur di lantai dua. Semua masih sama pada posisinya, sofa-sofa itu masih ada di sana,

Petunjuk Meditasi Jalan, Duduk, dan Kegiatan Sehari-hari dalam Meditasi Vipassanā

INDRA MAJID Mind Technology Expert International Certified Hypnotherapist Trainer of Hypnosis Trainer

MANUSIA DAPAT HIDUP. 6 minggu tanpa makanan beberapa hari tanpa minum, hanya beberapa menit saja, tanpa udara

THE ELEMENTAL CONCEPT IN TAROT

NGEMAT 1, SABDA PANDITA. SABDA PANDITA RATU Sabdo Pendito Ratu, Tan Keno Wola Wali. Sabda Gendam yang dipancarkan pasti masuk dan mempengaruhi subjek.

Pertama Kali Aku Mengenalnya

Oleh: Dr. Kasiyan, M.Hum. Jurusan Pendidikan Seni Rupa Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Yogyakarta 2013

KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN ANTARA KEMUNDURAN FISIOLOGIS DENGAN STRES PADA LANJUT USIA DI POLI LANSIAPUSKESMAS KECAMATAN KALIDERES TAHUN 2014

Tidur = keadaan bawah sadar dimana orang tsb dapat dibangunkan dengan pemberian rangsang sensorik atau dengan rangsang lainnya

Apa itu menstruasi? Menstruasi adalah tanda anak perempuan tumbuh menjadi dewasa. Menstruasi adalah proses alami bagi perempuan.

LAMPIRAN I INSTRUMEN PENELITIAN

"Jika saya begitu takut maka biarlah saya mati malam ini". Saya takut, tetapi saya tertantang. Bagaimanapun juga toh akhirnya kita harus mati.

Lampiran 1. PLAN OF ACTION (Oktober 2016 Juni 2017) Nama : Dita Erline Kurnia NIM :

Mainan Peran Ibu Ella Bagian 1 dan , 2007, 2006 Freedom for the Captives Ministries

INFORMASI PERKEMBANGAN ANAK (Diisi oleh Orang tua)

Kebutuhan Dasar Ibu Bersalin. By. Ulfatul Latifah, SKM

Pusat Layanan Autisme Mansfield Australia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. menempuh berbagai tahapan, antara lain pendekatan dengan seseorang atau

SATUAN ACARA PENYULUHAN MANAJEMEN NYERI PADA LUKA POST OPERASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SURVEY GLOBAL KESEHATAN BERBASIS SEKOLAH DI INDONESIA TAHUN 2007

BAB I PENDAHULUAN. Holmes dan Rahe tahun 1967 dengan menggunakan Live Event Scale atau biasa

MATERI KEGIATAN PERAN AKTIVITAS FISIK SEBAGAI TRAUMA RELEASING EXERCISE PADA DAERAH TERDAMPAK BENCANA MERAPI

Membangun Sosial Emosi Anak. di Usia 4-6 tahun SERI BACAAN ORANG TUA

LUCKY_PP UNTUKMU. Yang Bukan Siapa-Siapa. Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

Sample Upload. Perjalanan 60 hari

BAB I PENDAHULUAN. pembeda. Berguna untuk mengatur, mengurus dan memakmurkan bumi. sebagai pribadi yang lebih dewasa dan lebih baik lagi.

All rights reserved Brought to you by

TIM CMHN BENCANA DAN INTERVENSI KRISIS

PENGANIAYAAN TERHADAP ANAK DALAM KELUARGA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah. Seorang ibu yang sedang mengalami kehamilan pertama akan merasa berbeda

Mengatasi Prasangka dan Selalu Memikirkan Diri Sendiri (bagian pertama)

Pemberian Terapi Relaksasi Pernapasan Diapragma bagi Pasien Hipertensi di. Instalasi Gawat darurat Eka Hospital Tangerang Selatan 2015

DIPA TRI WISTAPA MEMBILAS PILU. Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

BAB I PENDAHULUAN. masa kanak-kanak, masa remaja, masa dewasa yang terdiri dari dewasa awal,

Marwan. Ditulis oleh Peter Purwanegara Rabu, 01 Juni :25

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. dapat diukur secara kuantitas dari waktu ke waktu, dari satu tahap ke tahap

Pengertian Kehilangan adalah perubahan dari sesuatu yang ada menjadi tidak ada atau situasi yang diharapkan terjadi tidak tercapai. Kehilangan dapat d

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Spiritual Emotional Freedom Technique ( SEFT )

TES KESEGARAN JASMANI INDONESIA (TKJI)

SATUAN ACARA PENYULUHAN POLA HIDUP SEHAT PADA LANSIA. Sub Pokok Bahasan : Pola Hidup Sehat dengan Gizi Seimbang Pada Lansia

LEMBAR KUESIONER PENGARUH TEHNIK HYPNOBIRTHING TERHADAP PENGURANGAN NYERI PADA PERSALINAN PERVAGINAM PADA PRIMIPARA

Cinta Kedua. Majalah Parents Desember Sepenggal kisah tentang kekuatiran untuk jatuh cinta lagi.

