RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT)

dokumen-dokumen yang mirip
SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Mata Kuliah : Statistika Dasar/PAMA 3226 SKS : 3 SKS Tutorial : ke-1 Nama Tutor : Adi Nur Cahyono, S.Pd., M.Pd.

SATUAN ACARA TUTORIAL (SAT) Tutorial ke : 1 Kode/ Nama Mata Kuliah : PAMA 3225 / Statistika Dasar

RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE : MT308

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR (3 SKS) KODE MATA KULIAH : MT308

PENYAJIAN DATA. Cara Penyajian Data meliputi :

LEMBAR PENGESAHAN KIT TUTORIAL. : PEMA 4210/ Statistika Pendidikan. Penelaah. Nurdiyah, S.P., M.Si NIP Kepala UPBJJ-UT Palu

DESKRIPSI MATA KULIAH

Statistika Deskriptif & Distribusi Frekuensi

SILABUS ALOKASI WAKTU T M P S P I SUMBER BELAJAR MATERI PEMBELAJARAN KOMPETENSI DASAR INDIKATOR. Kuis Tes lisan Tes tertulis Pengamatan Penugasan

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Pengukuran Deskriptif. Debrina Puspita Andriani /

PENGUKURAN DESKRIPTIF

SILABUS. Kegiatan Pembelajaran Teknik. Memahami cara memperoleh data yang baik, menentukan jenis dan ukuran data, serta memeriksa, dan menyusun data.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU PROGRAM SI PENDIDIKAN GURU-PAUD SILABUS DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN

STATISTIKA. SAMPOERNO, M.Pd. SMA mantan RSBI

RANCANGAN PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER. AGROEKOTEKNOLOGI Mata Kuliah/Bok Mata Kuliah : STATISTIKA TERAPAN Kode Mata Kuliah :

Pokok Bahasan. Daftar Pustaka 1 Mahasiswa memahami pernyataan dan yang 1 KB 1 Pernyataan dan negasinya PAT UT1 5 Modul 1

Pengumpulan & Penyajian Data

STATISTIKA 4 UKURAN LETAK

DIAGRAM SERABI S-2 dan S-3 SMU S-1

SATUAN ACARA PERKULIAHAN DAN SILABUS MATA KULIAH STATISTIK I JURUSAN AKUNTANSI STIE SEBELAS APRIL SUMEDANG. Mengulas garis besar materi pertemuan

SILABUS ALOKASI WAKTU T M P S P D SUMBER BELAJAR MATERI PEMBELAJARAN KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MODEL KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

Statistika Pendidikan

SILABUS KEGIATAN PEMBELAJARAN. Membaca sajian data dalam bentuk diagram garis, dan diagram batang.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN. Kode Mata Kuliah : TI 003

Pengukuran Deskriptif

LEMBAR AKTIVITAS SISWA STATISTIKA 2 B. PENYAJIAN DATA

STATISTIKA DASAR ( FI 411 )

STATISTIKA TERAPAN (PS603)

DISPERSI DATA. - Jangkauan (Range) - Simpangan/deviasi Rata-rata (Mean Deviation) - Variansi (Variance) - Standar Deviasi (Standart Deviation)

STATISTIKA DASAR ( FI 411 )

Peta Konsep. Bab 2 Statistika

King s Learning Be Smart Without Limits NAMA : KELAS :

KONTRAK KULIAH STATISTIK DESKRIPTIF

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) (06)

STATISTIKA DASAR ( FI 411 )

BAB V UKURAN LETAK. Statistika-Handout 5 26

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKIAN UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI CIREBON

PENGEMBANGAN SILABUS TAHUN PELAJARAN 2012/2013

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

PENS. Probability and Random Process. Topik 2. Statistik Deskriptif. Prima Kristalina Maret 2016

SUM BER BELA JAR Menerap kan aturan konsep statistika dalam pemecah an masalah INDIKATOR MATERI TUGAS

SILABUS KEGIATAN PEMBELAJARAN

KISI KISI SOAL UJI COBA UJIAN NASIONAL TA MATEMATIKA SMK PROGRAM KEAHLIAN PARIWISATA MGMP MATEMATIKA SMK KABUPATEN CIANJUR

STAND N AR R K OMP M E P T E EN E S N I:

DESKRIPSI PEMELAJARAN

Probabilitas dan Statistika Analisis Data dan Ukuran Pemusatan. Adam Hendra Brata

