Q dx,t = ƒ (P x,t, P y,t, Y t, P e X,t+1,S t )

dokumen-dokumen yang mirip
APLIKASI FUNGSI LINIER DALAM BIDANG EKONOMI FUNGSI PERMINTAAN & PENAWARAN. Oleh : Agus Arwani, SE, M.Ag.

PENERAPAN FUNGSI LINIER-1. Muhlisin, S.E., M.Si.

KESEIMBANGAN PASAR. EvanRamdan

Kekuatan Permintaan dan Penawaran Pasar

Pendapatan atau penghasilan konsumen(y t ) Perkiraan harga di masa depan(p e x,t+1) Banyaknya / intensitas kebutuhan konsumen(s t )

PENERAPAN FUNGSI DALAM EKONOMI. Fungsi Linier

Tugas makalah. Aplikasi Fungsi Linier Dalam Keseimbangan Pasar Sebagai Tugas Mata Kuliah Matematika

BAB II FUNGSI LINIER & GRAFIK

Ekonomi Mikro PERMINTAAN, PENAWARAN DAN EKUILIBRIUM

Teori Harga Fungsi Linear

MATEMATIKA EKONOMI & BISNIS

Penerapan Fungsi Linier

Aplikasi Fungsi. Fungsi Linier. Fungsi Kuadrat. 1. Fungsi penawaran 2. Fungsi permintaan 3. Fungsi penerimaan 4. Fungsi biaya

KESEIMBANGAN PASAR (MARKET EQUILIBRIUM)

MATEMATIKA BISNIS I. M Riza Radyanto, S.T, M.T. Akademi Keuangan dan Perbankan Widya Buana

MICROECONOMICS DEMAND SUPPLY & MARKET EQUILIBRIUM MARIA PRAPTININGSIH, S.E., M.S FE.

MATEMATIKA EKONOMI DAN BISNIS. Nuryanto.ST.,MT

Modul Matematika 2012

Pertemuan 1. Konsep Ekonomi

Ekonomi Manajerial dalam Perekonomian Global Dominick Salvatore. Kurva Permintaan,

MACAM-MACAM FUNGSI DALAM EKONOMI DAN BISNIS Bagian 3 Pertemuan 4, 5 dan 6. MATEMATIKA BISNIS Tonaas Marentek, M.Si

BAB II URAIAN TEORITIS

FUNGSI PERMINTAAN PENAWARAN DAN EQUILIBRIUM PASAR

1.Fungsi permintaan, fungsi penawaran dan keseimbangan pasar. 2.Pengaruh pajak-spesifik terhadap keseimbangan pasar

BAB II Permintaan, Penawaran & Keseimbangan

Fungsi Linier pada Penerapan Ekonomi

PENERAPAN FUNGSI LINIER A. FUNGSI PERMINTAAN, FUNGSI PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR

PERMINTAAN, PENAWARAN, DAN ELASTISITAS

Pengaruh pajak dan subsidi terhadap keseimbangan pasar. Sri Nurmi Lubis, S.Si

KULIAH MATEMATIKA TERAPAN

Teori Dasar Permintaan, Penawaran dan Keseimbangan

harga X ke dalam fungsi permintaan, maka akan diperoleh skedul permintaan individu sbb: Tabel 1 Px($) Qdx

Aplikasi Fungsi Linear. Telkom University Alamanda

Permintaan adalah salah satu aspek terpenting dalam ekonomi manajerial, karena perusahaan tidak akan ada dan berkembang tanpa adanya permintaan.

JENIS JENIS FUNGSI 2. Gambar. Jenis Fungsi. mengandung banyak suku (polinom) dalam variabel bebas y = a 0 + a 1 x + a 2 x a n x n

Tujuan dan Perkembangan Dunia Bisnis Bisnis yang maju adalah bisnis yang mampu berkembang di tengah krisis.