Saya yang bernama Sitti Nuraisyah / adalah mahasiswa Program. Studi D-IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

LAMPIRAN C SKALA STRES DAN AGRESIFITAS

Inner Beauty. Kecakapan Antar Personal RIFDA FATICHA ALFA A., M.KOM

Mungkin hatinya merasakan sesuatu yang aneh. Apakah mungkin terjadi sesuatu? Semoga semuanya baik-baik saja.

Mata ini sulit terpejam dan pendar-pendar rasa sakit di hati tidak dapat hilang menusuk dan menancap keras.

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkawinan merupakan suatu hal yang penting dalam kehidupan manusia.

BAB I PENDAHULUAN. yang kaya, miskin, tua, muda, besar, kecil, laki-laki, maupun perempuan, mereka

Warna ialah sifat cahaya yang ditentukan oleh panjang gelombang (atau oleh kandungannya sebagai paduan untuk beberapa panjang gelombang).

The Miracle of ENDORPHINE

AGAR MENDAPAT LEBIH DARI YANG ENGKAU INGINKAN

Di Pantai Pasir Putih

Bab II. Solusi Terhadap Masalah-Masalah Kesehatan. Cerita Juanita. Apakah pengobatan terbaik yang dapat diberikan? Berjuang untuk perubahan

BAB I PENDAHULUAN. Definisi sehat sendiri ada beberapa macam. Menurut World Health. produktif secara sosial dan ekonomis.

Senja, Sebuah Kisah Sebuah Cerita

Transkripsi:

Pernahkah Anda bertanya kepada diri sendiri? ~ Ketika sedang menghadapi masalah, terutama yang berkaitan dengan emosi dan pikiran, bagaimana Saya membantu diri sendiri? ~ Bagaimana Saya berkontribusi membuat hidup Saya lebih maju, nyaman dan menyenangkan? Manusia seutuhnya terdiri dari aspek tubuh Fisik, Emosi, Pikiran dan Spiritual yang berhubungan dan saling mempengaruhi. Ketika keempatnya seimbang, selaras dan harmoni dalam diri seseorang, dapat dikatakan bahwa orang tersebut Sehat dan Bahagia Lahir dan Batin. Setiap orang normal tentunya ingin hidup bahagia, siapa yang tidak? Sayangnya dalam kenyataan, sebagian orang merasa tidak/ belum bahagia. Sebenarnya Bahagia dimiliki Setiap Orang tanpa terkecuali, hanya dalam perjalanan hidupnya sering kali sebagaian orang belum dapat melihatnya. Mengapa demikian? Untuk menjawabnya, Saya sering menanyakan pertanyaan ini: Apa warna langit? Biru ; Pada saat mendung? Umumnya di jawab, Gelap.. langit hitam Langit selalu biru. Hanya karena mendung, menggantung awan hitam maka birunya langit tidak tampak. Sama seperti Bahagia itu sendiri. Bahagia itu selalu ada di hati kita, setiap saat karena bahagia itu adalah Anugerah Adi Kodrati dari Tuhan YME. Namun karena awan-awan gelap yang menutup hati kita, maka kita tidak bisa melihat kebahagian itu. Awan gelap yang menutup

kebahagiaan kita itu seperti, penyesalan akan masa lalu, perasaan bersalah, masalah-masalah yang sedang digeluti sehari-hari, kekhawatiran akan esok juga pencuri kedamaian kita hari ini. Jika awan-awan tersebut di singkirkan, perlahan-lahan perasaan bahagia itupun muncul dan semakin merekah seiring dengan berdamainya kita dengan diri sendiri. Bagaimana menyingkirkan awan tersebut yang saya maksud dengan Real Tools for Real Life. Manusia lahir memang tidak membawa manual book, jadi sering kali orang bingung mencari tombol on untuk mengaktifkan tombol kebahagiaan. Beruntung, belakangan ini ilmu mind technology (Hypnotherapy, NLP, Egostate Therapy EFT, dll) dan Transpersonal Practice seperti meditasi, yoga, dll semakin disadari peran pentingnya dan mempraktekkan semuanya itu dalam kehidupan sehari-hari sudah mulai menjadi gaya hidup. Perpaduan semua pembelajaran tersebut dapat diintisarikan dan diaplikasikan sebagai Real Tools dalam bentuk teknik-teknik Bantu Diri/ Self Help khususnya untuk permasalahan emosi dan pikiran yang membantu seseorang meraih keseimbangan, keselarasan dan kebahagiaan dalam hidupnya. Setiap orang dapat menjadi praktisi Self Help untuk membantu diri dan orang-orang terkasih disekitarnya asalkan SADAR bahwa Hal ini Penting dan Perlu. MAU artinya subyek bersedia terlibat dan mengambil bagian, MAMPU artinya Subyek, memiliki Skill untuk melakukan semua itu. Setiap keluarga dapat dikatakan Pasti memiliki Kotak P3K di Rumah untuk berjaga-jaga karena Sadar pentingnya First Aid untuk membantu tubuh yang terluka atau sakit. Isinya ada kain kassa dan obat merah jika jatuh dan kaki terluka. Ada persediaan obat-obatan seperti obat sakit kepala,