7.1 ISTILAH-ISTILAH DALAM STATISTIKA A.

STATISTIKA. Standar kompetensi : Menggunakan aturan statistika, kaidah, pencacahan, dan sifatsifat peluang dalam pemecahan masalah

SILABUS. Ceramah & Latihan

CIRI-CIRI DISTRIBUSI NORMAL

UNIVERSITAS BRAWIJAYA FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS

DURASI PEMELAJARAN KURIKULUM SMK EDISI 2004

SILABUS MATERI PEMBELAJARAN. Statistika: Diagram batang Diagram garis Diagram Lingkaran Tabel distribusi frekuensi Histogram dan Ogif

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

PENGANTAR STATISTIK JR113. Drs. Setiawan, M.Pd. Pepen Permana, S.Pd. Deutschabteilung UPI Pertemuan 3

Silabus NAMA SEKOLAH : MATA PELAJARAN : Matematika

STATISTIK DESKRIPTIF. Penyajian Data, ukuran Pemusatan Data, Ukuran Penyebaran Data

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN NO. 04/5

BAB III UKURAN TENGAH DAN DISPERSI


PENGERTIAN STATISTIK. Tim Dosen Mata Kuliah Statistika Pendidikan 1. Rudi Susilana, M.Si. 2. Riche Cynthia Johan, S.Pd., M.Si. 3. Dian Andayani, S.Pd.

OUTLINE BAGIAN I Statistik Deskriptif

Statistik Deskriptif. Statistik Farmasi 2015

Setelah mempelajari bahan ajar ini diharapkan Anda dapat:

STATISTIKA 2 UKURAN PEMUSATAN

SILABUS PEMBELAJARAN

STATISTIKA MATEMATIKA KELAS XI MIA

Pengertian Statistika (1) Statistika: Ilmu mengumpulkan, menata, menyajikan, menganalisis, dan menginterprestasikan data menjadi informasi untuk

Statistika Materi 3 UKURAN PEMUSATAN. Nilai Tunggal yang mewakili Karakteristik Sekumpulan data. Hugo Aprilianto, M.Kom

SILABUS. Program Studi : Pendidikan Matematika Mata Kuliah : Statistika Deskriptif Kode Mata Kuliah : MKK 4233 Jumlah SKS : 2 sks

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

DESKRIPSI PERKULIAHAN

DURASI PEMELAJARAN KURIKULUM SMK EDISI 2004

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

1.0 Distribusi Frekuensi dan Tabel Silang

STATISTIK DAN STATISTIKA

Statistik Deskriptif Ukuran Dispersi

SILABUS KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI FAKULTAS TARBIYAH BANJARMASIN

Mengolah dan Menganalisis Data

STATISTIK DAN PROBABILITY

STATISTIKA 2 11/20/2015. B. Menghitung Ukuran Data dari Data Berkelompok. Peta Konsep. B. Menghitung Ukuran Data dari Data Berkelompok

STATISTIKA DESKRIPTIF Dosen:

DESKRIPSI PEMELAJARAN - MATEMATIKA

PENGANTAR STATISTIKA PROF. DR. KRISHNA PURNAWAN CANDRA, M.S. JURUSAN TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MULAWARMAN

DURASI PEMELAJARAN KURIKULUM SMK EDISI 2004

DISTRIBUSI FREKUENSI MODUL DISTRIBUSI FREKUENSI

DAFTAR PUSTAKA. Beuemer, B.J.M Ilmu Bahan Logam Jilid I. Penerbit Bharatara, Jakarta.

Soal, Kartu Soal, Kisi-kisi Soal

BUKU RANCANGAN PENGAJARAN

PENGUMPULAN DATA PENGOLAHAN DATA

dapat digunakan formulasi sebagai berikut : Letak Letak Letak

UKURAN TENGAH DAN UKURAN DISPERSI

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Transkripsi:

RANCANGAN AKTIVITAS TUTORIAL (RAT) Nama Mata Kuliah/ sks/ Kode : Statistika Dasar/ 3/ PAMA 3226 Nama Tutor/ NPP : Adi Nur Cahyono, S.Pd., M.Pd./088201206 Deskripsi Singkat Mata Kuliah : Mata kuliah ini disajikan dalam 9 modul yang terdiri dari Pengetahuan Dasar Statistika; Penyajian Data dalam Bentuk Tabel; Penyajian Data dalam Bentuk Diagram; Ukuran Pemusatan; Ukuran Lokasi dan Dispersi; Ukuran Kemiringan, Ukuran Keruncingan dari Kurva Normal; Kurva Normal dan Kegunaannya; Kurva-Kurva Lain dan Penggunaannya; Distribusi Sampling. Kompetensi Dasar : Setelah mempelajari modul ini diharapkan mahasiswa dapat memanfaatkan pengetahuan tentang statistika dalam bidang penelitian. No. Indikator 1. Mahasiswa dapat: a. Menjelaskan pengertian statistik; b. Menjelaskan pengertian statistika; c. Menjelaskan pengertian data statistik; d. Menjelaskan contoh macammacam data; e. Menjelaskan cara-cara pengumpulan data; f. Menjelaskan pengertian populasi; g. Menjelaskan pengertian sampel; h. Menjelaskan aturan-aturan pembulatan bilangan; i. Menggunakan aturan-aturan pembulatan bilangan; dan j. Menggunakan notasi jumlah dalam perhitungan-perhitungan. Pokok Bahasan Pengetahuan Dasar Statistika Sub Pokok Bahasan 1. Data Statistik 2. Dasar-Dasar Analisis Model Tutorial Tugas Tutorial dan Bobot Nilai Estimasi Daftar Tutorial Waktu Pustaka ke- 90 menit Modul 1 1

2. Mahasiswa dapat: a. Menyusun sekumpulan data dalam bentuk tabel baris kolom dan tabel kontingensi; b. Menyusun sekumpulan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi; c. Menyusun sekumpulan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi relatif; d. Menyusun sekumpulan data dalam bentuk tabel distribusi frekuensi kumulatif, baik frekuensinya dalam bentuk mutlak (absolut) maupun relatif. 3. Mahasiswa dapat: a. Menggambarkan diagram batang, diagram titik, diagram lingkaran, dan diagram lambang berdasarkan data kuantitatif. b. Menggambarkan diagram garis berdasarkan data waktu. c. Menggambarkan grafik histogram berdasarkan data yang sudah disusun dalam tabel distribusi frekuensi baik frekuensinya berupa data absolut maupun relatif. d. Menggambarkan poligon frekuensi berdasarkan histogram. e. Menggambarkan kurva frekuensi yang merupakan penghalusan poligon frekuensi. f. Menggambarkan ogive berdasarkan tabel distribusi frekuensi kumulkatif, baik frekuensinya berupa absolut maupun relatif. Penyajian Data dalam Bentuk Tabel Penyajian Data dalam Bentuk Diagram 1. Macam-macam Penyajian Data dalam Bentuk Tabel 2. Macam-macam Tabel Distribusi Frekuensi 1. Macam-macam Bentuk Diagram untuk Data Tidak Terkelompok 2. Macam-macam Bentuk Diagram untuk Data Terkelompok 90 menit Modul 2 2 90 menit Modul 3 3

4. Mahasiswa dapat: a. Membedakan antara kegunaan nilai rata-rata hitung dengan rata-rata ukur. b. Merumuskan nilai rata-rata untuk data tersebar. c. Menghitung nilai rata-rata untuk data terkelompok. d. Membedakan antara rumus nilai rata-rata hitung, median, dan modus. e. Menentukan nilai median dari kelompok data yang ditentukan distribusi frekuensinya. f. Menentukan nilai modus dari kelompok data yang ditentukan distribusi frekuensinya. g. Menentukan hubungan antara nilai rata-rata hitung, median, dan modus. 5. Mahasiswa dapat: a. Menentukan rentang sekelompok data yang diketahui. b. Menentukan nilai kuartil dari data tersebar. c. Menentukan nilai kuartil dari data terkelompok. d. Menentukan nilai desil dari data tersebar. e. Menentukan nilai desil dari data terkelompok. f. Menentukan nilai persentil dari data tersebar. g. Menentukan nilai persentil dari data terkelompok. Ukuran Pemusatan Ukuran Lokasi dan Dispersi 1. Nilai rata-rata 2. Modus dan Median 1. Kuartil, Desil, Persentil 2. Ukuran Dispersi 90 menit Modul 4 4 90 menit Modul 5 5