Letak Sebuah Titik :

PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR. Bubba s Ice Cream

PENERAPAN EKONOMI FUNGSI NON LINIER

III. KERANGKA TEORITIS

TEORI PENAWARAN. Penawaran

Pertemuan Ke 3 dan 4. Pengantar Ilmu Ekonomi FP UNJA

Matematik Ekonom Fungsi nonlinear

Penggunaan Fungsi dalam Ekonomi

MATERI PRASYARAT. ke y= f(x) =ax2 + bx +c

Institut Manajemen Telkom

Pengantar Ekonomi Mikro

Elastisitas Permintaan dan Penawaran. Pengantar Ilmu Ekonomi TIP FTP UB

PERMINTAAN DAN PENAWARAN PASAR

PERMINTAAN DAN PENAWARAN. Tri Wahyu Nugroho, SP. MSi.

Department of Mathematics FMIPAUNS

FUNGSI PERMINTAAN DAN PENAWARAN MATEMATIKA BISNIS

ANALISIS SENSITIVITAS / ELASTISITAS KURVA PERMINTAAN. Teori dan Elastisitas Permintaan

ekonomi Kelas X PASAR DAN TERBENTUKNYA HARGA PASAR K-13 KTSP & K-13 A. PERMINTAAN Semester 1 KelasX SMA/MA KTSP & K-13

ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN

RUANG LINGKUP ILMU EKONOMI

Teori & Hukum Permintaan & Penawaran + Kurva

II. PERMINTAAN, PENAWARAN, DAN HARGA

Bab 3 Fungsi Permintaan Penawaran dan Equilibrium Pasar. Ekonomi Manajerial Manajemen

Pengantar Ekonomi Mikro

BAB III KERANGKA PEMIKIRAN

Kuliah ke 3, 8 Oktober 2009 Erry Sukriah, SE, MSE MEKANISME PASAR. Permintaan & Penawaran

PERMINTAAN DALAM EKONOMI MIKRO. Yopi Nisa Febianti Dosen Pend. Ekonomi FKIP Unswagati ABSTRAK

PERSAMAAN GARIS LURUS

KONSEP PERMINTAAN DAN PENAWARAN

ELASTISITAS SILANG RUMUS :

BAB I PENDAHULUAN. berpotongan. Titik perpotongan tersebut disebut titik keseimbangan.

PERMINTAAN DAN PENAWARAN HASIL PERTANIAN

Pertemuan Ke 3. Elastisitas

POKOK BAHASAN: ELASTISITAS DAN PENAWARAN. Suharyanto

PERMINTAAN DAN ELASTISITAS PERMINTAAN

BAB IV FUNGSI. Modul Matematika Bisnis

Pengantar Ekonomi Mikro

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Sumber Daya Alam dan Energi dalam Pembangunan. meliputi semua yang terdapat dibumi baik yang hidup maupun benda mati,

Materi 5 Ekonomi Mikro

KESEIMBAN GAN P SAR QD = QS FEB Manajemen S-1

PENGARUH PAJAK DAN SUBSIDI TERHADAP KESEIMBANGAN PASAR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 1. Teori Permintaan dan Kurva Permintaan. permintaan akan suatu barang atau jasa berdasarkan hukum permintaan.

BAB III FUNGSI LINEAR HUSNAYETTI. Dosen STIE Ahmad Dahlan Jakarta

Pengantar Ekonomi Mikro

SOAL DAN PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL SMA/MA IPA TAHUN PELAJARAN 2008/2009

Matematika Bisnis (Pengaruh Subsidi terhadap Keseimbangan Pasar)

Harga (Pq) Supply (S)

SILABI MATA KULIAH MATEMATIKA BISNIS 3 SKS

Lingkaran adalah tempat kedudukan titik-titik pada bidang yang berjarak

SOAL DAN PEMBAHASAN UJIAN NASIONAL SMA/MA IPA TAHUN PELAJARAN 2008/2009

Dosen Pengampu: Prof. Dr. H. Almasdi Syahza, SE., MP. Website:

Pengantar ekonomi mikro. Modul ke: 03FEB. Permintan, penawaran dan keseimbangan pasar. Fakultas. Erwin Nasution S,E MM. Program Studi Manajement S1

Modul ke: Teori Permintaan. Fakultas EKONOMI. Triwahyono SE.MM. Program Studi Manajemen.

sama dengan p q. Perhatikan tabel berikut. p q B B S S B S S B S S B B S S S B B S B S S S S B B S B B

MEKANISME HARGA DI PASAR. Dr. Ir. HARSUKO RINIWATI, MP ZAINAL ABIDIN, S.Pi, MP, M.BA

KONSEP DASAR FUNGSI DAN GRAFIK. Oleh : Agus Arwani, SE, M.Ag

Fungsi Permintaan. Kuliah Ekonomi Pangan dan Gizi. Gizi-FIK-UMS. Definisi fungsi permintaan

Pengantar Ekonomi Mikro

BAB 1 PERSAMAAN. a) 2x + 3 = 9 a) 5 = b) x 2 9 = 0 b) = 12 c) x = 0 c) 2 adalah bilangan prima genap d) 3x 2 = 3x + 5

ANALISA PERMINTAAN. P(x) Individu 1 P(x) Individu 2 P(x) Individu Dx = d1 + d

[SOAL LATIHAN PERMINTAAN PENAWARAN DAN HARGA KESEIMBANGAN LS001]

Bahan Ajar Ekonomi Teknik. Pertemuan 2 dan 3

Matematika Bisnis (Fungsi)

PRINSIP EKONOMI DALAM PERTANIAN

Transkripsi:

FUNGSI PERMINTAAN Q dx,t = ƒ (P x,t, P y,t, Y t, P e X,t+1,S t ) DimanaQ dx,t = Jumlah produk X yang dibeli/diminta oleh konsumsi dalam periode t. P x,t = Harga produk X dalam periode t. P y,t t = Harga produk yang saling berhubungan dalam periode t. Y t = Pendapatan konsumen dalam periode t. P e x,t+1 = Harga produk X yang diharapkan dalam periode mendatang t + 1. S t = Selera dari konsumen pada periode t. Ceteris Paribus : Q dx = ƒ(p x ) Bila fungsi permintaan ini ditranformasikan kedalam bentuk persamaan linier, maka bentuk umumnya adalah, P (0,P) Q x = a bp x Q d = a - bp DimanaQ x = Jumlah produk X yang diminta P x = Harga produk X a dan b = Parameter 0 (Q,0) X

Hukum Permintaan Fungsi permintaan menunjukkan hubungan antara jumlah produk yang diminta oleh konsumen dengan harga produk. Di dalam teori ekonomi dijelaskan bahwa jika harga naik maka jumlah barang yang diminta turun, demikian juga sebaliknya bahwa jika harga turun maka jumlah barang yang diminta naik, sehingga grafik fungsi permintaan mempunyai slope negatif (miring ke kiri)

Notasi fungsi permintaan akan barang x adalah: P a/b Q d = a - bp Q x = f (P x ) Q x = a b P x dimana: Q x = Jumlah produk x yang diminta P x = Harga produk x a dan b = parameter 0 b Qd

Contoh Suatu produk jika harganya Rp. 100 akan terjual 10 unit, dan bila harganya turun menjadi Rp. 75 akan terjual 20 unit. Tentukanlah fungsi permintaannya dan gambarkanlah grafiknya? Penyelesaian : Diketahui: P 1 = 100; P 2 = 75; Q 1 = 10; Q 2 = 20 P Q Q 1 = Q 2 Q 1 P P 1 P 2 P 1 100 (0,125) Q = 50 2/5 P Q 10 = 20 10 P 100 75 100 (Q 10) = 10/-25 (P-100) 75 (Q 10) = 40 2/5 P 50 Q = 50 2/5 P atau Q + 2/5P 50 = 0 25 (50,0) Kurva permintaan ini ditunjukkan oleh Gambar disamping. 0 10 20 30 40 50 Q