obat sakit perut, dll. Tidak serta merta kalau merasa tubuh ada yang tidak beres kita langsung lari ke dokter bukan? Dengan first aid ini saja lebih dari 70% masalah kita bisa teratasi. Lalu Bagaimana jika Pikiran dan Emosi Anda yang terluka? Dengan apa Anda akan berusaha mengobatinya? Jadi kotak P3K ini perlu dilengkapi lagi dengan first aid untuk masalah Emosi dan Pikiran., teknik-teknik Bantu Diri yang dimaksud dengan Real tools itu tadi., Masalah bisa datang pada siapa saja hanya bentuknya tentu berbeda-beda. Orang yang sudah sukses pun bisa memiliki masalah dalam mengembangkan usahanya, apalagi orang-orang yang masih dalam proses meraih sukses. Sebagai orang tua dalam membimbing anaknya, ketika umur anak balita, masalah yang dihadapi dalam mendidik mereka tentu berbeda dengan permasalahan ketika anaknya remaja. Nah, masalah adalah trigger atau pemicu emosi dan pikiran manusia. Ketika emosi dan pikiran ini tersulut dan tidak di release maka ia akan ter repressed ke bawah sadar kita dan menjadi bibit masalah yang dapat termanifestasi ke banyak bentuk sabotase diri, bahkan termasuk permasalahan fisik. Pikiran dapat mempengaruhi tubuh fisik, demikian juga tubuh fisik dan tubuh emosi saling berhubungan erat. Dibalik permasalahan fisik, ada latar belakang faktor emosi yang memicu. Emosi-emosi utama yang seringkali mendominasi seseorang berhubungan erat langsung dengan organ-organ vital kita; Hati berhubungan dengan kemarahan, Jantung berhubungan dengan kecemasan dan emosi, Limpa berhubungan dengan kekhawatiran, Paru-paru berhubungan dengan kesedihan dan kedukaan, Ginjal berhubungan dengan ketakutan. Tools Healing dan

Terapi diri dapat diaplikasikan untuk membantu menghapus luka batin yang berhubungan dengan emosi-emosi tersebut, sehingga organ-organ yang bersangkutan, berangsur-angsur dapat dipulihkan. Dengan kesadaran mengatur dan mengendalikan emosi2 tsb, maka organ-organ tubuh terkait pun akan terpelihara. Self Healing and Therapy sebagai tools bantu diri, dapat dilakukan mulai dari yang paling sederhana hingga yang cukup advanced. Berikut adalah 2 contoh teknik sederhana terapi diri yang dapat seseorang lakukan: 1) Ketika merasa penat dan letih di tengah beraktivitas, janganlah terus memaksakan diri karena bisa menyebabkan stress. sebaliknya, buat diri kembali segar dan fresh dengan latihan berikut. Duduk rileks, pejamkan mata. Tarik nafasss yg dalammm.. tahan 2 hitungan, hembuskannn perlahannn.. Setiap tarikan nafas niatkan menarik udara segar dan sehat berwarna biru langit.. penuhi paru2 terasa segar dan nyaman. Dapat membayangkan berada di pegunungan ataupun pantai.. Ketika hembuskan nafas lihat dan rasakan seluruh kepenatan dan keletihan keluar dalam gulungan asap...

Terus.. inhale, isi dengan kesegaran biru.. exhale.. lepaskan dan buang asap kepenatan.. Lakukan bbrp kali dan rasakan bedanya sesudahnya.. 2) Merasa sumpek dengan sekitarmu? Tempat paling nyaman u beristirahat adalah Tempat Kedamaianmu.. beristirahat 5 menit di tempat kedamaianmu setara dengan tidur siang 1 jam. Rilekskan seluruh tubuh.. Banyak cara u melakukannya.. Salah satu cara termudah bisa diawali dengan merasakan keluar masuknya nafas lalu setelah 1-2 menit mulai mengamati perlahan bagian2 tubuh, mulai dari telapak kaki hingga kepala. Lalu rasakan seluruh bagian tubuh secara bersamaan.. Niatkan tuk pergi ke tempat kedamaianmu.. satu tempat di mana kamu merasa sangat tenang, damai dan bahagia.. tempat yang aman dan menentramkan batinmu.. bisa outdoor ataupun indoor.. bisa di pantai ataupun kamar tidurmu.. ijinkan saja terjadi..

Nikmati kedamaiannya dan tinggallah selama yg kau inginkan.. niatkan kau dapat kembali kapanpun dimanapun kau membutuhkannya hanya dengan meniatkan dlm hati 'ke tempat kedamaianku'.. Setelah cukup niatkan tuk kembali ke aktivitas normal. Ya, memang Manusia lahir memang tidak disertai dengan modul operasi dan petunjuk penggunaannya. Tetapi Tuhan sudah begitu baik, menaruh semua yang dibutuhkan begitu dekat.. di dalam diri setiap kita, termasuk semua obat untuk setiap permasalahan hidup kita. Barang siapa yang melakukan perjalanan ke dalam akan menemukannya Start your Inner Journey today