h. Menentukan hubungan antara nilai kuartil, desil, dan persentil. i. Menentukan nilai simpangan baku dari data tersebar. j. Menentukan nilai simpangan baku dari data terkelompok. k. Menghitung nilai rata-rata simpangan. 6. Mahasiswa dapat: a. Menghitung koefisien kemiringan dari sekumpulan data. a. Menentukan model distribusi dari sekumpulan data ditinjau dari kemiringannya. b. Menghitung koefisien keruncingan dari sekumpulan data. c. Menentukan model distribusi dari sekumpulan data ditinjau dari keruncingannya. d. Menyelesaikan perhitungan yang berkaitan dengan penggunaan kurva normal. 7. Mahasiswa dapat: a. Menunjukkan fungsi distribusi normal yang ditemukan oleh Gauss. b. Menyebutkan interval pada fungsi distribusi normal dari Gauss. c. Menunjukkan rumus transformasi distribusi normal yang dibakukan. d. Mencari nilai baku z jika ditentukan unsur-unsurnya. e. Mencari luas aerah di bawah kurva normal yang dibakukan jika diketahui unsur-unsurnya. Ukuran Kemiringan, Ukuran Keruncingan dari Kurva Normal Kurva Normal dan Kegunaannya 1. Ukuran Kemiringan 2. Ukuran Keruncingan 1. Distribusi Gauss 2. Distribusi Student 90 menit Modul 6 5 90 menit Modul 7 6

f. Menggunakan nilai z dalam bentuk soal terapan. g. Membedakan antara rumus distribusi normal baku dengan rumus distribusi t. h. Mencari nilai t jika ditentukan unsur-unsurnya. i. Mencari luas daerah t yang diketahui nilai t-nya. j. Menggunakan nilai t dalam bentuk soal terapan. k. Menyebutkan perbedaan yang khas antara kurva distribusi khi kuadrat dengan kurva distribusi t. l. Mencari nilai khi kuadrat dari daftar. m. Menentukan luas daerah di bawah kurva khi kuadrat yang ditentukan nilainya dan tingkat berartinya. n. Menunjukkan perbedaan yang khas antara mencari nilai F dengan nilai t. o. Mencari luas daerah distribusi F yang ditentukan nilai F-nya. 8. Mahasiswa dapat: a. Mempergunakan dan membaca tabel-tabel kurva. 9. Mahasiswa dapat: a. Menyebutkan arti distribusi sampling nilai rata-rata. b. Menunjukkan rumus nilai rata-rata dari distribusi nilai rata-rata. c. Menunjukkan rumus simpangan Kurva-Kurva Lain dan Penggunaannya Distribusi Sampling 1. Distribusi Khi Kuadrat (X 2 ) 2. Distribusi F 1. Distribusi Nilai Rata- Rata dan Distribusi Proporsi 2. Distribusi Simpangan Baku dan Distribusi Selisih/Jumlah Nilai 90 menit Modul 8 7 90 menit Modul 9 8

baku dari distribusi nilai rata-rata. d. Menggunakan rumus distribusi nilai rata-rata dalam memecahkan soal. e. Menyebutkan arti distribusi proporsi. f. Menunjukkan rumus nilai rata-rata dari distribusi proporsi. g. Menunjukkan rumus simpangan baku dari distribusi proporsi. h. Menggunakan rumus distribusi proporsi dalam memecahkan soal. i. Menyebutkan arti distribusi simpangan baku. j. Menunjukkan rumus simpangan baku dari distribusi simpangan baku. k. Menunjukkan rumus nilai rata-rata simpangan baku dari distribusi simpangan baku. l. Menggunakan rumus distribusi simpangan baku dalam memecahkan soal. m. Menyebutkan arti distribusi selisih/jumlah nilai rata-rata. n. Menunjukkan rumus nilai rata-rata dari distribusi selisih/jumlah nilai rata-rata. o. Menunjukkan rumus simpangan baku dari distribusi selisih/jumlah nilai rata-rata. p. Menggunakan rumus distribusi selisih/jumlah nilai rata-rata dalam memecahkan soal. q. Menyebukan arti distribusi Rata-Rata 3. Distribusi Selisih Proporsi dan Distribusi Sampling Lainnya

selisih/jumlah proporsi. r. Menunjukkan rumus nilai ratarata dari distribusi selisih/jumlah proporsi. s. Menunjukkan rumus simpangan baku dari distribusi selisih/jumlah proporsi. t. Menggunakan rumus distribusi selisih/jumlah proporsi dalam memecahkan soal. Semarang, 30 Juli 2008 Tutor, Adi Nur Cahyono, S.Pd., M.Pd. NPP. 088201206