FUNGSI PERMINTAAN KHUSUS p p D D 0 Q 0 Q

FUNGSI PENAWARAN Q sx,t = ƒ(p x,t, T t, P F,t, P R,t, P e x,t+1) Dimana Q sx,t = jumlah produk X yang ditawarkan oleh produsen dalam periode t. P x,t = harga produk X dalam periode t T t = Teknologi yang tersedia dalam periode t P F,t = harga faktor-faktor produksi dalam periode t P R,t = harga produk lain yang berhubungan dalam periode t P e x,t+1 = harapan produsen terhadap harga produk dalam perideo t + 1 Q sx = g (P x ) Dimana Q sx P x Q sx = a + bp = jumlah produk X yang ditawarkan oleh produsen = Harga produk X P S Q s = a + bp - a/b 0 Q

Hukum Penawaran Fungsi penawaran menunjukkan hubungan antara jumlah produk yang ditawarkan oleh produsen untuk dijual dengan harga produk. teori ekonomi menjelaskan bahwa jika harga naik maka jumlah barang yang ditawarkan bertambah, sebaliknya bahwa jika harga turun maka jumlah barang yang ditawarkan turun, sehingga grafik fungsi permintaan mempunyai slope positif (miring ke kanan)

Notasi fungsi penawaran akan barang x adalah: Qx = f (Px) Qx = -a + b Px P dimana: Qx = Jumlah produk x yang ditawarkan Px = Harga produk x a dan b = parameter Qs = -a + bp a/b -a 0 Qd

Contoh Jika harga suatu produk adalah Rp. 500, maka jumlah yang akan terjual sebanyak 60 unit. Bila harganya meningkat menjadi Rp. 700, maka jumlah produk yang terjual sebanyak 100 unit. Tunjukkanlah fungsi penawarannya dan gambarkanlah dalam satu diagram Penyelesaian : Diketahui: P 1 = 500; P 2 = 700; Q 1 = 60; Q 2 = 100 Q Q 1 = Q 2 Q 1 P P 1 P 2 P 1 Q 60 100 60 = P 500 700 500 P (0,125) (Q 60) = 40/200 (P-500) 700 (Q 60) = -100 +1/5 P Q = -40 + 1/5 P atau Q + 1/5P + 40 = 0 600 500 400 300 (60, 500) Q = -40 + 0,2P Kurva permintaan ini ditunjukkan oleh Gambar 200 100 (50,0) Q 0 20 40 60 80 100

KESEIMBANGAN PASAR SATU MACAM PRODUK p Qs Pe E (Qe, Pe) 0 Qe Qd Q

HARGA & KUANTITAS KESEIMBANGAN PASAR SATU MACAM PRODUK KESEIMBANGAN PASAR : F. PERMINTAAN : Q x = a b P x F. PENAWARAN : Qx = -c + d Px d Px a b P x + b P x Px ( d + b ) QDx = QSx Px = = -c + d Px = a + c = a + c a + c b + d Q x = a b P x a + c Q x = a b ------- b + d ab + ad ab - bc Q x = ------------------------ b + d ad - bc Q x = ----------- b + d

Contoh Jika fungsi permintaan dan penawaran dari suatu barang ditunjukkan oleh: Q d = 6 0,75 P Q s = -5 + 2P a) Berapa harga dan jumlah keseimbangan pasar? b) Tunjukkanlah secara geometri keseimbangan pasar tersebut!

Penyelesaian: a) Syarat keseimbangan Q d = Q s Bila Q d = Q s, maka 6 0,75P = -5 + 2P -2,75P = -11 P = 4 Untuk memperoleh nilai Q substitusikan nilai P = 4 kedalam salah satu persamaan permintaan atau penawaran sehingga, Q = 6 0,75 (4) Q = 6 3 Q = 3 Jadi, harga dan jumlah keseimbangan E(3,4). b) Menggambarkan keseimbangan pasar : Untuk fungsi permintaan Q = 6 0,75 P Jika P = 0, maka Q = 6, sehingga titik potong dengan sumbu Q adalah (6,0) Jika Q = 0, maka P = 8, sehingga titik potong dengan sumbu P adalah (0,8) Untuk fungsi permintaan Q = -5 + 2P Jika P = 0, maka Q = -5, sehingga titik potong dengan sumbu Q adalah (-5,0) Jika Q = 0, maka P = 2,5, sehingga titik potong dengan sumbu P adalah (0,5/2)

Grafik keseimbangan pasar ini ditunjukkan oleh Gambar p 8 (0, 8) 7 Q s = -5 + 2P 6 5 E (3, 4) 4 3 Q d = 6 0,75P 2,5 2 1 0 1 2 3 4 5 6 (6, 0) Q

Fungsi Kuadrat pada Fungsi Permintaan dan Penawaran Fungsi Permintaan Variabel p selalu positif atau 0 p b (b = titik puncak) Untuk setiap p ada satu nilai Q. Grafik fungsi turun. P Fungsi Penawaran Variabel p selalu positif atau 0 p b (b = titik puncak) Untuk setiap p ada satu nilai Q. Grafik fungsi naik. P Q Q

Contoh Jika fungsi permintaan adalah Q = 64 8P 2P 2, gambarkanlah fungsi permintaan tersebut dalam satu diagram! Penyelesaian : Jika P = 0, maka Q = 64, sehingga titik potong dengan sumbu Q adalah (64,0) Jika Q = 0, maka 64-8P 2P 2 = 0 atau P+4P 32=0 (P+8)(P 4)=0 P = -8 (Tidak memenuhi) P=4 Jadi, titik potong dengan sumbu P adalah (0,4) dan (0, -8). Koordinat titik puncak = ì- b - Dü í, ý î 2a 4a þ = ì-8-576ü í, ý î- 4-8 þ = ( 02, -72)

Berdasarkan titik-titik potong dengan sumbu Q dan P serta koordinat titik puncat, Y maka gambar dari fungsi permintaan Q = 64 8P 2P 2 dapat digambarkan seperti di bawah. P (0,4) 4 3 2 Q =64 8P 2P 2 1-1 -2 (64,0) 8 16 24 32 40 48 56 64 72 (72,-2) Q (2,0)

KESEIMBANGAN PASAR (FUNGSI KUADRAT) Contoh : Carilah secara aljabar dan geometri harga dan jumlah keseimbangan dari fungsi permintaan dan penawaran berikut ini : P d = 24 3Q 2 P s =Q 2 +2Q+4 Penyelesaian : Syarat keseimbangan pasar adalah P d =P s

24 3Q 2 = Q 2 + 2Q + 4 4Q 2 + 2Q - 20 = 0-2± 4-{(4)(4)( -20)} Q1,2 = = Q, 1, 2 8-2 + 18 Q 1 = = 8 2 = - 2 ± 8 324-2 -18 Q1 = = -2, 5 8 tidak memenuhi Substitusikan nilai Q yang memenuhi ke dalam salah satu persamaan permintaan penawaran, sehingga diperoleh nilai P, yaitu P = 24 3(2) P = 24 12 = 12

Jadi, jumlah dan harga keseimbangan pasar adalah E (2,12). Selanjutnya, berdasarkan fungsi permintaan P d = 24 3 Q 2 dan fungsi penawaran P s=q2 + 2Q + 4, maka gambar dari keseimbangan pasar dapat digambarkan seperti dibawah. s P 24 P =q 2 +2Q+4 20 (3,19) 16 12 E (2,12) 8 P =24 3Q 4 0 1 2 2,8 3 Q

KESEIMBANGAN PASAR DUA MACAM PRODUK Di pasar terkadang permintaan suatu barang dipengaruhi oleh permintaan barang lain. Ini bisa terjadi pada dua macam produk atau lebih yang berhubungan secara substitusi (produk pengganti) atau secara komplementer (produk pelengkap). Produk substitusi misalnya: beras dengan gandum, minyak tanah dengan gas elpiji, dan lain- lain. Sedangkan produk komplementer misalnya: teh dengan gula, semen dengan pasir, dan lain sebagainya. Dalam pembahasan ini dibatasi interaksi dua macam produk saja. Secara matematis fungsi permintaan dan fungsi penawaran produk yang beinteraksi mempunyai dua variabel bebas. Kedua variabel bebas yang mempengaruhi jumlah yang diminta dan jumlah yang ditawarkan adalah (1) harga produk itu sendiri, dan (2) harga produk lain yang saling berhubungan.

Notasi fungsi permintaan menjadi: Q dx = a 0 - a 1 P x + a 2 P y Q dy = b 0 + b 1 P x - b 2 P y Sedangkan fungsi penawarannya: Q sx = -m 0 + m 1 P x + m 2 P y Q sy = -n 0 + n 1 P x + n 2 P y Dimana: Q dx = Jumlah yang diminta dari produk X Q dy = Jumlah yang diminta dari produk Y Q sx = Jumlah yang ditawarkan dari produk X Q sy = Jumlah yang ditawarkan dari produk Y P x = Harga produk X P y = Harga produk Y a 0,b 0,m 0,n 0 = konstanta

SYARAT KESEIMBANGAN PASAR DICAPAI JIKA: Q sx = Q dx dan Q sy = Q dy Contoh : Diketahui fungsi permintaan dan fungsi penawaran dari dua macam produk yang mempunyai hubungan substitusi sebagai berikut: Qdx = 5-2Px + Py Qdy = 6 + Px Py dan Qsx = -5 + 4Px - Py Qsy = -4 - Px + 3Py Carilah harga dan jumlah keseimbangan pasar

Penyelesaian: Syarat keseimbangan pasar : Qsx = Qdx -5 + 4P x P y = 5-2P x + P y 4Px + 2Px Py Py = 5 + 5 6Px 2Py = 10 (1) Qsy = Qdy -4 Px + 3Py = 6 + Px Py -Px Px + 3Py + Py = 6 + 4-2Px + 4Py = 10 - Px + 2Py = 5 (2) (1)Dan (2) 6Px 2Py = 10 - Px + 2Py = 5 5Px = 15 Px = 3 Py = 4 Qsx = 3 Qsy = 5 MEx = ( 3, 3 ) MEy = ( 5, 4 )

Kasus / latihan : NPM GANJIL 1. Diketahui : permintaan akan X; Q dx =3 P x + 2P y penawarannya; Q sx = -4 + 2P x +P y permintaan akan Y; Q dy =14 P y -2P x penawarannya; Q sy =2P y -P x Ditanyakan : P e dan Q e untuk masing-masing barang tersebut?... 4. Misalkan diketahui : log 3 = 0,055 dan log 4 = 0,065 b Carilah nilai dari : a. log 3600 b. log 0,048 3. Carilah x.. 1500 (1 + 12%) = 4000. 2500 (1 + %) = 4000

Kasus / latihan : NPM GENAP 1. Diketahui : permintaan akan X; Q dx = 10 4P x + 2P y penawarannya; Q sx = -6 + 6P x permintaan akan Y; Q dy =9 3P y +4P x penawarannya; Q sy =-3+7P y Ditanyakan : P e dan Q e untuk masing-masing barang tersebut?... 2. Misalkan diketahui : log 3 = 0,055 dan log 4 = 0,065 b Carilah nilai dari : a. log 0,0036 b. log 10800 3. Carilah x.. 1200 (1 + 12%) = 3000. 2000 (1 + %) = 6000